Pemberlakuan Pembayaran Penempatan Non Tunaisiskotkln.bnp2tki.go.id/files/nontunai_21092015.pdf ·...

2
- KEPALA BADAN NASIONAL PENEMPATAN DAN PERLINDUNGAN TENAGA KERJA INDONESIA Jakarta, 9-1 September 2015 Yth: 1. Direktur Utama Perbankan 2. Para Kepala BP3TKIILP3TKIIP4TKI 3. Para Pimpinan PPTKIS 4. Para Pimpinan Sarkes 5. Para Pimpinan BLKLN 6. Para Pimpinan LSP 7. Para Pimpinan Konsorsium Asuransi di Tempat SURATEDARAN Nomor : SE. O.q /KAlIXl2015 TENTANG PEMBAYARAN BIAYA PENEMPATAN CALON TENAGA KERJA INDONESIAITENAGA KERJA INDONESIA MELALUI TRANSAKSI NON TUNAl Dalam rangka pembenahan dan pengendalian biaya penempatan TKI ke Luar Negeri serta sesuai Peraturan Menteri Ketenaqakerjaan R.I. Nomor : 22 Tahun 2014 Tentang Penempatandan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia di Luar Negeri pasal 46 mengatur bahwa "seluruh biaya pada proses " Penempatan dan Perlindungan TKI wajib dilakukan secara non tunai" dan Surat Kepala Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia Nomor : B.01/KAII/2015 tanggal 5 Tahun 2015 perihal Penggunaan Sistem Transaksi Non Tunai Proses Penempatan dan Perlindungan TKI melalui SISKOTKLN dengan ini disampaikan hal-hal sebagai berikut : 1. Untuk meningkatkan akuntabilitas, pengendalian dan pencatatan pembayaran biaya penempatan TKI ke Luar Negeri, maka setiap pembayaran diwajibkan membayar secara non tunai. 2. Setiap stakeholder (PPTKIS, BLKLN, Sarkes, LSP, Konsorsium Asuransi) harus memiliki rekening pada perbankan yang telah terintegrasi Sistem Transaksi Non Tunai TKI dengan SISKOTKLN BNP2TKI. 3. Setiap melakukan pembayaran biaya penempatan TKI ke Perbankan menggunakan Kode Bayar (ID-BilI.ing) yang diperoleh dari perekaman data transaksi pada system online SISKOTKLN berdasarkan jumlah TKI dan jenis. 1

Transcript of Pemberlakuan Pembayaran Penempatan Non Tunaisiskotkln.bnp2tki.go.id/files/nontunai_21092015.pdf ·...

-

KEPALABADAN NASIONAL PENEMPATAN DAN

PERLINDUNGAN TENAGA KERJA INDONESIA

Jakarta, 9-1 September 2015

Yth:

1. Direktur Utama Perbankan2. Para Kepala BP3TKIILP3TKIIP4TKI3. Para Pimpinan PPTKIS4. Para Pimpinan Sarkes5. Para Pimpinan BLKLN6. Para Pimpinan LSP7. Para Pimpinan Konsorsium Asuransi

di

Tempat

SURATEDARAN

Nomor : SE. O.q /KAlIXl2015

TENTANG

PEMBAYARAN BIAYA PENEMPATAN CALON TENAGA KERJA

INDONESIAITENAGA KERJA INDONESIA MELALUI TRANSAKSI NON TUNAl

Dalam rangka pembenahan dan pengendalian biaya penempatan TKI ke LuarNegeri serta sesuai Peraturan Menteri Ketenaqakerjaan R.I. Nomor : 22 Tahun 2014Tentang Penempatandan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia di Luar Negeripasal 46 mengatur bahwa "seluruh biaya pada proses " Penempatan danPerlindungan TKI wajib dilakukan secara non tunai" dan Surat Kepala BadanNasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia Nomor :B.01/KAII/2015 tanggal 5 Tahun 2015 perihal Penggunaan Sistem Transaksi NonTunai Proses Penempatan dan Perlindungan TKI melalui SISKOTKLN dengan inidisampaikan hal-hal sebagai berikut :

1. Untuk meningkatkan akuntabilitas, pengendalian dan pencatatan pembayaranbiaya penempatan TKI ke Luar Negeri, maka setiap pembayaran diwajibkanmembayar secara non tunai.

2. Setiap stakeholder (PPTKIS, BLKLN, Sarkes, LSP, Konsorsium Asuransi) harusmemiliki rekening pada perbankan yang telah terintegrasi Sistem Transaksi NonTunai TKI dengan SISKOTKLN BNP2TKI.

3. Setiap melakukan pembayaran biaya penempatan TKI ke Perbankanmenggunakan Kode Bayar (ID-BilI.ing) yang diperoleh dari perekaman datatransaksi pada system online SISKOTKLN berdasarkan jumlah TKI dan jenis.

1

pembayaran, sehingga Kode Bayar (ID-Billing) digunakan sebagai kodepembayaran non tunai TKI melalui Internet Banking, ATM atau Teller di masing-masing Bank.

4. Pembayaran biaya penempatan calon TKIITKI melalui Sistem Transaksi NonTunai mulai berlaku dan dilaksanakan pada tanggal 21 September 2015.

Demikian Surat Edaran ini dibuat untuk diperhatikan dan dilaksanakan

KEPALA

BADAN NASIONAL PENEMPATAN DAN PERLINDUNGAN

• <. RJA INDONESIA__ -..~' i:f/./. \

1>",.. -, \() c,~

Tembusan Yth :1. Menteri Ketenagakerjaan;2. Para Eselon I di lingkungan BNP2TKI.

2