Proposal Perpisahan Dokter Bantul

13
PENDIDIKAN DOKTER PERIODE 45 RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA Kampus Terpadu UMY ,Jl.Lingkar Selatan Tamantirto, Yogyakarta 55183 Telp.(0274) 387656 (hunting) Fax.(0274) 387646 Psw.186 Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta PROPOSAL MINI SIMPOSIUM PERAN PELAYANAN DOKTER PRIMER DALAM MENANGANI GANGGUAN TRANS (KESURUPAN) DENGAN KONSEP HOLISTIK DALAM RANGKA PELEPASAN DOKTER MUDA PERIODE 45 FKIK UMY DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL 1

description

proposal

Transcript of Proposal Perpisahan Dokter Bantul

Page 1: Proposal Perpisahan Dokter Bantul

PENDIDIKAN DOKTER PERIODE 45RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATANUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

Kampus Terpadu UMY ,Jl.Lingkar Selatan Tamantirto, Yogyakarta 55183 Telp.(0274) 387656 (hunting) Fax.(0274) 387646 Psw.186 Bantul,

Daerah Istimewa Yogyakarta

PROPOSAL MINI SIMPOSIUM

PERAN PELAYANAN DOKTER PRIMER DALAM MENANGANI GANGGUAN TRANS

(KESURUPAN) DENGAN KONSEP HOLISTIK

DALAM RANGKA PELEPASAN DOKTER MUDA PERIODE 45 FKIK UMY

DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

1

Page 2: Proposal Perpisahan Dokter Bantul

PENDIDIKAN DOKTER PERIODE 45RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATANUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

Kampus Terpadu UMY ,Jl.Lingkar Selatan Tamantirto, Yogyakarta 55183 Telp.(0274) 387656 (hunting) Fax.(0274) 387646 Psw.186 Bantul, Daerah

Istimewa Yogyakarta

I. PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Gangguan trans (kesurupan) terjadi karena adanya reaksi kejiwaan yang dinamakan

reaksi disosiasi atau reaksi yang mengakibatkan hilangnya kemampuan seseorang untuk

menyadari realitas di sekitarnya, yang disebabkan oleh berbagai faktor seperti tekanan fisik

maupun mental serta labilitas kepribadian. Selain itu, gangguan kecemasan juga menjadi

salah satu penyebab penting terjadinya trans. Faktor sugesti juga berperan penting dalam

kejadian trans massal.

Pada masyarakat Indonesia, fenomena trans ini selalu dikaitkan dengan gangguan dari

roh halus yang mengambil alih tubuh korban selama beberapa waktu dan membuat korban

tidak sadar akan apa yang dia perbuat. Paham trans seperti ini merupakan paham

tradisional (kuno) yang berkembang secara turun menurun di dalam masyarakat.

Kejadian trans cukup banyak menimpa pelajar Indonesia, yang kebanyakan berada

dimasa remaja, ini tentu saja akan berpengaruh pada masa depan bangsa. Remaja yang

terkena gangguan trans adalah siswa yang dalam kondisi jiwa labil. Gaya hidup remaja

masa kini cenderung jauh dari nilai-nilai religiusitas. Pada masa ini, siswa yang belajar di

sekolah menengah berada dalam masa peralihan. Masa ini ditandai dengan berbagai

perubahan yang mengarah pada kemantapan dalam beberapa aspek kehidupan, antara lain

aspek biologis, intelektual, dan emosional.

Sehubungan dengan hal tersebut, dalam rangka acara pelepasan kami selaku Dokter

Muda Periode 45 FKIK UMY di RSUD Panembahan Senopati Bantul bermaksud

mengadakan Mini Simposium dengan Tema “PERAN PELAYANAN DOKTER PRIMER

2

Page 3: Proposal Perpisahan Dokter Bantul

PENDIDIKAN DOKTER PERIODE 45RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATANUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

Kampus Terpadu UMY ,Jl.Lingkar Selatan Tamantirto, Yogyakarta 55183 Telp.(0274) 387656 (hunting) Fax.(0274) 387646 Psw.186 Bantul, Daerah

Istimewa Yogyakarta

DALAM MENANGANI GANGGUAN TRANS (KESURUPAN) DENGAN KONSEP

HOLISTIK” di RSUD Panembahan Senopati Bantul. Kami berharap kepada semua pihak

untuk dapat berpartisipasi dalam kegiatan tersebut.

