prosedur kerja termokimia

2
LAMPIRAN PROSEDUR KERJA DIAGRAM ALIR Air Dimasukkan kedalam gelas kimia hingga kira-kira setengah penuh. Diapungkan tutup krus secara terbalik diatas permukaan air. Dipanaskan air hingga suhu 30 o C. Diatur sedemikian rupa agar suhu konstan. Diletakkan 1 tetes CCl 4 pada permukaan tutup krus dengan menggunakan pipet tetes. Diamati waktu yang diperlukan untuk menguapkan cairan sampai tepat Hasil Pengamatan

description

prosedur kerja termokimia untuk pembuatan laporan pada praktikum di semester 3

Transcript of prosedur kerja termokimia

Page 1: prosedur kerja termokimia

LAMPIRAN PROSEDUR KERJA DIAGRAM ALIR

Air

Dimasukkan kedalam gelas kimia hingga kira-kira setengah penuh.

Diapungkan tutup krus secara terbalik diatas permukaan air.

Dipanaskan air hingga suhu 30oC. Diatur sedemikian rupa agar suhu konstan. Diletakkan 1 tetes CCl4 pada permukaan tutup krus

dengan menggunakan pipet tetes. Diamati waktu yang diperlukan untuk menguapkan

cairan sampai tepat habis. Dilakukan triplo. Dilakukan pengerjaan yang sama untuk suhu 40o, 50o,

60o, dan 70o C.

Hasil Pengamatan

Page 2: prosedur kerja termokimia

B. Prosedur Kerja

1. Diisi gelas kimia dengan air hingga kira-kira setengah penuh.2. Apungkan tutup krus secara terbalik diatas permukaan air.3. Dipanaskan air hingga suhu 30o C dan atur sedemikian rupa agar suhunya konstan.4. Diletakkan 1 tetes CCl4 pada permukaan tutup krus menggunakan pipet tetes.5. Amati waktu yang diperlukan untuk menguapakan cairan sampai tepat habis.6. Ulangi pekerjaan ini sampai tiga kali.7. Lakukan pengerjaan yang sama dengan suhu yang diatur pada 400, 50o, 60o, dan 70oC.