ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi...

62
SELAMAT DATANG ORIENTASI PERPUSTAKAAN UPT PERPUSTAKAAN ITB © 2019 UPT Perpustakaan

Transcript of ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi...

Page 1: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

ì SELAMAT DATANG ORIENTASI PERPUSTAKAAN

UPT PERPUSTAKAAN ITB

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 2: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB

Syarat Administratif

ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan

Bukti Keanggotaan

ì KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN

ì Tiket akses masuk Gedung Perpustakaan

ì Untuk transaksi layanan perpustakaan

© 2019 UPT Perpustakaan

2

Page 3: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

MULTIKAMPUS

PERPUSTAKAAN DI ITB

PERPUSTAKAAN ITB KAMPUS JATINANGOR

PERPUSTAKAAN ITB KAMPUS

CIREBON

3

© 2019 UPT Perpustakaan

PROGRAM STUDI

PUSAT U P T P E R P U S T A K A A N

F I T B

G e o l og i

G e o d es i

S I T H S A P P K

P K W AR

F M I PA

AS

FI

KI

MA

S T E I F T S L F SRD

FT I

TF

TI

TK

SBM

FTTM

FTMD

MS

AE

Page 4: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

• Koleksi Tercetak

• Perpustakaan Digital

• Akses E-Journal dan E-Book

• Akses Sumber Lain di Perpustakaan (Open Access, Repositori dll.)

• Manajemen Referensi dan Sitasi

SUMBER INFORMASI DI UPT PERPUSTAKAAN ITB

4

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 5: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

KOLEKSI TERCETAK

ì Koleksi Buku, Majalah dan Jurnal Cetak di Perpustakaan

ì Akses alamat Link: http://webpac.lib.itb.ac.id

5

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 6: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

Jenis Koleksi Cetak

Mingguan/ Koleksi Kerja

Koleksi TPB

Rujukan/Referensi

Koleksi American Corner

Koleksi Indonesia Nation Building Corner

Koleksi Umum

Koleksi Khusus : • Buku Langka • Buku Indonesiana • Dokumentasi ITB • Laporan Penelitian ITB • Tesis & Disertasi ITB • Majalah Seni Rupa

Koleksi Majalah/Jurnal

KU

AC

R

TPB

I B Ba T

6

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 7: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

MELAKUKAN PENCARIAN BUKU

7

webpac.lib.itb.ac.id

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 8: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

ì LAYANAN SIRKULASI UPT PERPUSTAKAAN ITB

8

© 2019 UPT Perpustakaan

Peminjaman| Perpanjangan Koleksi

Pengembalian Koleksi

Page 9: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

ì Perpanjangan Masa Pinjam Buku Mandiri (1) UPT PERPUSTAKAAN ITB

© 2019 UPT Perpustakaan

9

BUKU TIDAK TERLAMBAT DIKEMBALIKAN

BUKU SEDANG TIDAK DIPESAN PINJAM

webpac.lib.itb.ac.id

SYARAT

Page 10: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

ì Perpanjangan Masa Pinjam Buku Mandiri (2) UPT PERPUSTAKAAN ITB

© 2019 UPT Perpustakaan

10 webpac.lib.itb.ac.id

Page 11: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

ì Perpanjangan Masa Pinjam Buku Mandiri (3) UPT PERPUSTAKAAN ITB

© 2019 UPT Perpustakaan

11 webpac.lib.itb.ac.id

Page 12: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

ì Layanan Pesan Pinjam Buku Mandiri UPT PERPUSTAKAAN ITB

LOGIN webpac.lib.itb.ac.id

CARI BUKU YANG AKAN DIPESAN

PINJAM

KLIK MENU ”PESAN PINJAM”

