Refkas Pati 1

10
Refleksi Kasus Partus Spontan dengan Induksi Misoprostol M Agi Ramadhani 09/280563/KU/13067

description

partus spontan

Transcript of Refkas Pati 1

Refleksi Kasus

Partus Spontan dengan Induksi MisoprostolM Agi Ramadhani09/280563/KU/13067

IDENTITAS PASIENNama: Ny. MNo. RM: 05.XX.XXAlamat: PlaosanUmur: 30 tahunTgl Masuk: 17/02/2015

ANAMNESISKU: Pasien baru kiriman dari bidan dengan serotinus, kenceng kenceng (+), lendir (-), AK (-), flek (-)

RPS: Kenceng kenceng (+), lendir (-), AK (-), flek (-), mual (-), muntah (-), pusing (-). HPM: 29/4/14. HPL: 3/2/15. UK: 42 minggu + 1 hari

RPD: Hipertensi (-), DM (-), alergi (-), asthma (-), penyakit jantung (-)

RPK: Hipertensi (-), DM (-), alergi (-), asthma (-), penyakit jantung (-)

Riwayat Obstetri: G2P1A0H1: Laki-laki usia 5 tahun, BBL 3600 gr, spontan di bidanH2: hamil iniRiwayat ANC: rutin di bidan 1x per bulanRiwayat KB:10 tahun yang lalu: suntik3 tahun yang lalu: pil kbRiwayat MenstruasiReguler, 7 hari, dysmenorrhea (-), menarche pada usia 13 tahun.

RESUME ANAMNESISPerempuan 30 tahun G2P1A0, UK 42+1 minggu.

PEMERIKSAAN FISIKKU: CM, baik, anemis (-)

VS:- TD= 130/90 mmHg- N= 90 x/ menit- R= 24 x/ menit- S= 37 derajat Celcius

22.00Pasien mengeluhkan kenceng kencengPalpasi: janin tunggal, memanjang, preskep, puki, TFU 33 cm, DJJ 140x/ menit, His 3 4x/ 10 / 35 / sedangPemeriksaan dalam: v/u tenang, dinding vagina licin, servix tebal lunak di belakang, belum ada pembukaan, efficement 30%, selket (-), kepala H1, STLD (-), AK (-)A: sekundigravida h post term, belum dalam persalinanP:Usul induksi misoprostolObservasi his dan djjUsul induksi misoprostol 25 mg / oral/ 6 jamEvaluasi 4 jam lagi

05.00Pasien mengeluhkan kenceng kencengPalpasi: janin tunggal, memanjang, preskep, puki, TFU 33 cm, DJJ 140x/ menit, His 3 4x/ 10 / 35 / sedangPemeriksaan dalam: v/u tenang, dinding vagina licin, servix tebal lunak di belakang, belum ada pembukaan, efficement 30%, selket (-), kepala H1, STLD (-), AK (-)A: sekundigravida h post term, belum dalam persalinanP:Rencana persalinan vaginamObservasi his dan djjMisoprostol 25 mg/ 6 jam/ oral/ tab 2 seri I

11.00Pasien mengeluhkan kenceng kencengPalpasi: janin tunggal, memanjang, preskep, puki, TFU 33 cm, DJJ 140x/ menit, His 3 4x/ 10 / 35 / sedangPemeriksaan dalam: v/u tenang, dinding vagina licin, servix tebal lunak di belakang, belum ada pembukaan, efficement 30%, selket (-), kepala H1, STLD (-), AK (-)A: sekundigravida h post term, belum dalam persalinanP:Rencana persalinan vaginamObservasi his dan djjMisoprostol 25 mg/ 6 jam/ oral/ tab 3 seri I

14.50Pasien tampak ingin mengejanPemeriksaan dalam: servix tidak teraba, pembukaan lengkapA: P1A0 in partu kala 2 awalP : Pimpin persalinanPersiapkan resusitasi bayi

15.00Telah lahir bayi laki laki spontan normal dengan induksi misoprostol atas indikasi postterm

15.10Plasenta dilahirkan dengan secara manual, kemudian dilakukan eksplorasi dan lengkap. Perineum intak.