Program Pelatihan Akademik Microsoft Office...

11
http://ntv.co.id | [email protected] Proposal.MOS.R2016.08 | Page 1 Pendahuluan Hingga saat ini, Microsoft Office adalah aplikasi yang paling banyak digunakan di berbagai kalangan, terutama di kalangan pendidikan, bisnis, dan perusahaan. Sertifikasi Microsoft Office Specialist (MOS) adalah program sertifikasi yang menguji sejauh mana pemahaman dan kompetensi seorang individu dalam penggunaan aplikasi Microsoft Office. Bagi kalangan pelajar / mahasiswa, sertifikasi ini tentunya dapat memberikan nilai tambah dan meningkatkan daya saing saat hendak memasuki dunia kerja. Native Enterprise sebagai salah satu provider pelatihan IT Professional di Indonesia juga sebagai Certiport Authorized Testing Center dan MOS Authorized Testing Center menyelenggarakan pelatihan persiapan ujian sertifikasi MOS yang ditujukan khusus untuk kalangan institusi pendidikan (SMA / SMK / Sekolah Tinggi / Politeknik / Institut / Universitas). Garis besar kegiatan pelatihan ini sebagai berikut: Hanya dapat diikuti oleh peserta dari institusi pendidikan. Diselenggarakan di kampus tempat institusi yang bersangkutan. Metode pelaksanaan berupa teori, penjelasan konsep dasar, labs / praktek, serta tanya jawab dalam porsi yang setimbang. Modul pelatihan disusun dari berbagai sumber yang mengacu kepada kurikulum training resmi dari vendor IT terkemuka. Program Pelatihan Akademik Microsoft Office Specialist

Transcript of Program Pelatihan Akademik Microsoft Office...

Page 1: Program Pelatihan Akademik Microsoft Office Specialistntv.co.id/akademik/native-enterprise-pelatihan-akademik-mos.pdf · Modul pelatihan disusun dari berbagai sumber yang mengacu

http://ntv.co.id | [email protected] Proposal.MOS.R2016.08 | Page 1

Pendahuluan

Hingga saat ini, Microsoft Office adalah aplikasi yang paling banyak digunakan di

berbagai kalangan, terutama di kalangan pendidikan, bisnis, dan perusahaan. Sertifikasi

Microsoft Office Specialist (MOS) adalah program sertifikasi yang menguji sejauh mana

pemahaman dan kompetensi seorang individu dalam penggunaan aplikasi Microsoft

Office. Bagi kalangan pelajar / mahasiswa, sertifikasi ini tentunya dapat memberikan nilai

tambah dan meningkatkan daya saing saat hendak memasuki dunia kerja.

Native Enterprise sebagai salah satu provider pelatihan IT Professional di Indonesia juga

sebagai Certiport Authorized Testing Center dan MOS Authorized Testing Center

menyelenggarakan pelatihan persiapan ujian sertifikasi MOS yang ditujukan khusus untuk

kalangan institusi pendidikan (SMA / SMK / Sekolah Tinggi / Politeknik / Institut /

Universitas). Garis besar kegiatan pelatihan ini sebagai berikut:

Hanya dapat diikuti oleh peserta dari institusi pendidikan.

Diselenggarakan di kampus tempat institusi yang bersangkutan.

Metode pelaksanaan berupa teori, penjelasan konsep dasar, labs / praktek, serta

tanya jawab dalam porsi yang setimbang.

Modul pelatihan disusun dari berbagai sumber yang mengacu kepada kurikulum

training resmi dari vendor IT terkemuka.

Program Pelatihan Akademik

Microsoft Office Specialist

Page 2: Program Pelatihan Akademik Microsoft Office Specialistntv.co.id/akademik/native-enterprise-pelatihan-akademik-mos.pdf · Modul pelatihan disusun dari berbagai sumber yang mengacu

http://ntv.co.id | [email protected] Proposal.MOS.R2016.08 | Page 2

Tujuan

Tujuan dari pelatihan ini adalah:

Memberikan kesempatan bagi peserta, dalam hal ini pelajar / mahasiswa, untuk

menambah wawasan, pengetahuan, dan keahlian dalam penggunaan aplikasi

Microsoft Office tertentu (Word / Excel / PowerPoint).

