PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR...

12
PENINGKATAN KREATIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI MODEL GROUP INVESTIGATION SISWA KELAS 4 SD NEGERI KLUWAN 01 KAB GROBOGAN SEMESTER 2 TAHUN PELAJARAN 2012/2013 skripsi untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga oleh Arfiani Isnaningrum 292009017 PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2013

Transcript of PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR...

Page 1: PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3778/1/T1_292009017_Judul.pdfakses tugas akhir elektronik di atas dan norma hukum yang berlaku.

PENINGKATAN KREATIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPS

MELALUI MODEL GROUP INVESTIGATION SISWA KELAS 4

SD NEGERI KLUWAN 01 KAB GROBOGAN SEMESTER 2

TAHUN PELAJARAN 2012/2013

skripsi

untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan

pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

oleh

Arfiani Isnaningrum

292009017

PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

SALATIGA

2013

i

Page 2: PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3778/1/T1_292009017_Judul.pdfakses tugas akhir elektronik di atas dan norma hukum yang berlaku.

ffiSebagai sivitas akademik Universitas Kristen Satya Wacana, saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama . AAF t/ N I l! l..rAt r tFta ft u M

NrM . ?ltoog ot7 Emair . a4;an\ivnaninlam@ Tr*ail ' co^FrI P Program studi : 9l f69D

PERPUSTAKAAN UNIvERSITAS1- i 1, i1, L Ii:r i'4.1 5 ( l{ I-\Ti:.5 :.r"T Y ri 11,,1 4',1 \. \

ii. t'ilr)rjr1().r) rl-. ili lilijr;:r ;{t;i I

;:1:,.1 j aniiir_ llt.ii):tc:i;i"ri3. 1)1.)ri- lliIi.l. trs. ii't1)li ltt+il

E*taii:1i|r::riri,;tli::r.lil:r:r.r:riir: itll;:,',r!ii:r:rr.trkr::.*1r

PERNYATAAN TIDAK PLAGIAT DAN PERSETUIUAN AKSES

Fakultas :

ludul tugas akhir : Ysrtan Y,+tnkvitr,s dan llaal ?rtlo Ar l?s MeLalvi Model

An \nrrer t dlfo^ ht',o lQlar k cD Ktuuran ol Kabsyat<n 6ruboSancm?^ fc,r V -[hhutn Yela$v?aa LolZ /2013an karya tersebut di atas untuk ddimpan dalam Koleksi Digital Perpustakaan Universitas denganDengan ini menyer

ketentuan akses tugas akhir elektronik sebagai berikut (beri tanda pada kotakyang sesuai):

|!{ a. Saya meng'rjinkan karya tersebut diunggah ke dalam aplikasi Koleksi Digital Perpustakaan Universitas,'J dan/atau portal GARUDA.

I b.Saya tidak meng'rjinkan karya tersebut diunggah ke dalam aplikasi Koleksi Digital perpustakaan Universitas,dan/atau portal GARUDA. *

'* pa,,,u*ixi) iiisii ;;;; i;i'k;iilt i;;;i,si'.iiiii;a*iiiiAiii;d$;;,ii,M;;'iiiii*,,ii,riiiam,ii.

Dengan ini sayajuga menyatakan bahwa:

r. Hasil karya yang saya serahkan ini adalah asli dan belum pernah diajukan untuk mendapatkan gelar kesarjanaan baik diuniversitas Kristen Satya wacana maupun di institusi pendidikan lainnya.

2- Hasil karya saya ini bukan saduran/ terjemahan melainkan merupakan gagasan, rumusan, dan hasil pelaksanaanpenelitian/ implementasi saya sendiri, tanpa bantuan pihak lain, keCuali arahan pembimbing akademik dannarasumber penelitian.

3. Hasil karya saya ini merupakan hasil revisi terakhir setelah diujikan yang telah diketahui dan disetujui olehpembimbing.

+. Dalam karya saya ini tidak terdapat karya atau pendapat yang telah ditulis atau dipublikasikan orang lain, kecuali yangdigunakan sebagai acuan dalam naskah dengan menyebutkan nama pengarang dan dicantumkan dalam daftarpustaka.

s- Saya menyerahkan hak non-eksklusif kepada Perpustakaan Universitas - Universitas Kristen Satya Wacana untukmenyimpan, mengatur akses serta melakukan pengelolaan terhadap karya saya ini dengan mengacu pada ketentuanakses tugas akhir elektronik di atas dan norma hukum yang berlaku.

Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya. Apabila di kemudian hari terbukti ada penyimpangan dan ketidakbenarandalam pernyataan ini maka saya bersedia menerima sanksi akademik berupa pencabutan gelar yang telah diperolehkarena karya saya ini, serta sanksi lain yang sesuai dengan ketentuan yang berlaku di Universitqi Kristen Satya Wacana.

Tanda tongan & nam temg

Tondo tangon & noffi tercng pemt imbing U

Mengetahui,

:-,:1i-'.; 'J;'ti:iI i

Page 3: PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3778/1/T1_292009017_Judul.pdfakses tugas akhir elektronik di atas dan norma hukum yang berlaku.

ii

ABSTRAK

Isnaningrum, Arfiani. 2013. “Peningkatan Kreativitas dan Hasil Belajar IPS

melalui Model Group Investigation Siswa Kelas IV SD Negeri Kluwan 01

Semester II Tahun Pelajaran 2012/201”. Program Studi S1 PGSD FKIP

Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Pembimbing : Drs. Susiyanto, M.Pd

Kata Kunci : Model Group Investigation, Kreativitas, Hasil Belajar, IPS

Tujuan penelitian adalah meningkatkan kreativitas dan hasil belajar IPS

melalui model group investigation siswa kelas 4 SD Negeri Kluwan 01 tentang

mengenal aktivitas ekonomi yang berkaitan dengan sumber daya alam dan potensi

di daerahnya pada semester 2 tahun pelajaran 2012/2013.

Jenis penelitian tindakan ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK).

Model PTK yang digunakan adalah model Kemmis dan Mc. Taggart dengan

menggunakan 2 siklus, masing-masing siklus terdiri dari 3 tahap yakni 1)

perencanaan, 2) implementasi tindakan dan observasi, 3) refleksi. Subjek

penelitian adalah siswa kelas 4 SD Negeri Kluwan 01 sebanyak 30 siswa. Teknik

pengumpulan data dengan teknik tes (tes formatif) dan observasi (observasi

kreativitas siswa dan kegiatan pembelajaran guru).

Hasil penelitian menunjukkan peningkatan kreativitas siswa yang

berdampak baik pada peningkatan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPS

kelas 4 SD Negeri Kluwan 01 tentang mengenal aktivitas ekonomi yang berkaitan

dengan sumber daya alam dan potensi di daerahnya setelah menggunakan model

group investigation. Hal ini terlihat pada pra siklus sebelum ada tindakan dalam

pembelajaran siswa hanya diam saja, kurang berani menyampaikan pendapat

ataupun bertanya, mudah bosan dan mengantuk dengan persentase hasil siswa

kategori tidak kreatif 60%, siswa kategori kurang kreatif sebanyak 40% dan

belum ada siswa kategori kreatif 0%. Selanjutnya pada siklus 1 peningkatan

kreativitas 27% siswa termasuk dalam kategori tidak kreatif, 66% siswa termasuk

kategori kurang kreatif dan belum ada (7%) siswa yang termasuk kategori kreatif.

Pada siklus 2 peningkatan kreativitas siswa meningkat menjadi siswa termasuk

kategori tidak kreatif (0%), siswa termasuk kategori kurang kreatif sebanyak 17%

dan 83% siswa termasuk kategori kreatif. Peningkatan kreativitas siswa sudah

mencapai indikator kinerja yang diharapkan yaitu 80% dari jumlah siswa

termasuk kategori “kreatif” berdampak baik pada hasil belajar siswa meningkat

yaitu 90% dari jumlah siswa mendapat nilai ≥65 (KKM) . Pada pra siklus 66,67%

siswa tidak tuntas dan 33,33% siswa tuntas, pada siklus 1 siswa tidak tuntas

sebanyak 30% dan 70% siswa tuntas, serta pada siklus 2 siswa tidak tuntas

sebanyak 7% dan 93% siswa tuntas.

Saran yang dapat disampaikan penulis yaitu hasil penelitian ini dapat

diterapkan dalam pembelajaran IPS SD dengan menggunakan model group

investigation dan dikembangkan dalam penelitian yang terkait dengan penelitian

kreativitas dan hasil belajar siswa.

