Pressure Sensor (Deny, Iwan)

download Pressure Sensor (Deny, Iwan)

of 21

Transcript of Pressure Sensor (Deny, Iwan)

  • 7/25/2019 Pressure Sensor (Deny, Iwan)

    1/21

    LAPORAN MAKALAH TUGAS

    PENGENDALIAN PROSES

    JENIS-JENISPRESSURE SENSORBESERTA CARA KERJA DAN

    SPESIFIKASINYA

    Disusun oleh:

    Deny Aditia N 5213413058

    Mohammad Setiawan 5213413008

    PROGRAM STUDI TEKNIK KIMIA

    UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG

    2016

  • 7/25/2019 Pressure Sensor (Deny, Iwan)

    2/21

    BAB I

    PENDAHULUAN

    A. Pengertian Sensor Tekanan

    Sensor Tekanan adalah sensor untuk mengukur tekanan suatu zat.

    Tekanan (p) adalah satuan fisika untuk menyatakan gaya (F) per satuan luas

    (A). Satuan tekanan sering digunakan untuk mengukur kekuatan dari suatu

    cairan atau gas.

    Satuan tekanan dapat dihubungkan dengan satuan volume (isi) dan suhu.

    Semakin tinggi tekanan di dalam suatu tempat dengan isi yang sama, maka

    suhu akan semakin tinggi. Hal ini dapat digunakan untuk menjelaskan

    mengapa suhu di pegunungan lebih rendah dari pada di dataran rendah,

    karena di dataran rendah tekanan lebih tinggi.

    Banyak instrumen yang telah diciptakan untuk mengamati adanya

    tekanan dan mengukurnya, dengan berbagai keuntungan dan kerugiannya.

    Kisaran tekanan, kepekaan, respon dinamik dan biaya semua bervariasi antara

    satu alat dan alat yang lain. Manometer kolom raksa pertama diciptakan oleh

    Evangelista Toricelli pada tahun 1643. Manometer U-Tube ditemukan oleh

    Christian Huygens pada tahun 1661.

    B. Kegunaan Sensor Tekanan

    1. Dibidang Industri Otomotif

    Dalam mesin otomotif dan berbagai komponen penting lainnya, sensor

    tekanan digunakan dalam sistem pengereman kendaraan (pengereman

    kendaraan dengan menggunakan angin, seperti di bus, atau juga sistem

    ABS (Anti-Lock Brake System)). Sensor tekanan juga digunakan di sistem

    airbag untuk mendeteksi tabrakan, karena saat tabrakan, badan kendaraan

    mengalami peningkatan tekanan yang besar.

    2. Di Bidang Biomedis

    Digunakan dalam pengukuran banyak hal vital, seperti tekanan

    darah. Selain itu, sensor tekanan juga dipakai sebagai sensor untuk

  • 7/25/2019 Pressure Sensor (Deny, Iwan)

    3/21

    kontroller-kontroller penting, seperti pengatur tekanan cairan

    infus,

    3. Di Bidang Manufaktur

    Pendeteksian tekanan dengan tepat penting diperlukan di dalam

    berbagai hal, seperti proses pemanasan, proses pengovenan komponen

    komposit, pneumatic, dan masih sangat banyak lagi.

  • 7/25/2019 Pressure Sensor (Deny, Iwan)

    4/21

    BAB II

    ISI

    A. Jenis-Jenis Pengukuran Tekanan

    Sensor tekanan dapat diklasifikasikan dalam jangka waktu mengukur

    tekanan, kisaran temperatur operasi dan yang paling penting jenis tekanan.

