PEMBERITAHUAN KEPADA PARA PEMEGANG SAHAM HASIL …

1
Senin, 8 Maret 2021 Edisi: 11738 | Thn. XLVIII 5 MEGAPOLITAN POLISI BURU PELAKU LAIN Polisi Selidiki Kasus Tabrakan di Cipete Raya Petugas Polres Metro Jakarta Selatan tengah memburu pelaku lain terkait kasus dugaan penculikan di kawasan Tebet, Jakarta Selatan. Jakarta, HanTer—Se- belumnya Polres Metro Jakarta Selatan membe- kuk pelaku yang diduga pelaku penculikan ter- hadap seorang korban berinisial BH di Jalan Tebet Timur Dalam Raya, Jakarta Selatan. Kepala Polres Metro Ja- karta Selatan Komisaris Be- sar Polisi Azis Andriansyah dikonfirmasi membenarkan pengungkapan kasus pencu- likan yang terjadi pada Se- nin (3/3/2021). Namun, ia belum mem- beberkan informasi lanjutan termasuk identitas para pela- ku dan korban karena masih dalam pengembangan. “Saat ini sedang pen- gembangan dugaan pelaku yang lain,” ucapnya. Berdasarkan rekaman video dari Reserse Kriminal Polres Metro Jakarta Sela- tan yang sempat diunggah melalui akun Instagram @ reskrim_jaksel dan bebera- pa akun Youtube lainnya, polisi membekuk dua orang pelaku. Pelaku ditangkap se- telah tim gabungan dari Polres Metro Jakarta Se- latan melakukan penggere- bekan terhadap para pela- ku yang diketahui berada di salah satu rumah di Ci- karang Barat, Bekasi. Saat ini, polisi masih mengem- bangkan kasus penculikan itu termasuk Sebelumnya, polisi me- nerima laporan dari kakak korban yang mengaku tidak bisa menghubungi BH sejak beberapa hari terakhir. Kakak korban kemu- dian menyambangi tempat indekos BH dan mendapat keterangan dari petugas keamanan di rumah kos itu yang menyebutkan bahwa korban dibawa mengguna- kan mobil oleh beberapa orang tidak dikenal. menge- jar pelaku lain yang diduga terlibat. n Danial POLISI BURU PELAKU LAIN KASUS PENCULIKAN DI TEBET Jakarta, HanTer—Pol- res Metro Jakarta Sela- tan mendalami penyebab kecelakaan lalu lintas yang melibatkan empat kenda- raan bermotor di Jalan Ci- pete Raya, Cilandak, pada Minggu dini hari. “Ini masih dalam pe- nyelidikan,” ujar Kepala Unit Kecelakaan Lalu Lin-tas Polres Metro Ja- karta Selatan Ajun Komi- saris Polisi Suharno di Ja- karta, Minggu (7/3/2021) Adapun kecelakaan yang terjadi di depan ru- mah makan Aroma Padi itu melibatkan dua mobil dan dua sepeda motor. Mobil sedan jenis BMW dengan nomor kendaraan B-1984-OI yang dikemu-dikan Abdul Rahman Putra bertabrak- an dengan mobil Jazz de- ngan nomor ken-daraan B-2472-WBB yang dike- mudikan Adrian Jazmi Pirago. Kedua mobil menga- lami kerusakan berat di bagian depan. Tabrakan tersebut juga melibatkan dua se- peda motor yakni Hon- da PCX dengan nomor kendaraan B-4870-SLC yang dikenda-rai Moha- mad Aldi dengan Honda Scoopy B-3848-STL yang dikendarai Ibnu Ziyad. Tidak ada korban jiwa dalam kecelakaan terse- but, namun beberapa di antara mereka menga- lami luka ringan dan ma- sih dalam keadaan sadar. Suharno menjelaskan Abdul Rahman menga- lami luka pada bagian tangan kanan memar dan Adrian mengalami luka pada ba-gian kening me- mar dan pe-rut memar korban dibawa ke RS Fat- mawati. n Danial DKI Siap Tambah Tempat Bermain Skateboard Jakarta, HanTer—Wa- kil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria me- ngatakan bahwa Pemprov DKI akan menambah tem- pat-tempat baru untuk ber- main skateboard (papan luncur) di Jakarta. Penambahan tempat baru ini, menurut Riza, merupakan upaya Pemprov DKI dalam rangka meng- hadirkan ruang terbuka yang dapat dimanfaatkan masyarakat untuk beragam aktivitas. “Kita akan me- ningkatkan terus tempat- tempat buat bermain, be- rolahraga, berkreasi, ruang terbuka bagi masyarakat, bagi pecinta skateboard,” kata Ahmad Riza Patria di Jakarta, kemarin. Dia menyebut untuk saat ini sendiri sudah ada sejumlah lokasi bermain skateboard di wilayah ibu kota yang bisa digunakan para komunitas skateboard. “Untuk skateboard kami sudah sediakan di banyak tempat. Tempatnya itu ada di beberapa tempat, ada yang di Kali Jodo, Du- kuh Atas, kolong flyover Slipi, kolong flyover Pasar Rebo, di Senayan,” ujar Ahmad Riza Patria. Riza mengatakan den- gan bertambahnya jumlah ruang terbuka ini diha- rapkan tidak ada lagi ke- jadian penertiban seperti yang dilakukan Satpol PP kepada sejumlah pemain skateboard yang terjaring di trotoar jalan Bundaran HI beberapa waktu lalu. “Pak Gubernur me- nyampaikan akan me-nam- bah tempat-tempat skate- board di banyak tempat. Tentu harapan kami te- man-teman yang bermain, bermainlah di tempatnya. Kalau bermain di trotoar, nanti mengganggu penggu- na jalan,” tuturnya. Riza pun berharap agar masyarakat dapat mematu- hi aturan dan mengguna- kan fasilitas umum sesuai dengan fungsinya. n Sammy WAKIL Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria PT BERLIAN LAJU TANKER Tbk Berkedudukan di Jakarta, Indonesia (“Perseroan”) PEMBERITAHUAN KEPADA PARA PEMEGANG SAHAM HASIL RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM LUAR BIASA KETIGA PT. Berlian Laju Tanker Tbk., berkedudukan di Jakarta (selanjutnya disebut “Perseroan”) telah menyelenggarakan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa Ketiga (selanjutnya disebut “Rapat Ketiga”) Perseroan, sebagai berikut: A. Bahwa pada hari Kamis, tanggal 04 Maret 2021, pukul 10.25 s/d pukul 10.59 WIB bertempat di Wisma BSG, Lantai 7 Jl. Abdul Muis No. 40, Jakarta (10160), telah diadakan Rapat Ketiga Perseroan. Mata Acara Rapat Ketiga sebagai berikut: 1. Perubahan Pasal 3 Anggaran Dasar Perseroan terkait Maksud dan Tujuan Serta Kegiatan Usaha untuk menyesuaikan dengan Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia (KBLI) 2017. 2. Perubahan Pasal 4 Anggaran Dasar Perseroan terkait Modal sehubungan dengan pelaksanaan penambahan Modal Disetor. 3. Perubahan ketentuan Pasal 14 dan Pasal 17 Anggaran Dasar Perseroan terkait Direksi dan Dewan Komisaris. 4. Perubahan Ketentuan Anggaran Dasar Perseroan untuk disesuaikan dengan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 15/POJK.04/2020 tentang Rencana dan Penyelenggaraan Rapat Umum Pemegang Saham Perusahaan Terbuka dan Nomor 16/POJK.04/2020 tentang Pelaksanaan Rapat Umum Pemegang Saham Perusahaan Terbuka Secara Elektronik. B. Bahwa Rapat Ketiga Perseroan dihadiri oleh: 1. Pengurus Perseroan: Rapat Ketiga dihadiri oleh Dewan Komisaris dan Anggota Direksi, yaitu: Dewan Komisaris: Komisaris : Bapak SAFZEN NOERDIN Komisaris Independen : Bapak ANTONIUS JOENOES SUPIT Direksi: Direktur Utama : Ibu SIANA ANGGRAENI SURYA Direktur : Bapak A. YULIAN HERY ERNANTO Direktur Independen : Bapak DRS. BENNY RACHMAT 2. Pemegang Saham: Rapat Ketiga dihadiri oleh sebanyak 11.228.241.946 lembar saham atau setara dengan 44,64% dari jumlah seluruh saham yang disetor yang telah tercatat dalam Daftar Pemegang Saham Perseroan, yaitu sejumlah 25.150.115.906 (dua puluh lima milyar seratus lima puluh juta seratus lima belas ribu sembilan ratus enam) saham setelah dikurangi dengan jumlah saham sebesar 31.027.111 (tiga puluh satu juta dua puluh tujuh ribu seratus sebelas) saham yang dibeli kembali oleh Perseroan (buyback shares), karenanya ketentuan yang diatur dalam Pasal 13 ayat butir b Anggaran Dasar Perseroan telah terpenuhi, sehingga Rapat Kedua adalah sah dan dapat mengambil keputusan yang sah dan mengikat. 3. Lembaga Penunjang Pasar modal: a. Notaris: Firdhonal SH b. Biro Administrasi Efek: PT. Sinartama Gunita c. Kantor Akuntan Publik: Kosasih, Nurdiyaman, Mulyadi, Tjahjo dan Rekan C. Dalam Rapat Ketiga, para pemegang saham diberikan kesempatan untuk mengajukan pertanyaan dan/atau untuk memberikan pendapat terkait setiap Agenda Rapat Ketiga. D. Jumlah Pemegang Saham yang mengajukan pertanyaan dan/atau memberikan pendapat: a. Agenda Pertama : Nihil b. Agenda Kedua : Nihil c. Agenda Ketiga : Nihil d. Agenda Keempat : Nihil E. Hasil Pemungutan suara: Agenda Abstain Tidak Setuju Setuju Kesatu 0 saham 0 saham 11.228.241.946 saham (0%) (0%) (100%) Kedua 0 saham 0 saham 11.228.241.946 saham (0%) (0%) (100%) Ketiga 0 saham 0 saham 11.228.241.946 saham (0%) (0%) (100%) Keempat 0 saham 0 saham 11.228.241.946 saham (0%) (0%) (100%) F. Mekanisme Pengambilan keputusan Rapat Ketiga adalah sebagai berikut: Pengambilan keputusan dilakukan berdasarkan musyawarah untuk mufakat. Dalam hal keputusan musyawarah untuk mufakat tidak tercapai, maka keputusan diambil dengan pemungutan suara berdasarkan suara setuju lebih dari ½ (satu per dua) bagian dari jumlah suara yang dikeluarkan secara sah dalam Rapat Ketiga untuk semua keputusan Rapat Ketiga. G. Keputusan Rapat Ketiga Dalam Rapat Ketiga telah diambil keputusan sebagai berikut: 1. Mata Acara Kesatu Menyetujui usulan Perubahan Pasal 3 Anggaran Dasar Perseroan terkait Maksud dan Tujuan Serta Kegiatan Usaha untuk menyesuaikan dengan Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia (KBLI) yang disampaikan dalam Rapat Ketiga dan Matriks Perubahan Anggaran Dasar Perseroan. 2. Mata Acara Kedua Sejak ditutupnya Rapat Ketiga, akan dilakukan penyesuaian kata demi kata dalam Pasal 4 Anggaran Dasar, yang mencerminkan Modal Dasar Ditempatkan/Disetor Perseroan sebagaimana yang telah diuraikan oleh Direksi Perseroan dalam Rapat Ketiga dan Matriks Perubahan Anggaran Dasar Perseroan. 3. Mata Acara Ketiga Menyetujui usulan Perubahan Pasal 14 dan Pasal 17 Anggaran Dasar Perseroan untuk disesuaikan dengan ketentuan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 33/POJK.04/2014 tentang Direksi dan Dewan Komisaris Emiten atau Perusahaan Publik. 4. Mata Acara Keempat Menyetujui usulan Perubahan Anggaran Dasar Perseroan untuk disesuaikan dengan ketentuan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 15/POJK.04/2020 tentang Rencana dan Penyelenggaraan Rapat Umum Pemegang Saham Perusahaan Terbuka dan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 16/POJK.04/2020 tentang Pelaksanaan Rapat Umum Pemegang Saham Perusahaan Terbuka Secara Elektronik sehingga beberapa pasal dalam Anggaran Dasar Perseroan mengalami perubahan sesuai dengan Matriks Perubahan Anggaran Dasar Perseroan. Jakarta, 8 Maret 2021 PT BERLIAN LAJU TANKER Tbk Direksi PT BERLIAN LAJU TANKER Tbk Domiciled in Jakarta, Indonesia (“Company”) ANNOUNCEMENT OF THE RESOLUTION OF THE THIRD EXTRAORDINARY GENERAL MEETING OF SHAREHOLDERS PT. Berlian Laju Tanker Tbk., domiciled in Jakarta (hereinafter, called the “Company”), has held the Third Extraordinary General Meeting of Shareholders (hereinafter called “Third Meeting”) of the Company as follows: A. That on Thursday, March 04, 2021 at 10.25 AM until 10.59 AM, held at Wisma BSG, Lantai 7 Jl. Abdul Muis No. 40, Jakarta (10160), has been held Third Meeting of Company. Agendas of Third Meeting are as follows: 1. Amendment to Article 3 of the Company’s Articles of Association relating to the Purpose, Objectives and Business Activities to adjust to the 2017 Indonesian Business Field Standard Classification (KBLI). 2. Amendment to Article 4 of the Company’s Articles of Association related to Capital in connection with the increase of paid-up capital. 3. Amendment to Article 14 of the Company’s Articles of Association regarding to Board of Directors and Board of Commissioners. 4. Amendment to the Articles of Association of the Company to be adjusted to the Financial Services Authority Regulation No. 15/POJK.04/2020 concerning Plans and Conducting of the General Meeting of Shareholders of Public Company, No. 16/POJK.04/2020 concerning the Implementation of a Electronic General Meeting of Shareholders of Public Company B. The Third Meeting was attended by: 1. Management of the Company: The Third Meeting was attended by the Board of Commissioners and Board of Directors of the Company: Board of Commissioners: Commissioner : Mr. SAFZEN NOERDIN Independent Commissioner : Mr. ANTONIUS JOENOES SUPIT Board of Directors: President Director : Ms. SIANA ANGGRAENI SURYA Director : Mr. A. YULIAN HERY ERNANTO Independent Director : Mr. DRS. BENNY RACHMAT 2. Shareholders: The Second Meeting was attended by 11.228.241.946 shares or equivalent to 44,64% of the total shares issued and registered in Shareholders List of the Company which amounted of 25.150.115.906 (twenty five billion one hundred fifty million one hundred fifteen thousand and nine hundred six) shares after deducted by 31.027.111 (thirty one million twenty seven thousand one hundred eleven) shares which has been bought back by Company (buy back shares) therefore, the provision that regulated in Article 13 clause 2 sub b of Company’s Article if Association has been fulfilled, and the Second Meeting is valid and can make legal and binding decision. 3. Capital Market Supporting Institution are: a. Notary: Firdhonal SH b. Share Registrar: PT. Sinartama Gunita c. Public Accountant: Kosasih, Nurdiyaman, Mulyadi, Tjahjo dan Rekan C. At the Third Meeting, the shareholders were given opportunities to ask and/or give opinion related to each of the Third Meeting Agendas. D. The number of shareholders who asked questions and/or gave opinion: a. First Agenda : Null b. Second Agenda : Null c. Third Agenda : Null d. Fourth Agenda : Null E. Voting results: Agenda Abstain Against For First 0 shares 0 shares 11.228.241.946 shares (0%) (0%) (100%) Second 0 shares 0 shares 11.228.241.946 shares (0%) (0%) (100%) Third 0 shares 0 shares 11.228.241.946 shares (0%) (0%) (100%) Fourth 0 shares 0 shares 11.228.241.946 shares (0%) (0%) (100%) F. Mechanism of decission making of the Third Meeting is as follows: Decission making is based on discussion for agreement. In the event where deliberation to reach consensus is not reached, then the resolutions shall be made by voting with affirmative vote more than ½ (one per two) of the number of the valid votes issued on the Third Meeting for all resolutions of the Third Meeting. G. Resolutions of the Third Meeting Resolutions has been made in the Third Meeting as follows: 1. First Agenda Approved the proposed Amendment to Article 3 of the Company’s Articles of Association related to the Purpose and Objectives and Business Activities to conform to the Indonesian Standard Business Classification (KBLI) which was presented at the Third Meeting and the Matrix of Amendments to the Articles of Association of the Company. 2. Second Agenda for-word adjustments in Article 4 of the Articles of Association, to reflect the Company’s Authorized/ Paid-Up Capital as described by the Company’s Directors in the Third Meeting and the Matrix of Amendments to the Company’s Articles of Association. 3. Third Agenda Approved the proposed amendments to Article 14 and Article 17 of the Company’s Articles of Association to comply with the provisions of the Financial Services Authority Regulation No. 33/ POJK.04/2014 concerning the Board of Directors and Board of Commissioners of Issuers or Public Companies. 4. Fourth Agenda Approved the proposed Amendment to the Company’s Articles of Association to comply with the provisions of the Financial Services Authority Regulation No. 15 / POJK.04 / 2020 concerning Planning and Implementation of General Meeting of Shareholders of Public Companies and Financial Services Authority Regulation No. 16 / POJK.04 / 2020 concerning the Implementation of the General Meeting of Shareholders of Public Companies Electronically so that several articles in the Articles of Association of the Company are amended according to the Matrix of Amendments to the Articles of Association of the Company. Jakarta, March 8, 2021 PT BERLIAN LAJU TANKER Tbk Board of Directors

