RPP TIK KELAS IX SMT 1 -...

36
RPP TIK KELAS IX SMT 1 Author : rita Publish : 16-10-2011 07:02:12 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah : SMP Negeri 2 Mendoyo Mata Pelajaran : Teknologi Informasi & Komunikasi (TIK) Kelas/Semester : IX (Sembilan) / 1 (satu) Standar Kompetensi : Page 1

Transcript of RPP TIK KELAS IX SMT 1 -...

RPP TIK KELAS IX SMT 1

Author : rita

Publish : 16-10-2011 07:02:12

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Sekolah

:

SMP Negeri 2 Mendoyo

Mata Pelajaran

:

Teknologi Informasi & Komunikasi (TIK)

Kelas/Semester

:

IX (Sembilan) / 1 (satu)

Standar Kompetensi

:

Page 1

RPP TIK KELAS IX SMT 1

Memahami dasar – dasar penggunaan Internet/intranet

Kompetensi Dasar

:

1.1. Menjelaskan pengertian dasar-dasar Internet/Intranet

Indikator

:

1.1.1 Menjelaskan pengertian internet1.1.2 Menjelaskan pengertian intranet1.1.3 Menceritakan sejarah perkembangan internet1.1.4 Menyebutkan fasilitas/ aplikasi dalam internet1.1.5 Menjelaskan manfaat internet1.1.6 Menjelaskan efek positif dan negatif internet

Alokasi Waktu

:

2 x 40 menit (1 x pertemuan)

A. Tujuan Pembelajaran

Setelah proses pembelajaran, peserta didik mampu :

Page 2

RPP TIK KELAS IX SMT 1

Menjelaskan pengertian internet dengan benarMenjelaskan pengertian intranet dengan benarMenceritakan sejarah perkembangan internetMenyebutkan fungsi-fungsi layanan dalam internetMenjelaskan manfaat internetMenjelaskan efek negatif internet

B. Materi Pembelajaran

Pengertian Internet

Internet atau interconnected Network Kumpulan computer yang saling berhubungan dalam bentuk jaringan

Pengertian Intranet

Internal Network internet dalam lingkungan yang lebih kecil

Sejarah Perkembangan internet

- Internet dibentuk pertama kali oleh Departemen Pertahanan Amerika tahun enam puluhan melaluiproyek ARPA ( Advanced research project agency) yang disebut Arpanet,yaitu dengan mendemontrasikanperpaduan antara hardware dan software dengan computer berbasis unix.- Kemudian ARPANET merancang sebuah jaringan yang dapat memindahkan data dalam jumlah besardan ditetapkan sebagai standar pembangunan protocol baru yang saat ini dikenal sebagai TCP/IP.- Pada mulanya ARPANET hanya menghubungkan empat situs saja yaitu Stanford Research Institute,University of California, Santa Barbara dan University of Utah.

Menyebutkan fasilitas/ aplikasi dalam internet

World Wide Web (WWW)

Merupakan bentuk dokumen di internet yang disimpan di server diseluruh dunia dengan format HTML (HyperText Markup Language yang dapat memuat teks,gambar,animasi,audio dan video.

Electronic Mail ( E-mail)

Merupaka aplikasi internet sebagai sarana komunikasi surat menyurat dalam bentuk elektronik.

Mailing List (Milis)

Merupakan aplikasi internet yang digunakan sebagai sarana diskusi atau bertukar informasi dalam suatukelompok melalui e-mail.

Chat Group/ Internet Relay Chat (IRC)

Page 3

RPP TIK KELAS IX SMT 1

Merupakan aplikasi internet yang digunakan untuk berkomunikasi langsung dalam bentuk teks

File Transfer Protokol

Merupakan aplikasi internet yang digunakan untuk mengirim dan mengambil file ke atau dari sebuahcomputer lain

Facebook

Merupakan sarana social yang menghubungkan orang-orang dengan teman dan rekan mereka lainnya yangbekerja,belajar dan hidup disekitar mereka

dll

Menjelaskan manfaat internet

Media komunikasiMedia InformasiMedia PromosiMedia PenelitianMedia Pertukaran Data

Menjelaskan efek positif dan negatif internet

Dampak Positif

Internet sebagai media komunikasiSebagai media untuk mencari InformasiKemudahan untuk memperoleh data

Dampak NegatifAncaman virusKetergantungan jaringanMempengaruhi kultur budayaTindak kejahatan

C. Metode Pembelajaran

Pendekatan : Contekstual Teaching Learning (CTL)Model : Cooperatif Learning

Page 4

RPP TIK KELAS IX SMT 1

D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan pendahuluan (Waktu : 10 menit)Motivasi dan apersepsi

Guru Menanyakan kepada peserta didik macam – macam Teknologi InformasiMemberikan motivasi pentingnya TIKMenyampaikan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (waktu : 50 menit)Eksplorasi

Guru membimbing siswa membentuk kelompok diskusiMengamati gambar jaringan komputerMenjelaskan pengertian internet dan intranetMenceritakan sejarah perkembangan internetMenyebutkan fungsi-fungsi layanan dalam internetMenyebutkan manfaat dan dampat negatif dari penggunaan internet

Elaborasi

Guru membimbing siswa dalam mempresentasikan diskusi kelompok

Konfirmasi

Guru mengarahkan dan memberikan penguatan positif kepada siswa terhadap hasil diskusi masing-masingkelompok

Kegiatan penutup (waktu : 20 menit)

Melakukan refleksi bersama terhadap pembelajaran yang sudah dilakukanMenarik kesimpulan tentang pengertian internet dan intranet, sejarah perkembangannya, fungsilayanan-layanannya, manfaat internet serta dampak negatif dari penggunaan internet

E. Sumber Belajar

Komputer, lembar kerja, buku paket.