    Dalam hal jenis tekanan, sensor dapat dibagi dalam kategori.

    a. Sensor tekanan absolut, yaitu harga tekanan yang sebenarnya dihitung

    relatif terhadap tekanan nol mutlak.

    b. Sensor tekanan gauge, atau dikenal pula sebagai tekanan relatif , adalah

    tekanan yang diukur relatif terhadap tekanan atmosfer. jadi tekanan relatif

    adalah selisih antara tekanan absolut dengan tekanan atmosfer.

    c. Sensor tekanan vakum, adalah dalam hal tekanan adalah lebih rendah dari

    tekanan atmosfer.

    d. Sensor tekanan diferensial, adalah suatu tekanan yang diukur terhadap

    tekanan yang lain ( beda tekanan ).

    e. Sensor tekanan sealed (relatif terhadap tekanan permukaan laut)

    B. Teknologi Perasa Tekanan

    Ada dua kelompok dasar dari sensor tekanan analog. Yang pertama adalah

    dengan menggunakan zat lain, biasanya fluida sebagai medium untuk dan

    menggunakan tekanan atmosfir atau tekanan lain sebagai referensi. Sensor

    jenis ini disebut sensor tekanan hidrostatik. Yang kedua adalah dengan

    menggunakan pengumpul gaya, seperti diafragma, piston, dan lain-lain untuk

    mengukur tegangan (atau defleksi) pada tekanan di suatu area. Sensor jenis ini

    disebut sensor tekanan aneroid.

    C.

    Sensor Tekanan Hidrostatik

    Pengukur hidrostatik membandingkan tekanan dengan gaya hidrostatik

    per unit area pada dasar kolom fluida. Pengukuran hidrostatik tidak tergantung

  • 7/25/2019 Pressure Sensor (Deny, Iwan)

    5/21

    dengan tipe gas yang diukur, dan didesain agar mempunyai kalibrasi linear.

    Respon dinamiknya sangat rendah.

    a. Piston

    Pengukur tekanan tipe piston menggunakan suatu beban atau pegas

    sebagai penyeimbang tekanan yang diamati.

    b.

    Kolom Zat Cair

    Sensor tekanan yang menggunakan kolom zat cair terdiri dari tabung

    vertikal yang berisi zat cair dengan salah satu ujungnya dihubungkan

    dengan tekanan yang akan diamatai. Salah satu versi sederhananya adalah

    tabung berbentuk U yang diisi setengahnya dengan zat cair. Jika salah satu

    ujungnya dihubungkan dengan tekanan yang akan diukur dan ujung

    lainnya dibiarkan berhubungan langsung dengan tekanan udara (atmosfer)

    maka akan timbul perbedaan ketinggian H pada kedua ujung tabung-U.

    Pengukur jenis ini disebut juga sebagai manometer. Zat cair yang sering

    digunakan adalah raksa, karena raksa memiliki massa jenis yang besar

    (13,534 g/cm3) dan tekanan uap rendah.

  • 7/25/2019 Pressure Sensor (Deny, Iwan)

    6/21

    Berdasarkan kegunaan dan strukturnya manometer dibedakan atas

    beberapa tipe di antaranya

    Manometer sederhana

    Mikromanometer

    Manometer diferensial

    Manometer inverted-differential

    c.

    Pengukur McLeod

    Pengukur McLeod mengisolasi sejumlah sampel gas dan

    mengkompresnya dalam sebuah manometer raksa yang dimodifikasi

    sehingga tekanannya hanya beberapa mmHg. Sifat gas tidak boleh berubah

    selama proses kompresi (tidak boleh menguap, dan sebagainya). Teknik

    ini lambat dan tidak cocok jika kita ingin memonitor secara kontinu, tetapi

    sangat akurat.

    D. Sensor Tekanan Aneroid

    Prinsip alat ukur aneroid menggunakan elemen perasa tekanan dari logam

    yang melentur apabila dikenai tekanan pada elemennya. Aneroid berarti tanpa

    fluida yang membedakannya dengan sensor tekanan hidrostatik seperti di atas.

    Namun sensor tekanan aneroid bisa digunakan untuk mengukur tekanan cair

    dan gas.

  • 7/25/2019 Pressure Sensor (Deny, Iwan)

    7/21

    Elemen perasa yang digunakan dapat berupa tabung Bourdon, diafragma,

    kapsul, dan sebagainya.

    a. Tabung Bourdon

    Pengukur Bourdon menggunakan tabung berkoil yang memanjang ketika

    diberikan sejumlah tekanan dan mengakibatkan putaran pada lengan

    yang dihubungkan pada tabung tersebut. Tabung Bourdoun dipatenkan

    di Perancis oleh Eugene Bourdon pada tahun 1849.

