PABRIK SUSU KENTAL MANIS HI-CALCIUM DARI SUSU SAPI...

22

Transcript of PABRIK SUSU KENTAL MANIS HI-CALCIUM DARI SUSU SAPI...

Alasan pendirian pabrik

Produksi Hasil

Ternak Sapi PerahKurang Pengolahan

Peningkatan

Kebutuhan Susu

dalam Negeri

Pemenuhan Susu

dalam Negeri

Definisi

SUSU

Definisi

SUSU KENTAL MANIS

Susu

kental

evaporated milk

sweetened condensated milk

Bahan UtamaSusu segar

Bahan Penolong

1) Sukrosa (gula)

2) MSK

3) Tricalcium Phospat

4) Air

5) Laktosa (gula susu)

6) Butter Oil

7) Vitamin A, Vitamin B1, Vitamin D3

Bahan baku DAN

KAPASITAS PRODUKSI

F= P (1+i)n

Kapasitas pabrik susu kental manis tahun 2015

adalah 360.000 ton/tahun.

Bahan baku DAN

KAPASITAS PRODUKSI

104000

106000

108000

110000

112000

114000

116000

2000,5 2001 2001,5 2002 2002,5 2003 2003,5 2004 2004,5

produksi susu kental manis

produksi susu kental manis

Lokasi pabrik

Kandungan gizi Susu Sapi

No komposisi %

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

Lemak

Laktosa

Protein

Mineral

Abu

Kalori

Air

3,80

3,90

3,50

0,73

0,65

640 cal/kalori

88,5

Kegunaan Susu Kental Manis

a. Sebagai sumber bahan pangan yang

sehat bagi manusia.

b. Bisa dituangkan ke berbagai bahan

lain

c. Susu kental manis sering ditambahkan

pada hidangan penutup

Susu kental manis

Bau : mempunyai bau khas

Penampilan : berwarna putih kental

pH : 6,15

rasa : manis

total solid : minimum 72%

lemak susu ; minimum 8%

Sifat fisika dan kimia

Untuk proses pembuatan susu kental

manis memiliki 2 macam proses yaitu

Vacuum evaporation

freeze concentration

Pemilihan proses yang akan digunakan

didasarkan pada:

Ketersediaan bahan baku

Rangkaian proses yang digunakan

Evaporator

Spesifikasi Alat :

Nama Alat : Evaporator

Kode : V-210

Fungsi : Menguapkan sebagian kandungan air dalam susu

Tipe : Long-tube evaporator jenis Calandria

Ukuran :

Diameter dalam : 76,2118 in

Tebal shell dalam : 0,1875 in

Tebal tutup bawah : ¾ in

Tinggi evaporator : 46,2693 ft = 14,087 m

Diameter luar : 79,6 in

Tebal shell luar : 0,1875 in

Tebal tutup atas : ¾ in

Ukuran tube :

Panjang : 30 ft = 9,2 m

OD, BWG : ¾”, 16

Passes : 1

Jumlah tube : 1200 buah

Jumlah alat : 1 buah

Kebutuhan air total

= air sanitasi + air pendingin + air umpan

boiler + air proses

= (68 + 245,61 + 33,17 + 154,04) m3/hari =

500,82 m3/hari

Tujuan dari keselamatan kerja

K3 Setiap Alat Utama

› Evaporator

Sumber Air Limbah

1. Air limbah dari dari proses cleaning

2. Sosial Blok

3. Laboratorium

1. Pabrik Susu Kental Manis ini direncanakan beroperasi selama 330 hari operasi/tahun

dan 24 jam/hari.

2. Kapasitas pabrik ini sebesar 360.000 ton susu kental manis/tahun.

3. Bahan baku yang utama diperlukan ialah sebesar 230.078,3 kg susu sapi/hari.

4. Bahan pembantu pada pabrik Susu Kental Manis ini terdiri dari :

• MSK = 77.313,21 kg/hari

• Butter Oil = 18.270,05 kg/hari

• Vitamin A = 1,63 kg/hari

• Vitamin B1 = 2,76 kg/hari

• Vitamin D3 = 0,43 kg/hari

• Sukrosa = 134.466,50 kg/hari

• Laktosa= 23,01 kg/hari

• Trikalsium Fosfat = 69,02 kg/hari

5. Kebutuhan utilitas pada pabrik Susu Kental Manis ini sebagian besar berasal dari air

(water treatment) yang digunakan untuk :

• Air sanitasi = 68 m3/hari

• Air pendingin = 54,856 m3/hari

• Air umpan boiler = 27,228 m3/hari

• Air proses = 60,08 m3/hari