Pengembangan Wirausaha Baru Bidang Industri Kreatif Berbasis Teknologi Informasi

4
Pengembangan Wirausaha Baru Bidang Industri Kreatif Berbasis Teknologi Informasi Kamis, 26 Juli 2012 - 18:52:59 WIB Diposting oleh : Administrator | Kategori: Coaching Kewirausahaan - Dibaca: 2962 kali Share on facebookShare on twitterShare on emailShare on printMore Sharing Services3 Pengembangan Wirausaha Baru Bidang Industri Kreatif Berbasis Teknologi Informasi RICE PT INTI Bandung bekerja sama dengan Dinas Perindustrian dan Perdagangan (DISPERINDAG) Provinsi Jawa Barat menyelenggarakan kegiatan Pengembangan Wirausaha Baru di bidang Industri Kreatif Berbasis Teknologi Informasi dengan rangkaian kegiatan sbb: 1. Pelatihan Android, 9 – 13 April 2012 (5 Hari Kerja) 2. Pemagangan, 16 20 April 2012 (5 Hari Kerja) 3. Program Pendampingan Wirausaha Baru, 23 April 2012 s.d. 21 Juni 2012 (2 Bulan) 4. Business Matching dengan calon customer, 22 Juni 2012 Dari kegiatan ini diharapkan peserta menciptakan program aplikasi dan Rencana Bisnisnya yang akan diikutsertakan dalam INCREFEST 2012. Maksud diselenggarakannya program ini adalah untuk memberikan bantuan Pelatihan, Pemagangan, Program Pendampingan dan kegiatan Business Matching kepada para calon wirausaha baru (startup) untuk memulai dan mengembangkan usaha dibidang pengembangan aplikasi konten kratif.

Transcript of Pengembangan Wirausaha Baru Bidang Industri Kreatif Berbasis Teknologi Informasi

Pengembangan Wirausaha Baru Bidang Industri Kreatif Berbasis Teknologi InformasiKamis, 26 Juli 2012 - 18:52:59 WIBDiposting oleh :Administrator| Kategori:Coaching Kewirausahaan- Dibaca:2962kaliShare on facebookShare on twitterShare on emailShare on printMore Sharing Services3