    Elemen perasa tekanan berupa tabung berkoil yang tertutup,

    dihubungkan dengan ruang atau pipa yang berisi tekanan yang akan

    diukur. Jika tekanan meningkat maka lilitan akan mulai terbuka,

    sedangkan jika tekanan menurun maka koil akan menguat. Gerakan ini

    akan ditransfer melalui suatu penghubung ke gir yang terhubung lagi

    dengan jarum indikator.

    b.

    Diafragma

  • 7/25/2019 Pressure Sensor (Deny, Iwan)

    8/21

    Jenis kedua dari sensor tekanan aneroid adalah menggunakan

    defleksi dari membran fleksibel yang membagi beberapa daerah dari

    perbedaan tekanannya. Besar defleksi dapat terulang untuk tekanan

    yang diketahui jumlahnya sehingga tekanan dapat ditentukan dengan

    cara kalibrasi.

    E. Jenis-jenis Sensor Tekanan

    1. Bourdon Tubes

    Bourdon tubes adalah sejenis pipa pendek lengkung , dan salah satu

    ujungnya tertutup.

  • 7/25/2019 Pressure Sensor (Deny, Iwan)

    9/21

    Prinsip kerjanya : Jika bourdon tubes diberikan tekanan maka ia akan

    cenderung untuk menegang. Perubahan yang dihasilkan sebanding

    dengan besarnya tekanan yang diberikan

    Kelebihan :

    Tidak mudah terpengaruh perubahan temperatur

    Baik dipakai untuk mengukur tekanan antara 30-100.000 Psi

    Kekurangan :

    Pada tekanan rendah 0-30 psi kurang sensitive dibanding bellows

    2.

    LVDT (Linear Variabel differential Transformer)

    LVDT atau (Linear Variable Differential Transformer) merupakan

    salah satu contoh sensor posisi, yang bekerja berdasarkan pada ada tidaknya

    medan magnet yang terjadi. LVDT pertama kali di kemukakan oleh

    G.B.hoadley. pertama kali digunakan untuk kepentingan militer. Pada tahun

    1950-an pengetahuan akan LVDT ini terus berkembang, hingga dapat

    digunakan dalam kepentingan industry.

    Modelmodel dari sensor LVDT:

  • 7/25/2019 Pressure Sensor (Deny, Iwan)

    10/21

    Skema dan Gambar LVDT :

    LVDT terdiri dari 2 komponen penting yaitu :

    1) Kumparan

    Salah satu komponen penyusun LVDT merupakan kumparan.

    terdapat 3 kumparan dalam LVDT,yaitu 1 kumparan primer dan 2

    kumparan sekunder. kenapa digunakan 2 buah kumparan sekunder

    adalah agar perbedaan besar induksi yang diterima kedua kumparan

    sekunder dapat digunakan untuk menentukan seberapa besar perubahan

    posisi batang inti (magnet).

    2) CORE (batang inti magnet)

    Material core atau batang inti ini biasanya berbentuk silinder atau

    turbular dengan komponen penyusun berupa nickel-iron alloy

    permalloy. dalam proses produksinya, setelah bentuk dan ukuran dari

    batang inti ini di atur proses akan memasuki tahap annealing (atau

    penguatan dengan proses memanasi). Selama proses annealing ini

    biasanya dilakukan reduksi aliran gas untuk mencegah terjadinya

  • 7/25/2019 Pressure Sensor (Deny, Iwan)

    11/21

    oksidasi. gas yang biasanya digunakan dalam proses annealing ini

    biasanya hydrogen ataupun gas yang mengandung hidrogen.

    Prinsip kerja LVDT

    Perubahan tekanan dalam kantung akan mengakibatkan perubahan

    posisi inti magnet pada kumparan LVDT, sehingga mengakibatkan

    perubahan induksi magnetik pada kumparan sekunder 1 dan 2. Dengan

    perubahan induksi magnetik pada kumparan sekunder 1 dan 2 tersebut

    maka output kumparan 1 dan 2 akan menghasilkan tegangan induksi

    magnetik yang besarnya sebanding perseseran inti magnet LVDT

    akibat perubahan tekanan pada kantung. Pergeseran inti magnet (batang

    magnet) di tengah kumparan tersebut akan menimbulkan tegangan

    output pada kumparan yang mendapat induksi dari inti magnet tersebut.

