Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten...

24

Transcript of Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten...

Page 1: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap
Page 2: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap

Seluruh jajaran Badan Pusat Statistik Kabupaten Cilacap

mengucapkan ribuan terima kasih atas bantuan dan dorongan

yang diberikan oleh berbagai pihak dalam rangka menyukseskan

seluruh rangkaian kegiatan Sensus Penduduk 2010. Dalam

kesempatan ini secara khusus kami sampaikan ucapan terima kasih

kepada:

1. Bupati dan Wakil Bupati Cilacap

2. Ketua DPRD Kabupaten Cilacap beserta jajarannya

3. Para Kepala Dinas/Badan/Kantor/Lembaga di lingkungan Pemda

Cilacap

4. Para Camat se Kabupaten Cilacap

5. Para Koordinator Statistik Kecamatan se Kabupaten Cilacap

6. Para Kepala Desa/Lurah, Ketua RW dan Ketua RT se Kabupaten

Cilacap

7. Para Petugas Lapangan Sensus Penduduk 2010

8. Seluruh warga Cilacap yang telah membantu pelaksanaan Sensus

Penduduk 2010

Page 3: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap

Penutup

Sensus Penduduk 2010 merupakan kegiatan besar yang berskala nasional. Hasil-hasil

Sensus Penduduk 2010 sangat penting dalam rangka perencanaan dan evaluasi

pembangunan. Dengan perencanaan yang matang pembangunan yang dilaksanakan

diharapkan dapat berdaya guna dan berhasil guna sehingga memberikan manfaat yang

sebesar-besarnya untuk kemakmuran masyarakat.

Publikasi Hasil Sensus Penduduk 2010 Kabupaten Cilacap diharapkan dapat

mencerminkan gambaran umum penduduk Kabupaten Cilacap yang sesungguhnya sehingga

dapat memberikan wacana awal bagi para pengambil kebijakan pembangunan di Kabupaten

Cilacap.

Sekapur Sirih

Sesuai dengan amanat Undang-Undang No. 16 Tahun 1997 tentang Statistik

dan sejalan dengan salah satu agenda Perserikatan Bangsa-Bangsa mengenai Sensus

Penduduk dan Perumahan, pada tahun 2010 ini BPS menyelenggarakan Sensus

Penduduk 2010 (SP2010) sebagai salah satu cara untuk menyajikan data

kependudukan yang lengkap dan up to date. Kegiatan tersebut dilaksanakan secara

serentak di seluruh wilayah Indonesia dengan mengerahkan ratusan ribu petugas. Di

wilayah Kabupaten Cilacap sendiri jumlah petugas sensus tercatat 3.052 petugas yang

tersebar di 24 kecamatan.

Laporan Eksekutif HASIL SENSUS PENDUDUK 2010 Data Agregat per

Kecamatan Kabupaten Cilacap menyajikan data dasar penduduk yang diperoleh dari

pelaksanaan SP2010 di Kabupaten Cilacap pada periode Mei 2010. Cakupan data dasar

yang disajikan meliputi jumlah penduduk menurut jenis kelamin, wilayah administrasi,

berikut parameter-parameter turunannya seperti kepadatan penduduk, sex rasio dan

laju pertumbuhan penduduk.

Dalam kesempatan ini kami mengucapkan terima kasih atas segala kritik,

saran dan informasi yang kami terima selama pelaksanaan SP2010. Semua itu

merupakan wujud kepedulian masyarakat terhadap kegiatan Sensus Penduduk 2010.

Kami sampaikan pula ucapan terima kasih kepada seluruh komponen masyarakat

Kabupaten Cilacap yang telah berpartisipasi secara aktif dalam membantu pelaksanaan

SP2010.

Publikasi ini merupakan persembahan awal dari kami, dimana berbagai

publikasi lain akan diterbitkan dengan angka final hasil SP2010. Kepada semua pihak

yang telah membantu terbitnya publikasi ini, diucapkan terima kasih.