Pengembangan Wirausaha Baru Bidang Industri Kreatif Berbasis Teknologi InformasiRICE PT INTI Bandung bekerja sama dengan Dinas Perindustrian dan Perdagangan (DISPERINDAG) Provinsi Jawa Barat menyelenggarakan kegiatan Pengembangan Wirausaha Baru di bidang Industri Kreatif Berbasis Teknologi Informasi dengan rangkaian kegiatan sbb:1. Pelatihan Android, 9 13 April 2012 (5 Hari Kerja)2. Pemagangan, 16 20 April 2012 (5 Hari Kerja)3. Program Pendampingan Wirausaha Baru, 23 April 2012 s.d. 21 Juni 2012 (2 Bulan)4. Business Matching dengan calon customer, 22 Juni 2012Dari kegiatan ini diharapkan peserta menciptakan program aplikasi dan Rencana Bisnisnya yang akan diikutsertakan dalam INCREFEST 2012.Maksud diselenggarakannya program ini adalah untuk memberikan bantuan Pelatihan, Pemagangan, Program Pendampingan dan kegiatan Business Matching kepada para calon wirausaha baru (startup) untuk memulai dan mengembangkan usaha dibidang pengembangan aplikasi konten kratif.Maksud diselenggarakannya program ini adalah: Meningkatkan kemampuan teknis dan non teknis peserta Mendorong peserta menciptakan prototype konten kreatif sebagai modal usaha Meningkatkan dan mengembangkan jiwa kewirausahaan peserta Menciptakan kelompok wirausaha baru yang memiliki dasar yang baik untuk berkembang menjadi kelompok industri kecil dan menengah.Tujuan Program adalah:1) Mengembangkan Ide dari kelompok start-up hasil pelatihan dan Pemagangan yang diwujudkan dalam bentuk prototype program aplikasi berbasis ANDROID. Maksud membangun program aplikasi adalah: Menjadikan Prototype Program Aplikasi merupakan modal awal yang baik sebagai kail untuk menjaring kepercayaan dunia industri, Merangsang kreativitas wirausaha baru, Menjadi karya yang dapat diikutsertakan mengikuti perlombaan bidang TIK.2) Memberikan arahan dan step-step pengembangan start-up3) Proses transfer pengetahuan yang sistematis dari para coach/pengusaha senior4) Memudahkan para start-up untuk bergerak menjadi pengusaha (Wirausaha baru yang mandiri).Peserta sebanyak 25 orang berasal dari kalangan Kelompok Startup company, Mahasiswa Informatika Tingkat Akhir, lulusan SMK, dan Karyawan PT INTI yang telah memasuki masa MPP dan Pensiun.HomeTeknologiDefinisi Teknologi Menurut Beberapa SumberDefinisi Teknologi Menurut Beberapa Sumber TeknologibyAingindra-May 3, 2014018131Definisi TeknologiPenggunaan teknologi oleh manusia kini berkembang sangat pesat. Banyak teknologi baru yang diciptakan manusia untuk memudahkan keperluan mereka. Contohnya saja teknologi pertanian, teknologi internet, dan masih banyak teknologi lainnya.Banyak orang yang menggunakan teknologi, namun tidak banyak orang yang mengerti apaDefinisi Teknologisebenarnya. Oleh karena itu, banyak orang yang tidak dapat membedakan teknologi. Sebab itu juga, disini saya akan memberikan sedikit penjelasan tentang pengertian teknologi.Teknologimemiliki banyak definisi yang berbeda-beda. Masing-masing dikemukakan oleh beberapa buku dan ahli dalam bidangnya. Salah satunya dari kamus besar bahasa Indonesia, Poerbahawadja Harahap, dan beberapa ahli lainnya.Definisi Menurut Berbagai SumberDefinisi TeknologiMenurut Poerbahawadja Harahap, Teknologi adalah : 1) Ilmu yang menyelidiki cara- cara kerja di dalam tehnik 2) Ilmu pengetahuan yang digunakan dalam pabrik- pabrik dan industri- industri.Definisi Teknologi menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (1990 : 1158), Teknologi adalah ; 1) Metode ilmiah untuk mencapai tujuan praktis ilmu pengetahuan terapan 2) Keseluruhan sarana untuk menyediakan barang- barang yang diperlukan bagi kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia.Dalam Random House Dictionary seperti dikutip Naisbitt (2002 : 46) Teknologi adalah sebagai benda, sebuah obyek, bahan dan wujud yang jelas- jelas berbeda dengan manusia.Definisi Teknologi menurut Wikipedia situs wiki terbesar di Dunia, Teknologi adalah : Teknologi adalah keseluruhan sarana untuk menyediakan barang-barang yang diperlukan bagi kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia.

Menurut Miarso (2007 : 62) teknologi adalah proses yang meningkatkan nilai tambah, proses tersebut menggunakan atau menghasilkan suatu produk , produk yang dihasilkan tidak terpisah dari produk lain yang telah ada, dan karena itu menjadi bagian integral dari suatu sistem.Teknologi masa kini telah banyak berkembang di masyarakat. Penggunaan teknologi oleh manusia sendiri diawali dengan alat-alat sederhana yang dibuat oleh manusia pada jaman dahulu. Contohnya saja pada teknologi otomotif, mungkin roda saat ini dianggap oleh manusia hanya biasa saja. Namun pada jaman dahulu teknologi tersebut adalah teknologi paling inovatif, karena roda sangat membantu manusia untuk perjalanan. Namun jika dibandingkan dengan teknologi jaman sekarang, roda mungkin hanya tinggal sejarah.Namun, teknologi jaman sekarang masih terus berkembang pesat dan menciptakan inovasi dan karya-karya terbaru. Salah satunya adalah teknologiSmartphoneyang menjadi fenomena pada saat ini.Smartphonemenjadi fenomena karena beberapa kelebihan yang dimilikinya daripada handphone lainnya. Oleh karena itu juga,smartphonedisebut sebagai teknologi baru.