    Contoh Penerapan LVDT:

    Sensor-sensor (perpindahan, jarak, dan sensor mekanik lainnya)

    Level fluida

    Automotive Suspension

    Mesin ATM

  • 7/25/2019 Pressure Sensor (Deny, Iwan)

    12/21

    Kelebihan :

    Padat dan kuat, sehingga dapat digunakan pada peralatan yang berat.

    System operasi tanpa gesekan antara aramature dan transformer

    sehingga cocok untuk pengujian material.

    Sensitif, sehingga dapat mendeteksi sedikit saja perubahan.

    Mampu menangani input yang berlebih

    Dapat digunakan pada lingkungan yang bervariasi.

    Output mutlak

    Kekurangan :

    LVDT baru bekerja jikaada kontak antara armature dan transformer.

    Pengukuran dinamis dibatasi tidak lebih dari 1/10 dari LVDT

    resonansi frekuensi. Di beberapa kasus, hasilnya lebih dari 2 kHz.

    Harga relative mahal

    3. Sensor Tekanan Semikonduktor (MPX4100)

    Sensor tekanan MPX4100 merupakan seri Manifold Absolute

    Pressure (MAP) yaitu sensor tekanan yang dapat membaca

    tekanan udara dalam suatu manifold.

  • 7/25/2019 Pressure Sensor (Deny, Iwan)

    13/21

    Bentuk lain dari seri MPX4100 :

    Sesuai datasheet dari sensor tekanan, fitur yang dimiliki oleh sensor

    tekanan tipe MPX4100 ini adalah sebagai berikut :

    1.8% Maximum Error Over 0 to 85C

    Specifically Designed for Intake Manifold Absolute Pressure Sensing

    in Engine Control Systems

    Ideally Suited for Microprocessor Interfacing

    Temperature Compensated Over -40C to +125C

    Durable Epoxy Unibody Element

    Ideal for Non-Automotive Applications

    Diagram Blok Internal Sensor Tekanan MPX4100

    Sensor ini mempunyai kemampuan untuk mendeteksi tekanan

    15 hingga 115 kilo Pascal dan bekerja berdasarkan perbedaan tekanan

    antara P1 dan P2. P1 atau Pressure Side terdiri dari fluorisilicone gel

    yang melindunginya dari benda-benda keras.

  • 7/25/2019 Pressure Sensor (Deny, Iwan)

    14/21

  • 7/25/2019 Pressure Sensor (Deny, Iwan)

    15/21

    F. Aplikasi Sensor Tekanan

    Sensor tekanan dapat diaplikasikan dalam berbagai kegunaan

    a. Pengukuran tekanan

    Aplikasi langsung dari sensor tekanan ialah untuk pengukuran tekanan

    itu sendiri.

    b. Pengukuran ketinggian

    Digunakan di pesawat, roket, satelit, balon udara, dan lain-lain. Hal ini

    dapat dilakukan karena ada hubungan antara perbedaan tekanan udara

    dengan ketinggian suatu tempat dari permukaan bumi. Hubungannya

    dapat ditunjukkan dalam persamaan

    c. Pengukuran arus

    d. Perbedaan tekanan di antara dua segmen pada tabung venturi berbanding

    lurus dengan laju arus dalam tabung venturi tersebut.

    e. Pengukuran kedalaman

    Sensor tekanan juga dapat digunakan untuk menghitung kedalaman

    fluida. Teknik ini biasanya digunakan di dalam pengukuran kedalaman

    laut pada penyelam atau kapal selam, atau level isi dari suatu tangki

    (misalnya pada tandon air).

    Sensor Pizoelektrik

    Sensor pizoelektrik adalah alat yang menggunakan efek pizoelektrik

    untuk mengukur tekanan, akselerasi, regangan atau gaya dengan

    mengubahnya menjadi sinyal elektrik.

    Barometer

    Barometer adalah alat digunakan untuk mengukur tekanan atmosfer.

