Rpp fatma

25
Te Sub Tem RENCANA Nama Guru Kelas No. Peserta UNIVERS ema : Kegemaranku ma : Gemar Berolahraga A PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RP BAHAN AJAR MEDIA PEMBELAJARAN LEMBAR KERJA SISWA INSTRUMEN PENILAIAN Disusun Oleh : : Fatma Nurhidayati : SD – B : 13016402710440 PLPG TAHAP 7 RAYON 137 SITAS MUHAMMADIYAH Prof HAMKA JAKARTA 2013 PP)

description

RPP kelas 1, kurikulum 2013, tema kegemaranku, subtema gemar berolahraga, RPP PLPG tahap 7 kelas B UHAMKA

Transcript of Rpp fatma

Page 1: Rpp fatma

Tema

Sub Tema

� RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Guru

Kelas

No. Peserta

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH Prof HAMKA

Tema : Kegemaranku

Sub Tema : Gemar Berolahraga

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)� BAHAN AJAR

� MEDIA PEMBELAJARAN � LEMBAR KERJA SISWA

� INSTRUMEN PENILAIAN

Disusun Oleh :

: Fatma Nurhidayati

: SD – B

: 13016402710440

PLPG TAHAP 7 RAYON 137

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH Prof HAMKA

JAKARTA 2013

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Page 2: Rpp fatma

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SDS AlJannah Islamic School

Tema : Kegemaranku

Sub Tema : Gemar Berolahraga

Kelas/Semester : I (satu)/1

Pembelajaran : 1

Alokasi Waktu : 1x Pertemuan (1 x 30 Menit)

A. KOMPETENSI INTI :

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya

2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri

dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.

3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,

membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk

ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan

di sekolah

4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya

yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan

yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak

B. KOMPETENSI DASAR

Bahasa Indonesia

3.2. Mengenal teks petunjuk/arahan tentang perawatan tubuh serta pemeliharaan

kesehatan dan kebugaran tubuh dengan bantuan guru atau teman dalam bahasa

Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk

membantu pemahaman

4.2.Mempraktikan teks arahan/petunjuk tentang merawat tubuh serta kesehatan dan

kebugaran tubuh secara mandiri dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang

dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu penyajian

SBDP

4.1 Menggambar ekspresi dengan mengolah garis, warna dan bentuk berdasarkan

hasil pengamatan di lingkungan sekitar

Page 3: Rpp fatma

C. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

Bahasa Indonesia

• Menjelaskan bermacam-macam kegiatan olahraga dengan bantuan gambar

dengan rasa syukur

• Membaca teks deskriptif tentang kegiatan olahraga dengan bahasa yang baik

• Menyusun huruf menjadi nama-nama kegiatan olahraga dengan jujur dan

jelas

• Menulis nama-nama kegiatan olahraga dengan benar

SBDP

• Menggambar alat olahraga berdasarkan hasil pengamatan lembar kerja di

dalam buku siswa dengan percaya diri

D. TUJUAN PEMBELAJARAN

• Bersyukur atas ciptaan Allah SWT dengan melakukan perawatan tubuh serta

pemeliharaan kesehatan dan kebugaran tubuh melalui macam-macam

olahraga

• Dengan mengamati gambar, siswa mampu menjelaskan macam-macam

olahraga dengan benar, santun, jelas, logis, percaya diri

• Siswa mampu membaca nyaring nama-nama olahraga dengan benar, disiplin.

• Siswa mampu menyusun huruf menjadi nama nama olahraga dengan tepat.

• Setelah menyusun huruf siswa mampu menulis nama-nama olahraga dengan

benar dengan memasangkan gambar siswa mampu mengidentifikasi alat-alat

olahraga dengan benar dan percaya diri.

• Setelah mampu mengidentifikasi alat olahraga, siswa mampu menggambar

salah satu alat olahraga yang disukainya dengan rapi dan percaya diri.

• Dengan menggunakan gambar, siswa mampu menentukan pola gambar

tertentu dengan tepat dan percaya diri.

• Siswa mampu melengkapi pola gambar dengan tepat dan percaya diri.