Cilacap, Agustus 2010

Kepala Badan Pusat Statistik Kab. Cilacap

SUBIYANTO, S.Si

NIP. 19600428 198001 1 001

20 1

Page 4: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap

16 19

Kecamatan Jumlah

Penduduk

Jumlah Rumah

Tangga

Rata-Rata Anggota

Rumah Tangga

(1) (2) (3) (4)

[010] DAYEUHLUHUR 46.452 15.381 3,02

[020] WANAREJA 92.902 26.792 3,47

[030] MAJENANG 122.745 32.803 3,74

[040] CIMANGGU 89.285 23.247 3,84

[050] KARANGPUCUNG 68.320 18.252 3,74

[060] CIPARI 53.731 14.510 3,70

[070] SIDAREJA 52.265 13.858 3,77

[080] KEDUNGREJA 71.688 19.509 3,67

[090] PATIMUAN 42.561 12.271 3,47

[100] GANDRUNGMANGU 88.644 24.031 3,69

[110] BANTARSARI 60.594 16.029 3,78

[120] KAWUNGANTEN 69.793 18.375 3,80

[121] KAMPUNG LAUT 12.643 3.394 3,73

[130] JERUKLEGI 58.985 16.217 3,64

[140] KESUGIHAN 107.332 28.529 3,76

[150] ADIPALA 75.318 20.355 3,70

[160] MAOS 40.409 11.243 3,59

[170] SAMPANG 36.601 9.871 3,71

[180] KROYA 95.234 24.973 3,81

[190] BINANGUN 54.676 15.077 3,63

[200] NUSAWUNGU 68.052 19.351 3,52

[710] CILACAP SELATAN 79.446 19.702 4,03

[720] CILACAP TENGAH 84.271 21.666 3,89

[730] CILACAP UTARA 69.084 17.599 3,93

JUMLAH 1.641.031 443.035 3,70

Rata-Rata Anggota Rumah Tangga per Kecamatan Tahun 2010

Page 5: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap

1 18

Rata-Rata Anggota Rumah Tangga

Kabupaten Cilacap

Jumlah rumah tangga di Kabupaten Cilacap berdasarkan hasil SP2010 sebanyak

443.035 rumah tangga. Hal ini berarti bahwa rata-rata banyaknya penduduk yang menempati

satu rumah tangga adalah sebanyak 3,70 orang. Angka tersebut lebih kecil dari angka Jawa

Tengah yang tercatat sebesar 3,72 orang/rumah tangga. Rata-rata anggota rumah tangga

berkisar antara 3,02 sampai dengan 4,03 orang.

Kecamatan dengan rata-rata anggota rumah tangga terkecil adalah Kecamatan

Dayeuhluhur 3,02 orang/rumah tangga. Sedangkan kecamatan dengan rata-rata anggota rumah

tangga tertinggi adalah Kecamatan Cilacap Selatan sebesar 4,03 orang/rumah tangga.

Dukungan Kepala Daerah

Kabupaten Cilacap

RANGKAIAN KEGIATAN

SP 2010

Page 6: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap

16 17

Kecamatan Jumlah

Penduduk

Luas

Wilayah

Kepadatan

Penduduk/Km2

(1) (2) (3) (4)

[010] DAYEUHLUHUR 46.452 185,06 251

[020] WANAREJA 92.902 189,73 490

[030] MAJENANG 122.745 138,56 886

[040] CIMANGGU 89.285 167,44 533

[050] KARANGPUCUNG 68.320 115,00 594

[060] CIPARI 53.731 121,47 442

[070] SIDAREJA 52.265 54,95 951

[080] KEDUNGREJA 71.688 71,43 1.004

[090] PATIMUAN 42.561 75,30 565

[100] GANDRUNGMANGU 88.644 143,19 619

[110] BANTARSARI 60.594 95,54 634

[120] KAWUNGANTEN 69.793 117,43 594

[121] KAMPUNG LAUT 12.643 146,14 87

[130] JERUKLEGI 58.985 96,80 609

[140] KESUGIHAN 107.332 82,31 1.304

[150] ADIPALA 75.318 61,19 1.231

[160] MAOS 40.409 28,05 1.441

[170] SAMPANG 36.601 27,30 1.341

[180] KROYA 95.234 58,83 1.619

[190] BINANGUN 54.676 51,42 1.063

[200] NUSAWUNGU 68.052 61,26 1.111

[710] CILACAP SELATAN *) 79.446 9,11 8.721

[720] CILACAP TENGAH 84.271 22,15 3.805

[730] CILACAP UTARA 69.084 18,84 3.667

KABUPATEN CILACAP 1.641.031 2.138,50 767 Keterangan : *) Luas P. Nusakambangan tidak diperhitungkan

Jumlah Penduduk dan Kepadatan Menurut Kecamatan 2010

Page 7: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap

5 16

Persebaran Penduduk Kabupaten Cilacap

Kepadatan penduduk di Kabupaten Cilacap berdasarkan hasil Sensus Penduduk 2010

secara umum adalah 767 jiwa/km2, Apabila diamati secara seksama terlihat bahwa daerah-

daerah yang memiliki kepadatan penduduk sangat tinggi berada di wilayah Kota Cilacap yang

meliputi 3 kecamatan yaitu Cilacap Selatan, Cilacap Tengah dan Cilacap Utara. Khusus untuk

Kecamatan Cilacap Selatan agar bisa dibandingkan dengan kecamatan lain, penghitungan

kepadatan penduduknya tidak memasukkan Luas Pulau Nusakambangan.

