muji.unila.ac.idmuji.unila.ac.id/webo/FMIPA-2010.pdfPanduanpenyelenggaraan UNIVERSITAS LAMPUNG...

87
Panduan penyelenggaraan UNIVERSITAS LAMPUNG BANDAR LAMPUNG 2010 PROGRAM SARJANA DAN DIPLOMA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM vii Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Buku Panduan Penyelenggaraan Program Sarjana dan Diploma Fakultas diterbitkan dengan maksud untuk memberikan informasi menyeluruh tentang fakultas bagi mahasiswa, dosen, karyawan administrasi, pimpinan, dan masyarakat umum. Buku panduan ini menyajikan sejarah fakultas, visi dan misi fakultas/jurusan/ bagian, kompetensi lulusan, distribusi mata kuliah per semester dan deskripsi tiap mata kuliah. Buku panduan ini disusun mengacu kepada (1) Undang-Undang Sisdiknas No. 20 tahun 2003, (2) Peraturan Pemerintah No. 17 tahun 2010 tentang Pendidikan Tinggi, (3) SK Dirjen Dikti No. 232/U/2000 tentang Pedoman Penyusunan Kurikulum Pendidikan Tinggi dan Penilaian Hasil Belajar, (4) SK Dirjen Dikti No. 045/U/2000 tentang Kurikulum Inti Pendidikan Tinggi, (5) Statuta Unila tahun 2009, (6) Peraturan Akademik Unila, (7) Hasil lokakarya kurikulum program studi/jurusan/bagian, fakultas, universitas maupun lokakarya bidang ilmu tingkat regional dan nasional. Kami mengucapkan terimakasih dan penghargaan yang tinggi pada semua pihak yang telah membantu menyiapkan dan menyusun Buku Panduan ini. Kepada para pembaca diharapkan juga saran dan kritik untuk penyempurnaan Buku Panduan ini pada tahun mendatang. Semoga buku ini bermanfaat tidak saja bagi warga Unila tetapi juga masyarakat luas. Bandar Lampung, Juni 2010 Rektor, Prof. Dr. Ir. Sugeng P. Harianto, M.Sc. NIP 195809231982111001 ata pengantar K UNIVERSITAS LAMPUNG

Transcript of muji.unila.ac.idmuji.unila.ac.id/webo/FMIPA-2010.pdfPanduanpenyelenggaraan UNIVERSITAS LAMPUNG...

Panduan penyelenggaraan

UNIVERSITAS LAMPUNGBANDAR LAMPUNG

2010

PROGRAM SARJANA DAN DIPLOM A

FAKULTAS MATEMATIKA DAN

ILM U PENGETAHUAN ALAM

viiPanduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Buku Panduan Penyelenggaraan Program Sarjana dan Diploma Fakultasditerbitkan dengan maksud untuk memberikan informasi menyeluruhtentang fakultas bagi mahasiswa, dosen, karyawan administrasi,pimpinan, dan masyarakat umum. Buku panduan ini menyajikansejarah fakultas, visi dan misi fakultas/jurusan/ bagian, kompetensilulusan, distribusi mata kuliah per semester dan deskripsi tiap matakuliah.

Buku panduan ini disusun mengacu kepada (1) Undang-UndangSisdiknas No. 20 tahun 2003, (2) Peraturan Pemerintah No. 17 tahun2010 tentang Pendidikan Tinggi, (3) SK Dirjen Dikti No. 232/U/2000tentang Pedoman Penyusunan Kurikulum Pendidikan Tinggi danPenilaian Hasil Belajar, (4) SK Dirjen Dikti No. 045/U/2000 tentangKurikulum Inti Pendidikan Tinggi, (5) Statuta Unila tahun 2009, (6)Peraturan Akademik Unila, (7) Hasil lokakarya kurikulum programstudi/jurusan/bagian, fakultas, universitas maupun lokakarya bidangilmu tingkat regional dan nasional.

Kami mengucapkan terimakasih dan penghargaan yang tinggi padasemua pihak yang telah membantu menyiapkan dan menyusun BukuPanduan ini. Kepada para pembaca diharapkan juga saran dan kritikuntuk penyempurnaan Buku Panduan ini pada tahun mendatang.

Semoga buku ini bermanfaat tidak saja bagi warga Unila tetapi jugamasyarakat luas.

Bandar Lampung, Juni 2010

Rektor,

Prof. Dr. Ir. Sugeng P. Harianto, M.Sc.NIP 195809231982111001

ata pengantarK

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alamx ixPanduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

aftar isiDKata Pengantar ......................................................................................................Daftar Isi .................................................................................................................Senat Fakultat ........................................................................................................Sejarah, Visi, Misi, Tujuan dan Nilai ..................................................................

a. Sejarah .....................................................................................................b. Visi ............................................................................................................c. Misi ...........................................................................................................d. Tujuan ......................................................................................................e. Nilai .......................................................................................................

Organisasi Fakultas ...............................................................................................a. Pimpinan Fakultas .................................................................................b. Pimpinan Jurusan/Program Studi .....................................................c. Tim Penjaminan Mutu Fakultas ..........................................................d. Kepala Laboratorium ............................................................................

Kurikulum Program Sarjana ...............................................................................Jurusan/Program Studi Biologi ................................................................

a. Visi ......................................................................................................b. Misi .....................................................................................................c. Tujuan ...............................................................................................d. Kompetensi ......................................................................................e. Sebaran Matakuliah ........................................................................f. Matakuliah Layanan .......................................................................g. Deskripsi Matakuliah ......................................................................

Jurusan/Program Studi Kimia ..................................................................a. Tujuan Pendidikan ..........................................................................b. Kompetensi Lulusan .......................................................................c. Sebaran Matakuliah ........................................................................d. Matakuliah Pilihan ..........................................................................e. Deskripsi Matakuliah .....................................................................

Jurusan/Program Studi Matematika .......................................................a. Tujuan Pendidikan ..........................................................................b. Kompetensi Lulusan .......................................................................c. Sebaran Matakuliah ........................................................................d. Matakuliah Layanan .......................................................................e. Deskripsi Matakuliah ......................................................................

viiix1334455777889

1111111112141718414141424446676767687283

Jurusan Matematika/Program Studi Ilmu Komputer .........................a. Visi ....................................................................................................b. Misi ...................................................................................................c. Tujuan ...............................................................................................d. Dasar Pemikiran Penyusunan Kurikulum .................................e. Sebaran Matakuliah .......................................................................f. Deskripsi Matakuliah .....................................................................

Jurusan Fisika/Program Studi Fisika ......................................................a. Tujuan Pendidikan .........................................................................b. Kompetensi Lulusan ......................................................................c. Sebaran Matakuliah .......................................................................d. Deskripsi Matakuliah .....................................................................

Kurikulum Program Diploma ............................................................................Program D3 Manajemen Informatika .....................................................

a. Kompetensi Lulusan ......................................................................b. Sebaran Matakuliah .......................................................................c. Deskripsi Matakuliah.....................................................................

Lampiran ..............................................................................................................Daftar Nama Dosen .............................................................................................

9797979798

101105125125126127136151153153153155166167

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam2 1Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

enat FakultasSKetua : Dr. Sutyarso, M.S.

Sekretaris : Dr. Yandri AS.

Anggota : Dr. Warsito, DEA.

Drs. Rudi Ruswandi, M.Si.

Dr. Hardoko Insan Qudus, M.S.

Drs. Bambang Irawan, M.Sc.

Dr. Andi Setiawan, M.Sc.

Dr. Tiryono Ruby, M.Sc.

Roniyus M S, S.Si., M.Si.

Prof. Dr. Ida Farida Rivai, M.Sc.

Drs. Suratman Umar, M.Sc.

Drs. Amir Supriyanto, M. Si.

Dr. Wamiliana, M.Sc.

Prof. Dr. John Hendri, M.S.

Prof. Dr. Suharso

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam4 3Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

a. Sejarah

Sesuai dengan rencana pengembangan jangka panjang Universitas Lampung,untuk membangun fakultas ilmu-ilmu dasar yang dapat menunjang universi-tas sebagai pusat perkembangan ilmu pengetahuan, maka pada tanggal 6 Mei1986 telah diterbitkan Surat Keputusan Rektor Nomor 34/KPTS/R/1986tentang pembentukan Panitia Persiapan Fakultas Matematika dan IlmuPengetahuan Alam (PFMIPA) Universitas Lampung.

Pada tanggal 13 Februari 1989 terbit SK Dirjen DIKTI Nomor: 07/DIKTI/KEP/1989 dan No. 08/DIKTI/KEP/1989 tentang pembentukan Program StudiBiologi dan Kimia. Secara administrasi kedua Program Studi tersebut beradadi bawah Fakultas Pertanian Universitas Lampung, tetapi dalampelaksanaannya bertanggung jawab langsung kepada Rektor (SK RektorNo.111/KPTS/R/1989).

Selanjutnya sesuai dengan SK Rektor Universitas Lampung Nomor: 111/KPTS/R/1989 tersebut, organisasi dan tata kerja Panitia Persiapan FMIPA lebihdisempurnakan dan dipertegas lagi. Susunan organisasi Panitia PersiapanFMIPA terdiri dari Ketua, Wakil Ketua, Sekretaris I dan II, bagian Tata Usahadan Ketua Program Studi. Tugas pokok Panitia Persiapan Pembukaan Fakultasini adalah menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran strata satu (S1) dariprogram studi Biologi dan kimia dalam rangka menyiapkan FMIPA.

Kemajuan suatu fakultas harus ditunjang oleh laboratorium yang sesuai.Pembentukan laboratorium di Persiapan FMIPA. Tersebut didasarkan atasSK Rektor Nomor: 10/KPTS/R/1990, yang kemudian laboratorium tersebutdikembangkan lagi dengan SK Rektor Universitas Lampung Nomor: 19/KPTS/R/1991. Panitia persiapan pembukaan FMIPA juga bertugas mempersiapkanpembukaan dua program studi yaitu Program Studi Fisika dan Program StudiMatematika.

Berdasarkan SK dirjen DIKTI tanggal 15 Desember 1994 Nomor: 306/DIKTI/KEP/1994 program Studi Biologi dan Kimia ditingkatkan statusnya menjadijurusan. Selanjutnya dengan SK Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik

Sejarah, visi, misi, tujuan dan nilaiIndonesia No.0334/O/1995 tentang pembukaan Fakultas Matematika Dan Ilmupengetahuan Alam pada universitas Lampung, maka sejak tanggal 15 Novem-ber 1995 FMIPA dengan resmi berdiri di Universitas lampung.

Pada tanggal 23 Februari 1998, Direktur Jendral pendidikan Tinggi Depdikbudmengeluarkan SK No: 55/DIKTI/Kep/1998 tentang pembentukan ProgramStudi Matematika dan Fisika FMIPA Unila. Pada tahun 1999 terbit SK DirjenDIKTI Nomor: 12/DIKTI/Kep/1999, tanggal 13 Januari 1999 tentang berdirinyaJurusan Matematika dan Jurusan Fisika di FMIPA Unila.

Selanjutnya pada tanggal 3 Juni 2005 berdiri Program Studi S1 Ilmu Komputer/ Sistem Komputer dan pada tanggal 13 Pebruai 2007 sesuai dengan nomorSK 317/D/T/2007 berdiri PS Geofisika. Namun demikian karena ada edaranSK Dirjend Dikti 163/Dikti/Kep/2007 tentang penataan dan kodifikasi pro-gram studi, maka Rektor Universitas Lampung mengambil kebijakan bahwaPS Geofisika dipindahkan ke FT sejak tanggal 1 Juni 2009 dengan nama PSTeknik Geofisika sesuai dengan SK Rektor nomor 128/H26/DT/2009.

b. Visi

Tahun 2025 sebagai pusat pengkajian matematika dan sains yangterakreditasi tinggi di Indonesia dengan berbasis pemanfaatan sumberdayaalam.Beberapa contoh indikator ketercapaian visi: akreditasi PS oleh BAN PT 75%A, monev oleh UPT PPMU tertinggi, 50% laboratorium terakreditasi KAN,terselenggaranya Program Pasca Sarjana (S2 dan S3), 75% MoUterimplementasi dalam bentuk kontrak kerjasama.

c. Misi

(1) Menyelenggarakan pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepadamasyarakat yang didasari oleh konsep Ilmu Pengetahuan danTeknologi (IPTEK);

(2) Membentuk insan akademik yang beretika dan professional;(3) Memperbaiki mutu sumberdaya manusia (SDM), prasarana dan

sarana, manajemen akademik secara berkelanjutan;(4) Meningkatkan kerjasama kemitraan yang sinergis dengan pihak lain.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam6 5Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

d. Tujuan

1) Menyelenggarakan pendidikan program pasca sarjana, sarjana dandiploma yang baik, sehingga menghasilkan lulusan dengan kualitastinggi dan kompetensi yang relevan dengan dunia kerja;

2) Menghasilkan penelitian dasar dan terapan yang dapat diabdikankepada masyarakat;

3) Mengembangkan dan membina kehidupan masyarakat ilmiah yangsehat dan dinamis, jujur, terbuka, kritis, bertanggungjawab, kreatif,inovatif dan tanggap terhadap perubahan di tingkat nasional, regionaldan global;

4) Mengembangkan program akademik dan profesional yang sesuaidengan kebutuhan dan perkembangan jaman;

5) Menawarkan program pasca sarjana tahun 2013 dengan kurikulummencakup mata kuliah yang relevan dengan industri, pemerintah danmasyarakat sehingga lulusannya mampu bersaing secara nasional daninternasional; dan

6) Menjalin dan menempuh kerjasama kelembagaan yang salingmenguntungkan dengan pemerintah, dunia kerja (industri), danlembaga pendidikan tinggi baik di dalam maupun luar negeri.

e. Nilai

Untuk sampai kepada visi, misi dan tujuan tersebut, seluruh warga baikkaryawan dan sivitas akademika FMIPA Unila harus berorientasi kepada nilai-nilai sebagai berikut:1. Berorientasi kepada kepuasan pelanggan;2. Bertumpu kepada organisasi dan manajemen yang profesional;3. Bekerja berdasarkan perencanaan yang melibatkan seluruh komponen

fakultas;4. Berupaya meningkatkan kualitas seluruh komponen fakultas secara

berkelanjutan;5. Berusaha mengembangkan lingkungan kerja yang kondusif yaitu: saling

menghargai, berperilaku santun/rendah hati, bekerjasama, dan semangatkerja tinggi.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam8 7Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

a. Pimpinan Fakultas

1. Dekan : Dr. Sutyarso, M.S.2. Pembantu Dekan I : Dr. Warsito, DEA.3. Pembantu Dekan II : Drs. Rudi Ruswandi, M.Si.4. Pembantu Dekan III : Dr. Hardoko Insan Qudus, M.S.5. Kepala Bagian Tata Usaha : Dra. Suhartini Mashur6. Ka. Sub Bagian Pendidikan : Fajar Budiharto, S.H.7. Ka. Sub Bagian Perlengkapan : Dra. Zaina Mujitaba8. Ka. Sub Bagian Keuangan dan

Kepegawaian : Rani Ginting, S.E.