E. MATERI PELAJARAN

1. Merawat tubuh serta memelihara kesehatan dan kebugaran tubuh sebagai tanda

syukur kepada Allah SWT

2. Pengenalan macam-macam olahraga dengan mengamati gambar

3. Menyusun huruf menjadi kata macam olahraga

4. Menggambar salah satu alat olahraga yang disukainya dengan rapi

Page 4: Rpp fatma

F. PENDEKATAN / STRATEGI / METODE PEMBELAJARAN

Pendekatan : Scientific Approach

Model : Cooperative Learning

Metode : Pengamatan, diskusi, Pictures and Pictures

G. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN

1. Gambar macam – macam olahraga

2. Lembar aktifitas siswa

3. Buku teks (buku guru dan buku siswa)

4. Label nama olahraga

5. Crayon

H. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN

No Kegiatan Alokasi

Waktu

1

KEGIATAN AWAL

1. Mendata kehadiran siswa

2. Berdoa dipimpin oleh ketua kelas

3. Motivasi siswa dengan tepuk badminton (wush,wush,smash)

5

Menit

2 KEGIATAN INTI

Kegiatan 1

1. Siswa diminta untuk mengamati gambar yang ada pada buku

siswa.

2. Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan berkaitan dengan isi

gambar.

3. Contoh pertanyaan yang dapat diajukan:

−− Olahraga apa yang kamu lihat pada gambar?

−− Apa yang kamu ketahui tentang olahraga tersebut?

−− Olahraga mana yang merupakan olahraga tim?

−− Sikap apakah yang penting ditunjukkan dalam melakukan

olahraga tim?

−− Olahraga apa yang paling kamu sukai?

−− Olahraga apa yang baru kamu ketahui?

4. Siswa membaca nyaring nama-nama cabang olahraga dengan

bimbingan guru.

5. Siswa menyusun huruf menjadi nama-nama cabang olahraga yang

20

Menit

Page 5: Rpp fatma

dipelajari.

6. Siswa menulis nama-nama cabang olahraga yang dipelajari.

7. Untuk mengonfirmasi pengetahuan siswa, guru meminta siswa

untuk menuliskan olahraga yang sudah diketahui dan baru

diketahui.

Kegiatan 2

1. Siswa berdiskusi tentang cabang-cabang olahraga yang mereka

ketahui dengan arahan guru.

2. Siswa mendengarkan pertanyaan-pertanyaan guru sebagai

berikut:

−− Jika kamu ingin bermain sepak bola, alat apa yang kamu

butuhkan?

−− Jika kamu ingin bermain bulutangkis, alat apa yang kamu

butuhkan?

−− Jika kamu ingin bermain kasti, alat apa yang kamu butuhkan?

−− dan seterusnya.

3. Siswa diminta untuk menyebutkan alat-alat yang dipergunakan

untuk berolahraga.

4. Siswa diminta menunjukkan pasangan gambar yang saling

berhubungan di buku siswa dengan menarik garis. Misalnya,

gambar bola dengan gambar lapangan bola dan gambar

pelampung dengan kolam renang.

5.Kemudian, siswa memilih pasangan gambar yang disukai untuk

dijadikan tema dalam menggambar.

6.Siswa menggambar dan mewarnai sesuai tema.

3

KEGIATAN AKHIR

1. Peserta didik dengan bimbingan guru

meyimpulkan/merefleksi hasil pembelajaran pada pertemuan

hari itu

2. Guru memberi kesempatan kepada beberapa peserta didik

untuk menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran

yang telah diikuti.