Secara umum terlihat bahwa daerah Cilacap bagian timur terlihat memiliki kepadatan

penduduk yang lebih tinggi dibanding daerah Cilacap bagian barat. Daerah-daerah di Cilacap

Barat yang tingkat kepadatan penduduknya cukup tinggi umumnya adalah daerah-daerah yang

berada di sekitar Kota Majenang dan Kota Sidareja.

DUKUNGAN KEPALA DAERAH

Page 8: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap

Gambaran Umum Penduduk

Kabupaten Cilacap

Berdasarkan hasil pencacahan Sensus Penduduk 2010 yang dilakukan pada bulan Mei

2010, jumlah penduduk Kabupaten Cilacap sementara tercatat 1.641.031 yang terdiri atas

823.394 laki-laki dan 817.637 perempuan. Dari jumlah tersebut 3.939 diantaranya adalah

penduduk yang dicacah menggunakan kuesioner SP2010-L2, yaitu penduduk bertempat tinggal

tidak tetap seperti tunawisma, awak kapal berbendera Indonesia, penghuni Rumah Tahanan,

Lembaga Pemasyarakatan, dan penghuni rumah tangga khusus di Blok Sensus Khusus seperti

rumah tangga khusus di pondok pesantren dan di asrama/barak militer. Dari jumlah tersebut

3.128 diantaranya adalah laki-laki dan sisanya sebanyak 811 adalah perempuan. Sebanyak

1.609 diantaranya adalah para narapidana penghuni Lapas di Pulau Nusakambangan.

Kecamatan dengan jumlah penduduk terbanyak adalah Kecamatan Majenang dengan

jumlah penduduk 122.745 orang, sedangkan kecamatan dengan jumlah penduduk paling sedikit

adalah Kecamatan Kampung Laut dengan jumlah 12.643 orang. Sedangkan dari 3 Kecamatan

yang berada di wilayah Kota Cilacap, Kecamatan Cilacap Tengah memiliki jumlah penduduk

84.271 orang, tertinggi di antara kecamatan lain yang ada di wilayah Kota Cilacap.

Rata-rata kepadatan penduduk di Kabupaten Cilacap yang memiliki luas sekitar

2.138,50 km2

(tidak termasuk Pulau Nusakambangan yang mempunyai luas 115,11 km2 ) adalah

767 jiwa/km2. Kecamatan dengan tingkat kepadatan tertinggi adalah Cilacap Selatan yakni

sebanyak 8.721 jiwa/km2, sedangkan kecamatan dengan kepadatan penduduk terendah adalah

Kecamatan Kampung Laut dengan kepadatatan 87 jiwa/km2. Tetapi yang perlu diperhatikan

adalah bahwa wilayah Kecamatan Kampung Laut tidak semuanya merupakan daratan yang bisa

ditinggali karena terdiri dari perairan dan hutan bakau. Secara umum kecamatan-kecamatan di

wilayah Cilacap bagian timur memiliki kepadatan penduduk yang lebih tinggi dibandingkan

kecamatan-kecamatan yang berada di wilayah Cilacap bagian barat.

6 15

Menurut Kecamatan 2010

Page 9: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap

Kecamatan Laki-Laki Perempuan Laki-laki +

Perempuan Sex Ratio

(1) (2) (3) (4) (5)