Transcript of PEMBERITAHUAN KEPADA PARA PEMEGANG SAHAM HASIL …

Page 1: PEMBERITAHUAN KEPADA PARA PEMEGANG SAHAM HASIL …

Senin, 8 Maret 2021Edisi: 11738 | Thn. XLVIII 5MEGAPOLITAN

ALI MAULANA HAKIMISTIMEWA

ISTIMEWA

ISTIMEWA

POLISI BURU PELAKU LAINKASUS PENCULIKAN DI TEBETPetugas Polres Metro Jakarta Selatan tengah memburu pelaku lain terkait kasus dugaan penculikan di kawasan Tebet, Jakarta Selatan.

Kombes Pol Azis Andriansyah

Saat ini sedang pengembangan dugaan pelaku

yang lain

Jakarta, HanTer - Se-belumnya Polres Metro Jakarta Selatan membekuk pelaku yang diduga pela-ku penculikan terhadap seorang korban berinisial BH di Jalan Tebet Timur Dalam Raya, Jakarta Sela-tan.

Kepala Polres Metro Ja-karta Selatan Komisaris Be-sar Polisi Azis Andriansyah dikonfi rmasi membenarkan pengungkapan kasus pencu-likan yang terjadi pada Se-nin (3/3/2021).

Namun, ia belum mem-beberkan informasi lanju-tan termasuk identitas para pelaku dan korban karena masih dalam pengemban-gan.

“Saat ini sedang pen-gembangan dugaan pelaku yang lain,” ucapnya.

Berdasarkan rekaman video dari Reserse Kriminal Polres Metro Jakarta Sela-tan yang sempat diunggah melalui akun Instagram @reskrim_jaksel dan bebera-pa akun Youtube lainnya, polisi membekuk dua orang pelaku.

Pelaku ditangkap se-telah tim gabungan dari

korban dibawa mengguna-kan mobil oleh beberapa orang tidak dikenal.

Saat ini, polisi masih mengembangkan kasus penculikan itu termasuk

mengejar pelaku lain yang diduga terlibat.

Danial

Jakarta, HanTer - Bank DKI meraih penghargaan sebagai Best BUMD yang te-rus mendorong perbankan digital dalam Indonesia Best BUMD Awards 2021 yang diselenggarakan oleh Ma-jalah Warta Ekonomi. Peng-hargaan tersebut diterima secara virtual oleh Pemim-pin Grup Pengembangan Digital & Komunikasi Bisnis Bank DKI, Edo Yudhisti-ra. Demikian disampaikan Sekretaris Perusahaan Bank DKI, Herry Djufraini dalam keterangan tertulisnya di Jakarta, (3/3/2021).

Adapun penghargaan tersebut diberikan atas achievement (prestasi), improvement (perbaikan), dan contribution (kontri-busi) yang telah dilakukan oleh BUMD terkait kinerja bisnis, layanan, dan kontri-busi BUMD terhadap pere-

konomian daerah.Sekretaris Perusahaan

Bank DKI Herry Djufraini, menyampaikan, mewakili segenap manajemen Bank DKI, kami menyampaikan ucapan terima kasih atas apresiasi penghargaan yang telah diberikan terutama kepada para nasabah dan mitra kerja Bank DKI atas kepercayaannya kepada produk dan layanan kami.

“Penghargaan ini men-jadi semangat bagi Bank DKI untuk menjawab kebu-tuhan nasabah serta mewu-judkan masyarakat cash-less dengan terus mendo-rong transaksi non-tunai melalui inovasi produk dan layanan berbasis digital,” te-rangnya di Jakarta, Minggu (7/3/2021).

Diketahui, Bank DKI memiliki komitmen dalam Pengembangan dan imp-

lementasi digital banking berfokus kepada kebutuhan nasabah dalam mewujud-kan sistem pembayaran non-tunai. Hal tersebut di-lakukan Bank DKI, dianta-ranya dengan pengemban-gan Aplikasi dan implemen-tasi yang berfokus kepada komunitas seperti Jakone Erte, Jakone Artri, Jakone Ancol, pengembangan apli-kasi pengajuan kredit online melalui e-Form Consumer Loan serta Pengembangan aplikasi JakOne Mobile melalui penambahan fi tur & layanan sesuai kebutuhan nasabah.

Terbaru, aplikasi JakO-ne Mobile Bank DKI dapat memudahkan pengguna un-tuk melakukan pembayaran transaksi non-tunai melalui CPM (Customer Presented Mode). Dengan CPM, pen-gguna hanya perlu menun-

jukkan QRIS dari JakOne Mobile kepada merchant untuk bertransaksi. Bank DKI juga memiliki produk e-money berbasis kartu, yakni JakCard dan JakLing-ko yang sudah digunakan secara luas sebagai e-ticke-ting untuk moda transporta-si seperti Transjakarta, MRT dan LRT.

