Rencana Pelaksanaan Program.POA.docx

7
A. Rencana Pelaksanaan Program 1. Menilai Pengetahuan Masyarakat. Dalam program ini ada 2 poin yang akan kami nilai yaitu pengetahuan masyarakat tentang air yang sehat dan pengetahuan masyarakat tentang depot air minum isi ulang yang memenuhi syarat bakteriologis. Metode yang kami gunakan adalah dengan membagikan kuisioner yang telah di validasi terlebih dahulu. Sasaran adalah masyarakat pengguna air minum isi ulang yang bisa baca dan tulis. Tim Program DAMIU akan membagikan kuisioner kepada masyarakat bersamaan dengan dilaksanakannya Posyandu, Posbindu, Proram Prolanis dan kegiatan turun lapangan lainnya, dilakukan di 7 Kelurahan Wilayah Kerja Puskesmas Lubuk Kilangan. Petugas akan mengumpulkan beberapa orang yang menggunakan air minum isi ulang dan menuliskan daftar masyarakat yang mengisi kuisioner dalam lembar daftar nama pengesian kuisioner disertai tanda tangan pengisi kuisioner, lalu menyebarkan kuisioner. Terlebih dahulu akan di beri penjelasan tentang tujuan kuisioner, cara mengisi kuisioner dan diingatkan agar tidak lupa menuliskan biodata pada kuisioner serta di anjurkan untuk membaca dengan baik kuisioner sebelum menjawab. Setelah masyarakat selesai mengisi kuisioner, petugas mengumpulkan kembali kuisioner dalam 1 map.

Transcript of Rencana Pelaksanaan Program.POA.docx

Page 1: Rencana Pelaksanaan Program.POA.docx

A. Rencana Pelaksanaan Program

1. Menilai Pengetahuan Masyarakat.

Dalam program ini ada 2 poin yang akan kami nilai yaitu pengetahuan masyarakat

tentang air yang sehat dan pengetahuan masyarakat tentang depot air minum isi ulang

yang memenuhi syarat bakteriologis.

Metode yang kami gunakan adalah dengan membagikan kuisioner yang telah di

validasi terlebih dahulu.

Sasaran adalah masyarakat pengguna air minum isi ulang yang bisa baca dan tulis.

Tim Program DAMIU akan membagikan kuisioner kepada masyarakat bersamaan

dengan dilaksanakannya Posyandu, Posbindu, Proram Prolanis dan kegiatan turun

lapangan lainnya, dilakukan di 7 Kelurahan Wilayah Kerja Puskesmas Lubuk

Kilangan.

Petugas akan mengumpulkan beberapa orang yang menggunakan air minum isi ulang

dan menuliskan daftar masyarakat yang mengisi kuisioner dalam lembar daftar nama

pengesian kuisioner disertai tanda tangan pengisi kuisioner, lalu menyebarkan

kuisioner. Terlebih dahulu akan di beri penjelasan tentang tujuan kuisioner, cara

mengisi kuisioner dan diingatkan agar tidak lupa menuliskan biodata pada kuisioner

serta di anjurkan untuk membaca dengan baik kuisioner sebelum menjawab. Setelah

masyarakat selesai mengisi kuisioner, petugas mengumpulkan kembali kuisioner

dalam 1 map.

2. Melakukan Penyuluhan mengenai Air Bersih dan Depot Air Minum Isi Ulang yang memenuhi syarat bakteriologis.

Penyuluhan dilakukan oleh petugas di luar dan di dalam gedung.

1. Dalam Gedung

Penyuluhan diluar gedung dilakukan di 7 Kelurahan Wilayah Kerja Puskesmas

Lubuk Kilangan. Dilakukan dengan waktu dan tmepat yang hampir sama dengan

pembagian kuisioner, penyuluhan akan bersamaan dengan program Posyandu,

PTM, Prolanis dan program-program lainnya yang akan turun lapangan.

Pada penyuluhan ini terbuka umum untuk masyarakat pengguna air minum isi

ualng maupun yang tidak menggunakan air minum isi ulang.

Pertama petugas akan mengisi daftar hadir penyuluhan yang ditandatangani oleh

peserta penyuluhan.

