Naskah Guru Tk

22
SELEKSI GURU TK BERPRESTASI KABUPATEN MALANG 2014 1. Pernyataan di bawah ini yang merupakan karakteristik perkembangan masa kanak-kanak ditinjau dari aspek sosial adalah… a. Perselisihan sering terjadi tetapi hanya bersifat sementara b. Dapat bekerja dalan durasi waktu yang lama. c. Susah menyesuaikan diri. d. Berperan serta dalam permainan logika e. Menyukai teman sebaya lawan jenis. 2. Memberikan pengalaman belajar yang menekankan pada kesadaran tentang kehidupan yang plural dan multicultural, sehingga anak memiliki sikap saling menghormati dan mengembangkan rasa solidaritas di antara pemeluk agama yang sama maupun yang berlainan. Pernyataan tersebut merupakan tujuan dari pengembangan… a. Kemampuan seni b. Kemampuan sosial c. Kemampuan fisik motorik d. Kemampuan emosi e. Nilai-nilai agama 3. Andi bermain bersama arit dan Alvin, ketika Alvin jatuh, andi menolongnya, kemudian melaporkan pada ibu guru dan meminta obat untuk Alvin, perilaku andi menunjukkan ia memiliki kecerdasan… a. Naturalis d. bodily kinestik b. Intra personal e. visual spasial c. Inter personal 4. Dalam pembelajaran anak melakukan kegiatan makan bersama maka dalam kegiatan evaluasi guru dapat memiliki berupa aspek pengembangan yaitu… a. Moral / agama, sosial, motorik, bahasa, kognitif. b. Moral / agama, sosial, motorik, emosional, bahasa c. Moral / agama, motorik d. Moral / agama, sosial, emosional e. Moral / agama, motorik, emosional 5. Seorang guru TK dalam bertindak sesuai norma agama, hukum, sosial dan kebudayaan nasional Indonesia dengan cara… a. Menghargai peserta didik tanpa membedakan keyakinan yang dianut, suku, adat istiadat, daerah asal dan gender b. Menghargai peserta didik tanpa membedakan suku, adat istiadat, daerah asal dan gender c. Menghargai peserta didik tanpa membedakan keyakinan yang dianut, suku, daerah asal dan gender d. Menghargai peserta didik tanpa membedakan keyakinan yang dianut e. Menghargai persta didik tanpa membedakan keyakinan yang dianut, adat istiadat dan daerah asal 6. Guru TK / PAUD dalam bersikap dan berperilaku harus sesuai dengan kebutuhan psikologis anak ditujukkan dengan cara… a.Mengembangkan sikap peserta didik.

description

Naskah soal seleksi guru TK berprestasi Kabupaten Malang 2014

Transcript of Naskah Guru Tk

SELEKSI GURU TK BERPRESTASI

KABUPATEN MALANG 20141. Pernyataan di bawah ini yang merupakan karakteristik perkembangan masa kanak-kanak ditinjau dari aspek sosial adalah

a. Perselisihan sering terjadi tetapi hanya bersifat sementara

b. Dapat bekerja dalan durasi waktu yang lama.

c. Susah menyesuaikan diri.

d. Berperan serta dalam permainan logika

e. Menyukai teman sebaya lawan jenis.2. Memberikan pengalaman belajar yang menekankan pada kesadaran tentang kehidupan yang plural dan multicultural, sehingga anak memiliki sikap saling menghormati dan mengembangkan rasa solidaritas di antara pemeluk agama yang sama maupun yang berlainan.

Pernyataan tersebut merupakan tujuan dari pengembangan

a. Kemampuan seni

b. Kemampuan sosial

c. Kemampuan fisik motorik

d. Kemampuan emosi

e. Nilai-nilai agama3. Andi bermain bersama arit dan Alvin, ketika Alvin jatuh, andi menolongnya, kemudian melaporkan pada ibu guru dan meminta obat untuk Alvin, perilaku andi menunjukkan ia memiliki kecerdasan

a. Naturalis

d. bodily kinestik

b. Intra personal

e. visual spasial

c. Inter personal4. Dalam pembelajaran anak melakukan kegiatan makan bersama maka dalam kegiatan evaluasi guru dapat memiliki berupa aspek pengembangan yaitu

a. Moral / agama, sosial, motorik, bahasa, kognitif.

b. Moral / agama, sosial, motorik, emosional, bahasa

c. Moral / agama, motorik

d. Moral / agama, sosial, emosional

e. Moral / agama, motorik, emosional

5. Seorang guru TK dalam bertindak sesuai norma agama, hukum, sosial dan kebudayaan nasional Indonesia dengan cara

a. Menghargai peserta didik tanpa membedakan keyakinan yang dianut, suku, adat istiadat, daerah asal dan gender

b. Menghargai peserta didik tanpa membedakan suku, adat istiadat, daerah asal dan gender

c. Menghargai peserta didik tanpa membedakan keyakinan yang dianut, suku, daerah asal dan gender

d. Menghargai peserta didik tanpa membedakan keyakinan yang dianut

e. Menghargai persta didik tanpa membedakan keyakinan yang dianut, adat istiadat dan daerah asal

6. Guru TK / PAUD dalam bersikap dan berperilaku harus sesuai dengan kebutuhan psikologis anak ditujukkan dengan cara

a. Mengembangkan sikap peserta didik.

b. Memberikan bimbingan sesuai dengan kebutuhan anak.

c. Berperilaku sabar, tenang, ceria serta penuh perhatian

d. Menggukan metode pembelajaran melalui bermain sesuai dengan karakter anak

e. Menghargai persta didik tanpa membedakan keyakinan yang di anutnya7. Sikap pribadi tentang keteladanan sangat melekat, oleh sebab itu harus di kembangkan disekolah maupun di masyarakat dengan menampilkan diri sebagai pribadi yang

a. Stabil dan mantab

b. Kejujuran dan ketegasan

c. Kearitan

d. Jujur, tegas dan menusiawi

e. Taqwa dan berwibawa8. Sikap jujur seorang guru TK dalam kinerjanya tercermin pada

a. Kemampuan dalam pembelajaran

b. Ketegasan dalam pembelajaran

c. Tanggung jawab yang tinggi

d. Obyektif dalam penilaian pembelajaran

e. Subyektif yang tinggi dalam penilaian

9. Seorang guru menjadi panutan masyarakat sekitar, hal ini didasarkan pada

a. Pembicaraannya dan penampilannya

b. perilaku dan kepribadiannya

c. Status ekonominya

d. Status pendidikannya

e. Postur tubuhnya

10. Kompetensi sosial guru mengandung pengertian sebagai

a. Proses pembelajaran guru dan mencari kehidupan

b. Kemampuan yang berhubungan dengan kehidupan

c. Sejumlah pengetahuan guru terhadap proses sosial dan masyarakat.

