okesipbos

download okesipbos

of 2

Transcript of okesipbos

  • 7/23/2019 okesipbos

    1/2

    Belajar Arduino UnoMahir Arduino Sketch dan Elektro secara praktek

    Rangkaian Pull-Up and Pull-Down Resistor

    Pull-Down Resistors

    Pada gambar disamping, menunjukkan skema Pull-Down Resistor. Jika button ditekan, maka arus akan mengalir dari input pin akan terhubung ke resistor 100 ohm ke 5V. Ketika button tidak ditekan, arus akan terhubung ke resistor 100 KOhm dan ditarik (pulled) ke ground.

    Bila Input tidak dihubungkan dengan pull-down resistor maka arus akan floating diantara 0-5 Volt dan pin tidak akan terhubung kemana-mana. Karena rangkaian diatas menggunakan Pull-Down resistor, maka input akan dalam 2 state, 0 (bila buttontidak ditekan, arus akan ditarik ke ground) atau 5 volts (ketika button ditekan). Dengan demikian kita bisa memastikan bahwa voltage adalah 0 atau 5, bukan angka diantaranya.

    Pull-Up Resistors

    Pull-up resistor umum digunakan pada rangkaian digital. Pada gambar rangkaian disamping posisi switch dan resistor dipindah. Fungsi resistor sekarang adalah sebagai pull-up resistor.

    Saat button tidak ditekan, input pin akan ditarik ke 5 volts. Ketika button ditekan, jalur dengan resistor yang lebih rendah akan menghubungkan pin dengan ground. Bila tanpa resistor antara 5 volt dan ground maka akan terjadi short circuit(konslet) dan dapat merusak rangkaian atau power suplly.

    Dengan memanfaatkan pull-up atau pull-down resistor, kita dapat memastikan statepin hanya HIGH atau LOW.

    Lihat project Lampu Lalulintas Advanced untuk contoh Pull-Down Resistor.Labels: Elektro DasarEmail ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest

    No comments:Post a Comment

    Newer Post Older Post HomeSubscribe to: Post Comments (Atom)

    LabelsElektro DasarPengenalan ArduinoPengetahuan Hardware DasarProject BeginnerReferensi Perintah ArduinoSketch Programming

  • 7/23/2019 okesipbos

    2/2

    Popular PostsRangkaian Pull-Up and Pull-Down ResistorPull-Down Resistors Pada gambar disamping, menunjukkan skema Pull-Down Resistor.Jika button ditekan, maka arus akan mengalir dar...03 - Menghubungkan Arduino Arduino UNO dengan PCSetelah kita mengenal Board Arduino, hal lain yang perlu kita ketahui adalah bagaimana kita memasukkan logic kedalam IC atau bagaimana kita ...05 - Project Led BlinkNah sebagai pemula, saya perlu memilih proyek yang sederhana namun cukup membukapengertian akan akses pin pada Arduino Uno Board. Led Bli...Online Shop Suplemen KesehatanBlog Archive? 2030 (4)? 2014 (9)? 2013 (7)? December (6)Pengenalan LEDTipe Data ArduinoApa itu Potensiometer

    Cara Menghitung ResistorRangkaian Pull-Up and Pull-Down ResistorOperator Logic dan Aritmetika? April (1)? 2012 (1)Awesome Inc. template. Powered by Blogger.