PEMASANGAN GELANG

5
Jl. Raya Pajajaran No. 101 Pamulang Barat Kota Tangerang Selatan PEMASANGAN GELANG IDENTITAS PASIEN No. Dokumen No. Revisi Halaman Prosedur Tetap Tanggal Terbit Ditetapkan Direktur, Drg. Hj. Maya Mardiana, MARS NIP.197008192002122005 NO. PELAKSANAAN 1. Definisi 2. Tujuan 3. Kebijakan Pemasangan Gelang Pasien adalah proses pemasangan gelang identitas terhadap pasien rawat inap dan pasien yang dilakukan tindakan invasif. 1. Mencegah terjadinya kesalahan atau kekeliruan terhadap pasien disemua aspek diagnosis dan pengobatan. 2. Sebagai pedoman dalam mengidentifikasi pasien rawat inap dengan pengunjung atau keluarga pasien Kebijakan Direktur Rumah Sakit Umum Kota

description

CGJ

Transcript of PEMASANGAN GELANG

Page 1: PEMASANGAN GELANG

Jl. Raya Pajajaran No. 101 Pamulang Barat

Kota Tangerang Selatan

PEMASANGAN GELANGIDENTITAS PASIEN

No. Dokumen No. Revisi Halaman

Prosedur Tetap

Tanggal Terbit DitetapkanDirektur,

Drg. Hj. Maya Mardiana, MARSNIP.197008192002122005

NO. PELAKSANAAN

1. Definisi

2. Tujuan

3. Kebijakan

4. Prosedur

Pemasangan Gelang Pasien adalah proses pemasangan gelang

identitas terhadap pasien rawat inap dan pasien yang dilakukan

tindakan invasif.

1. Mencegah terjadinya kesalahan atau kekeliruan terhadap pasien

disemua aspek diagnosis dan pengobatan.

2. Sebagai pedoman dalam mengidentifikasi pasien rawat inap

dengan pengunjung atau keluarga pasien

Kebijakan Direktur Rumah Sakit Umum Kota Tangerang Selatan

tentang Pedoman Identifikasi Pasien dan Pedoman Pelaksanaan

Sistem Identifikasi Pasien

1. Setelah pasien terdaftar sebagai pasien rawat inap/ IGD/ VK

yang memerlukan tindakan invasif, maka akan diberikan gelang

identitas sesuai dengan jenis kelamin yaitu :

untuk pasien perempuan pilih warna merah muda

untuk pasien laki-laki gelang pilih warna biru muda

Page 2: PEMASANGAN GELANG

2. Tulisan pada gelang identitas adalah : nama pasien dan nomor

rekam medis sesuai dengan rekam medis pasien yang diberikan

RS.

3. Tulisan tersebut harus jelas dan mudah terbaca serta memakai

tinta yang tidak mudah luntur.

4. Pemasangan gelang identitas ini dilaksanakan pada saat pasien

tiba di ruangan/IGD/VK/IBS/IRJ sebelum melakukan tindakan.

5. Petugas yang memasang gelang identitas pada pasien adalah

perawat/ bidan ruangan yang menerima pasien saat kontak

pertama pasien masuk ruang rawat inap/IGD/VK/IBS/IRJ yang

memerlukan tindakan invasif.

6. Prosedur pemasangan gelang identitas pasien sebagai berikut :

a. Perawat/bidan memberi salam sesuai dengan waktu pasien

tiba di ruang perawatan.

b. Perawat/ bidan memperkenalkan diri dengan menyebut

nama dan unit kerja.

c. Perawat/ bidan menjelaskan maksud dan tujuan pemasangan

gelang identitas pasien sebagai berikut: “Untuk keselamatan

pasien yang dirawat di ruangan ini, maka saya akan

memasang gelang identitas. Tujuannya adalah untuk

memastikan identitas bapak atau ibu dengan benar dalam

mendapatkan pelayanan dan pengobatan selama di rumah

sakit ini, dan selama berada di ruang perawatan, kami akan

selalu melakukan konfirmasi identitas dengan meminta

bapak atau ibu untuk menyebutkan nama dan tanggal lahir/

umur atau nama dan alamat untuk dicocokkan dengan data

pada gelang identitas tersebut”.

d. Menginformasikan kepada pasien bahwa gelang identitas

harus selalu dipakai sampai pasien diperbolehkan pulang

e. Ucapkan terima kasih atas pengertian dan kerjasamanya.

7. Prosedur verifikasi identitas pasien akan selalu dilaksanakan

Page 3: PEMASANGAN GELANG

5. Unit Terkait

pada saat pemberian obat, pemberian transfusi darah,

pengambilan sampel untuk pemeriksaan laboratorium,

pemeriksaan radiologi, bila akan dilakukan tindakan dokter,

transfer pasien, dan pada saat konfirmasi kematian;

8. Pada identitas gelang pasien dapat diberikan label dengan

menyesuaikan kondisi pasien sebagai berikut :

a. Label warna merah untuk pasien dengan alergi tertentu,

setelah pasien diketahui mengalami alergi tertentu baik jenis

obat atau makanan.

b. Label warna kuning untuk pasien yang beresiko jatuh setelah

dilakukan pengkajian resiko jatuh melalui :

Scoring Humpty Dumty untuk pasien anak-anak

Scoring Morse Fall Risk untuk pasien dewasa

Scoring Ontario Sydney untuk pasien geriatri

9. Label warna ungu untuk pasien Do Not Resuscitate (DNR)

setelah ada keputusan DNR ditetapkan dan pasien/ keluarga

menanda tangani persetujuan Informed Concert DNR

1. Sub bagian Rekam Medik, Evaluasi dan Pelaporan

2. Instalasi Gawat Darurat

3. Instalasi Rawat Inap

4. Instalasi Kamar Bersalin

5. Instalasi Care Unit.