d. Sejumlah kompetensi yang berkembang dengan kemampuan bersosialisasi dalam kehidupan untuk kepentingan sekolah.

e. Guru sebagai bagian yang tak terpisahkan dari kehidupan masyarakat

11. Sekolah tempat B. Syita bertugas dekat dengan kantor kecamatan, sebagai seorang pendidik B. Syita sering di minta untuk mengisi kegiatan di kecamatan yang berkaitan dengan peningkatan kualitas pendidikan didaerah tersebut, sikap yang harus di miliki B. syita adalah

a. Mengkomunikasi dengan kepala sekolah dan menyusun waktu yang tepat agar tidak mengganggu kegiatan pembelajaran

b. Mengikuti kegiatan di kecamatan dan meninggalkan peserta didiknya

c. Selalu hadir di kecamatan agar disukai B. camat

d. Tidak mau mengikuti kegiatan di kecamatan, karena mangganggu di sekolah

e. Selalu mengikuti kegiatan di kecamatan, walaupun meninggalkan kegiatan di sekolah

12. Ketika ada anak didiknya yang tidak membawa bekal, B. Ani menyampaikan kepada anak didiknya agar berbagi dengan temannya yang lain, sikap B. Ani tersebut menunjukkan bahwa B. Ani melakukan kompetensi

a. Berperilaku jujur, tegas dan manusiawi

b. Menampilkan diri sebagai pribadi yang terampil agar disegani

c. Berkomunikasi dengan teman sejawat dan komunikasi ilmiah lainnya secara santun, empatik dan efektif.

d. Tidak bersikap diskriminatif terhadap peserta didik, teman sejawat, orang tua, peserta didik dan lingkungan sekolah karena perbedaan agama, suku, jenis kelamin, latar belakang keluarga, adan status sosial.

e. Bersifat inklusif terhadap peserta didik, teman sejawat dan lingkungan sekitar13. Ada seorang wali murid yang sering menolak program kegiatan di sekolah, dengan alasan keberatan besarnya biaya, sebagai seorang guru yang harus dilakukan adalah

a. Menolak sikap wali murid tersebut dan memaksa untuk menyetujui program sekolah

b. Kewajiban semua wali murid untuk mengikuti kegiatan tersebut

c. Berkomunikasi dengan orang tua peserta didik dan menyampaikan manfaat program tersebut untuk kualitas pendidikan dan pengembangan peserta didik

d. Bersifat inkluatif dan obyektif terhadap peserta didik

e. Menampilkan diri sebagai pribadi yang terampil agar disegani

14. Home visit dilakukan oleh guru agar lebih dekat dengan peserta didik dan orang tua sehingga terjadi sinergi antara pembelajaran disekolah dan di rumah.

Hal ini merupakan manivestasi dari kompetensi

a. Berperilaku jujur, tegas dan manusiawi

b. Bersikap inklusif terhadap peserta didik, teman sejawat dan lingkungan sekitar dalam melaksanakan pembelajaran.

c. Tidak bersikap diskriminatif terhadap peserta didik, teman sejawat, orang tua, peserta didik dan lingkungan sekolah karena perbedaan agama, suku, jenis kelamin, latar belakang keluarga dan status sosial

d. Berkomunikasi dengan orang tua peserta didik dan pembelajaran dan kemajuan peserta didik

e. Menampilkan diri sebagai pribadi yang terampil agar disegani15. Sebagai guru TK yang baru menempati tugas di tempat yang baru, untuk beradaptasi ditempat tugas yang memiliki keaneka ragaman sosial budaya maka yang pertama harus di lakukan adalah

a. Berkomunikasi dengan masyarakat

b. Memahami peraturan sekolah

c. Melakukan penilaian peserta didik sesuai status sosial ekonominya

d. Memahami bahasa daerah setempat

e. Mengembangkan kualitas pendidikan didaerah tersebut

16. Disebuah lembaga TK, Firman kebetulan anak dari seorang yang cukup kaya, setiap harinya mainannya selalu baru dan dibawa ke sekolah, namun firman tidak pelit, ia selalu mengajak teman-temannya untuk bermain dan meminjamkan mainannya tersebut kepada teman-temannya, berarti sikap tersebut adalah

a. Bangga karena ia anak orang kaya

b. Selalu memamerkan mainnya kepada temannya

c. Bangga dengan permainnya

d. Menunjukan sikap sosial yang tinggi

e. Mainan yang di miliki adalah segala-galanya

17. Pada awal liburan salah satu lembaga TK mengadakan kegiatan karya wisata ke sebuah daerah wisata di batu, tempat duduk telah diatur sedemikian oleh panitia di sekolah, namun ada beberapa siswa yang tidak mau duduk dengan temannya di karenakan bukan kolompoknya, untuk menghadapi sikap anak yang demikian, maka seorang guru perlu

a. Membiarkan saja karena anaknya memang tidak mau kalau tidak dengan teman sekelompoknya

b. Memberikan pengertian pada firman semua itu teman kita, dan duduk dengan siapapun tidak masalah

c. Memarahi firman agar duduk sesuai dengan tempatnya

d. Manarik firman dengan paksa agar pinah duduknya ke tempat yang lain

e. Menata kembali tempat duduk sesuai dengan keinginan firman

18. Pada saat kegiatan makan bersama di salah satu TK, guru secara bergantian menuangkan kacang hijau ke masing-masing gelas siswa, namun ada salah satu siswa yang mendahului dan akhirnya tumpah, namun Ima tiba-tiba membantu dan menolongnya, jadi sikap yang ditunjukkan oleh Ima adalah

