Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

60
SOSIALISASI HASIL EVALUASI UJIAN NASIONAL 2015 DAN KEBIJAKAN UJIAN NASIONAL TAHUN 2016 Jakarta, 2 November 2015

description

Paparan BSNP 2015

Transcript of Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

Page 1: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

SOSIALISASI

HASIL EVALUASI UJIAN NASIONAL 2015DAN

KEBIJAKAN UJIAN NASIONAL TAHUN 2016

Jakarta, 2 November 2015

Page 2: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

Pendahuluan

Hasil Evaluasi UN 2015

Pelaksanaan UN 2016

AGENDA

1. Kebijakan Umum 2. Pengaturan Teknis

a. UN Perbaikan 2015 b. UN 2016

Page 3: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

Pendahuluan

1

Page 4: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

Amanat UUD 1945 Tentang Pendidikan

• Berdasarkan UUD 1945, secara jelas telah disebutkan bahwaTujuan Pendidikan adalah:• “Mencerdaskan kehidupan bangsa dan mengembangkan

manusia Indonesia seutuhnya, yaitu manusia yang beriman danbertakwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa dan berbudi pekertiluhur, memiliki pengetahuan dan ketrampilan, kesehatanjasmani dan rohani, kepribadian yang mantab dan mandiri sertarasa tanggung jawab kemasyarakatan dan kebangsaan.

Halaman 4

Page 5: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

Pendidikan Bermutu

Standar Nasional Pendidikan

Mewujudkan

sistem pendidikan

sbg pranata sosial

yg kuat dan

berwibawa untuk

memberdayakan

semua warga

negara agar

berkembang

menjadi manusia

yg berkualitas,

mampu dan

proaktif menjawab

tantangan jaman

Reformasi

Pendidikan:

menekankan pada

implementasi

prinsip

demokrasi,

otonomi,

desentralisasi

dan

akuntabilitas

publik

REFORMASI PENDIDIKAN: Dicanangkannya Pendidikan Berbasis

Standar pada Sistem Pendidikan Nasional, UU 20/2003

VISI

Pendidikan

Nasional

Pendidikan Bermutu

Standar Nasional Pendidikan (SNP)

Page 6: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

SNP digunakan sebagai acuan untuk mewujudkan tujuan pendidikan nasional(UU Sisdiknas 20/2003)

6

Reformasi Pendidikan Mengacu Ke-Delapan SNP

Page 7: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

StandardStandard

SatuanPendidikan

Fasilitator/Regulator

EvaluatorStandard NasionalPendidikan (SNP)

Indikator-2

AkreditasiKurikulum

Investasi/Regulasi

BANBSNP

Dirjen Dikti

Dirjen Dasmen

Dirjen Paudni

BalitbangSekjen

TK, SD….., PT

Kualifikasi

ProfesiBNSP SKKNI

KKNIBSNP

DuniaPendidikan

DuniaKerja

SPMI/SPME

R&D/PPM

Ekosistem Sistem Pendidikan Nasional

Page 8: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

Pendidikan

Berbasis Standar

Kuriku-lum

Buku Teks

GuruUjian

Nasional

EmpatSNP

SKL, SI, St. Proses dan St Penilaian

menjadi acuan pengembangan

kurikulum

KI dan KD dalam struktur kurikulum mengacu pada

SKL dan SI Buku teks mengacu pada KI, KD, dan lingkup materi.

Guru melakukan penilaian melalui Classroom assessment Satuan pendidikan melakukan penilaian melalui School Assessment

Pemerintah melakukan Penilaian melalui National

Assessment (Ujian Nasional)

Interaksi SNP, Kurikulum, Buku Teks, Guru, dan Ujian Nasional

1

2

3

45

Page 9: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

Hasil Evaluasi UN 2015

2

REKOMENDASI BSNP TENTANG UJIAN NASIONAL YANG CREDIBLE, ACCEPTABLE, DAN ACCOUNTABLE

Berdasarkan Kegiatan BSNP Tahun 2015 “Evaluasi Ujian Nasional”

Page 10: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

LATAR BELAKANG Ujian Nasional (UN)

• Salah satu ciri pendidikan berkualitas adalah adanya sistem penilaian yang credible, acceptable, dan accountable.

