Rpp Ujian Ppl

download Rpp Ujian Ppl

of 7

description

ujian

Transcript of Rpp Ujian Ppl

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 3 TambangMata Pelajaran : MatematikaKelas: VIII (delapan)Semester : 1 (satu)Alokasi Waktu: 2 x 40 menit

Memahami sistem persamaan linier dua variabel dan menggunakannya dalam pemecahan masalah.Standar Kompetensi:

Menyelesaikan sistem persamaan linier dua variabel.Kompetensi Dasar:

Menyelesaikan sistem persamaan linear dua variabel dengan metode eliminasi.Indikator: A. Tujuan Pembelajaran1. Siswa dapat menyelesaikan SPLDV dengan metode eliminasi dan menentukan himpunan penyelesaiannya..

Karakter siswa yang diharapkan:1. Disiplin ( Discipline)2. Ingin tahu dan aktif3. Tanggung jawab (Responsibility)4. Rasa hormat dan perhatian (Respect)

B. Materi Ajar1) Penyelesaikan SPLDV (Lanjutan) Metode EliminasiEliminasi artinya menghilangkan. Menyelesaikan sistem persamaan linear dua variabel dengan metode eliminasi artinya menghilangkan salah satu variabel persamaan dengan menyamakan dahulu koefisien salah satu variabel persamaan tersebut.Langkah-langkah menyelesaikan SPLDV dengan menggunakan metode eliminasi adalah sebagai berikut:1. Melakukan eliminasi variabel x untuk mencari nila yPetunjuk : untuk mengeliminasi variabel x, koefisien x pada kedua persamaan harus disamakan dengan cara koefisien x pada persamaan 1 dikalikan koefisien x pada persamaan II dan koefisien x pada persamaan II dikalikan koefisien x persamaan I.

2. Melakukan eliminasi variabel y untuk mencari nilai xPetunjuk: untuk mengeliminasi variabel y maka koefisien y pada kedua persamaan harus disamakan dengan cara koefisien y pada persamaan 1 dikalikan koefisien persamaan II dan koefisien y pada persamaan II dikalikan koefisien persamaan I.

Contoh :Tentukan himpunan penyelesaian dari SPLDV berikut dengan metode eliminasi Penyelesaian :Koefisien variabel y pada sistem persamaan linear itu adalah sama, sehingga yang dihilangkan adalah variabel y dulu.2x + y = 8x + y = 4x = 4

Selanjutnya untuk menentukan besarnya nilai y, kita harus menghilangkan variabel x. Koefisien variabel x pada sistem persamaan linear itu belum sama sehinggaharus disamakan dulu tanpa memerhatikan tanda.

2x + y = 8x 12x + y = 8x + y = 4x 22x + 2y = 8-y = 0 y = 0Jadi, himpunan penyelesaiannya adalah

C. Model dan Metode PembelajaranModel Pembelajaran: Pembelajaran kooperatifMetode Pembelajaran: Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi, dan pemberian tugas

D. Langkah-langkah Pembelajaran1. Kegiatan Awal ( 10 menit )Fase 1: Menyampaikan tujuan dan memotivasi siswa Guru mengabsen siswa. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran. Guru menyampaikan apersepsi dengan cara mengingat kembali tentang materi sebelumnya tentang penyelesain SPLDV dengan metode subtitusi. Memotivasi siswa dengan memberikan contoh dalam kehidupan sehari-hari. Guru menjelaskan kepada siswa tentang langkah-langkah pembelajaran kooperatif.

2. Kegiatan Inti ( 60 menit )EksplorasiFase 2: Menyajikan informasi Guru menyajikan informasi tentang penyelesai SPLDVdengan menggunakan metode eliminasi.

Fase 3: Mengorganisasikan siswa ke dalam kelompok kooperatif Guru meminta siswa untuk menempati kelompok yang telah ditentukan. Guru memberikan Lembar Kerja Siswa (LKS) kepada setiap siswa. ElaborasiFase 4: Membimbing kelompok bekerja dan belajar Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk mendiskusikan materi yang terdapat pada LKS dengan kelompoknya. Guru mengontrol dan membimbing siswa dalam mendiskusikan soal latihan yang terdapat pada LKS dengan cara berjalan ke setiap kelompok serta memberikan pengarahan jika ada siswa yang bertanya.

KonfirmasiFase 5: Evaluasi Setelah LKS selesai dikerjakan, guru meminta beberapa kelompok untuk mempresentasikan jawaban mereka di depan kelas. Guru meminta pada setiap kelompok untuk menanggapi ataupun menambah jawaban yang disajikan di depan kelas. Kemudian guru membahas hasil diskusi secara bersama sama.

Fase 6: Memberikan penghargaan Guru memberikan penghargaan berupa pujian terhadap kelompok yang terbaik atau guru dapat memberikan hadiah kepada kelompok yang terbaik.

3.` Kegiatan Akhir ( 10 menit ) Guru membimbing siswa menyimpulkan materi yang telah dipelajari. Guru memberikan evaluasi kepada siswa yang jawabannya dikerjakan dikertas satu lembar untuk penilaian individu. Guru memberikan pekerjaan rumah. Guru menyampaikan informasi kepada siswa tentang materi yang akan dipelajari pada pertemuan berikutnya tentang penyelesain SPLDV dengan menggunakan metode Grafik.

E. Sumber belajar Sumber: buku matematika kelas VIII Penerbit Erlangga Referensi lain yang relevan Alat: Papan tulis, spidol, penghapus, karton dan LKS

F. Penilaian Hasil Belajar

INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI PENILAIAN

TEKNIK

BENTUK INSTRUMEN

INSTRUMEN

2.1.1 Menyelesaikan sistem persamaan linear dua variabel dengan metode eliminasi

Tes tertulis

Uraian

0. Tentukan himpunan penyelesain dari SPLDV berikut dengan menggunakan metode eliminasi:3x + 4y = 185x + 2y = 16

G. Alternatif Jawaban

JAWABANSKOR

1. Eliminasi variabel x3x + 4y = 18X 515x + 20y = 905x + 2y = 16X 315x + 6y = 48(20 6)y = 90 48 y = y = 3

2. Eliminasi variabel y3x + 4y = 18 X 2 6x + 8y = 365x + 2y = 16 X 4 20x + 8y = 64 (6 20)x = 36 64 x = 2

Diperoleh x = 2 dan y = 3Dengan demikian , himpunan penyelesain SPLDV tersebut adalah {(2,3)}.

15151053

15

15

10

5

3

2

2

Skor Maksimal100

Kualu, 27 November

Guru Pamong Mahasiswa PPL

NIP. 19641117 198703 2 004MARYAM S.Pd AMELIA ABRIANI NPM :096411794

MengetahuiKepala SMP Negeri 3 Tambang

ZAMIRA M.PdNIP.19631011 198512 1 007