F. Penilaian

1. TeknikTes tertulis

Page 5

RPP TIK KELAS IX SMT 1

2. Bentuk Instrumen Tes Uraian3. Instrumen/Soal

Jelaskan pengertian Internet !Jelaskan pengertian Intranet !Apakah nama internet yang pertama ?Sebutkan layanan-layanan yang terdapat di dalam internet beserta fungsinya !Sebutkan manfaat dan dampak negatif dari penggunaan internet !

Kunci jawaban Internet atau interconnected Network Kumpulan computer yang saling berhubungan dalam bentuk jaringanInternal Network internet dalam lingkungan yang lebih kecilDARPA- Electronic Mail ( E-mail) Merupaka aplikasi internet sebagai sarana komunikasi surat menyurat dalambentuk elektronik.

-Mailing List (Milis) Merupakan aplikasi internet yang digunakan sebagai sarana diskusi atau bertukarinformasi dalam suatu kelompok melalui -File Transfer Protokol Merupakan aplikasi internet yang digunakan untuk mengirim dan mengambil file keatau dari sebuah computer lain -Facebook Merupakan sarana social yang menghubungkan orang-orang dengan teman dan rekan merekalainnya yang bekerja,belajar dan hidup disekitar mereka

Dampak positif

Dampak Negatif

Internet sebagai media komunikasiSebagai media untuk mencari InformasiKemudahan untuk memperoleh data

Page 6

RPP TIK KELAS IX SMT 1

Ancaman virusKetergantungan jaringanMempengaruhi kultur budayaTindak kejahatan

Mengetahui Kepala Sekolah Mendoyo,SMP N 2 Mendoyo Guru Mata Pelajaran TIK Ni Luh Warsini,S.Pd Rita Wati, S.KomNIP. 19561231 198302 2 014 NIP. 19820924 201001 2 030 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Sekolah

:

SMP Negeri 2 Mendoyo

Mata Pelajaran

:

Page 7

RPP TIK KELAS IX SMT 1

Teknologi Informasi & Komunikasi (TIK)

Kelas/Semester

:

IX (Sembilan) / 1 (Satu)

Standar Kompetensi

:

Memahami dasar – dasar penggunaan Internet/intranet

Kompetensi Dasar

:

1.2. Mendeskripsikan dasar-dasar sistem jaringan di Internet/Intranet

Indikator

:

1.2.1 Menjelaskan dasar-dasar sistem jaringan internet / intranet1.2.2 Menjelaskan macam-macam topologi jaringan1.2.3 Menjelaskan terbentuk dan terhubungnya jaringan internet dari jaringan kecil menjadi internet

Page 8

RPP TIK KELAS IX SMT 1

Alokasi Waktu

:

2 x 40 menit (1 x pertemuan)

A. Tujuan Pembelajaran

Setelah proses pembelajaran, peserta didik mampu :

Menjelaskan dasar-dasar sistem jaringan intranet dengan benarMenjelaskan macam-macam topologi jaringan Menjelaskan terbentuk dan terhubungnya jaringan internet dari jaringan kecil menjadi internet

B. Materi Pembelajaran

Dasar-dasar jaringan internet/intranet

Pengertian Jaringan yaitu sebagai suatu himpunan interkoneksi sejumlah computer yang berdiri sendiri atauotonom Manfaat jaringan

Memungkinkan manajemen sumber daya lebih efisienJaringan membantu mempertahankan informasi agar tetap andal dan up to dateJaringan membantu mempercepat proses berbagi data

Jenis – jenis Jaringan

Jaringan Komputer berdasarkan metode distribusi dataJaringan terpusat yaitu beberapa computer terminal yang terhubung kekomputer induk host

Page 9

RPP TIK KELAS IX SMT 1

Jaringan Terdistribusi yaitu beberapa computer induk yang terhubung dengan berbagai terminal Jaringan computer berdasarkan hubungan fungsional computer dalam pemrosesan dataJaringan Client – server satu server atau lebih yang terhubung dengan beberapa computer clientJaringan peer to peer terdiri beberapa terminal yang saling terhubung intinya setiap computer dapat berfungsisebagai server dan clientJaringan computer berdasarkan jangkauanLAN (Local Area Network) jaringan lokalMAN (Metropolitan Area Network) jaringan yang lebih luas dari LANWAN (Wide Area Network) jaringan komunikasi data yang mencakup wilayah yang lebih luasJaringan Komputer berdasarkan Metode koneksinyaJaringan berkabel yaitu jaringan yang menggunakan kabel UTP/FTPJaringan nirkabel yaitu jaringan yang menggunakan teknologi wifi