    Dia dapat mengukur tekanan luar atmosfer dengan menggunakan air, udara

    atau raksa. Adanya tekanan dapat berubah secara singkat pada cuaca yang

    berubah. Pengukuran nilai pada tekanan udara digunakan analisis cuaca

  • 7/25/2019 Pressure Sensor (Deny, Iwan)

    16/21

    permukaan untuk membantu menemukan kondisi permukaan, system

    tekanan tinggi dan kondisi awal.

    Sejarah:

    Meskipun Dunia menyatakan, Evangelista Torricelli sebagai penemu

    barometer pada 1643, 2 peneliti sebelumya telah menemukan hal yang

    sama. Sejarah dokumentasi juga menyatakan gasparo Berti, seorang

    matematika ada astronomi Italia, menemukan barometer air antara 1640

    1643. ilmuwan Prancis dan filosofi Rene Descartes menggambarkan desain

    sebuah eksperimen pada tekanan atmosfer pada awal 1631, tetapi tidak ada

    bukti bahwa dia menemukan barometer yang bekerja pada saat itu.

    Type :

    Barometer Air

    Konsepnya, penurunan tekanan atmosfer memprediksi gangguan

    cuaca, ini dasar untuk memperediksi cuaca disebut sebagai kaca badai atas

    Barometer Goetho (dipopulerkan di Jerman). Ini terdiri dari kaca dengan

    Sealed baby, dengan separoh terisi air. Panah terhubung tingkat air bawah

    dan tingkat air atas, dimana pada atmosfer terbuka. Ketika tekanan udara

    lebih rendah daripada didalam barometer maka lever air naik. Sedangkan

    jika tekanan udara lebih tinggi, level air akan turun. Variasi tipe ini dapat

    dengan mudah dilakukan dirumah.

    Barometer Raksa

    Barometer raksa memiliki tabung kaca tingginya 33 inchi (84 cm kira),

    tertutup pada ujung akhirnya dengan raksa terisi didasar. Berat raksa

    otomatis tercipta sebuah volum pada atas tabung. Raksa dalam tabung naik

    hingga berat raksa seimbang dengan tekanan atmosfer luar. Tempat dengan

    tekanan atmosfer tinggi, gaya raksa dalam tabung lebih tinggi. Tekanan

    rendah mengijinkan turunnya raksa ke level bawah. Ketika temperature

    tinggi, alat ini akan mengurangi densitas raksa, skala pembacaan tinggi

    raksa dengan mengkompensasi efek ini.

  • 7/25/2019 Pressure Sensor (Deny, Iwan)

    17/21

    Dokumentasi Torrioeli menyatakan tinggi raksa pada barometer

    berubah pelan setiap hari dan ini juga menyatakan adanya perubahan

    tekanan atmosfer. Dia menulis, kita hidup pada daerah pantai, elementer

    udara, yang diketahui dengan eksperimen tidak status untuk memiliki

    berat.

    Desain barometer raksa memberikan kenaikan ekspresi tekanan

    atmosfer dalam inch/mm (toir). Tekanan dipilih sebagai level tingginya

    raksa pada kolom vertical. 1 atm equivalent kira-kira 29,9 inch/760 mm

    raksa. Sudah digunakan popular di United States dan merupakan S1, unit

    metric sedunia. Barometer tipe ini dalam keadaan norma mengukir tekanan

    atmosfer antara 28 dan 31 inch merkuri.

    Perubahan desain membuat instrument lebih sensitive, sederhana

    dalam pembacaan dan mudah memindah hasil dalam berbagai variasi missal

    basin, sippon, wheel, cistern, forfim, multiple fololeal, stereometric, dan

    keseimbangan barometer. Barometer fitzroy mengkombinasi barometer

    raksa standar dengan thermometer, sebaik dalam membimbing bagaimana

    interpretasi perubahan tekanan.

    Pada 5 Juni 2007, Uni Eropa menjual raksa, kemudian efek akhirnya

    tak ada lagi produksi barometer raksa baru di Eropa.

    Barometer Aneroid

    Barometer aneroid kecil kotak logam fleksibel disebut sebagai sel

    aneroid. Ini kapsul aneroid (sel) terbuat dari susunan berilium dan tembaga.

