Rps r115 Teknikav

download Rps r115 Teknikav

of 3

description

qwert

Transcript of Rps r115 Teknikav

  • KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG (UNNES) Kantor: Gedung H lt 4 Kampus, Sekaran, Gunungpati, Semarang 50229 Rektor: (024)8508081 Fax (024)8508082, Purek I: (024) 8508001 Website: www.unnes.ac.id - E-mail: [email protected]

    TEKNIK AUDIO VIDEO No. Dokumen FM-02-AKD-05

    No. Revisi 01

    Hal

    1 dari 2 Tanggal Terbit

    28 AGUSTUS 2015

    SILABUS

    Fakultas : TEKNIK

    Jurusan/Prodi : ELEKTRO/PENDIDIKAN TEKNIK ELEKTRO

    Matakuliah : TEKNIK AUDIO VIDEO

    Kode Matakuliah : E3014204

    SKS : 2 SKS

    Standar Kompetensi :

    Kompetensi

    Dasar

    Materi Pokok

    Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Indikator Penilaian

    Alokasi

    Waktu Sumber Belajar

    1. Menguasai berbagai macam peralatan Audio Video

    Identifikasi peralatan Audio Spesifikasi peralatan Audio Blok diagram serta sistem

    kerja dan fungsi keja bagian-bagian peralatan Audio

    Memahami fungsi dan prinsip kerja peralatan Audio, meliputi: - Mikrophone. - Cassette recorder - Commpact disc player/MP3 - Piringan hitam - Radio penerima AM/FM - Radio komunikasi - Pre amp dan tone control - Video cassete recorder - Equaliser - Mixer audio - Audio recorder - Power amplifier mono dan stereo - Speaker pasif dan speaker aktif

    Merencanakan suatu sistem audio untuk rumah, otomotif/mobil dan sistem audio untuk fasilitas umum, meliputi: - Membuat rangkaian - Membuat gambar PCB - Membuat layout - Membuat anggaran biaya pembuatan

    Berbagai peralatan audio

    mencakup:

    - Mikrophone. - Cassette recorder - Commpact disc

    player/MP3 - Piringan hitam - Radio penerima

    AM/FM - Radio komunikasi - Pre amp dan tone

    control - Video cassete

    recorder - Equaliser - Mixer audio - Audio recorder - Power amplifier

    mono dan stereo - Speaker pasif dan

    speaker aktif

    Tes Tertulis

    Tes lesan/tanya jawab

    12 jam

    1, 2, 3, 4, 6

  • Kompetensi

    Dasar Materi Pokok Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Indikator Penilaian

    Alokasi

    Waktu Sumber Belajar

    2. Menyiapkan sistem audio untuk rumah tangga,untuk otomotif dan fasilitas umum.

    Identivikasi kebutuhan dan perencanaan penggunaan peralatan audio

    Membuat perencanaan sistem audio untuk rumah tangga,untuk otomotif dan fasilitas umum.

    Pengadaan sistem audio untuk rumah tangga,untuk otomotif dan fasilitas umum.

    Pemasangan sistem audio untuk rumah tangga,untuk otomotif dan fasilitas umum.

    Analisa kebutuhan sistem audio untuk rumah tangga,untuk otomotif dan fasilitas umum.

    Peralatan audio

    mencakup

    penerapan untuk

    rumah tangga,untuk

    otomotif dan fasilitas

    umum.

    Tes Tertulis

    Tes lesan/tanya jawab

    8 jam 1, 2, 3, 4, 6

    3. Menyiapkan sistem Video untuk rumah tangga,untuk otomotif dan fasilitas umum.

    Identivikasi kebutuhan dan perencanaan penggunaan peralatan Video

    Membuat perencanaan sistem Video untuk rumah tangga,untuk otomotif dan fasilitas umum.

    Pengadaan sistem Vedio untuk rumah tangga,untuk otomotif dan fasilitas umum.

    Pemasangan sistem Vedio untuk rumah tangga,untuk otomotif dan fasilitas umum.

    Analisa kebutuhan sistem Video untuk rumah tangga,untuk otomotif dan fasilitas umum.

    Peralatan Video

    mencakup

    penerapan untuk

    rumah tangga,untuk

    otomotif dan fasilitas

    umum.

    Tes Tertulis

    Tes lesan/tanya jawab

    8 jam

    1, 2, 4, 5, 6

    4. Menerapkan sistem game komersial untuk rumah tangga dan persewaan game komersial

    Identivikasi kebutuhan dan perencanaan penggunaan peralatan game komersial

    Membuat perencanaan sistem game komersial untuk rumah tangga dan persewaan game komersial

    Pengadaan sistem game komersial untuk rumah tangga dan persewaan game komersial

    Pemasangan sistem game komersial untuk rumah tangga dan persewaan game komersial

    Analisa kebutuhan sistem game komersial untuk rumah tangga dan persewaan game komersial

    Peralatan sistem

    game komersial

    untuk rumah tangga

    dan persewaan

    game komersial

    Tes Tertulis

    Tes lesan/tanya jawab

    4 jam

    1, 2, 6

  • Sumber Pustaka :

    1. Adel S. Sedra, Kernneth C. Smith, Rangkaian Mikro Elektronik. 2. Bernald Grob, Basic Television and Video Systems 3. Malvino; Barmawi; Prinsip-prinsip Elektronika, 4. Wasito S., Vademekum Elektronika 5. Wasito.S., Teknik Televisi Warna. 6. Zhanggischan,Zuhal M.Sc. EE, Prinsip Dasar Elektroteknik

    Dosen Pengampu,

    ( Drs. Suryono, M.T.)

    NIP. 195503161985031001