Menjelaskan macam – macam topologi jaringan

Topologi Star ( Topologi Bintang )a. Karakteristiknya

Memiliki pusat pengontrolSemua link harus melewati pusatKomputer yang berada dipusat sebagai server yang lain sebagai clientClient dapat melakukan hubungan tanpa harus menunggu perintah server

b. Keuntungannya1. Bentuk Jaringan Fleksibel2. Kemudahan dalam pengeloloan jaringan computer3. Mudah dalam mendeteksi yang sifatnya terpusat

Kerugian Pemborosan kabelPengelolaan dan penanganan khususTumpuan pada control pusat sehingga memungkinkan elemen kritis

Topology Ring

KarakteristikTerminal berada dikedua ujung yang saling terhubungKomputer memiliki tingkatan yang samaData yang dikirim perlu pemeriksaan Sinyal yang disampaikan ke computer lain dalam satu arahKeuntunganMemudahkan dalam penempatan serverDapat menghemat kabel

Page 10

RPP TIK KELAS IX SMT 1

KerugiannyaSulit mendeteksi kerusakanJika terjadi kerusakan makan seluruh jarringan akan tergangguPenanganan dan pengelolaan khususBentuk jaringan sangat kaku

Bus Topology

KarakteristikSemua computer terhubung kejalur komunikasiMenggunakan kabel khusus BUSDikedua ujung kabel menggunakan terminatorDibutuhkan T-Connector

Keuntungan Menghemat kabelPemasagan computer yang sangat mudahUntuk pengembangan jaringan lebih mudah

KerugianTerjadinya kepadatan lalu lintas dataDiperlukan repeater atau router ( penguat sinyal)

Tree Topology

KarakteristikMemiliki server yang berada dipucuk pohonKomputer yang lain disebut clientClient melakukan koneksi dengan client lain harus menunggu perintah server

KeuntunganMenghemat kabelMemudahkan pengelolaan dalam jaringanPemasangan computer sangat mudah

KerugianKoneksi jaringan harus menunggu perintah dari serverJika terjadi kerusakan maka seluruh jaringan tergangguBentuk jaringan sangat kaku

Page 11

RPP TIK KELAS IX SMT 1

Menjelaskan terbentuk dan terhubungnya jaringan internet dari jaringan kecil menjadi internet

Melalui Jaringan

Untuk menghubungkan komputer dengan jaringan yang besar dapat digunakan jaringan yang lebih kecil yaituLAN.

Melalui saluran telepon langsung

Sistem sambungan yang lain adalah dengan dial up langsung,di mana modem langsung dihubungkan denganjaringan telpon yang menghubungkan dengan jaringan internet. Kelebihan akses ini adalah memiliki jaringanyang luas.sedangkan kekurangannya adalah biaya akses yang relatif tinggi.

Melalui GPRS

GPRS adalah singkatan dari General Pocket Radio Service.Jaringan ini merupakan gelombang radio sebagaipenghubung Komputer dengan jaringan internet.dengan menggunakan gelombang radio sebagai penghubungkomputer dengan jaringan internet.dengan mengunakan gelombang radio maka akses dengan GPRS inimemiliki kelebihan yaitu akses dapat dilaksanakan walupun alat komunikasi atau user bergerak

Melalui WiFi (Wireless Fidelty)

WiFi adalah jaringan tanpa kabel yang mengunkan gelombang dengan frekuensi yang tinggi(2.4GHz).untukmenggunakan WiFi kita harus memiliki notebook dan PDA yang dilengkapi dengan kartu WiFi.KelebihanWiFi adalah memliki kecepata akses yang tinggi yaitu 11Mbps.Sedangkan kekurangan dari WiFi adalahpemakaian harus berada pada daerah yang memiliki sinyal WiFi (Daerah Hot Spot)

C. Metode Pembelajaran

Pendekatan : Contekstual Teaching Learning (CTL)Model : Cooperatif Learning

D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan pendahuluan (waktu : 10 menit) Motifasi dan apersepsi

Mengingatkan kembali pelajaran yang sudah disampaikanMenyampaikan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (waktu : 50)Eksplorasi

Page 12

RPP TIK KELAS IX SMT 1

Guru membimbing siswa membentuk kelompok diskusiMencari informasi dimedia cetak (buku,majalah komputer dsb) untuk

Mengamati visualisasi tentang dasar-dasar sistem jaringan:- internet- intranet

Mengamati jenis - jenis jaringan dan topologi jaringanMengamati terbentuk dan terhubungnya jaringan internet dari jaringan kecil menjadi internet

Elaborasi

Guru membimbing siswa dalam diskusi kelompokGuru meminta masing-masing kelompok untuk menanggapi hasil diskusi kelompok yang presentasi

Konfirmasi

Guru mengarahkan dan memberikan penguatan positif kepada siswa terhadap hasil diskusi masing-masingkelompok

3. Kegiatan penutup (waktu : 20 menit)a. Melakukan refleksi bersama terhadap pembelajaran yang sudah dilakukanb.Menarik kesimpulan tentang pembelajaran dasar-dasar jaringan internet/intranet

E. Sumber Belajar

Komputer, buku paket, koneksi internet, tayangan.

