Pengantar C++

16
LAPORAN PRAKTIKUM DASAR PEMROGRAMAN KOMPUTER PRAKTIKUM 1 PENGANTAR C++ Disusun oleh : Dwi Febrianto 1300022003 Program Studi Teknik Elektro Fakultas Teknologi Industri UNIVERSITAS AHMAD DAHLAN

description

asekasek

Transcript of Pengantar C++

LAPORAN PRAKTIKUMDASAR PEMROGRAMAN KOMPUTERPRAKTIKUM 1PENGANTAR C++

Disusun oleh :Dwi Febrianto1300022003

Program Studi Teknik ElektroFakultas Teknologi IndustriUNIVERSITAS AHMAD DAHLAN YOGYAKARTA2013Tujuan Praktikum1. Mahasiswa mampu menuliskan source code menggunakan editor teks pada Turbo C++2. Mahasiswa mampu menjelaskan struktur bahasa C++3. Mahasiswa mampu menjelaskan kegunaan direktif #include.4. Mahasiswa mampu menjelaskan pustaka/library dasar yang banyak. digunakan dalam program-program sederhana menggunakan bahasa C++5. Mahasiswa mampu menyertakan komentar di dalam programnya.6. Menyimpan file program dengan ekstensi .ccp7. Mahasiswa mampu melakukan proses kompile dan eksekusi program.8. Mahasiswa mampu membuat program sederhana menggunakan bahasa C++.9. Mahasiswa mampu membedakan fungsi main () dengan void main ()10. Mahasiswa bisa membedakan keyword puts dan printf.

Dasar TeoriBentuk umum programSecara umum bentuk/struktur program vC++ adalah sebagai bberikut :

Keterangan Program :Baris 1: # include ... merupakan pengarah preprosesor untuk memanggil file header yang berisi obyek bawaan dari C++ yang digunakan dalam programBaris 2 : Tempat untuk mendeklarasikan obyek (fungsi dan data) globalBaris 3 : Merupakan program utama yang berupa fungsi main (), satu-satunya fungsi yang harus ada dalam program C++, keyword void menunjukkan bahwa fungsi main tidak mengemballikan apa-apa (tidak ada return value).Baris 4 : { ... Adalah awal blok (bisa awal blok program/fungsi atau awal blok pernyataan majemuk).Baris 5 : Deklarasi variabel lokal, dalam C++ diperkenankan untuk men deklarasikan variabel lokal di seberang baris, namun disarankan agar lebih mudah dipahami sebaiknya pendeklarasian variabel diletakkan dibawah nama fungsi.Baris 6,7 : Merupakan isi dari program, yang terdiri dari pernyataan-pernyataan C++. Tanda ; (titik koma = semicolon) digunakan untuk mengakhiri sebuah pernyataan. Setiap pernyataan harus diakhiri dengan sebuah tanda semicolon. Tanda // (double slash) merupakan tanda penulisan komentar, selain itu C++ juga masih mengenal tanda komentar /*......*/ Komentar dipakai untuk memberikan penjelasan kepada pembaca kode, bisa berupa nama pembuat kode, tanggal pembuatan, fungsi perintah atau bagian tertentu pada kode.Baris 8 : Merupakan nilai pengembalian (return value) terhadap fungsiBaris 9 : ...} akhir blok program.Pernyataan-pernyataan dalam C++ bersifat case sensitive, artinya peka/membedakan huruf kecil dan besar, variabel A adalah dua hal yang berbeda.Contoh program sangat sederhana dalam C++ : Void main menyatakan bahwa fungsi main tidak memiliki nilai kembalian ( return value ). Fungsi yang akan di eksekusi pertama kali oleh C++ menyatakan bahwa fungsi main tidak memilki argumen.Setelah program di simpan dalam file dengan ekstensi C++,kemudian program di kompile dan dan di eksekusi, maka hasilnya berupa tulissan pada layar

Program C++ tidak pernah lepas dari fungsi. Sebuah program C++ minimal mengandung sebuah fungsi, yaitu fungsi main ( ). Fungsi ini menjadi awal dan akhir eksekusi program C++ intruksi yang diawali dengan simbol # adalah sebuah rektif, bukan intruksi yang bukan di jalankan pada saat program yang di buat di eksekusi, tetapi merupakan perintah pada kompiler pada saat mengkompile .Direktif #include digunakan untuk menambahkan pustaka (libraly). File *h merupakan file header yang berisi definisi variabel, konstanta, dan fungsi keperluan tertentu. Beberapa file header yang sering digunakan: Stdio.h: pustaka standar yang berhubungan input/output Conio.h: pustaka operasi konsol (layar monitor dan keyboard) Math.h: pustaka operasi matematis String.h: pustaka operasi string Lostream.h: pustaka operasi stream.# includde harus dituliskan sebelum variabel atau konstanta yang kandungnya di gunakan dalam program. Direktif ini biasanya diletakan di bagian awal program.Semua program C++ memiliki sebuah fungsi utama yang dijalankan pertama kali ketika program tersebut di eksekusi, yaitu fungsi main. Kode escape adalah kode karakter penulisannya di awali dengan simbol \ (beck slash).