9. Ka. Sub Bagian Kemahasiswaan : Iskandar B., S.H.

b. Pimpinan Jurusan/Program Studi

1. Ketua Jurusan Biologi : Drs. Bambang Irawan, M.Sc.2. Sekretaris Jurusan Biologi : Dra. Endah Setyaningrum, M.Biomed.3. Ketua Jurusan Kimia : Dr. Andi Setiawan, M.Sc.4. Sekretaris Jurusan Kimia : Dr. Suripto Dwi Yuwono, M.Si.5. Ketua Jurusan Matematika : Dr. Tiryono Ruby, M.Sc.6. Sekretaris Jurusan Matematika : Amanto, S.Si., M.Si.7. Ketua Jurusan Fisika : Roniyus M S., S.Si., M.Si.8. Sekretaris Jurusan Fisika : Sri Wahyu Suciyati, M.Si.9. Ketua PS Matematika : Dra. Dorrah Azis, M.Si.10. Ketua PS Sistem Komputer : Akmal Junaidi, S.Si., M.Sc.11. Ketua PS D3 Analis Kimia : Syaiful Bahri, S.Si., M.Si.12. Ketua PS D3 Manajemen

Informatika : Wamiliana, Ph.D.

rganisasi fakultasOc. Tim Penjaminan Mutu Fakultas1. Ketua : Drs. Amir Supriyanto, M.Si. (Koord. TPMJ Fisika)2. Anggota : Prof. Dr. Suharso (Koord. TPMJ Kimia)

Dr. Rochmah Agustrina (Koord. TPMJ Biologi)Dra. Dorrah Azis, M.Si. (Koord. TPMJ Matematika)Drs. Simon Sembiring, Ph.D. (TPMJ Fisika)Suprihatin, S.Si., M.Si. (TPMJ Fisika)Warsono, Ph.D. (TPMJ Matematika)Dr. Netti Herawati (TPMJ Matematika)Mulyono, Ph.D. (TPMJ Kimia)Dra. Ilim, M.S. (TPMJ Kimia)Dra. Emantis Rosa, M.Si. (TPMJ Biologi)Dra. Nuning Nurcahyani, M.Sc. (TPMJ Biologi)

d. Kepala Laboratorium

Jurusan Biologi1. Laboratorium Botani : Dr. Rochmah Agustrina2. Laboratorium Zoologi : Dr. G. Nugroho Susanto3. Laboratorium Mikrobiologi : Dra. C. N. Ekowati, M.Si.4. Laboratorium Ekologi : Drs. Suratman Umar, M.Sc.5. Laboratorium Biologi Molekuler : Dr. Sumardi

Jurusan Kimia1. Laboratorium Kimia Dasar : Dr. Irwan Ginting Suka, M.Sc.2. Laboratorium Kimia

Anorganik dan Kimia Fisik : Dr. Sutopo Hadi, M.Sc.3. Laboratorium Kimia Organik : Dr. Tati Suhartati, M.S.4. Laboratorium Biokimia : Dra. Aspita Laila, M.S.5. Laboratorium Instrumen dan

Kimia Analitik : Heri Satria, S.Si., M.Si.

Jurusan Fisika1. Laboratorium Fisika Dasar : Simon Sembiring, Ph.D.2. Laboratorium Elektronika : Akhmad Dzakwan, S.Si.3. Laboratorium Fisika Inti : Posman Manurung, Ph.D.4. Laboratorium Geofisika : Drs. Pulung Karo-Karo, M.Si.

Jurusan Matematika1. Laboratorium Komputer : Dwi Sakethi, S.Si., M.Kom.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

KURIKULUMPROGRAM SARJANA

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam12 11Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

a. Visi

Melalui peningkatan kualitas Tri Dharma Perguruan Tinggi secara terusmenerus diharapkan pada akhir 2010 Jurusan Biologi FMIPA telahterakreditasi tinggi dengan menghasilkan sarjana biologi yang handalyaitu mampu mandiri, berkompetisi, dan mampu menyesuaikan diridengan tuntutan kemajuan IPTEK serta menjadi institusi yang mampumendukung dan menerapkan upaya serta pelaksanaan konservasi sumberdaya alam yang terpadu, berkelanjutan dan ramah lingkungan.

b. Misi

1. Melaksanakan pendidikan di bidang biologi ang relevan dengankebutuhan dan potensi yang ada di Provinsi Lampung, tingkatnasional dan internasional

2. Mengembangkan penelitian di bidang biologi yang selaras denganupaya pelaksanaan konservasi sumber daya alam

3. Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat di bidang terapanbiologi yang bisa diaplikasikan untuk meningkatkan kualitas hidupmasyarakat

4. Melakukan kerjasama kemitraan dengan institusi / lembaga lain danswasta dalam rangka pengembangan Tri Dharma Perguruan Tinggi

5. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia (dosen dan karyawan)secara berkelanjutan melalui pendidikan dan pelatihan

6. Meningkatkan prasarana dan sarana perkuliahan dan laboratorium

c. Tujuan

1. Menghasilkan sarjana yang menguasai prinsip ilmu biologi2. Menghasilkan sarjana yang terampil dalam menerapkan ilmu biologi

dalam berbagai bidang yang berkaitan dengan ilmu biologi3. Menghasilkan sarjana yang mampu memimpin atau melaksanakan

penelitian dasar dan pengembangan biologi4. Menghasilkan sarjana yang mampu melanjutkan pendidikan ke strata

lebih tinggi (S2 dan S3)

jurusan/program studi biologid. Kompetensi

Program Studi Biologi FMIPA Unila memberikan kesempatan kepadamahasiswa untuk mampu mengembangkan kemampuan optimalnyayang disesuaikan dengan tuntutan bidang-bidang ilmu biologi, yaitu :

1. Memiliki penguasaan keilmuan tentang :a. Prinsip-prinsip dasar sains yaitu matematika/statistika, kimia dan

fisika yang menunjang pemahaman tentang ilmu-ilmu biologi;b. Kedudukan biologi sebagai ilmu dasar dan perannya dalam

sistem alam (natural system);c. Konsep alam dan metodologi biologi, sehingga mampu

melakukan observasi dan analisis fenomena sederhana sertamampu menerapkan ilmu dalam kegiatan produktif dalampelayanan kepada masyarakat;

d. Konsep dasar, prinsip dan teori yang berkaitan dengan struktur,fungsi, rekayasa, keragaman, reproduksi dan integrasi makhlukhidup;

e. Peran ahli biologi di masyarakat ilmiah dan umum;f. Pengembangan riset / penelitian yang ditunjang oleh

perkembangan instrumentasinya;g. Teknik dasar biologi dan bioteknologi untuk mengelola,

memanfaatkan dan mengembangkan biodiversitas danlingkungan;

h. Tanggung jawab profesional dan etika ilmiah dalammengembangkan konservasi sumber daya alam.

2. Memiliki kemampuan berfikir untuk / dalam :a. Menyusun suatu program penelitian ilmiah yang meliputi

penyusunan, pelaksanaan, pelaporan dan evaluasinya;b. Menganalisis suatu permasalahan dan mengembangkan metode

pemecahannya;c. Secara kreatif, inovatif dan komprehensif;d. Membuat kesimpulan berdasarkan analisis data yang memadai;e. Menyelesaikan suatu permasalahan biologi secara analsis dan

teknis;f. Melakukan evaluasi secara komprehensif terhadap setiap

permasalahan biologi atau yang terkait dengannya pada suatuwaktu dan tempat tertentu.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

13Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan AlamPanduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam14

3. Memiliki keterampilan dan kreatifitas dalam / untuk :a. Mengembangkan ciptakarya yang berorientasi kepada riset /

penelitian;b. Merancang kegiatan laboratorium yang berhubungan dengan

percobaan dan penelitian;c. Menganalisis suatu data untuk membuat kesimpulan yang layak

dan akurat;d. Menggunakan teknologi informasi dan komputansi;e. Melakukan penelusuran pustaka ilmiah dari berbagai macam

sumber;f. Menggunakan berbagai macam peralatan laboratorium dan

pelaksanaan praktikum.

4. Memiliki jiwa kepemimpinan dan pengembangan diri dalam :a. Mengorganisir suatu kegiatan riset yang bersifat pribadi atau

kelompok;b. Berinteraksi dalam suatu sistem kerjac. Berkomunikasi secara efektif secara verbal dan non-verbal;d. Memenej diri dan waktu untuk efisiensi kerja;e. Belajar terus menerus untuk pengembangan karirnya;f. Beradaptasi dengan lingkungan baru secara tepat, terbuka dan

kritis;g. Menghormati yang lebih senior dan membimbing yang lebih

yunior secara wajar;h. Menerapkan konsep reward and punishmen dalam rangka

peningkatan kinerja;i. Berkomunikasi dalam bahasa Inggris.

5. Memiliki sikap dan perilaku :a. Jujur, integritas dan komitmen dalam merancang, melaksanakan

dan melaporkan program penelitian;b. Partisipatif dalam memecahkan berbagai permasalahan biologi

di masyarakat pada tingkat lokal/regional/internasional;c. Moralitas / etika (agama);d. Memiliki jiwa kewirausahaan;e. Etika ilmiah dengan menghargai orisinalitas ide/gagasan, konsep

dan penemuan lainnya;f. Menyelesaikan permasalahan dengan mengembangkan sikap

kooperatif dan fleksibel;g. Berfikir kritis dan beragumen logis dalam lingkungan yang ada;h. Memperhatikan dan menghargai pandangan dan pendapat dalam

kelompok.

e. Sebaran Matakuliah

Semester I

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

MPK 101 Pend. Agama Islam * 2 (2-0) W -MPK 102 Pend. Agama Kristen Prots * 2 (2-0) W -MPK 103 Pend. Agama Kristen Ktl * 2 (2-0) W -MPK 104 Pend. Agama Hindu * 2 (2-0) W -MPK 105 Pend. Agama Budha * 2 (2-0) W -MPK 107 Pendidikan Kewarganegaraan 2 (2-0) W -KBS 101 Bahasa Indonesia 2 (2-0) W -BIO 101 Biologi Umum 4(3-1) W -FIS 103 Fisika Dasar I 3(2-1) W -KIM 103 Kimia Dasar 3(2-1) W -MAT115 Matematika 3(2-1) W -KBI 101 Bahasa Inggris 2(2-0) W -

Jumlah 21*) Pilih salah satu dari MPK101,102,103,104,105 sesuai dengan agama yang dianut

Semester II

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

BIO 201 Bahasa Inggris Profesi 2 (2-0) W -MAT 151 Pengenalan Komputer 3 (2-1) W -FIS 108 Fisika Dasar II 3 (2-1) W -KIM 108 Kimia Organik 4 (3-1) W -BIO 211 Struktur dan Perk. Tumbuhan I 3 (2-1) W -BIO 221 Struktur dan Perk. Hewan I 3 (2-1) W -BIO 496 Etika Profesi 2(2-0) W -

Jumlah 20

Semester III

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

MJN 270 Kewirausahaan 2 (2-0) W -BIO 212 Struktur dan Perk. Tumbuhan II 3 (2-1) W -BIO 213 Taksonomi Tumbuhan I 3 (2-1) W -BIO 222 Struktur dan Perk. Hewan II 3 (2-1) W -BIO 223 Taksonomi Hewan I 3 (2-1) W -MAT 135 Statistik 3 (2-1) W -KIM 253 Biokimia 4 (3-1) W -

Jumlah 21

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam16 15Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Semester VI

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

BIO 303 Evolusi 2(2-0) W BIO343BIO 313 Fisiologi Tumbuhan II 2(2-0) W BIO312BIO 322 Fisiologi Hewan II 2(2-0) W BIO321BIO 405 Metodologi Penelitian 3(2-1) W 100 SKS

KKN Tematik 4(0-4) W 100 SKSBIO 391 Kerja Praktek 3(1-2) P 100 SKSBIO 306 Biologi Laut 3(2-1) P BIO343BIO 322 Limnologi 3(2-1) P BIO223BIO 326 Parasitologi 3(2-1) P BIO223BIO 328 Herpetologi 3(2-1) P BIO224,

BIO343BIO 329 Ornitologi 3(2-1) P BIO224,

BIO343BIO 344 Ekologi Tumbuhan 3(2-1) P BIO343BIO 345 Ekologi Hewan 3(2-1) P BIO343BIO 346 Ekologi Perairan 3(2-1) P BIO343BIO 347 Pencemaran Lingkungan 3(2-1) P BIO343BIO 349 Navigasi Lapangan 1(0-1) P BIO343BIO 444 Ekologi Hidupan Liar 3(2-1) P BIO343

Semester VII

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

BIO 497 Seminar Usul Penelitian 1(0-1) W 110 SKSBIO 304 Biogeografi 2(2-0) P BIO343BIO 316 Algologi 3(2-1) P BIO213BIO 334 Mikrobiologi Lingkungan 3(2-1) P BIO231,

BIO 343BIO 401 Genetika Lanjut 2(2-0) P BIO302BIO 411 Kultur Jaringan Tumbuhan 3(2-1) P BIO313BIO 412 Fitohormon 3(2-1) P BIO313BIO 422 Perilaku Hewan 3(2-1) P BIO322,

BIO343BIO 442 Biokonservasi 3(2-1) P BIO343BIO 443 Ekologi Hewan Tanah 3(2-1) P BIO343

Semester IV

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

BIO 214 Taksonomi Tumbuhan II 3(2-1) W -BIO 224 Taksonomi Hewan II 3(2-1) W -BIO 231 Mikrobiologi 4(3-1) W -BIO 301 Biologi Sel 3(3-0) W -BIO 305 Mikroteknik 3(2-1) P BIO212,

BIO222BIO 307 Planktonologi 3(2-1) P BIO213,

BIO223BIO 308 Pengenalan Peralatan Lab. 2(0-2) P -BIO 314 Embriologi Tumbuhan 3(2-1) P BIO212BIO 315 Botani Ekonomi 3(2-1) P BIO214BIO 323 Karsinologi 3(2-1) P BIO223BIO 319 Pteridologi 3(2-1) P BIO213BIO 332 Mikrobiologi Pangan & Industri 3(2-1) P BIO231BIO 336 Mikologi 3(2-1) P BIO231

