presentasi ujian skripsi

13
ANALISIS PENERAPAN AKUNTANSI KEUANGAN BERDASARKAN PERNYATAAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN (PSAK) NO 45 PADA YAYASAN RAHMANIYAAH SEKOLAH TPA PG TK INSAN CENDEKIA BULULAWANG KABUPATEN MALANG SKRIPSI DI SUSUN OLEH: ENI HERAWATI NPM :090404020083 UNIVERSITAS KANJURUHAN MALANG FAKULTAS EKONOMI PROGRAM STUDI AKUNTANSI 2013

Transcript of presentasi ujian skripsi

Page 1: presentasi ujian skripsi

ANALISIS PENERAPAN AKUNTANSI KEUANGAN BERDASARKAN PERNYATAAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN (PSAK) NO 45 PADA

YAYASAN RAHMANIYAAH SEKOLAH TPA PG TK INSAN CENDEKIA BULULAWANG KABUPATEN MALANG

SKRIPSI

DI SUSUN OLEH:ENI HERAWATI

NPM :090404020083

UNIVERSITAS KANJURUHAN MALANGFAKULTAS EKONOMI

PROGRAM STUDI AKUNTANSI2013

Page 2: presentasi ujian skripsi

I.I LATAR BELAKANG PENELITIAN

- Karakteristik entitas nirlaba berbeda dengan entitas bisnis lainnya- Pengguna laporan keuangan entitas nirlaba memiliki kepentingan bersama yang tidak berbeda dengan entitas bisnis lainnya- Yayasan dikategorikan sebagai organisasi nirlaba- Laporan keuangan untuk entitas nirlaba berbeda dengan laporan keuangan untuk entitas bisnis pada umumnya

BAB IPENDAHULUAN

Dengan adanya standar pelaporan, diharapkan laporan keuangan entitas nirlaba dapat lebih mudah dipahami, memiliki relevansi, dan memiliki daya banding yang tinggi

Dewan Standar Akuntansi Keuangan menyusun PSAK No 45 tentang Pelaporan Keuangan Entitas Nirlaba

Page 3: presentasi ujian skripsi

Yayasan Rahmaniyaah Sekolah TPA PG TK Insan Cendekia adalah sebuah organisasi nirlaba

“Analisis Penerapan Akuntansi Keuangan Berdasarkan Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK) No. 45 Pada Yayasan Rahmaniyaah Sekolah TPA PG TK Insan Cendekia Bululawang”

1.2. Rumusan Masalah “Apakah Akuntansi Yang Telah Diterapkan Pada Yayasan Rahmaniyaah Sekolah TPA PG TK Insan Cendekia Bululawang Telah Sesuai Dengan Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK) No 45 ? ”

Page 4: presentasi ujian skripsi

1.4. Manfaat Penelitian 1.4.1. TeoritisDapat menambah wawasan pengetahuan yang lebih mendalam tentang bagaimana akuntansi yayasan. 1.4.2. Praktisa. Bagi Yayasan Rahmaniyaahb. Bagi peneliti lainc. Bagi peneliti

Page 5: presentasi ujian skripsi

BAB IITINJAUAN PUSTAKA

2.1. Tinjauan Teoritis•Menurut F. Winarni dan G. Sugiarso (2001 : 12) laporan keuangan merupakan daftar ringkasan akhir transaksi keuangan organisasi yang menunjukan semua kegiatan operasional organisasi dan akibatnya selama tahun buku yang bersangkutan. •Laporan Keuangan dan Komponennya Menurut Indra Bastian (2007 : 93) untuk yayasan laporan keuangan yang sering digunakan adalah laporan posisi keuangan, laporan aktivitas, laporan arus kas untuk satu periode pelaporan, dan catatan atas laporan keuangan. •Menurut Pahala Nainggolan (2005 : 59) laporan posisi keuangan identik dengan neraca (balance sheet) pada perusahaan komersial.•Menurut Pahala Nainggolan (2005 : 63) laporan aktivitas terdiri dari dua bagian besar yaitu pendapatan dan beban atau biaya lembaga.•Menurut Pahala Nainggolan (2005 : 64) laporan arus kas menunjukan bagaimana arus kas keluar dan masuk lembaga selama suatu periode tertentu.•Menurut Pahala Nainggolan (2005 : 69) catatan atas laporan keuangan merupakan bagian yang tidak terpisah dari laporan diatas yang bertujuan memberikan informasi tambahan tentang perkiraan-perkiraan yang dinyatakan dalam laporan keuangan.•Yayasan dianjurkan untuk menyediakan informasi yang paling relevan dan paling mudah dipahami dari sudut pandang penyumbang, kreditor, dan pemakai laporan keuangan diluar yayasan (Indra Bastian, 2007 : 94).