a. Percaya diri

b. Mencari perhatian pada teman-teman lain

c. Sikap ima menunjukkan sikap sosial

d. Memang ima sudah terbiasa melakukan hal itu

e. Ima ingin dipuji teman-temannya

19. Dalam rangka usaha penghijauan di lembaga TK, guru menganjurkan pada peserta didiknya untuk membawa satu jenis tanaman, namun ada beberapa siswa yang tidak membawa dengan suara lantang salah satu siswa angkat suara, saya bawa banyak bu, berarti sikap siswa tersebut adalah

a. Mengacaukan situasi

b. Cari-cari perhatian

c. Menunjukkan sikap pelit

d. Menunjukkan sikap tanggang rasa

e. Menunjukkan sikap sosial dan kepedulian

20. Dalam sebuah pertemuan KKG TK terjadi kesepakatan bahwa masing-masing lembaga TK di mohon partisipasinya berupa bingkisan yang dikumpulkan untuk teman-teman kita yang tertimpa musibah kelud (peduli kelud) karena hal itu sudah menjadi kesepakatan bersama, namun ada salah satu dewan guru yang bersikeras dan tidak mengumpulkan barang tersebut, berarti sikap guru tersebut adalah

a. Sesuai dengan hati nuraninya

b. Meminta bantuan tidak usah dipaksa-paksa

c. Tidak memiliki jiwa sosial dan kepedulian

d. Biarlah orang yang lebih mampu yang menolong

e. Saya akan menyumbang sendiri ke lokasi bencana21. Korespondensi satu-satu, pola, klasifikasi, merupakan tahapan pertama

dalam pengenalan konsep berhitung. Mengingat di TK/PAUD Matematika... .

a. Merupakan pengalaman dan penguasaan

b. Hanya merupakan pengalaman dan penguasaan

c. Hanya merupakan pengalaman bukan penguasaan

d. Hanya merupakan pengalaman dan penalaran

e. Merupakan penguasaan bukan pengalaman

22. Contoh bentuk permaian dan kegiatan yang digunakan untuk merangsang kesenangan anak dalam mengenal lambang bilangan pada anak TK kelompok A dengan indikator menghubungkan/memasangkan lambang bilangan dengan benda-benda sampai 10 adalah ... .

a. Guru menyediakan kertas dan anak menuliskan angka 1 10 pada lembar kertas

b. Guru menyediakan kartu bilangan 1 10 untuk ditulis di kertas yang disediaka, kemudian memasukikan kertas tersebut di kotak yang telah disediakan

c. Guru menyediakan kartu bilangan 1 10, benda-benda yang menarik dikelompokkan yang sejenis dimasukkan dalam kantong plastic, anak membilang benda tsb kemudian memasukkan kartu bilangan pada plastic sesuai dengan jumlah benda tersebut.

d. Guru menyuruh anak untuk memasukkan benda-benda ke dalam kantong plastic sambil menghitung dan ditulis bilangannya

e. Guru menghitung benda sejenis, anak menirukan menghitung

23. 1). Guru memberi kesempatan kepada anak untuk menceriterakan gambar

yang baru saja mereka perhatikan

2). Guru memberi pujian kepada anak yang sudah mampu bercerita.

Sementara itu, kepada anak yang belum mampu bercerita, guru memberi motivasi/dorongan

3). Guru meminta anak untuk memperhatikan gambar satu persatu lalu

mengadakan tanyta jawab

4). Guru menyiapkan tiga gambar berukuran 30 X 40 cm ( nelayan berangkat melaut, nelayan menebarkan jala, nelayan menurunkan ikan.

5). Guru memperlihatkan tiga gambar dan ditempel di papan tulis

Urutan alternative Pembelajaran tersebut di atas yang benar adalah ... .

a. 1), 3), 2), 4), 5)

b. 2), 1), 3), 5), 4)

c. 3), 4), 5), 2), 1)

d. 4), 5), 3), 2), 1)

e. 4), 5), 3), 1), 2)

24. Alat permainan di luar kelas yang berguna untuk latihan memanjat, melatih keseimbagan, ketangkasan, keberanian dan menguatkan otot tubuh bagai anak TK adalah ... .

a. Bola dunia

b. Tangga setengah lingkaran

c. Jala panjatan

d. Papan titian

e. Papan peluncur25. Bermain dengan menggunakan kartu huruf merupakan salah satu kegiatan pembelajaran anak TK kelompok B untuk mengembangkan kemampuan .... .

a. Membaca

d. menulisb. Membilang

e. berceritac. menghitung26. Alat permainan educative di TK/PAUD yang harus ada pada Area Matermatika adalah ... .

a. Manic-manik, gambar buah-buahan, pasir, air, gambar rambu-rambu lalu lintas

b. Kepingan giometri, kartu angka, manik-manik, gambar buah-buahan , puzzle, dan kartu berpasangan

c. Kertas lipat, papan geometri, mozaik, pohon hitung, kotak hitung, kotak menara

d. Batu-batuan, biji-bijian, kotak menara, kertas lipat, menara gelang, palu, dan plastisin

e. Magnit, kaca pembesar, biji-bijian dan tempatnya, kaca pembesar, timbangan27. Permainan di bawah ini yang cocok untuk mengembangkan motorik kasar anak adalah ... .

a. Permainan mewarnai

b. Permainan membuat mozek

c. Permainan meremas daun bunga sepatu

d. Permainan tebak kata

e. Permainan pada papan titian

28. (1) Guru mengajak anak untuk memperhatikan gambar yang di bawahnya

terdapat tulisan yang dimulai dengan huruf a.