[010] DAYEUHLUHUR 22.653 23.799 46.452 95

[020] WANAREJA 46.058 46.844 92.902 98

[030] MAJENANG 61.519 61.226 122.745 100

[040] CIMANGGU 43.960 45.325 89.285 97

[050] KARANGPUCUNG 33.429 34.891 68.320 96

[060] CIPARI 26.628 27.103 53.731 98

[070] SIDAREJA 25.969 26.296 52.265 99

[080] KEDUNGREJA 36.233 35.455 71.688 102

[090] PATIMUAN 21.373 21.188 42.561 101

[100] GANDRUNGMANGU 44.320 44.324 88.644 100

[110] BANTARSARI 30.789 29.805 60.594 103

[120] KAWUNGANTEN 35.240 34.553 69.793 102

[121] KAMPUNG LAUT 6.517 6.126 12.643 106

[130] JERUKLEGI 29.594 29.391 58.985 101

[140] KESUGIHAN 54.764 52.568 107.332 104

[150] ADIPALA 38.739 36.579 75.318 106

[160] MAOS 19.969 20.440 40.409 98

[170] SAMPANG 18.361 18.240 36.601 101

[180] KROYA 47.945 47.289 95.234 101

[190] BINANGUN 27.376 27.300 54.676 100

[200] NUSAWUNGU 33.785 34.267 68.052 99

[710] CILACAP SELATAN 40.900 38.546 79.446 106

[720] CILACAP TENGAH 42.399 41.872 84.271 101

[730] CILACAP UTARA 34.874 34.210 69.084 102

KABUPATEN CILACAP 823.394 817.637 1.641.031 101

Jumlah Penduduk Menurut Kecamatan

dan Jenis Kelamin

14 7

Distribusi Penduduk

Page 10: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap

8 13

Sex Ratio Kabupaten Cilacap

Sex ratio penduduk Kabupaten Cilacap tercatat 101 sama dengan angka sex ratio

secara nasional, yang artinya jumlah penduduk laki-laki 1 persen lebih banyak dibanding jumlah

penduduk perempuan. Kecamatan dengan sex ratio tertinggi adalah Kecamatan Kampung Laut,

Adipala dan Cilacap Selatan dengan angka sex ratio sebesar 106, sedangkan sex ratio terendah

terdapat pada Kecamatan Dayeuhluhur dengan angka sex ratio sebesar 95 yang berarti jumlah

penduduk perempuan 5 persen lebih banyak dibanding jumlah penduduk laki-laki.

Menurut Kecamatan 2010

Page 11: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap

12 9

9

823.394

817.637

0 100.000 200.000 300.000 400.000 500.000 600.000 700.000 800.000 900.000

Laki-Laki

Perempuan

Sex Ratio = 101

Jumlah Penduduk

1.641.031

Kepadatan Penduduk

Page 12: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap

-0,40 0,00 0,40 0,80 1,20

[010] DAYEUHLUHUR

[020] WANAREJA

[030] MAJENANG

[040] CIMANGGU

[050] KARANGPUCUNG

[060] CIPARI

[070] SIDAREJA

[080] KEDUNGREJA

[090] PATIMUAN

[100] GANDRUNGMANGU

[110] BANTARSARI

[120] KAWUNGANTEN

[121] KAMPUNG LAUT

[130] JERUKLEGI

[140] KESUGIHAN

[150] ADIPALA

[160] MAOS

[170] SAMPANG

[180] KROYA

[190] BINANGUN

[200] NUSAWUNGU

[710] CILACAP SELATAN

[720] CILACAP TENGAH

[730] CILACAP UTARA

KABUPATEN CILACAP

Laju Pertumbuhan Penduduk

Kabupaten Cilacap

2000-2010

10 11

Laju Pertumbuhan Penduduk

Kabupaten Cilacap

Laju pertumbuhan penduduk Kabupaten Cilacap periode 2000-2010 tercatat

0,20 persen per tahun. Laju pertumbuhan penduduk tertinggi terjadi di kecamatan perkotaan

yaitu di wilayah Kecamatan Cilacap Utara sebesar 1,08 persen per tahun. Hal ini dimungkinkan

karena daerah yang masih memungkinkan untuk pertambahan bangunan rumah tinggal di

wilayah Kota Cilacap adalah di Kecamatan Cilacap Utara. Sedangkan di wilayah Cilacap Barat

kecamatan yang pertumbuhan penduduknya cukup tinggi adalah Kecamatan Majenang yang

tercatat sebesar 0,70 persen per tahun.

Beberapa kecamatan mengalami laju pertumbuhan penduduk negatif yaitu Cimanggu,

Karangpucung, Cipari, Sidareja, Kedungreja, Gandrungmangu, Bantarsari, Kawunganten dan

Cilacap Tengah. Sedangkan 12 kecamatan laju pertumbuhan penduduknya berada di atas laju

pertumbuhan Kabupaten Cilacap sementara 3 kecamatan mengalami laju pertumbuhan

penduduk positif tetapi laju pertumbuhannya masih dibawah angka kabupaten.