Raih sejumlah penghargaan bergengsi

Penghargaan ini me-lengkapi sejumlah peng-hargaan yang diraih Bank DKI di awal tahun ini. Pada tanggal 29 Januari 2021, Unit Usaha Syariah (UUS) Bank DKI meraih Syariah Award 2021 yang diseleng-garakan oleh The Iconomics berkat pertumbuhan kinerja keuangan yang positif di tahun 2020.

Selain itu, pada 5 Feb-ruari 2021, Bank DKI juga meraih 1st The Best Indo-nesia GCG Award VI 2021 kategori BPD BUKU 3 Non

Publik Company dari redak-si Economic Review.

Terakhir, Bank DKI menerimapenghargaan Satisfaction, Loyalty, and

Engagement (SLE) Award 2021 dari majalah Infobank dan Marketing Research Indonesia.

Sammy

Polres Metro Jakarta Sela-tan melakukan penggere-bekan terhadap para pelaku yang diketahui berada di salah satu rumah di Cika-rang Barat, Bekasi.

Sebelumnya, polisi me-nerima laporan dari kakak korban yang mengaku tidak bisa menghubungi BH sejak beberapa hari terakhir.

Kakak korban kemu-dian menyambangi tempat indekos BH dan mendapat keterangan dari petugas keamanan di rumah kos itu yang menyebutkan bahwa

Bank DKI Raih BEST BUMD Award 2021

Jakarta, HanTer - Polres Metro Jakarta Sela-tan mendalami penyebab kecelakaan lalu lintas yang melibatkan empat kenda-raan bermotor di Jalan Ci-pete Raya, Cilandak, pada Minggu dini hari.

“Ini masih dalam penyelidikan,” ujar Kepala Unit Kecelakaan Lalu Lin-tas Polres Metro Jakarta Selatan Ajun Komisaris Polisi Suharno di Jakarta, Minggu (7/3/2021)

Adapun kecelakaan yang terjadi di depan ru-mah makan Aroma Padi itu melibatkan dua mobil dan dua sepeda motor.

Mobil sedan jenis BMW dengan nomor kendaraan B-1984-OI yang dikemu-dikan Abdul Rahman Putra bertabrakan dengan mobil Jazz dengan nomor ken-daraan B-2472-WBB yang dikemudikan Adrian Jazmi

Pirago.Kedua mobil menga-

lami kerusakan berat di bagian depan.

Tabrakan tersebut juga melibatkan dua sepeda motor yakni Honda PCX dengan nomor kendaraan B-4870-SLC yang dikenda-rai Mohamad Aldi dengan Honda Scoopy B-3848-STL yang dikendarai Ibnu Ziyad.

Tidak ada korban jiwa dalam kecelakaan tersebut, namun beberapa di antara mereka mengalami luka ringan dan masih dalam keadaan sadar.

Suharno menjelaskan Abdul Rahman mengalami luka pada bagian tangan kanan memar dan Adrian mengalami luka pada ba-gian kening memar dan pe-rut memar korban dibawa ke RS Fatmawati.

Danial

Polisi Selidiki KasusTabrakan di Cipete Raya

Jakarta, HanTer - Wa-kil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria men-gatakan bahwa Pemprov DKI akan menambah tem-pat-tempat baru untuk bermain skateboard (papan luncur) di Jakarta.

Penambahan tempat baru ini, menurut Riza, merupakan upaya Pemp-rov DKI dalam rangka menghadirkan ruang terbuka yang dapat di-manfaatkan masyarakat untuk beragam aktivitas. “Kita akan meningkat-kan terus tempat-tempat buat bermain, berolahraga, berkreasi, ruang terbu-ka bagi masyarakat, bagi pecinta skateboard,” kata Ahmad Riza Patria di Ja-karta, kemarin.

Dia menyebut untuk saat ini sendiri sudah ada sejumlah lokasi bermain skateboard di wilayah ibu kota yang bisa digunakan para komunitas skate-board.

“Untuk skateboard kami sudah sediakan di

banyak tempat. Tempatnya itu ada di beberapa tempat, ada yang di Kali Jodo, Du-kuh Atas, kolong flyover Slipi, kolong fl yover Pasar Rebo, di Senayan,” ujar Ahmad Riza Patria.

Riza mengatakan den-gan bertambahnya jumlah ruang terbuka ini diha-rapkan tidak ada lagi ke-jadian penertiban seperti yang dilakukan Satpol PP kepada sejumlah pemain skateboard yang terjaring di trotoar jalan Bundaran HI beberapa waktu lalu.

“ P a k G u b e r n u r menyampaikan akan me-nambah tempat-tempat skateboard di banyak tem-pat. Tentu harapan kami te-man-teman yang bermain, bermainlah di tempatnya. Kalau bermain di trotoar, nanti mengganggu penggu-na jalan,” tuturnya.

Riza pun berharap agar masyarakat dapat mematu-hi aturan dan mengguna-kan fasilitas umum sesuai dengan fungsinya.

Sammy

DKI Siap Tambah Tempat Bermain Skateboard

Jakarta, HanTer - Wali Kota Jakarta Utara Ali Ma-ulana Hakim melantik Kepa-la Suku Dinas (Kasudin), Ke-pala Suku Badan (Kasudan), dan Kepala Puskesmas seba-gai pejabat administrator baru untuk wilayah Jakarta Utara berjumlah tujuh orang pada Jumat (5/3/2021).

"Pada hari ini, Jumat, 5 Maret 2021, saya Wali Kota Jakarta Utara atas nama Gu-bernur DKI Jakarta dengan ini secara resmi melantik saudara-saudara dengan jabatan administrator dan pengawas di lingkungan Kota Jakarta Utara. Saya percaya bahwa saudara-sau-dara akan melaksanakan tu-gas dengan sebaik-baiknya," ujar Ali di Kantor Wali Kota Jakarta Utara, kemarin.

Tujuh pejabat Jakarta Utara yang dilantik seba-gai administrator antara lain Kepala Suku Badan Kepegawaian Neni Maryani, Kepala Suku Badan Perenca-naan Pembangunan Hind-radman Dewantoro, Kepala Suku Dinas Kebudayaan Rofi qoh, Kepala Suku Dinas Pendidikan Sri Rahayu Asih Subekti dan Purwanto, Ke-pala Puskesmas Kecamatan

Cilincing Dian Anggraini serta Kepala Puskesmas Kecamatan Cempaka Putih Dicky Alsadik.

Ali meminta sebagai pejabat untuk menjauhi

korupsi dan segera mencip-takan rencana inovasi sesuai dengan tugas dan fungsinya masing-masing.

Rencana inovasi perce-patan pembangunan harus

segera disusun dan dilaksa-nakan sesuai bidang tugas di tempat yang baru.

"Pejabat harus berani mengambil beban kerja ber-tanggungjawab, namun den-gan tidak menyimpang sedi-kit apapun. Apalagi korupsi," ujar Ali di lantai 14, Kantor Wali Kota Jakarta Utara.

Selain itu, Wali Kota Jakarta Utara juga melantik 26 pejabat pengawas yang dipromosikan maupun di-mutasikan di lingkungan pemerintahannya.

Menurut Ali, promosi jabatan atau mutasi tugas merupakan hal yang lumrah demi kebutuhan suatu or-ganisasi utamanya di ling-kungan tugas Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.

"Saya kira pergantian promosi dan mutasi adalah hal biasa dan lumrah agar tercipta manajemen yang lebih baik, cepat, tepat dan efektif dalam rangka perce-patan pembangunan di Pro-vinsi DKI Jakarta," kata dia.

Total, terdapat 33 pe-jabat yang dilantik Wali Kota Jakarta Utara pada hari ini. Mereka dituntut bersiap siaga, berdaya saing, transparan dan akuntabel

sehingga dapat memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.

Wali Kota Jakarta Utara menyarankan kepada setiap pejabat baru untuk mema-hami visi dan misi serta program kerja Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.

Begitu pun pelaksanaan program kerja harus terenca-na dengan baik dan terarah sesuai dengan Rencana Pem-bangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD), Kegiatan Strategis Daerah (KSD) dan program prioritas Pemerin-tah Provinsi DKI Jakarta.

"Saya berharap peja-bat yang baru dilantik agar cepat beradaptasi dengan lingkungan yang baru, dan secepatnya menyelesaikan tugas di tempat yang lama serta segera diserahteri-makan kepada atasannya langsung," kata Ali.

Selain melantik, Ali juga menyaksikan penandatanga-nan pakta integritas antara Kepala Suku Badan Kepe-gawaian Kota Administrasi Jakarta Utara Neni Maryani dan Sekretaris Badan Ke-pegawaian Provinsi DKI Jakarta Etty Agustijani.

Sammy

Wali Kota Jakut Ingatkan Para Kasudin Jauhi Korupsi

AHMAD RIZA PATRIAISTIMEWA

Senin, 8 Maret 2021Edisi: 11738 | Thn. XLVIII 5MEGAPOLITAN

ALI MAULANA HAKIMISTIMEWA

ISTIMEWA

ISTIMEWA

POLISI BURU PELAKU LAINKASUS PENCULIKAN DI TEBETPetugas Polres Metro Jakarta Selatan tengah memburu pelaku lain terkait kasus dugaan penculikan di kawasan Tebet, Jakarta Selatan.

Kombes Pol Azis Andriansyah

Saat ini sedang pengembangan dugaan pelaku

yang lain

Jakarta, HanTer - Se-belumnya Polres Metro Jakarta Selatan membekuk pelaku yang diduga pela-ku penculikan terhadap seorang korban berinisial BH di Jalan Tebet Timur Dalam Raya, Jakarta Sela-tan.

Kepala Polres Metro Ja-karta Selatan Komisaris Be-sar Polisi Azis Andriansyah dikonfi rmasi membenarkan pengungkapan kasus pencu-likan yang terjadi pada Se-nin (3/3/2021).

Namun, ia belum mem-beberkan informasi lanju-tan termasuk identitas para pelaku dan korban karena masih dalam pengemban-gan.

“Saat ini sedang pen-gembangan dugaan pelaku yang lain,” ucapnya.

Berdasarkan rekaman video dari Reserse Kriminal Polres Metro Jakarta Sela-tan yang sempat diunggah melalui akun Instagram @reskrim_jaksel dan bebera-pa akun Youtube lainnya, polisi membekuk dua orang pelaku.

Pelaku ditangkap se-telah tim gabungan dari

korban dibawa mengguna-kan mobil oleh beberapa orang tidak dikenal.

Saat ini, polisi masih mengembangkan kasus penculikan itu termasuk

mengejar pelaku lain yang diduga terlibat.

