Panduan Transfer Di Dalam Dan Keluar Rs

download Panduan Transfer Di Dalam Dan Keluar Rs

of 7

Transcript of Panduan Transfer Di Dalam Dan Keluar Rs

  • 7/26/2019 Panduan Transfer Di Dalam Dan Keluar Rs

    1/7

    PANDUAN TRANSFER DI DALAM DAN KELUAR RUMAH SAKIT

    RUMAH SAKIT AWAL BROS BATAM

    TAHUN 2014

    BAB I

    TRANSFER PASIEN DI DALAM RUMAH SAKIT

    I. DEFINISI

    Transfer adalah memindahkan pasien dari satu unit ke unit lain di Rumah Sakit Awal Bros Batam,

    yang memiliki pelayanan & fasilitas yang sesuai dengan status dan kebutuhan pasien akan perawatan

    lanjutan, berdasarkan pertimbangan faktor penyakit, fasilitas, dan ketenagaan.

    II. TUJUAN

    Kebijakan transfer pasien ini bertujuan menyeragamkan suatu proses transfer pasien yang aman dan

    untuk memastikan bahwa informasi penting mengenai perawatan pasien disampaikan dengan baik

    pada saat terjadi perpindahan tanggung jawab dari satu unit ke unit lainnya.

    III. RUANG LINGKUP

    ndikasi pasien transfer adalah !

    "#$ %asien akan dilakukan rawat inap " dari '()%oliklinik ke ruang rawat inap$

    "*$ %asien mengalami perubahan kondisi perburukan)perbaikan " dari )ke unit pelayanan intensif,

    dari) ke unit rawat inap$ dan juga disesuaikan dengan kriteria keluar)masuk ruang pelayanan

    intensif.

    "+$ %asien akan dilakukan tindakan) prosedur di unit lain "operasi, endoskopi, pemeriksaan

    radiologi, hemodialisa dan lainlain$.

    IV. TATA LAKSANA

    A. Kondii !"i#n

    #. %rosedur transfer hanya boleh dilakukan apabila pasien dalam keadaan yang -ukup baik)

    stabil)transportable untuk dipindahkan ke unit lain "dapat ditangani dengan aman dengan

    fasilitas medik)non medik dan dokter)perawat yang kompeten dalam proses transfernya$.

    *. %asien yang akan ditransfer maka kegawatannya diatasi terlebih dahulu di unit yang akan

    merujuk.

  • 7/26/2019 Panduan Transfer Di Dalam Dan Keluar Rs

    2/7

    +. %asien di transfer ke unit lain lain dengan mempertimbangkan kebutuhan transportasi medik

    "kursi roda, bed, brankard$ harus diperiksa se-ara seksama dan dipastikan bahwa pasien layak

    dibawa dengan alat tersebut.

    . %asien ditransfer ke unit lain dengan mempertimbangkan keselamatan pasien, kelayakan

    transport dan memenuhi pen-egahan dan pengendalian infeksi.

    /. %roses mentransfer pasien tetap memperhatikan kesinambungan pengobatan & perawatan

    pasien serta memastikan agar unit lain mampu memenuhi kelanjutan kebutuhan pasien.

    0. Sebelum ditransfer ke unit lain dipastikan bahwa sudah tersedia tempat perawatan atau

    fasilitas diagnostik) terapi yang diperlukan tersebut di unit lain.

    1. %asien yang dipindahkan di unit lain harus menyertakan formulir Serah Terima %asien yang

    berisi kondisi atau status klinis pasien, berbagai prosedur dan tindakan lain serta kebutuhan

    pasien selanjutnya.

    B. P#$%&" P#nd"'!in& T("n)#(#. Selama proses pemindahan pasien didampingi oleh perawat dan atau dokter, yaitu !

    "#$ %asien dengan an-aman life saving) yang dirawat di 2) 22) %2, peristi le3el

    dan 42 didampingi oleh perawat yang bersertifikat B5S dan dokter yang bersertifikat

    A25S6

    "*$ %asien yang dirawat di ruang rawat biasa, didampingi oleh perawat yang bersertifikat

    B5S.

    *. %etugas pendamping harus mengetahui kondisi pasien, minimal tentang !

    "#$ %engelolaan jalan napas penderita6

    "*$ 2airan yang telah) akan diberikan6

    "+$ %rosedur khusus yang mungkin akan diperlukan6

    "$ %rosedur resusitasi dan perubahanperubahan yang mungkin akan terjadi selama dalam

    perjalanan.

    *. P#("+"$"n D"n O,#(-"i

    #. %asien dengan an-aman life saving) yang dirawat)akan dirawat di 2) 22) %2, peristi

    le3el dan 42 saat ditransfer harus disiapkan peralatan, minimal!

    "#$ 7ksigen

    "*$ 78imetri

    "+$ Bagging

    *. Selama proses pemindahan pasien dilakukan obser3asi kondisi pasien sebelum, selama, dan

    ketika sampai di unit yang dituju serta penanganannya meliputi !

    "#$ Bantuan untuk sistem kardiorespirasi6

    "*$ %emberian -airan dan obatobatan sesuai dengan instruksi dokter6

    "+$ 9onitor tandatanda 3ital.