B. Tujuan Kegiatan

1. Meningkatkan pengetahuan tenaga kesehatan mengenai gangguan trans baik yang bersi-

fat tunggal maupun massal.

2. Meningkatkan kewaspadaan tenaga kesehatan terhadap gangguan trans baik yang bersi-

fat tunggal maupun missal.

3. Mempererat tali silaturahmi antar tenaga kesehatan RSUD Panembahan Senopati Bantul

dengan civitas akademika FKIK UMY.

II. WAKTU DAN TEMPAT

Hari/tanggal : Sabtu, 27 Desember 2014

Pukul : 13.00 WIB

Tempat : Aula B Lantai 2 RSUD Panembahan Senopati Bantul

III. SUSUNAN ACARA

Sabtu, 27 Desember 2014

13.00 – 13.15 Pembukaan

13.15 – 13.30 Pembacaan ayat-ayat suci Al Qur’an dan sari tilawah

13.30 – 13.40 Sambutan dari Ketua Panitia

3

Page 4: Proposal Perpisahan Dokter Bantul

PENDIDIKAN DOKTER PERIODE 45RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATANUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

Kampus Terpadu UMY ,Jl.Lingkar Selatan Tamantirto, Yogyakarta 55183 Telp.(0274) 387656 (hunting) Fax.(0274) 387646 Psw.186 Bantul, Daerah

Istimewa Yogyakarta

13.40– 13.50 Sambutan dari Direktur RSUD Panembahan Senopati Bantul

13.50 – 14.00 Sambutan dari Ketua Badan Koordinasi Pendidikan

14.00 – 14.10 Sambutan dari Dekan FKIK UMY

14.10 – 14.40 Materi seminar dengan judul :” Peran Pelayanan Dokter Primer Dalam

Menangani Gangguan Trans (Kesurupan) Dengan Konsep Holistik” oleh dr. Vista Nurasti

Pradanita Sp.KJ, M.Kes

14.40 – 14.50 Diskusi

14.50 – 15.10 Tausiyah (Oleh Ustadz Thoyyib Hidayat)

15.10 – 15.30 Penyerahan Souvenir

15.30 – 15.40 Penutup

15.40 – 16.00 Ramah tamah (makan bersama)

4

Page 5: Proposal Perpisahan Dokter Bantul

PENDIDIKAN DOKTER PERIODE 45RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATANUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

Kampus Terpadu UMY ,Jl.Lingkar Selatan Tamantirto, Yogyakarta 55183 Telp.(0274) 387656 (hunting) Fax.(0274) 387646 Psw.186 Bantul, Daerah

Istimewa Yogyakarta

IV. ANGGARAN DANA

Rencana Pemasukkan

- FKIK UMY Rp. 4.500.000 ,-

Pangeluaran

Pembicara 1 x Rp. 200.000,- Rp 200.000,-

Moderator Rp 100.000,-

Ustadz Rp 150.000,-

Souvenir 26 x Rp 65.000,- (dari mahasiswa) Rp 1.690.000,-

Door Prize 5 x Rp 40.000,- (dari mahasiswa) Rp 200.000,-

Perlengkapan

Dekorasi Rp 150.000,-

Sound system Rp 100.000,-

Sewa kursi 100 kursi x Rp 1.000,- Rp 100.000,-

Konsumsi 100 orang x Rp 24.000,- Rp 2.400.000,-

Kebersihan 2 x Rp 50.000,- Rp 100.000,- +

Total Pengeluaran Rp 5.190.000,-

5

Page 6: Proposal Perpisahan Dokter Bantul

PENDIDIKAN DOKTER PERIODE 45RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATANUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

