RPP MBA ALFATIHAH

9

Click here to load reader

description

Program menerjemah al-qur'an dan memahami maknanya dari bahasa aslinya bagi yang belum pernah belajar bahasa arab sekalipun

Transcript of RPP MBA ALFATIHAH

Page 1: RPP MBA ALFATIHAH

Rencana Program Pembelajaran MBA

Surat : Al Fatihah 1-7

Waktu : 2 x 60 menit

Standar Kompetensi;

1. Menguasai tahsin tilawah

2. Menguasai tarjamah lafdhiyah

3. Memahami struktur bahasa dalam ayat

4. Memahami kandungan makna ayat

Kompetensi Dasar;

1. Membaca ayat dengan tajwid dan makhroj yang benar

2. Menghafal kosa kata ayat dengan benar

3. Mengidentifikasi ayat berdasar struktur bahasa arab

4. Menjelaskan kandungan makna

Idikator ;

1. Dapat menerapkan tajwid dalam bacaan

2. Mengucapkan makhroj huruf dengan tepat

3. Mengartikan kalimat dari bahasa arab ke bahasa Indonesia dan sebaliknya

4. Membedakan isim, fi‟il, huruf dalam ayat

5. Menjelaskan cirikhas masing-masing kalimat

6. Menjelaskan kandungan ayat dari segi isi

7. Mengambil kesimpulan kandungan ayat

8. Menjelaskan kandungan ayat dari segi keindahan bahasa

Metode;

Dialog, Sharing, Asistensi, Praktek, Mencontoh, Analisis, Menghafal, Penugasan, Ceramah,dsb.

Sumber Belajar;

1. Metode Granada; sholihin Bunyamin Ahmad,LC

2. Metode Al Wahyu, Drs. Nurfuad, MA

3. Metode MBA, Team Intruktur MBA

4. Belajar Cepat Bahasa Arab; Ahmad Munawari

5. Al-Itqon Fii Ulumil Qur‟an, Imam Jalaluddin as Suyuthi

6. Mu‟jam Qowadiul Lughoh Al Arobiyyah; Dr. Juraij Mutari Abd Masih

7. Tafsir Bahru Muhid,Abu Hayyan Muhammad bin Yusuf

8. Tafsir Al-Lubab, Ibnu Adil

9. Tafsir Jalalain, Imam Mahalli dan Imam Suyuthi

10. Musykil I‟robil Qur‟anil Karim; Abdullah Muhammad bin Ajurrumi

11. Kamus Al Munawir, Al Mu‟jamul Washith,

Media;

Infokus, laptop/Papan tulis, Spidol/Buku Paket, Buku Tulis

Page 2: RPP MBA ALFATIHAH

Langkah Pembelajaran;

1. Do‟a Pembuka

2. Pengantar

3. Tilawah/Tahsin/Tajwid praktis

4. Makna Lafadh/Tarjamah Lafdhiyah

5. Identifikasi Lafadh (isim, fi‟il, huruf)

6. Penjelasan Tata Bahasa Arab

7. Fungsi Lafadh/Tarkib (kata/susunan kata)

8. Tafsir / kandungan makna

9. Praktek terjemah

10. Dialog interaktif

11. Penutup /tindak lanjut

Materi Pembelajaran ;

Makna Lafadh ;

Allah Nama Dengan

Segala Puji Yang Maha

Penyayang

Yang Maha

Pengasih/Pemur

ah

Tuhan

Pencipta/Pemeli

hara

Allah Bagi /untuk

Yang Maha

Penyayang

Yang Maha

pengasih/Pem

urah

Semesta alam

Pembalasan Hari

Yang

menguasai/mera

jai

Dan Kami

Menyembah

Hanya

KepadaMu

Tunjukilah Kami mohon

pertolongan

Hanya

KepadaMU

Yang lurus Jalan Kami

Telah Engkau

Beri nikmat

Orang-orang

yang Jalan

Bukan Mereka Atas

Mereka Atas Orang yang

Engkau Murkai

Orang-orang

yang sesat Bukan Dan

Page 3: RPP MBA ALFATIHAH

Identifikasi Lafadh;

1. Kalimat dalam Bahasa Arab terdiri dari Isim, Fi‟il dan Harf. Isim (kata benda), Fi‟il (kata

kerja), Harf (huruf/kata depan/huruf bermakna)