    +. (okter) perawat yang mentransfer harus berbi-ara dan melakukan serah terima dengandokter) perawat penerima pasien dan memberikan informasi!

  • 7/26/2019 Panduan Transfer Di Dalam Dan Keluar Rs

    3/7

    "#$ dentitas penderita6

    "*$ Anamnesis singkat kejadiannya, termasuk data pra rumah sakit yang penting6

    "+$ %enemuan awal pada pemeriksaan penderita6

    "$ Tindakan yang telah dilakukan6

    "/$ Respon terhadap terapi.

    . Setiap proses pemindahan harus tetap menjagaprivacypasien.

    V. DOKUMENTASI

    "#$ %roses transfer antar ruangan didokumentasikan dalam rekam medis pasien

    menggunakan form !

    i. %esanan %indah Ruangan untuk pemindahan pasien antar ruangan rawat inap

    dan intensif6

    ii. nit 'awat (arurat untuk pemindahan pasien dari '( ke rawat inap6

    iii. 2eklist serah terima pasien poliklinik untuk pasien dari %oliklinik ) rawat

    jalan ke rawat inap.

    "*$ :ormulir harus terisi lengkap dan ditandatangan oleh petugas yang melakukan serah

    terima.

    BAB II

    TRANSFER PASIEN KELUAR RUMAH SAKIT RUJUKAN/

    I. DEFINISI

    9erujuk adalah memindahkan pasien ke instansi kesehatan yang memiliki pelayanan & fasilitas yang

    sesuai dengan status dan kebutuhan pasien akan perawatan lanjutan. Berdasarkan pertimbangan faktor

    penyakit, fasilitas, ketenagaan, maupun sosial ekonomi.

  • 7/26/2019 Panduan Transfer Di Dalam Dan Keluar Rs

    4/7

    II. TUJUAN

    %anduan rujukan pasien ini bertujuan menyeragamkan suatu proses rujukan pasien yang aman dan

    untuk memastikan bahwa informasi penting mengenai perawatan pasien disampaikan dengan baik

    pada saat terjadi perpindahan tanggung jawab rumah sakit satu ke rumah sakit lainnya.

    III. INDIKASI

    %asien dirujuk ke Rumah Sakit lain apabila !

    (1) Sarana, petugas, atau alat habis pakai yang dibutuhkan pasien tidak tersedia atau dalam

    perbaikan.

    (2) %asien yang memerlukan rawat inap tetapi kamar rawat inap di Rumah Sakit Awal Bros Batam

    tidak tersedia "penuh$.

    (3) %asien yang memerlukan tindakan segera tetapi dokter tidak ada di tempat.

    "$ %asien dengan gangguan psikiatri psikotik yang membahayakan.

    "/$ %asien dengan kasuskasus yang membutuhkan isolasi khusus, seperti a3ian influen;a, Severe

    Acute Respiratory Syndrome"SARS$.

    "0$ Atas permintaan pasien atau keluarga.

    %asien dengan gangguan psikiatri psikotik yang membahayakan, pasien dengan kasuskasus yang

    membutuhkan isolasi khusus, seperti a3ian influen;a, Severe Acute Respiratory Syndrome "SARS$

    rujukan dilakukan ke rumah sakit rujukan yang ditunjuk oleh pemerintah untuk melakukan

    perawatan pasien terkait diagnosa tersebut.

    IV. TATA LAKSANA

    A. Kondii !"i#n

    #. %rosedur merujuk hanya boleh dilakukan apabila pasien dalam keadaan yang -ukup baik)

    stabil) transportable untuk dipindahkan rumah sakit lain "dapat ditangani dengan aman

    dengan fasilitas medik) non medik dan dokter) perawat yang kompeten dalam ambulance

    sesuai dengan kategori triage) S) %=(ewS=2) (owne skor$.

    *. %asien yang akan dirujuk maka kegawatannya diatasi terlebih dahulu di unit yang akan

    merujuk.

    +. %emindahan pasien ke rumah sakit lain, dilakukan oleh perawat dan atau dokter, dengan

    ketentuan!

    "#$ %asien dengan an-aman life saving skor S ? /, %=(ewS=2 ? 0, (7>

  • 7/26/2019 Panduan Transfer Di Dalam Dan Keluar Rs

    5/7

    . %asien dengan an-aman life saving) yang dirawat)akan dirawat di 2) 22) %2,

    peristi le3el dan 42 saat ditransfer harus disiapkan peralatan, minimal!

    "#$ 7ksigen

    "*$ 78imetri

    "+$ Bagging

    /. %etugas yang mendampingi pasien harus mengetahui kondisi pasien, minimal tentang!"#$ %engelolaan jalan napas penderita

    "*$ 2airan yang telah ) akan diberikan

    "+$ %rosedur khusus yang mungkin akan diperlukan

    "$ %rosedur resusitasi dan perubahanperubahan yang mungkin akan terjadi

    selama dalam perjalanan.

    0. Selama proses pemindahan pasien dilakukan obser3asi kondisi pasien sebelum, selama

    dan ketika sampai di tempat tujuan serta penanganannya meliputi!