3. Guru melakukan penilaian

4. Penutup

5

Menit

I. PENILAIAN HASIL BELAJAR

a. Teknik Tes : Test Tertulis

• Mengerjakan LKS

Page 6: Rpp fatma

Tes Perbuatan • Unjuk Kerja

Bahasa Indonesia

No Kriteria Baik sekali 4

Baik 3

Cukup 2

Perlu Bimbingan 1

1 Kemampuan menjawab pertanyaan-pertanyaan berkaitan dengan isi gambar

Menjawab 4 pertanyaan dengan benar,

Menjawab 3 pertanyaan dengan benar,

Menjawab 2 pertanyaan dengan benar,

Menjawab 1 pertanyaan dengan benar,

2 Kemampuan menyusun huruf menjadi nama-nama cabang olahraga

Menyusun 4 macam nama olahraga

Menyusun 3 macam nama olahraga

Menyusun 2 macam nama olahraga

Menyusun 1 macam nama olahraga

3 Kemampuan menyebutkan alat-alat yang dipergunakan untuk berolahraga

Menyebutkan 4 alat-alat yang dipergunakan untuk berolahraga

Menyebutkan 3 alat-alat yang dipergunakan untuk berolahraga

Menyebutkan 2 alat-alat yang dipergunakan untuk berolahraga

Menyebutkan 1 alat-alat yang dipergunakan untuk berolahraga

SBDP

Rubrik menggambar alat olahraga

No Kriteria Baik sekali 4

Baik 3

Cukup 2

Perlu Bimbingan 1

1 Kemampuan menggambar salah satu alat olahraga yang disukainya dengan rapi

Menggambar rapi sekali

Menggambar rapi

Menggambar agak rapi

Menggambar alat belum rapi

2 Kemampuan menggambar dengan percaya diri

Goresan crayon tebal, lembar diwarnai penuh

Goresan crayon agak tebal, lembar diwarnai penuh

Goresan crayon agak tebal, lembar diwarnai agak penuh

Goresan crayon tidak tebal, lembar belum banyak yang diwarnai

b. Bentuk Tes : 1. ObjektifTes 2. Non Objektif Test 3. Penilaian

Page 7: Rpp fatma

J. PUSTAKA

_______, 2013. Kegemaranku : Buku Guru. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan

Kebudayaan, 2013.

_______, 2013. Kegemaranku : Buku Siswa. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan

Kebudayaan, 2013.

Jakarta, 31 Oktober 2013

Kepala sekolah

SDS AlJannah Guru Kelas I

(Sri Hartanti, M.Pd.) (Fatma Nur Hi dayati,S.Pt.)

Page 8: Rpp fatma

BAHAN AJAR

Sekolah : SDS AlJannah Islamic School

Tema : Kegemaranku

Sub Tema : Gemar Berolahraga

Kelas/Semester : I (satu)/1

Pembelajaran : 1

Alokasi Waktu : 1x Pertemuan (1 x 30 Menit)

A. KOMPETENSI INTI :

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya

2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya

diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.

3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,

membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk

ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah

dan di sekolah

4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam

karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam

tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak

B. KOMPETENSI DASAR

Bahasa Indonesia

3.2. Mengenal teks petunjuk/arahan tentang perawatan tubuh serta pemeliharaan

kesehatan dan kebugaran tubuh dengan bantuan guru atau teman dalam bahasa

Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk

membantu pemahaman

4.2.Mempraktikan teks arahan/petunjuk tentang merawat tubuh serta kesehatan dan

kebugaran tubuh secara mandiri dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang

dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu penyajian

SBDP

4.1 Menggambar ekspresi dengan mengolah garis, warna dan bentuk berdasarkan

hasil pengamatan di lingkungan sekitar

Page 9: Rpp fatma

C. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

Bahasa Indonesia

• Menjelaskan bermacam-macam kegiatan olahraga dengan bantuan gambar

dengan rasa syukur

• Membaca teks deskriptif tentang kegiatan olahraga dengan bahasa yang baik

• Menyusun huruf menjadi nama-nama kegiatan olahraga dengan jujur dan

jelas

• Menulis nama-nama kegiatan olahraga.dengan jelas

SBDP

• Menggambar alat olahraga berdasarkan hasil pengamatan lembar kerja di

dalam buku siswa dengan percaya diri

D. TUJUAN PEMBELAJARAN

• Dengan mengamati gambar, siswa mampu menjelaskan macam-macam

olahraga dengan benar, santun, jelas, logis, percaya diri

• Siswa mampu membaca nyaring nama-nama olahraga dengan benar, disiplin.

• Siswa mampu menyusun huruf menjadi nama nama olahraga dengan tepat.

• Setelah menyusun huruf siswa mampu menulis nama-nama olahraga dengan

benar.

• Dengan memasangkan gambar siswa mampu mengidentifikasi alat-alat

olahraga dengan benar dan percaya diri.

• Setelah mampu mengidentifikasi alat olahraga, siswa mampu menggambar

salah satu alat olahraga yang disukainya dengan rapi dan percaya diri.

• Dengan menggunakan gambar, siswa mampu menentukan pola gambar

tertentu dengan tepat dan percaya diri.

• Siswa mampu melengkapi pola gambar dengan tepat dan percaya diri.

Page 10: Rpp fatma

E. MATERI PEMBELAJARAN

• Macam olahraga : renang, bola, lari, lompat, pencak silat, basket, badminton,

senam, voli

• Tujuan dan manfaat berolahraga : agar badan sehat, dengan mengetahui

jenis-jenis olahraga dapat memotivasi siswa untuk senang berolahraga,

bersyukur atas kesehatan yang diberikan Allah SWT.