Page 4: PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3778/1/T1_292009017_Judul.pdfakses tugas akhir elektronik di atas dan norma hukum yang berlaku.

iii

Page 5: PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3778/1/T1_292009017_Judul.pdfakses tugas akhir elektronik di atas dan norma hukum yang berlaku.

iv

Page 6: PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3778/1/T1_292009017_Judul.pdfakses tugas akhir elektronik di atas dan norma hukum yang berlaku.

v

LEMBAR MOTTO DAN PERSEMBAHAN

Motto:

Orang-orang hebat di bidang apapun bukan bekerja karena mereka terinspirasi

namun mereka menjadi terinspirasi karena mereka lebih suka bekerja. Mereka

tidak menyia-nyiakan waktu untuk menunggu inspirasi

-Ernest Newman-

Persembahan:

Dengan segenap puji syukur penulis persembahkan skripsi ini kepada:

1. Keluarga tercinta terutama ayah, ibu dan kakakku tercinta

2. Kekasihku Hendra Sriwijaya Utama

3. Sahabat-sahabatku Dita Prawintasiwi, Devi Cahya Riandini, Ratih

Ariyanti, Tri Hastuti dan Nanda Prastikasari

4. Teman-teman kos Kemiri 2 Diah Okti Utami, Yuni Arifatul, Nila Isti

Koiriah, Kartika Ning Endah, Fitri Ambarwati dan Vita Fikoyani

5. Teman-teman senasib seperjuangan PGSD RS 09 A

Page 7: PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3778/1/T1_292009017_Judul.pdfakses tugas akhir elektronik di atas dan norma hukum yang berlaku.

vi

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat,

hidayah serta inayah-Nya, sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik.

Tujuan dari penelitian ini adalah meningkatkan kreativitas dan hasil belajar IPS

melalui model group investigation siswa kelas 4 SD Negeri Kluwan 01

Kabupaten Grobogan semester 2 tahun pelajaran 2012/2013.

Penulisan skripsi ini tidak terlepas dari bimbingan dan bantuan dari

berbagai pihak. Oleh karena itu pada kesempatan ini penulis dengan tulus

menyampaikan terima kasih kepada :

1. Dra.Yari Dwikurnaningsih, M.Pd selaku Dekan FKIP UKSW yang telah

bertanggung jawab atas selesainya skripsi ini di FKIP UKSW.

2. Herry Sanoto, S.Si., M.Pd, selaku Ketua Program Studi S1 PGSD FKIP

UKSW yang telah bertanggung jawab atas selesainya skripsi ini di Program

Studi S1 PGSD FKIP UKSW.

3. Drs.Susiyanto, M.Pd, sebagai dosen pembimbing yang tulus dan sabar dalam

membimbing, mengarahkan dan memberikan dorongan sampai dengan

selesainya skripsi ini.

4. Wahyudi, S.Pd, M.Pd, selaku dosen penguji yang sangat membantu dan

mengarahkan sehingga penulisan skripsi ini dapat selesai.

5. Drs. Siswanto, M.Pd, selaku Kepala SD Negeri Kluwan 01 yang telah

memberi ijin untuk mengadakan penelitian, dan guru serta staf karyawan SD

Negeri Kluwan 01 Kabupaten Grobogan yang selalu memberi masukan,

mengarahkan, dan membantu dalam penelitian.

6. Orang tua dan kakak penulis tercinta yang selalu mendoakan dan memberikan

dorongan serta semangat.

7. Kekasihku tercinta yang selalu mendoakan dan memberi semangat

8. Sahabat-sahabatku Dita, Devi, Ratih, Trias dan Nanda serta teman-teman

RS09A tersayang yang telah memotivasi, memberikan doa dan dukungannya

untuk terselesaikannya skripsi ini

Penulis

Page 8: PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3778/1/T1_292009017_Judul.pdfakses tugas akhir elektronik di atas dan norma hukum yang berlaku.

vii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ……………...………………………………………………i