Hasil dan PembahasanProgram I.1.Ketika menuliskan program seperti dibawah ini

Maka setelah dicompile akan muncul jendela error massage seperti dibawah ini

Massage diatas menampilkan kesalahan program dan kita harus memperbaiki program sesuai dengan pesan kesalahan yang muncul.Setelah bagian atas program ditambahi dengan Dan sebelum tanda } ditambahkan Jadi listing Program I.1. adalah : Maka ketika program diatas dicompile dan dieksekusi tidak ada error massage lagi dan ketika program dijalankan dengan cara : Debug-Run (menekan tombol ctrl-F9 atau tombol RUN), maka hasilnya berupa tulisan pada layar :

#include merupakan pengarah preprosesor untuk memanggil file header yang berisi obyek bawaan dari C++ yang digunakan dalam program.return 0; merupakan nilai pengembalian terhadap fungsi.

Program I.2.Membuat listing program menggunakan fungsi puts yang hasil eksekusi programnya seperti berikut :

Listing Program I.2.

Program I.3.Mengganti fungsi puts pada Program I.2. menjadi printf

Hasil eksekusi Program I.3. adalah sebagai berikut :

Setelah program dieksekusi hasilnya berbeda dengan program yang menggunakan fungsi puts. Program yang menggunakan fungsi printf hasilnya mendatar (horisontal) dan antara kalimat tidak ada spasinya. Sedangkan yang menggunakan fungsi puts hasilnya vertikal dan kalimatnya runtut sesuai dengan yang dituliskan didalam program.Program I.4.Membuat listing program menggunakan fungsi puts dan printf yang hasil eksekusi programnya seperti berikut :

Listing program menggunakan fungsi puts :

Listing program menggunakan fungsi printf :

Program menggunakan kode escapeKode escape adalah kode karakter penulisannya di awali dengan simbol \ (beck slash). Macam-macam karakter escape adalah \t, \n, \r, dan \a

Program I.5.1Listing program

Hasil eksekusi program

Program I.5.2Listing program

Hasil eksekusi program

Program I.5.3Listing program

Hasil eksekusi program

Efek kode karakter escapeKodeEfek

\tMemberi jarak kotak.

\nMengganti kata di atasnya tanpa dihapus.

\rMembuat kata tetap berada di sisinya.

\aMembuat kalimat tersebut tidak berubah jika dibawahnya ada kode \r

Kelebihan dan kekurangan bahasa C++ adalah sebagai berikut :Kelebihan bahasa C++1. C++ adalah bahasa yang terstruktur, dengan demikian akan lebih mendukung OOP.2. C++ dapat membuat aplikasi graphic processor berkualitas tinggi.3. Dibandingkan dengan bahasa tingkat tinggi lainnya bahasa C++ mempunyai kecepatan eksekusi yang cepat.4. Bahasa C++ tersedia hampir di semua jenis komputer.5. Kode program bersifat reuseable, sehingga dapat digunakan kembali pada project lain dengan hanya menggunakan library dan file header.Kekurangan bahasa C++1. C++ walapun tidak terpengaruh oleh Sistem Operasi tetapi tool untuk developmentnya harus spesific pada salah suatu sistem operasi.2. Implementasi C++ dalam teknologi IT pada saat ini sudah sangat sedikit sekali3. C++ tidak murni OOP sehingga kurang cocok untuk mengajarkan Konsep OOP karena kaidah-kaidah OOP dapat dilanggar. Dan di C++ ada konsep pointer yang sangat membingunkan, ini salah satu alasan mengapa C++ menjadi sesuatu yg paling tidak disukai.KesimpulanSemua program C++ memiliki sebuah fungsi utama yaitu fungsi main yang akan dijalankan pertama kali ketika program dieksekusi. Pernyataan-pernyataan dalam bahasa C++ bersifat case sensitive. Dan bahasa pemrograman C++ memiliki banyak kelebihan dibandingkan dengan bahasa pemrograman yang lain, namun bahasa C++ juga memiliki kekurangan.

Daftar Pustaka1. Firdausy, K.,2010, Petunjuk Praktikum Dasar Pemrograman, Universitas Ahmad Dahlan, Yogyakarta2. http://agoey11.blogspot.com/2012/03/kelebihan-dan-kekurangan-bahasa-c.html Jumat, 4 Oktober 2013 jam 11.15 WIB