F. PETUNJUK KERJA

F.1. KEGIATAN 1

1. Siswa diminta untuk mengamati gambar yang ada pada buku siswa.

2. Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan berkaitan dengan isi gambar.

3. Contoh pertanyaan yang dapat diajukan:

−− Olahraga apa yang kamu lihat pada gambar?

−− Apa yang kamu ketahui tentang olahraga tersebut?

−− Olahraga mana yang merupakan olahraga tim?

−− Sikap apakah yang penting ditunjukkan dalam melakukan olahraga tim?

−− Olahraga apa yang paling kamu sukai?

−− Olahraga apa yang baru kamu ketahui?

4. Siswa membaca nyaring nama-nama cabang olahraga dengan bimbingan

guru.

5. Siswa menyusun huruf menjadi nama-nama cabang olahraga yang ipelajari.

6. Siswa menulis nama-nama cabang olahraga yang dipelajari.

7. Untuk mengonfirmasi pengetahuan siswa, guru meminta siswa untuk

menuliskan olahraga yang sudah diketahui dan baru diketahui.

F.2. Kegiatan 2

1. Siswa berdiskusi tentang cabang-cabang olahraga yang mereka ketahui

dengan arahan guru.

2. Siswa mendengarkan pertanyaan-pertanyaan guru sebagai berikut:

−− Jika kamu ingin bermain sepak bola, alat apa yang kamu butuhkan?

−− Jika kamu ingin bermain bulutangkis, alat apa yang kamu butuhkan?

−− Jika kamu ingin bermain kasti, alat apa yang kamu butuhkan?

−− dan seterusnya.

3. Siswa diminta untuk menyebutkan alat-alat yang dipergunakan untuk

berolahraga.

Page 11: Rpp fatma

4. Siswa diminta menunjukkan pasangan gambar yang saling berhubungan di

buku siswa dengan menarik garis. Misalnya, gambar bola dengan gambar

lapangan bola dan gambar pelampung dengan kolam renang.

5. Kemudian, siswa memilih pasangan gambar yang disukai untuk

dijadikan tema dalam menggambar.

6. Siswa menggambar dan mewarnai sesuai tema.

G. LATIHAN- LATIHAN

1. Menebalkan huruf pada nama-nama macam-macam ola hraga

� Renang � Bola � Lari � Pencak silat � basket

2. Menyusun huruf menjadi nama-nama alat –alat olah raga

� n a g n l a p a s o l b a e p a k

� k a m o l n a r e n g

� n g t a o k t s t i k a

Page 12: Rpp fatma

3. Memasangkan gambar yang saling berhubungan

4. Menggambar alat olahraga

H. PUSTAKA

_______, 2013. Kegemaranku : Buku Guru. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan

Kebudayaan, 2013.

_______, 2013. Kegemaranku : Buku Siswa. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan

Kebudayaan, 2013.

Bola

kasti

Kolam

renang

Bola sepak

Ban

pelampung

Tongkat

kasti

Lapangan

sepakbola

Aku suka berolahraga _______________________

Page 13: Rpp fatma

MEDIA PEMBELAJARAN

Sekolah : SDS AlJannah Islamic School

Tema : Kegemaranku

Sub Tema : Gemar Berolahraga

Kelas/Semester : I (satu)/1

Pembelajaran : 1

Alokasi Waktu : 1x Pertemuan (1 x 30 Menit)

A. KOMPETENSI INTI :

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya

2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan

percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.

3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar,

melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang

dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang

dijumpainya di rumah dan di sekolah

4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis,

dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat,

dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan

berakhlak

B. KOMPETENSI DASAR

Bahasa Indonesia

3.2. Mengenal teks petunjuk/arahan tentang perawatan tubuh serta pemeliharaan

kesehatan dan kebugaran tubuh dengan bantuan guru atau teman dalam bahasa

Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk

membantu pemahaman

4.2.Mempraktikan teks arahan/petunjuk tentang merawat tubuh serta kesehatan dan

kebugaran tubuh secara mandiri dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang

dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu penyajian

SBDP

4.1 Menggambar ekspresi dengan mengolah garis, warna dan bentuk berdasarkan

hasil pengamatan di lingkungan sekitar

Page 14: Rpp fatma

C. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

Bahasa Indonesia

• Menjelaskan bermacam-macam kegiatan olahraga dengan bantuan gambar

dengan rasa syukur

• Membaca teks deskriptif tentang kegiatan olahraga dengan bahasa yang baik

• Menyusun huruf menjadi nama-nama kegiatan olahraga dengan jujur dan

jelas

• Menulis nama-nama kegiatan olahraga.dengan jelas

SBDP

• Menggambar alat olahraga berdasarkan hasil pengamatan lembar kerja di

dalam buku siswa dengan percaya diri

D. TUJUAN PEMBELAJARAN

• Dengan mengamati gambar, siswa mampu menjelaskan macam-macam

olahraga dengan benar, santun, jelas, logis, percaya diri

• Siswa mampu membaca nyaring nama-nama olahraga dengan benar, disiplin.

• Siswa mampu menyusun huruf menjadi nama nama olahraga dengan tepat.

• Setelah menyusun huruf siswa mampu menulis nama-nama olahraga dengan

benar.

• Dengan memasangkan gambar siswa mampu mengidentifikasi alat-alat

olahraga dengan benar dan percaya diri.

• Setelah mampu mengidentifikasi alat olahraga, siswa mampu menggambar

salah satu alat olahraga yang disukainya dengan rapi dan percaya diri.

• Dengan menggunakan gambar, siswa mampu menentukan pola gambar

tertentu dengan tepat dan percaya diri.

• Siswa mampu melengkapi pola gambar dengan tepat dan percaya diri.

E. MEDIA PEMBELAJARAN

1. Flash cards macam dan alat olahraga

2. Flash cards huruf-huruf alphabet

3. Jumble word cards

Page 15: Rpp fatma

F. LAMPIRAN GAMBAR MACAM DAN NAMA OLAHRAGA DAN ALAT

Pencak silat

renang

Bulu tangkis

bola

senam

lompat

LAMPIRAN GAMBAR MACAM DAN NAMA OLAHRAGA DAN ALAT

Pencak silat

Bulu tangkis

LAMPIRAN GAMBAR MACAM DAN NAMA OLAHRAGA DAN ALAT

Page 16: Rpp fatma
Page 17: Rpp fatma

LEMBAR KERJA SISWA

Sekolah : SDS AlJannah Islamic School

Tema : Kegemaranku

Sub Tema : Gemar Berolahraga

Kelas/Semester : I (satu)/1

Pembelajaran : 1

Alokasi Waktu : 1x Pertemuan (1 x 30 Menit)

A. KOMPETENSI INTI :

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya

2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan

percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.

3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar,

melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang

dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang

dijumpainya di rumah dan di sekolah

4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis,

dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat,

dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan

berakhlak

B. KOMPETENSI DASAR

Bahasa Indonesia

3.2. Mengenal teks petunjuk/arahan tentang perawatan tubuh serta pemeliharaan

kesehatan dan kebugaran tubuh dengan bantuan guru atau teman dalam bahasa

Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk

membantu pemahaman

4.2.Mempraktikan teks arahan/petunjuk tentang merawat tubuh serta kesehatan dan

kebugaran tubuh secara mandiri dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang

dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu penyajian

SBDP

4.1 Menggambar ekspresi dengan mengolah garis, warna dan bentuk berdasarkan

hasil pengamatan di lingkungan sekitar

Page 18: Rpp fatma

C. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

Bahasa Indonesia

• Menjelaskan bermacam-macam kegiatan olahraga dengan bantuan gambar

dengan rasa syukur

• Membaca teks deskriptif tentang kegiatan olahraga dengan bahasa yang baik

• Menyusun huruf menjadi nama-nama kegiatan olahraga dengan jujur dan

jelas

• Menulis nama-nama kegiatan olahraga.dengan jelas

SBDP

• Menggambar alat olahraga berdasarkan hasil pengamatan lembar kerja di

dalam buku siswa dengan percaya diri

D. TUJUAN PEMBELAJARAN

• Dengan mengamati gambar, siswa mampu menjelaskan macam-macam

olahraga dengan benar, santun, jelas, logis, percaya diri

• Siswa mampu membaca nyaring nama-nama olahraga dengan benar, disiplin.

• Siswa mampu menyusun huruf menjadi nama nama olahraga dengan tepat.

• Setelah menyusun huruf siswa mampu menulis nama-nama olahraga dengan

benar.