    Evaluasi kapsul (biasanya beberapa kapsul) dicegah dan getaran oleh pegas

    kuat. Perubahan kecil pada tekanan udara luar menyebabkan sel menjadi

    merenggang/kontraksi. Pergeseran ini dan kontraksi berdasar level mekanik

    seperti perpindahan menyempit kapsul sebagai penguat dan penampil pada

    muka barometer aneroid. Banyak model termasuk sebuah set manual jarum

    yang mana digunakan untuk menandai pengukuran yang terjadi, jadi sebuah

    perubahan dapat terlihat. Lagi pula, mekanisme dibuat tanggur (sensitif) jadi

  • 7/25/2019 Pressure Sensor (Deny, Iwan)

    18/21

    ada perubahan nilai pada barometer jika tekanan naik/jatuh dengan

    perpindahan.

    Barographs

    Barograph merekam grafik beberapa tekanan atmosfer menggunakan

    barometer aneroid mekanismenya dalam perpindahan jarum pada foil terisap

    / perpindahan pena diatas kertas, keduanya terikat dalam pergerakan tabung

    dengan kerja waktu.

    Aplikasi :

    Barograph menggunakan 5 sel barometer aneroid. Barometer biasanya

    digunakan untuk produksi cuaca, tekanan udara tinggi di daerah

    tertentu/indikasi.

    Tekanan udara rendah seperti daerah badai ketika menggunakan

    komprasi dengan observasi angin, tanggapan akurat secara singkat dapat

    dilakukan. Penggabungan pembacaan barometer terjadi menyilang sebuah

    jaringan stasion cuaca dimana tekanan udara dihasilkan, dimana pertama kali

    terbentuk peta cuaca modern diciptakan pada abad 19. isabar, garis equat

    tekanan, ketika digambarkan pada sebuah peta, diberikan kantur peta yang

    menunjukkan area tinggi dan rendah, dilain pihak menunjukkan pola

    hilangnya keberadaan untuk sistem cuaca, ini membuat seperti bahwa tekanan

    rendah dapat meningkatkan aktivitas badai jika barometer dijatuhkan terjadi

    cuaca buruk kemudian mengakibatkan kondisi dup oleh karena itu maka

    barometer atau naik kembali kemudian akan terjadi cuaca yang baik tidak ada

    kondisi buruk.

    Kompensasi

    a. Temperature

    Densitas raksa akan berubah sesuai temperature, jadi pembacaan harus

    teliti untuk instrumen temperatur. Untuk tujuan ini termometer raksa biasanya

    terkandung pada instrumen ini. Kompensasi temperature sebuah barometer

    aneroid terdiri dari susunan bimetal elemen dalam lingkungan mekanik.

  • 7/25/2019 Pressure Sensor (Deny, Iwan)

    19/21

    Barometer aneroid terjual untuk penggunaan domestic, jarang dalam

    masalah.

    b.Ketinggian

    Sebagai tekanan udara akan mengalami penurunan ketinggian diatas

    level laut (dan peningkatan dibawah level laut) pembacaan instrumen akan

    bergantung lokasi yang terjadi. Tekanan ini kemudian dikonversi equiudien

    tekanan level laut untuk tujuan pelaporan dan pengukuran altimeter pesawat

    (contoh pesawat terbang antara daerah variasi tekanan atmosfer normal saat

    ini pada sistem cuaca). Barometer aneroid memiliki pengukuran mekanik

    untuk ketinggian hingga batas equivalen tekanan level laut untuk pembacaan

    langsung dan tanpa pengukuran jarak jika instrumen tanpa perpindahan pada

    ketinggian.

    Anemometer Tekanan

    Desain pertaama anemometer sebagai pengukuran tekanan dibagi ke

    dalam kelas pelat dan pipa.

    1. Anemometer Pelat

    Anemometer yang paling terdahulu dan sederhan a adalah pelat datar,

    terdiri dari bagian atas sebagai pembelok. Pada 1480, orang Italia, Sei Arsitek,

    IconBatista Alberti menemukan anemometer mekanik pertama. 1664, Robert

    Hooke juga menemukan ( sering terjadi kesalahan siapa penemu anemometer

    pertama kalinya). Sesudah versi yang tersusun dari pelat datar, baik kotak atau

    bundar dengan tetap normal oleh baling-baling angin.