Page 13: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap

-0,40 0,00 0,40 0,80 1,20

[010] DAYEUHLUHUR

[020] WANAREJA

[030] MAJENANG

[040] CIMANGGU

[050] KARANGPUCUNG

[060] CIPARI

[070] SIDAREJA

[080] KEDUNGREJA

[090] PATIMUAN

[100] GANDRUNGMANGU

[110] BANTARSARI

[120] KAWUNGANTEN

[121] KAMPUNG LAUT

[130] JERUKLEGI

[140] KESUGIHAN

[150] ADIPALA

[160] MAOS

[170] SAMPANG

[180] KROYA

[190] BINANGUN

[200] NUSAWUNGU

[710] CILACAP SELATAN

[720] CILACAP TENGAH

[730] CILACAP UTARA

KABUPATEN CILACAP

Laju Pertumbuhan Penduduk

Kabupaten Cilacap

2000-2010

10 11

Laju Pertumbuhan Penduduk

Kabupaten Cilacap

Laju pertumbuhan penduduk Kabupaten Cilacap periode 2000-2010 tercatat

0,20 persen per tahun. Laju pertumbuhan penduduk tertinggi terjadi di kecamatan perkotaan

yaitu di wilayah Kecamatan Cilacap Utara sebesar 1,08 persen per tahun. Hal ini dimungkinkan

karena daerah yang masih memungkinkan untuk pertambahan bangunan rumah tinggal di

wilayah Kota Cilacap adalah di Kecamatan Cilacap Utara. Sedangkan di wilayah Cilacap Barat

kecamatan yang pertumbuhan penduduknya cukup tinggi adalah Kecamatan Majenang yang

tercatat sebesar 0,70 persen per tahun.

Beberapa kecamatan mengalami laju pertumbuhan penduduk negatif yaitu Cimanggu,

Karangpucung, Cipari, Sidareja, Kedungreja, Gandrungmangu, Bantarsari, Kawunganten dan

Cilacap Tengah. Sedangkan 12 kecamatan laju pertumbuhan penduduknya berada di atas laju

pertumbuhan Kabupaten Cilacap sementara 3 kecamatan mengalami laju pertumbuhan

penduduk positif tetapi laju pertumbuhannya masih dibawah angka kabupaten.

Page 14: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap

12 9

9

823.394

817.637

0 100.000 200.000 300.000 400.000 500.000 600.000 700.000 800.000 900.000

Laki-Laki

Perempuan

Sex Ratio = 101

Jumlah Penduduk

1.641.031

Kepadatan Penduduk

Page 15: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap

8 13

Sex Ratio Kabupaten Cilacap

Sex ratio penduduk Kabupaten Cilacap tercatat 101 sama dengan angka sex ratio

secara nasional, yang artinya jumlah penduduk laki-laki 1 persen lebih banyak dibanding jumlah

penduduk perempuan. Kecamatan dengan sex ratio tertinggi adalah Kecamatan Kampung Laut,

Adipala dan Cilacap Selatan dengan angka sex ratio sebesar 106, sedangkan sex ratio terendah

terdapat pada Kecamatan Dayeuhluhur dengan angka sex ratio sebesar 95 yang berarti jumlah

penduduk perempuan 5 persen lebih banyak dibanding jumlah penduduk laki-laki.

Menurut Kecamatan 2010

Page 16: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap

Kecamatan Laki-Laki Perempuan Laki-laki +

Perempuan Sex Ratio

(1) (2) (3) (4) (5)