Kampus Terpadu UMY ,Jl.Lingkar Selatan Tamantirto, Yogyakarta 55183 Telp.(0274) 387656 (hunting) Fax.(0274) 387646 Psw.186 Bantul, Daerah

Istimewa Yogyakarta

V. KEPANITIAAN

Ketua : dr.Gyan Adytya

Sekretaris : dr.Faza Khilwan Amna

Bendahara : dr.Anni Mar’atush Sholihah

Sie. Acara

1. dr.Rahma Alma Yunita (Koordinator)

2. dr.Restu

3. dr.Deas Primeita

4. dr.Fidela Firwan

5. dr.Dina Dwi

6. dr.Anita Setia M.

7. dr.Ranggit Oktanita

Sie Konsumsi

1. dr.Lisa Nilamsari (Koordinator)

2. dr.Verani Dwitasari

3. dr.Fitrina Noor

4. dr.Shorea Silviana

5. dr.Nopi Purnamasari

6. dr.Mulika Indriani Firdaus

7. dr.Fathimmatuzzahro

8. dr.Vitis Finivera

6

Page 7: Proposal Perpisahan Dokter Bantul

PENDIDIKAN DOKTER PERIODE 45RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATANUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

Kampus Terpadu UMY ,Jl.Lingkar Selatan Tamantirto, Yogyakarta 55183 Telp.(0274) 387656 (hunting) Fax.(0274) 387646 Psw.186 Bantul, Daerah

Istimewa Yogyakarta

Sie Dokumentasi

1. dr.Herlambang Surya P. (Koordinator)

2. dr.Eky Barry

3. dr.Niddy Rohim

4. dr.Rahma Wijanarti

5. dr.Rizky Hermawan

6. dr.Seftiana Saftari

7. dr.Lutfan Adiputra

Sie. Perlengkapan

1. dr.Ferry Ardianto (Koordinator)

2. dr.Karina Mayang

3. dr.Aviv Aziz

4. dr.Fergiawan Indra

5. dr.Belladona

6. dr.Amrina Rosyada

7. dr.Teuku Rezki Amriza

Sie. Perlengkapan

1. dr.Rizka Nurul (Koordinator)

2. dr.Khoirurrohmah Nuzula

3. dr.Arum Astika

7

Page 8: Proposal Perpisahan Dokter Bantul

PENDIDIKAN DOKTER PERIODE 45RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATANUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

Kampus Terpadu UMY ,Jl.Lingkar Selatan Tamantirto, Yogyakarta 55183 Telp.(0274) 387656 (hunting) Fax.(0274) 387646 Psw.186 Bantul, Daerah

Istimewa Yogyakarta

4. dr.Irham Purnomo

5. dr.Ayu Cahyaning

6. dr.Yunita Dwi H

7. dr.Araafi Hariza

8. dr.Devy Chatrin

VI. PENUTUP

Demikian proposal ini kami ajukan, besar harapan kami agar kegiatan ini dapat terlaksana

dengan baik. Dan besar harapan kami pula semua pihak dapat ikut berperan dan berpartisipasi

dalam kegiatan ini. Semoga kegiatan ini dapat memberikan manfaat bagi kita semua. Atas

perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terima kasih.

Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

8

Page 9: Proposal Perpisahan Dokter Bantul

PENDIDIKAN DOKTER PERIODE 45RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATANUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

Kampus Terpadu UMY ,Jl.Lingkar Selatan Tamantirto, Yogyakarta 55183 Telp.(0274) 387656 (hunting) Fax.(0274) 387646 Psw.186 Bantul, Daerah

Istimewa Yogyakarta

Yogyakarta, 12 Desember 2014

Hormat kami,

Ketua Panitia, Sekretaris,

dr.Gyan Adytya dr.Faza Khilwan Amna

Mengetahui,

Ketua Badan Koordinasi Pendidikan

RSUD Panembahan Senopati Bantul

dr. Bambang Basuki Sp.OG

Dekan FKIK UMY, Koordinator Profesi FKIK UMY,

dr. Ardi Pramono, Sp.An, M.Kes dr. Siti Aminah, Sp.KK

9