Rancangan tugas ptk

8
RANCANGAN TUGAS TUTORIAL KE ; 1 Kode dan Nama Mata Kuliah : IDIK 4008/PENELITIAN TINDAKAN KELAS (PTK) Pokok Bahasan : Karakteristik, Langkah- Langkah dan Ruang Lingkup dan Cakupan PTK Nama Pengembang : Mulyadi, R, M.Si Masa Registrasi : 2010.2 Rentang Skor : 10-100 Kompetensi Khusus/TIK - Meningkatkan Pemahaman dan Pengetahuan tentang Karakteristik dan Langkah-Langkah PTK. - Mampu menjelaskan Pandangan dan Wawasan, merepresentaasikan tahapan-tahapan pelaksanaan PTK - Meningkatkan Pengetahuan tentang penelitian formal dan penelitian tindakan kelas - Mampu Merumuskan defenisi Penelitian dan Penelitian Tindakan Kelas - Dapat menjelaskan pemelajaran tentang ruang lingkup dan cakupan pelaksanaan PTK - Menjelaskan kepada mahasiswa bagaimana berfikir secara kritis, rasional dan kreatif dalam menangani Masalah penelitian tindakan kelas - Menjelaskan kepada mahasiswa Konsep-konsep dan materi PTK dlm menunjang proses penelitian yang dilaksanakan guru kelas Uraian Tugas a. Objek Garapan : Karakteristik dan Langkah-Langkah dan Ruang Lingkup dan Cakupan PTK b. Yang harus dikerjakan dan batasan-batasan ; (1). Melengkapi Materi pada setiap kegiatan belajar pada Modul 1 dan 2 dengan beban referensi dari sumber lain. (2). Menyelesaikan semua Latihan tugas dan tes formatif 1 SUMBER MATERI - PTK : IGAK Wardhani dan Kasweri Wihardit

Transcript of Rancangan tugas ptk

Page 1: Rancangan tugas ptk

RANCANGAN TUGAS TUTORIALKE ; 1

Kode dan Nama Mata Kuliah : IDIK 4008/PENELITIAN TINDAKAN KELAS (PTK)Pokok Bahasan : Karakteristik, Langkah-Langkah dan Ruang Lingkup

dan Cakupan PTK Nama Pengembang : Mulyadi, R, M.SiMasa Registrasi : 2010.2Rentang Skor : 10-100

Kompetensi Khusus/TIK- Meningkatkan Pemahaman dan Pengetahuan tentang Karakteristik dan

Langkah-Langkah PTK.- Mampu menjelaskan Pandangan dan Wawasan, merepresentaasikan tahapan-

tahapan pelaksanaan PTK- Meningkatkan Pengetahuan tentang penelitian formal dan penelitian tindakan

kelas- Mampu Merumuskan defenisi Penelitian dan Penelitian Tindakan Kelas - Dapat menjelaskan pemelajaran tentang ruang lingkup dan cakupan

pelaksanaan PTK - Menjelaskan kepada mahasiswa bagaimana berfikir secara kritis, rasional dan

kreatif dalam menangani Masalah penelitian tindakan kelas- Menjelaskan kepada mahasiswa Konsep-konsep dan materi PTK dlm menunjang

proses penelitian yang dilaksanakan guru kelas

Uraian Tugas

a. Objek Garapan : Karakteristik dan Langkah-Langkah dan Ruang Lingkup dan Cakupan PTK

b. Yang harus dikerjakan dan batasan-batasan ; (1). Melengkapi Materi pada setiap kegiatan belajar pada Modul 1 dan 2 dengan beban referensi dari sumber lain. (2). Menyelesaikan semua Latihan tugas dan tes formatif modul 1 dan 2

c. Metodologi/Cara pengerjaan, Acuan yang digunakan ; (1) Bentuk Kelompok kecil dengan anggota minimal 3 orang mahasiswa dari kelas yang sama (2) Diskusikan jawaban setiap soal-soal latihan yang terdapat pada modul 1 dan 2 diluar jam kelas. (3) Membuat Resume/Ringkasan (4) Kumpulkan tugas resume dan latihan soal essay pada tanggal 9 Oktober 2010

d. Kriteria luaran tugas yang dihasilkan/dikerjakan ; (1) Jawaban soal (hard copy) sebelum maupun sesudah diskusi/ceramah di kelas (2) Penyajian presentasi

