SAD ATATAYI.docx

2
SAD ATATAYI Sad berarti enam dan Atatayi berarti pembunuhan. Jadi, Sad Atatayi adalah enam macam pembunuhan yang amat kejam atau keji yang patut dihindari dan tidak boleh dilakukan terhadap siapapun. Keenam pembunuhan yang dimaksud, yaitu pembunuhan secara sadis. Perbuatan semacam itu termasuk Himsa Karma. Karena itu tergolong dosa yang memang betul-betul dilarang oleh sastra agama, khususnya Agama Hindu. BAGIAN-BAGIAN SAD ATATAYI a. Agnida artinya membakar b. Wisada artinya meracun c. Atharwa artinya ilmu hitam d. Sastraghna artinya mengamuk e. Drathi Krama artinya memperkosa f. Raja Pisuna artinya memfitnah CONTOH DARI BAGIAN-BAGIAN SAD ATATAYI a.Agnida : Rima tidak cocok dengan Agus dalam permainan sepak bola karena Rima dapat mentekel kaki Agus dan Agus marah kemudian terjadi perang mulut. Namun dapat diselesaikan oleh wasit. Namun, Agus tidak puas. Agus tetap merasa dendam dengan Rima.

description

SAD ATATAYI.docx

Transcript of SAD ATATAYI.docx

SAD ATATAYISad berarti enam dan Atatayi berarti pembunuhan. Jadi, Sad Atatayi adalah enam macam pembunuhan yang amat kejam atau keji yang patut dihindari dan tidak boleh dilakukan terhadap siapapun. Keenam pembunuhan yang dimaksud, yaitu pembunuhan secara sadis.Perbuatan semacam itu termasuk Himsa Karma. Karena itu tergolong dosa yang memang betul-betul dilarang oleh sastra agama, khususnya Agama Hindu. BAGIAN-BAGIAN SAD ATATAYIa. Agnida artinya membakarb. Wisada artinya meracunc. Atharwa artinya ilmu hitamd. Sastraghna artinya mengamuke. Drathi Krama artinya memperkosaf. Raja Pisuna artinya memfitnahCONTOH DARI BAGIAN-BAGIAN SAD ATATAYIa. Agnida :Rima tidak cocok dengan Agus dalam permainan sepak bola karena Rima dapat mentekel kaki Agus dan Agus marah kemudian terjadi perang mulut. Namun dapat diselesaikan oleh wasit. Namun, Agus tidak puas. Agus tetap merasa dendam dengan Rima. Akhirnya burung Agus bersama sangkarnya sebagai burung kesayangannya dibakar. Betapa kejamnya Agus membakar burung yang tak bersalah. b. Wisada : Pada suatu hari Putra bersama kawannya mengail ikan di sungai, tapi seharian mengail tidak mendapatkan ikan. Akhirnya si Putra berpikir, mengapa susah-susah mendapatkan ikan? Lebih baik membeli portas ikan dan memasukkannya ke kolam Yoni, Akibatnya banyak ikannya yang mati. Lalu kita minta kepada Yoni. Di kolam itu bukan ikan yang besar saja yang mati tapi yang kecil juga mati.c. Atharwa :Aan sangat mencintai Iin, tapi Iin tidak mencintai Aan. Sehingga Aan mencari paranormal yang menjalankan ilmu hitam untuk mencelakakan Iin. Akhirnya Iin kena jampi-jampi Aan, ia sakit keras dan tidak dapat disembuhkan oleh medis manapun, ia putus sekolah. Betapa besarnya dosa yang dilakukan Aan yang menghancurkan masa depan Iind. Sastraghna :yaitu mengamuk atau merampok sehingga menimbulkan kerugian bagi orang lain. Mengamuk yang dimaksud adalah bias menghilangkan nyawa orang lain dan merampok menimbulkan penderitaan karena kerugian yang dideritanya. Perbuatan semacam ini amat bertentangan dengan sastra agama, untuk mencapai ketenangan maupun kedamaian, maka perbuatan Sastraghna amat dilarang dan berdosa besar dan terkutuk