Danial

Jakarta, HanTer - Bank DKI meraih penghargaan sebagai Best BUMD yang te-rus mendorong perbankan digital dalam Indonesia Best BUMD Awards 2021 yang diselenggarakan oleh Ma-jalah Warta Ekonomi. Peng-hargaan tersebut diterima secara virtual oleh Pemim-pin Grup Pengembangan Digital & Komunikasi Bisnis Bank DKI, Edo Yudhisti-ra. Demikian disampaikan Sekretaris Perusahaan Bank DKI, Herry Djufraini dalam keterangan tertulisnya di Jakarta, (3/3/2021).

Adapun penghargaan tersebut diberikan atas achievement (prestasi), improvement (perbaikan), dan contribution (kontri-busi) yang telah dilakukan oleh BUMD terkait kinerja bisnis, layanan, dan kontri-busi BUMD terhadap pere-

konomian daerah.Sekretaris Perusahaan

Bank DKI Herry Djufraini, menyampaikan, mewakili segenap manajemen Bank DKI, kami menyampaikan ucapan terima kasih atas apresiasi penghargaan yang telah diberikan terutama kepada para nasabah dan mitra kerja Bank DKI atas kepercayaannya kepada produk dan layanan kami.

“Penghargaan ini men-jadi semangat bagi Bank DKI untuk menjawab kebu-tuhan nasabah serta mewu-judkan masyarakat cash-less dengan terus mendo-rong transaksi non-tunai melalui inovasi produk dan layanan berbasis digital,” te-rangnya di Jakarta, Minggu (7/3/2021).

Diketahui, Bank DKI memiliki komitmen dalam Pengembangan dan imp-

lementasi digital banking berfokus kepada kebutuhan nasabah dalam mewujud-kan sistem pembayaran non-tunai. Hal tersebut di-lakukan Bank DKI, dianta-ranya dengan pengemban-gan Aplikasi dan implemen-tasi yang berfokus kepada komunitas seperti Jakone Erte, Jakone Artri, Jakone Ancol, pengembangan apli-kasi pengajuan kredit online melalui e-Form Consumer Loan serta Pengembangan aplikasi JakOne Mobile melalui penambahan fi tur & layanan sesuai kebutuhan nasabah.

Terbaru, aplikasi JakO-ne Mobile Bank DKI dapat memudahkan pengguna un-tuk melakukan pembayaran transaksi non-tunai melalui CPM (Customer Presented Mode). Dengan CPM, pen-gguna hanya perlu menun-

jukkan QRIS dari JakOne Mobile kepada merchant untuk bertransaksi. Bank DKI juga memiliki produk e-money berbasis kartu, yakni JakCard dan JakLing-ko yang sudah digunakan secara luas sebagai e-ticke-ting untuk moda transporta-si seperti Transjakarta, MRT dan LRT.

Raih sejumlah penghargaan bergengsi

Penghargaan ini me-lengkapi sejumlah peng-hargaan yang diraih Bank DKI di awal tahun ini. Pada tanggal 29 Januari 2021, Unit Usaha Syariah (UUS) Bank DKI meraih Syariah Award 2021 yang diseleng-garakan oleh The Iconomics berkat pertumbuhan kinerja keuangan yang positif di tahun 2020.

Selain itu, pada 5 Feb-ruari 2021, Bank DKI juga meraih 1st The Best Indo-nesia GCG Award VI 2021 kategori BPD BUKU 3 Non

Publik Company dari redak-si Economic Review.

Terakhir, Bank DKI menerimapenghargaan Satisfaction, Loyalty, and

Engagement (SLE) Award 2021 dari majalah Infobank dan Marketing Research Indonesia.

Sammy

Polres Metro Jakarta Sela-tan melakukan penggere-bekan terhadap para pelaku yang diketahui berada di salah satu rumah di Cika-rang Barat, Bekasi.

Sebelumnya, polisi me-nerima laporan dari kakak korban yang mengaku tidak bisa menghubungi BH sejak beberapa hari terakhir.

Kakak korban kemu-dian menyambangi tempat indekos BH dan mendapat keterangan dari petugas keamanan di rumah kos itu yang menyebutkan bahwa

Bank DKI Raih BEST BUMD Award 2021

Jakarta, HanTer - Polres Metro Jakarta Sela-tan mendalami penyebab kecelakaan lalu lintas yang melibatkan empat kenda-raan bermotor di Jalan Ci-pete Raya, Cilandak, pada Minggu dini hari.

“Ini masih dalam penyelidikan,” ujar Kepala Unit Kecelakaan Lalu Lin-tas Polres Metro Jakarta Selatan Ajun Komisaris Polisi Suharno di Jakarta, Minggu (7/3/2021)

Adapun kecelakaan yang terjadi di depan ru-mah makan Aroma Padi itu melibatkan dua mobil dan dua sepeda motor.

Mobil sedan jenis BMW dengan nomor kendaraan B-1984-OI yang dikemu-dikan Abdul Rahman Putra bertabrakan dengan mobil Jazz dengan nomor ken-daraan B-2472-WBB yang dikemudikan Adrian Jazmi

Pirago.Kedua mobil menga-

lami kerusakan berat di bagian depan.

Tabrakan tersebut juga melibatkan dua sepeda motor yakni Honda PCX dengan nomor kendaraan B-4870-SLC yang dikenda-rai Mohamad Aldi dengan Honda Scoopy B-3848-STL yang dikendarai Ibnu Ziyad.

Tidak ada korban jiwa dalam kecelakaan tersebut, namun beberapa di antara mereka mengalami luka ringan dan masih dalam keadaan sadar.

Suharno menjelaskan Abdul Rahman mengalami luka pada bagian tangan kanan memar dan Adrian mengalami luka pada ba-gian kening memar dan pe-rut memar korban dibawa ke RS Fatmawati.

Danial

Polisi Selidiki KasusTabrakan di Cipete Raya

Jakarta, HanTer - Wa-kil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria men-gatakan bahwa Pemprov DKI akan menambah tem-pat-tempat baru untuk bermain skateboard (papan luncur) di Jakarta.

Penambahan tempat baru ini, menurut Riza, merupakan upaya Pemp-rov DKI dalam rangka menghadirkan ruang terbuka yang dapat di-manfaatkan masyarakat untuk beragam aktivitas. “Kita akan meningkat-kan terus tempat-tempat buat bermain, berolahraga, berkreasi, ruang terbu-ka bagi masyarakat, bagi pecinta skateboard,” kata Ahmad Riza Patria di Ja-karta, kemarin.

Dia menyebut untuk saat ini sendiri sudah ada sejumlah lokasi bermain skateboard di wilayah ibu kota yang bisa digunakan para komunitas skate-board.

“Untuk skateboard kami sudah sediakan di

banyak tempat. Tempatnya itu ada di beberapa tempat, ada yang di Kali Jodo, Du-kuh Atas, kolong flyover Slipi, kolong fl yover Pasar Rebo, di Senayan,” ujar Ahmad Riza Patria.

Riza mengatakan den-gan bertambahnya jumlah ruang terbuka ini diha-rapkan tidak ada lagi ke-jadian penertiban seperti yang dilakukan Satpol PP kepada sejumlah pemain skateboard yang terjaring di trotoar jalan Bundaran HI beberapa waktu lalu.

“ P a k G u b e r n u r menyampaikan akan me-nambah tempat-tempat skateboard di banyak tem-pat. Tentu harapan kami te-man-teman yang bermain, bermainlah di tempatnya. Kalau bermain di trotoar, nanti mengganggu penggu-na jalan,” tuturnya.

Riza pun berharap agar masyarakat dapat mematu-hi aturan dan mengguna-kan fasilitas umum sesuai dengan fungsinya.

Sammy

DKI Siap Tambah Tempat Bermain Skateboard

Jakarta, HanTer - Wali Kota Jakarta Utara Ali Ma-ulana Hakim melantik Kepa-la Suku Dinas (Kasudin), Ke-pala Suku Badan (Kasudan), dan Kepala Puskesmas seba-gai pejabat administrator baru untuk wilayah Jakarta Utara berjumlah tujuh orang pada Jumat (5/3/2021).

"Pada hari ini, Jumat, 5 Maret 2021, saya Wali Kota Jakarta Utara atas nama Gu-bernur DKI Jakarta dengan ini secara resmi melantik saudara-saudara dengan jabatan administrator dan pengawas di lingkungan Kota Jakarta Utara. Saya percaya bahwa saudara-sau-dara akan melaksanakan tu-gas dengan sebaik-baiknya," ujar Ali di Kantor Wali Kota Jakarta Utara, kemarin.

Tujuh pejabat Jakarta Utara yang dilantik seba-gai administrator antara lain Kepala Suku Badan Kepegawaian Neni Maryani, Kepala Suku Badan Perenca-naan Pembangunan Hind-radman Dewantoro, Kepala Suku Dinas Kebudayaan Rofi qoh, Kepala Suku Dinas Pendidikan Sri Rahayu Asih Subekti dan Purwanto, Ke-pala Puskesmas Kecamatan

Cilincing Dian Anggraini serta Kepala Puskesmas Kecamatan Cempaka Putih Dicky Alsadik.

Ali meminta sebagai pejabat untuk menjauhi

korupsi dan segera mencip-takan rencana inovasi sesuai dengan tugas dan fungsinya masing-masing.

Rencana inovasi perce-patan pembangunan harus

segera disusun dan dilaksa-nakan sesuai bidang tugas di tempat yang baru.

"Pejabat harus berani mengambil beban kerja ber-tanggungjawab, namun den-gan tidak menyimpang sedi-kit apapun. Apalagi korupsi," ujar Ali di lantai 14, Kantor Wali Kota Jakarta Utara.

Selain itu, Wali Kota Jakarta Utara juga melantik 26 pejabat pengawas yang dipromosikan maupun di-mutasikan di lingkungan pemerintahannya.

Menurut Ali, promosi jabatan atau mutasi tugas merupakan hal yang lumrah demi kebutuhan suatu or-ganisasi utamanya di ling-kungan tugas Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.

"Saya kira pergantian promosi dan mutasi adalah hal biasa dan lumrah agar tercipta manajemen yang lebih baik, cepat, tepat dan efektif dalam rangka perce-patan pembangunan di Pro-vinsi DKI Jakarta," kata dia.

Total, terdapat 33 pe-jabat yang dilantik Wali Kota Jakarta Utara pada hari ini. Mereka dituntut bersiap siaga, berdaya saing, transparan dan akuntabel

sehingga dapat memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.

Wali Kota Jakarta Utara menyarankan kepada setiap pejabat baru untuk mema-hami visi dan misi serta program kerja Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.

Begitu pun pelaksanaan program kerja harus terenca-na dengan baik dan terarah sesuai dengan Rencana Pem-bangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD), Kegiatan Strategis Daerah (KSD) dan program prioritas Pemerin-tah Provinsi DKI Jakarta.

"Saya berharap peja-bat yang baru dilantik agar cepat beradaptasi dengan lingkungan yang baru, dan secepatnya menyelesaikan tugas di tempat yang lama serta segera diserahteri-makan kepada atasannya langsung," kata Ali.

Selain melantik, Ali juga menyaksikan penandatanga-nan pakta integritas antara Kepala Suku Badan Kepe-gawaian Kota Administrasi Jakarta Utara Neni Maryani dan Sekretaris Badan Ke-pegawaian Provinsi DKI Jakarta Etty Agustijani.

