RESOLUSI KONFLIK

33
RESOLUSI KONFLIK Disiapkan oleh: AGUS MAULANA

description

RESOLUSI KONFLIK. Disiapkan oleh: AGUS MAULANA. PENGERTIAN KONFLIK. Konflik adalah perbedaan pandangan tentang sesuatu. Konflik muncul karena adanya perbedaan mindset atau pola-pikir akibat perbedaan latar-belakang pendidikan, pengalaman, kultur, kepentingan, dan sebagainya. - PowerPoint PPT Presentation

Transcript of RESOLUSI KONFLIK

RESOLUSI KONFLIK

RESOLUSI KONFLIKDisiapkan oleh:AGUS MAULANAPENGERTIAN KONFLIKKonflik adalah perbedaan pandangan tentang sesuatu.Konflik muncul karena adanya perbedaan mindset atau pola-pikir akibat perbedaan latar-belakang pendidikan, pengalaman, kultur, kepentingan, dan sebagainya.PERKEMBANGAN PANDANGAN TENTANG KONFLIK DALAM ORGANISASIKlasik : Konflik bersifat dis-fungsional (konflik harus dihindari semaksimal mungkin) Modern : Konflik adalah fenomena alamiah (konflik bukan pertanda salah-manajemen, melainkan situasi yang tidak dapat dihindari).Post-modern: Konflik bersifat fungsional (dapat merangsang inovasi dan adaptasi organisasi). Konflik dapat menyehatkan organisasi.

RANGKUMAN PANDANGAN TENTANG KONFLIKKonflik tidak dapat dihindari (alamiah)Konflik dapat bersifat destruktif atau konstruktifManfaat Konflik:Conflict is a dangerous opportunityKonflik dapat meningkatkan harga diriKonflik dapat mencegah stagnasiKonflik dapat menstimulasi minat/perhatianKonflik dapat merangsang kreatifitas

Kurva Hubungan Tingkat Konflik dengan Kinerja OrganisasiStimulate ConflictOptimal ConflictReduce Conflict tidak fokus motivasi rendah tidak terintegrasi kohesif produktif kooperatif tidak kooperatif terpolarisasi saling merugikanKinerjaTingkat KonflikKonflik yang realistis dan tidakKonflik yang realistis: perbedaan kebutuhan, tujuan, cara, nilai dan minat.Konflik tidak realistis: pengabaian (ignorance), prasangka, disfungsi struktur organisasi, kompetisi tidak sehat, dan sebagainya.

Jenis KonflikKonflik pribadiKonflik dalam organisasi:Konflik horisontalKonflik vertikalKonflik antar organisasiJenis KonflikKonflik pribadiKonflik dalam organisasi:Konflik horisontalKonflik vertikalKonflik antar organisasiKonflik dalam OrganisasiKonflik Horisontal: Terjadi antar kelompok / staf di jenjang yang sama.Koordinasi horisontal dapat dilakukan untuk menghindari konflik dan meningkatkan kolaborasi.Konflik Vertikal: Terjadi antar-kelompok / staf yang berbeda jenjang dalam struktur organisasi.Model Konflik dalam OrganisasiPemicu: Kejadian Khusus ,FrustrasiAtribut KelompokKonsekuensi: Efektivitas OrganisasiKonflikManajemen Organsasi (Interface)Faktor Pembeda: Kontekstual dan OrganizationalTanggapan Eksekutif PuncakFaktor Organisasi dan KonteksLingkunganUkuran OrganisasiTeknologiSasaran OperasionalStruktur

Atribut Hubungan Antar KelompokKetidak-selarasan sasaran operasionalPerbedaan persepsi Saling-ketergantungan dalam kerjaKeterbatasan sumberdayaDistribusi kekuasaanKetidak-pastian

Kelompok yang KooperatifKeuntungan sikap kooperatif:Fokus dan ProduktifKohesi dan kepuasanPencapaian sasaranInovasi dan AdaptasiKerugian akibat konflik:Memecah energiPrasangkaLemahnya koordinasiKerugian yang membesarStrategi Memanajemeni KonflikOtoritas formalMembatasi komunikasiTim integrasiKonfrontasi dan NegosiasiMelibatkan pihak ketigaRotasi anggotaSasaran antaraPelatihan antar-kelompok