ABSTRAK ………………………………………………………………………..ii

LEMBAR PENGESAHAN …………………………………………………...…iii

SURAT PERNYATAAN ……………………………………..……...………….iv

LEMBAR MOTTO DAN PERSEMBAHAN …………………………………....v

KATA PENGANTAR …………………………………………….………….….vi

DAFTAR ISI ………………………………………………………….…….…..vii

DAFTAR TABEL ……………………………..…………………………………ix

DAFTAR GAMBAR ……………………………………………………………..x

DAFTAR LAMPIRAN ………………………………………………..………....xi

BAB I PENDAHULUAN …………………………………………………...……1

1.1 Latar Belakang Masalah .................................................................................. 1

1.2 Identifikasi Masalah ......................................................................................... 5

1.3 Rumusan Masalah ............................................................................................ 6

1.4 Cara Pemecahan Masalah ................................................................................ 6

1.5 Tujuan dan Manfaat Penelitian ........................................................................ 6

1.5.1 Tujuan Penelitian .................................................................................. 6

1.5.2 Manfaat Penelitian ................................................................................ 6

BAB II KAJIAN PUSTAKA .................................................................................. 8

2.1 Kajian Teori ..................................................................................................... 8

2.1.1 Ilmu Pengetahuan Sosial ....................................................................... 8

2.1.2 Kreativitas Siswa ................................................................................. 11

2.1.3 Hasil Belajar ........................................................................................ 13

2.1.4 Model Group Investigation .................................................................. 15

2.1.5 Hubungan Model Group Investigation dengan Kreativitas dan Hasil

Belajar IPS ………………..…………………………………………20

2.2 Kajian Penelitian yang Relevan ..................................................................... 21

2.3 Kerangka Berpikir ........................................................................................... 23

2.4 Hipotesis Tindakan ……………………………...………………………….24

Page 9: PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3778/1/T1_292009017_Judul.pdfakses tugas akhir elektronik di atas dan norma hukum yang berlaku.

viii

BAB III METODE PENELITIAN ....................................................................... 25

3.1 Setting dan Karakteristik Subjek Penelitian ................................................... 25

3.2 Variabel Penelitian .......................................................................................... 26

3.3 Rencana Tindakan ........................................................................................... 27

3.4 Data dan Cara Pengumpulannya .................................................................... .31

3.4.1 Jenis Data ……………………………………………………...……..31

3.4.2 Teknik Pengumpulan Data ……………………………………….…..31

3.4.3 Instrumen Penelitian ………………………………………………....32

3.5 Indikator Kinerja ............................................................................................. 39

3.6 Analisis Data ................................................................................................... 39

3.7 Uji Instrument ……………….…………………..…………………………39

3.7.1 Uji Validitas ……………………...…………………………………39

3.7.2 Uji Reliabilitas ……………………………………………...……….40

3.7.3 Analisis Tingkat Kesukaran …………………………………...…….41

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ……………………….42

4.1 Pelaksanaan Tindakan ………………………………………………………42

4.1.1 Deskripsi Pelaksanaan Siklus 1 ………………………………………43

4.1.2 Hasil Tindakan Siklus 1 ………………………………………..…….48

4.1.3 Deskripsi Pelaksanaan Siklus 2 ………………………………………53

4.1.4 Hasil Tindakan Siklus 2 …………………………………………...…58

4.2 Hasil Analisis Data ………………………………………………………….63

4.3 Pembahasan Hasil Penelitian ……………………………………………….67

4.3.1 Pembahasan Pra Siklus 1 ……………………..……………………..67

4.3.2 Pembahasan Siklus 1………………………….……………………..68

4.3.3 Pembahasan Siklus 2 ……………………………………...………...69

4.3.3 Pembahasan Perbandingan Pra Siklus, Siklus 1 dan Siklus 2 ............69

BAB V PENUTUP ………………………………………………………………71

5.1 Simpulan …….………………………………………………..........….71

5.2 Saran ……………………………………………………...……………72

DAFTAR PUSTAKA ...........................................................................................73

LAMPIRAN .........................................................................................................76

Page 10: PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3778/1/T1_292009017_Judul.pdfakses tugas akhir elektronik di atas dan norma hukum yang berlaku.

ix

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 1 Hasil Evaluasi IPS Pra Siklus …………………………………….3

Tabel 2 Ketuntasan Hasil Belajar IPS pada Pra Siklus ……………………3

Tabel 3 Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar Mata Pelajaran IPS