(2) Guru memberi contoh cara membaca tulisan di bawah gambar dan anak menirukan

(3) Guru mengajak anak untuk membuat coretan dengan menebalkan titik-titik Dari alternative pembelajaran tersebut indicator yang tepat adalah ... .

a. Menyebutkan nama gambar

b. Membaca tulisan di bawah gambar

c. Membuat berbagai coretan

d. Membuat gambar

e. Menulis huruf di bawah gambar29. Dalam pembelajaran anak melakukan permainan kelompok seperti permainan ular naga, menjala ikan, maka dalam kegiatan evaluasi guru dapat menilai beberapa aspek pengembangan yaitu .... .

a. Moral/agama, motorik

b. Moralagama, motorik, bahasa

c. Moral/Agama, motorik, bahasa, sosial

d. Motorik, bahasa, sosial, kognitif

e. Moral/agama, bahasa, motorik, sosial, dan kognitif

30. Berikut ini yang merupakan salah satu contoh pembelajaran untuk menanamkan konsep Sains pada peserta didik Taman kanak-Kanak adalah ... .

a. Mengelompokkan balon yang sama warnanya

b. Menghitung jumlah balon yang warnanya kuning dan biru

c. Meniup balon lalu dilepaskan

d. Menyebutkan tempat balon yang diisi air dan yang tidak diisi dengan air

e. Memperkirakan berat balon yang diisi air

31. Di bawah ini merupakan indicator dalam capaian perkembagan melakukan

gerakan antisipasi, kecuali ... .

a. Berjalan maju pada garis lurus

b. Berjlan di atas titian, berjalan jinjit

c. Berjalan mundur dan ke samping pada garais lurus sejauh 1 2 meter

d. Berjalan dipinggir jalan raya

e. Melakukan gerakan menghindar dari hal-hal yang berbahaya

32. Dalam pembelajaran capaian pengembangan mengkoordinasikan mata dan tangan untuk melakukan gerakan yang rumit, kecuakli ...

a. Meronce dengan manic-manik, menganyam dengan kertas

b. Membuat segi empat, menjiplak bentuk geometri

c. Menjiplak bentuk benda-benda di sekitar

d. Membuat berbagai bentuk dengan menggunakan tanah liat

e. Melukis dengan jari (finger painting)

33. Guru TK harus dapat memahami tujuan setiap kegiatan pengembangan. Agar anak didik mampu menghubungkan kemampuan yang sudah diketahui dengan pengetahuan yang baru diperolehnya maka seorang guru harus .... .

a. Menyesuaikan perkembangan kognitif anak didik

b. Menyesuaikan perkembangan bahasa anak didik

c. Menyesuaikan perkembangan ketrampilan

d. Mengingat tingkat usia anak didik

e. Mengingat fisik

34. Karya Inovatif merupakan pengembangan , modivikasi atau penemuan baru sebagai bentuk kontribusi guru terhadap peningkatan mutu kualitas proses pembelajaran. Yang merupakan karya inovatif guru guru TK adalah .... .

a. Penemuan teknologi tepat guna kategori komplek/atau sederhana

b. Penemuan/penciptaan atau pengembangan karya seni kategori komplek dan/atau sederhana

c. Penyusunan standara, pedoman, soal dan sejenisnya pada tingkat nasional maupun propinsi

d. Pernyataan ab dan c benar

e. Pernyataan a dan b yang paling benar

35. Dalam pembelajaran capaian pengembangan menunjukkan rasa impati maka indikatornya sebagai berikut, kecuali ... .

a. Berbicara dengan sopan

b. Menyapa teman dan orang lain

c. Berpakaian rapi dan sopan

d. Selalu mengucapkan terima kasih jika memperoleh sesuatu

e. Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan kegiatan sesuai dengan keyakinannya

36. Pada kegiatan refleksi yang harus dilakukan guru adalah ... .

a. Mengamati dan menganalisa kegiatan siklus PTK

b. Merencanakan kegiatan kegiatan pelaksanaan PTK

c. Menyusun strategi, cara dan metode pengumpulan data penelitian

d. Mengkaji secara menyeluruh tindakan yaqng dilakukan dengan

menganalisis, sintetis dan menilai hasil pengamatan

e. Jawaban a, b, c, dan d benar

37. Hal-hal yang wajib dipikirkan guru dalam memperbaiki pembelajaran pada penelitian tindakan kelas sebelum masuk siklus II untuk memperbaiki mutu pembelajaran, setelah menganalisis hasil siklus I adalah ... .

a. Indicator yang belum tercapai pada siklus I untuk dicapai pada siklus II

b. Media yang kurang lengkap pada siklus I untuk dilengkapi pada siklus II

c. Siswa yang gagal pada siklus I untuk diberi remidi pada siklus II

d. Factor-faktor penyebab kegagalan siklus I untuk diperbaiki pada siklus II

e. Merubah materi supaya mudah diterima pada sikuls II

38. Capaian perkembangan tertulisMenciptakan sesuatu dengan berbagai media. Indikator yang tepat kecuali ... .

a. Menjiplak bentuk benda-benda di sekitar

b. Menciptakan dua bentuk bangunan dari balok

c. Menciptakan dua bentuk dari kepingan geometri

d. Melukis dengan jari(foinger painting)

e. Menyusun menara dari kubus minimal 8 kubus

39. Salah satu kewajiban guru guru dalam melaksananakn tugas keprofesionalannya adalah ... .

a. Mengkaji hubungan kerja professional

b. Membiasakan diri mengikuti pengembangan profesi

c. Mengenal prinsip-prinsip psikologi pendidikan yang dapat dimanfaatkan dalam proses belajar mengajar

d. Merencanakan pembelajaran, melaksanakan proses pembelajaran ynag bermutu, menilai dan mengevaluasi hasil pembelajaran

e. Menerapkan konsep-konsep keilmuan daslam kehidupan sehari-hari

40. Kegiatan PKB untuk pengembangan diri dapat dilakukan sebagai berikut, kecuali .... .

a. mengembangkan kurikulum yang mencakup topik-topik aktual/terkini yang berkaitan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, dan sebagainya sesuai dengan kebutuhan peserta didik;b. Mendata jumlah siswa dan keadaan ekonomi orangtua dalam rangka pelaksanaan pembelajaran

c. merencanakan dan melaksanakan pembelajaran dengan menggunakan metode pembelajaran yang bervariasi sesuai dengan kebutuhan peserta didik;d. mengevaluasi, menilai dan menganalis hasil belajar peserta didik yang dapat menggambarkan kemampuan peserta didik secara nyata;e. menganalisis dan mengembangkan model pembelajaran berdasarkan umpan balik yang diperoleh dari peserta didik; 41. Kemampuan guru dalam mengelola pembelajaran peserta didik disebut . . . .

a. Kompetensi Kepribadian

b. Kompetensi Pedagogik

c. Kompetensi Sosial

d. Kompetensi Professional

e. Kompetensi Kewirausahaan

42. Anak usia dini mempunyai karateristik yang khas dibandingkan anak pada usia lainnya. Karateristik tersebut adalah sebagai berikut, kecuali . . . .