• Dengan semangat untuk melakukan perubahan dan peningkatan mutu pendidikan nasional, BSNP bersama Balitbang Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan serta instansi terkait lainnya selalu berusaha untuk meningkatkan kualitas pelaksanaan UN berdasarkan hasil evaluasi dan masukan dari lapangan.

Page 11: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

TIM AHLI

1. Prof. Djemari Mardapi, Ph.D2. Prof. M. Yunan Yusuf Tanjung3. Bahrul Hayat, Ph.D4. Jahja Umar, Ph.D5. Prof. Dr. Kumaidi6. Prof. Dr. Abdulrahman A. Ghani7. Prof. Dr. Mohammad Ali, M.Pd.,

M.A.8. Dr. Ahmad Muchlis9. Prof. Dr. Suratno, M.Pd.10. Prof. Dr. Ir. Rudjito A. Suwignyo11. Dr. Ir. Hari Wijayanto, M.Si.

12. Dr. Ir. I Made Sumertajaya, M.Si13. Deni Hadiana, M.Si.14. Dr. Wasis, M.Si

15. Diat Nurhidayat, S. Pd., M.TI

BSNP:

1. Dr. Teuku Ramli Zakaria, M.A(Koordinator)

2. Dr. Ir. Kiki Yuliati, M.Sc.3. Dr. Nanang Arif Guntoro, M.Si4. Bambang Suryadi, Ph.D

Page 12: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

METODE EVALUASI

PenyusunanRancangan Evaluasi

Pembentukan Tim Ahli

Penyusunan NaskahAkademik

(metodologi) danInstrumen Evaluasi

Pengumpulan Data dan Informasi: Focus

Group Discussion(FGD) di 15 Provinsi

PerumusanRekomendasi

Page 13: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

HASIL EVALUASI PENYELENGGARAAN UN

Tujuan UN dan Pemanfaatan hasil UN

Kelembagaan Penyelenggara UN

Penyelenggaraan dan pelaksanaan UN

Page 14: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

Tujuan UN dan Pemanfaatan Hasil UN (1)

Ujian Nasional sebagai Quality Control (QC)

• Pemerintah melalui Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, melanjutkan kebijakan penyelenggaraan Ujian Nasional (UN) yang berbasis pada standar nasional pendidikan sebagai alat pengendali mutu lulusan (quality control) pada jenjang pendidikan dasar dan menengah.

Penjaminan Mutu (Quality Assurance) untuk Ketuntasan Belajar

• Pemerintah melakukan secara sungguh-sungguh proses penjaminan mutu sekolah/madrasah melalui penguatan proses belajar mengajar berbasis ketuntasan belajar (mastery learning) disertai penilaian hasil belajar di kelas secara berkelanjutan oleh guru.

Page 15: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

Tujuan UN dan Pemanfaatan Hasil UN (2)

Ujian Nasional untuk Peningkatan Mutu Berkelanjutan

• Pemerintah, Pemerintah Daerah, dan penyelenggara pendidikan secara sungguh-sungguh melakukan analisis terhadap hasil Ujian Nasional dan menggunakannya untuk melakukan berbagai intervensi kebijakan dalam rangka meningkatkan mutu sekolah/madrasah pada jenjang pendidikan dasar dan menengah.

Ujian Nasional untuk Sertifikasi

• Pemerintah menggunakan hasil Ujian Nasional untuk sertifikasi lulusan, sebagai bukti dan pengakuan pencapaian kompetensi lulusan pada jenjang pendidikan dasar dan menengah yang bersifat nasional.

Page 16: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

Tujuan UN dan Pemanfaatan Hasil UN (3)

Ujian Nasional sebagai Pertimbangan Seleksi

•Dalam rangka menjamin keadilan, pemerataan, efektivitas, dan efisiensi penyelenggaraan pendidikan, Pemerintah menggunakan hasil Ujian Nasional sebagai dasar pertimbangan penerimaan peserta didik pada jenjang pendidikan menengah dan tinggi.

Page 17: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

Kelembagaan Penyelenggara UN

• Ujian Nasional diselenggarakan oleh badan yang independen danaccountable

• Pemerintah memperkuat kelembagaan penyelenggara UN (Badan Standar Nasional Pendidikan, BSNP) sebagai otoritas yang bersifat mandiri dan bertanggung jawab dalam penyelenggaraan Ujian Nasional.