Mengurangi Perilaku KonflikMeningkatkan Sikap KooperatifMencegah dan Mengendalikan Konflik PribadiReflective ListeningAssertion skillAwareness (body language)Dumping ones bucket without filling the othersMeningkatkan dukungan emosiMeningkatkan toleransi dan menerima orang lainMengontrol isuMempertimbangkan resiko konflik dan kerugian yang mungkin terjadi

Resolusi Konflik PribadiMenghargai orang lain (cara mendengar, melihat, intonasi suara, pilihan kata, alasan yang digunakan)Dengarkan orang lain dengan empatiNyatakan pandangan, kebutuhan dan perasaanNyatakan dengan singkatJangan gunakan kata-kata beratKatakan yang Anda maksud dan jelaskan yang Anda katakanNyatakan perasaan AndaPerhatikan situasiGAYA INTERVENSI DALAM KONFLIKKONFLIKAPA YANG DIMAKSUD DENGAN KONFLIK?APAKAH KONFLIK SELALU NEGATIF?BAGAIMANA ANDA MENYIKAPI KONFLIK?BAGAIMANA ANDA MENYELESAIKAN SUATU KONFLIK?GAYA MANAJEMEN KONFLIKMengalah/mengikuti kemauan orang lain KolaborasiKompromiMenghindarMendominasiMENGALAHDapat membuat orang lain menjadi lebih tenangDapat memelihara hubungan baikDapat membuat kita diremehkanDapat menyembunyikan perbedaan dan membantu mencari kesamaanJika kekuasaan anda cukup besar, gaya ini menimbulkan kepercayaan diri pada orang lainDapat mengorbankan kepentingan sendiriKOLABORASIGaya sama-sama menangMemungkinkan pencarian alternatif yang efektifMendorong pemikiran kreatifTidak efektif jika terdesak waktuCocok untuk persoalan yang kompleksKOMPROMIEfektif jika kedua pihak sama-sama benarEfektif jika persoalan kompleks atau kekuatan berimbangHarus ada kesediaan untuk mengorbankan sesuatuHarus ada kesediaan untuk saling membuka kartuHarus ada kesediaan untuk tidak mencari keuntungan maksimal bagi salah satu pihakMENGHINDARGaya jangan merusak suasanaCenderung melemparkan masalah kepada orang lain, atau mengesampingkan masalahEfektif untuk mengulur waktuCocok jika persoalan tidak terlalu pentingEfektif untuk mendinginkan suasanaMENDOMINASIEfektif jika waktu sempitEfektif jika terdapat senjang yang besar antara kedua pihak dalam hal pengetahuan, pengalaman, atau posisiMenciptakan sikap asal selamatCenderung menimbulkan sikap premanismeFAKTOR-FAKTOR DALAM MEMANAJEMENI KONFLIKPengetahuanWewenangKekuatanOrang LainKemenanganPENGETAHUANSeberapa dalam pengetahuan anda tentang persoalan yang dihadapi orang lain?Seberapa jauh orang lain mengetahui pendapat anda?Seberapa jauh anda memahami persoalan?Apakah anda mengetahui sesuatu yang tidak diketahui orang lain?WEWENANGApakah anda berwenang mengambil keputusan?Apakah pihak lain berwenang mengambil keputusan?

KEKUATANSeberapa besar kemampuan anda mempengaruhi situasi?Seberapa besar kekuatan pihak lain atas anda?ORANG LAINSeberapa penting hubungan ini bagi anda?Seberapa penting hubungan ini bagi orang lain?KEMENANGANApa definisi kemenangan menurut anda?Seberapa penting kemenangan bagi anda?Apakah anda harus menang?Apakah pihak lain harus menang?Apakah kompromi dapat diterima?Apakah kekalahan dapat diterima?TAHAP MENANGANI KONFLIKAnalisis situasiJelaskan/rumuskan masalahEvaluasi berbagai alternatif pendekatanPecahkan masalahLIMA PRINSIP MEMELIHARA HUBUNGAN POSITIF SELAMA KONFLIKMendorong semua orang untuk berpartisipasiMendengarkan secara aktifSediakan waktu untuk meninjau-ulangBedakan fakta dari pendapat (Ingat! Pendapat mencerminkan persepsi, belum tentu kenyataan!!)Fokus pada masalah, bukan orangTERIMA KASIHSEMOGA BERMANFAAT