a. Memiliki rasa ingin tahu yang benar

b. Merupakan pribadi yang unik

c. Suka berfantasi dan berimajinasi

d. Menunjukkan sikap egosentris

e. Memiliki rentang daya konsentrasi yang panjang

43. Setiap anak memiliki perbedaan dalam hal gaya belajar, minat, dan latar belakang keluarga. Hal ini merupakan salah satu karateristik anak usia dini dalam hal . . . .

a. Merupakan pribadi yang unik

b. Memiliki rasa ingin tahu yang besar

c. Masa paling potensial untuk belajar

d. Suka berfantasi dan berimajinasi

e. Memiliki rentang daya konsentrasi yang pendek

44. Kemampuan anak untuk menciptakan suatu objek atau kejadian tanpa didukung data yang nyata disebut . . . .a. Fantasi

d. Imitasib. Imajinasi

c. Identifikasi

e. Refleksi45. Anak usia dini sering disebut dengan istilah golden age (usia emas) karena pada rentang usia tersebut anak usia dini . . . .

a. Masih bersikap egosentris

b. Biasanya punya teman imajiner

c. Tumbuh dan berkembang dengan pesat pada berbagai aspek

d. Mulai belajar bersosialisasi

e. Sebagai bagian dari makhluk sosial

46. Berikut ini hal yang tidak perlu dilakukan seorang pendidik terkait dengan trial dan error yang sering dilakukan anak usia dini adalah . . . .

a. Memotivasi anak untuk mengulangi lagi ketika gagal

b. Memberikan arahan langkah secara terinci sebelum anak mencoba

c. Menunjukkan cara yang benar setelah anak beberapa kali mencoba, namun gagal

d. Memberikan kesempatan pada anak untuk bertanya saat mencoba-coba

e. Memberikan rangsangan pada anak untuk mencoba lagi saat gagal

47. Imitasi atau peniruan merupakan salah satu cara utama bagi anak usai dini untuk belajar. Oleh karena itu metode belajar yang paling tepat agar anak dapat melakukan imitasi dengan baik adalah melalui . . . .

a. Tanya jawab

b. Ceramah

c. Keteladanan

d. Coba ralat

e. Bercerita

48. Pengalaman serupa yang sering terjadi pada masa kanak-kanak akan berpengaruh kuat dan bertahan lama sampai ia dewasa. Dalam hal ini pengalaman awal mempunyai pengaruh yang . . . .

a. Tertunda

b. Segera

c. Kumulatif

d. Parsial

e. Internalisasi

49. Anak memerlukan rasa aman secara fisik dan psikis untuk berkembang. Ini sesuai dengan salah satu prinsip perkembangan anak usia dini yaitu . . . .

a. Kondisi terbaik anak untuk berkembang dan belajar adalah dalam komunitas yang menghargainya

b. Akan terjadi percepatan perkembangan bila anak berkesempatan mempraktikan keterampilan yang setingkat lebih tinggi dari yang dikuasainya

c. Bermain merupakan sarana penting bagi perkembangan anak

d. Perkembangan anak berlangsung ke arah yang makin kompleks, khusus, terorganisasi dan terinternalisasi

e. Pengalaman awal anak

50. Pendidikan untuk anak usia dini perlu dilaksanakan sesuai karateristik dan tingkat perkembangan anak sehingga proses pendidikan untuk mereka perlu dilaksanakan, kecuali . . . .

a. Tidak terstruktur

b. Responsif terhadap perbedaan

c. Melalui aktivitas langsung

d. Berorientasi skolastik

e. Holistik dan terpadu

51. Para pendidik PAUD perlu terus mengikuti perkembangan terbaru tentang anak sehingga tindakannya dapat dibenarkan secara ilmiah karena penyelenggaraan pendidikan untuk anak usia dini berprinsip . . . .

a. Holistik dan terpadu

b. Berbasis keilmuan

c. Berorientasi pada perkembangan anak

d. Berorientasi pada masyarakat

e. Responsif terhadap perbedaan

52. Salah satu karateristik perkembangan anak usia 4 tahun dalam aspek kestabilan emosi, antara lain adalah anak mampu . . . .

a. Mulai membedakan antara fantasi dengan kenyataan

b. Minta izin jika ingin meminjam benda milik orang lain

c. Mengetahui konsep kosong

d. Bercerita menggunakan gambar

e. Mulai dapat berbagi

53. DAP (Developmentally Appropriate Practice) adalah rekomendasi dari NAEYC (National Association for the Education of Young Children) tentang praktik pendidikan anak usia dini yang harus disesuaikan dengan . . . .

a. Kurikulum lembaga

b. Tahap perkembangan anak

c. Ketersediaan dana

d. Kualifikasi pendidik

e. Kurikulum nasional

54. Menurut DAP, Perencanaan Kurikulum yang tepat untuk anak usia dini terutama harus didasarkan pada, kecuali . . . .

a. Hasil pengamatan anak

b. Catatan yang lengkap tentang minat

c. Catatan perkembangan anak

d. Wawancara dengan orang tua

e. Hasil tes potensi akademik anak

55. Jika sistem limbik pada otak manusia menerima persepsi yang berupa ketakutan, ancaman atau kesedihan maka bagian otak yang akan memegang kendali adalah . . . .

a. Korteks

b. Otak kanan

c. Batang otak

d. Otak kiri

e. Sistem limbik

56. Berikut ini termasuk dalam kualitas gerakan sesuai dengan katagorinya masing-masing. Kategori yang tidak tepat adalah . . . .

a. Kekuatan, bebas, mengendalikan dan light

b. Lokomotor, bentuk, bebas dan tempo

c. Waktu, tempo, durasi dan beat

d. Ruang, bentuk, tingkatan dan arah

e. Kekuatan, bebas, mengendalikan dan lembut ke keras

57. Wahana pendidikan dan pembinaan kesejahteraan anak yang berfungsi sebagai pengganti keluarga untuk jangka waktu tertentu selama orang tuanya berhalangan atau tidak memiliki waktu yang cukup dalam mengasuh anaknya karena bekerja atau sebab lain disebut . . . .

a. Kelompok Bermain

b. Taman Kanak-kanak

c. Kegiatan Pendidikan

d. Pendidikan Anak Usia Dini

e. Taman Penitipan Anak

58. Kecerdasan yang dapat berkembang bila diransang melalui berbicara, mendengarkan, membaca, menulis, berdiskusi dan bercerita adalah kecerdasan . . . .