• Penguatan kelembagaan dimaksud meliputi aspek kewenangan, struktur organisasi, sarana prasarana, sumber daya manusia, dan sumber daya lainnya.

Page 18: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

Penyelenggaraan dan Pelaksanaan UN

• Perluasan UN-BK

• Peningkatan resource sharing dalam pelaksanaan UN-BK

• Pengembangan dan pengelolaan bank soal nasional yang terkalibrasi untuk menjamin ketersediaan soal Ujian Nasional yang berkualitas

Page 19: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

2015 2016

• Perluasan UN-BK• classroom assessment BK• item banking• Sosialisasi scoring dengan Item

Response Theory (IRT)• Integrasi Data: Pendataan peserta

UNPK dari PKBM melalui Dapodik/PDSPK.

2017 2018

• Rintisan UN-BK• UN tidak

menentukan kelulusan• BSNP melakukan evaluasi UN

• Penguatan otoritaspenyelenggara UN (Evaluasi/Testing Center) dalam aspek legal, kelembagaan, SDM (BSNP, Puspendik, LPMP)

• Penerapan scoring dengan IRT• Evaluasi pencapaian SKL

• Peningkatan manfaat UN • Hasil UN sebagai dasar

peningkatan mutu pendidikansecara berkelanjutan

• Tercapainya sistem penilaianpendidikan yang credible, acceptable, & accountable

Peta Jalan (Road Map) UN dan Penilaian Pendidikan

Page 20: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

Sistem Penilaian Pendidikan yang Credible, Acceptable, & Accountable

Ada lembaga pengujian yang mandiri, credible, memilikiotoritas penuh dalampengujian dan penilaianpendidikan.

Page 21: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

Pelaksanaan UN 2016: Kebijakan Umum

3

Page 22: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

Kebijakan UN 2016

BentukUjian

Menggunakan naskah dan UN berbasis computer (UN-BK)

Memperluas pelaksanaan UN-BKdengan menentukan testing center berbasis resource sharing

Page 23: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

JADWAL PELAKSANAAN UN 2016

UN 2015, sudah

UN untukPerbaikanhasil UN

2015

UN 2016 – SMA

Sederajat

UN 2016 –SMP

Sederajat

UN 2016 –PERBAIKAN

Oktober 201622 Feb – 5 Maret

UN: 4-6 April Susulan: 11-13 April

UN: 9-12 MeiSusulan: 16-19 Mei

Page 24: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

Perbandingan UN 2015 dan UN 2016 (1)

Aspek UN 2015 UN 2016PeraturanMendikbud

Berlaku satu tahun Mengatur kebijakan dasar, berlaku multi tahun

Mengatur Kriteria Kelulusandan Penyelenggaraan UN

Mengatur Penilaian Hasil Belajar OlehPemerintah Melalui Ujian Nasional dan Penilaian Hasil Belajar Oleh Satuan Pendidikan

Kisi-kisi Soal UN Sesuai KTSP Irisan cakupan materi antara KTSP danKurikulum 2013

PelaksanaanUN-BK

Verifikasi dan penetapansatuan pendidikanpelaksana UN-BK dilakukanoleh Panitia UN Pusat

Melibatkan lima PTN untuk verifikasi calonpelaksana UN-BK di Provinsi di P. Jawa.Penetapan satuan pendidikan pelaksana UN-BK dilakukan oleh Dinas Pendidikan Provinsi

Page 25: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

Perbandingan UN 2015 dan UN 2016 (2)

Aspek UN 2015 UN 2016Sekolah terkenadampak asap

Tidak diatur Pengaturan UN khusus untuk sekolah terkenadampak asap

SatuanPendidikanKerjasama

Tidak diatur Diatur khusus

Peran PerguruanTinggi Negeri

Memindai LJUN jenjang SMA sederajat

Lebih luas

Pembobotannilai

Ada pengaturanpembobotan nilai akhir S/M

Tidak diatur

Penyerahan nilaiS/M

nilai ujian dikirim sebelumUN

paling lambat seminggu sebelumpengumuman kelulusan dari satuanpendidikan

Page 26: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

Perbandingan UN 2015 dan UN 2016 (3)

