PROPOSAL Kanopi Dan Sajadah MASJID

download PROPOSAL Kanopi Dan Sajadah MASJID

of 6

Transcript of PROPOSAL Kanopi Dan Sajadah MASJID

  • 7/25/2019 PROPOSAL Kanopi Dan Sajadah MASJID

    1/6

    MASJID DARUL MUTTAQIN Jl. Satria Villa Bunda Kel. Muara Dua Kec. Prabumulih Timur

    P! "#$%&'()#)"$% * "#+,&(,,,))-)*"#%,(##,%%'"

    A. LATAR BELAKANG

    Islam merupakan agama yang ajarannya mengutamakan prinsip keseimbangan dan

    keselarasan antara kepentingan duniawi dan kepentingan ukhrowi. Dalam

    melaksanakan hal-hal yang bersifat duniawi, Islam menuntut kepada umatnya untuk

    melaksanakan ibadah yang berdimensi horizontal dalam wujud interaksi sosial yang

    sifatnya internal maupun ekternal, disamping itu setiap pribadi muslim dituntut

    melaksanakan ibadah yang berdimensi vertikal dalam rangka aktualisasi hubungan

    antara manusia sebagai mahluk dan Allah sebagai kholik.

    Guna melaksanakan perwujudan ibadah tersebut diatas, setiap muslim baik seara

    individu maupun kelompok, memerlukan sarana dan prasarana yang memadai dan

    representatif agar kuantitas dan kualitas ibadah yang dilakukan menapai hasil yang

    optimal.

    !asjid merupakan sarana yang paling vital dan strategis untuk melakukan pembinaan

    akhlak, mental, pendidikan, kemasyarakatan, kebudayaan serta ibadah-ibadah lainnya

    yang kesemuanya itu bertujuan untuk meningkatkan derajat kualitas keimanan dan

    keta"waan kepada Allah #wt.

    !engingat semakin pesatnya fungsi masjid tersebut dengan berbagi kegiatan, serta

    pusat kegiatan-kegiatan keagamaan lainnya yang diikuti oleh segenap masyarakat di

    $%.&' $(.&) *elurahan !uara Dua *eamatan +rabumulih %imur seperti +engajian

    bapak-bapak dan anak-anak, pertemuan warga, penyembelihan hewan "urban dan

    penerimaan zakat fitra.

    !aka kami sebagai pengurus !asjid Darul !utta"in memandang sangat penting untuk

    segera melengkapi sarana dan prasarana , yang selama ini dirasakan sangat kurang

    dan penggantian karena dianggap tidak layak lagi demi menunjang fungsi yang

    dilaksanakan di masjid Darul !utta"in ini.

  • 7/25/2019 PROPOSAL Kanopi Dan Sajadah MASJID

    2/6

    MASJID DARUL MUTTAQIN Jl. Satria Villa Bunda Kel. Muara Dua Kec. Prabumulih Timur

    P! "#$%&'()#)"$% * "#+,&(,,,))-)*"#%,(##,%%'"

    !engingat besarnya Anggaran iaya yang kami perlukan, dengan mengharap ridha

    Allah #(% kami mengajukan +roposal antuan #osial #arana +rasarana !asjid,

    sehingga apa yang kami renanakan dapat terlaksanakan dengan baik dan lanar.

    B. DASAR PEMIKIRAN

    . ahwa dalam rangka mewujudkan Kesejahteraan Lahir Dan Ketenangan Bathin

    yang merupakan ita-ita sosial Islam hanya dapat diapai dengan menumbuh

    kembangkan agama Allah dengan melaksanakan pembangunan baik asfek

    spiritual maupun material yang memadai.

    ). #. Al-/adid ayat 0

    Berimanlah kamu kepada Allah dan Rasul-Nya dan berinfaqlah sebagian dari hartamu

    yang telah Allah jadikan kamu menguasainya. Maka orang-orang beriman diantara

    kamu dan menginfaqkan dari hartanya bagi mereka pahala yang besar

    1. #. #aba2 ayat 13

    an apa yang kamu infaqkan !untuk kebaikan" nis#aya Allah akan

    menggantinya dan ia !Allah" pemberi ri$ki yang sebaik-baiknya.

    C. Tujuan

    . !eningkatkan *inerja pengurus !asjid Darul

    !utta"in dalam pelayanan terhadap umat dengan berbagai fasilitas yang

    memadai di lingkungan $%.&' $(.&) *elurahan !uara Dua *eamatan

    +rabumulih %imur.

    ). 4uga berfungsi sebagai tempat +engajian bapak-bapak dan anak-anak,

    pertemuan warga, penyembelihan hewan "urban dan penerimaan zakat fitra.