F. Penilaian

1. Teknik Tes tertulis 2. Bentuk Instrumen Tes Uraian / Pilihan Ganda 3. Contoh Instrumen

Jelaskan berbagai jenis jaringan komputer?Sebutkan topologi jaringan yang ada?Berikan kesimpulan mengenai terbentuknya jaringan internet! Kunci Jawaban

Page 13

RPP TIK KELAS IX SMT 1

* Jaringan Komputer berdasarkan metode distribusi dataJaringan terpusat yaitu beberapa computer terminal yang terhubung kekomputer induk hostJaringan Terdistribusi yaitu beberapa computer induk yang terhubung dengan berbagai terminal

*Jaringan computer berdasarkan hubungan fungsional computer dalam pemrosesan data

Jaringan Client – server satu server atau lebih yang terhubung dengan beberapa computer clientJaringan peer to peer terdiri beberapa terminal yang saling terhubung intinya setiap computer dapat berfungsisebagai server dan client

*Jaringan computer berdasarkan jangkauan

LAN (Local Area Network) jaringan localMAN (Metropolitan Area Network) jaringan yang lebih luas dari LANWAN (Wide Area Network) jaringan komunikasi data yang mencakup Topologi Bus, Topologi Ring, Topologi Star, Topologi TreeTerbentuknya jaringan komputer untuk menjaga data agar tidak mudah hilang sehingga bisa disebarkekomputer lain sehingga keamanan data bisa terjaga

Mengetahui Kepala Sekolah Mendoyo,SMP N 2 Mendoyo Guru Mata Pelajaran TIK Ni Luh Warsini,S.Pd Rita Wati, S.KomNIP. 19561231 198302 2 014 NIP. 19820924 201001 2 030 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah

:

SMP Negeri 2 Mendoyo

Mata Pelajaran

Page 14

RPP TIK KELAS IX SMT 1

:

Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)

Kelas/Semester

:

IX (Sembilan) / 1 (Satu)

Standar Kompetensi

:

1. Memahami dasar-dasar penggunaan Internet / Intranet

Kompetensi Dasar

:

1.3 Mengenal ukuran kecepatan akses Internet.

Indikator

:

Page 15

RPP TIK KELAS IX SMT 1

1.3.1 Menjelaskan ukuran kecepatan akses Internet.1.3.2 Mengidentifikasi ukuran kecepatan akses Internet berdasarkan saluran yang digunakan1.3.3 Menjelaskan faktor yang mempengaruhi kecepatan akses Internet1.3.4 Menjelaskan keuntungan akses Internet yang cepat

Alokasi Waktu

:

4 x 40 Menit (2 x pertemuan)

A. Tujuan Pembelajaran

Setelah proses pembelajaran, peserta didik mampu:

Mengetahui ukuran kecepatan akses Internet.Menentukan ukuran kecepatan akses Internet berdasarkan saluran yang digunakan.Menjelaskan faktor yang mempengaruhi kecepatan akses InternetMenjelaskan keuntungan akses Internet yang cepat

B. Materi Pembelajaran

Ukuran kecepatan akses Internet

Kecepatan akses internet sama dengan kecepatan transfer dataKomponen yang menentukan kecepatan transfer data antara lain :

Bandwith adalah ukuran dari banyaknya informasi yang dapat mengalir dari satu tempat ketempat lain. Satuanyang biasa digunakan untuk bandwidth adalah bit persecond (bps) atau (kbps). 1 kbps = 1.000bps,1megabits(Mbps)= 1.000kbps. 1 byte = 8 bit, satuan byte dilambangkan dengan huruf kapital B, dan 1 kilobytes= 1.024 bytes.Server Proxy akan menghemat penggunaan bandwidth, karena pelanggan tidak pelru lagi terkoneksi langsung

Page 16

RPP TIK KELAS IX SMT 1

kewebsite yang sering dikunjungi.Backbone adalah saluran koneksi utama jaringan ISP dengan internetKeamanan data dapat mempengaruhi kecepatan akses internet karena rawan dengan pembajakanTeknologi yang digunakan ISP untuk meningkatkan kinerja

Ukuran kecepatan akses Internet berdasarkan saluran yang digunakan.Faktor yang mempengaruhi kecepatan akses Internet

Dial – up cara menghubungkan komputer ke internet menggunakan kabel telepon contoh :telkomnet InstantADSL (Asymmetric Digital Subscriber Line) yaitu teknologi modem yang bekerja pada frekuensi antara 34kHz sampai 1104 kHz. Keuntungan ADSl memberikan kemampuan akses internet berkecepatan tinggi.GPRS Yaitu komunikasi data dan suara dengan dilakukan dengan menggunakan gelombang radio3-G (Third-generation technology) perkembangan teknologi nirkabel (wireless)HSDPA (high Speed Downlink Packet Access) sebuah protokol telepon genggam dan kadangkala disebutsebagai teknologi 3,5GWifi koneksi tanpa kabel menggunakan teknologi radioWireless BroadbandLANTV Kabel