Aspek UN 2015 UN 2016Pendaftaranpeserta

Melalui Dinas Melalui Dapodik

SatuanPendidikanKerjasama

Tidak diatur Diatur khusus

Peran PerguruanTinggi Negeri

Memindai LJUN jenjang SMA sederajat

Lebih luas

Pembobotannilai

Ada pengaturanpembobotan nilai akhir S/M

Tidak diatur

Penyerahan nilaiS/M

nilai ujian dikirim sebelumUN

paling lambat seminggu sebelumpengumuman kelulusan dari satuanpendidikan

Page 27: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

Pelaksanaan UN 2016: Pengaturan Teknis

4

Page 28: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

1. Bersifat pilihan (tidak wajib) bagi peserta UN tahun 2015 yang telahlulus dari satuan pendidikan pada jenjang SMA/MA/ SMAK/SMTK, SMK/MAK, dan Program Paket C memiliki nilai kurang dari atau sama dengan 55 (lima puluh lima) pada mata ujian tertentu.

2. Ujian berbasis komputer (UN-BK)/Computer Based Test (CBT). 3. Soal UNP mengacu pada kisi-kisi UN 2015. 4. Calon peserta mendaftar secara daring (online) di website dengan

alamat http://unp.kemdikbud.go.id. 5. Tempat UNP di provinsi asal, provinsi domisili saat ini, atau provinsi

terdekat.6. Pelaksanaan UNP pada tanggal 22 Februari s.d. 5 Maret 2016

UN PERBAIKAN

Page 29: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

No. Satuan Pendidikan Jumlah (orang)

1. SMA 38.448

2. SMK 16.302

3. Paket C 84

Total 54.834

CALON PESERTA UN PERBAIKAN

Page 30: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

UN PERBAIKAN

Page 31: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

Regulasi (Permendikbud) 1. Masa berlaku Peraturan Menteri tentang Ujian Nasional dibuat lebih dari

satu tahun. 2. Permendikbud mencakup hal-hal yang generik (norma umum), hal-hal

yang spesifik diatur dalam POS UN yang ditetapkan BSNP dan disusun setiap tahun.

3. Pendataan peserta UNPK diintegrasikan melalui Dapodik/PDSPK

Bentuk1. UN berbasis kertas dan UN berbasis komputer 2. Memperluas pelaksanaan UN-BK dengan menentukan testing center

berbasis resource sharing

Kebijakan Dasar UN 2016

Page 32: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

10

Ujicoba UN- BT di sekolah (Feb-Maret)

Penyusunan Permendikbuddan POS UN

Sosialisai UNCetak &distribusi DNT; Cetak kartu peserta(SMA/SMP - 3/10 Jan)

Proses pencetakaan dan distribusi bahan UN

11 12 1 2987

2015 2016

Pemilihan & penetapan penulis kisi dan butir soal UN

Workshop penyusunan kisi dan butir soal UN

Pengembangan kisi dan butir soal UN

Pengumuman kisi soal UN

Pengiriman data peserta SILN (SMA) ke panitia UN

Pengiriman data peserta SILN (SMP) ke panitia UN

Cetak, Validasi, dan

Verfikasi DNS

(Des)Pengiriman nilaisekolah ke pusat (Jan-Feb)

Pengumpulan entri data, dan pencetakan DCP (Okt-Des)

UN-CBT PerbaikanTahun 201522-23 Feb; SMA22-24 Feb; SMK

Pelatihan proktor &teknisi (Des-Jan)

Penetapan proktor &teknisi

Penetapan sekolah penyelenggara UN-CBT

Verifikasi sekolah calon penyelenggara UN-CBT

UN-BK

UN-PBT

Sosialisasi pelaksanaan UN-CBT

Pendataan nominasi sekolah penyelenggara UN-BK

Penyiapan program aplikasi

TimelineUN Februari 2016

Page 33: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

KISI-KISI DAN SOAL UN 2016

1.Kisi-kisi memuat cakupan materi dan level kognitif untuk setiap matapelajaran, jenjang, dan jenis pendidikan.

2.Materi yang diujikan dalam UN adalah materi yang diajarkan padakurikulum yang berlaku berdasarkan Permendikbud No. 22 Tahun 2006 dan Permendikbud 64 Tahun 2013.

3.Kisi-kisi dikembangkan oleh pakar materi dari perguruan tinggi dan guru berpengalaman di bawah koordinasi BSNP dan Puspendik.