    1. !enyediakan tempat ibadah yang representatif dengan berbagai sarana

    prasarana yang memadai untuk menunjang berbagai kegiatan yang

    dilaksanakan oleh masyarakat $%.&' $(.&) *elurahan !uara Dua

  • 7/25/2019 PROPOSAL Kanopi Dan Sajadah MASJID

    3/6

    MASJID DARUL MUTTAQIN Jl. Satria Villa Bunda Kel. Muara Dua Kec. Prabumulih Timur

    P! "#$%&'()#)"$% * "#+,&(,,,))-)*"#%,(##,%%'"

    *eamatan +rabumulih %imur pada khususnya dan kaum muslimin pada

    umumnya.

    '. !enyediakan sarana pembinaan akidah serta akhlak bagi umat dalam

    mewujudkan masyarakat yang aman dan tertib serta sejahtera lahir dan bathin

    serta ajang silaturahmi untuk musyawarah membahas kepentingan

    lingkungan bersama.

    5. !enjadikan !asjid nyaman sehingga orang bisa khusuk dan tenang dalam

    menjalankan ibadah.

    D. SUMBER DANA ALOKASI

    #umber dana untuk melengkapi sarana prasaran di peroleh dari infak dan

    usaha lain yang sah dan halal 6yang sedang kami usahakan hingga saat ini.7

    . #umber dana dari dalam

    erasal dari jemaah

    *aum muslimin di sekitarnya

    ). #umber dana dari luar

    Diharapkan bantuannya dari para donatur baik perorangan maupun instansi

    pemerintah atau swasta.

    #umbangan-sumbangan 6infa"8 jariayah7 berupa 9

    :ang

    !oril8 tenaga

  • 7/25/2019 PROPOSAL Kanopi Dan Sajadah MASJID

    4/6

    MASJID DARUL MUTTAQIN Jl. Satria Villa Bunda Kel. Muara Dua Kec. Prabumulih Timur

    P! "#$%&'()#)"$% * "#+,&(,,,))-)*"#%,(##,%%'"

    E. PENJELASAN TEKNIS

    $enana Anggaran iaya

    $enana anggaran biaya untuk melengkapi sarana dan prasarana !asjid Darul

    !utta"in diperkirakan $p. 53.&&&.&&&,-

    %erbilang9%ima puluh sembilan juta rupiah

    Adapun uang yang ada sekarang &

    '. (ang kas masjid & Rp. ').)))*)))*-+. ,nfaq hamba allah & Rp. .)))*)))*-

    $p. ;.&&&,&&&,-

    *ekurangan dana sebesar $p. '.&&&,&&&,-

    F. RINCIAN ANGGARAN BIAYA (Terlam!r"

    G. LAMPIRAN#LAMPIRAN

  • 7/25/2019 PROPOSAL Kanopi Dan Sajadah MASJID

    5/6

    MASJID DARUL MUTTAQIN Jl. Satria Villa Bunda Kel. Muara Dua Kec. Prabumulih Timur

    P! "#$%&'()#)"$% * "#+,&(,,,))-)*"#%,(##,%%'"

    I. PENUTUP

    Demikian +roposal +ermohonan antuan #osial #arana +rasarana !asjid Darul

    !utta"in ini kami buat, semoga segala dorongan moril maupun bantuan materiil dari

    apak, Ibu dan saudara sekalian mendapat imbalan yang berlipat ganda. #emoga Allah

    swt,

  • 7/25/2019 PROPOSAL Kanopi Dan Sajadah MASJID

    6/6

    MASJID DARUL MUTTAQIN Jl. Satria Villa Bunda Kel. Muara Dua Kec. Prabumulih Timur

    P! "#$%&'()#)"$% * "#+,&(,,,))-)*"#%,(##,%%'"

    RENCANA ANGGARAN BIAYA

    PERLENGKAPAN SARANA PRASARANA

    MASJID DARUL MUTTA$IN

    N) Jen! Sarana Jumla* R

    *anopi 6 ) > 5 > 1&&.&&& 7 $p. ;.&&&.&&&,-

    ). #ejadah8*arpet 65&&.&&& > 0) m 7 $p. '. &&&.&&&,-

    Jumla* R. +,.---.---#

    +rabumulih, = 4anuari )&=

    Ke%ua

    A L A & I

    Se're%ar!

    LUKITO SANGGA TRIANDY

    ?9 agi yang ingin mendonasikan sebagian hartanya bisa melalui

    $ek #:!#@A@ a8n !asjid Darul !utta"in 9 5- &3 - )0;)