psikologi komunikasi

18
Psikologi Komunikasi 1. Konsepsi Psikologi dan Psikologi Komunikasi. 2. Dasar-Dasar Perilaku dan Psikologi Komunikasi. 3. Empat Hal Psikologi Komunikasi. 4. Penjelasan: Sistem Komunikasi Intrapersonal; Sistem Komunikasi Interpersonal; Sistem Komunikasi Kelompok; Sistem Komunikasi Massa. SUB BAHASAN

description

 

Transcript of psikologi komunikasi

Page 1: psikologi komunikasi

Psikologi Komunikasi

1. Konsepsi Psikologi dan Psikologi Komunikasi.2. Dasar-Dasar Perilaku dan Psikologi

Komunikasi.3. Empat Hal Psikologi Komunikasi.4. Penjelasan: Sistem Komunikasi Intrapersonal;

Sistem Komunikasi Interpersonal; Sistem Komunikasi Kelompok; Sistem Komunikasi Massa.

SUB BAHASAN

Page 2: psikologi komunikasi

Definisi Psikologi

Psikologi berasal dari kata PSYCHE artinya Jiwa....... LOGOS artinya Ilmu (pengetahuan).

Psikologi adalah ilmu tentang jiwa.....Jiwa artinya kekuatan2/potensi2 yg menggerakkan

manusia dalam menjalani hidup ini dengan baik & benar.

Psikologi Positif, yakni jiwa sebagai: 1) kekuatan yg menyebabkan mns hidup sesuai harapan; 2) kekuatan utk berfikir, berperasaan dan bertindak; 3) mengerti gerak jiwanya dan jiwa orang lain.

Psikologi menurut Miller (1974:4) adalah ilmu yang berusaha menjelaskan, memprediksi, dan mengontrol mental dan peristiwa yang berkaitan dengan perangai.

Page 3: psikologi komunikasi

Definisi Psikologi Komunikasi

Psikologi komunikasi merupakan salah satu cabang kajian dlm Komunikasi yg membahas mengenai bagaimana pemahaman terhadap psikologi dapat membuat proses penyampaian pesan (proses komunikasi) menjadi lebih efektif (Miller, 1982).

Psikologi Komunikasi adalah imu yang berusaha menguraikan, meramalkan, dan mengendalikan persistiwa mental dan behavioral dalam komunikasi (Cherry, 1974).

Secara umum kita dapat didefinisikan bahwa Psikologi Komunikasi sebagai ilmu yg menguraikan, meramalkan dan mengendalikan peristiwa mental dan behavioral dalam komunikasi.

Page 4: psikologi komunikasi

DASAR-DASAR PERILAKU

KOGNISI= konsep tentang alam logika MNS yg mendudukkan berbagai daya di dalamnya, seperti: pengenalan, kesadaran, pengertian, juga mengamati, melihat, memberi, menyangka, berfikir, mempertimbangkan, menilai.

AFEKSI = daya rasa dan emosi mns yg disam-paikan lewat ekspresi tertentu. Seperti: cinta, kesenangan, sayang, dan rasa sebaliknya.

KONASI /VOLISI= Daya kemauan manusia untuk merespon berbagai aspek kognisi dan afeksi. Seperti: reaksi, upaya, perbuatan, dan kehendak.

Page 5: psikologi komunikasi

Empat Hal yang dipelajari Psikologi Komunikasi

Sistem Komunikasi IntrapersonalSistem Komunikasi InterpersonalSistem Komunikasi KelompokSistem Komunkasi Massa

Page 6: psikologi komunikasi

A. Sistem Komunikasi Intrapersonal

Komunikasi intrapersonal adalah komunikasi seputar diri seseorang, baik dalam fungsinya sebagai komunikator maupun sebagai komunikan (Effendy, 2003:57).

Ronald L. Applbaum (1999) KI adalah proses komunikasi yang berlangsung di dalam diri kita; ia meliputi kegiatan berbicara kepada diri kita sendiri dan kegiatan2 mengamati dlm memberi makna (intelektual dan emosional) kepada lingkungan kita.