Kelas 4 Semester 2…………….……...….………..……….….…10

Tabel 4 Kisi-kisi Soal Tes Formatif Siklus 1 ………………………...…..32

Tabel 5 Kisi-kisi Soal Tes Formatif Siklus 2 ………….…………………33

Tabel 6 Kategori Interval Skala Kreativitas Siswa ………………………34

Tabel 7 Kisi-kisi Lembar Observasi Kreativitas Siswa ………………….35

Tabel 8 Kategori Interval Skala Kegiatan Guru dalam Pembelajaran …...37

Tabel 9 Kisi-kisi Lembar Observasi Kegiatan Guru dalam Pembelajaran

………………………………………………………….………...38

Tabel 10 Hasil Validitas Soal tes Formatif ...…….………………………..40

Tabel 11 Tingkat Kesukaran soal Rose dan Stanley ………………………41

Tabel 12 Hasil Observasi Kreativitas Siswa pada Siklus 1 ………………..50

Tabel 13 Hasil Belajar IPS pada Siklus 1 …………………...…………….52

Tabel 14 Ketuntasan Hasil Belajar IPS pada Siklus 1 …………………….52

Tabel 15 Hasil Observasi Kreativitas Siswa pada Siklus 2 ……………..…60

Tabel 16 Hasil Belajar IPS pada Siklus 2 …………………………..……..62

Tabel 17 Ketuntasan hasil Belajar IPS pada Siklus 2 …………….…….….62

Tabel 18 Perbandingan Hasil Observasi Kreativitas Siswa pada

Pembelajaran IPS Pra Siklus, Siklus 1, Siklus 2 ………………...63

Tabel 19 Perbandingan Ketuntasan Hasil Belajar IPS Pra Siklus, Siklus 1,

Siklus 2 ………………………………………………………….65

Page 11: PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3778/1/T1_292009017_Judul.pdfakses tugas akhir elektronik di atas dan norma hukum yang berlaku.

x

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 1 Model Penelitian Tindakan Kelas Model Kemmis dan Mc. Taggart

…………………………………………………………………..28

Gambar 2 Hasil Observasi Kreativitas Siswa Siklus 1 …………………........51

Gambar 3 Ketuntasan Hasil Belajar IPS Siklus 1 ……………………………53

Gambar 4 Hasil Observasi Kreativitas Siswa Siklus 2 ………………...…….61

Gambar 5 Ketuntasan Hasil Belajar IPS Siklus 2…………………………….63

Gambar 6 Perbandingan Hasil Observasi Kreativitas Siswa pada

Pra Siklus, Siklus 1, Siklus 2 ……………………………………..64

Gambar 7 Perbandingan Ketuntasan Hasil Belajar IPS pada

Pra Siklus, Siklus 1 dan Siklus 2 ………………………………….65

Gambar 8 Perbandingan Skor Maksimal pada Pra Siklus, Siklus 1,Siklus 2 ..66

Gambar 9 Perbandingan Skor Minimal pada Pra Siklus, Siklus 1,Siklus 2 …66

Gambar 10 Perbandingan Nilai Rata-rata Pra Siklus, Siklus 1 dan Siklus 2 ….67

Page 12: PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3778/1/T1_292009017_Judul.pdfakses tugas akhir elektronik di atas dan norma hukum yang berlaku.

xi

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1 Surat Keterangan .........................................................................76

Lampiran 2 RPP Siklus 1 dan Siklus 2 ...........................................................79

Lampiran 3 Lembar Observasi Kegiatan Guru .............................................117

Lampiran 4 Lembar Observasi Kreativitas Siswa .........................................139

Lampiran 5 Data Mentah Uji Instrumen Siklus 1 dan Siklus 2 …………....153

Lampiran 6 Hasil Validitas dan Reliabilitas Siklus 1 dan Siklus 2 ...............157

Lampiran 7 Analisis Tingkat Kesukaran Siklus 1 .........................................161

Lampiran 8 Nilai Pra Siklus, Siklus 1 dan Siklus 2 ......................................165

Lampiran 9 Rekapitulasi Hasil Kreativitas Siklus 1 dan Siklus 2 ................166

Lampiran 10 Dokumentasi Pelaksanaan Tindakan .........................................169