Semester V

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

BIO 312 Fisiologi Tumbuhan I 3(2-1) W -BIO 321 Fisiologi Hewan I 3(2-1) W -BIO 343 Ekologi 4(3-1) W -BIO 302 Genetika 4(3-1) W -BIO 317 Biologi Gulma 3(2-1) P BIO214BIO 318 Palinologi 3(2-1) P BIO213BIO 325 Entomologi 3(2-1) P BIO223BIO 327 Ichtyologi 3(2-1) P BIO224BIO 333 Mikrobiologi Tanah 3(2-1) P BIO231BIO 413 Etnobotani 3(2-1) P BIO214BIO 421 Mammalogi 3(2-1) P BIO224BIO 337 Pengantar Virologi 2(2-0) P BIO231

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam18 17Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Semester VIII

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

BIO 498 Seminar Hasil Skripsi 1(0-1) W BIO497BIO 499 Skripsi 4(0-4) W BIO498BIO 415 Ekofisiologi Tumbuhan 3(2-1) P BIO313,

BIO343BIO 423 Ekofisiologi Hewan 3(2-1) P BIO322,

BIO343BIO 425 Endokrinologi 3(2-1) P BIO322BIO 433 Pengantar Bioteknologi Mikroba 2(2-0) P BIO231

f. Matakuliah Layanan

Komak Matakuliah sks Fak./Jur./PS

BIO 102 Biologi Umum 3(2-1) FMIPA/KimiaBIO 103 Biologi Umum 3(2-1) FMIPA/MatematikaBIO 104 Biologi Umum 2(2-0) FMIPA/FisikaBIO 105 Biologi Umum 4(3-1) FPBIO 232 Mikrobiologi 3(1-2) FPBIO 111 Botani Umum 3(2-1) FPBIO 232 Mikrobiologi 3(2-1) FKIP

g. Deskripsi Mata Kuliah

1. MPK101 Pendidikan Agama Islam2. MPK102 Pendidikan Agama Kristen3. MPK103 Pendidikan Agama Krsiten Khatolik4. MPK104 Pendidikan Agama Hindu5. MPK105 Pendidikan Agama Budha

Pengetahuan, pemahaman, penghayatan dan pengamalan ajaran agamayang dianut untuk kepentingan hidupnya, terutama kepentingan hidupdalam kegiatan profesinya. 2(2-0) 1Prasyarat : -Buku Ajar :1. Subiq Aqidah Islam2. Marx Bolehkah Aku Percaya?3. Pendit Begawat Gita4. Departemen Agama RI Dharmapala

6. MPK106 Pendidikan PancasilaPerumusan Pancasila dan UUD 1945 untuk dihayati dan diamalkan sebagaifilosofi bangsa dan dasar negara, yang melandasi ketentuan hukum danarah pembangunan nasional untuk menciptakan masyarakat adil danamkmur. 2(2-0) 1Prasyarat : -Buku Ajar :1. Buku Merah-Putih UUD 1945, P4, GBHN2. Buku Kunyit Bahan Penataran P43. Yamin, M. Proklamasi dan Konstitusi

7. MPK107 Pendidikan Kewarganegaraan, 2(2-0) 2Pengertian tentang hakekat wawasan nusantara, ketahanan nasional, politikdan strategi nasional, serta sistem pertahanan keamanan Negara.Prasayarat : -Buku Ajar :1. Lemhanas/Ditjen Dikti Depdikbud Kewiraan untuk Mahasiswa. 1984.

8. KBS101 Bahasa Indonesia, 2(2-0) 1Kemampuan menggunakan gagasan dalam bahasa Indonesia yang lebihbaik dan benar kemampuan memahami dan menanggapi gagasan oranglain sehubungan dengan kegiatan ilmiahnya dalam tulisan maupun lisan.Prasyarat : -

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam20 19Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Buku Ajar :1. Badudu, Y. Membina Bahasa Indonesia Baku. 19802. Keraf. Komposisi. 19773. Panitia Pengembangan Bahasa Indonesia Pusat, Pembinaan dan

Pengembangan Bahasa Departemen Pendidikan dan KebudayaanPedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia Yang Disempurnakan. 1975

9. KBI101 Bahasa Inggris, 3(3-0) 2Kemampuan untuk membaca teks dalam bahasa Inggris, sehingga mampumemahami isi buku teks dalam bidang ilmu yang dipelajariPrasyarat : -Buku Ajar :1. Hicks and Sdage. Basic Technical English, Jerey Comfort. 19822. Longman. Further Scientific English Practices. 19723. Anonymous. Technical Dictionary. 1982

10. BIO101 Biologi Umum, 4(3-1) 1Teori asal mula kehidupan dan konsep hidup. Sel sebagai satuan terkecilkehidupan. Teori sel, jaringan, dan organ pengenalan dunia hewan dantumbuhan. Membran, difusi, osmosis, dan transport aktif. Nutrisitumbuhan, fotosintesis, transportasi, sistem koordinasi, fiksasikarbondioksida, respirasi. Reproduksi hewan dan tumbuhan, genetika,ekologi, perilaku, dan keanekaragaman organisme.Prasyarat : -Buku Ajar :1. Kimball, J.W. 1983. Biology 5th ed. Addison Wesley. New York.2. Simpson, G.G. & W.S. Beck. 1985. Life : An Introduction to Biology. Brace

& Word, St. Louis.3. Starr, C and R. Taggart, 1987. Biology. A Dursion of Wadworth, Inc.

11. FIS102 Fisika Dasar I, 3(2-1) 1Mengenal gejala-gejala fisis yang meliputi mekanika benda titik, gerak putarayunan, kalori dan termodinamika, optika geometri dan optika fisis,kelektrikan dan kemagnetan, fisika modern.Prasyarat : -Buku Ajar :1. Sutrisno. 1991. Fisika Dasar. ITB Bandung2. Hallidy Resnick. 1987. Fisika I & II. Erlangga. Jakarta3. Wolfson, R & J.M Pasachoff. 1995. Physics. Harper Collin CollegePublisher.

12. KIM103 Kimia Dasar, 4(3-1) 1Memahami prinsip dasar ilmu kimia, struktur atom, sifat atom dalam sistemperiodik, ikatan kimia, termodinamika kimia, kinetika kimia,kesetimbangan kimia, kimia larutan, dan kimia terapan (lingkungan, dsb).Prasyarat : -Buku Ajar :1. Sisler, H.H., et.al. 1980. Chemistry : A Systematic Approach. Oxford

University Press. New York.2. Sinko, M.J., R.A. Plane & S. Marcus. 1987. Experimental Chemistry. Mc.

Graw-Hill Book Co. New York.3. Mahan, B.H. 1992. University Chemistry. Addison-Wesley Pub. Co Inc.

Reading Mass.

13. MAT115 Matematika, 3(3-0) 1Bilangan, probabilitas kombinatorik (permutasi dan kombinasi), statistikinduksi, teknik perhitungan, aljabar, matriks dasar, fungsi finite dan infi-nite, hubungan, grafik.Prasyarat : -Buku Ajar :1. Purcel, J. 1990. Calculus and Analytical Geometry.2. Leithold. 1989. Calculus with Analitycal Geometry.

14. FIS108 Fisika Dasar II, (3(2-1) 2Hukum Coulomb, energi listrik, potensial listrik, tahanan, kapasitor, dayalistrik, hukum Ohm, Kirchoff, Lorentz, Gauss, Lenzo, Faraday, arus listrikbolakbalik, kemagnetan, fisika modern. Sifat rambatan cahaya,pembentukan bayangan pada permukaan datar, lengkung, difraksi.Prasyarat : -Buku Ajar :1. Sutrisno. 1991. Fisika Dasar. ITB Bandung2. Hallidy Resnick. 1987. Fisika I & II. Erlangga. Jakarta3. Wolfson, R & J.M Pasachoff. 1995. Physics. Harper Collin College

Publisher.

15. BIO211 Struktur dan Perkembangan Tumbuhan I, 3(2-1) 2Bagian pokok tumbuhan, akar, batang, dan daun, metamorfosis tumbuhan,hubungan struktur dan perkembangan tumbuhan I dengan taksonomitumbuhan, akar.Prasyarat : -

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam22 21Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Buku Ajar :1. Benton, L. 1957. Plant Classification. D.L. Health and Company Boston.2. Harlow, W.M & E.S. Harper. 1958. Textbook of Dendiology. McGraw-

Hill.3. Lawrence, G.H. 1955. Taxonomy of Vascular Plants. Macmillan Co. NY.4. Randford, A.E. 1976. Vascular Plant Systematic. Harper and Row

Publisher New York, Evanstor, San Fransisco, London.5. Samingan Tjohijono. 1983. Morfologi Tumbuhan. UGM Press.6. Tjitrosoepomo, Gembong. 1983. Morfologi Tumbuhan. UGM Press.7. Tippo & Fuller. 1968. College Botany. Henry Hol & Company. New York.

16. BIO221 Struktur dan Perkembangan Hewan I, 3(2-1) 2Sel Hewan. Jaringan dasar, ciri utama jarinan epitel, jaringan ikat, rawandan tulang, jaringan otot, jaringan saraf. Struktur dan fungsi sistemintegumen dengan derivatnya, sistem pernafasan, sistem otot, sistempencernaan dengan kelenjar pencernaan, sistem peredaran darah dan limfe,sistem ekskresi, sistem genital, sistem saraf dan organ indera, sistemendokrin. 3(2-1) 2Prasyarat : -Buku Ajar :1. Andrew, W. & C.P. Hickman. 1985. Histology of Vertebrate. C.V. Mosby,

St. Louis.2. Hildebrand, M. 1988. Analysis of Vertebrate Structure. 3rd ed. J. Wiley &

Sons. New York, NY.3. Kessel, R.G. 1988. Basic Medical Histology : The Biology of Cells, Tissues,

and Organs. Oxford University Press. Inc. USA4. Tembayong, J. 1997. Histologi Dasar. Terjemahan : Basic Histology, by

Junquiera, L.C. 8th edition. Penerbit Buku Kedokteran EGC. Jakarta5. Torrey, T.W. & A. Feduccia. 1979. Morphogenesis of the Vertebrate. 4th ed.

J. Weley. New York.

17. KIM108 Kimia Organik, 4(3-1) 2Struktur dan reaksi-reaksi molekul, senyawa hidrokarbon, jenuh dan tidakjenuh beserta reaksi-reaksi subtitusi, eliminasi, oksidasi dan sebagainya.Gugus-gugus fungsional, alkohol, aldehida, keton, asam karboksilat,senyawa aromatik, fenol dan protein.Prasyarat : -Buku Ajar :1. Fesseden, R.J. da J.S. Fesseden. 1992. Kimia Organik Jilid I, Edisi 3.

Terjemahan Pujaatmaka, penerbit Erlangga, Jakarta.

2. Solomons, T.W.G. 1988. Organic Chemistry, John Wiley & Sons3. Morison and Boyd. 1982. Organic Chemistry, 5th ed, Allyn & Beacon.4. Mc. MurryJ. 1992. Organic Chemistry. 3rd ed. Brock/Cole Publ. Company.

18. BIO212 Struktur dan Perkembangan Tumbuhan II, 3(2-1) 3Struktu dan perkembangan sel, jaringan-jaringan, dan organ-organ,perkembangan alat reproduksi, sporogenesis, gametogenesis, fertilisasi,perkembangan embrio, biji, buah pada Angiospermae.Prasyarat : -Buku Ajar :1. Bhojwani, S.S. & S.P. Bhatanagar. 1979. The Embriology of Angiosperms.

Vikas Publishing House PVT LTD. New Delhi2. Esau, K. 1977. Anatomy of Seed Plants. John Wiley and Sons. New York3. Fahn, A. 1990. Plant Anatomy. Pergamon Press. Oxford.4. Hidayat, E.B. 1995. Anatomi Tumbuhan Berbiji. ITB. Bandung5. Kartasaputra, A.G. 1991. Pengantar Anatomi Tumbuh-tumbuhan. Rineke

Cipta. Bandung.6. Suradinata, T.S. 1994. Struktur Tumbuhan. Angkasa. Bandung.

19. BIO222 Struktur dan Perkembangan Hewan II, 3(2-1) 3Teori dan konsep perkembangan, gametogenesis. Ovulasi, penetrasi danfertilisasi, segmentasi dan blastulasi, gastrulasi, organogenesis, adaptasiembrio, selaput ekstra embrio dan plasenta, hormon dan induksi,regenerasi, kelainan perkembangan hewan.Prasyarat : -Buku Ajar :1. Carlson, B.M. 1988. Patten’s Foundation of Embryology. 5th edition. Mc.

Graw-Hill Book Company. USA2. Gilbert, S.F. 1994. Development Biology. 4th edition. Sinauer Associates,

Inc. USA.3. Kessel, R.G. 1998. Basic Medical Histology: The Biology of Cells. Tissues

and Organs. Oxford University Press. Inc. USA.4. Saunders, J.W. 1982. Development Biology. McMillan, New York.5. Torrey, T.W. & A. Feduccia. 1979. Morphogenesis of the Vertebrate. 4th ed.

J. Willey New York.

20. BIO496 Etika Profesi, 2(2-0) 4Pendahuluan, pengertian etika dan norma; hak, kewajiban, dankebahagiaan; persoalan dalam etika; universalitas dan realita norma-norma.Prasyarat : -

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam24 23Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Buku Ajar :1. Achmad Charris Zubair. 1987. Kuliah Etika. Rajawali Press. Jakarta.2. I.R. Poedjawijatma. Etika. Obor. Jakarta3. M. Said. 1976. Etika Masyarakat Indonesia. Pradnya Paramita. Jakarta

21. BIO302 Genetika, 4(3-1) 5Pengertian variasi, modifikasi, mutasi kromosom dan gen, pewarisanmenurut Mendel. Prinsip segregasi, dominasi, resesif, prinsip pemisahanbebas. Interaksi gen. Probabilitas, SKS dan pewarisan sifat. Pautan danpindah silang, kode genetik, peta kromosom, dan aberasi kromosom, artiaberasi kromosom bagi evolusi. Rekayasa genetikaPrasarat : -Buku Ajar :1. Gardner, E.J & L.P. Snustad. 1984. Principles of Genetic. John Willey.

New York.2. Pai. A.C. 1985. Foundation of Genetics. McGraw-Hill. Singapore.3. Stansfield, W.D. 1983. Theory and Problems of Genetics. McGraw-Hill.

New York.

22. KIM253 Biokimia, 4(3-1) 3Membahas sifat-sifat fisik dan kimia senyawa-senyawa yang menyusunjasad hidup, peranan biomolekul(karbohidrat, lipida, protein, asam nukleat,vitamin), bioenergetika, konsep-konsep dasar metabolisme biomolekul dankinetika enzim. 4(3-1) 3Prasyarat : -Buku Ajar :1. Lehninger, A.L. 1982. Principles of Biochemistry. Worth Pub. Inc.2. Stryer, L. 1988. Biochemistry. W.H. Freeman and Company. New York.3. Watson, J.D., N.H. Hopkins, J.W. Robert, J.A. Steits and A.M. Weiner.