Sammy

Wali Kota Jakut Ingatkan Para Kasudin Jauhi Korupsi

AHMAD RIZA PATRIAISTIMEWA

Senin, 8 Maret 2021Edisi: 11738 | Thn. XLVIII 5MEGAPOLITAN

ALI MAULANA HAKIMISTIMEWA

ISTIMEWA

ISTIMEWA

POLISI BURU PELAKU LAINKASUS PENCULIKAN DI TEBETPetugas Polres Metro Jakarta Selatan tengah memburu pelaku lain terkait kasus dugaan penculikan di kawasan Tebet, Jakarta Selatan.

Kombes Pol Azis Andriansyah

Saat ini sedang pengembangan dugaan pelaku

yang lain

Jakarta, HanTer - Se-belumnya Polres Metro Jakarta Selatan membekuk pelaku yang diduga pela-ku penculikan terhadap seorang korban berinisial BH di Jalan Tebet Timur Dalam Raya, Jakarta Sela-tan.

Kepala Polres Metro Ja-karta Selatan Komisaris Be-sar Polisi Azis Andriansyah dikonfi rmasi membenarkan pengungkapan kasus pencu-likan yang terjadi pada Se-nin (3/3/2021).

Namun, ia belum mem-beberkan informasi lanju-tan termasuk identitas para pelaku dan korban karena masih dalam pengemban-gan.

“Saat ini sedang pen-gembangan dugaan pelaku yang lain,” ucapnya.

Berdasarkan rekaman video dari Reserse Kriminal Polres Metro Jakarta Sela-tan yang sempat diunggah melalui akun Instagram @reskrim_jaksel dan bebera-pa akun Youtube lainnya, polisi membekuk dua orang pelaku.

Pelaku ditangkap se-telah tim gabungan dari

korban dibawa mengguna-kan mobil oleh beberapa orang tidak dikenal.

Saat ini, polisi masih mengembangkan kasus penculikan itu termasuk

mengejar pelaku lain yang diduga terlibat.

Danial

Jakarta, HanTer - Bank DKI meraih penghargaan sebagai Best BUMD yang te-rus mendorong perbankan digital dalam Indonesia Best BUMD Awards 2021 yang diselenggarakan oleh Ma-jalah Warta Ekonomi. Peng-hargaan tersebut diterima secara virtual oleh Pemim-pin Grup Pengembangan Digital & Komunikasi Bisnis Bank DKI, Edo Yudhisti-ra. Demikian disampaikan Sekretaris Perusahaan Bank DKI, Herry Djufraini dalam keterangan tertulisnya di Jakarta, (3/3/2021).

Adapun penghargaan tersebut diberikan atas achievement (prestasi), improvement (perbaikan), dan contribution (kontri-busi) yang telah dilakukan oleh BUMD terkait kinerja bisnis, layanan, dan kontri-busi BUMD terhadap pere-

konomian daerah.Sekretaris Perusahaan

Bank DKI Herry Djufraini, menyampaikan, mewakili segenap manajemen Bank DKI, kami menyampaikan ucapan terima kasih atas apresiasi penghargaan yang telah diberikan terutama kepada para nasabah dan mitra kerja Bank DKI atas kepercayaannya kepada produk dan layanan kami.

“Penghargaan ini men-jadi semangat bagi Bank DKI untuk menjawab kebu-tuhan nasabah serta mewu-judkan masyarakat cash-less dengan terus mendo-rong transaksi non-tunai melalui inovasi produk dan layanan berbasis digital,” te-rangnya di Jakarta, Minggu (7/3/2021).

Diketahui, Bank DKI memiliki komitmen dalam Pengembangan dan imp-

lementasi digital banking berfokus kepada kebutuhan nasabah dalam mewujud-kan sistem pembayaran non-tunai. Hal tersebut di-lakukan Bank DKI, dianta-ranya dengan pengemban-gan Aplikasi dan implemen-tasi yang berfokus kepada komunitas seperti Jakone Erte, Jakone Artri, Jakone Ancol, pengembangan apli-kasi pengajuan kredit online melalui e-Form Consumer Loan serta Pengembangan aplikasi JakOne Mobile melalui penambahan fi tur & layanan sesuai kebutuhan nasabah.

Terbaru, aplikasi JakO-ne Mobile Bank DKI dapat memudahkan pengguna un-tuk melakukan pembayaran transaksi non-tunai melalui CPM (Customer Presented Mode). Dengan CPM, pen-gguna hanya perlu menun-

jukkan QRIS dari JakOne Mobile kepada merchant untuk bertransaksi. Bank DKI juga memiliki produk e-money berbasis kartu, yakni JakCard dan JakLing-ko yang sudah digunakan secara luas sebagai e-ticke-ting untuk moda transporta-si seperti Transjakarta, MRT dan LRT.

Raih sejumlah penghargaan bergengsi

Penghargaan ini me-lengkapi sejumlah peng-hargaan yang diraih Bank DKI di awal tahun ini. Pada tanggal 29 Januari 2021, Unit Usaha Syariah (UUS) Bank DKI meraih Syariah Award 2021 yang diseleng-garakan oleh The Iconomics berkat pertumbuhan kinerja keuangan yang positif di tahun 2020.

Selain itu, pada 5 Feb-ruari 2021, Bank DKI juga meraih 1st The Best Indo-nesia GCG Award VI 2021 kategori BPD BUKU 3 Non

Publik Company dari redak-si Economic Review.

Terakhir, Bank DKI menerimapenghargaan Satisfaction, Loyalty, and

Engagement (SLE) Award 2021 dari majalah Infobank dan Marketing Research Indonesia.

Sammy

Polres Metro Jakarta Sela-tan melakukan penggere-bekan terhadap para pelaku yang diketahui berada di salah satu rumah di Cika-rang Barat, Bekasi.

Sebelumnya, polisi me-nerima laporan dari kakak korban yang mengaku tidak bisa menghubungi BH sejak beberapa hari terakhir.

Kakak korban kemu-dian menyambangi tempat indekos BH dan mendapat keterangan dari petugas keamanan di rumah kos itu yang menyebutkan bahwa

Bank DKI Raih BEST BUMD Award 2021

Jakarta, HanTer - Polres Metro Jakarta Sela-tan mendalami penyebab kecelakaan lalu lintas yang melibatkan empat kenda-raan bermotor di Jalan Ci-pete Raya, Cilandak, pada Minggu dini hari.

“Ini masih dalam penyelidikan,” ujar Kepala Unit Kecelakaan Lalu Lin-tas Polres Metro Jakarta Selatan Ajun Komisaris Polisi Suharno di Jakarta, Minggu (7/3/2021)

Adapun kecelakaan yang terjadi di depan ru-mah makan Aroma Padi itu melibatkan dua mobil dan dua sepeda motor.

Mobil sedan jenis BMW dengan nomor kendaraan B-1984-OI yang dikemu-dikan Abdul Rahman Putra bertabrakan dengan mobil Jazz dengan nomor ken-daraan B-2472-WBB yang dikemudikan Adrian Jazmi

Pirago.Kedua mobil menga-

lami kerusakan berat di bagian depan.

Tabrakan tersebut juga melibatkan dua sepeda motor yakni Honda PCX dengan nomor kendaraan B-4870-SLC yang dikenda-rai Mohamad Aldi dengan Honda Scoopy B-3848-STL yang dikendarai Ibnu Ziyad.

Tidak ada korban jiwa dalam kecelakaan tersebut, namun beberapa di antara mereka mengalami luka ringan dan masih dalam keadaan sadar.

Suharno menjelaskan Abdul Rahman mengalami luka pada bagian tangan kanan memar dan Adrian mengalami luka pada ba-gian kening memar dan pe-rut memar korban dibawa ke RS Fatmawati.

Danial

Polisi Selidiki KasusTabrakan di Cipete Raya

Jakarta, HanTer - Wa-kil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria men-gatakan bahwa Pemprov DKI akan menambah tem-pat-tempat baru untuk bermain skateboard (papan luncur) di Jakarta.

Penambahan tempat baru ini, menurut Riza, merupakan upaya Pemp-rov DKI dalam rangka menghadirkan ruang terbuka yang dapat di-manfaatkan masyarakat untuk beragam aktivitas. “Kita akan meningkat-kan terus tempat-tempat buat bermain, berolahraga, berkreasi, ruang terbu-ka bagi masyarakat, bagi pecinta skateboard,” kata Ahmad Riza Patria di Ja-karta, kemarin.

Dia menyebut untuk saat ini sendiri sudah ada sejumlah lokasi bermain skateboard di wilayah ibu kota yang bisa digunakan para komunitas skate-board.

“Untuk skateboard kami sudah sediakan di

banyak tempat. Tempatnya itu ada di beberapa tempat, ada yang di Kali Jodo, Du-kuh Atas, kolong flyover Slipi, kolong fl yover Pasar Rebo, di Senayan,” ujar Ahmad Riza Patria.

Riza mengatakan den-gan bertambahnya jumlah ruang terbuka ini diha-rapkan tidak ada lagi ke-jadian penertiban seperti yang dilakukan Satpol PP kepada sejumlah pemain skateboard yang terjaring di trotoar jalan Bundaran HI beberapa waktu lalu.

“ P a k G u b e r n u r menyampaikan akan me-nambah tempat-tempat skateboard di banyak tem-pat. Tentu harapan kami te-man-teman yang bermain, bermainlah di tempatnya. Kalau bermain di trotoar, nanti mengganggu penggu-na jalan,” tuturnya.

Riza pun berharap agar masyarakat dapat mematu-hi aturan dan mengguna-kan fasilitas umum sesuai dengan fungsinya.

Sammy

DKI Siap Tambah Tempat Bermain Skateboard

Jakarta, HanTer - Wali Kota Jakarta Utara Ali Ma-ulana Hakim melantik Kepa-la Suku Dinas (Kasudin), Ke-pala Suku Badan (Kasudan), dan Kepala Puskesmas seba-gai pejabat administrator baru untuk wilayah Jakarta Utara berjumlah tujuh orang pada Jumat (5/3/2021).

"Pada hari ini, Jumat, 5 Maret 2021, saya Wali Kota Jakarta Utara atas nama Gu-bernur DKI Jakarta dengan ini secara resmi melantik saudara-saudara dengan jabatan administrator dan pengawas di lingkungan Kota Jakarta Utara. Saya percaya bahwa saudara-sau-dara akan melaksanakan tu-gas dengan sebaik-baiknya," ujar Ali di Kantor Wali Kota Jakarta Utara, kemarin.

Tujuh pejabat Jakarta Utara yang dilantik seba-gai administrator antara lain Kepala Suku Badan Kepegawaian Neni Maryani, Kepala Suku Badan Perenca-naan Pembangunan Hind-radman Dewantoro, Kepala Suku Dinas Kebudayaan Rofi qoh, Kepala Suku Dinas Pendidikan Sri Rahayu Asih Subekti dan Purwanto, Ke-pala Puskesmas Kecamatan

Cilincing Dian Anggraini serta Kepala Puskesmas Kecamatan Cempaka Putih Dicky Alsadik.