a. Kecerdasan linguistik (linguistic intelligence)

b. Kecerdasan logika matematis

c. Kecerdesan visual spasial

d. Kecerdasan musikal

e. Kecerdasan kinesterik

59. Kegiatan penilaian untuk mendapatkan berbagai informasi secara belah, berkesinambungan dan menyeluruh tentang proses dan hasil pertumbuhan dan perkembangan anak didik disebut . . . .

a. Tujuan penilaian

b. Prinsip prinsip penilaian

c. Cara penilaian

d. Laporan penilaian

e. Pengaturan

60. Penilaian dilakukan secara berencana, bertahap dan terus menerus untuk memperoleh gambaran yang menyeluruh terhadap hasil pembelajaran disebut prinsip prinsip penilaian . . . .

a. Menyeluruh

d. Mendidikb. Berkesinambungan

c. Obyektif

e. Kebermaknaan61.Dokumen Kurikulum 2004 Taman Kanak Kanak dan Raudlotul Athfal terdiri atas kerangka dasar dan standar kompetensi, yang dalam pelaksanaanya dilengkapi dengan :

a. Pedoman pengembangan kurikulum, pedoman silabus dan pedoman pembelajaran

b. Pedoman pengembangan silabus, pedoman pengembangan pembelajaran dan pedoman

penilaian

c. Pedoman analisis, pedoman pengembangan silabus, dan pedoman penilaian

d. Pedoman pengembangan silabus, Pedoman pengembangan kurikulum dan pedoman

pengembangan pembelajaran

e. Pedoman pengembangan pembelajaran, pedoman penilaian dan Pedoman

pengembangan kurikulum

62. Bu guru telah mengisahkan suatu peristiwa yang sangat mengesankan dengan tujuan untuk mengembangkan daya imajinasi, daya pikir, dan penguasaan bahasa anak, bu guru tersebut menggunakan metode :

a. Metode bercakap cakap

b. Metode tanya jawab

c. Metode berceritad. Metode karya wisata

e. Metode demonstrasi

63. Agar kegiatan pembelajaran dikelas dapat berjalan tertib dan tercipta suasana yang harmonis serta kondusif, maka sebagai seorang guru yang baik harus menggunakan interaksi :

a. Satu arah

d. Jawab a dan b benar

b. Dua arah

e. Jawab c benar

c. Multiarah64. Kurikulum adalah merupakan acuan dalam pelaksanaan kegiatan proses belajar mengajar disetiap satuan pendidikan, adapun tujuan yang hendak dicapai adalah

a. Tingkat kemampuan guru

b. Tingkat kemampuan orang tua

c. Tingkat kemampuan guru dan orang tua

d. Tingkat kemampuan guru dan peserta didik

e. Tingkat kemampuan peserta didik65. Pola perkembangan anak usia Taman kanak Kanak (4-6 tahun) secara normative dan umum, tentang Standar Pendidikan Anak Usia Dini telah ditetapkan berdasarkan :

a. Permendiknas No. 58 tahun 2009

b. PP No. 17 tahun 2010

c. Undang Undang No. 20 tahun 2003

d. PP No. 19 tahun 2005

e. Undang Undang No. 14 tahun 2005

66. Pada waktu proses belajar mengajar berlangsung didalam kelas, tiba tiba ada sebagian anak yang minta pelajaran olah raga diluar, tindakan guru yang harus dilakukan kepada sebagian siswa tersebut adalah ..

a. Dibiarkan saja tidak direspon karena jadwalnya tidak ada jam olah raga

b. Direspon oleh guru dan sebagaian siswa yang minta olah raga diajak keluar

c. Direspon oleh guru dan semua siswa diajak keluar

d. Direspon oleh guru, tetapi setelah waktunya istirahat

e. Direspon oleh guru, tetapi dijelaskan bahwa waktunya olah raga ada sendiri

67. Pada dasarnya anak mulai mengembangkan koordinasi antara syaraf mata, otak, dan motorik untuk merespon stimulasi yang ada disekitarnya atau mulai aktif melakukan kegiatan (by doing) adalah pada usia :

a. 0 6 bulan

b. 6 bulan

c. 24 bulan

d. 6 tahun

e. 2 6 tahun

68. Pengelolaan dan penyelenggaraan pendidikan di Taman Kanak Kanak dilakukan melalui bermain, karena startegi bermain dianggap yang paling tepat seperti yang diamanatkan PP No. 17 tahun 2010, dengan alasan yang mendasar adalah ..

a. Anak memiliki kelebihan energy lebih yang harus disalurkan

b. Melalui bermain anak mendapatkan pengalaman langsung guna memperoleh dasar

kehidupan social

c. Anak perlu belajar memahami dan memainkan peran peran yang ada disekitarnya

d. Jawab a dan b benar

e. Jawab a, b dan c benar

69. Metode yang digunakan untuk mengeksplorasi tema dalam pembelajaran di Taman Kanak Kanak bermacam macam sesuai dengan karakteristik tujuan yang hendak dicapai, untuk melatih kemampuan berbicara guru harus menggunakan metode :

a. Bercerita dan bercakap cakap

b. Demonstrasi

c. Pemberian tugas

d. Ekspirimen

e. Bermain peran

70. Ketika proses belajar mengajar berlangsung ada salah satu paserta didik yang menangis

karena bertengkar dengan temanya, kemudian orang tua anak tersebut tanpa ijin guru

langsung masuk kelas untuk membantu melerai, yang harus dilakukan oleh seorang guru

adalah .

a. Membiarkan orang tua masuk kelas dan membantu melerai

b. Mempersilahkan orang tua untuk membawa keluar anaknya

c. Melarang orang tua anak tersebut masuk kelas dan mempersilahkan menunggu diluar

d. Mempersilahkan orang tua menunggu anaknya didalam kelas

e. Dibiarkan saja apa kemauan orang tua terhadap anaknya

71. Bermain adalah merupakan pusat kegiatan belajar mengajar di Taman Kanak Kanak,

karena sesuai dengan dunia anak yang suka bermain, ciri ciri bermain adalah .