1

SUMBER MATERI- PTK : IGAK Wardhani

dan Kasweri Wihardit - Rocman, N dan Raka. J

Page 2: Rancangan tugas ptk

KRITERIA PENILAIAN TUGAS TUTORIAL

Kode dan Nama Mata Kuliah : IDIK 4008/PENELITIAN TINDAKAN KELAS (PTK)Pokok Bahasan : Karakteristik, Langkah-Langkah dan Ruang Lingkup

dan Cakupan PTK Nama Pengembang : Mulyadi, R, M.SiMasa Registrasi : 2010.2Rentang Skor : 10-100

No. Aspek/Konsep yang dinilai Skore1. Mengidentifikasi masalah-masalah dan Karakteristik, langkah2

dan cakupan ruang lingkup Penelitian Tindakan Kelas (PTK) Adalah :- Berpusat Guru, Anak Didik dan Sekolah - Kegiatan yang dapat mengoptimalkan Pemahaman fokus pada analisa/pikiran

2. Agar Mahasiswa dapat melakukan PTK sesuai dengan aktivitas / kegiatannya dengan

3. Tugas Resume

Skore Tugas : …………………………..

Jambi, …………..……………….Tutor

Mulyadi, R, M.Si

2

SUMBER MATERI- PTK : IGAK Wardhani

dan Kasweri Wihardit - Rocman, N dan Raka. J

Page 3: Rancangan tugas ptk

RANCANGAN TUGAS TUTORIALKE ; 2

Kode dan Nama Mata Kuliah : IDIK 4008/PENELITIAN TINDAKAN KELAS (PTK)Pokok Bahasan : Perencanaan PTK dan Melakanakan Perbaikan dalam

PembelajaranNama Pengembang : Mulyadi, R, M.SiMasa Registrasi : 2010.2Rentang Skor : 10-100

Kompetensi Khusus/TIK- Memahami Mahasiswa dapat menganalisa data yang dituangkan dalam

pembuatan perencanaan proposal PTK - Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan Perbaikan proses Pembelajaran

Uraian Tugas

a. Objek Garapan : Pembuatan perencanaan proposal PTK dan Perbaikan Proses Pembelajaran.

b. Yang harus dikerjakan dan batasan-batasan ; (1). Melengkapi Materi pada setiap kegiatan belajar pada Modul 3 dan 4 dengan beban referensi dari sumber lain. (2). Menyelesaikan semua Latihan tugas dan tes formatif modul 3, dan 4

c. Metodologi/Cara pengerjaan, Acuan yang digunakan ; (1) Bentuk Kelompok kecil dengan anggota minimal 3 orang mahasiswa dari kelas yang sama (2) Diskusikan jawaban setiap soal-soal latihan yang terdapat pada modul 3 dan 4 diluar jam kelas. (3) Membuat Proposal PTK (4) Kumpulkan tugas resume dan latihan soal essay pada tanggal 23 Oktober 2010

d. Kriteria luaran tugas yang dihasilkan/dikerjakan ; (1) Jawaban soal (hard copy) sebelum maupun sesudah diskusi/ceramah di kelas (2) Penyajian presentasi Proposal PTK

3

SUMBER MATERI- PTK : IGAK Wardhani

dan Kasweri Wihardit - Rocman, N dan Raka. J

Page 4: Rancangan tugas ptk

KRITERIA PENILAIAN TUGAS TUTORIAL

Kode dan Nama Mata Kuliah : IDIK 4008/PENELITIAN TINDAKAN KELAS (PTK)Pokok Bahasan : Perencanaan Tindakan Kelas cara membuat proposal

dan perencanaan kegiatan. Melaksanakan Perbaikan dalam pembelajaran

Nama Pengembang : Mulyadi, R, M.SiMasa Registrasi : 2010.2Rentang Skor : 10-100

No. Aspek/Konsep yang dinilai Skore1. Menganalisa Data dan menjelaskan Sistimatika proposal PTK

2. Mengenai konsep-konsep yang berkaitan dengan PBM dan lingkungann sekolah

3. Mendefinisikan dan menjelaskan konsep Analisis data dan analisa perbaikan hasil PTK

4. Pembuatan Perencanaan Proposal PTK

Skore Tugas : …………………………..