Jalaludin Rakhmat (2004) KI adalah merupakan suatu proses bagaimana orang menerima informasi, mengolah, menyimpan, dan menghasilkannya kembali.

Definisi2 KI

Page 7: psikologi komunikasi

Proses Keberlangsungan K.Intra

Sensasi adalah proses menangkap stimuli. Persepsi ialah proses member makna pd sensasi sehingga mns memeroleh pengetahuan baru. DKL, persepsi mengubah sensasi menjadi informasi. Memori adalah proses menyimpan informasi dan memanggilnya kembali. Berpikir adalah mengolah dan memanipulasi informasi untuk memengaruhi kebutuhan atau memberikan respons.

Sensasi adalah tahap paling awal dlm penerimaan informasi. Sensasi berasal dari kata “sense”, artinya alat penginderaan, yang menghubungkan organism dengan lingkungannya. Dennis Coon (1977: 79) mengatakan “bila alat-alat indera mengubah informasi menjad impuls-impuls saraf ---dengan ‘bahasa’ dll yg dipahami otak--- maka terjadilah proses sensasi.

Persepsi adalah pengalaman tentang objek, peristiwa, atau hubungan-hubungan yang diperoleh dengan menyimpulkan informasi dan menafsirkan pesan. Persepsi ialah memberikan makna pada stimulus inderawi (sensory stimuli).

Page 8: psikologi komunikasi

Memori adalah sistem yg sangat berstruktur, yg menyebabkan organisme sanggup merekam fakta tentang dunia dan meng-gunakan pengetahuannya utk membimbing perilakunya Schlessinger dan Groves (1976).

o Singkatnya, memori melewati 3 proses: perekaman, penyimpan-an, dan pemanggilan. Perekaman (encoding) adl pencatatan informasi melalui reseptor indera dan sirkit saraf internal. Penyimpanan (storage) adl menentukan berapa lama informasi itu berada beserta kita, dlm bentuk apa, dan dimana. Pemanggilan (retrieval), dlm bahasa sehari-hari, mengingat lagi, adalah menggunakan informasi yg disimpan (Mussen dkk, 1973)

o Jenis-jenis memori: 1. Pengingatan (Recall); 2. Pengenalan (Recognition)--- pilihan berganda; 3. Belajar lagi (Relearning); 4. Redintegrasi (Redintegration).

Berpikir adalah suatu kegiatan yang melibatkan penggunaan konsep dan lambang, sebagai pengganti objek dan peristiwa.

o 2 Jenis berpikir, yakni: berpikir austik (berpikir dalam konteks kedirian kita, sep: melamun, berfantasi, menghayal, dll) dan berfikir realistic (ialah berpikir dalam rangka menyesuaikan diri dengan dunia nyata).

Page 9: psikologi komunikasi

B. Sistem Komunikasi Interpersonal

Komunikasi Interpersonal adalah komunikasi yg dilakukan pd pihak lain utk memperoleh umpan balik, baik secara langsung (face to face) maupun dgn media (Burgon & Huffner, 2002).

Komunikasi interpersonal adalah penggunaan bahasa atau pikiran yang terjadi di dalam diri komunikator sendiri antara self dengan God. Jenis komunikasi ini merupakan keterlibatan internal secara aktif dari individu dalam pemrosesan simbolik dari pesan-pesan.

Komunikasi Interpersonal adalah komunikasi seputar diri seseorang, baik dalam fungsinya sebagai komunikator maupun sebagai komunikan (Effendy, 2003)

Komunikasi Interpersonal adalah komunikasi yang berlaku antara dua orang atau antara orang dalam kelompok kecil yang memiliki hubungan yang tidak boleh dipungkiri (De Vito, 2004).  

Definisi2 K.In

Page 10: psikologi komunikasi

Jenis2 Komunikasi Interpersonal

Komunikasi Diadik: jenis komunikasi antar pribadi yg berlangsung antar dua orang, dimana seorang yg bertindak sebagai komunikator atau pihak yg menyampaikan pesan dan seorang lg yg menerima pesan.....