CEK TANGGAL BUKU HARUS

KEMBALI

12

© 2019 UPT Perpustakaan

SYARAT : KETERSEDIAAN BUKU = 0

Page 13: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

ì PEMINJAMAN BUKU MANDIRI UPT PERPUSTAKAAN ITB

© 2019 UPT Perpustakaan

13

Page 14: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

ì LAMA PEMINJAMAN UPT PERPUSTAKAAN ITB

Jenis Koleksi Lama Pinjam Kuota Pinjam

• Textbook / Koleksi Mingguan (Lantai 2, dan 3)

• 2 Minggu • 8 Buku

• Koleksi Kerjasama (Lantai 1) • 1 Minggu • 2 Buku

• Koleksi TPB (Wall Book Lt.2) • 1 Minggu • 4 Buku

• Koleksi Umum (Lantai 4) • 2 Minggu • 4 Buku

Total Pinjaman @ mahasiswa = 10 buku

14

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 15: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

q Buku terlambat dikembalikan

Rp 1.000,00/buku/hari

q Buku hilang, sobek atau kotor

Diganti dgn judul buku yg sama atau dibayar senilai harga buku saat lapor hilang

15

© 2019 UPT Perpustakaan

SK REKTOR ITB NO. 242/SK/I1.B02/KU/2017 Tarif Layanan dan Denda di UPT Perpustakaan ITB

Page 16: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

AKSES DATA BUKU CETAK LAINNYA

Indeks Bibliografi Dunia https://www.worldcat.org/

Indeks Bibliografi Indonesia http://onesearch.id/

16

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 17: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

PERTANYAAN UNTUK KOLEKSI CETAK?

17

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 18: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

Perpustakaan Digital

18

© 2019 UPT Perpustakaan

SK REKTOR ITB NO. 74/I1.B01/PP/2016 Wajib Serah Simpan Karya Ilmiah

Karya ilmiah merupakan salah satu hasil riset yang dihasilkan Siva ITB untuk dimanfaatkan oleh ITB dan Masyarakat Umum

Memudahkan pihak-pihak yang memerlukan referensi hasil penelitian Siva ITB di Perpustakaan ITB

Page 19: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

PERPUSTAKAAN DIGITAL

digilib.itb.ac.id

19

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 20: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

PERPUSTAKAAN DIGITAL

© 2019 UPT Perpustakaan

20

Penyerahan karya ilmiah dalam bentuk soft copy

Publikasi karya ilmiah secara online sesuai dengan izin penulis •Open Access •Restricted

Kewajiban UPT Perpustakaan ITB •Penyimpanan •Pengelolaan •Pemanfaatan

SK REKTOR ITB NO. 74/I1.B01/PP/2016 Wajib Serah Simpan Karya Ilmiah

Page 21: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

PERTANYAAN UNTUK PERPUSTAKAAN DIGITAL?

21

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 22: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

AKSES E-JOURNAL

ì Artikel Jurnal yang terindeks ì http://scimagojr.com ì Berbayar dan Openaccess

Landasan

SNI 7330:2009 ◦ Perpustakaan Perguruan Tinggi

5.7 Materi Perpustakaan Elektronik ◦ Perpustakaan menyediakan akses sumber informasi elektronik termasuk internet

dan pangkalan data

E-Journal = Jurnal Elektronik Sekumpulan artikel dari berbagai sumber, biasanya jurnal ilmiah, majalah, surat kabar yang dikumpulkan dalam satu database oleh vendor dan dapat diakses secara online, dan umumnya harus dilanggan. (DIKTI - 2008)

22

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 23: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

DATABASE PENGINDEKS JURNAL DI PERPUSTAKAAN ITB

23

© 2019 UPT Perpustakaan

ELSEVIER SCOPUS

Page 24: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

https://scholar.google.co.id/

24

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 25: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

www.lib.itb.ac.id/e-journal

E-JOURNALS : 13 Databases

25 •AMS MathScinet •Elsevier ScienceDirect Freedom Collection •IEEE/IET Electronic Library •ACM Digital Library •American Chemical Society (ACS) •American Society of Civil Engineers (ASCE) •American Physical Society •One Petro •Springer e-Journals – Engineering •Nature •ProQuest •EBSCO •Gale Cengage Learning