Memberikan kesempatan bagi peserta agar dapat memiliki nilai tambah disamping

titel akademis yang mereka miliki hingga setelah lulus nanti akan memiliki faktor

pembeda sekaligus meningkatkan daya saing yang tinggi dalam menghadapi iklim

kompetisi di dunia kerja.

Memberikan nilai tambah bagi institusi pendidikan secara keseluruhan dengan

meningkatnya kualitas lulusan.

Benefit

Benefit atau manfaat dengan mengikuti pelatihan ini adalah:

Meningkatkan pemahaman dan keahlian peserta dalam penggunaan aplikasi

Microsoft Office tertentu (Word / Excel / PowerPoint), terutama yang umum

diterapkan dalam ruang lingkup bisnis dan perusahaan.

Peserta akan dibimbing langsung oleh para instruktur professional yang

merupakan praktisi berpengalaman dan telah memiliki sertifikasi internasional di

bidangnya masing-masing.

Peserta akan mendapatkan materi pelatihan yang mengacu pada kurikulum resmi

materi pelatihan dari vendor terkemuka dengan standar internasional.

Biaya pelatihan yang sangat kompetitif.

Materi Pelatihan Pilihan

Microsoft Office Word 2010

Microsoft Office Excel 2010

Microsoft Office PowerPoint 2010

Microsoft Office Word 2013

Microsoft Office Excel 2013

Microsoft Office PowerPoint 2013

Microsoft Office Word 2016

Microsoft Office Excel 2016

Microsoft Office PowerPoint 2016

Page 3: Program Pelatihan Akademik Microsoft Office Specialistntv.co.id/akademik/native-enterprise-pelatihan-akademik-mos.pdf · Modul pelatihan disusun dari berbagai sumber yang mengacu

http://ntv.co.id | [email protected] Proposal.MOS.R2016.08 | Page 3

Biaya Pelatihan

Kami berusaha untuk tetap memberikan biaya training yang kompetitif untuk program

pelatihan MOS bagi kalangan akademik ini, yaitu dengan menyediakan alternatif pilihan

sebagai berikut.

Deskripsi Biaya / Peserta (IDR)

Pelatihan MOS 700.000

Pelatihan MOS + Bundling Exam 1.200.000

Bentuk Pelaksanaan

Pelatihan diselenggarakan di kampus institusi yang bersangkutan.

Durasi pelatihan untuk tiap materi 3 (tiga) hari.

Pelaksanaan pelatihan dimulai jam 09.00-15.00 WIB, dengan waktu break efektif

sekitar 60 menit.

Perlengkapan penunjang kegiatan pelatihan seperti misalnya Komputer / Laptop,

Projector, Display Peraga, disediakan oleh institusi yang bersangkutan.

Bahasa pengantar menggunakan Bahasa Indonesia.

Modul pelatihan menggunakan Bahasa Inggris.

Sertifikat keikutsertaan pelatihan dikeluarkan oleh Native Enterprise.

Jika peserta mengambil paket Bundling Exam, ujian sertifikasi akan dilakukan

setelah pelatihan berakhir. Waktu dan tempat ujian ditentukan kemudian.

Syarat Pelaksanaan

Minimum peserta untuk 1 batch (kelas) sebanyak 30 orang.

Maksimum batch yang dapat berjalan secara simultan adalah 2 batch.

Minimum batch per tahun ajaran adalah 5 batch (5 kelas).

Pelatihan hanya dapat diikuti oleh pelajar dari institusi pendidikan yang

bersangkutan dan tidak diperkenankan menerima peserta dari luar institusi

tersebut.

Page 4: Program Pelatihan Akademik Microsoft Office Specialistntv.co.id/akademik/native-enterprise-pelatihan-akademik-mos.pdf · Modul pelatihan disusun dari berbagai sumber yang mengacu

http://ntv.co.id | [email protected] Proposal.MOS.R2016.08 | Page 4

Contoh Sertifikat

Contoh sertifikat keikutsertaan pelatihan bagi tiap peserta dari Native Enterprise.

Contoh form penilaian tiap peserta dari Native Enterprise yang tercantum dibelakang

sertifikat keikutsertaan peserta.

Page 5: Program Pelatihan Akademik Microsoft Office Specialistntv.co.id/akademik/native-enterprise-pelatihan-akademik-mos.pdf · Modul pelatihan disusun dari berbagai sumber yang mengacu

http://ntv.co.id | [email protected] Proposal.MOS.R2016.08 | Page 5

Contoh sertifikat resmi dari Microsoft jika peserta mengambil paket Bundling Exam dan

lulus ujian (softcopy / PDF).

