Presentation1

15
DEUTRO TARIGAN SMK SWASTA HKBP PEMATANGSIANTAR SABAR MANALU

Transcript of Presentation1

DEUTRO TARIGAN

SMK SWASTA HKBPPEMATANGSIANTAR

SABAR MANALU

CARA MERAKIT KOMPUTER

• Merakit komputer adalah salah satu langkah yang orang anggapsulit saat kita membeli dan ingin menggunakan komputer. DalamPRESENTASE ini akan saya jelaskan mengenai cara merakit komputertetapi tidak semua saya perjelskan, berhubung karena waktu yang terbatas dan saya akan menjelaskan lengkap dengan gambar.Tahap—tahap dalam merakit komputer antara lain:

• A. PERSIAPAN• Persiapan akan memudahkan dalam

perakitan komputer serta menghindari permasalahan yang mungkin timbul karena kurangnya pengetahuan danpengenalanhardware. Hal yang terkait dalam persiapanmeliputi:

• a.Penentuan Konfigurasi Komputer

• Konfigurasi komputer berkait dengan penentuan jeniskomponen dan fitur darikomputer serta bagaimana seluruhkomponen dapat bekerja sebagai sebuah sistemkomputersesuai keinginan kita.Penentuan komponen dimulai dari jenisprosessor,motherboard, lalu komponen lainnya seperti kartugrafis dan kartu suara serta memoryRAM dan Harddisk.

• Faktor kompatibilitas dari komponen terhadapmotherboard harusdiperhatikan, karena

setiap jenis motherboard mendukungjenis prosessor, modulmemori, port dan I/O

bus yang berbeda-beda. Bukalah buku manual motherboardanda untuk

mengetahui komponen yang didukungolehnya

• b.Persiapan Kompunen dan perlengkapan

• Komponen komputer beserta perlengkapan untuk perakitan dipersiapkanUntuk perakitan dipersiapkanlebih dulu untuk memudahkan perakitan. Perlengkapanyang disiapkan terdiri dari:

• Komponen komputer

• Kelengkapan komponen seperti kabel, sekerup, jumper, baut dansebagainya

• Buku manual dan referensi dari komponen

• Alat bantu berupa obeng pipih.

• Software sistem operasi, device driver dan program aplikasi.

Gambar 1: Contoh perlengkapanmotherboard

Buku manual diperlukan sebagairujukan untuk mengatahui diagram

posisidari elemen koneksi (konektor, port dan slot) dan elemen konfigurasi

(jumper danswitch) beserta carasetting jumper dan switch yang sesuai

untuk komputer yangdirakit. Inidikarenakan konfigurasi atau penataan

komponen di tiapmotherboard berbeda satu dengan yang lain. Diskette atau CD Software diperlukan untuk menginstall Sistem Operasi, device driver dari piranti, dan program

aplikasi padakomputer yang selesaidirakit.

• c.Pengamanan

Tindakan pengamanan diperlukan untuk menghindari masalah sepertikerusakan komponen oleh muatan listrik statis, jatuh, panasberlebihan atau tumpahancairan.Pencegahan kerusakan karenalistrik statis dengan cara:1.Menggunakan gelang anti statis atau

menyentuh permukaanlogam pada casing sebelum memegang komponen untuk membu

angmuatan statis.2.Tidak menyentuh langsung komponenelektronik, konektor atau jalur rangkaian tetapi memegang pada b

adan logam atau plastik yang terdapat padakomponen.3.Menggunakan alas kaki saat melakukan

perakitan.4.Putuskan segala koneksi listrik ke komponenpada saat

perakitandan pastikan tidak ada material yang memungkinkan terjadikorsleting saat anda akan menyalakan PC

• B. PERAKITAN

• Tahapan proses pada perakitan komputer terdiridari:

• 1. Penyiapan motherboardPeriksa buku manual motherboard untuk mengetahui posisi jumper untuk pengaturanCPU speed, speed multiplier dantegangan masukan ke motherboard. Aturseting jumper sesuai petunjuk, kesalahan mengaturjumper tegangan dapat merusak prosessor.

• 2. Memasang Prosessor• Prosessor lebih mudah dipasang sebelum motherboard mene

mpati casing. Caramemasang prosessor jenis socket dan slot berbeda.Jenis socket

• Tentukan posisi pin 1 pada prosessor dan socket prosessor dimotherboard,umumnya terletak di pojok yang ditandaidengan titik, segitiga atau lekukan.

• Tegakkan posisi tuas pengunci socket untuk membuka.

• Masukkan prosessor ke socket dengan lebih dulumenyelaraskan posisi kaki-kaki prosessor dengan lubangsocket. rapatkan hingga tidak terdapat celahantara prosessordengan socket.

• Turunkan kembali tuas pengunci

• Jenis Slot

• •

• Pasang penyangga (bracket) pada dua ujung slot dimotherboard sehingga posisi lubang pasak bertemudengan lubang di motherboard

• •

• Masukkan pasak kemudian pengunci pasak padalubang pasak

• •

• Selipkan card prosessor di antara kedua penahandan tekan hingga tepat masuk ke lubang slot.

• 3. Memasang Heatsink

• Fungsi heatsink adalah membuang panas yang dihasilkan oleh prosessor lewatkonduksi panas dari prosessor keheatsink.Untuk mengoptimalkan pemindahan panasmakaheatsink harus dipasang rapat pada bagian atas prosessordengan beberapa clipsebagai penahan sedangkanpermukaan kontak pada heatsink dilapisi gen penghantar panas.Bila heatsink dilengkapi dengan fan maka konektor power pada fandihubungkan ke konektor fan pada motherboard

• 4. Memasang Modul

MemoriModul memori umumnya dipasang berurutan dari nomor socket terkecil. Urutan pemasangan dapat dilihat dari diagram motherboard.Setiap jenis modul memori yakniSIMM, DIMM danRIMM dapat dibedakan dengan posisi lekukan pada sisi dan bawahpada modul.Cara memasang untuk tiap jenis modul memori sebagaiberikut

Dorong hingga modul tegak pada slot, tuaspengunci pada slot akan otomatismenguncimodul.

Jenis SIMM

• Sesuaikan posisi lekukan pada modul dengan tonjolan pada slot.

• Masukkan modul dengan membuat sudut miring 45 derajat terhadap slot

• Berikut adalah langkah perakitan komputer yang lengkap, yaitu :

• 1. Penyiapan motherboard

• 2. Memasang Prosessor

• 3. Memasang Heatsink

• 4. Memasang Modul Memori

• 5. Memasang Motherboard pada Casing

• 6. Memasang Power Supply

• 7. Memasang Kabel Motherboard dan Casing

• 8. Memasang Drive

• 9. Memasang Card Adapter

• 10. Penyelessaian Akhir

Sekian dan Terima Kasih

Atas kesempatannya

Semoga Bermanfaat