a. Lebih dari satu anak

b. Berhadap hadapan satu dengan yang lainya

c. Berlawanan satu dengan yang lainya

d. Menyenangkan

e. Merepotkan

72. Bu Yanti adalah seorang guru yang sangat jeli dan perhatian terhadap kejadian sekecil

apapun yang ada di kelasnya, ketika ada salah satu siswa yang diam termenung bu Yanti

langsung menghampirinya dengan lemah lembut berusaha untuk menghibur anak tersebut,

sikap yang dilakukan bu Yanti adalah ..

a. Diskriminatif

b. Acuh tak acuh

d. Ke Ibuan

c. Simpati

e. Sosial73. Pada Tahun Pelajaran baru bu Ani sebagai Kepala Sekolah Taman Kanak Kanak telah

memimpin rapat semua wali murid, dan dijelaskan pentingnya anak usia dini untuk mengenal lingkungan pendidikan agar anak gemar bermain sambil belajar; tindakan yang dilakukan bu Ani tersebut termasuk melakukan pendekatan :

a. Persuasif

b. Simpati

d. Sosial

c. Diskriminatif

e. Karakteristik74. Kompetensi yang termuat dalam kurikulum adalah kompetensi minimal, jadi guru dapat

memberikan pengayaan sejauh tidak membebani anak, maka pengayaan hanya dapat

diberikan jika :

a. Anak telah menunjukkan keberhasilanya

b. Anak telah bisa berpikir

c. Anak telah dewasa

d. Anak telah bisa berkomunikasi

e. Anak telah bersosialisasi dengan lingkungan

75. Sistem Pendidikan Nasional adalah salah satu upaya untuk menyamakan mutu pendidikan

disetiap jenjang pendidikan yang ada diseluruh Indonesia, untuk itu telah dikeluarkan

peraturan seperti yang termuat pada :

a. Undang Undang No. 20 tahun 2003

b. PP No. 17 tahun 2010

c. Permendiknas No. 58 tahun 2009

d. PP No. 19 tahun 2005

e. Undang Undang No. 14 tahun 2005

76. Pembinaan keprofesian guru meliputi :

a. Kopmetensi kepribadian dan social

b. Kompetensi pedagogi, sosial dan ketrampilan

c. Kmopetensi kepribadian, soaial dan professional

d. Kompetensi pedagogi, kepribadian, social dan professional

e. Kompetensi kepribadian, social, professional dan ketrampilan

77. Dalam proses belajar mengajar peserta didik bukan sebatas sebagai obyek akan tetapi jaga

berperan sebagai subyek, untuk itu harus ada interaktif yang efektif antara guru dengan

peserta didik, maka sikap guru ketika pembelajaran berlangsung seperti dibawah ini kecuali :

a. Guru berperilaku professional

b. Guru membimbing peserta didik

c. Guru mengakui bahwa setiap peserta didik memiliki karakteristik individual dan masing

masing berhak mendapat layanan pendidikan yang sama

d. Guru menghimpun informasi tentang peserta didik untuk kepentingan pribadi guru bukan

kepentingan proses pembelajaran

e. Guru menjalin hubungan dengan peserta didik yang dilandasi dengan rasa kasih sayang

78. Ada beberapa hubungan guru dengan orang tua/wali siswa yang harus dibangun bersama

untuk memajukan pendidikan terutama di Taman Kanak Kanak, antara lain seperti tersebut

dibawah ini kecuali :

a. Kerja sama yang efektif dan efisien dengan orang tua siswa

b. Memberikan informasi yang obyektif dan jujur kepada orang tua siswa mengenai

perkembangan peserta didik

c. Tidak merahasiakan informasi setiap peserta didik kepada orang lain yang bukan orang

tua siswa/walinya

d. Memotivasi orang tua siswa untuk beradaptasi dan berpartisipasi memajukan dan

meningkatkan kwalitas pendidikan

e. Guru menjunjung tinggi hak orang tua untuk berkonsultasi yang berkaitan kesejahteraan,

kemajuan dan cita cita anak akan pendidikan

79. Tunjangan profesi guru (TPP) bertujuan :

a. Meningkatkan kesejahteraan guru

b. Meningkatkan mutu pendidikan

c. Meningkatkan penghasilan guru

d. Meningkatkan kesejahteraan guru dan mutu pendidikan

e. Jawab a, b dan c benar

80. Guru yang gugur pada saat melaksanakan tugas pendidikan dan pembelajaran didaerah

khusus, maka putra/putrinya berhak mendapat bantuan dari Pemerintah dan Pemerintah

Daerah berupa :

a. Beasiswa SD SMP

b. Beasiswa SD SMA

c. Beasiswa SD Perguruan Tinggi

d. Beaya hidup selama belum bekerja

e. Beaya hidup selama belum kawin81. Guru TK bertindak sesuai norma agama, hukum, sosial dan kebudayaan nasional Indonesia dengan cara

a. Menghargai peserta didik tanpa membedakan keyakinan yang dianut, suku, adat istiadat dan daerah asal

b. Menghargai peserta didik tanpa membedakan keyakinan yang dianut, suku, daerah asal dan gender

c. Menghargai peserta didik tanpa membedakan keyakinan yang dianut, suku, adat istiadat, daerah asal dan gender

d. Menghargai peserta didik tanpa membedakankeyakinan yang dianut, suku, daerah asal dan gender

e. Menghargai peserta didik tanpa membedakan suku, adat istiadat, daerah asal dan gender

82. Sikap pribadi tentang keteladanan sangat melekat. Oleh sebab itu harus dikembangkan di sekolah maupun di masyarakat dengan menampilkan diri sebagai pribadi yang..

a. Mantap dan stabil

b. Arif dan berwibawa

c. Dewasa dan berwibawa

d. Jujur, tegas dan manusiawi

e. Menampilkan diri sebagai pribadi yang taqwa dan berwibawa

83. Rasa bangga menjadi guru TK dapat dilihat dari parameter

a. Etos kerja dan tanggung jawab yang tinggi

b. Etos kerja dan menjaga kewibawaan

c. Jujur dan tegas

d. Jujur, tegas dan rajin

e. Tegas dan rajin

84. Sikap jujur seorang guru TK dalam kinerjanya tercermin pada

a. Ketegasan dalam pembelajaran

b. Kemampuan dalam pembelajaran

c. Obyektif dalam penilaian pembelajaran

d. Subyektif dalam penilaian pembelajaran

e. Tanggung jawab dalam pembelajaran

85. Tanggung jawab adalah merupakan sikap yang harus dimiliki guru. Perilaku yang dapat mencerminkan sikap tersebut adalah.