Page 34: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

Level Kognitif Materi 1 Materi 2 Materi n

Pengetahuandan Pemahaman

Aplikasi

Penalaran danLogika

FORMAT KISI-KISI UN 2016

Page 35: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

PENYIAPAN MASTER SOAL

Page 36: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

PROSEDUR OPERASIONAL STANDAR (POS) UN

Page 37: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

PANITIA TINGKAT PROVINSI • Dinas Pendidikan Provinsi

• Kantor Wilayah Kementerian Agama (Bidang yang menangani pendidikanmadrasah, pendidikan keagamaan, dan bidang yang menangani pendidikannonformal: Program Paket B/Wustha, dan Program Paket C, dan PendidikanKeagamaan Kristen dan Katolik)

• Perguruan Tinggi Negeri

• Lembaga Penjaminan Mutu Pendidikan (LPMP)

• Pusat Pengembangan Pendidikan Anak Usia Dini Nonformal dan Informal dan Balai Pengembangan Anak Usia Dini Nonformal dan Informal

• Dewan Pendidikan Provinsi

• Instansi tingkat provinsi yang terkait dengan pendidikan keahlian.

Page 38: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

TUGAS PANITIA TINGKAT PROVINSI

• mengirimkan nilai rapor semester 1 sampai 5 untuk SMP/MTs dan SMK , semester 3 sampai 5 untuk SMA/MA ke Panitia UN Tingkat Pusat paling lambat 2 minggu sebelum UN;

• mengirimkan nilai ujian S/M/PK ke Panitia UN Tingkat Pusat paling lambatseminggu sebelum pengumuman kelulusan dari satuan pendidikan• UN sebelumnya, nilai ujian dikirim sebelum UN sehingga merepotkan satuan

pendidikan karena pada saat yang sama juga harus menyiapkan pelaksanaan UN)

• menetapkan tempat pemindaian dalam sejumlah zona denganmempertimbangkan jarak dan beban kerja pemindaian, apabila dibutuhkan

Page 39: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

PESERTA

• Persyaratan peserta UN dari Pendidikan Informal (sekolah rumah)

a. Peserta terdaftar pada sekolah rumah yang memiliki izin dari DinasPendidikan;

b. Peserta memiliki laporan hasil belajar lengkap dari pendidik;

c. Peserta didik terdaftar pada satuan pendidikan formal ataunonformal pada jenjang tertentu yang ditetapkan Dinas PendidikanKabupaten/Kota setempat untuk mengikuti ujian akhir satuanpendidikan;

d. Peserta mendaftar pada satuan pendidikan formal atau satuanpendidikan nonformal pada jenjang tertentu yang ditetapkan PanitiaUN tingkat Kabupaten/Kota untuk mengikuti UN.

Page 40: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

BAHAN UJIAN NASIONAL

•Kisi-kisi UN tahun pelajaran 2015/2016 disusunberdasarkan kriteria kompetensi lulusan, standar isi, dan kurikulum yang berlaku pada lingkup materi yang sama.

•Kisi-kisi UN memuat level kognitif dan lingkup materi.

Page 41: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

MEKANISME PEMUSNAHAN BAHAN UN

Bahan UN setelah digunakan disimpan di satuan pendidikan selama 1 bulan, kemudian dimusnahkan dengan mekanisme:1.Pemusnahan bahan UN dilakukan dengan pembakaran atau

menggunakan penghancur dokumen/CD. 2.Pemusnahan dilakukan oleh Satuan Pendidikan disaksikan oleh

Panitia UN tingkat satuan pendidikan.3.Pemusnahan naskah soal UN pendidikan kesetaraan dilakukan

oleh Dinas Kabupaten/Kota disaksikan Panitia UN Kabupaten/Kota.

Page 42: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

Dokumen Internal

•pembuatan master copy (Balitbang)

•penelaahan danpenetapan soal UN (BSNP)

POS UN

•Penggandaan danpendistribusian soalUN

PENGATURAN PENYIAPAN BAHAN UN

Page 43: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

PENGOLAHAN HASIL UJIANPenambahan dari POS tahun lalu:

Perguruan tinggi:Memusnahkan LJUN satu tahun setelah pelaksanaan ujian disertai dengan berita acara dan dilaporkan ke Panitia UN Tingkat Pusat.