1. Kecepatan Transfer Data Kecepatan transfer data dari sebuah komputer server internet sangat bergantungpada kecepatan transfer data dari provider. 2. Bandwith Bandwith dapat diibaratkan seperti jalan raya yangdilalui kendaraan, semakin banyak kendaraan yang melaluinya, semakin lambat laju kendaraan. Maka semakinbesar sebuah bandwith, maka semakin banyak juga data yang dapat ditransfer. 3. Memiliki Server Proxy Jikapengguna mengunjungi website favoritnya, pelanggan tidak perlu terhubung langsung dengan server websitetersebut. Server proxy akan menghemat penggunaan bandwith karena pelanggan tidak perlu lagi terkoneksilangsung ke website yang sering dikunjungi. 4. Memiliki Backbone Penggunaan backbone bersama - samadapat menghemat biaya, namun mengurangi kecepatan masing - masing ISP (Internet Server Provider). 5.Keamanan Data Transaksi internet rawan kejahatan perlu diketahui apakah sebuah ISP menggunakan Firewalluntuk menjamin keamanan transaksi online yang dilakukan. 6. Hardware Juga perlu tahu berapa banyakmodem yg dimiliki sebuah ISP, kecepatan modem yang digunakan, dan rasio pelanggan per modem. Haltersebut perlu diketahui karena mempengaruhi layanan yang akan didapatkan dari ISP tersebut.

Keuntungan akses Internet yang cepat

Selalu tersambung ke internet Menghemat waktu karena tidak perlu menunggu lama untuk mengupload atau mendownload dataC. Metode Pembelajaran

Pendekatan : CTLModel : Cooperatif Learning

D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Page 17

RPP TIK KELAS IX SMT 1

Pertemuan Pertama

Kegiatan pendahuluan.(waktu : 10 menit)

Motifasi dan apersepsi

Mengingatkan kembali materi dasar – dasar jaringan Internet.Menyampaikan tujuan pembelajaran.

Kegiatan Inti.(waktu : 50 menit)

Eksplorasi

Guru membimbing siswa membentuk kelompok diskusiMencari informasi dari sumber belajar tentang kecepatan akses internet.Melakukan akses internet dengan koneksi salah satu ISP untuk mengukur kecepatan akses internet.

Elaborasi

Guru membimbing siswa dalam mendemontrasikan koneksi salah satu ISPGuru meminta masing-masing kelompok untuk menanggapi hasil diskusi kelompok yang presentasi

Konfirmasi

Guru mengarahkan dan memberikan penguatan positif kepada siswa terhadap hasil diskusi masing-masingkelompok

Kegiatan penutup. (Waktu : 20 menit)

Melakukan refleksi bersama terhadap pembelajaran yang sudah dilakukan.Menarik kesimpulan tentang ukuran kecepatan akses internet.

Pertemuan Kedua

1. Kegiatan pendahuluan (waktu – 10 menit)

Motifasi dan Apersepsi

Mengingatkan kembali materi dasar – dasar jaringan Internet.Menyampaikan tujuan pembelajaran.

Page 18

RPP TIK KELAS IX SMT 1

2. Kegiatan Inti (waktu – 60 menit)

Eksplorasi

Guru membimbing siswa membentuk kelompok diskusiMencari informasi dari sumber belajar tentang faktor yang mempengaruhi kecepatan akses internet.Menganalisis keuntungan akses Internet yang cepat

Elaborasi

Guru membimbing siswa dalam diskusi kelompokGuru meminta masing-masing kelompok untuk menanggapi hasil diskusi kelompok yang presentasi

Konfirmasi

Guru mengarahkan dan memberikan penguatan positif kepada siswa terhadap hasil diskusi masing-masingkelompok

3. Kegiatan Penutup (waktu : 10 menit)

Melakukan refleksi bersama terhadap pembelajaran yang sudah dilakukan.Menarik kesimpulan tentang ukuran kecepatan akses internet.

E. Sumber Belajar

Komputer, buku paket, koneksi internet, lembar kerja

F. Penilaian Teknik

Tes tertulis, Tes unjuk kerja

Bentuk Instrumen

Tes Uraian / pilihan ganda

a) Contoh Instrumen

1) Sebutkan 4 ukuran akses internet berdasarkan saluran yang digunakan2) Sebutkan 3 faktor yang mempengaruhi kecepatan akses Internet3) Jelaskan 3 keuntungan akses Internet yang cepatJawaban1) a. Dial-up à Cara menghubungkan komputer ke internet menggunakan kabel teleponb. Asymetric Digital Subcriber Line (ADSLà teknologi modem yang bekerja pada frekuensi 34 kHz– 1.104 kHzc. (General Packet Radio Service), adalah komunikasi data dan suara yang dilakukan dengan menggunakangelombang radio