    "#$ Bantuan untuk sistem kardiorespirasi6

    "*$ %emberian -airan dan obatobatan sesuai instruksi dokter6

    "+$ 9onitor tandatanda 3ital.

    1. Setiap pemindahan harus tetap menjaga pri3asi pasien.. %erawat melakukan serah terima dengan petugas yang menerima pasien mengenai!

    "#$ dentitas penderita

    "*$ Anamnesis singkat kejadian, termasuk data pra rumah sakit yang penting

    "+$ %enemuan awal pada pemeriksaan penderita

    "$ Tindakan yang telah dilakukan

    "/$ Respon terhadap terapi.

    . %asien di rujuk ke rumah sakit lain dengan mempertimbangkan kebutuhan transportasi

    medik harus diperiksa se-ara seksama dan dipastikan bahwa pasien layak dibawa dengan

    mobil ambulance.

    #C. %asien di rujuk ke rumah sakit lain dengan mempertimbangkan keselamatan pasien,

    kelayakan transport dan memenuhi pen-egahan dan pengendalian infeksi.

    ##. Setiap proses pemindahan harus tetap menjagaprivacypasien.

    B. K#in"',%n&"n P#n&o,"$"n d"n P#(""$"n

    #. %roses merujuk pasien tetap memperhatikan kesinambungan pengobatan & perawatan

    pasien serta memastikan agar instansi kesehatan lain mampu memenuhi kelanjutan

    kebutuhan pasien6

    *. %etugas unit terkait memastikan bahwa sudah tersedia tempat perawatan atau fasilitas

    diagnostik) terapi yang diperlukan tersebut di rumah sakit lain.

    +. Kebutuhan diagnostik, pengobatan dan perawatan lanjutan ter-antum dalam formulir

    rujukan.

    . %asien yang akan dirujuk harus menyertakan salinan resume medis kepada dokter yang

    bertanggung jawab terhadap kelanjutan pelayanan kesehatannya di tempat rujukan.

    Resume ini berisi kondisi atau status klinis pasien, berbagai prosedur dan tindakan lain

    serta kebutuhan pasien selanjutnya.

    *. P#$%&" P#(%%#. Selama proses pemindahan pasien didampingi oleh perawat dan atau dokter, yaitu !

  • 7/26/2019 Panduan Transfer Di Dalam Dan Keluar Rs

    6/7

    "#$ %asien dengan an-aman life saving, skor S D/,%=(ewS=2 ? 0, (owne skor ?+

    didampingi oleh perawat yang bersertifikat B5S dan dokter yang bersertifikat A25S.

    "*$ %asien dengan skor S @ /, %=(ewS=2 @ 0, (owne skor @ + didampingi oleh

    perawat yang bersertifikat B5S.

    *. %asien dengan an-aman life saving, skor S D /,%=(ewS=2 ? 0, (owne skor ? +6

    %asien dengan skor S @ /, %=(ewS=2 @ 0, (owne skor @ + saat ditransport harus

    disediakan peralatan minimal! oksigen, alat bantu nafas "bagging, masker oksigen$ dan

    oksimetri.

    +. %etugas pendamping harus mengetahui kondisi pasien, minimal tentang !

    "#$ %engelolaan jalan napas penderita6

    "*$ 2airan yang telah)akan diberikan6

    "+$ %rosedur khusus yang mungkin akan diperlukan6

    "$ %rosedur resusitasi dan perubahanperubahan yang mungkin akan terjadi selamadalam perjalanan.

    . Selama proses pemindahan pasien dilakukan obser3asi kondisi pasien sebelum, selama, dan

    ketika sampai di tempat rujukan serta penanganannya meliputi !

    "#$ Bantuan untuk sistem kardiorespirasi6

    "*$ %emberian -airan dan obatobatan sesuai dengan instruksi dokter6

    "+$ 9onitor tandatanda 3ital.

    /. (okter) perawat yang merujuk harus berbi-ara dan melakukan serah terima dengan dokter)

    perawat penerima rujukan, dan memberikan informasi !

    "#$ dentitas penderita6

    "*$ Anamnesis singkat kejadiannya, termasuk data prarumah sakit yang penting6

    "+$ %enemuan awal pada pemeriksaan penderita6

    "$ Tindakan yang telah dilakukan6

    "/$ Respon terhadap terapi.

    V. DOKUMENTASI

    #. %roses pemindahan didokumentasikan dalam rekam medis pasien.

    *. (okumentasi terdiri dari nama rumah sakit dan nama petugas yang siap menerima pasien,

    alasan rujukan dan persyaratan khusus untuk pelaksanaan rujukan misalnya kebutuhan ruang

    khusus "intensif$.

    +. %etugas yang mengantar melakukan serah terima pasien kepada petugas rumah sakit terkait

    dengan menandatangani formulir Surat Rujukan %asien.

    . 5embar surat rujukan asli diserahkan kepada rumah sakit yang menerima pasien.

    /. 2opy Surat Rujukan pasien disimpan dalam rekam medis pasien.

  • 7/26/2019 Panduan Transfer Di Dalam Dan Keluar Rs

    7/7