Dinas Pendidikan Provinsi: Dapat membagi tempat pemindaian dalam sejumlah zona dengan

mempertimbangkan jarak dan beban kerja pemindaian. Memusnahkan LJUN satu tahun setelah pelaksanaan ujian disertai dengan berita

acara dan dilaporkan ke Panitia UN Tingkat Pusat.

Panitia UN Tingkat Pusat: Memusnahkan LJUN Sekolah Indonesia di Luar Negeri satu tahun setelah

pelaksanaan ujian disertai dengan berita acara. Menerima berita acara laporan pemusnahan LJUN dari Perguruan Tinggi dan Panitia

Tingkat Provinsi.

Page 44: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

JADWAL UN – SMA/MA

No.Hari dan Tanggal

PukulSMA/MA

UN Utama UN Susulan Program IPA Program IPS Program Bahasa

1Senin,4 April 2016

Senin,11 April 2016

07.30-09.30 Bahasa Indonesia Bahasa Indonesia Bahasa Indonesia

10.30-12.30 Kimia Geografi Sastra Indonesia

2Selasa,5 April 2016

Selasa,12 April 2016

07.30-09.30 Matematika Matematika Matematika

10.30-12.30 Biologi Sosiologi Antropologi

3Rabu, 6 April 2016

Rabu,13 April 2016

07.30-09.30 Bahasa Inggris Bahasa Inggris Bahasa Inggris

10.30-12.30 Fisika Ekonomi Bahasa Asing

Page 45: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

JADWAL UN – SMA Program Keagamaan/MA Program Keagamaan

No.Hari dan Tanggal

PukulProgram Keagamaan

UN UtamaUN

SusulanMA Program Keagamaan

Sekolah MenengahAgama Katolik

Sekolah MenengahTeologi Kristen

1Senin,4 April 2016

Senin,11 April 2016

07.30-09.30 Bahasa Indonesia Bahasa Indonesia Bahasa Indonesia

10.30-12.30 Hadis Kitab Suci Alkitab

2Selasa,5 April 2016

Selasa,12 April 2016

07.30-09.30 Matematika Matematika Matematika

10.30-12.30 FikihDoktrin Gereja Katolik

dan Moral KristianiEtika Kristen

3Rabu, 6 April 2016

Rabu,13 April 2016

07.30-09.30 Bahasa Inggris Bahasa Inggris Bahasa Inggris

10.30-12.30 Tafsir Liturgi Sejarah Gereja

Page 46: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

JADWAL UN – SMK/MAK

No.Hari dan Tanggal

Pukul Mata PelajaranUN Utama UN Susulan

1 Senin, 4 April 2016 Senin, 11 April 2016 07.30-09.30 Bahasa Indonesia

2 Selasa, 5 April 2016 Selasa, 12 April 2016 07.30-09.30 Matematika

3 Rabu, 6 April 2016 Rabu, 13 April 2016 07.30-09.30 Bahasa Inggris

4 Kamis, 7 April 2016 Kamis, 14 April 2016 07.30 - 09.30 Ujian Teori Kejuruan

Page 47: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

JADWAL UN – SMALB

No.Hari dan Tanggal

Pukul Mata PelajaranUN Utama UN Susulan

1 Senin, 4 April 2016Senin, 11 April 2016

07.30-09.30 Bahasa Indonesia

2 Selasa, 5 April 2016Selasa, 12 April 2016

07.30-09.30 Matematika

3 Rabu, 6 April 2016Rabu, 13 April 2016

07.30-09.30 Bahasa Inggris

Page 48: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

JADWAL UN – PAKET CNo Program

Hari dan TanggalPukul Mata Ujian

UN Utama UN Susulan

1. IPS

Senin, 4 April 2016 Senin, 11 April 201613.30 - 15.30 Bahasa Indonesia

16.00 - 18.00 Geografi

Selasa, 5 April 2016 Selasa, 12 April 201613.30 - 15.30 Matematika

16.00 - 18.00 Sosiologi

Rabu, 6 April 2016 Rabu, 13 April 201613.30 - 15.30 Bahasa Inggris

16.00 - 18.00 Ekonomi

Kamis, 7 April 2016 Kamis, 14 April 2016 14.00 - 16.00 Pendidikan Kewarganegaraan