Jambi, …………..……………….Tutor

Mulyadi, R, M.Si

4

SUMBER MATERI- PTK : IGAK Wardhani

dan Kasweri Wihardit - Rocman, N dan Raka. J

Page 5: Rancangan tugas ptk

RANCANGAN TUGAS TUTORIALKE ; 3

Kode dan Nama Mata Kuliah : IDIK 4008/PENELITIAN TINDAKAN KELAS (PTK)Pokok Bahasan : Analisis Data, Penulisan Laporan Penelitian Tindakan

Kelas agar mudah dalam membuat Laporan harus dikembangkan format atau struktur laporan, Diseminasi Hasil Penelitian Tindakan Kelas

Nama Pengembang : Mulyadi, R, M.SiMasa Registrasi : 2010.2Rentang Skor : 10-100

Kompetensi Khusus/TIK- Mahasiswa mampu Menganalisis dan merepresentasikan data- Mahasiswa dapat memahami mengenai latar belakang penulisan sistimatika

Laporan Penelitian Tindakan Kelas.- Mahasiswa mampu melaksanakan dan membuat laporan PTK.- Melakukan Diseminasi hasil PTK

Uraian Tugasa. Objek Garapan : Analisis Data, Penulisan Laporan Penelitian Tindakan Kelas agar

mudah dalam membuat Laporan harus dikembangkan format atau struktur laporan, Diseminasi Hasil Penelitian Tindakan Kelas

b. Yang harus dikerjakan dan batasan-batasan ; (1). Melengkapi Materi pada setiap kegiatan belajar pada Modul 5 dan 6 dengan beban referensi dari sumber lain. (2). Menyelesaikan semua Latihan tugas dan tes formatif modul 5 dan 6

c. Metodologi/Cara pengerjaan, Acuan yang digunakan ; (1) Bentuk Kelompok kecil dengan anggota minimal 3 orang mahasiswa dari kelas yang sama (2) Diskusikan jawaban setiap soal-soal latihan yang terdapat pada modul 5 dan 6 diluar jam kelas. (3) Membuat Laporan Hasil PTK (4) Kumpulkan tugas resume dan latihan soal essay pada tanggal 6 September 2010

d. Kriteria luaran tugas yang dihasilkan/dikerjakan ; (1) Jawaban soal (hard copy) sebelum maupun sesudah diskusi/ceramah di kelas (2) Penyajian presentasi

5

SUMBER MATERI- PTK : IGAK Wardhani

dan Kasweri Wihardit - Rocman, N dan Raka. J

Page 6: Rancangan tugas ptk

KRITERIA PENILAIAN TUGAS TUTORIAL

Kode dan Nama Mata Kuliah : IDIK 4008/PENELITIAN TINDAKAN KELAS (PTK)Pokok Bahasan : Analisis Data, Penulisan Laporan Penelitian Tindakan

Kelas agar mudah dalam membuat Laporan harus dikembangkan format atau struktur laporan, Diseminasi Hasil Penelitian Tindakan Kelas

Nama Pengembang : Mulyadi, R, M.SiMasa Registrasi : 2010.2Rentang Skor : 10-100

No. Aspek/Konsep yang dinilai Skore1. Bentuk Sistimatika dan isi Laporan PTK

2. Hasil Laporan PTK

3. Melakukan Diseminasi

Skore Tugas : …………………………..

Jambi, …………..……………….Tutor

Mulyadi, R, M.Si

6

SUMBER MATERI- PTK : IGAK Wardhani

dan Kasweri Wihardit - Rocman, N dan Raka. J