1987. Molecular Biology of the Gene. The Benjamin/Cummings Publish-ing Company.

23. MAT135 Statistika, 6(4-2) 3-4Deskripsi statistika, data dan skala pengukuran. Ukuran pemuatan, letakdan pencarian data. Teori peluang, sebaran deskrit dan kontinu sebaransampling. Statistik edukatif penduaan dan pengujiaan hipotesis, ujikebaikan suai dan kebebasan, analisis regresi dan korelasi, dan analisisragam.Prasyarat : -

Buku Ajar :1. Groeneveld. 1988. Introductory Statistical Methods An Integrated Approach

Using Minitab. Plus-kent Publishing Company is a Division ofWadsworth, Inc. USA

2. Walpole, R.E. 1990. Pengantar Statistik. PT Gramedia. Jakarta

24. BIO213, BIO214 Taksonomi Tumbuhan I & II, 6(4-2) 3-4Pengantar tasonomi tumbuhan, divisio schizophyta, thallophyta,bryophyta, pteridophyta, dan spermatophyta.Prasyarat : -Buku Ajar :1. Daves, C.A. 1981. Marine Botany. University of South Florida in the

United States of America2. Sukarmi, H. 1986. Diktat Kuliah Pengenalan Tumbuhan Tinggi dan

Potensinya. Laboratorium Botani Jurusan Biologi FMIPA Unhas UjungPandang

3. Lawrence, G.H.M. 1985. Taxonomy of Vascular Plants. The MacMillanCompany. New York.

4. Lee, R.J.E. 1980. Phycology. Cambridge University Press. Melbourne.Sydney

5. Smith. 1955. Cryptogamae Vol. I and II Schizophyta, Thallophyta, Bryophytaand Pteridophyta. McGraw-Hill Book Company Inc. New York.

6. Tjitrosoepomo, G. 1989. Taksonomi Tumbuhan Khusus. UGM Press.Yogyakarta

7. Tjitrosoepomo, G. 1981. Taksonomi Umum. UGM Press. Yogyakarta.

25. BIO223, BIO224 Taksonomi Hewan I & II, 6(4-2) 3-4Pembahasan mengenai teori sistematik hewan dan proses evolusinya. Teoriklasifikasi, tata nama dan identifikasi ciri filum, kelas, ordo dan familia.Contoh-contoh species dan penyebarannya.Prasyarat : -Buku Ajar :1. Person, R & Ball, J.N. 1981. Lecture Notes on Vertebrate Zoology. Blackwell

scientific Publication. London. England.2. Goin, C.J. & Goin, O.B. 1962. Introduction to Herpetology. W.H. Freem

and Co. San Fransisco. USA.

26. BIO231 Mikrobiologi, 4(3-1) 4Kedudukan mikrobiologi dalam dunia kehidupan. Sejarah perkembanganmikrobiologi. Mikroorganisme pokariotik da eukariotik. Morfologi dan

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam26 25Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

anatomi fungsi, bakteri dan virus. Sterilisasi. Nutrisi dan transportasinutrien. Metabolisme. Pertumbuhan. Reproduksi. Genetikamikoorganisme. Imunologi. Toksisitas. Aplikasi mikrobiologi: kedokteran,industri dan pangan, lingkungan, khusus air. Biodeteriorasi perlindungan.Pemeliharaan dan pengawetan mikroorganisme. 4(3-1) 4Prasyarat : -Buku Ajar :1. Atlas, R.M. 1984. Microbiology Fundamentals and Applications. MacMillan,

New York.2. Brock, T.D & M.T. Madigan. 1988. Biology of Microorganism. Fifth edition.

Prentice Hall. Englewood Cliffs.3. Pelczar, M.J., E.C.S. Chan & N.R Krieg. 1986. Microbiology. McGraw-

Hill. New York.

27. BIO312, BIO313 Fisiologi Tumbuhan I & II, 5(4-1) 5-6Konsep-konsep fisiologi tumbuhan, perbedaannya dengan fisiologi hewan.Difusi, osmose, osmose potensial, tekanan potensial, transpor air transpirasi.Nutrisi, hubungan antara tanah, air, tumbuhan, nutrisi mineral,makronutrien, mikronutrien, fungsi mineral. Respirasi, oksidasi-reduksi,glikolisis, daur Krebs, fermentasi, fosforilasi, transfer elektron, fiksasi CO

2,

tanaman C3, C

4, CAM. Metabolisme nitroge, metabolisme lipida.

Morfogenesis tumbuhan. Hormon tumbuh, auksin, giberelin, sitokinin asamabsiat, etilen. Macam-macam gerak pada tumbuhan. Dormansi, prosespenuaan. Fotoperiodisme. Vermalisasi.Prasyarat : -Buku Ajar :1. Lincoln, T.A.A & Eduardo Zeiger. 1991. Plant Physiology. The Benyamin

Publishing Company Inc. California.2. Salisburry, F.B. & C.W. Roos. 1985. Plant Physiology. Wadsworth Inc.

Belmont3. Lansley R. Stren. 1991. Plant Biology. Clip 9.10.11. Edisi 5 Win C. Brown.

Publisher. USA

28. BIO301 Biologi Sel, 3(3-0) 4Sejarah dan konsep umum biologi sel. Sel prokariot dan eukariot. Struktur,susunan kimia, dan fungsi: membran plasma, dinding sel ribosom,mikrotubuli, mikrofilamen. Struktur dan fungsi retikulum endoplasma,kompleks golgi, lisosom, mitokondria, kloroplast, bagian-bagian inti.Sintesis protein. Matriks ekstraseluler. Siklus sel. Pertumbuhan dandiferensiasi.

Prasyarat : -Buku Ajar :1. Alberts, B.D., B.J. Lewis, M. Raff, K. Roberts, & J.D. Watson. 1989. Mo-

lecular Biology of the Cell. 2nd ed. Garlend Publisher Inc. New York.2. Becker, W.M. 1986. The World of the Cell. The Benyamin Cummings

Publ. Co., Inc., Reading Mass3. De Robertis, E.D.P & E.M.F. De Robertis. 1987. Cell and Molecular Biology.

Lea & Febringer Philadelphia.4. Walfe, S.L. 1983. Molecular and Cellular Biology. Woodworf Publishing

Company. California.

29. BIO343 Ekologi, 4(3-1) 5Batasan dan ruang lingkup ekologi, serta hubungannya dengan ilmu lain.Prinsip dan konsep ekosistem, individu, populasi, komunitas. Klasifikasiekosistem. Suksesi primer dan sekunder. Interaksi populasi, ekoenergetika.Cara pengamatan, menentukan jumlah dan besar sampel, cara pengambilansampel, penentuan pola sebaran biota, analisis biota, asosiasi dan“Interspesific crowding”.Prasyarat : -Buku Ajar :1. Begon, M.J.H & C.R. Townsend. 1986. Ecology Individuals, Population,

and Communities. Blackwell. London.2. Odum, E.P.1983. Basic Ecology. W.B. Saunders. Philadelphia3. Odum, E.P. 1971. Fundamentals of Ecology. W.B. Saunders. Philadelphia.4. Michael, P. 1994. Metode Ekologi untuk Pendidikan Lapangan dan

Laboratorium (terjemahan). UI Press. Jakarta.

30. BIO321, BIO322 Fisiologi Hewan I & II, 5(4-1) 5-6Sifat faal protoplasma. Metabolisme. Permeabilitas dan transpor. Prosespencernaan dan absorbsi. Mekanisme pernafasan, transpor oksigen dankarbondioksida. Komposisi dan fungsi darah, osmoregulasi, dan ekskresipada hewan akuatik dan terestial. Termoregulasi. Sel saraf, impuls saraf,konsep sinapsis, neurotransmiter. Otot dan gerak, struktur yang berperandalam kontraksi otot, peran Ca dalam kontraksi, kontrol saraf, macam-macam gerak. Hormon dan fungsinya.Prasyarat : -Buku Ajar :1. Eckert, Roger dan Randall, David. 1983. Animal Physiology: Mechanism

and Adaption. W.H. Freemans. New York.2. Patton, Harry D., Fuchs, Albert F., Hille B., Scher A.M., Steiner, R.

(Eds)1989. Textbook of Physiology 21th ed. Vol. 1: Excitable Cells andNeurophysiology. Vol. 2: Circulation, Respiration, Body Fluids Metabolismand Endocrinology. W.B. Saunders Company. Philadelphia

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam28 27Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

31. BIO303 Evolusi, 2(2-0) 6Pengertian evolusi dan perkembangannya. Bukti-bukti evolusi. Variabilitasdan polimorfisme genetik. Seleksi alami, hipotesis Darwin. Proses adaptasi.Mekanisme dan proses terjadinya spesiasi. Evolusi molekul dan sel. Evolusiprimata.Prasyarat : -Buku Ajar :1. Bendall, D.S. 1983. Evolution from Molecules to Men. Cambrigde Univ.

Press. Cambridge.2. Futuyma, D.D. 1981. Evolutionary Biology. Sianuer Publ., Mass.3. Lewontin, R.C. 1974. The Genetic Basic of Change. Colombia Univ. Press.

32. BIO405 Metodologi Penelitian, 3(2-1) 6Falsafah ilmu, macam-macam penelitian, latar belakang penelitian,penyusunan kerangka pemikiran, hipotesis, penerapan rancanganpercobaan, pemilihan daftar pustaka, penyusunan ulang penelitian.Prasyarat : telah menempuh minimal 100 SKSBuku Ajar :1. Verhaak, C dan R. Haryono Imam. 1987. Filsafat Ilmu Pengetahuan: Telaah

atas Cara Kerja Ilmu-Ilmu. Gramedia. Jakarta.2. Suriasumantri, J.S. 1985. Filsafat Ilmu: Suatu Pengantar Populer. Dengan

kata pengantar dari Andi Hakim Nasution. Sinar Harapan. Jakarta.3. Steel, Robert G.D dan Torrie, J. 1991. Prinsip dap Prosedur Statistika: Suatu

Pendekatan Biometrika. Terjemahan: Bambang Sumantri. Gramedia.Jakarta.

33. BIO391 Kerja Praktik, 3(2-1) 7Melakukan penelitian atau pekerjaan lain bidang biologi disesuaikanbidang minat mahasiswa, pada tingkat laboratorium atau lapangan, diinstansi swasta, pemerintah, atau perseorangan, hasilnya disusun dalahbentuk laporan ilmiah.Prasyarat : Telah lulus semua Mata Kulah Wajib dan menempuh minimal100 SKSBuku ajar : Sesuai dengan tugas

MATA KULIAH PILIHAN1. BIO304 Biogeografi, 2(2-1), 7

Pendahuluan, peta penyebaran, daerah zoogeografis, penyebaran/dis-persal, paleografi dan evolusi hewan, jembatan antar benua, pola pulau,

pengertian fitogeografi dan ruang lingkup habitat tumbuhan, adaptasi,daerah pnyebaran tumbuhan, suksesi, tipe vegetai yang ada di permukaanbumi.Prasyarat : BIO 343Buku Ajar :1. Eisenberg, J. P. 1981. The Mammalian Radiation : An Analysis of Trends In

Evolution Adaption Behaviour.2. George W. 1962. Animal Geography. Heinemen. London.3. Walter, H. 1961. Ecology of Tropical and Subtropical Vegetation. New York.

2. BIO 413 Etnobotani, 3(2-1) 5Pengertian tentang Etnobotani, perbedaannya dengan botani ekonomi,hubungan manusia dengan lingkungan, persepsi etnis terhadap organismedi lingkungan meliputi bahasa, adat istiadat, pemanfaatan tumbuhansebagai makanan, obat-obatan, pakaian, kosmetika, dan kegunaan lainuntuk menunjang kebutuhan hidup, sejarahnya, cara meramu, dan caramenggunakan, serta metode penelitian etnobotani.Prasyarat : BIO 214Buku Ajar :1. Departemen Kesehatan. 1989. Rencana Pembangunan Lima Tahun

Kelima Bidang Kesehatan 1989/1990 – 1993/1994. Jakarta.2. Lastrapradja, D. S. dan S. Lastrapradja. 1990. Melangkanya Tumbuhan

Obat di Indonesia.3. Heyne. 1987. Tumbuhan Berguna Indonesia. Badan Litbang Kehutanan.

Jakarta.4. Lastrapradja, S. 1987. Tumbuhan Obat. LBN LIPI SDE.

3. BIO 314 Embriologi Tumbuhan, 3(2-1) 4Proses sporogenesis, gametogenesis, fertilisasi, embriogenesis padaPterydophyta, Bryophyta, Gymnospermae, dan Angiospermae, sertacontoh-contoh perkembangan embrio yang spesifik pada Angiospermae.Prasyarat : BIO 212Buku Ajar :1. Bhojwani, S.S. & S.P Bhatanagar. 1986. The Embriology of Angiosperm.Van

Educational Books. New Dehli.2. Johry, B. M. 1984. Embriology of Angiosperm. SEAMEO-BIOTROP. Bogor.3. Loveless, A. R. 1987. Prinsip-Prinsip Biologi Tumbuhan Untuk Daerah

Tropik. Gramedia. Jakarta.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam30 29Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

4. BIO 336 Mikologi, 3(2-1) 4Pemahaman ilmu tentang fungi, kajian taksonomi, fisiologi dan proseskimiawi pertumbuhan. Berbagai aspek mikologi modernyang berhubungandengan sifat genetis, simbiosis, parasitisme, pdan patogenitas, struktur danultrastruktur, fungi sebagai dekomposer, agen biokontrol maupun beberapahal yang berhubungan dengan bentuk interaksinya.Prasyarat : BIO 231Buku Ajar :1. Alexopoulus, C. J., C. W. Mims, & M. Blackwell. Introductory Micology.

John Wiley and Sons, Inc. New York2. Deacon, J. W. 1997. Modern Micology. Blackwell Science, Inc. Oxford.3. Harley and Smith. 1983. Mycorhizal Symbiosis.

5. BIO 316 Algologi, 3(2-1) 7Ciri-ciri divisi alga, morfologi dan struktur sel, perkembang biakan seksualdan aseksual, siklus hidup, nutrisi, faktor-faktor lingkungan yangmempengaruhi perkembangannya, serta manfaat dan keterkaitannyadalam bidang pertanian, industri dan Lingkungan.Prasyarat : BIO 213Buku Ajar :1. Lee. 1989. Phycology, 2nd ed. Cambrige.2. Darley. 1982. Algae Biology. A Physiological Approach. Blackwell.3. Kumar, S. 1979. A Textbook on Algae. MacMillan.