Komunikasi Tridiadik: jenis komunikasi antarpribadi yg pelakuknya terdiri dari 3 orang atau lebih, dimana seorang yg menjadi komunikator lalu dua orang lainnya sebagai pendengar (komunikan)...

Page 11: psikologi komunikasi

Ciri2 Komunikasi Interpersonal

Pihak2 tsb melakukan komunikasi dlm jarak dekat, dimana semua pihak yg terlibat harus tdk berada dlm jarak jauh melainkan saling berdekatan/face to face. Apabila salah satu lawan bicara menggunakan media dlm penyampaian pesan karena perbedaan jarak, itu tidak dapat dikatakan sebagai komunikasi interpersonal.

Pihak2 yg berkomunikasi mengirim dan menerima pesan secara spontan baik secara verbal maupun non verbal.

Kedekatan hubungan pihak2 komunikasi akan tercermin pada jenis2 pesan  atau respon nonverbal mereka, sep:  sentuhan, tatapan mata  yang ekspresif, dan jarak fisik yang dekat.

Page 12: psikologi komunikasi

C. Sistem Komunikasi Kelompok

KK adalah jenis komunikasi yang berlangsung antara beberapa orang dlm suatu kelompok “kecil” seperti dlm rapat, pertemuan, konperensi dan sebagainya (Arifin, 1984).

KK adalah sebagai interaksi secara tatap muka antara tiga orang atau lebih, dengan tujuan yg telah diketahui, seperti berbagi informasi, menjaga diri, pemecahan masalah, yg mana anggota-anggotanya dapat mengingat karakteristik pribadi anggota2 yg lain secara tepat (Burgoon, 2000).

KK adalah sekumpulan orang yg mempunyai tujuan bersama yg berinteraksi 1 sama lain utk mencapai tujuan bersama, mengenal satu sama lainnya, dan memandang mereka sebagai bagian dari kelompok tsb (Mulyana, 2005).

Definisi2 K. Klp

Page 13: psikologi komunikasi

Pengaruh Komunikasi Terhadap Perilaku Kelompok

Konformitas. Adalah perubahan perilaku/kepercayaan menuju nilai (norma) ttt sebagai akibat tekanan kepentingan yg dilakukan. Bila sejumlah orang dalam kelompok mengatakan atau melakukan sesuatu tekanan maka cenderung para anggota lai melakukan hal yang sama.

Fasilitasi sosial. Adalah bentuk kehadiran orang lain-dianggap-memiliki efek pembangkit energi pd perilaku individu lainnya. Efek ini terjadi pd berbagai situasi sosial, dimana energi yg meningkat akan mempertingi kemungkinan dikeluarkannya respon yg domi-nan. Respon dominan adalah perilaku yg diharapkan.

Polarisasi. Adalah kecenderungan ke arah posisi yg ekstrem. Bila sebelum diskusi klp para anggota mempunyai sikap agak mendu-kung maka setelah diskusi mereka akan lebih kuat lagi mendukung tindakan itu. Sebaliknya, bila sebelum diskusi para anggota klp agak menentang tindakan tertentu, setelah diskusi mereka akan menentang lebih keras.

Page 14: psikologi komunikasi

Fungsi komunikasi dalam organisasi 

Proaksi dan regulasi.Menentukan tujuan organisasi.Menentukan area permasalahan.Mengevakuasi performa.Memberikan komando, instruksi, memimpin,

dan mempengaruhi inovasi.Mendapatkan informasi baru.Cara mengkomunikasikan susuatu yang

baru dalam sosialisasi dan perbaikan.Harga diri anggota.

Page 15: psikologi komunikasi

D. Sistem Komunikasi Massa

KM adalah pesan yang dikomunikasikan melalui media massa pada sejumlah besar orang (Bittner, 1980).