Page 2: Rencana Pelaksanaan Program.POA.docx

Petugas akan menggunakan 1 buah laptop dan 1 buah proyektor untuk

menampilkan presentasi mengenai air bersih serta kriteria Depot isi ulang air

minum yang memenuhi syarat bakteriologis. Sebelum penyuluhan petugas

membagikan leaflet kepada peserta penyuluhan..Penyuluhan dilakukan seperti

penyuluhan biasanya kemudian disertai tanya jawab antara petugas dan peserta

sebelum diakhiri kegiatan penyuluhan ini. Penyuluhan ini juga dilakukan kepada

masyarakat yang berkunjung untuk berobat ke Puskesmas Lubuk Kilangan.

2. Diluar Gedung

Penyuluhan diluar gedung akan di lakukan petugas bersamaan dengan salah satu

program prolanis yaitu setelah senam rutin prolanis setiap Hari Rabu di Pusksmas

Lubuk Kilangan.

Sebelum dilakukan penyuluhan petugas terlebih dahulu membagikan leaflet

kepada peserta penyuluhan dan mengisi daftar hadir peserta penyuluhan yang

ditandatangani oleh peserta.

Penyuluhan dilakukan seperti biasa dan diakhiri dengan sesi tanya jawab pada

akhir kegiatan penyuluhan.

3.Pembagian sticker ke smua KK di Kecamatan Lubuk Kilangan.

Sticker tentang kualitas air bersih dan depot air minum isi ulang yang memenuhi syarat

bakteriologis kami buat sesederhana mungkin dari segi kata dan bentuk sticker guna

memudahkan masyarakat menegetahui air minum yang sehat dan depot air minum isi ulang

yang memenuhi syarat bakteriologis. Sasaran pembagian sticker adalah masyarakat di 7

Kelurahan di Wilayah Kerja Puskesms Lubuk Kilangan dengan syarat 1 sticker untuk 1

rumah. Petugas akan mencatat dan membuat daftar nama masyarakat yang telah mendapatkan

sticker. Pembagian sticker dilakukan bersamaan program lain yang akan turun lapangan,

seperti Posyandu, Prolanis, PTM, dll. Pertama petugas akan menjelaskan isi sticker, dan

menekankan kepada masyarakat agar menempel sticker di rumah, bisa ditempel di kulkas,

bisa di dispenser, bisa di dapur, ruang makan dll, kemudian membagikan sticker untuk 1

rumah 1 sticker, setelah itu masyarakat diminta mengisi daftar nama beserta tanda tangan

sebagai bukti telah mendapatkan sticker.

Page 3: Rencana Pelaksanaan Program.POA.docx

DINAS KESEHATAN KOTA PADANG

PUSKESMAS LUBUK KILANGAN

Jl. Ulu Gadut  Email: [email protected]     Telp.(0751) 74500 

DAFTAR HADIR PENYULUHAN AIR MINUM SEHAT DAN DEPOT AIR MINUM ISI ULANG YANG MEMENUHI SYARAT BAKTERIOLOGIS DARI DINAS

KESEHATAN KOTA PADANG TAHUN 2015

NO NAMA PESERTA ASAL KELURAHAN TTD

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

Page 4: Rencana Pelaksanaan Program.POA.docx

DINAS KESEHATAN KOTA PADANG

PUSKESMAS LUBUK KILANGAN

Jl. Ulu Gadut  Email: [email protected]     Telp.(0751) 74500 

DAFTAR PESERTA PENGISI KUISIONER TENTANG PENGETAHUAN MASYARAKAT TENTANG AIR MINUM SEHAT DAN DEPOT

AIR MINUM ISI ULANG YANG MEMENUHI SYARAT BAKTERIOLOGIS DARI DINAS KESEHATAN KOTA PADANG

TAHUN 2015

NO NAMA PESERTA ASAL KELURAHAN TTD

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

11

13

14

15

16

17

Page 5: Rencana Pelaksanaan Program.POA.docx

18

19

DINAS KESEHATAN KOTA PADANG

PUSKESMAS LUBUK KILANGAN

Jl. Ulu Gadut  Email: [email protected]     Telp.(0751) 74500 

DAFTAR HADIR PEMBAGIAN STICKER AIR MINUM SEHAT DAN DEPOT AIR MINUM ISI ULANG YANG MEMENUHI SYARAT BAKTERIOLOGIS

DARI DINAS KESEHATAN KOTA PADANG TAHUN 2015

NO NAMA ASAL KELURAHAN TTD

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15

16

17

18

Page 6: Rencana Pelaksanaan Program.POA.docx

19

20