    Tekanan angin dikemukakan seimbang dengan pegas. Penekanan pegas

    dengan gaya angin yang mendesak pelat, baik pembacaan ukuran maupun

    perekam instrumen ini baik untuk tidak merespon angin lemah, idak akurat

    untuk pembacaan angin tinggi, dan respon lambat untuk variabel angin .

    Anemometer pelat digunakan sebagai pemicu alarm angin basah di jembatan.

    2. Anemometer Pipa

  • 7/25/2019 Pressure Sensor (Deny, Iwan)

    20/21

    Anemometer baling-baling Heliteoid penggabungan baling angin untuk

    orientasi ke depan. Anemometer James Lind, 1775 terdiri dari gelas pipa U

    setengahnya terisi cairaan, sebuah manometer dengan condong ke salah satu

    sisi, arah horizontal muka angin dan pangkal vertikal tersusun paralel untuk

    laju angin. Awalnya Lind tidak mengetahui tipe anemometer apa yang paling

    baik. Jika angin berhembus ke mulut pipa meneybabkan naiknya tekanan di

    salah satu sisi pipa manometer. Angin yang pada pipa vertikal berpengaruh

    kecil pada perubahan tekanan pada manometer. Hasil perubahan cairan dalam

    pipa U mengindikasikan kecepatan angin. Permulaan kecil dari arah angin

    sebenarnya mengakibatkan lebar variasi yang sangat penting.

    Kesuksesan besar, Anemometer Pipa Tekanan Metal, William Henry

    Dines, 1892, menggunakan perbedaan tekanan antara mulut terbuka pipa lurus

    bersentuhan langsung dengan angin dan cincin, lubang kecil pada pipa vertikal

    yang tertutup atasnya. Keduanya sama tingginya. Perbedaan tekanan,

    tergantung bahkan dapat sangat kecil sesuai permintaan khusus. Perekaman

    terdiri dari sesuatu yang terapung pada segel bagian yang terisi air. Pipa dari

    pipa lurus yang berhubungan dengan segel atas dan pipa dari pipa kecil

    langsung ke bawah terapung di dalam ketika perbedaan tekanan teridentifikasi

    ke posisi vertikal inilah pengukuran kecepatan angin.

    Keuntungan besar pada pipa anemometer bagian yang trekspose dapat

    menghitung pada kutub tinggi., tidak ada permintaan pengolian selam

    abertahun-tahun dan pendaftaran bagian yang ditempatkan di berbagai posisi,

    2 sambungan pipa. Ini mungkin terlihat awalnya 1 koreksi akan bergilir, tetapi

    pada perbedaan tekanan alat ini terkait beberapa menit, tekanan udara di

    ruangan menyimpan bagian yang terjamah. Kemudian jika alat ini tergantung

    pada tekanan/efek isapan sendiri dan tekanan atau isapan diukur lagi tekanan

    udara pada ruangan ordiner dengan pintu dan jendela benar-benar tertutup,

    efeknya pada hasil angin 10mil/h (16km/h) dan jendela terbuka dalam cuaca

    buruk, terbukanya pintu merupakan jalan alternatif masuk.

    Saat ini anemometer Dines memiliki eror hanya 1% 10 mph tidak

    merespon bagus pada angin rendah, respon lemah pada pelat datar baling-

  • 7/25/2019 Pressure Sensor (Deny, Iwan)

    21/21

    baling yang diminta dengan angin yang dibelokkan. Tahun 1918 tercipta

    baling-baling aerodinamis dengan 8x torsi pelat datar sehingga mendatangkan

    masalah.

    Efek Densitas pada Pengukuran

    Pada anemometer pipa tekanan terukur meskipun skala yang digunakan

    adalah skala kecepatan. Dalam kasus dimana perbedaan densitas udara sangat

    signifikan dari nilai kalibrasi (setinggi gunung / dengan barometer rendah)

    batas ambang yang diijinkan. Pendekatan 1.5% akan ditambahkan pada

    pencatan kecepatan oleh pipa anemometer untuk setiap 1000ft (5% untuk

    setiap km) di atas levellaut.