• Dengan memasangkan gambar siswa mampu mengidentifikasi alat-alat

olahraga dengan benar dan percaya diri.

• Setelah mampu mengidentifikasi alat olahraga, siswa mampu menggambar

salah satu alat olahraga yang disukainya dengan rapi dan percaya diri.

• Dengan menggunakan gambar, siswa mampu menentukan pola gambar

tertentu dengan tepat dan percaya diri.

• Siswa mampu melengkapi pola gambar dengan tepat dan percaya diri.

E. MATERI PEMBELAJARAN

• Macam olahraga : renang, bola, lari, lompat, pencak silat, basket, badminton,

senam, voli

F. LEMBAR KERJA SISWA

Page 19: Rpp fatma

TEMA : KEGEMARANKU

SUBTEMA : GEMAR BEROLAHRAGA

NAMA : ___________________

KELAS : ___________________

Tebalkan nama cabang olahraga pada gambar di bawah ini.

Lihatlah contoh

Sepakbola

Renang

Pencak silat

LEMBAR KERJA SISWA

: KEGEMARANKU

: GEMAR BEROLAHRAGA

___________

___________________

Tebalkan nama cabang olahraga pada gambar di bawah ini.

Bulu tangkis

Lompat

Pencak silat Senam

Tebalkan nama cabang olahraga pada gambar di bawah ini.

Bulu tangkis

Page 20: Rpp fatma

AKTIVITAS SISWA

TEMA : KEGEMARANKU

SUBTEMA : GEMAR BEROLAHRAGA

NAMA : ___________________

KELAS : ___________________

Gambarlah alat olahraga kesukaanmu

Page 21: Rpp fatma

TEMA : KEGEMARANKU

SUBTEMA : GEMAR BEROLAHRAGA

NAMA : ___________________

KELAS : ___________________

Pasangkan gambar yang saling berhubungan dari

olahraga di bawah ini

EVALUASI SISWA

: KEGEMARANKU

: GEMAR BEROLAHRAGA

: ___________________

: ___________________

yang saling berhubungan dari alat-alat

olahraga di bawah ini

alat

Page 22: Rpp fatma

INSTRUMEN PENILAIAN

Sekolah : SDS AlJannah Islamic School

Tema : Kegemaranku

Sub Tema : Gemar Berolahraga

Kelas/Semester : I (satu)/1

Pembelajaran : 1

Alokasi Waktu : 1x Pertemuan (1 x 30 Menit)

A. KOMPETENSI INTI :

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya

2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan

percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.

3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar,

melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang

dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda

yang dijumpainya di rumah dan di sekolah

4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis,

dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak

sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman

dan berakhlak

B. KOMPETENSI DASAR

Bahasa Indonesia

3.2. Mengenal teks petunjuk/arahan tentang perawatan tubuh serta pemeliharaan

kesehatan dan kebugaran tubuh dengan bantuan guru atau teman dalam bahasa

Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk

membantu pemahaman

4.2.Mempraktikan teks arahan/petunjuk tentang merawat tubuh serta kesehatan dan

kebugaran tubuh secara mandiri dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang

dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu penyajian

SBDP

4.1 Menggambar ekspresi dengan mengolah garis, warna dan bentuk berdasarkan

hasil pengamatan di lingkungan sekitar

Page 23: Rpp fatma

C. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

Bahasa Indonesia

• Menjelaskan bermacam-macam kegiatan olahraga dengan bantuan gambar

dengan rasa syukur

• Membaca teks deskriptif tentang kegiatan olahraga dengan bahasa yang baik

• Menyusun huruf menjadi nama-nama kegiatan olahraga dengan jujur dan

jelas

• Menulis nama-nama kegiatan olahraga.dengan jelas

SBDP

• Menggambar alat olahraga berdasarkan hasil pengamatan lembar kerja di

dalam buku siswa dengan percaya diri

D. TUJUAN PEMBELAJARAN

• Dengan mengamati gambar, siswa mampu menjelaskan macam-macam

olahraga dengan benar, santun, jelas, logis, percaya diri

• Siswa mampu membaca nyaring nama-nama olahraga dengan benar, disiplin.

• Siswa mampu menyusun huruf menjadi nama nama olahraga dengan tepat.

• Setelah menyusun huruf siswa mampu menulis nama-nama olahraga dengan

benar.

• Dengan memasangkan gambar siswa mampu mengidentifikasi alat-alat

olahraga dengan benar dan percaya diri.