Page 6: Program Pelatihan Akademik Microsoft Office Specialistntv.co.id/akademik/native-enterprise-pelatihan-akademik-mos.pdf · Modul pelatihan disusun dari berbagai sumber yang mengacu

http://ntv.co.id | [email protected] Proposal.MOS.R2016.08 | Page 6

Profil Trainer / Instruktur

Rully Yulian MF. MCAD.NET, MCTS, MCPD, MOS, MCT, MVP Visual Basic .NET

Microsoft Certified Trainer (MCT) yang meraih penghargaan

Microsoft MVP (Most Valuable Professional) dalam bidang

Visual Studio & Development Technologies. Pemegang

beragam sertifikasi IT dari Microsoft, terutama dalam bidang

Visual Programming.

Berpengalaman lebih dari 13 tahun di berbagai project IT

sebagai Developer dan Software Architect, juga sebagai

Technical Trainer untuk materi Programming, Database, dan

Web Development di berbagai institusi dan perusahaan di

Indonesia.

Aris Lesmana MCITP, MTA, MOE, MCT, MCE, CEP, CEH, CEI, CCHA, CCIA, CompTIA A+

Microsoft Certified Trainer (MCT), Microsoft Certified Educator

(MCE), dan Certified EC-Council Instructor (CEI) yang

berpengalaman lebih dari 15 tahun dalam bidang IT Consulting,

IT Training, dan IT Management pada berbagai institusi

akademik hingga perusahaan Enterprise di Indonesia.

Aktif sebagai kontributor untuk situs Microsoft Technet Wiki,

juga aktif sebagai penulis buku komputer serta penulis artikel

di berbagai majalah komputer terkemuka di Indonesia.

Bobby Nurhasim Halik CCNA, CCDA.

Pemegang sertifikat IT dari Cisco dengan pengalaman lebih

dari 10 tahun dalam bidang Windows Networking, Windows

Server System, Cisco Networking, PC Hardware, IT Support dan

Multimedia.

Matang dengan pengalaman proyek implementasi network

untuk sistem perbankan pada sebuah institusi Perbankan

terbesar di Indonesia.

Page 7: Program Pelatihan Akademik Microsoft Office Specialistntv.co.id/akademik/native-enterprise-pelatihan-akademik-mos.pdf · Modul pelatihan disusun dari berbagai sumber yang mengacu

http://ntv.co.id | [email protected] Proposal.MOS.R2016.08 | Page 7

Bambang F. Indarto MCAD.NET, MCTS, MCPD, MOS, MCT, CCNA, CEI, CEH, MVP Office System

Peraih penghargaan Microsoft MVP (Most Valuable

Professional) dalam bidang Office System dan juga pemegang

berbagai sertifikat IT dari Microsoft dan Cisco, termasuk

sertifikat MCT (Microsoft Certified Trainer) dan Cisco Certified

Network Associates Instructor.

Berpengalaman lebih dari 10 tahun dalam bidang IT sebagai

Technical Trainer dan Course Developer pada berbagai institusi

dan perusahaan di Indonesia termasuk beberapa negara

lainnya di Asia Tenggara seperti Malaysia dan Singapura.

Agung Prihanto OCA, OCP.

Praktisi IT dengan pengalaman lebih dari 16 tahun. Terlibat

sebagai implementor dalam berbagai project IT di berbagai

perusahaan enterprise dalam bidang Oracle Database

Maintenance and Support, Oracle Datawarehouse, Web

Development serta Complaint Handling System.

Juga berpengalaman sebagai tenaga instruktur di berbagai

perusahaan enterprise dengan spesialisasi Oracle Database,

Disaster Recovery Plan, SQL Server BI, ISA Audit, Management

Information System, IT Project Management, dan IT

Infrastructure Library.

Irvan Prama Defindal MCTS, MCPD, MCT.

Microsoft Certified Trainer (MCT) dan Microsoft Certified

Professional Developer (MCPD) untuk bidang keahlian ASP.NET.

Berpengalaman lebih dari 10 tahun dalam bidang Visual

Programming, Mobile Programming, PHP, serta Java.

Sering terlibat dalam berbagai project IT pada berbagai

perusahaan enterprise. Juga berprestasi sebagai finalist,

nominator, hingga menjadi juara dalam berbagai kontest

inovasi IT yang diselenggarakan oleh salah satu provider

telekomunikasi terbesar di Indonesia.

