Perbedaan antara recurrent dan transient pada rantai markov

download Perbedaan antara recurrent dan transient pada rantai markov

of 4

Transcript of Perbedaan antara recurrent dan transient pada rantai markov

  • 8/18/2019 Perbedaan antara recurrent dan transient pada rantai markov

    1/4

    Nama : Nur Rohmah Oktaviani

    Putri

    NIM : P3500215008

    Sumber 1

    Untuk setiap keadaan i , misalkanf i   peluang bahwa dimulai dari keadaan  I 

     proses akan kembali ke keadaan i . Keadaan   i   dikatakan recurrent  jikaf i=1 .

    Dikatakan transient jikaf i

  • 8/18/2019 Perbedaan antara recurrent dan transient pada rantai markov

    2/4

    Adalah peluang kembali ke keadaan i  yang pertama di langkah ke n  dan

    ∑n=

    0

     Piin=f ii=f i

    Adalah peluang kembali ke keadaan i .

    Definisi

    • Keadaani  adalah recurrent jika

    f i=1

    • Keadaani  adalah transient jika

    f i

  • 8/18/2019 Perbedaan antara recurrent dan transient pada rantai markov

    3/4

    Misalkan X n , n=0,1,2,…   merupakan rantai marko( dengan ruang keadaan

    S=(1.2…) , dan matriks transisi  P=( p ij)i , j∈S .

    Definisi.

    uatu keadaan i∈S  dikatakan recurrent jika

     P { X n=i ,∀ n ≥1| X 0=i }=1

    Artinya, i∈S  dikatakan recurrent jika peluang dari rantai marko( dimulai dari i  dan

    akan kembali ke i  adalah ).

    uatu keadaan i   dikatakan transient jika tidak recurrent. Dengan kata lain, i

    dikatakan transient jika peluang rantai Marko( dimulai dari i  tidak akan kembali ke

    i  positif.

    *iasanya, kita bisa menentukan rantai Marko( atau bukan merupakan recurrent dengan

    syarat sifat+sifat peluang transisi pada rantai. ngat bahwa  pij(n)= P{ X n= j∨ X 0=i} , dan

    kemudian peluangnya dapat dicari, paling tidak dengan aturan  P ,  katakan ( pij( n) )= Pn

    Sumber 4

    Misalkan( X n)n≥0 merupakan rantai Marko( dengan matriks transisi  P . Kita katakan

     bahwa keadaan i  disebut recurrent jika

     Pi ( X n=i untuk setiap n )=1

    Kita katakan i transient jika

  • 8/18/2019 Perbedaan antara recurrent dan transient pada rantai markov

    4/4

     Pi ( X n=i untuk setiap n )=0

    Maka keadaan disebut recurrent jika kembali ke kedadaan i  dan transient jika tidak 

    kembali ke i .