Page 6: presentasi ujian skripsi

Nama & Tahun Penelitian Judul Skripsi

Menurut Elwifna Novri Fonda (2011)

Analisis Penerapan Akuntansi Keuangan Pada Yayasan Abidin

Ronny Hendrawan (2011) Analisis penerapan PSAK No 45 tentang pelaporan keuangan organisasi nirlaba pada rumah sakit berstatus badan layanan umum

Irma Yosephine Ginting dan Saoria Lisvery, 2000

Aktiva Tak Berwujud

Nama & Tahun Penelitian Jurnal PenelitianAlfian Syafrin (2008) Penerapan PSAK NO. 45

Tentang Laporan keuangan organisasi Nirlaba pada Yayasan kesehatan Pegawai LanjutanTelkomArea I Sumatera

Zaenal Fanani, tahun 2009Kualitas pelaporan keuangan: Berbagai factor penentu dan konsekuensi ekonomis

Arja Sadjiarto,1999 Akuntansi internasional : Harmonisasi Versus Standarisasi

2.2 Tinjauan Empirik

Page 7: presentasi ujian skripsi

2.3. Kerangka Konseptual

di terapkan atau tidak diterapkan Standar Laporan Keuangan

(PSAK No 45)

Standar Laporan Keuangan (PSAK No 45 tentang Pelaporan Keuangan pada

organisasi nirlaba):1.Laporan posisi keuangan2. Laporan Aktivitas3. Laporan Arus Kas4. Catatan Atas Laporan Keuangan

Laporan keuangan yang disusun oleh yayasan

Yayasan Rahmaniyaah

Berdasarkan tinjauan pustaka dan hasil penelitian terdahulu dapat disusun kerangka konseptual sebagai berikut :

Page 8: presentasi ujian skripsi

BAB IIIMETODE PENELITIAN

3.1. Rancangan Penelitianpenelitian ini dikategorikan sebagai penelitian kualitatif deskriptif.

3.2. Ruang Lingkup Penelitian3.2.1. Obyek Penelitian 3.2.2. Masalah Penelitian

3.3. Jenis dan Sumber Data3.3.1. Jenis DataJenis data yang dikumpulkan di dalam penelitian ini di bedakan atas:a. Data Primerb. Data Sekunder

3.3.2. Sumber DataSumber data primer dan data sekunder diperoleh dari bagian keuangan pada Yayasan Rahmaniyaah Sekolah TPA PG Tk Insan Cendekia. 3.4. Teknik Pengumpulan Data

Page 9: presentasi ujian skripsi

3.5. Definisi Operasional Variabel Dalam penelitian ini variabel yang akan diteliti antara lain adalah:3.5.1 Laporan Posisi Keuangan 3.5.2. Laporan Aktivitas3.5.3. Laporan Arus Kas (statement of cash flows)3.5.4. Catatan atas Laporan Keuangan

3.6. Teknik Analisis Data

Page 10: presentasi ujian skripsi

BAB IVHASIL PENELITIAN

4.1. Deskripsi DataDasar pencatatan transaksi keuangan Yayasan Rahmaniyaah adalah Basis kas (Cash Basis) Ada 4 jenis penggolongan dalam pencatatan kas masuk dan kas keluar pada Yayasan Rahmaniyaah, yaitu ;1. Buku untuk sisa BP32. Buku uang daftar ulang3. Buku penerimaan BP34. Buku sumbangan

4.2. Analisis hasil penelitianAnalisis data kualitatif dilakukan menggunakan tabel analisis yang memuat indikator –

indikator dari PSAK no 45

Page 11: presentasi ujian skripsi

BAB VPEMBAHASAN

5.1 Implementasi Akuntansi 5.1.1. Dasar Pencatatan 5.1.2 Pencatatan Transaksi dan Proses Penyusunan Laporan Keuangan 5.1.3 Penyusunan Laporan Keuangan Berdasarkan PSAK No 45

Page 12: presentasi ujian skripsi

BAB VISIMPULAN DAN SARAN

6.1. Simpulan Yayasan Rahmaniyaah merupakan organisasi nirlaba bergerak dibidang pendidikan (sekolah).

Daftar Implementasi PSAK No 45 pada Yayasan Rahmaniyaah

No PSAK No 45 Yayasan Rahmaniyaah

1 Laporan Aktivitas Tidak ada

2 Laporan Posisi Keuangan Tidak ada

3 Laporan Arus Kas Tidak ada

4 Catatan atas laporan Keuangan Tidak ada

6.2. Saran 6.2.1. Bagi Yayasan secara praktis:6.2.2. Bagi Peneliti secara teoritis :

Page 13: presentasi ujian skripsi

TERIMA KASIH