Page 8: Program Pelatihan Akademik Microsoft Office Specialistntv.co.id/akademik/native-enterprise-pelatihan-akademik-mos.pdf · Modul pelatihan disusun dari berbagai sumber yang mengacu

http://ntv.co.id | [email protected] Proposal.MOS.R2016.08 | Page 8

Iwan Kurniawan MT, MTCNA.

Magister Teknik Informatika yang berprofesi sebagai dosen ahli

di beberapa kampus di kota Bandung. Berpengalaman lebih

dari 10 tahun dalam bidang Network Infrastructures, Routing

and Switching, Network Security, serta IT Management.

Sering terlibat dalam berbagai project IT di berbagai institusi

dan perusahaan seperti Perbankan, Rumah Sakit, Retail Store,

Kampus, Pemerintahan, dan lain sebagainya.

Andreas Rio M.Eng

Master of Engineering dari MTI UGM serta Dosen DKV dan IT

pada berbagai kampus di Indonesia, diantaranya AMIKOM,

MSD, ASDI, Universitas Sahid, dan Institut Manajemen Telkom

Bandung.

Praktisi desain grafis yang berpengalaman lebih dari 10 tahun

dalam berbagai project Desain Grafis, Web Design, dan

Multimedia Interaktif di lingkungan perusahaan maupun

pemerintahan. Juga aktif dalam memberikan training, seminar,

maupun workshop di lingkungan akademik maupun

perusahaan.

Page 9: Program Pelatihan Akademik Microsoft Office Specialistntv.co.id/akademik/native-enterprise-pelatihan-akademik-mos.pdf · Modul pelatihan disusun dari berbagai sumber yang mengacu

http://ntv.co.id | [email protected] Proposal.MOS.R2016.08 | Page 9

Portfolio

Berikut ini beberapa instansi pendidikan dan akademik yang pernah mengikuti Training

dan Pelatihan IT di Native Enterprise. Pelatihan diikuti oleh Mahasiswa / Dosen / Staff /

Divisi IT dari instansi pendidikan tersebut.

Pelatihan TOGAF Foundation

Universitas Andalas Pelatihan Excel for Business Users

Politeknik Negeri Medan

Pelatihan Visual C#, ASP.NET, dan SQL Server

UKRIDA Jakarta Pelatihan IT Asset Management

Universitas Sultan Agung (Unissula)

Pelatihan Developing Web

Application using ASP.NET

Universitas Muhammadiyah Purwokerto

Pelatihan Ext JS Web

Application Development

PLN Corporate University

Page 10: Program Pelatihan Akademik Microsoft Office Specialistntv.co.id/akademik/native-enterprise-pelatihan-akademik-mos.pdf · Modul pelatihan disusun dari berbagai sumber yang mengacu

http://ntv.co.id | [email protected] Proposal.MOS.R2016.08 | Page 10

Pelatihan Developing Web

Application using ASP.NET

BINUS University

Pelatihan Developing Web

Application using ASP.NET

Dinas Pendidikan DKI Jakarta

Pelatihan Computer

Networking Fundamentals

Universitas Pasundan Bandung

Pelatihan Microsoft Visual

Studio LightSwitch

Universitas Nasional PASIM Bandung

Pelatihan Developing Web Applications using ASP.NET MVC

Microsoft Student Partner Indonesia

Page 11: Program Pelatihan Akademik Microsoft Office Specialistntv.co.id/akademik/native-enterprise-pelatihan-akademik-mos.pdf · Modul pelatihan disusun dari berbagai sumber yang mengacu

http://ntv.co.id | [email protected] Proposal.MOS.R2016.08 | Page 11

Training Center:

Jl. Setrasari Kulon V No. 10, Bandung 40152

Jawa Barat - Indonesia

Phone / WhatsApp: 0851.0848.1111 • 0851.0848.4848

BBM: 52946F01 • 5275B867 | Fax: 022.201.8568

Web: http://ntv.co.id | http://native-enterprise.net

Email: [email protected] | [email protected]

Facebook: http://facebook.com/native.enterprise/

Twitter: http://twitter.com/nativeent/

Instagram: http://instagram.com/native.training/

Google Plus: http://google.com/+ntvidn/

LinkedIn: http://linkedin.com/company/native-enterprise/