6. BIO 317 Biologi Gulma, 3(2-1) 5Mengidentifikasi gulma dari tumbuhan tingkat rendah hingga tumbuhantingkat tinggi, cara perkembangbiaakan, siklus hidupnya temaksuddefinisi-definisi gulma reaksi. Fisiologi gulma terhadap tanaman budidaya,bioekologi gulma, untuk menghindari kerugian seminimal mungkin, dancara-cara pengendalian yang tepat sedikit mungkin mempengaruhilingkungan.Prasyarat : BIO 214Buku Ajar :1. Becker, C. A. 1933. Altas of 220 Weed Sugarecane Field in Java.2. Becker, C. A. 1965. Flora of Java. Groningen The Netherland.3. Madkar, Or. 1986. Masalah Gulma dan Cara Pengendaliannya. HAGI.4. Soejarni, C. S. 1971. Tropical Weed : Some Problem. SEAMEO-BIOTROP.

Bogor.5. Tjitosoedirjo, S. 1984. Pengelolaan Gulma Perkebunan. Gramedia. Jakarta.6. Aliston dan Bardenas. 1972. Aquatic and Tropical Weeds. Bogota Columbia.7. Courtenay & Ziummerman. 1978. Wildflowers and Weeds. New York.

7. BIO 411 Kultur Jaringan Tumbuhan, 3(2-1) 7Totipotensi sel, tenik kultur jaringan, media dan bahan kultur jaringan,serta embriogenesis somatik.Prasyarat : BIO 313Buku Ajar :1. Gunawan, L. W. 1987. Teknik Kultur Jarigan. Laboratorium Kultur

Jaringan IPB.2. Bhojwani, S. S. dan Razdan, M. K. 1983. Plant Tissue Culture : Theory

and Practice. Elsevier. Amsterdam.

8. BIO 315 Botani Ekonomi, 3(2-1) 4Memahami pengertian dan konsep botani ekonomi,fungsi tumbuhan secaralangsung dan tidak langsung bagi manusia atau hewan atau lingkungan,tumbuhan sebagai makanan pokok, tumbuhan sebagai pakan ternak,tumbuhan sebagai tanaman hias, tumbuhan sebagai tanama industri dansebagai tanaman pelindung.Prasyara : BIO 214Buku Ajar :1. Becker, C. A. and B.V.D. Brink. 1963. Flora of Java. Vol. 1, 2 and 3. N.V.P.

Noodhoff-Groningen of Netherland.2. Lawrence, G.H.M. 1958. Taxonomy of Vascular Plants. The Macmillan

Company. New York.3. Levang, P. & Foresta, Hubert Le. 1991 Economic Plant of Indonesia.

SEAMEO-BIOTROP. Bogor.4. Courtenay & Ziummerman. 1978. Wildflowers and Weeds. New York.

9. BIO 323 Karsinologi, 3(2-1) 4Pengertian tentang ruang lingkup karsinologi, memberikan pengetahuandasar tentang berbagi aspek dari hewan-hewan yang termaksud kedalamCrustacea (Udang, Kepiting, Lobster, dll.) yang meliputi sitematika,morfologi, fisiologi, anatomi dan distribusi geografisnya, sertahubungannya dengan lingkungan dan usaha budidaya nya.Prasyara : BIO 223

10. BIO 325 Entomologi, 3(2-1) 5Batasan dan ruang lingkup entomologi, manfaat mempelajari serangga,morfologi dan anatomi serangga, embriogenesis, metamorfosa, ekologiserangga, klasifikasi serangga dan pengeolaan serangga.Prasyarat : BIO 223

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam32 31Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Buku Ajar :1. Elzinga, R. J. 1981. Fundamentals of Entomology. Prentice Hall.2. Gillot, G. 1982. Entomology. Plentum Press.3. Borror, D. J., D. M. Deloy, & C.C.A. Triphelhorn. 1992. Pengenalan

Pelajaran Serangga. Penterjemah S. Partoseojono. Edisi Keenam. GajahMada University Press.

4. Lilies, S.C. 1991. Kunci Determinasi Serangga. Kanisius. Yogyakarta.

11. BIO 327 Ichtyologi, 3(2-1) 5Memberikan pengetahuan dasar tentang berbagai aspek dari hewan-hewanyang termaksud kedalam kelas pisces terutama mengenai morfologi,anatomi, sistematika, fisologi, hubungannya dengan lingkungan serta usahabudidaya.Prasyarat : BIO 224Buku Ajar :1. Moyle, P. dan Cech, J.J. 1988. Fishes an Introduction to Icthyology. Prentice

Hall. Englewoods Cliffs. New Jersey.2. Lovell, T. 1989. Nutrition and Feeding of Fish. Van Nostrand. Reinhold.

New York.3. Wootton, R.J. 1992. Fish Ecology. Chapman and Hall. New York.

12. BIO 421 Mammalogi, 3(2-1) 5Membahas ciri struktural dan karakteristik mamalia, klasifikasi, evolusidan aspek-aspek ekologis, zoogeografis, perilaku, reproduksi, metabolisme,orientasi akuatik dan terestrial, serta dampak manusia terhadapnya.Prasyarat : BIO 224Buku Ajar :1. Vaughan, T.A. 2000. Mammalogy, 3rd ed.2. Wilson, D. E. & D. M. Reeder. 1993. Mammal Species of the World 2nd ed.3. Eisenberg, J. F. 1981.The Mammalian Radiation, Adaption and Behaviour.

13. BIO 332 Mikrobiologi Pangan dan Industri, 3(2-1) 4Batasan dan ruang lingkup mikrobiologi pangan, bahan pangan sebagaisubstrat mikroorganisme. Mikroorganisme penting dalam bahan pangan,prinsip pengawetan makanan. Produk makanan dan enzim olehmikroorganisme. Sanitasi makanan. Pentingnya mikrobiologi dalam duniaindustri, skrening untuk memperoleh metabolit baru. Pengembangan strain,substrat untuk industri fermentasi, metode fermentasi dalam skala besar,pengolahan limbah.Prasyarat : BIO 231

Buku Ajar :1. Fardiaz, S. 1992. Mikrobiologi Pangan. Gramedia. Jakarta.2. Frazier, W. C. and D. C. Westhoff. 1982. Food Microbiology 3rd ed.

McGraw Hill Book Co. New York.3. Jay, J. M. 1978. Modern Food Microbiology 2nd ed. Wayne State Univer-

sity. New York.4. Weelf, C. & Anneliese, C. 1984. Biotechnology : A Textbook of Industrial

Microbiology.

14. BIO 333 Mikrobiologi Tanah, 3(2-1) 5Pembahasan tentang struktur dan profil tanah, mikroflora dan mikrofaunatanah, struktur dan fungsi bintil akar, nitrifikasi dan denitrifikasi,biodegradasi bahan pencemar tanah.Prasyarat : BIO 231Buku Ajar :1. Paul & Carle. 1989. Soil Microbiology dan Biochemistry. Academic Press.2. Alexander, M. 1977. Introduction to Soil Microbiology. John Wiley.3. Lynch, J. M. 1983. Soil Biotechnology. Blackwell Science Publish.4. Subba Rao, N.S. 1982. Biofertillizer in Agliculture. IBH Publish. Oxford.

15. BIO 326 Parasitologi, 3(2-1) 6Bahasan umum ruang lingkup parasitologi, parasit, parasitisme, hubungantimbal balik antara parasit dan hospes. Biologi parasit: Protozoa, Trema-toda, Cestoda, Nematoda, Arthropoda, ekologi parasit, imunologi parasitPrasyarat: BIO223Buku Ajar:1. Noble, Nobel. 1989. Parasitologi, Biologi Parasit Hewan. Ed. Kelima.

Terjemahan Wardiarto. Penerbit UGM Press.2. Levine. 1990. Parasitology Vertebrate. Penerbit UGM Press.3. Brown. 1983. Dasar-dasar Parasitologi Klinis. Gramedia. Jakarta.

16. BIO 422 Perilaku Hewan, 3(2-1) 7Pengertian dan konsep perilaku hewan yang mendukung keloloshidupandan keberhasilan reproduksi secara ekologis dengan ilustrasi ekologiperilaku alami hewan di Indonesia.Prasyarat: BIO322, BIO343Buku Ajar:1. Krebs, J.R. and Davies, N.B. 1993. An introduction to behavioural ecology.

Blackwell Science

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam34 33Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

2. Lekagul, B. and McNeely, J.A. 1977. Mammals of Thailand. The Asso-ciation for the Conservation of Wildlife. Thailand.

3. McFarland, D. 1986. Animal behaviour: Psychobiology, ethology, andevolution. English Language Book Society/Longman.

17. BIO425 Endokrinologi, 3(2-1) 8Pengenalan umum terhadap endokrinologi, sistim endokrin padavertebrata, mekanisme umum dari kerja hormon. Hormon-hormonpituitari, hormon-hormon hipothalamus, pengaturan kalsium, hormon-hormon pankreas dan regulasi, metabolisma. Hormon-hormonpertumbuhan, hormon-hormon thyroid, Hormon-hormon adrenal steroid,aspek endokrinologi dari pembelahan dan perkembangan sel-sel kelamin.Hormon-hormon reproduksi. Aspek endokrinologi dari kehamilan,parturasi dan laktasi, serta kelainan fisiologis yang berkaitan denganhormon. Prasyarat: BIO322Buku Ajar:1. Hadley. 1988. Endocrinology2. Robert Alsever & R.W. Gotlin. 1978. Hand book of Endocrinology Test in

Adult and Child. 2nd Ed.3. Norman, A.W. dan G. Litwack. 1987. Hormones. Academis Press, Inc.

Cal.

18. BIO423 Ekofisiologi Hewan, 3(2-1) 8Lingkungan eksternal hewan, lingkungan internal dan sel, adaptasifisiologis hewan terhadap lingkungan; ritme harian dan jam biologis,adaptasi musiman, warna hewan, dan interaksi biotik, serta berbagai bentukfisiologis hewan terhadap perubahan lingkungan eksternal.Prasyarat: BIO321, BIO322, BIO343Buku Ajar:1. Philips, J.G. 1975. Environmental Physiology. Blackwell Scientific Publi-

cation. London.2. Emme, A. (Tanpa tahun). The Clock of Livingh Nature. Peace Publisher,

19. BIO334 Mikrobiologi Lingkungan, 3(2-1) 7Kedudukan mikrobia dalam lingkungan hidup. Peranan mikrobia terhadapkehidupan manusia. peranan mikrobia dalam pengelolaan lingkunganhidup dan proses hayati di alam.Prasyarat: BIO231

Buku Ajar:1. Dart, R.K. & R.J. Stretton. 1977. Microbiological Aspect of Pollution Control.

Elsevier Scientific Publishing Company, Amsterdam.2. Alexander M. 1977. Introduction to Soil Microbiology. John Willey & Son.

London.3. Suriawiria U. 1986, Mikrobiologi Air. Alumni. Bandung.

20. BIO345 Ekologi Hewan, 3(2-1) 6Hubungan hewan dengan lingkungannya, habitat dan relung, distribusihewan dan besaran populasi, respon dan adaptasi, ekologi manusia, danmetode penelitian ekologi hewan.Prasyarat: BIO343Buku Ajar:1. Kendeigh, 1980. Ecology with Special Reference to Animals and Man.

Prentice Hall of India. New Delhi.2. Michael, P. 1984. Metode Ekologi untuk Penyelidikan Lapangan dan

Laboratorium (terjemahan). UI. Press. Jakarta.

21. BIO442 Biokonservasi, 3(2-1) 7Pengertian konservasi sumber daya alam hayati, keragaman dan statusekologis spesies di Indonesia, masalah konservasi di Indonesia danalternatif solusi terkini. 3(2-1)7Prasyarat: BIO343Buku Ajar:1. Primack, R.B. 1995. A primer of conservation biology. Sinauer Associates

Inc. USA.2. Cutter, S.L., Renwick, H.L. and Renwick, W.H. 1985. Exploitation, con-

servation, preservation: A geographic perspective on natural resource use.Rowman & Allanheld Publishers, USA.

3. Iskandar, J. 2001. Manusia, budaya dan lingkungan: Ekologi manusia.Humaniora Utama Press, Bandung.

4. Hoage, R.J. 1985. Animal extinctions: What everyone should know.Smithsonian Institution Press, Washington D.C.

5. Hillel. 1991. Out of the earth: Civilization and the life of the soil. Universityof California Press. Los Angeles

6. Kebun Raya Bogor Conference. 1992. The strategy of Indonesia FloraConservation.

7. Shafer, C.L. 1990. Nature reserve: Island theory and conservation practice.Smithsonian Institution Press, Washington D.C.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam36 35Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

22. BIO306 Biologi Laut, 3(2-1) 6Pengamatan lingkungan laut, laut sebagai habitat dan sebagai produsenprimer, produksi primer laut, beberapa konsep ekologi dan konsep biologilaut, keanekaragaman jenis hewan laut, komunitas benthos, komunitas in-tertidal, terumbu karang, zooplankton, nekton, tetrapoda laut, perairandangkal subtidal, hubungan simbiotik di laut, dampak manusia terhadaplaut: perikanan, budidaya, polusi laut.Prasyarat: BIO343Buku Ajar:1. James W. Nybaken. 1982. Marine Biology: An Ecology Approach.2. James L.Sumich. 1992. An Introduction to the Biology of Marine Life. Wm

C. Brown Publishers. USA.

23. BIO443 Ekologi Hewan Tanah, 3(2-1) 7Tanah dan lingkungannya; proses pembentukan tanah dan tipe tanah;adaptasi terhadap kehidupan bawah tanah; teknik koleksi, identifikasi, danpenaksiran populasi hewan tanah; fungsi komunitas tanah.Prasyarat: BIO343Buku Ajar:1. Wallwork, J.A. 1970. Ecology of Soil Animals. Mc Graw-Hill. London2. Brown, A.L. 1978. Ecology of Soil Organisms. Heineman Education

Books. London.

24. BIO344 Ekologi Tumbuhan, 3(2-1) 6Interaksi komunitas tumbuhan dengan lingkungan, suksesi, karakterdinamika komunitas, metode analisis vegetasi.Prasyarat: BIO343Buku Ajar:1. Clark, 1967. Elements of Ecology. John Willey & Sons. New York.2. Begon, dkk. 1986. Ecology Individuals, Populations and Communities.

Blackwell. Sci. London.3. Dumbois dkk. 1985. Aims and Methods of Vegetation Ecology. John Willey

& Sons. New York.4. Anwar J. dkk. 1984. Ekologi Ekosistem Sumatera. UGM Press. Yogyakarta.