2. IPA

Senin, 4 April 2016 Senin, 11 April 201613.30 - 15.30 Bahasa Indonesia

16.00 - 18.00 Kimia

Selasa, 5 April 2016 Selasa, 12 April 201613.30 - 15.30 Matematika

16.00 - 18.00 Biologi

Rabu, 6 April 2016 Rabu, 13 April 201613.30 - 15.30 Bahasa Inggris

16.00 - 18.00 Fisika

Kamis, 7 April 2016 Kamis, 14 April 2016 14.00 - 16.00 Pendidikan Kewarganegaraan

Page 49: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

JADWAL UN – SMP, MTs, SMPLB

No.Hari dan Tanggal

Pukul Mata PelajaranUN Utama UN Susulan

1 Senin, 9 Mei 2016 Senin, 16 Mei 2016 07.30 - 09.30 Bahasa Indonesia

2 Selasa, 10 Mei 2016 Selasa, 17 Mei 2016 07.30 - 09.30 Matematika

3 Rabu, 11 Mei 2016 Rabu, 18 Mei 2016 07.30 - 09.30 Bahasa Inggris

4 Kamis, 12 Mei 2016 Kamis, 19 Mei 2016 07.30 - 09.30 Ilmu Pengetahuan Alam

Page 50: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

JADWAL UN – PAKET B

NoHari dan Tanggal

Pukul Mata UjianUN Utama UN Susulan

1. Senin, 9 Mei 2016 Senin, 16 Mei 201613.30 - 15.30 Bahasa Indonesia

16.00 - 18.00 Pendidikan Kewarganegaraan

2. Selasa, 10 Mei 2016 Selasa, 17 Mei 201613.30 - 15.30 Matematika

16.00 - 18.00 Ilmu Pengetahuan Sosial

3. Rabu, 11 Mei 2016 Rabu, 18 Mei 201613.30 - 15.30 Bahasa Inggris

16.00 – 18.00 Ilmu Pengetahuan Alam

Page 51: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

1 Agt – 10 NovPendaftaran

Sekolah calonPeserta

9 Nov

Sosialisasi danPelatihan Tim Teknis Provinsi

1 Okt – 15 Nov

VerifikasiKesiapanSekolah

18 NovPenetapan

Sekolah olehPropinsi

16 – 25 Nov

Pelatihan timteknis Kota/Kab

di Provinsi

15 Okt – 30 Nov

Simulasi UjianOffline bagi

peserta UNBK

3 – 9 Des

Simulasi UjianSemi Online

Bersama

10 Des – 30 Jan

Latihan UjianSemi Online

Mandiri

JADWAL UN – BK

Page 52: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

No Hari & Tanggal Jam Mata pelajaran Sesi

1 Senin, 04-04-201607.30 – 09.30 Bahasa Indonesia Sesi-1

10.30 – 12.30 Bahasa Indonesia Sesi-2

14.00 – 16.00 Bahasa Indonesia Sesi-3

2 Selasa, 05-04-2016

07.30 – 09.30 Kimia/Geografi/Sastra Sesi-1

10.30 – 12.30 Kimia/Geografi/Sastra Sesi-2

14.00 – 16.00 Kimia/Geografi/Sastra Sesi-3

3 Rabu, 06-04-201607.30 – 09.30 Matematika Sesi-1

10.30 – 12.30 Matematika Sesi-2

14.00 – 16.00 Matematika Sesi-3

4 Kamis, 07-04-2016

07.30 – 09.30 Biologi/Sosiologi/Antropologi Sesi-1

10.30 – 12.30 Biologi/Sosiologi/Antropologi Sesi-2

14.00 – 16.00 Biologi/Sosiologi/Antropologi Sesi-3

5 Senin, 11-04-2016

07.30 – 09.30 Fisika/Ekonomi/Bhs Asing Sesi-1

10.30 – 12.30 Fisika/Ekonomi/Bhs Asing Sesi-2

14.00 – 16.00 Fisika/Ekonomi/Bhs Asing Sesi-3

6 Selasa, 12-04-201607.30 – 09.30 Bahasa Inggris Sesi-1

10.30 – 12.30 Bahasa Inggris Sesi-2

14.00 – 16.00 Bahasa Inggris Sesi-3

JADWAL UN-BK – SMA/MA

Page 53: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

UNBK (SUSULAN) - SMA/MA