2. Dalam surat al Fatihah terdapat ketiga unsur kalimat tersebut yaitu ;

Yang termasuk Isim dalam ayat diatas adalah ;

اىضبى- اىغصوة - غس - - اىر- اىصساط - ب - ابك- اىد - و - بىل- اىسح- اىسح- اهلل- اس

Yang termasuk Fi‟il dalam ayat diatas adalah ;

اعذ- اد - سزع - عجد

Yang termasuk Harf dalam ayat diatas adalah ;

ال - عيي –و - ة

Penjelasan Tata Bahasa Arab;

1. Sebagaimana disebutkan diatas bahwa kalimat dalam bahasa arab terdiri dari isim, fi‟il

dan huruf.

2. Isim memiliki tanda-tanda yang dapat dikenali, antara lain;

Didahului artikel اه

Terdapat tanwin

Merupakan susunan kalimat majemuk اإلضبفخyang terdiri dari ضبف dan ضبف إى

Didahului huruful jar, yaitu ;

ك- ه – في – ة – عيي – ع – إىي –

Fungsi Lafadh/Tarkib (Kata/ susunan kalimat);

Penjelasan Tarkib / susunan kalimat

Dalam lafadh mengandung pengertian

berlebihan dalam memuji yang dalam bahasa

Arab diitilahkan اإلسزغساقخ

Kalimat tersebut mengandung unsur

mendahulukan objek dari subjek اىزقد و اىزأخس

yang mengandung pengertianاإلخزصبص atau

mengkhususkan.

Penggunaan dhomir ك pada lafadh إبك

memiliki faidah iltifat اإلىزفبد; yaitu

mengalihkan dhomir ghoib (orang ke tiga) ke

mukhotob (orang kedua) yang mengandung

arti lebih dekat/akrab.

Susunan tersebut mengandung pengertian

memuji kepada Allah terlebih dahulu sebelum

mengajukan permohonan.

Kandungan Makna Ayat;

1. Pokok Bahasan;

a. Keimanan kepada Allah

b. Beribadah kepada Allah

c. Cerita orang terdahulu

2. Uraian singkat;

Page 4: RPP MBA ALFATIHAH

a. Allah adalah Tuhan alam semesta. Dia adalah Rabbul „alaamiin, Yang Maha Pemurah,

Yang Maha Penyayang dan Penguasa hari Kiamat/pembalasan.

b. Hamba yang menyadari bahwa dirinya adalah makhluk Allah dan Allah adalah

Kholiqnya (penciptanya) pasti dia akan menyebah, beribadah dan taat hanya kepada

Allah. Dalam beribadah seorang hambah memerlukan petunjuk. Maka ia selalu memohon

petunjuk ke jalan yang lurus.

c. Jalan yang lurus adalah jalan yang ditempuh oleh pada Nabi dan Rasul, Shiddiqin,

Syuhada‟, Sholihin. Sedang jalan yang sesat adalah jalan yang ditempuh oleh mereka

yang dimurkai Allah (yahudi) dan mereka yang sesat (nasroniy).

Praktek Terjemah;

Dialog

Do‟a Penutup

Page 5: RPP MBA ALFATIHAH

Tindak Lanjut (Kajian Tafsir Jalalain)

1

2

3

4

5

6

7

Page 6: RPP MBA ALFATIHAH

Rencana Program Pembelajaran MBA

Surat : Al Baqoroh 1-5

Waktu : 2 x 60 menit

Langkah Pembelajaran;

Idem

Materi Pembelajaran;

Makna Lafadh ;

Kitab Itulah (ini) Alif, Laam,

Miim

Di dalam Keraguan Tidak ada

Bagi/untuk Petunjuk nya

Mereka beriman Orang-orang

yang

Orang-orang

bertaqwa

Dan Yang ghoib Dengan

Dan Sholat Mereka

mendirikan

Telah Kami

rizkikan Apa yang Dari

Dan Mereka

menginfakkan Mereka

Dengan/kepada Mereka

beriman

Orang-orang

yang

Kepada Diturunkan Apa yang

Apa yang Dan Mu

(Muhammad)

Sebelum Dari Diturunkan

Dengan/Kepada Dan Mu

(Muhammad)