Page 19

RPP TIK KELAS IX SMT 1

d. adalah third generation technology yang mengacu kepada perkembangan teknologi telepon nirkabel(wireless)e. High Speed Packet Acsess merupakan hasil pengembangan teknologi 3G gelombang pertama Release 99 2) a. Kecepatan yang diberikan / ditawarkan ISP yang anda gunakan.b.Jenis dari koneksi internet yang anda gunakan (Dial up, ADSL,gPRS,CDMA,Wireless)c. Komputer yang anda gunakan` d. Sistem operasi yang digunakan e. Aplikasi browser yang anda gunakan. 3) a. Mengemat waktu, karena kita bisamendownload, mengupload data lebih cepatb.Menghemat biaya b) Lembar Observasi Unjuk Kerja Siswa

Instrumen

Skala Kuantitas

Nilai 1[(Jumlah/8) X 10]

1

2

3

4

Mendial up koneksi pada salah satu ISP.Menujukkan kecepatan akses ISP Telkomnet Instan

Page 20

RPP TIK KELAS IX SMT 1

Mengetahui Kepala Sekolah Mendoyo,SMP N 2 Mendoyo Guru Mata Pelajaran TIK Ni Luh Warsini,S.Pd Rita Wati, S.KomNIP. 19561231 198302 2 014 NIP. 19820924 201001 2 030 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Sekolah

:

SMP Negeri 2 Mendoyo

Page 21

RPP TIK KELAS IX SMT 1

Mata Pelajaran

:

Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)

Kelas/Semester

:

IX (sembilan) / 1 (satu)

Standar Kompetensi

:

1. Memahami dasar-dasar penggunaan Internet / Intranet

Kompetensi Dasar

:

1.4. Mengidentifikasi perangkat keras yang digunakan dalam akses Internet / intranet

Indikator

Page 22

RPP TIK KELAS IX SMT 1

:

1.4.1. Mengidentifikasi perangkat keras beserta fungsinya untuk keperluan akses Internet.1.4.2. Mengidentifikasi peralatan beserta fungsinya untuk keperluan akses internet1.4.3. Mengidentifikasi fungsi perangkat yang digunakan akses internet

Alokasi Waktu

:

8 x 40 menit (4 x pertemuan)

A. Tujuan PembelajaranSetelah proses pembelajaran, Peserta didik mampu:

Mengidentifikasi perangkat keras beserta fungsinya untuk keperluan akses Internet.Mengidentifikasi peralatan beserta fungsinya untuk keperluan akses internet Mengidentifikasi fungsi perangkat yang digunakan akses internet

B. Materi Pembelajaran

Perangkat keras beserta fungsinya untuk keperluan akses Internet

Separangkat komputer yang terdapat perangkat keras yaitu, prosesor yang berfungsi sebagai otaknyakomputer, RAM yaitu tipe penyimapan komputer yang isinya dapat diakses dalam waktu yang tetap,hardiskperangkat keras yang berfungsi sebagai penyimpanan data sekunder, VGA Card standar tampilan komputeranalog, dan sound card perangakat keras yang digunakan untuk mengeluarkan suaraPersyaratan minimal komputer atau notebook yang digunakan untuk akses komputer 1. Processor Pentium III 500 Mhz 7 Monitor CRT SVGA 2. Ram 64 MB 3. VGA Card 4 MB 4. Sound Card dan Speaker 5. CD ROM 6. Harddisk 10 GB

Mengidentifikasi peralatan beserta fungsinya untuk keperluan akses internet

Modem yaitu modulator demodulator, modulator bagian yang mengubah sinyal informasi kedalam sinyal

Page 23

RPP TIK KELAS IX SMT 1

pembawa, demodulator bagian yang memisahkan sinyal informasi dari sinyal pembawa. Modem adan 2internal dan externalKartu jaringan (lan card)Router Penguat sinyalSaluran TeleponISP perusahaan jasa layanan internetMengidentifikasi fungsi perangkat yang digunakan akses internet