25. BIO346 Ekologi Perairan, 3(2-1) 6Kehidupan pada ekosistem perairan, ekosistem sungai, estuaria, pantai,laut terbuka, danau dan kolam, rawa. Sistem akuatik: interkoneksi diantarasistem akuatik, eksploitasi manusia sebagai faktor ekologi.Prasyarat: BIO343

Buku Ajar:1. Alleu H. Beutri, William E. Werner J. R. 1980. Field Biology & Ecology.

TMH Edition Tata Mc-Graw-Hill Publishing Coy Ltd. New Delhi.2. Dabson, M., and Chris, F. 1998. Ecology of Aquatic System. Addison

Wesley Longman Limited. England.3. McLusky, D.S., 1981. The Estuarine Ecosystem Blackie.4. Goldman, C.R. & Horne, A.J., 1983. Limnology. McGraw-Hill.5. Moss, B., 1990. Ecology of Freshwater.

26. BIO347 Pencemaran Lingkungan, 3(2-1) 6Sejarah peradaban manusia, tragedi umum masalah lingkungan, Klasifikasiumum masalah pencemaran lingkungan., sumberdaya air., pencemaransungai., pencemaran laut., pencemaran udara., limbah padat., sumberdayamineral yang tidak dapat diperbaharui., pengendalian hama dan gulma.Prasyarat: BIO343Buku Ajar:1. Enger, E. D., and Smith, B. F. 1998. Environmental science. McRraw-Hill.

Boston.2. Barnes, R. S. K., and Mann K. H. 1991. Fundamentals of aquatic

ecology.Blackwell Scientific Publ. Oxford.3. Haslam, S. M. 1990. River pollution: an ecological perspective. Bellhaven

Press. London and New York.4. Mason, C. F. 1981. Biology of freshwater pollution. Longman. London.5. Nelson, J. G., and Chambers M. J. 1969. Vegetation soils and wildlife.

Methuen Publication. Canada.6. Turk, J. 1989. Introduction to environmental studies. Saunders College Publ.

London.

27. BIO412 Fitohormon, 3(2-1) 7Fungsi dan sifat hormon tumbuhan, transportasi, konsentrasi danspesifikasinya sintesis dan metabolisme hormon tumbuhan, proses kerjatumbuhan, fungsi berbagai hormon dalam pertumbuhan.Prasyarat: BIO313Buku Ajar:1. Davis, O.J. 1987. Plant Hormone and Their Role in Plant Growth and De-

velopment.2. Lincoln, T & E. Zeiger. 1991. Plant Physiology.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam38 37Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

28. BIO329 Ornitologi, 3(2-1) 6Pengetahuan dasar tentang ornitologi, morfologi, anatomi, klasifikasi danekologi kelas Aves, reproduksi, sosiologi dan aspek-aspek lain yangberhubungan dengan faktor-faktor lingkungan dan upaya konservasinya.Prasyarat: BIO224Buku Ajar:1. Mc.Kinnon, J. 1990. Burung-burung di Jawa dan Bali. UGM Press.2. Wallace, G. J. and H. D. Mahan. 1975. An Introduction to Ornithology.

3rd Ed. Macmillan Publishing Co., Inc. New York

29. BIO307 Planktonologi, 3(2-1) 4Kondisi lingkungan perairan, beberapa metode analisis plankton, adaptasikhusus plankton, silabus umum produktifitasnya, fitoplankton karakteristikdan distribusinya, kedudukan plankton dalam rantai makanan, zooplank-ton karakteristik, klasifikasi, distribusi, dan permasalahannya. Dasar-dasarteknik kultur plankton.Prasyarat: BIO213Buku Ajar:1. Davis, C.C. 1995. Marine and Freshwater Plankton. Michigan State

University Press.2. Barnes, R.S.K., P. Calow, P.J.W. Olive. 1993. The Invertebrates: A New

Syntesis. Blackwell Scientific Publisher.3. Isnansetyo, A. dan Kurniastuty. 1995. Teknik Kultur Phytoplankton Dan

Zooplankton. Penerbit Kanisius. Yogyakarta.4. Michael, P. 1994. Metode Ekologi untuk Penyelidikan Lapangan dan

Laboratorium. U.I.-Press Jakarta.5. Sachlan. 1983. Studi Plankton.

30. BIO415 Ekofisiologi Tumbuhan, 3(2-1) 8Pengaruh lingkungan terhadap pertumbuhan; adaptasi; kemampuantumbuhan untuk beradaptasi di lingkunagn sekitar. Energi karbon,ketersediaan energi, tanah dan nutrisi di dalam tanah, adaptasiperkecambahan dan pertumbuhan vegetatif terhadap tekanan lingkungan,unsur toksin, interaksi antar organisme, kompetisi dan pengaruhlingkungan terhadap kompetisi.Prasyarat: BIO312, BIO343Buku Ajar:1. Fitter, A.H. dan Hay, L.K.M. 1987. Environmental Physiology of Plants.

Academic Press. Toronto

2. Noggle dan Fritz. 1983. Introductory Plant Physiology. Prentice Hall.New Jersey.

3. Roven dan Johnson. 1992. Biology. Mosby Year Book. Missouri.

31. BIO444 Ekologi Hidupan Liar, 3(2-1) 6Peranan dan nilai satwa liar Indonesia secara ekologi dan pengelolaannyasecara alami dalam kaitannya dengan keanekaragaman hayati, dan upayaKonservasi Sumber Daya Alam di Indonesia.Prasyarat: BIO343Buku Ajar:1. Badan Koordinasi survei dan pemetaan nasional. 2001. Atlas flora dan

fauna Indonesia. Gramedia, Jakarta.2. Bookhout, T.A. 1994. Research and Management Techniques for Wildlife

and Habitats. The Wildlife Society, Bethesda, Maryland.3. Caughley, G. and Sinclair, A.R.E. 1994. Wildlife ecology and manage-

ment. Blackwell Science. USA.4. Cutter, S.L., Renwick, H.L. and Renwick, W.H. 1985. Exploitation, con-

servation, preservation: A geographic perspective on natural resource use.Rowman & Allanheld Publishers, USA.

5. Hendee, J.C.; Stankey, G.H.; Lucas, R.C. 1990. Wilderness management.2nd edition. North American Press, Colorado.

6. Iskandar, J. 2001. Manusia, budaya dan lingkungan: Ekologi manusia.Humaniora Utama Press, Bandung.

7. Lekagul, B. and McNeely, J.A. 1977. Mammals of Thailand. The Associa-tion for the Conservation of Wildlife. Thailand.

8. Primack, R.B. 1995. A primer of conservation biology. Sinauer AssociatesInc. USA.

32. BIO304 Mikroteknik, 3(2-1) 4Teori dan praktek dasar pembuatan preparat awetan untuk jaringantumbuhan dan hewan. Teori pendukung mata kuliah: pengetahuan tentangpembesaran, resolusi objek, histokimia, dan penyayatan preparat. Prosedurkhusus dalam pengawetan jaringan: teknik pembekuan, smear, rentang,kromosom, dan whole mount.Prasyarat: BIO 212Buku Ajar:1. Hidayat, E. B. & Utomo, B. I. 1980. Penuntun Praktikum Mikroteknik

Tumbuhan. Departemen Biologi FMIPA ITB. Bandung.2. Humasson, G.L. 1979. Animal Microtechniques. W.H. Freeman and Co.

San Francisco.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam40 39Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

3. Jensen, W.A. 1962. Botanical Histochemistry. W.H. Freeman and Co.San Francisco.

4. Johansen, D.A. 1940. Plant Microtechnique. McGraw-Hill Book Com-pany. Inc. New York.

5. O’Brien, T.P. and M.E. Mc. Cully. 1981. The study of plant structureprinciple and selected methods. Termacarphi. PTY. LTD. Melbourne.

6. Weesner, F.M. 1960. General Zoological Microtechniques. The William &Wilkins Co. Baltimore.

33. BIO328 Herpetologi, 3(2-1) 6Pendahuluan, proses evolusi dan adaptasi, klasifikasi, ciri-ciri morfologisdan fisiologis hewan-hewan yang tergolong dalam kelas Amphibi danReptil (Herpetofauna), perilaku dan pola distribusinya di alam, peranannyadalam ekosistem, serta budidayanya sebagai sumber daya alam bagimanusia.Prasyarat: BIO224Buku Ajar:1. Carr, A. 1983. The Reptiles. New York. Life Nature Library. Time-life

Books.2. Goin, C.J., O.B. Goin, and G.R. Zug. 1978. Introduction to Herpetology.

3rd Ed. San Francisco. W. H. Freeman & Co. Publishers.3. Hickman, Jr.C.P., L.S. Roberts, and F.M. Hickman. 1984. Integrated Prin-

ciples of Zoology. 7th Ed. St. Louis. Times Mirror/Mosby College Pub-lishing.

34. BIO308 Pengenalan Peralatan Laboratorium, 2(0-2) 4Ketrampilan cara pemakaian, pemanfaatan, dan perawatan peralatanlaboratorium yang berhubungan dengan penelitian bidang Biologi,ketrampilan membuat pelarut dengan konsentrasi dan pH yang diinginkan,preparasi sampel untuk pengukuran kadar menggunakanspektrofotometer, elektroforesis, kromatografi, dan AAS, pemanfaatanspektrofotometer untuk penentuan senyawa metabolit, pemanfaatanelektroforesis untuk isolasi protein dan DNA.Prasyarat: -Buku Ajar: Sesuai dengan tugas

35. BIO319 Pteridologi, 3(2-1) 4Mempelajari Tentang Sejarah Perkembangan atau Evolusi Tumbuhan Paku,bagian-bagian Tumbuhan Paku Yang Berguna Untuk Determinasi,Klasifikasi, Penyebaran serta Ekologi Tumbuhan Paku.

Prasyarat: BIO213Buku Ajar:1. Andrews, S.R. 1990. Ferns of Queensland. A Handbook to the Fern and Fern

Allies. Queensland. Department of Primary Industries. Brisbane.2. Gifford, E.M and A.S. Foster. 1998. Morphology and Evolution of Vas-

cular Plants. W.H.Freeman and Company, New York.3. Holttum, R.e. 1966. A Revised Flora of Malaya. Government Printing

Office. Singapore.4. Manicham,V.S. and V. Irudayaraj. 1991. Pteridophyte Flora of The West-

ern. Ghata-Shouth India.B.I. Publications PVT LTD, New Delhi.5. Sastrapradja, S. dan J.J. Afriastini. 1985. Kerabat Paku. LIPI. Bogor.6. Stace, C.A. 1980. Plant Taxonomy and Biosystematics. Edward Arnold

Limited. London.7. Stuessy, F.F. 1990. Plant Taxonomy. The Systematic Evaluation of Com-

parative Data. Columbia University Press. New York.

36. BIO337 Pengantar Virologi, 2(2-0) 5Membahas tentang struktur dan komposisi kimia, perkembangbiakan, danklasifikasi virus, tinjauan umum tentang jenis-jenis virus, virus tumbuhan,virus hewan, virus manusia, dan bakteriofag.Prasyarat: -Buku Ajar:1. Gupte. 1990. Mikrobiologi Dasar (Terjemahan). Penerbit Angkasa.

Jakarta.2. Jawetz. 1995. Mikrobiologi Kedokteran (Terjemahan). Penerbit Buku

Kedokteran EGC. Jakarta.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam42 41Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

jurusan/program studi kimia

Ilmu Kimia adalah suatu cabang ilmu yang berlandaskan pada ilmu ilmu lain:fisika, matematika, dan biologi. Secara garis besar, ilmu kimia dapat dibagimenjadi lima cabang yakni kimia organik, anorganik, analitik, fisik, danbiokimia. Matema­tika dan fisika terutama akan menunjang per-kembangankimia fisik sedangkan biologi menunjang perkembangan bio-kimia. Bidangilmu kimia di FMIPA Unila dititikberatkan pada penguasaan ilmu untukmendukung penggalian dan pemanfaatan potensi alam yang dimilikiIndonesia, secara khusus untuk menguasai ilmu kimia yang ber-manfaat dalamagro industri sebagai potensi unggulan Provinsi Lampung baik dalam halproses industri dan pemecahan masalah lingkungan yang timbul.

a. Tujuan Pendidikan

1. Menghasilkan sarjana yang menguasai prinsip prinsip ilmu kimia.2. Menghasilkan sarjana yang terampil dalam menerapkan dan

mengembangkan ilmu kimia.3. Menghasilkan sarjana yang mampu memimpin atau melaksanakan

penelitian dasar, dan pengembangan teknologi.4. Menghasilkan sarjana yang mampu melanjutkan pendidikan ke

strata yang lebih tinggi, yaitu program Magister (S2) dan atau Doktor(S3).

b. Kompetensi Lulusan

1. Menguasai bidang ilmu kimia,2. Mampu melaksanakan penelitian, menerapkan dan mengembang-kan

ilmu kimia,3. Mampu beradapatasi dengan lingkungan kerja, dan beradaptasi

dengan perkembangan teknologi instrumentasi kimia.

c. Sebaran Matakuliah

Semester I

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

BIO 102 Biologi Umum 4(3-1) WMPK 107 Pendidikan Kewarganegaraan 3(2-1) WKI 101 Kimia Dasar I 3(3-0) WMAT 110 Kalkulus I 3(2-1) WMPK 101 Pendidikan Agama Islam* 2(2-1) WMPK 102 Pendidikan Agama Kristen Protestan* 2(2-1) WMPK 103 Pendidikan Agama Katholik* 2(2-1) WMPK 104 Pendidikan Agama Hindu* 2(2-1) WMPK 105 Pendidikan Agama Budha* 2(2-1) WMAT 102 Logika Matematika / TI 2(1-1) WKBS 101 Bahasa Indonesia 3(2-1) W

Jumlah 21* Pilih salah satu kopel sesuai dengan agama yang dianut

Semester II

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

FI 108 Fisika Dasar II 4(3-1) WKBI 101 Bahasa Inggris 2(2-1) WKI 102 Kimia Dasar II 3(3-0) WMAT 111 Kalkulus II 3(2-1) WMAT 151 Pengantar Komputer 3(2-1) WKI 103 Praktik Kimia Dasar 2(0-2) WKJR 116 Olah Raga 1 PBMJN 270 Manajemen 3 W

Jumlah 22

Semester III

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

FI 212 Fisika Modern 3(3-0) WKI 211 Kimia Analitik I 3(3-0) WKI 221 Kimia Anorganik I 3(3-0) WKI 231 Kimia Fisik I 3(3-0) WKI 241 Kimia Organik I 4(3-1) WKI 261 Praktik Kimia I (Ana-Org) 2(0-2) WMAT 130 Statistika 3(2-1) W