• Setelah mampu mengidentifikasi alat olahraga, siswa mampu menggambar

salah satu alat olahraga yang disukainya dengan rapi dan percaya diri.

• Dengan menggunakan gambar, siswa mampu menentukan pola gambar

tertentu dengan tepat dan percaya diri.

• Siswa mampu melengkapi pola gambar dengan tepat dan percaya diri.

E. MATERI PEMBELAJARAN

Macam olahraga : renang, bola, lari, lompat, pencak silat, basket, badminton,

senam, voli

Page 24: Rpp fatma

F. Teknik Dan Instrumen Penilaian

Teknik Penilaian

1. Tes (tertulis, praktik atau unjuk kerja).

2. Teknik observasi atau pengamatan yang dilakukan selama pembelajaran

berlangsung.

Instrumen Penilaian :

1. Instrumen tes tertulis dalam bentuk soal. Penilaian dilakukan dengan cara

menghitung jumlah jawaban benar dari soal yang tersedia.

2. Instrumen unjuk kerja dalam bentuk Rubrik Penilaian.

Penilaian: Unjuk Kerja

Rubrik menggambar alat olahraga

No Kriteria Baik sekali 4

Baik 3

Cukup 2

Perlu Bimbingan 1

1 Kemampuan menggambar salah satu alat olahraga yang disukainya dengan rapi

Menggambar rapi sekali

Menggambar rapi

Menggambar agak rapi

Menggambar alat belum rapi

2 Kemampuan menggambar dengan percaya diri

Goresan crayon tebal, lembar diwarnai penuh

Goresan crayon agak tebal, lembar diwarnai penuh

Goresan crayon agak tebal, lembar diwarnai agak penuh

Goresan crayon tidak tebal, lembar belum banyak yang diwarnai

Hasil Pengamatan Permainan:

No Nama Siswa

Kriteria 1 Kriteria 2 Kriteria 3

Terlihat

(v)

Belum

Terlihat

(v)

Terlihat

(v)

Belum

Terlihat

(v)

Terlihat

(v)

Belum

Terlihat

(v)

1 Imanul

2 Elkarim

3 Asih

4 Azzam

5 Aziz

Page 25: Rpp fatma

Lembar Pengamatan Kegiatan Permainan

No. Kriteria Terlihat (v) Belum Terlihat (v)

1. Siswa mampu mengikuti intruksi guru .......... ..........

2. Siswa terlibat aktif dalam permainan .......... ..........

3. Siswa mampu menyanyikan lagu

dengan tepat

..........

..........

Rubrik Evaluasi siswa

No Kriteria Baik sekali 4

Baik 3

Cukup 2

Perlu Bimbingan 1

1 Kemampuan menjawab pertanyaan-pertanyaan berkaitan dengan isi gambar

Menjawab 4 pertanyaan dengan benar,

Menjawab 3 pertanyaan dengan benar,

Menjawab 2 pertanyaan dengan benar,

Menjawab 1 pertanyaan dengan benar,

2 Kemampuan menyusun huruf menjadi nama-nama cabang olahraga

Menyusun 4 macam nama olahraga

Menyusun 3 macam nama olahraga

Menyusun 2 macam nama olahraga

Menyusun 1 macam nama olahraga

3 Kemampuan menyebutkan alat-alat yang dipergunakan untuk berolahraga

Menyebutkan 4 alat-alat yang dipergunakan untuk berolahraga

Menyebutkan 3 alat-alat yang dipergunakan untuk berolahraga

Menyebutkan 2 alat-alat yang dipergunakan untuk berolahraga

Menyebutkan 1 alat-alat yang dipergunakan untuk berolahraga

Jawaban evaluasi

1. bola kasti berpasangan dengan tongkat kasti

2. shuttle cock berpasangan dengan raket

3. bola berpasangan dengan gawang

4. ban pelampung berpasangan dengan kolam renang

Pedoman Penskoran

Jumlah skor yang diperoleh siswa X 100%

Skor ideal

Keterangan:

- Jumlah skor yang diperoleh siswa adalah jumlah skor yang diperoleh

- Skor ideal adalah perkalian dari banyaknya kriteria dengan skor tertinggi. Pada

contoh ini, skor ideal = 1x 10 = 10

Perhitungan nilai akhir siswa :

Imanul : 8 x 100 = 8 Azzam : 9 x 100 = 9

10 10