[010] DAYEUHLUHUR 22.653 23.799 46.452 95

[020] WANAREJA 46.058 46.844 92.902 98

[030] MAJENANG 61.519 61.226 122.745 100

[040] CIMANGGU 43.960 45.325 89.285 97

[050] KARANGPUCUNG 33.429 34.891 68.320 96

[060] CIPARI 26.628 27.103 53.731 98

[070] SIDAREJA 25.969 26.296 52.265 99

[080] KEDUNGREJA 36.233 35.455 71.688 102

[090] PATIMUAN 21.373 21.188 42.561 101

[100] GANDRUNGMANGU 44.320 44.324 88.644 100

[110] BANTARSARI 30.789 29.805 60.594 103

[120] KAWUNGANTEN 35.240 34.553 69.793 102

[121] KAMPUNG LAUT 6.517 6.126 12.643 106

[130] JERUKLEGI 29.594 29.391 58.985 101

[140] KESUGIHAN 54.764 52.568 107.332 104

[150] ADIPALA 38.739 36.579 75.318 106

[160] MAOS 19.969 20.440 40.409 98

[170] SAMPANG 18.361 18.240 36.601 101

[180] KROYA 47.945 47.289 95.234 101

[190] BINANGUN 27.376 27.300 54.676 100

[200] NUSAWUNGU 33.785 34.267 68.052 99

[710] CILACAP SELATAN 40.900 38.546 79.446 106

[720] CILACAP TENGAH 42.399 41.872 84.271 101

[730] CILACAP UTARA 34.874 34.210 69.084 102

KABUPATEN CILACAP 823.394 817.637 1.641.031 101

Jumlah Penduduk Menurut Kecamatan

dan Jenis Kelamin

14 7

Distribusi Penduduk

Page 17: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap

Gambaran Umum Penduduk

Kabupaten Cilacap

Berdasarkan hasil pencacahan Sensus Penduduk 2010 yang dilakukan pada bulan Mei

2010, jumlah penduduk Kabupaten Cilacap sementara tercatat 1.641.031 yang terdiri atas

823.394 laki-laki dan 817.637 perempuan. Dari jumlah tersebut 3.939 diantaranya adalah

penduduk yang dicacah menggunakan kuesioner SP2010-L2, yaitu penduduk bertempat tinggal

tidak tetap seperti tunawisma, awak kapal berbendera Indonesia, penghuni Rumah Tahanan,

Lembaga Pemasyarakatan, dan penghuni rumah tangga khusus di Blok Sensus Khusus seperti

rumah tangga khusus di pondok pesantren dan di asrama/barak militer. Dari jumlah tersebut

3.128 diantaranya adalah laki-laki dan sisanya sebanyak 811 adalah perempuan. Sebanyak

1.609 diantaranya adalah para narapidana penghuni Lapas di Pulau Nusakambangan.

Kecamatan dengan jumlah penduduk terbanyak adalah Kecamatan Majenang dengan

jumlah penduduk 122.745 orang, sedangkan kecamatan dengan jumlah penduduk paling sedikit

adalah Kecamatan Kampung Laut dengan jumlah 12.643 orang. Sedangkan dari 3 Kecamatan

yang berada di wilayah Kota Cilacap, Kecamatan Cilacap Tengah memiliki jumlah penduduk

84.271 orang, tertinggi di antara kecamatan lain yang ada di wilayah Kota Cilacap.

Rata-rata kepadatan penduduk di Kabupaten Cilacap yang memiliki luas sekitar

2.138,50 km2

(tidak termasuk Pulau Nusakambangan yang mempunyai luas 115,11 km2 ) adalah

767 jiwa/km2. Kecamatan dengan tingkat kepadatan tertinggi adalah Cilacap Selatan yakni

sebanyak 8.721 jiwa/km2, sedangkan kecamatan dengan kepadatan penduduk terendah adalah

Kecamatan Kampung Laut dengan kepadatatan 87 jiwa/km2. Tetapi yang perlu diperhatikan

adalah bahwa wilayah Kecamatan Kampung Laut tidak semuanya merupakan daratan yang bisa

ditinggali karena terdiri dari perairan dan hutan bakau. Secara umum kecamatan-kecamatan di

wilayah Cilacap bagian timur memiliki kepadatan penduduk yang lebih tinggi dibandingkan

kecamatan-kecamatan yang berada di wilayah Cilacap bagian barat.

6 15

Menurut Kecamatan 2010

Page 18: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap

5 16

Persebaran Penduduk Kabupaten Cilacap

Kepadatan penduduk di Kabupaten Cilacap berdasarkan hasil Sensus Penduduk 2010

secara umum adalah 767 jiwa/km2, Apabila diamati secara seksama terlihat bahwa daerah-

daerah yang memiliki kepadatan penduduk sangat tinggi berada di wilayah Kota Cilacap yang

meliputi 3 kecamatan yaitu Cilacap Selatan, Cilacap Tengah dan Cilacap Utara. Khusus untuk

Kecamatan Cilacap Selatan agar bisa dibandingkan dengan kecamatan lain, penghitungan

kepadatan penduduknya tidak memasukkan Luas Pulau Nusakambangan.

Secara umum terlihat bahwa daerah Cilacap bagian timur terlihat memiliki kepadatan

penduduk yang lebih tinggi dibanding daerah Cilacap bagian barat. Daerah-daerah di Cilacap

Barat yang tingkat kepadatan penduduknya cukup tinggi umumnya adalah daerah-daerah yang

berada di sekitar Kota Majenang dan Kota Sidareja.