Ali meminta sebagai pejabat untuk menjauhi

korupsi dan segera mencip-takan rencana inovasi sesuai dengan tugas dan fungsinya masing-masing.

Rencana inovasi perce-patan pembangunan harus

segera disusun dan dilaksa-nakan sesuai bidang tugas di tempat yang baru.

"Pejabat harus berani mengambil beban kerja ber-tanggungjawab, namun den-gan tidak menyimpang sedi-kit apapun. Apalagi korupsi," ujar Ali di lantai 14, Kantor Wali Kota Jakarta Utara.

Selain itu, Wali Kota Jakarta Utara juga melantik 26 pejabat pengawas yang dipromosikan maupun di-mutasikan di lingkungan pemerintahannya.

Menurut Ali, promosi jabatan atau mutasi tugas merupakan hal yang lumrah demi kebutuhan suatu or-ganisasi utamanya di ling-kungan tugas Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.

"Saya kira pergantian promosi dan mutasi adalah hal biasa dan lumrah agar tercipta manajemen yang lebih baik, cepat, tepat dan efektif dalam rangka perce-patan pembangunan di Pro-vinsi DKI Jakarta," kata dia.

Total, terdapat 33 pe-jabat yang dilantik Wali Kota Jakarta Utara pada hari ini. Mereka dituntut bersiap siaga, berdaya saing, transparan dan akuntabel

sehingga dapat memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.

Wali Kota Jakarta Utara menyarankan kepada setiap pejabat baru untuk mema-hami visi dan misi serta program kerja Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.

Begitu pun pelaksanaan program kerja harus terenca-na dengan baik dan terarah sesuai dengan Rencana Pem-bangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD), Kegiatan Strategis Daerah (KSD) dan program prioritas Pemerin-tah Provinsi DKI Jakarta.

"Saya berharap peja-bat yang baru dilantik agar cepat beradaptasi dengan lingkungan yang baru, dan secepatnya menyelesaikan tugas di tempat yang lama serta segera diserahteri-makan kepada atasannya langsung," kata Ali.

Selain melantik, Ali juga menyaksikan penandatanga-nan pakta integritas antara Kepala Suku Badan Kepe-gawaian Kota Administrasi Jakarta Utara Neni Maryani dan Sekretaris Badan Ke-pegawaian Provinsi DKI Jakarta Etty Agustijani.

Sammy

Wali Kota Jakut Ingatkan Para Kasudin Jauhi Korupsi

AHMAD RIZA PATRIAISTIMEWA

Senin, 8 Maret 2021Edisi: 11738 | Thn. XLVIII 5MEGAPOLITAN

ALI MAULANA HAKIMISTIMEWA

ISTIMEWA

ISTIMEWA

POLISI BURU PELAKU LAINKASUS PENCULIKAN DI TEBETPetugas Polres Metro Jakarta Selatan tengah memburu pelaku lain terkait kasus dugaan penculikan di kawasan Tebet, Jakarta Selatan.

Kombes Pol Azis Andriansyah

Saat ini sedang pengembangan dugaan pelaku

yang lain

Jakarta, HanTer - Se-belumnya Polres Metro Jakarta Selatan membekuk pelaku yang diduga pela-ku penculikan terhadap seorang korban berinisial BH di Jalan Tebet Timur Dalam Raya, Jakarta Sela-tan.

Kepala Polres Metro Ja-karta Selatan Komisaris Be-sar Polisi Azis Andriansyah dikonfi rmasi membenarkan pengungkapan kasus pencu-likan yang terjadi pada Se-nin (3/3/2021).

Namun, ia belum mem-beberkan informasi lanju-tan termasuk identitas para pelaku dan korban karena masih dalam pengemban-gan.

“Saat ini sedang pen-gembangan dugaan pelaku yang lain,” ucapnya.

Berdasarkan rekaman video dari Reserse Kriminal Polres Metro Jakarta Sela-tan yang sempat diunggah melalui akun Instagram @reskrim_jaksel dan bebera-pa akun Youtube lainnya, polisi membekuk dua orang pelaku.

Pelaku ditangkap se-telah tim gabungan dari

korban dibawa mengguna-kan mobil oleh beberapa orang tidak dikenal.

Saat ini, polisi masih mengembangkan kasus penculikan itu termasuk

mengejar pelaku lain yang diduga terlibat.

Danial

Jakarta, HanTer - Bank DKI meraih penghargaan sebagai Best BUMD yang te-rus mendorong perbankan digital dalam Indonesia Best BUMD Awards 2021 yang diselenggarakan oleh Ma-jalah Warta Ekonomi. Peng-hargaan tersebut diterima secara virtual oleh Pemim-pin Grup Pengembangan Digital & Komunikasi Bisnis Bank DKI, Edo Yudhisti-ra. Demikian disampaikan Sekretaris Perusahaan Bank DKI, Herry Djufraini dalam keterangan tertulisnya di Jakarta, (3/3/2021).

Adapun penghargaan tersebut diberikan atas achievement (prestasi), improvement (perbaikan), dan contribution (kontri-busi) yang telah dilakukan oleh BUMD terkait kinerja bisnis, layanan, dan kontri-busi BUMD terhadap pere-

konomian daerah.Sekretaris Perusahaan

Bank DKI Herry Djufraini, menyampaikan, mewakili segenap manajemen Bank DKI, kami menyampaikan ucapan terima kasih atas apresiasi penghargaan yang telah diberikan terutama kepada para nasabah dan mitra kerja Bank DKI atas kepercayaannya kepada produk dan layanan kami.

“Penghargaan ini men-jadi semangat bagi Bank DKI untuk menjawab kebu-tuhan nasabah serta mewu-judkan masyarakat cash-less dengan terus mendo-rong transaksi non-tunai melalui inovasi produk dan layanan berbasis digital,” te-rangnya di Jakarta, Minggu (7/3/2021).

Diketahui, Bank DKI memiliki komitmen dalam Pengembangan dan imp-

lementasi digital banking berfokus kepada kebutuhan nasabah dalam mewujud-kan sistem pembayaran non-tunai. Hal tersebut di-lakukan Bank DKI, dianta-ranya dengan pengemban-gan Aplikasi dan implemen-tasi yang berfokus kepada komunitas seperti Jakone Erte, Jakone Artri, Jakone Ancol, pengembangan apli-kasi pengajuan kredit online melalui e-Form Consumer Loan serta Pengembangan aplikasi JakOne Mobile melalui penambahan fi tur & layanan sesuai kebutuhan nasabah.

Terbaru, aplikasi JakO-ne Mobile Bank DKI dapat memudahkan pengguna un-tuk melakukan pembayaran transaksi non-tunai melalui CPM (Customer Presented Mode). Dengan CPM, pen-gguna hanya perlu menun-

jukkan QRIS dari JakOne Mobile kepada merchant untuk bertransaksi. Bank DKI juga memiliki produk e-money berbasis kartu, yakni JakCard dan JakLing-ko yang sudah digunakan secara luas sebagai e-ticke-ting untuk moda transporta-si seperti Transjakarta, MRT dan LRT.

Raih sejumlah penghargaan bergengsi

Penghargaan ini me-lengkapi sejumlah peng-hargaan yang diraih Bank DKI di awal tahun ini. Pada tanggal 29 Januari 2021, Unit Usaha Syariah (UUS) Bank DKI meraih Syariah Award 2021 yang diseleng-garakan oleh The Iconomics berkat pertumbuhan kinerja keuangan yang positif di tahun 2020.

Selain itu, pada 5 Feb-ruari 2021, Bank DKI juga meraih 1st The Best Indo-nesia GCG Award VI 2021 kategori BPD BUKU 3 Non

Publik Company dari redak-si Economic Review.

Terakhir, Bank DKI menerimapenghargaan Satisfaction, Loyalty, and

Engagement (SLE) Award 2021 dari majalah Infobank dan Marketing Research Indonesia.

Sammy

Polres Metro Jakarta Sela-tan melakukan penggere-bekan terhadap para pelaku yang diketahui berada di salah satu rumah di Cika-rang Barat, Bekasi.

Sebelumnya, polisi me-nerima laporan dari kakak korban yang mengaku tidak bisa menghubungi BH sejak beberapa hari terakhir.

Kakak korban kemu-dian menyambangi tempat indekos BH dan mendapat keterangan dari petugas keamanan di rumah kos itu yang menyebutkan bahwa

Bank DKI Raih BEST BUMD Award 2021

Jakarta, HanTer - Polres Metro Jakarta Sela-tan mendalami penyebab kecelakaan lalu lintas yang melibatkan empat kenda-raan bermotor di Jalan Ci-pete Raya, Cilandak, pada Minggu dini hari.

“Ini masih dalam penyelidikan,” ujar Kepala Unit Kecelakaan Lalu Lin-tas Polres Metro Jakarta Selatan Ajun Komisaris Polisi Suharno di Jakarta, Minggu (7/3/2021)

Adapun kecelakaan yang terjadi di depan ru-mah makan Aroma Padi itu melibatkan dua mobil dan dua sepeda motor.

Mobil sedan jenis BMW dengan nomor kendaraan B-1984-OI yang dikemu-dikan Abdul Rahman Putra bertabrakan dengan mobil Jazz dengan nomor ken-daraan B-2472-WBB yang dikemudikan Adrian Jazmi

Pirago.Kedua mobil menga-

lami kerusakan berat di bagian depan.

Tabrakan tersebut juga melibatkan dua sepeda motor yakni Honda PCX dengan nomor kendaraan B-4870-SLC yang dikenda-rai Mohamad Aldi dengan Honda Scoopy B-3848-STL yang dikendarai Ibnu Ziyad.

Tidak ada korban jiwa dalam kecelakaan tersebut, namun beberapa di antara mereka mengalami luka ringan dan masih dalam keadaan sadar.

Suharno menjelaskan Abdul Rahman mengalami luka pada bagian tangan kanan memar dan Adrian mengalami luka pada ba-gian kening memar dan pe-rut memar korban dibawa ke RS Fatmawati.

Danial

Polisi Selidiki KasusTabrakan di Cipete Raya

Jakarta, HanTer - Wa-kil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria men-gatakan bahwa Pemprov DKI akan menambah tem-pat-tempat baru untuk bermain skateboard (papan luncur) di Jakarta.

Penambahan tempat baru ini, menurut Riza, merupakan upaya Pemp-rov DKI dalam rangka menghadirkan ruang terbuka yang dapat di-manfaatkan masyarakat untuk beragam aktivitas. “Kita akan meningkat-kan terus tempat-tempat buat bermain, berolahraga, berkreasi, ruang terbu-ka bagi masyarakat, bagi pecinta skateboard,” kata Ahmad Riza Patria di Ja-karta, kemarin.

Dia menyebut untuk saat ini sendiri sudah ada sejumlah lokasi bermain skateboard di wilayah ibu kota yang bisa digunakan para komunitas skate-board.

“Untuk skateboard kami sudah sediakan di

banyak tempat. Tempatnya itu ada di beberapa tempat, ada yang di Kali Jodo, Du-kuh Atas, kolong flyover Slipi, kolong fl yover Pasar Rebo, di Senayan,” ujar Ahmad Riza Patria.