KM adalah produksi dan distribusi yg berlandaskan teknologi dan lembaga dari arus pesan yg kontinyu serta paling luas dimiliki orang dalam masyarakat industry (Garbner, 1967).

KM adalah proses di mana informasi diciptakan dan disebarkan oleh organisasi utk dikonsumsi oleh khalayak (Ruben, 1992).

Dari definisi2 ini dpt dirangkum bahwa KM diartikan sebagai jenis komunikasi yg ditujukan pada sejumlah khalayak yg tersebar, heterogen, dan anonim melalui media cetak atau media elektronik sehingga pesan yg sama dpt disampaikan secara serempak dan sesaat. Atau, KM adalah proses penyampaian pesan yg berlangsung dimana pesannya dikirim dari sumber yg melembaga kepada klayak yg sifatnya missal melalui alat2 yg bersifat mekanis.

Definisi2 K M

Page 16: psikologi komunikasi

KONDISI-KONDISI PEMBENTUK PERILAKU MASSA

Neil Smelser (1982) mengidentifikasi bbrp kondisi yg memung-kinkan munculnya perilaku kolektif massa, diantaranya:Structural conduciveness: beberapa struktur sosial yang

memungkinkan munculnyaperilaku kolektif, seperti: pasar, tempat umum, tempat peribadatan, mall, dst

Structural Strain: yaitu munculnya ketegangan dlam masyarakat yang muncul secara tersturktur. Misalnya: antar pendukung kontestan di pemilu dll.

Generalized beliefs : share interpretation of eventPrecipitating factors: ada kejadian pemicu (triggering

incidence). Misal ada pencurian, ada kecelakaan, musibah lainnya

Mobilization for actions: adanya mobilisasi massa. Misalmya : aksi buruh, rapat umum suatu ormas, dst

Failure of Social Control – akibat agen yang ditugaskan melakukan kontrol sosial tidak berjalan dengan baik.

Page 17: psikologi komunikasi

MACAM2 PERILAKU KOMUNIKASI KOLEKTIF

CROWD (Kerumunan). Mnrt Milgram (1977) melihat crowd sebagai: 1. Sekelompok org yg membentuk agregasi (kumpulan), 2. Jumlahnya semakin lama semakin meningkat, 3. Orang2 ini mulai membuat bentuk baru (seperti lingkaran), 4. Memiliki distribusi diri yg bergabung pada suatu saat dan tempat tertentu dgn lingkaran (boundary) yg semakin jelas, dan 5. Titik pusatnya permeable dan saling mendekat.

MOB. Adalah kerumunanan (Crowds) yg emosional dan cenderung melakukan kekerasan/penyimpangan (violence) dan tindakan destruktif lainnya.

PANIC. Adalah bentuk perilaku kolektif yg tindakannya merupa-kan reaksi terhadap ancaman yg muncul di dlm klp tsb. Biasanya berhubungan dgn kejadian2 bencana (disaster). Tindakan reaksi massa ini cenderung terjadi pada awal suatu kejadian, dan hal ini tidak terjadi ketika mereka mulai tenang.

Page 18: psikologi komunikasi

Lanjutan............

RUMORS. Adalah suatu informasi yg tdk dpt dibuktikan, dan dikomunikasikan yg muncul dari satu orang kepada orang lain (isu sosial). Umumnya terjadi pd situasi dimana org seringkali kekura-ngan informasi utk membuat interpretasi yg lebih komprehensif.

OPINI PUBLIC. Adalah sekelompok org yg memiliki pendapat beda mengenai sesuatu hal dlm masyarakat. Dalam opini publik ini antara klp masyarakat terjadi perbedaan pandangan/perspektif. Konflik bisa sangat potensial terjadi pd masy. yg kurang memahami akan masalah yg menjadi interes dlm masayarakat tsb.

PROPAGANDA. Adalah informasi atau pandangan yg sengaja digunakan untuk menyampaikan atau membentuk opini publik. Biasanya diberikan oleh sekelompok orang, orgsi, atau masyarakat yg ingin tercapai tujuannya.