DUKUNGAN KEPALA DAERAH

Page 19: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap

16 17

Kecamatan Jumlah

Penduduk

Luas

Wilayah

Kepadatan

Penduduk/Km2

(1) (2) (3) (4)

[010] DAYEUHLUHUR 46.452 185,06 251

[020] WANAREJA 92.902 189,73 490

[030] MAJENANG 122.745 138,56 886

[040] CIMANGGU 89.285 167,44 533

[050] KARANGPUCUNG 68.320 115,00 594

[060] CIPARI 53.731 121,47 442

[070] SIDAREJA 52.265 54,95 951

[080] KEDUNGREJA 71.688 71,43 1.004

[090] PATIMUAN 42.561 75,30 565

[100] GANDRUNGMANGU 88.644 143,19 619

[110] BANTARSARI 60.594 95,54 634

[120] KAWUNGANTEN 69.793 117,43 594

[121] KAMPUNG LAUT 12.643 146,14 87

[130] JERUKLEGI 58.985 96,80 609

[140] KESUGIHAN 107.332 82,31 1.304

[150] ADIPALA 75.318 61,19 1.231

[160] MAOS 40.409 28,05 1.441

[170] SAMPANG 36.601 27,30 1.341

[180] KROYA 95.234 58,83 1.619

[190] BINANGUN 54.676 51,42 1.063

[200] NUSAWUNGU 68.052 61,26 1.111

[710] CILACAP SELATAN *) 79.446 9,11 8.721

[720] CILACAP TENGAH 84.271 22,15 3.805

[730] CILACAP UTARA 69.084 18,84 3.667

KABUPATEN CILACAP 1.641.031 2.138,50 767 Keterangan : *) Luas P. Nusakambangan tidak diperhitungkan

Jumlah Penduduk dan Kepadatan Menurut Kecamatan 2010

Page 20: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap

1 18

Rata-Rata Anggota Rumah Tangga

Kabupaten Cilacap

Jumlah rumah tangga di Kabupaten Cilacap berdasarkan hasil SP2010 sebanyak

443.035 rumah tangga. Hal ini berarti bahwa rata-rata banyaknya penduduk yang menempati

satu rumah tangga adalah sebanyak 3,70 orang. Angka tersebut lebih kecil dari angka Jawa

Tengah yang tercatat sebesar 3,72 orang/rumah tangga. Rata-rata anggota rumah tangga

berkisar antara 3,02 sampai dengan 4,03 orang.

Kecamatan dengan rata-rata anggota rumah tangga terkecil adalah Kecamatan

Dayeuhluhur 3,02 orang/rumah tangga. Sedangkan kecamatan dengan rata-rata anggota rumah

tangga tertinggi adalah Kecamatan Cilacap Selatan sebesar 4,03 orang/rumah tangga.

Dukungan Kepala Daerah

Kabupaten Cilacap

RANGKAIAN KEGIATAN

SP 2010

Page 21: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap

16 19

Kecamatan Jumlah

Penduduk

Jumlah Rumah

Tangga

Rata-Rata Anggota

Rumah Tangga

(1) (2) (3) (4)

[010] DAYEUHLUHUR 46.452 15.381 3,02

[020] WANAREJA 92.902 26.792 3,47

[030] MAJENANG 122.745 32.803 3,74

[040] CIMANGGU 89.285 23.247 3,84

[050] KARANGPUCUNG 68.320 18.252 3,74

[060] CIPARI 53.731 14.510 3,70

[070] SIDAREJA 52.265 13.858 3,77

[080] KEDUNGREJA 71.688 19.509 3,67

[090] PATIMUAN 42.561 12.271 3,47

[100] GANDRUNGMANGU 88.644 24.031 3,69

[110] BANTARSARI 60.594 16.029 3,78

[120] KAWUNGANTEN 69.793 18.375 3,80

[121] KAMPUNG LAUT 12.643 3.394 3,73

[130] JERUKLEGI 58.985 16.217 3,64

[140] KESUGIHAN 107.332 28.529 3,76

[150] ADIPALA 75.318 20.355 3,70

[160] MAOS 40.409 11.243 3,59

[170] SAMPANG 36.601 9.871 3,71

[180] KROYA 95.234 24.973 3,81

[190] BINANGUN 54.676 15.077 3,63

[200] NUSAWUNGU 68.052 19.351 3,52

[710] CILACAP SELATAN 79.446 19.702 4,03

[720] CILACAP TENGAH 84.271 21.666 3,89

[730] CILACAP UTARA 69.084 17.599 3,93

JUMLAH 1.641.031 443.035 3,70

Rata-Rata Anggota Rumah Tangga per Kecamatan Tahun 2010

Page 22: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap

Penutup

Sensus Penduduk 2010 merupakan kegiatan besar yang berskala nasional. Hasil-hasil

Sensus Penduduk 2010 sangat penting dalam rangka perencanaan dan evaluasi

pembangunan. Dengan perencanaan yang matang pembangunan yang dilaksanakan

diharapkan dapat berdaya guna dan berhasil guna sehingga memberikan manfaat yang

sebesar-besarnya untuk kemakmuran masyarakat.