Mereka yakin Mereka Akhirat

Page 7: RPP MBA ALFATIHAH

Petunjuk Atas Mereka Itulah

Mereka Tuhan Dari

Mereka Mereka itulah Dan

Orang-orang

yang beruntung

Identifikasi Lafadh;

1. Dalam surat al Baqoroh terdapat unsur-unsur kalimat sebagai berikut ;

Yang termasuk Isim dalam ayat diatas adalah ;

- زة – أوىئل – األخسح – قجو – ك – – ب – اىصالح – اىغت – اىر – اىزق – دى – – زت – اىنزبة –ذىل

اىفيحو

Yang termasuk Fi‟il dalam ayat diatas adalah ;

أصه - زشقب – فقو –وقو- قو –ؤو

Yang termasuk Harf dalam ayat diatas adalah ;

عيي– – و – ة – ه – في – ال –اى

Penjelasan Tata Bahasa Arab;

1. Sebagaimana disebutkan diatas bahwa kalimat dalam bahasa arab terdiri dari isim, fi‟il

dan huruf.

2. Selain memiliki tanda (cirikhas), kalimat isim juga dikelompokkan dalam lafadh-lafadh

berikut , antara lain;

Menunjukkan nama (isim „alam); مسس- عس

Berupa kata ganti (isim dhomir); – اذ- اب – ح – ك

Berupa kata tunjuk (isim isyaroh); أوىئل – ريل – ذاىل – ر –را

Berupa kata sambung ( isim maushul); اىالر- اىز – اىر – اىر

Kata keterangan waktu/tempat (isim dhorof); خيف- أب – ثعد – قجو

Kata Tanya (w5 H1); – ىبذا- زي –أ - مف – ب

3. Fi‟il (kata kerja) terdiri dari kata kerja bentuk lampau, bentuk sekarang/akandatang,

bentuk perintah, dan bentuk larangan

4. Huruf ada yang memiliki rangkaian satu huruf أ, dua huruf ثو , tiga huruf إذا , empat

huruf حزيdan lima hurufىن.

5. Huruf terbagi dalam beberapa istilah, antara lain ;

Huruf jar; – ك- ه – في – ة – عيي – ع – اىي

Huruf athof (kata penghubung ); ف- أ – ث – و

Huruf istifham (kata Tanya); أ - ب – و

Huruf qosam (kata untuk bersumpah); و- د– ة –ه

Huruf nahi / nafi (larangan / menafikan); ب- ال

Huruf nida‟ (kata untuk memanggil); آ- آ – ب

Page 8: RPP MBA ALFATIHAH

Fungsi Lafadh/Tarkib (Kata/ susunan kalimat);

Penjelasan Tarkib / susunan kalimat

Huruf Meqottho‟ah yang mengawali ayat

menunjukkan bahwa al-qur‟an tersusun dari

lafadh yang sudah populer dikalangan bangsa

arab, namun demikian mereka tidak mampu

membuat ayat semisal alqu‟an yang sekaligus

menunjukkan bahwa al-qur‟an adalah mu‟jizat

Allah kepada Nabi Muhammad S.a.w.

Kata merupakan kata petunjuk untuk jarak

jauh, namun dalam ayat tersebut diartikan “ini”

yang berfungsi untuk mengagungkan

(ta‟dhim)ىيزعظ

Pengulangan kata dalam ayat

menunjukkan pentingnya perhatian kepada

kata yang ditunjuk (yaitu orang-orang yang

bertaqwa)

Kandungan Makna Ayat;

1. Pokok Bahasan

a. Uraian singkat

b. Kebenaran isi al-Qur‟an

2. Uraian singkat

a. Semua isi al-qur‟an benar, tidak ada keraguan didalamnya. Dan sangat tepat menjadi

pentunjuk bagi orang-orang yang bartaqwa

b. Ciri-ciri orang yang bertaqwa dalam ayat tersebut adalah;

Beriman kepada yang ghoib

Mendirikan sholat

Menafkahkan sebagian rizki yang dianugerahkan Allah kepadanya

Beriman kepada kitab-kitab samawi (alqur‟an dan kitab-kitab sebelumnya)

Yakin akan kehidupan akhirat

Mereka selalu mendapat petunjuk dari Allah dan selamat didunia dan akhirat

Praktek Terjemah;

Dialog

Do‟a Penutup

Page 9: RPP MBA ALFATIHAH

Tindak Lanjut (Kajian Tafsir Jalalain)

1

2

3

4

5