Riza mengatakan den-gan bertambahnya jumlah ruang terbuka ini diha-rapkan tidak ada lagi ke-jadian penertiban seperti yang dilakukan Satpol PP kepada sejumlah pemain skateboard yang terjaring di trotoar jalan Bundaran HI beberapa waktu lalu.

“ P a k G u b e r n u r menyampaikan akan me-nambah tempat-tempat skateboard di banyak tem-pat. Tentu harapan kami te-man-teman yang bermain, bermainlah di tempatnya. Kalau bermain di trotoar, nanti mengganggu penggu-na jalan,” tuturnya.

Riza pun berharap agar masyarakat dapat mematu-hi aturan dan mengguna-kan fasilitas umum sesuai dengan fungsinya.

Sammy

DKI Siap Tambah Tempat Bermain Skateboard

Jakarta, HanTer - Wali Kota Jakarta Utara Ali Ma-ulana Hakim melantik Kepa-la Suku Dinas (Kasudin), Ke-pala Suku Badan (Kasudan), dan Kepala Puskesmas seba-gai pejabat administrator baru untuk wilayah Jakarta Utara berjumlah tujuh orang pada Jumat (5/3/2021).

"Pada hari ini, Jumat, 5 Maret 2021, saya Wali Kota Jakarta Utara atas nama Gu-bernur DKI Jakarta dengan ini secara resmi melantik saudara-saudara dengan jabatan administrator dan pengawas di lingkungan Kota Jakarta Utara. Saya percaya bahwa saudara-sau-dara akan melaksanakan tu-gas dengan sebaik-baiknya," ujar Ali di Kantor Wali Kota Jakarta Utara, kemarin.

Tujuh pejabat Jakarta Utara yang dilantik seba-gai administrator antara lain Kepala Suku Badan Kepegawaian Neni Maryani, Kepala Suku Badan Perenca-naan Pembangunan Hind-radman Dewantoro, Kepala Suku Dinas Kebudayaan Rofi qoh, Kepala Suku Dinas Pendidikan Sri Rahayu Asih Subekti dan Purwanto, Ke-pala Puskesmas Kecamatan

Cilincing Dian Anggraini serta Kepala Puskesmas Kecamatan Cempaka Putih Dicky Alsadik.

Ali meminta sebagai pejabat untuk menjauhi

korupsi dan segera mencip-takan rencana inovasi sesuai dengan tugas dan fungsinya masing-masing.

Rencana inovasi perce-patan pembangunan harus

segera disusun dan dilaksa-nakan sesuai bidang tugas di tempat yang baru.

"Pejabat harus berani mengambil beban kerja ber-tanggungjawab, namun den-gan tidak menyimpang sedi-kit apapun. Apalagi korupsi," ujar Ali di lantai 14, Kantor Wali Kota Jakarta Utara.

Selain itu, Wali Kota Jakarta Utara juga melantik 26 pejabat pengawas yang dipromosikan maupun di-mutasikan di lingkungan pemerintahannya.

Menurut Ali, promosi jabatan atau mutasi tugas merupakan hal yang lumrah demi kebutuhan suatu or-ganisasi utamanya di ling-kungan tugas Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.

"Saya kira pergantian promosi dan mutasi adalah hal biasa dan lumrah agar tercipta manajemen yang lebih baik, cepat, tepat dan efektif dalam rangka perce-patan pembangunan di Pro-vinsi DKI Jakarta," kata dia.

Total, terdapat 33 pe-jabat yang dilantik Wali Kota Jakarta Utara pada hari ini. Mereka dituntut bersiap siaga, berdaya saing, transparan dan akuntabel

sehingga dapat memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.

Wali Kota Jakarta Utara menyarankan kepada setiap pejabat baru untuk mema-hami visi dan misi serta program kerja Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.

Begitu pun pelaksanaan program kerja harus terenca-na dengan baik dan terarah sesuai dengan Rencana Pem-bangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD), Kegiatan Strategis Daerah (KSD) dan program prioritas Pemerin-tah Provinsi DKI Jakarta.

"Saya berharap peja-bat yang baru dilantik agar cepat beradaptasi dengan lingkungan yang baru, dan secepatnya menyelesaikan tugas di tempat yang lama serta segera diserahteri-makan kepada atasannya langsung," kata Ali.

Selain melantik, Ali juga menyaksikan penandatanga-nan pakta integritas antara Kepala Suku Badan Kepe-gawaian Kota Administrasi Jakarta Utara Neni Maryani dan Sekretaris Badan Ke-pegawaian Provinsi DKI Jakarta Etty Agustijani.

Sammy

Wali Kota Jakut Ingatkan Para Kasudin Jauhi Korupsi

AHMAD RIZA PATRIAISTIMEWA

Petugas Polres Metro Jakarta Selatan tengah memburu pelaku lain terkait kasus dugaan penculikan di kawasan Tebet, Jakarta Selatan.

Jakarta, HanTer—Se-belumnya Polres Metro Jakarta Selatan membe-kuk pelaku yang diduga pelaku penculikan ter-hadap seorang korban berinisial BH di Jalan Tebet Timur Dalam Raya, Jakarta Selatan.

Kepala Polres Metro Ja-karta Selatan Komisaris Be-sar Polisi Azis Andriansyah dikonfirmasi membenarkan pengungkapan kasus pencu-likan yang terjadi pada Se-nin (3/3/2021).

Namun, ia belum mem-beberkan informasi lanjutan

termasuk identitas para pela-ku dan korban karena masih dalam pengembangan.

“Saat ini sedang pen-gembangan dugaan pelaku yang lain,” ucapnya.

Berdasarkan rekaman video dari Reserse Kriminal Polres Metro Jakarta Sela-tan yang sempat diunggah melalui akun Instagram @ reskrim_jaksel dan bebera-pa akun Youtube lainnya, polisi membekuk dua orang pelaku.

Pelaku ditangkap se-telah tim gabungan dari Polres Metro Jakarta Se-

latan melakukan penggere-bekan terhadap para pela-ku yang diketahui berada di salah satu rumah di Ci-karang Barat, Bekasi. Saat ini, polisi masih mengem-bangkan kasus penculikan itu termasuk

Sebelumnya, polisi me-nerima laporan dari kakak korban yang mengaku tidak bisa menghubungi BH sejak beberapa hari terakhir.

Kakak korban kemu-dian menyambangi tempat indekos BH dan mendapat keterangan dari petugas keamanan di rumah kos itu yang menyebutkan bahwa korban dibawa mengguna-kan mobil oleh beberapa orang tidak dikenal. menge-jar pelaku lain yang diduga terlibat.

n Danial

POLISI BURU PELAKU LAIN KASUS PENCULIKAN DI TEBETJakarta, HanTer—Pol-

res Metro Jakarta Sela-tan mendalami penyebab kecelakaan lalu lintas yang melibatkan empat kenda-raan bermotor di Jalan Ci-pete Raya, Cilandak, pada Minggu dini hari.

“Ini masih dalam pe-nyelidikan,” ujar Kepala Unit Kecelakaan Lalu Lin-tas Polres Metro Ja-karta Selatan Ajun Komi-saris Polisi Suharno di Ja-karta, Minggu (7/3/2021)

Adapun kecelakaan yang terjadi di depan ru-mah makan Aroma Padi itu melibatkan dua mobil dan dua sepeda motor.

Mobi l sedan jenis B M W d e n g a n n o m o r kendaraan B-1984-OI yang dikemu-dikan Abdul Rahman Putra bertabrak-an dengan mobil Jazz de-ngan nomor ken-daraan B-2472-WBB yang dike-mudikan Adrian Jazmi

Pirago.Kedua mobil menga-

lami kerusakan berat di bagian depan.

Tabrakan tersebut juga melibatkan dua se-peda motor yakni Hon-da PCX dengan nomor kendaraan B-4870-SLC yang dikenda-rai Moha-mad Aldi dengan Honda Scoopy B-3848-STL yang dikendarai Ibnu Ziyad.

Tidak ada korban jiwa dalam kecelakaan terse-but, namun beberapa di antara mereka menga-lami luka ringan dan ma-sih dalam keadaan sadar.

Suharno menjelaskan Abdul Rahman menga-lami luka pada bagian tangan kanan memar dan Adrian mengalami luka pada ba-gian kening me-mar dan pe-rut memar korban dibawa ke RS Fat-mawati.

n Danial

DKI Siap Tambah Tempat Bermain SkateboardJakarta, HanTer—Wa-kil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria me-ngatakan bahwa Pemprov DKI akan menambah tem-pat-tempat baru untuk ber-main skateboard (papan luncur) di Jakarta.

Penambahan tempat baru ini, menurut Riza, merupakan upaya Pem prov DKI dalam rangka meng-hadirkan ruang terbuka yang dapat dimanfaatkan masyarakat untuk beragam aktivitas. “Kita akan me-ningkatkan terus tempat-tempat buat bermain, be-rolahraga, berkreasi, ruang terbuka bagi masyarakat, bagi pecinta skateboard,” kata Ahmad Riza Patria di Jakarta, kemarin.

Dia menyebut untuk saat ini sendiri sudah ada sejumlah lokasi bermain skateboard di wilayah ibu kota yang bisa digunakan para komunitas skateboard.

“Untuk skateboard kami sudah sediakan di banyak tempat. Tempatnya itu ada di beberapa tempat, ada yang di Kali Jodo, Du-kuh Atas, kolong flyover Slipi, kolong flyover Pasar Rebo, di Senayan,” ujar Ahmad Riza Patria.

Riza mengatakan den-gan bertambahnya jumlah ruang terbuka ini diha-rapkan tidak ada lagi ke-jadian penertiban seperti yang dilakukan Satpol PP kepada sejumlah pemain skateboard yang terjaring di trotoar jalan Bundaran HI beberapa waktu lalu.

“Pak Gubernur me-nyampaikan akan me-nam-bah tempat-tempat skate-board di banyak tempat. Tentu harapan kami te-man-teman yang bermain, bermainlah di tempatnya. Kalau bermain di trotoar, nanti mengganggu penggu-na jalan,” tuturnya.

Riza pun berharap agar masyarakat dapat mematu-hi aturan dan mengguna-kan fasilitas umum sesuai dengan fungsinya.

n Sammy

Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria

PT BERLIAN LAJU TANKER TbkBerkedudukan di Jakarta, Indonesia

(“Perseroan”)

PEMBERITAHUAN KEPADA PARA PEMEGANG SAHAM HASIL RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM LUAR BIASA KETIGA

PT. Berlian Laju Tanker Tbk., berkedudukan di Jakarta (selanjutnya disebut “Perseroan”) telah menyelenggarakan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa Ketiga (selanjutnya disebut “Rapat Ketiga”) Perseroan, sebagai berikut:

A. Bahwa pada hari Kamis, tanggal 04 Maret 2021, pukul 10.25 s/d pukul 10.59 WIB bertempat di Wisma BSG, Lantai 7 Jl. Abdul Muis No. 40, Jakarta (10160), telah diadakan Rapat Ketiga Perseroan.

Mata Acara Rapat Ketiga sebagai berikut:1. Perubahan Pasal 3 Anggaran Dasar Perseroan terkait Maksud dan Tujuan Serta Kegiatan Usaha

untuk menyesuaikan dengan Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia (KBLI) 2017.