Publikasi Hasil Sensus Penduduk 2010 Kabupaten Cilacap diharapkan dapat

mencerminkan gambaran umum penduduk Kabupaten Cilacap yang sesungguhnya sehingga

dapat memberikan wacana awal bagi para pengambil kebijakan pembangunan di Kabupaten

Cilacap.

Sekapur Sirih

Sesuai dengan amanat Undang-Undang No. 16 Tahun 1997 tentang Statistik

dan sejalan dengan salah satu agenda Perserikatan Bangsa-Bangsa mengenai Sensus

Penduduk dan Perumahan, pada tahun 2010 ini BPS menyelenggarakan Sensus

Penduduk 2010 (SP2010) sebagai salah satu cara untuk menyajikan data

kependudukan yang lengkap dan up to date. Kegiatan tersebut dilaksanakan secara

serentak di seluruh wilayah Indonesia dengan mengerahkan ratusan ribu petugas. Di

wilayah Kabupaten Cilacap sendiri jumlah petugas sensus tercatat 3.052 petugas yang

tersebar di 24 kecamatan.

Laporan Eksekutif HASIL SENSUS PENDUDUK 2010 Data Agregat per

Kecamatan Kabupaten Cilacap menyajikan data dasar penduduk yang diperoleh dari

pelaksanaan SP2010 di Kabupaten Cilacap pada periode Mei 2010. Cakupan data dasar

yang disajikan meliputi jumlah penduduk menurut jenis kelamin, wilayah administrasi,

berikut parameter-parameter turunannya seperti kepadatan penduduk, sex rasio dan

laju pertumbuhan penduduk.

Dalam kesempatan ini kami mengucapkan terima kasih atas segala kritik,

saran dan informasi yang kami terima selama pelaksanaan SP2010. Semua itu

merupakan wujud kepedulian masyarakat terhadap kegiatan Sensus Penduduk 2010.

Kami sampaikan pula ucapan terima kasih kepada seluruh komponen masyarakat

Kabupaten Cilacap yang telah berpartisipasi secara aktif dalam membantu pelaksanaan

SP2010.

Publikasi ini merupakan persembahan awal dari kami, dimana berbagai

publikasi lain akan diterbitkan dengan angka final hasil SP2010. Kepada semua pihak

yang telah membantu terbitnya publikasi ini, diucapkan terima kasih.

Cilacap, Agustus 2010

Kepala Badan Pusat Statistik Kab. Cilacap

SUBIYANTO, S.Si

NIP. 19600428 198001 1 001

20 1

Page 23: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap

Seluruh jajaran Badan Pusat Statistik Kabupaten Cilacap

mengucapkan ribuan terima kasih atas bantuan dan dorongan

yang diberikan oleh berbagai pihak dalam rangka menyukseskan

seluruh rangkaian kegiatan Sensus Penduduk 2010. Dalam

kesempatan ini secara khusus kami sampaikan ucapan terima kasih

kepada:

1. Bupati dan Wakil Bupati Cilacap

2. Ketua DPRD Kabupaten Cilacap beserta jajarannya

3. Para Kepala Dinas/Badan/Kantor/Lembaga di lingkungan Pemda

Cilacap

4. Para Camat se Kabupaten Cilacap

5. Para Koordinator Statistik Kecamatan se Kabupaten Cilacap

6. Para Kepala Desa/Lurah, Ketua RW dan Ketua RT se Kabupaten

Cilacap

7. Para Petugas Lapangan Sensus Penduduk 2010

8. Seluruh warga Cilacap yang telah membantu pelaksanaan Sensus

Penduduk 2010

Page 24: Penutup Sekapur Sirih - Peringatansp2010.bps.go.id/files/ebook/3301.pdf · Para Camat se Kabupaten Cilacap ... Cilacap SUBIYANTO, S.Si NIP. 19600428 198001 1 001 20 1 . ... Cilacap