I. Perangkat Keras1. MODEM yaitu peralatan yang berfungsi mengubah data dari digital ke listrik atau gelombang elektronikdan sebaliknya. Jenis-jenis modem berdasarkan beberapa kategori :A. Berdasarkan letak di CPU Komputer, modem terbagi dua, yaitu :1. modem internal yaitu modem yang berada di dalam cpu2. modem external yaitu modem yang berada di luar cpuB. Berdasarkan cara koneksi dengan ISP, modem terbagi dua, yaitu :1. modem wireline atau wired yaitu modem yang menggunakan media kabel untuk berkoneksi dengan ISP2. modem wireless yaitu modem yang menggunakan media nirkabel (gelombang elektronik) untukberkoneksi dengan ISPC. Berdasarkan ISP (Internet Service Provider) yang digunakan atau teknologi ISP yang dipakai, jenis modem bisa dibagi menjadi beberapa macam, antara lain :1. modem adsl2. modem dsl3. modem cdma4. modem gsm5. modem dial up 2. ETHERNET CARD ATAU LAN CARDLan Card ( kartu jaringan ) berfungsi sebagai alat penghubung sebuah komputer dengan jaringan komputeratau penghubung komputer dengan modem jenis adsl dan dsl.3. HUB ATAU SWITCHSwitch berfungsi menghubungkan dua komputer atau lebih. Switch dibutuhkan, jika ingin melakukan sharinginternet. 4. ROUTERRouter mempunyai fungsi yang sama dengan Switch, tetapi lebih pintar. Kelebihan Router dibanding Switchadalah fungsi routing dan gateway-nya. Fungsi routing berguna untuk memilih rute yang terbaik dalamjaringan, sedangkan gateway berfungsi seperti komputer server.II. Perangkat Lunak1. Software akses web Browser : Microsoft internet Explorer, Netscape Navigator, Mozila firefox dan Operas2. Software Aplikasi FTP :cute FTP, Go!zilla dan WSFTP3. Software Chat : mIRC,Yahoo messenger dan ICQ4. Software Mail : outlook express/internet mail dan Netscape mailC. Metode PembelajaranPendekatan : CTL

Page 24

RPP TIK KELAS IX SMT 1

Model : Cooperatif LearningD. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran Pertemuan Pertama Motifasi dan apersepsi1. Kegiatan pendahuluan. (waktu : 10 menit)Mengingatkan kembali materi yang telah disampaikan sebelumnyaMenyampaikan tujuan pembelajaran 2.Kegiatan Inti (Waktu : 60 menit)Eksplorasi

Guru membimbing siswa membentuk kelompok diskusiMengamati perangkat keras untuk keperluan akses internetMengidentifikasi perangkat keras beserta fungsinya yang digunakan untuk keperluan akses internet

Elaborasi

Guru membimbing kelompok pertama dalam mendemontrasikan perangkat keras untuk keperluan aksesinternet beserta fungsinyaGuru meminta masing-masing kelompok untuk menanggapi hasil diskusi kelompok yang presentasi

Konfirmasi

Guru mengarahkan dan memberikan penguatan positif kepada siswa terhadap hasil diskusi masing-masingkelompok

Kegiatan penutup.(waktu : 20 menit )

Melakukan refleksi bersama terhadap pembelajaran yang sudah dilakukan.Menarik kesimpulan tentang fungsi perangkat yang digunakan akses internet. Pertemuan KeduaKegiatan pendahuluan. (waktu :10 menit)Motifasi dan apersepsi Mengingatkan kembali materi yang telah disampaikan sebelumnyaMenyampaikan tujuan pembelajaran Kegiatan Inti (waktu : 60 menit)Eksplorasi

Mencocokkan peralatan yang digunakan internet/ intranet sesuai diagram jaringan

Elaborasi

Guru membimbing kelompok yang mendemontrasikan peralatan yang digunakan dalam internet / intranetGuru meminta masing-masing kelompok untuk menanggapi hasil diskusi kelompok yang presentasi

Page 25

RPP TIK KELAS IX SMT 1

Konfirmasi

Guru mengarahkan dan memberikan penguatan positif kepada siswa terhadap hasil diskusi masing-masingkelompok

Kegiatan penutup (waktu : 10)

Melakukan refleksi bersama terhadap pembelajaran yang sudah dilakukan.Menarik kesimpulan tentang peralatan yang digunakan internet/ intranet sesuai diagram jaringan.

Pertemuan Ketiga1. Kegiatan pendahuluan. (waktu : 10 menit)Motifasi dan apersepsi

Mengingatkan kembali materi yang telah disampaikan sebelumnyaMenyampaikan tujuan pembelajaran

1. Kegiatan Inti (waktu : 50 menit )

Explorasi

Melakukan studi pustaka tentang fungsi dan perangkat yang digunakan akses internet

Elaborasi

Guru membimbing kelompok yang menjelaskan studi pustaka tentang fungsi dan perangkat aksesnternetGuru meminta masing-masing kelompok untuk menanggapi hasil diskusi kelompok yang presentasi

Konfirmasi* Guru mengarahkan dan memberikan penguatan positif kepada siswa terhadap hasil diskusi masing-masingkelompok3. Kegiatan penutup (waktu : 20 menit)

Melakukan refleksi bersama terhadap pembelajaran yang sudah dilakukanMenarik kesimpulan tentang fungsi dan perangkat yang digunakan akses internet

Pertemuan Keempat

1. Kegiatan pendahuluan. (waktu 10 : menit)

Motifasi dan apersepsi

Page 26

RPP TIK KELAS IX SMT 1

Mengingatkan kembali materi yang telah disampaikan sebelumnyaMenyampaikan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (waktu : 50 menit)

Explorasi

Mengulang kembali materi yang telah disampaikan pada pertemuan pertama sampai pertemuan ketiga

Elaborasi

Guru memberi pertanyaan kepada siswa tentang pertemuan-pertemuan sebelumnya

Konfirmasi

Guru mengarahkan dan memberikan penguatan positif kepada siswa terhadap hasil jawaban atas soal –soal yang diberikan

3. Kegiatan penutup (waktu : 20 menit)

Melakukan refleksi bersama terhadap pembelajaran yang sudah dilakukanMenarik kesimpulan tentang fungsi dan perangkat yang digunakan akses internet

E. Sumber BelajarKomputer, buku TIK kelas 9, lembar kerja, koneksi internet, Kamus TIKF. Penilaian

Teknik

Tes unjuk kerja

Bentuk Instrumen

Tes identifikasi, Tes uraian

Soal / Instrumen Amati tayangan perangkat yang digunakan akses Internet !Sebutkan nama-nama perangkat yang digunakan akses Internet !Jelaskan fungsi masing-masing perangkat yang digunakan akses internet !