a. Mampu mengendalikan diri

b. Murah senyum, sopan

c. Bersikap toleransi

d. Memberikan dorongan kepada anak yang belum berprestasi

e. Sabar, legowo dan lemah lembut

86. Perilaku yang ditampilkan dalam kegiatan belajar mengajar di antaranya peran guru sebagai orang tua adalah

a. Duduk, belajar dan bermain bersama siswa

b. Memberi keteladanan , kasih sayang dan melindungi

c. Membantu siswa dalam mengatasi kesulitan belajar

d. Menyemangati, mendorong dan merangsang siswa untuk lebih maju

e. Memberikan arahan nilai - nilai normative pada siswa

87. Jika dalam kelas ada anak yang sudah selesai mengerjakan tugasnya kemudian jalan-jalan di kelas dengan menggangu temannya, maka tindakan guru sebaiknya adalah

a. Menegur supaya tidak jalan-jalan dan menggangu temannya

b. Diberi kegiatan lain supaya tidak menggangu temannya

c. Disuruh istirahat di luar kelas

d. Meminta siswa tersebut duduk di dekat guru dan memberi tugas tambahan

e. Meminta siswa tersebut untuk membimbing temannya

88. Seorang guru menjadi panutan masyarakat sekitar. Hal ini didasarkan pada

a. Status pendidikannya

b. Status ekonominya

c. Perilaku dan kepribadiannya

d. Pembicaraannya

e. Postur tubuh

89. Sikap cinta dan simpati kepada gurunya disebabkan sikap gurunya yang..

a. Suka menyanyi bersama sama

b. Dekat dengan orang tuanya

c. Selalu membawa permen

d. Mencintai murid muridnya

e. Selalu berdandan

90. Yang harus ditunjukkan kepada murid murid agar mereka rajin beribadah adalah

a. Gambar orang sholat

b. Gambar orang berwudhu

c. Mengajak praktek sholat

d. Mengajak sholat dhuha disekolah

e. Mengajak praktek berwudhu

91. Mengucapkan salam kepada murid murid ketika guru masuk kelas adalah merupakan bentuk.

a. Sikap sabar

b. Ramah tamah

c. Saling mendoakan

d. Ajaran agama

e. Keteladanan

92. Yang harus ditunjukan oleh seorang guru agar anak anak suka hidup bersih dan rapi adalah

a. Berpakaian rapi

b. Cuci pakai sabun

c. Membuang sampah ditempat sampah

d. Makan jajanan yang sehat

e. Suka menyapu

93. Yang harus diucapkan oleh guru ketika menegur murid-muridnya yang melakukan kesalahan adalah :

a. Jangan ulangi !

b. Jangan lakukan itu !

c. Itu salah !

d. Sebaiknya begini

e. Maaf ya, begini yang seharusnya kamu lakukan

94. Ketika berhadapan dengan siswa yang nakal sebaiknya guru bersikap.

a. Acuh

b. Biasa-biasa saja

c. Marah-marah

d. Penuh perhatian

e. Sangat saying95. Ketika anak-anak bermain di halaman sekolah sebaiknya guru melakukan :

a. Tugasnya sendiri

b. Membersihkan kelas

c. Pengawasan

d. Istirahat bersama teman teman guru

e. Ikut bermain

96. Keteladanan yang harus di tunjukan oleh seorang guru agar murid-muridnya disiplin dan tanggung jawab adalah

a. Guru bercerita tentang orang-orang yang disiplin

b. Guru selalu tepat waktu

c. Guru memberikan contoh tentang tanggung jawab

d. Guru tidak pernah absen

e. Guru rajin masuk kelas

97. Guru mengirim surat kepada wali murid lewat para siswa-siswanya. Perbuatan ini adalah melatih dan membentuk sikap..kepada anak.

a. Amanah

b. Disiplin

c. Dapat dipercaya

d. Jujur

e. Jujur dan tanggung jawab

98. Guru TK/RA harus berkeyakinan bahwa anak-anak yang dididiknya

a. Bisa berkembang seperti kedua orang tuanya , sesuai pepatah Air mengalir ke bawah.

b. Bisa berkembang menurut bakat yang dimilikinya sejak lahir.

c. Bisa berkembang sesuai dengan pengaruh lingkungannya.

d. Bisa berkembang sesuai dengan pendidikan yang diterimanya

e. Bisa dididik, perlu dididik dan dapat dididik99. Yang tersebut di bawah ini harus dimiliki oleh seorang guru TK/RA. Salah

satu yang bersifat mutlak adalah ..

a. kejujuran

b. kebersihan

c. kerapian

d. kecintaan

e. kerajinan

100.Sebagai tanda bahwa seorang guru TK / RA bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa , adalah

a.Guru tersebut selalu mengajarkan kepada anak didiknya agar melaksanakan perintah Tuhan dan menjauhi laranganNya

b.Guru tersebut tekun beribadah sesuai dengan agama yang dianutnya.

c.Guru tersebut selalu memulai kegiatan pendidikannya dengan berdoa

d.Guru tersebut berbicara dengan menggunakan istilah-istilah agama

e.Guru tersebut percaya dan takwa kepada Tuhan Yang Maha Esa

KUNCI JAWABAN : GURU1. A

11. A

21.C

31.D

41.B

51.B2. E

12. D

22.C

32.C

42.E

52.A3. C

13. C

23.E

33.D

43.A

53.B4. B

14. D

24.A

34.B

44.B

54.E

5. A

15. A

25.C

35.E

45.C

55.C6. C

16. D

26.B

36.D

46.B

56.B7. D

17. B

27.E

37.D

47.C

57.E8. D

18. C

28.C

38.A

48.C

58.A9. B

19. E

29.E

39.D

49.A

59.A10. D

20. C

30.C

40.B

50.D

60.B61. B

71. D

81.D

91 .E62. C

72. C

82.E

92 .C63. C

73. A

83.A

93. D64. E

74. A

84.C

94 .D65. A

75. A

85.A

95. C66. E

76. D

86.B

96 .B67. E

77. D

87.B

97. E68. E

78. C

88.C

98 .E69. A

79. D

89.D

99. D 70. C

80. C

90.D

100. B

.