E-Journal

Page 26: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

www.lib.itb.ac.id/e-journal

26

Akses: Akses dalam kampus via Internet ITB •LAN •WI –FI ( Hot Spot ITB) Akses luar kampus •OpenVPN •Remote Access (ScienceDirect) •Username dan Password

• ProQuest • Ebsco • Gale

Akses E-Journal

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 27: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

www.lib.itb.ac.id/e-book

E-BOOKS : 4 DATABASE

27

• Wiley • Wiley Online Library • WileyPlus

• iG Publishing • Springerlink e–books

E-Book

Page 28: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

28

DILARANG menyebarluaskan Informasi Username dan Password kepada semua pihak di luar civitas akademika ITB baik melalui website, open mailing list, blog, dsb.

DILARANG menggunakan program atau sistem yang dapat mendownload secara sistematis & otomatis.

Pertanyaan ataupun permohonan bantuan: • Email: [email protected] • Telepon: 022 2500089

Etika Penelusuran E-Journal dan E-Book

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 29: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

PELANGGARAN ETIKA

ì Kerugian untuk ITB: ì Akses ke database

terblokir. Seluruh siva ITB tidak dapat mengakses.

ì Prosedur dan proses pembukaan akses terblokir panjang dan lama.

ì ITB dirugikan secara finansial dan immaterial (nama baik).

ì Kerugian untuk Mahasiswa: ì Menjalani prosedur dan

proses investigasi yang panjang dan lama.

ì Pengurangan SKS di Semester berikutnya.

ì Tugas sosial di perpustakaan: ì Menata buku/Shelving ì Sosialisasi di setiap

perkuliahan tentang pelanggaran etika akses E-Journal/E-Book

© 2019 UPT Perpustakaan

29

Page 30: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

PERTANYAAN UNTUK AKSES E-JOURNAL/E-BOOK?

30

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 31: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

MANAJEMEN REFERENSI

Pustakawan Tersertifikasi

Terafiliasi melalui Email Institusi

Pemahaman terlebih dahulu untuk hasil yang efektif dan efisien

31

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 32: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

MANAJEMEN REFERENSI DAN SITASI

Reference Management Software

“Software for scholars and authors to use for recording and utilizing bibliographic citations”

*License AGPL GNU GPL **License Proprietary

Sumber: Francese, Enrico (2013). "Usage of Reference Management Software at the University of Torino". JLIS.it (University of Florence) 4 (1). doi:10.4403/jlis.it-8679 Link http://leo.cineca.it/index.php/jlis/article/view/8679

32

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 33: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

MANAJEMEN REFERENSI DAN SITASI

© 2019 UPT Perpustakaan

33

Generator sitasi (Citation Generator) ì Langsung digunakan ì Tersedia pada setiap database (E-Journal dan E-Book) ì Tidak Terkoneksi pada aplikasi WORD (Ms Office / OpenOffice)

Aplikasi sitasi (Citation Software / Reference Management Software) ì Fasilitas akun dan kustomisasi ì Pengelolaan konten dan sumber ì Terintegrasi (Proses Unduh, paraphrase, dan terkoneksi dengan aplikasi WORD)

Page 34: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

MENDELEY

© 2019 UPT Perpustakaan

34

Mendeley Dekstop Mendeley Web Library Mendeley Mobile

Cross-Platform (Win/Mac/Linux/Mobile)

Page 35: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

PERTANYAAN ?