2. Perubahan Pasal 4 Anggaran Dasar Perseroan terkait Modal sehubungan dengan pelaksanaan penambahan Modal Disetor.

3. Perubahan ketentuan Pasal 14 dan Pasal 17 Anggaran Dasar Perseroan terkait Direksi dan Dewan Komisaris.

4. Perubahan Ketentuan Anggaran Dasar Perseroan untuk disesuaikan dengan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 15/POJK.04/2020 tentang Rencana dan Penyelenggaraan Rapat Umum Pemegang Saham Perusahaan Terbuka dan Nomor 16/POJK.04/2020 tentang Pelaksanaan Rapat Umum Pemegang Saham Perusahaan Terbuka Secara Elektronik.

B. Bahwa Rapat Ketiga Perseroan dihadiri oleh:1. Pengurus Perseroan: Rapat Ketiga dihadiri oleh Dewan Komisaris dan Anggota Direksi, yaitu:

Dewan Komisaris: Komisaris : Bapak SAFZEN NOERDIN Komisaris Independen : Bapak ANTONIUS JOENOES SUPIT Direksi: Direktur Utama : Ibu SIANA ANGGRAENI SURYA Direktur : Bapak A. YULIAN HERY ERNANTO Direktur Independen : Bapak DRS. BENNY RACHMAT2. Pemegang Saham: Rapat Ketiga dihadiri oleh sebanyak 11.228.241.946 lembar saham atau setara dengan 44,64%

dari jumlah seluruh saham yang disetor yang telah tercatat dalam Daftar Pemegang Saham Perseroan, yaitu sejumlah 25.150.115.906 (dua puluh lima milyar seratus lima puluh juta seratus lima belas ribu sembilan ratus enam) saham setelah dikurangi dengan jumlah saham sebesar 31.027.111 (tiga puluh satu juta dua puluh tujuh ribu seratus sebelas) saham yang dibeli kembali oleh Perseroan (buyback shares), karenanya ketentuan yang diatur dalam Pasal 13 ayat butir b Anggaran Dasar Perseroan telah terpenuhi, sehingga Rapat Kedua adalah sah dan dapat mengambil keputusan yang sah dan mengikat.

3. Lembaga Penunjang Pasar modal: a. Notaris: Firdhonal SH b. Biro Administrasi Efek: PT. Sinartama Gunita c. Kantor Akuntan Publik: Kosasih, Nurdiyaman, Mulyadi, Tjahjo dan Rekan

C. Dalam Rapat Ketiga, para pemegang saham diberikan kesempatan untuk mengajukan pertanyaan dan/atau untuk memberikan pendapat terkait setiap Agenda Rapat Ketiga.

D. Jumlah Pemegang Saham yang mengajukan pertanyaan dan/atau memberikan pendapat: a. Agenda Pertama : Nihil b. Agenda Kedua : Nihil c. Agenda Ketiga : Nihil d. Agenda Keempat : Nihil

E. Hasil Pemungutan suara: Agenda Abstain Tidak Setuju Setuju Kesatu 0 saham 0 saham 11.228.241.946 saham (0%) (0%) (100%) Kedua 0 saham 0 saham 11.228.241.946 saham (0%) (0%) (100%) Ketiga 0 saham 0 saham 11.228.241.946 saham (0%) (0%) (100%) Keempat 0 saham 0 saham 11.228.241.946 saham (0%) (0%) (100%)

F. Mekanisme Pengambilan keputusan Rapat Ketiga adalah sebagai berikut: Pengambilan keputusan dilakukan berdasarkan musyawarah untuk mufakat. Dalam hal keputusan musyawarah untuk mufakat tidak tercapai, maka keputusan diambil dengan

pemungutan suara berdasarkan suara setuju lebih dari ½ (satu per dua) bagian dari jumlah suara yang dikeluarkan secara sah dalam Rapat Ketiga untuk semua keputusan Rapat Ketiga.

G. Keputusan Rapat Ketiga Dalam Rapat Ketiga telah diambil keputusan sebagai berikut:

1. Mata Acara Kesatu Menyetujui usulan Perubahan Pasal 3 Anggaran Dasar Perseroan terkait Maksud dan Tujuan Serta

Kegiatan Usaha untuk menyesuaikan dengan Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia (KBLI) yang disampaikan dalam Rapat Ketiga dan Matriks Perubahan Anggaran Dasar Perseroan.

2. Mata Acara Kedua Sejak ditutupnya Rapat Ketiga, akan dilakukan penyesuaian kata demi kata dalam Pasal 4

Anggaran Dasar, yang mencerminkan Modal Dasar Ditempatkan/Disetor Perseroan sebagaimana yang telah diuraikan oleh Direksi Perseroan dalam Rapat Ketiga dan Matriks Perubahan Anggaran Dasar Perseroan.

3. Mata Acara Ketiga Menyetujui usulan Perubahan Pasal 14 dan Pasal 17 Anggaran Dasar Perseroan untuk disesuaikan

dengan ketentuan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 33/POJK.04/2014 tentang Direksi dan Dewan Komisaris Emiten atau Perusahaan Publik.

4. Mata Acara Keempat Menyetujui usulan Perubahan Anggaran Dasar Perseroan untuk disesuaikan dengan ketentuan

Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 15/POJK.04/2020 tentang Rencana dan Penyelenggaraan Rapat Umum Pemegang Saham Perusahaan Terbuka dan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 16/POJK.04/2020 tentang Pelaksanaan Rapat Umum Pemegang Saham Perusahaan Terbuka Secara Elektronik sehingga beberapa pasal dalam Anggaran Dasar Perseroan mengalami perubahan sesuai dengan Matriks Perubahan Anggaran Dasar Perseroan.

Jakarta, 8 Maret 2021PT BERLIAN LAJU TANKER Tbk

Direksi

PT BERLIAN LAJU TANKER TbkDomiciled in Jakarta, Indonesia

(“Company”)

ANNOUNCEMENT OF THE RESOLUTION OF THE THIRD EXTRAORDINARY GENERAL MEETING OF SHAREHOLDERS

PT. Berlian Laju Tanker Tbk., domiciled in Jakarta (hereinafter, called the “Company”), has held the Third Extraordinary General Meeting of Shareholders (hereinafter called “Third Meeting”) of the Company as follows:

A. That on Thursday, March 04, 2021 at 10.25 AM until 10.59 AM, held at Wisma BSG, Lantai 7 Jl. Abdul Muis No. 40, Jakarta (10160), has been held Third Meeting of Company.

Agendas of Third Meeting are as follows:1. Amendment to Article 3 of the Company’s Articles of Association relating to the Purpose, Objectives

and Business Activities to adjust to the 2017 Indonesian Business Field Standard Classification (KBLI).

2. Amendment to Article 4 of the Company’s Articles of Association related to Capital in connection with the increase of paid-up capital.

3. Amendment to Article 14 of the Company’s Articles of Association regarding to Board of Directors and Board of Commissioners.

4. Amendment to the Articles of Association of the Company to be adjusted to the Financial Services Authority Regulation No. 15/POJK.04/2020 concerning Plans and Conducting of the General Meeting of Shareholders of Public Company, No. 16/POJK.04/2020 concerning the Implementation of a Electronic General Meeting of Shareholders of Public Company

B. The Third Meeting was attended by:1. Management of the Company: The Third Meeting was attended by the Board of Commissioners and Board of Directors of the

Company: Board of Commissioners: Commissioner : Mr. SAFZEN NOERDIN Independent Commissioner : Mr. ANTONIUS JOENOES SUPIT Board of Directors: President Director : Ms. SIANA ANGGRAENI SURYA Director : Mr. A. YULIAN HERY ERNANTO Independent Director : Mr. DRS. BENNY RACHMAT2. Shareholders: The Second Meeting was attended by 11.228.241.946 shares or equivalent to 44,64% of the

total shares issued and registered in Shareholders List of the Company which amounted of 25.150.115.906 (twenty five billion one hundred fifty million one hundred fifteen thousand and nine hundred six) shares after deducted by 31.027.111 (thirty one million twenty seven thousand one hundred eleven) shares which has been bought back by Company (buy back shares) therefore, the provision that regulated in Article 13 clause 2 sub b of Company’s Article if Association has been fulfilled, and the Second Meeting is valid and can make legal and binding decision.

3. Capital Market Supporting Institution are: a. Notary: Firdhonal SH b. Share Registrar: PT. Sinartama Gunita c. Public Accountant: Kosasih, Nurdiyaman, Mulyadi, Tjahjo dan Rekan

C. At the Third Meeting, the shareholders were given opportunities to ask and/or give opinion related to each of the Third Meeting Agendas.

D. The number of shareholders who asked questions and/or gave opinion: a. First Agenda : Null b. Second Agenda : Null c. Third Agenda : Null d. Fourth Agenda : Null

E. Voting results: Agenda Abstain Against For First 0 shares 0 shares 11.228.241.946 shares (0%) (0%) (100%) Second 0 shares 0 shares 11.228.241.946 shares (0%) (0%) (100%) Third 0 shares 0 shares 11.228.241.946 shares (0%) (0%) (100%) Fourth 0 shares 0 shares 11.228.241.946 shares (0%) (0%) (100%)

F. Mechanism of decission making of the Third Meeting is as follows: Decission making is based on discussion for agreement. In the event where deliberation to reach consensus is not reached, then the resolutions shall be made

by voting with affirmative vote more than ½ (one per two) of the number of the valid votes issued on the Third Meeting for all resolutions of the Third Meeting.

G. Resolutions of the Third Meeting Resolutions has been made in the Third Meeting as follows:

1. First Agenda Approved the proposed Amendment to Article 3 of the Company’s Articles of Association related to

the Purpose and Objectives and Business Activities to conform to the Indonesian Standard Business Classification (KBLI) which was presented at the Third Meeting and the Matrix of Amendments to the Articles of Association of the Company.

2. Second Agenda for-word adjustments in Article 4 of the Articles of Association, to reflect the Company’s Authorized/

Paid-Up Capital as described by the Company’s Directors in the Third Meeting and the Matrix of Amendments to the Company’s Articles of Association.

3. Third Agenda Approved the proposed amendments to Article 14 and Article 17 of the Company’s Articles of

Association to comply with the provisions of the Financial Services Authority Regulation No. 33/POJK.04/2014 concerning the Board of Directors and Board of Commissioners of Issuers or Public Companies.

4. Fourth Agenda Approved the proposed Amendment to the Company’s Articles of Association to comply with the

provisions of the Financial Services Authority Regulation No. 15 / POJK.04 / 2020 concerning Planning and Implementation of General Meeting of Shareholders of Public Companies and Financial Services Authority Regulation No. 16 / POJK.04 / 2020 concerning the Implementation of the General Meeting of Shareholders of Public Companies Electronically so that several articles in the Articles of Association of the Company are amended according to the Matrix of Amendments to the Articles of Association of the Company.

Jakarta, March 8, 2021PT BERLIAN LAJU TANKER Tbk

Board of Directors

Uk. 6kol x 350Mm (Harian TERBIT)