No Hari & Tanggal Jam Mata pelajaran Sesi

1 Senin, 18-04-2016

07.30 – 09.30 Bahasa Indonesia Sesi-1

10.30 – 12.30Kimia/Geografi/

SastraSesi-2

2 Selasa, 19-04-2016

07.30 – 09.30 Matematika Sesi-1

10.30 – 12.30Biologi/Sosiologi/

AntropologiSesi-2

3 Rabu, 20-04-201607.30 – 09.30

Fisika/Ekonomi/

Bahasa AsingSesi-1

10.30 – 12.30 Bahasa Inggris Sesi-2

Page 54: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

UNBK (UTAMA) – SMKNo Hari & Tanggal Jam Mata pelajaran Sesi

1 Senin, 04-04-2016

07.30 – 09.30 Bahasa Indonesia Sesi-1

10.30 – 12.30 Bahasa Indonesia Sesi-2

14.00 – 16.00 Bahasa Indonesia Sesi-3

2 Selasa, 05-04-2016

07.30 – 09.30 Matematika Sesi-1

10.30 – 12.30 Matematika Sesi-2

14.00 – 16.00 Matematika Sesi-3

3 Rabu, 06-04-2016

07.30 – 09.30 Bahasa Inggris Sesi-1

10.30 – 12.30 Bahasa Inggris Sesi-2

14.00 – 16.00 Bahasa Inggris Sesi-3

4 Kamis, 07-04-2016

07.30 – 09.30 Teori Kejuruan Sesi-1

10.30 – 12.30 Teori Kejuruan Sesi-2

14.00 – 16.00 Teori Kejuruan Sesi-3

Page 55: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

UNBK (SUSULAN) – SMK

No Hari & Tanggal Jam Mata pelajaran Sesi

1 Senin, 11-04-2016

07.30 – 09.30 Bahasa Indonesia Sesi-1

10.30 – 12.30 Matematika Sesi-2

2 Selasa, 12-04-2016

07.30 – 09.30 Bahasa Inggris Sesi-1

10.30 – 12.30 Teori Kejuruan Sesi-2

Page 56: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

JADWAL UN-BK – SMP/MTsNo Hari & Tanggal Jam Mata pelajaran Sesi

1Senin, 09-05-

2016

07.30 – 09.30 Bahasa Indonesia Sesi-1

10.30 – 12.30 Bahasa Indonesia Sesi-2

14.00 – 16.00 Bahasa Indonesia Sesi-3

2Selasa, 10-05-

2016

07.30 – 09.30 Matematika Sesi-1

10.30 – 12.30 Matematika Sesi-2

14.00 – 16.00 Matematika Sesi-3

3Rabu, 11-05-

2016

07.30 – 09.30 Bahasa Inggris Sesi-1

10.30 – 12.30 Bahasa Inggris Sesi-2

14.00 – 16.00 Bahasa Inggris Sesi-3

4Kamis, 12-05-

2016

07.30 – 09.30 Ilmu Pengetahuan Alam Sesi-1

10.30 – 12.30 Ilmu Pengetahuan Alam Sesi-2

14.00 – 16.00 Ilmu Pengetahuan Alam Sesi-3

Page 57: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

UN-BK (SUSULAN) – SMP/MTs

No Hari & Tanggal Jam Mata pelajaran Sesi

1 Senin, 16-05-2016

07.30 – 09.30 Bahasa Indonesia Sesi-1

10.30 – 12.30 Matematika Sesi-2

2 Selasa, 17-05-2016

07.30 – 09.30 Bahasa Inggris Sesi-1

10.30 – 12.30

Ilmu

Pengetahuan

Alam

Sesi-2

Page 58: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

PERSIAPAN UN 2016

• Mekanisme (UNP dan UN 2016)

• JadwalSosialisasi UN

• Persiapan master soal

• Mekanisme penggandaan, distribusi

• Persiapan, verifikasi dan penetapan pelaksana UN-BK

PersiapanBahan UN

• UN Perbaikan, UN (PBT dan BK)Pelaksanaan

UN

Page 59: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015

Diskusi:LANGKAH MENUJU UN

YANG CREDIBLE DAN ACCEPTABLE

Page 60: Paparan_BSNP_Rakor_Sosialisasi_UN_2016_2_Nov_2015