Jumlah 21

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Semester VII

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

KI 491 Praktik Kerja Lapangan 3(1-2)KI 401 Kimia Industri 2(2-0)KI 497 Seminar Usul Penelitian 1(0-1)KI Mata Kuliah Pilihan 12

Jumlah 18

Semester VIII

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

KI 498 Seminar Hasil Penelitian 1(0-1) WKI 499 Skripsi 4(0-4) W

Jumlah 58

Mata Kuliah Pilihan Semester Gasal

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

FI 293 Elektronika 3KI 303 Kimia Teknik 2KI 411 Kromatografi 2KI 412 Kimia Analisis Terapan 2KI 415 Potensiometri 2KI 421 Radiokimia 2KI 422 Organologam 2KI 425 Kristalisasi 2KI 429 Kapita Selekta Anorganik 2KI 333 Kimia Zat Padat 2KI 334 Kimia Polimer 2KI 431 Kimia Korosi 2KI 343 Stereokimia 3KI 442 Kimia Organik Sintesis 2KI 443 Kimia Organik Analisis 3KI 353 Teknik Penel. Biokimia 3(2-1)KI 354 Biokimia Mikroba 2KI 451 Biokimia Fisik 2KI 452 Biokimia Terapan 3

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam44 43Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Semester IV

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

KI 212 Kimia Analitik II 3(3-0) WKI 222 Kimia Anorganik II 3(3-0) WKI 232 Kimia Fisik II 3(3-0) WKI 242 Kimia Organik II 4(3-1) WKI 251 Biokimia I 3(3-0) WKI 262 Praktik Kimia II (Org-An) 2(0-2) WKI 223 Praktik Kimia Anorg. I 2(2-0) W

Jumlah 20

Semester V

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

KI 311 Kimia Analitik III 3(3-0) WKI 321 Kimia Anorganik III 2(2-0) WKI 331 Kimia Fisik III 3(2-2)R WKI 341 Kimia Organik III 2(2-0) WKI 351 Biokimia II 3 WKI 352 Praktik Biokimia 2(0-2)KI 322 Praktik Kimia Anorganik II 2(0-2)KI 332 Praktik Kimia Fisik 2(0-2)

Jumlah 19

Semester VI

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

KI 304 Kewirausahaan Kimia 3 WKI 305 Bahasa Inggris Profesi 2 WKI 306 Metodologi Penelitian 3 WKI 342 Penentuan Struktur Molekul 2UNI 499 Pembekalan Kuliah Kerja Nyata 1UNI 500 Kuliah Kerja Nyata 3KI Mata Kuliah Pilihan 3

Jumlah 17

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam46 45Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Mata Kuliah Pilihan Semester Genap

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

KI 402 Kimia Lingkungan 3(2-1)KI 312 Kapita Selekta Analitik 2KI 313 Cara-cara Pemisahan 2KI 414 Voltammetri 2KI 322 Kimia Anorganik Sintesis 3KI 323 Kimia Kompleks 3KI 423 Mineralogi 2KI 424 Bioanorganik 2KI 335 Elektro Kimia Terapan 2KI 336 Kimia Katalis 2KI 337 Fungsionalisasi Polimer 2KI 432 Biodegradable Polimer 2KI 433 Kimia Antar Muka 2KI 434 Kapita Selekta Kimia Fisik 2KI 344 Kimia Organik Fisik 3KI 441 Kimia Bahan Alam 3KI 444 Kapita Selekta Organik 2KI 453 Rekayasa Biokimia 2KI 455 Kapita Selekta Biokimia 2KI 454 Kimia Bahan Makanan 2

Mata Kuliah Semester Gasal Genap

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

KI 491 Kerja Praktek 3(1-2)KI 306 Metodologi Penelitian 3(3-0)KI 353 Teknik Penelitian Biokimia 3(2-1)KI 497 UP 1(0-1)KI 498 HP 1(0-1)KI 499 Skripsi 4(0-4)

d. Deskripsi Matakuliah

MATA KULIAH UMUM

Pendidikan Agama (MPK101-MPK105)Disesuaikan dengan agama masing-masing 3(2-1) 1

Kewarganegaraan (MKK107)3(2-1)1

Bahasa Indonesia (KBS101)Kemampuan menggunakan gagasan dalam bahasa Indonesia yang baik danbenar, kemampuan memahami dan menanggapi gagasan orang lainsehubungan dengan kegiatan ilmiah dalam tulisan maupun lisan. 3(2-1) 1Prasyarat:Buku Ajar:

1. Badudu, Y. Membina Bahasa Indonesia Baku, 1980.2. Keraf, Komposisi, 1977.3. Panitia Pengembangan Bahasa Indonesia Pusat Pembinaan dan

Pengembangan Bahasa Departemen Pendidikann dan Kebudayaan.Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia Yang Disempurnakan, 1979.

Bahasa Inggris (KBI101)Kemampuan untuk membaca teks dalam bahasa inggris, sehingga mampumemahami isi buku teks dalam bidang ilmu yang dipelajari. 3(2-1) 2Prasyarat:-Buku Ajar:

1. Hicks and Sdage. Basic Technical English, Jerey Confort. 1982.2. Longman. Further Scientific English Practise. 19723. Anonymous. Technical Dictionary. 1982

MATA KULIAH DASAR KEAHLIAN UTAMA

Biologi Umum (BIO102)Teoriasalmula kehidupandankonsephidup,sel sebagaisatuanterkecilkehidupan.Teori sel, jaringan, dan organ. Pengenalan dunia hewan dan tumbuhan.Membran, difusi, osmosa, dan transport aktif. Nutrisi tumbuhan, fotosintesis,transportasi system koordinasi, fiksasi karbon dioksida, respirasi. Reproduksihewan dan tumbuhan, genetika, ekologi, perilaku dan organisme. 4(3-1) 1

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam48 47Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Prasyarat:-Buku Ajar:

1. Kimball, J. W. 1993. Biologi. 5th ed. Addison Wesley, New York.2. Sipson, G.G dan W.S. Beck, 1985. Life an Introduction to Biology. Brace

& Word, St. Luois.3. Starr. C dan R. Taggart, 1987. Biology. Dursion of Wadworth, Inc.

Fisika Dasar (FI-108)Kinematika dan dinamika partikel: Kerja momentum linear, implus, tumbukan,konsep pusat massa dan gerak pusat massa, gerak roket., konsep gerak rotasi:benda tegar, momen inersia, momentum sudut, dan momen gaya. Mekanikafluida: panas, perambatan panas, teori kinetik gas, persamaan keadaan, hukumtermodinamika dan konsep entropi. 4(3-1) 2Prasyarat:-Buku Ajar:

1. Resick, R dan Halliday, 1983. Fundamental of Physics, J. Wiley AndSons Inc.

2. Sutrisno, 1978. Seri Fisika dasar. Penertib ITB3. Sears and Zemansky, 1981. University Physics, 6/e, Addison Wesley

Reading.

Kalkulus I (MAT110)Sistem bilangan real, ketidaksamaan, pertidaksamaan, nilai mutlak, fungsi satupeubah, jenis fungsi, fungsi komposisi, fungsi invers, fungsi implisit, limit dankekontinuan fungsi beserta sifat-sifatnya, turunan fungsi dan sifat-sifatnya,probabilitas kombinatorik (permutasi dan kombinasi), statisitik induksi, teknikperhitungan, aljabar, matriks dasar, fungsi finite dan infinite, hubungan, dangrafik. 3 (2-1) 1Prasyarat: -Buku Ajar:

1. J. Purcel, 1990. Calculus and Analytical Geometry.2. Leithold, 1989. Calculus with Analytical Geometry.3. Salas Hile, 1990. Calculus of One and Several Variables. John Willey

and Sons.

Kalkulus II (MAT111)Diferential, integral tentu dan tak tentu, teorema dasar kalkulus, fungsitransenden dan balikannya, teknik-teknik pengintegralan, integral tak wajar,integral ganda dan ulang, persamaan biasa orde – 1 sederhana, persamaandifferential orde-2 dengan koefisien konstan, homogen dan tak homogendengan syarat awal dan tak syarat awal, interpretasi geometri. 3 (2-1) 2Prasyarat: -

Buku Ajar:J. Purcel, 1990. Calculus and Analytical Geometry.

2. Leithold, 1989. Calculus with Analytical Geometry.

Pengantar Komputer (MAT151)Pengenalan komputer, pengenalan dan pengoprasian software, dasar-dasarprogram komputer. 3(2-1) 2Prasyrat:-Buku Ajar: Disesuaikan dengan perkembangan komputer

Kimia Dasar I (KI-101)Stoikhiometri, dan perkembangan kimia modern, energitika; Hukum Pertamadan Hukum Kedua Termodinamika, teori dan struktur atom, ikatan kimia danstruktur molekul, sistem periodik dan sifat keperiodikan unsur-unsur, wujudzat; gas, zat padat dan bentuk kristal , kesetimbangan kimia. 3(3-0) 1Prasyarat: -Buku Ajar:

1. Hiskia Achmad, 1992. Seri Belajar Kimia, Citra Aditya Bakti, Bandung.2. James E, Brady, 1990. General Chemistry Principles and Strukture, John

Wiley and Sons, Singapore.3. Murcece, M. Mahan R, and Myers, 1987. University Chemistry, The

Benjamin/Cummings Publishing Company Inc. Singapore.

Kimia Dasar II (KI-102)Larutan, sistem koloid, redoks dan elektronika, kinetika kimia, kimia unsur;hydrogen, oksigen dan belerang, nitrogen dan fosfor, halogen, gas mulia, unsuralkali dan alkali tanah, unsur transisi, alumunium, logam berat, logamterpenting di Indonesia, kimia inti dan radiokimia, senyawa hidrokarbon(alkana, alkena, alkuna, benzena), ilmu kimia dan kehidupan. 3(3-0) 2Prasyarat: -Buku Ajar:

1. Hiskia Achmad, 1992. Seri Belajar Kimia, Citra Aditya Bakti, Bandung.2. James E, Brady, 1990. General Chemistry Principles and Strukture, John

Wiley and Sons, Singapore.3. Murcece, M. Mahan R, and Myers, 1987. University Chemistry, The

Benjamin/Cummings Publishing Company Inc. Singapore.

Praktikum Kimia Dasar (KI-103)Identifikasi reaksi kimia, penentuan rumus kimia senyawa, rumus empirik,termokimia dan hokum Hess, kinetika reaksi, kesetimbangan kimia, golongan

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam50 49Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

dan identifikasi unsur, pemisahan komponen dari campuran, perbandingansenyawa kovalen dan ionik; identifikasi gugus fungsi, pembuatan ester,saponifikasi ester dan pembuatan sabun, uji molekul hayati, penentuan hargatetapan kesetimbangan, pH dan penggunaan indikator, pengendalian pHlarutan buffer, reaksi redoks dan elektrolisis kalium iodida, penentapan massamolar berdasarkan penurunan titik beku. 2(0-2) 2Prasyarat: -Buku Ajar:

1. Hiskia Achmad, 1992. Seri Belajar Kimia, Citra Aditya Bakti, Bandung.2. James E, Brady, 1990. General Chemistry Principles and Strukture, John

Wiley and Sons, Singapore.3. Murcece, M. Mahan R, and Myers, 1987. University Chemistry, The

Benjamin/Cummings Publishing Company Inc. Singapore.

Fisika Modern (FI-212)Fisika Kwantum : radiasi benda hitam, hukum pergeseran Wien, hukum Stefan-Boltzamann, teori releigh-Jean, teori Wien, teori Planck statistik Bose-Enstein,efek fotolistrik, sinar-X, difraksi sinar-X, efek Compton, produksi pasangan,gelombagn de Broglie, difraksi partikel, prinsip ketakpastian, persamaanSchrodinger, partikel dalam kotak.Model Atom Hidrogen : model atom, hamburan Rutherford, spektrum atomik,model atom Bohr, model atom Sommerfeld, struktur halus pada spektrum aotmhidrogen. Kuantisasi energi dan momentum sudut, fine structure dan hyperfinestruktur, efek Zeeman, aturan seleksi, prinsip eksklusi Pauli, susunan berkala,populasi tingkat energi menurut statistik Bolzmann, radiasi spontan dan radiasiterstimulasi, prinsip kerja amorf, ikatan atom, teori kapasitas kalor Ensteindan Debye, teori elektron bebas, teori pita energi, sambungan p-n, dasar kerjatransistor, konduktivitas resonansi magnetik.Transformasi Nuklir : radioaktivitas, isotop, spektrometer massa, deretradioaktif, garis stabilitas, interaksi radiasi dengan bahan, pengaruh efekfotolistrik, efek Compton,dan produksi pasangan pada penampang koefisienabsorpsi foton, peluruhan alfa, peluruhan beta, peluruhan gamma, reaksi nuklir,energi ikatan nuklir, model tetes air, gaya nuklir, fisi dan fusi nuklir, partikelelementer. 3(3-0) 3Prasyarat : Fisika DasarBuku Ajar :

1. Beise, A., Konsep Fisika Modern (terjemahan The Houw Liong), Erlangga,Jakarta, 1983.

2. Karane, K., Modern Physics, John Wiley, 19833. Atam P. Arya, Elementary Modern Physics, Addison Wesley.4. Eisberg R., and Resnick R., Quantum Physics of Atoms, Molecules, Solids,

Nuclei and Particles. John Wily, 1974.

MATA KULIAH DASAR WAJIB JURUSANMata kuliah wajib keahlian atau pilihan wajib untuk penunjang antar bidangilmu kimia

Manajemen (MJN270)Kosep dasar manajemen, Fungsi-fungsi manajemen, struktur organisasi,administrasi manajemen, wewenang dan tanggung jawab 3(3-0) 2Prasyarat:Buku Ajar: catatan: disesuikan dengan keahlian dosen pengajar yang diundang

Bahasa Inggris Profesi (KI-305)Peningkatan kemampuan untuk membaca teks dalam bahasa inggris, sehinggamampu memahami isi dan istilah bahasa inggris khusus dibidang kimia; struc-ture, reading, writing, translation 2(2-0) 6Prasyarat:Buku Ajar: Tetrahedron, Journal Analytical Chemistry, Nature, dll.

