Pintu Geser Otomatis

2
PINTU GESER OTOMATIS Deskripsi Dalam perencanaan yang dibuat menggunakan sistem pembacaan sensor PIR sebagai pendektesian keberadaan manusia di depan pintu. Pembacaan nilai dari sensor PIR tersebut selanjutnya diproses oleh kontroller untuk memberikan perintah ke motor agar membuka pintu. Block Diagram Keterangan : 1. Keadaan yang diinginkan Keadaan yang di inginkan dimaksudkan sebagai keadaan dimana sensor tersebut mendeteksi keberadaan manusia di depan pintu. 2. Kontroller Sebagai otak dari penerima inputan sensor yang akan diteruskan untuk menggerakkan motor agar pintu dapat terbuka secara otomatis. 3. Motor Sebagai penggerak pintu agar dapat bergeser. Motor yang digunakan yang mampu menarik pintu yang cukup

description

sistem kendali

Transcript of Pintu Geser Otomatis

Page 1: Pintu Geser Otomatis

PINTU GESER OTOMATIS

Deskripsi

Dalam perencanaan yang dibuat menggunakan sistem pembacaan sensor

PIR sebagai pendektesian keberadaan manusia di depan pintu. Pembacaan nilai

dari sensor PIR tersebut selanjutnya diproses oleh kontroller untuk memberikan

perintah ke motor agar membuka pintu.

Block Diagram

Keterangan :

1. Keadaan yang diinginkan

Keadaan yang di inginkan dimaksudkan sebagai keadaan dimana sensor

tersebut mendeteksi keberadaan manusia di depan pintu.

2. Kontroller

Sebagai otak dari penerima inputan sensor yang akan diteruskan untuk

menggerakkan motor agar pintu dapat terbuka secara otomatis.

3. Motor

Sebagai penggerak pintu agar dapat bergeser. Motor yang digunakan yang

mampu menarik pintu yang cukup berat dan yang memiliki pergerakan yang

teratur agar pintu terbuka secara perlahan dan teratur.

4. Pintu Masuk

Sebagai indikator keberhasilan konsep perencanaan pintu otomatis. Pintu

ini akan menutup dengan sendirinya apabila tidak ada orang di depan pintu dan

sebaliknya akan membuka otomatis apabila ada orang di depan pintu.

5. Keadaan di lapangan

Page 2: Pintu Geser Otomatis

Keadaan yang dimaksudkan adalah keadaan didepan pintu tersebut.

Apakah ada orang di depan pintu atau tidak.

6. Sensor

Sensor yang berfungsi mendeteksi keberadaan orang, apabila ada orang

sensor akan memberitahukan kepada kontroller untuk melanjutkan ke proses

selanjutnya.

Alanisa Sistem

Sistem pada perencanaan pintu otomatis ini termasuk sistem terbuka.

Dikatakan sistem terbuka karena tindakan pengendaliannya bebas dari

keluarannya.