4. Lembar Identifikasi

Page 27

RPP TIK KELAS IX SMT 1

Instrumen

Skala Kuantitas

Nilai 1[(Jumlah/32) X 100

4

3

2

1

Menunjukkan perangkat keras yang digunakan akses internet serta menjelaskan fungsinya masing-masing

Page 28

RPP TIK KELAS IX SMT 1

1. Modem External

2. Modem Internal

3. Lan Card

Page 29

RPP TIK KELAS IX SMT 1

4. Komputer

5. Kabel UTP ( Unshield Twist Pair )

Page 30

RPP TIK KELAS IX SMT 1

6. Wireles adapter

7. Konektor RJ 45

8. Switching

Page 31

RPP TIK KELAS IX SMT 1

Jumlah

Mengetahui Kepala Sekolah Mendoyo,SMP N 2 Mendoyo Guru Mata Pelajaran TIK Ni Luh Warsini,S.Pd Rita Wati, S.KomNIP. 19561231 198302 2 014 NIP. 19820924 201001 2 030

Page 32

RPP TIK KELAS IX SMT 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah

:

SMP Negeri 2 Mendoyo

Mata Pelajaran

:

Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)

Kelas/Semester

:

IX (sembilan) / 1 (satu)

Standar Kompetensi

:

1. Memahami dasar-dasar penggunaan Internet / Intranet

Page 33

RPP TIK KELAS IX SMT 1

Kompetensi Dasar

:

1.5. Melakukan berbagai cara untuk memperoleh sambungan Internet

Indikator

:

1.5.1. Menguraiakan cara-cara penyambungan Internet/Intranet.1.5.2. Megidentifikasi penyambungan internet1.5.3. Melakukan sam-bungan Internet menggunakan Dial-Up

Alokasi Waktu

:

8 x 40 Menit (4 x pertemuan)

A. Tujuan PembelajaranSetelah proses pembelajaran, peserta didik mampu:

Dengan melalui studi pustaka dapat menjelaskan beberapa cara sambungan Internet.Melalui simulasi dapat melakukan sambungan Dial Up.Dengan pengalaman simulasi dapat melakukan sambungan di lab komputer secara Dial Up.

Page 34

RPP TIK KELAS IX SMT 1

B. Materi Pembelajaran

Dengan melalui studi pustaka dapat menjelaskan beberapa cara sambungan Internet.

cara sambungan dengan Dial UpCara sambungan dengan wifi

Simulasi melakukan sambungan Dial UP menggunakan telkomnet

Melakukan instalasi Klik Mobile partner masukan pin klik connect klik browser makan internet siap digunakan

C. Metode PembelajaranPendekatan : CTLModel : Cooperatif LearningD. Langkah-langkah Kegiatan PembelajaranPertemuan Pertama

Kegiatan pendahuluan. (waktu : 10 menit)

Motifasi dan Apersepi

Menyampaikan tujuan pembelajaran.Menanyakan tentang prasyarat menggunakan akses Internet.

2. Kegiatan Inti. (waktu : 60 menit)

Explorasi

Mencari informasi di media cetak untuk memperoleh berbagai cara sambungan Internet.Mengerjakan lembar kerja.

Elaborasi

Guru membimbing siswa untuk membentuk kelompok diskusiCara memperoleh informasi cara sambungan

Konfirmasi

Page 35

RPP TIK KELAS IX SMT 1

Guru mengarahkan dan memberikan penguatan positif kepada siswa terhadap diskusi

3. Kegiatan penutup. (waktu : 10 menit)

Melakukan refleksi bersama tentang pelajaran yang sudah disampaikan.Membuat kesimpulan .Memberi tugas.

Pertemuan Kedua

5. Kegiatan pendahuluan. (waktu : 10 menit )

Motifasi dan apersepsi

Menyampaikan tujuan pembelajaran.Menanyakan tentang prasyarat menggunakan akses Internet.

Kegiatan Inti (waktu : 60 menit)

Explorasi

Menanyakan contoh sambungan internet/intranet.Mengerjakan lembar kerja

Elaborasi

Guru membimbing siswa untuk membentuk kelompok diskusiMendemonstrasikan cara sambungan internet

Konfirmasi

Guru mengarahkan dan memberikan penguatan positif kepada siswa terhadap diskusi

7. Kegiatan Penutup (waktu : 20 menit)

Melakukan refleksi

Page 36