35

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 36: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

INFORMASI LAINNYA TERKAIT PERPUSTAKAN

Waktu Operasional Layanan

Fasilitas

Kegiatan

36

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 37: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

WAKTU OPERASIONAL LAYANAN

37

Lokasi Lantai 1 s/d 4

Masa Perkuliahan

Senin s.d Kamis: 08.00-21.00

Jumat: 08.30-11.00 | 13.00-21.00

Sabtu 08.00-13.30

Libur Semester

Senin s.d. Kamis : 08.00-16.30

Jumat 08.00-11.00 | 13.00-16.30

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 38: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

38

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 39: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

ZONA PERPUSTAKAAN

39

© 2019 UPT Perpustakaan

ZONA HENING

ZONA TENANG

ZONA DISKUSI

Page 40: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

40

© 2019 UPT Perpustakaan

TIDAK BOLEH BERBICARA

PONSEL DALAM KEADAAN MATI / SILENT

PENGGUNAAN GADGET HARUS DENGAN EARPHONE

ZONA HENING

LANTAI 3 (RUANG BACA MAJALAH DAN JURNAL)

LANTAI 4 (RUANG BACA KOLEKSI KHUSUS)

Page 41: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

41

© 2019 UPT Perpustakaan

JANGAN BERBICARA JIKA TIDAK PERLU

BILA BERBICARA HARUS BERBISIK / SANGAT PELAN

PONSEL DALAM KEADAAN SILENT / GETAR

PENGGUNAAN GADGET HARUS DENGAN EARPHONE

ZONA TENANG

LANTAI 4 (RUANG BACA)

Page 42: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

ZONA DISKUSI 42

© 2019 UPT Perpustakaan

DISKUSI KELOMPOK

PONSEL DALAM KEADAAN SILENT / GETAR

DIPERBOLEHKAN MENGGUNAKAN GADGET

TETAP JAGA KETENANGAN

LANTAI 1

LANTAI 2

LANTAI 3

Page 43: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

LOBI DAN MUSHOLA CIRCULATION DESK RUANG SERBAGUNA

RUANG PELATIHAN RUANG KONSULTASI

FASILITAS LANTAI 1

43

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 44: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

FASILITAS LANTAI 1 – AMERICAN CORNER

Koleksi Buku & Multimedia Majalah populer (The New Yorker, Forbes, Discover, Entrepreneur, Sport illustrated, Smitshonian, People,Wired, Nat Geo, dll.)

Board Games

Maker Kit (3-D Doodler, Science Kits, Kano Kits, Arduino, Little Bits, dll. )

Printers dan Scanner 3-D

Smart Board

Program Kegiatan (Weekly/Monthly, Lecture/Discussion)

44

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 45: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

FASILITAS LANTAI 2

BUKU PENUNJANG PERKULIAHAN

KOLEKSI MINGGUAN

RUANG BACA (ZONA DISKUSI)

45

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 46: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

FASILITAS LANTAI 3

TERBITAN BERKALA; JURNAL, MAJALAH, KORAN

KOLEKSI REFERENSI

SNI CORNER

RUANG BACA JURNAL CETAK (ZONA HENING)

RUANG BACA (ZONA DISKUSI)

46

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 47: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

FASILITAS LANTAI 3 – SNI CORNER

© 2019 UPT Perpustakaan

47

SNI Corner merupakan outlet informasi standardisasi dan penilaian kesesuaian, terdiri dari: v Dokumen SNI dengan topik terpilih, v Direktori laboratorium dan lembaga sertifikasi, v Buku referensi, serta berbagai multimedia pendidikan standardisasi, & promosi SNI.

Page 48: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

FASILITAS LANTAI 4

KOLEKSI UMUM

KOLEKSI TESIS DAN DISERTASI

RUANG BACA KOLEKSI KHUSUS (ZONA HENING)

RUANG BACA (ZONA TENANG)

MUSHOLA

48

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 49: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

FASILITAS LANTAI 4 – RUANGAN AUDIO VISUAL

© 2019 UPT Perpustakaan

49

Layanan Perpustakaan Digital & Multimedia

Akses E-Journals & E-Books

Kegiatan Pelatihan Literasi Informasi

Ruangan Audio Visual : • Lokasi penyimpanan koleksi CD/DVD dan Master File Koleksi Multimedia. • Waktu Layanan, pukul 08:00-16:00 WIB.

Page 50: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

AKSES HOTSPOT SELURUH LANTAI

FASILITAS LAINNYA

50

© 2019 UPT Perpustakaan

HOTSPOT ITB Password: hotspotitb

Akses: Akun Internet ITB

Setting Proxy Cache.itb.ac.id

Port: 8080

Page 51: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

51

PENGECEKAN STATUS PEMINJAMAN BUKU 51

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 52: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

BEBAS PINJAM DAN AKHIR STUDI

ALUR PROSES BEBAS PINJAM

52

© 2019 UPT Perpustakaan

MAHASISWA

PINJAMAN TERSELESAIKAN

INFO BEBAS PINJAM

TERDETEKSI DI SISTEM SiX

PINJAMAN BELUM DIKEMBALIKAN /

HILANG

MULAI

SELESAI

UNGGAH ABSTRAK DI PERPUSTAKAAN PUSAT/

PRODI

Cek Kasus di akun SiX

Page 53: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

ì Sistem Keamanan di Perpustakaan

53

Security Gate di pintu keluar

Ruangan dilengkapi dengan CCTV

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 54: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

ì PENGGUNA DILARANG TATA TERTIB UPT PERPUSTAKAAN

MENGELUARKAN SUARA KERAS YANG MENGGANGGU ORANG LAIN

MEMINDAHKAN BAHAN PUSTAKA KE RAK LAIN

MENGEMBALIKAN KEMBALI BUKU KEPADA RAKNYA

MENCORET, MEROBEK ATAU MELAKUKAN HAL YANG MERUSAK SUATU BAHAN PUSTAKA

MEROKOK, MAKAN DAN MINUM

MEMBUANG SAMPAH SEMBARANGAN

© 2019 UPT Perpustakaan

54

Page 55: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

ì Tanda-tanda Kedaruratan Keamanan, Keselamatan Kerja dan Lingkungan (K3L) di Perpustakaan

55

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 56: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

ì Tanda-tanda Kedaruratan Pintu Darurat Lantai 1 dan Nomor Telepon Darurat di Perpustakaan

PINTU UTAMA

PINTU DARURAT SELATAN

56

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 57: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

ì ASSEMBLY POINT Tempat berkumpul ketika terjadi keadaan darurat di Perpustakaan

57

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 58: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

KEGIATAN DAN ACARA

LITERASI INFORMASI

DISKUSI KAJIAN RUTIN

MASSIVE OPEN ONLINE COURSE (MOOC)

KEGIATAN ILMIAH LAINNYA MAHASISWA & DOSEN

BERAGAM KEGIATAN DAPAT DIIKUTI SECARA GRATIS

58

© 2019 UPT Perpustakaan

Page 59: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

WEB PORTAL DAN MEDIA SOSIAL

59

© 2019 UPT Perpustakaan

https://lib.itb.ac.id

@ITBLibrary

fb.me/itblibrary

@itblibrary

Perpustakaan ITB

Page 60: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

GOOGLE APPS

© 2019 UPT Perpustakaan

60

ITB LIBRARY

Page 61: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

PERPUSTAKAAN PUSAT ITB Tempat kita belajar

SELAMAT BERJUANG!! SALAM SUKSES!!! SEMOGA DAPAT LULUS TEPAT WAKTU!!!

© 2019 UPT Perpustakaan

61

photo source : official website of ITB

Page 62: ORIENTASI PERPUSTAKAAN · KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN ITB Syarat Administratif ì Mengikuti Orientasi Perpustakaan Bukti Keanggotaan . ì. KTM = KARTU ANGGOTA PERPUSTAKAAN . ì. Tiket

UPT Perpustakaan ITB Jl. Ganesa no. 10 Bandung 40132 Jawa Barat - Indonesia Telp.: 022-2500089

https://lib.itb.ac.id [email protected]

62

© 2019 UPT Perpustakaan

Terima Kasih