Metodologi Penelitian (KI-306)Falsafah ilmu, macam-macam penelitian, latarbelakang penelitian, penyusunan,kerangka pemikiran, hipotesis, penerapan rancangan percobaan, pemilihandaftar pustaka, penyusunan usul penelitian. Pendahuluan; Sumber utama :Jurnal, Patent, Sumber sekunder: abstrak, review, textbooks, Teknik PencarianLiteratur; Literatur Online. 3(3-0) 6Prasyarat: 110 SKSBuku Ajar:

1. Akta V Filsafat ilmu tahun 1983.2. Nazir, M. Metode Penelitian, Ghalia Indonesia Jakarta, 1985.

Kewirausahaan Kimia (KI-307)Pendahuluan, pengertian/definisi wirausaha, kunci sukses wirausahawan,bisnis kecil, prospek bisnis kecil di Indonesia, dan mengelola bisnis kecil. 3(3-0) 6Prasyarat:Buku Ajar:1. Sumadiono, 1980. Dasar-dasar Kewiraswastaan, Dirjenkop, Jakarta, atau

disesuaikan dengan perkembangan.

Kimia Industri (KI-401)Instrumentasi dalam pengendalian proses industri kimia, paten kimia, analisisfinansial proses dan riset. Pembuatan senyawa asam sulfat, asam pospat, urea,bahan editif makanan, gula industri kimia yang melibatkan proses fermentasi,industri tapioka. 2 (2-0) 7

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam52 51Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Prasyarat: PAK 242 (pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Clauser II C.A and G. Mattson, 1992. Principles of Industrial Chemistry,John Wiley & Sons. New York.

Kimia Analitik I (KI- 211)Dasar-dasar analisis, metode skema pemisahan anion-kation, gravimetri, danvolumetri. 3(3-0) 3Prasyarat: KI-101, 102 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Skoog, et al., 1991. Fundamentals of Analytical Chemistry, 6th Edition,Saunders C. Vollege Publishing, New York.

Praktikum Kimia I (Analitik-Organik) (KI-261)Rekristalisasi, kromatografi lapis tipis, sifat-sifat pelarut organik, fitokimiaidentifikasi golongan senyawa bahan alam, adisi halogen pada alkena, sifatdan reaksi alkohol dan fenol, aldehida dan keton: analisis gugus fungsi danpembentukan aldol, asam karboksilat dan turunannya: analisis guguskarboksilat, Destilasi dan titik didih, reaksi substitusi nukleofilik: pembentukann-butil bromida, asetilasi asam salisilat, aldehida dan keton: reaksi Cannizaro,amina: sintesis anilina. (Ki. Organik)Analisis Kation Golongan I, II, III, IV, dan V; Analisis Anion; Standarisasi HCldan NaOH; Optimasi Indikator dalam Titrasi Asam Basa; Titrasi Asam KuatOleh Basa Kuat; Titrasi Asam Lemah Oleh Basa Kuat; Titrasi Oksidasi Reduksi: Penentuan Oksalat; Titrasi Oksidasi Reduksi : Titrasi Iodometri; KalibrasipH meter; Titrasi HOAC dengan NaOH Menggunakan pH Meter; TitrasiHCl dengan NaOH Menggunakan pH Meter; Titrasi Potensiometri AntaraFe(II) dengan Ce(IV); Pembuatan dan Analisis Voltamogram menggunakanSoftware (Ki Analitik). 2(0-2) 3Prasyarat: KI-102 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Christian, G.D., 1980. Analytical Chemistry, 3rd ed., John Wiley, New York

Kimia Analitik II (KI- 212)Dasar-dasar analisis elektrometri: Potensiometri, Konduktometri, Voltammetri,Polarografi dan Coulombmetri; Dasar-dasar ekstraksi, kromatografi, danspektroskopi. 3(3-0) 4Prasyarat: KI-211 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Christian, G.D., 1980. Analytical Chemistry, 3rd ed., John Wiley, New York

Praktikum Kimia II (Analitik-Organik) (KI-262)Fitokimia: isolasi dan identifikasi kafein, fitokimia: isolasi asam miristat, asamamino dan protein: isolasi kasein, reaksi perisiklik (dimerisasi etil trans p-metoksisinamat), reduksi vanilin oleh ragi, isolasi etil trans p-metoksisinamat,isolasi dan hidrolisis piperina, karbohidrat (uji Benedict, uji iodin, hidrolisispati, uji peptida menggunakan pereaksi biuret), asetilasi glukosa. (KimiaOrganik)Optimasi Pengukuran Menggunakan Spektrometri Tampak; Penentuan BesiSecara Spektrometri Tampak; Optimasi Pengukuran Menggunakan SSA;Penentuan Kalsium Secara SSA; Optimasi Ekstraksi Logam dengan VariasipH; Penentuan Pb Pada Daun Dengan Ekstraksi; Optimasi PengukuranMenggunakan Flame Fotometer; Penentuan Natrium Secara Flame Fotometer;Optimasi Pengukuran Menggunakan HPLC; Penentuan Kafein Dengan HPLC(Analitik II). 2(0-2) 4Prasyarat: KI-211 dan KI-241 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Christian, G.D., 1980. Analytical Chemistry, 3rd ed., John Wiley, New York

Kimia Analitik III (KI- 311)Dasar-dasar kimia instrumen: spektrometer molekul (UV-Vis, IR, FTIR, NMR,dan Massa) dan spektrofotometer atom (Serapan atom dan Emisi atom); Dasar-dasar analisis termal dan fluorimetri. 3 (3-0) 5Prasyarat: KI-212 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Pecsock, Modern Methods of Chemical, 2nd ed. John Wiley. 1976.2. Ewing, G.W.,1987. Instrumental Methods of Chemical Analysis, 5th ed.,

Mc Graw Hill.

Kimia Anorganik I (KI-221)Pendahuluan (Pengantar kimia Anorganik); Tatanama senyawa anorganik;struktur atom; Sistem periodik unsur; Struktur molekul 3 (3-0)3.Prasyarat: KI-101,102 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Huheey, J. E . 4th Edition Inorganic Chemistry: Principle of Structure andReactivity, Harper International, 1997.

Kimia Anorganik II (KI-222)Gaya-gaya Kimia; Prinsip Dasar Reaksi Kimia; Sistem Asam-basa; Kelarutandan Sistem Pelarut; Sistem Redoks dan elektrokimia; Afinitas Proton. 3(3-0) 4.Prasyarat: KI-221 (sudah pernah mengikuti kuliah)

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam54 53Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Buku Ajar:1. Huheey, J. E., 1997. 4th edition, Inorganic Chemistry, Harper Interna-

tional.2. Sharpe, A. G., 1990, Inorganic Chemistry, 3rd edition, Longman Scien-

tific and Technical, Singapore.

Praktikum Kimia Anorganik I(KI-223)Pengenalan Kimia Unsur [pegenalan dan pembuatan gas Hidrogen, pengenalanlogam alkali, pengenalan logam alkali tanah, logam Aluminium, pengenalanunsur Nitrogren dan senyawaanya, pembuatan sulfur, unsur-unsur halogen(Klor, Brom)]; Pembuatan Senyawa Anorganik [Asam (H

2SO

4), basa (NaOH),

garam (NaHCO3) secara Solvay, pembuatan Kaporit dan Kalium Klorat]; Ikatan

kimia dan gaya kimia; Penentuan Kinetika Reaksi senyawa Anorganiksederhana; Kimia Larutan Non Aqueous. 2(0-2) 4Prasyarat: KI-101,102 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

Kimia Anorganik III (KI-321)Tabel Periodik Unsur; Unsur Blok s; Unsur Blok p; Unsur Blok d; Unsur Blokf. 2(2-0) 5.Prasyarat: KI-222 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Huhey, J.E, 4th edition, Inorganic Chemistry, Harper International,19972. Sharpe, A.G., Inorganic Chemistry, 3rd edition, Longman Scientific and

Technical , Singapore.

Prak. Anorganik II (KI-332)Sintesis anorganik sederhana dan kompleks (lebih lanjut): Elektroplating;Senyawa Koordinasi Logam Non Transisi [Pembuatan kaliumtrioksalatoaluminat, pembuatan tris alumunium (asetilasetonato)]; Sintesissenyawa-senyawa kompleks logam transisi [Senyawa kompleks Besi(II),senyawa kompleks Besi(III), senyawa kompleks Tembaga(I)]; Warna, kelarutandan Keseimbangan Ion Kompleks Ni(II) dalam air; Pembuatan dan KestabilanKompleks Tembaga; Reduksi Fotokimia Garam Besi(II); Pembentukan KristalHeksaminkobalt(III) triklorida; Kimia Koordinasi: Stereokimia; PenentuanKadar Silika dari Pasir/sekam padi; Sintesis, Karakterisasi dan Uji biologisenyawa turunan Organotimah(IV). 2(0-2) 5Prasyarat: KI-101,102 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

Kimia Fisik I (KI-231)Pendahuluan (cakupan ilmu kimia fisik, peranan kimia fisik dalam industri,kaitan ilmu kimia fisik dengan cabang ilmu kimia lainnya). Gas dalam kimiafisik (sifat-sifat dasar gas, perubahan sifat gas, kaitan perubahan sifat gas denganenergi). Hukum Termodinamika Pertama (konsep dasar tentang sistimtermodinamika, sifat-sifat dasar sistim termodinamika, konsep dasar perubahankeadaan sistim termodinamika, energi dalam dan perubahannya, kalor danperubahan sistim termodinamika, kerja dan perubahan keadaan sistimtermodinamika, hubungan energi dalam dengan kalor dan kerja, entalpi danperubahannya). Termokimia (perubahan entalpi dalam reaksi kimia,perubahan entalpi standar, hubungan perubahan entalpi dengan energi ikat,perubahan entalpi dalam perubahan fisis, perubahan entalpi dalam perubahankimia). Hukum Termodinamika Kedua ( entropi dan perubahan keadaansistim, entropi dan perubahan fisik, entropi dan reaksi kimia, entropi standar,perubahan entropi sebagai fungsi suhu, entropi dan spontanitas perubahan).Hukum Termodinamika Ketiga (entropi absolut, pengukuran entropi absolut,entropi absolut dalam perubahan fisik, entropi absolut dalam perubahan kimia).Energi bebas (pengertian energi bebas, energi bebas Gibbs, energi bebasHelholtz, energi bebas dan perubahan fisik, energi bebas dan perubahan kimia,hubungan energi bebas dan entropi serta entalpi, perubahan energi bebas danspontanitas perubahan). 3(3-0) 3Prasyarat: KI-101, 102. (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Atkins, P.W. and F.W. Freeman, 1994. Physical Chemistry.

Kimia Fisik II (KI-232)

Termodinamika Kesetimbangan Fasa (pengertian fasa, kestabilan fasa,termodinamika perubahan fasa murni, termodinamika perubahan fasacampuran dua komponen, termodinamika perubahan fasa tiga komponen,aplikasi kesetimbangan fasa dalam industri). Termodinamika KesetimbanganKimia (rumusan umum kesetimbangan, penentuan tetapan kesetimbangan,hubungan energi bebas dan tetapan kesetimbangan, kesetimbangan sistimhomogen, kesetimbangan sistim heterogen, kesetimbangan campuran tidakideal, termodinamika reaksi biokimia). Termodinamika KesetimbanganElektrokimia (hukum Coulomb, medan listrik, potensial listrik, beda potensialdan kesetimbangan, persamaan dasar sel elektrokimia, aktifitas elektrolit,termodinamika sel elektrokimia, tetapan kesetimbangan sel elektrokimia, gayagerak listrik, sel bahan bakar). Kinetika Reaksi (kinetika reaksi empiris, hukumlaju reaksi, orde reaksi, kinetika reaksi kompleks, reaksi berantai, kinetikapolimerisasi, kinetika reaksi katalitik). 3(3-0) 4Prasyarat: KI-231 (sudah pernah mengikuti kuliah)

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam56 55Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Buku Ajar:1. Atkins, P.W. and F.W. Freeman, 1994. Physical Chemistry.

Kimia Fisik III (KI-331)Prinsip mekanika kuantum, gerakan molekuler (translasi, vibrasi, rotasi),struktur dan spektra atom, struktur molekul, spektroskopi molekul (Elektronik,IR, NMR). 3(2-1R) 5Prasyarat: KI-232 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Atkins, P.W. and F.W. Freeman, 1994. Physical Chemistry.

Praktikum Kimia Fisik (KI-332)Sifat-sifat gas, termodinamika, kesetimbangan kimia, kesetimbangan fasa,elektrokimia, kinetika kimia, kolloid, spektroskopi, polimer. 2(0-2) 5Prasyarat: KI-231 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Atkins, P.W. and F.W. Freeman, 1994. Physical Chemistry.

Kimia Organik I (KI-241)Atom dan molekul suatu tinjauan ulang, orbital dan peranannya dalam ikatankovalen, isomeri struktur, stereo kimia, alkil halida, reaksi substitusi daneliminasi, reaksi radikal bebas, senyawa organo logam, alkohol, eter, dansenyawa yang berhubungan, aldehida, keton, karbohidrat. 4 (3-1R) 3Prasyarat: KI-101, 102 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. McMurry, J., 1992. Organic chemistry, 3rd ed. Brooks/Cole PublishingCo. New York.

Kimia Organik II (KI-242)Asam karboksilat dan turunan asam karboksilat., lipida, amina, asam aminodan protein, serta produk alam yang berhubungan. 4 (3-1R) 4Prasyarat: KI-241 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Morison and Boyd, 1992. Organic Chemistry, 5th ed., Allyn & Bacon.

Kimia Organik III (KI-341)Senyawa aromatik heterosiklik dan polisiklik, reaksi perisiklik, enolat dankarbanion: bahan pembangunan untuk sintesis organik, nukleotida. 2 (2-0) 5Prasyarat: KI-242 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Morison and Boyd, 1992. Organic Chemistry, 5th ed., Allyn & Bacon.

Penentuan Struktur Secara Fisiko Kimia (KI-342)Spektroskopi Ultra Violet, Inframerah, Resonansi Magnit Inti, dan SpektroskopiMassa. Interaksi semua data informasi untuk penelaahan struktur molekul.2(2-0) 6Prasyarat: KI-341 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Kemp. W. Organic Spectroscopy, 2nd ed. Mac Millan, 1987.

Biokimia I (KI-251)Pengantar dan filsafat biokimia, air dan buffer, protein dan asam amino, enzim,asam nukleat, karbohidrat, lipida, vitamin, dan mineral. 3(3-0) 4Prasyarat: KI-101, 102 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Mathew and Van Holde, Biochemistry, W.H. freeman and Co. 1997.

Biokimia II (KI-351)Metabolisme, metabolisme energi, metabolisme karbohidrat, fotosintesis,metabolisme lipida, metabolisme senyawa nitrogen, metabolisme asam nukleat,pengantar pengendalian biosintesis protein. 3(3-0) 5Prasyarat: KI-251 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Mathew and Van Holde, Biochemistry, W.H. freeman and Co. 1997.

Praktikum Biokimia (KI-352)Uji kualitatif protein, penentuan kadar protein (metode biuret dan spektro UV),isolasi dan penentuan aktivitas ekstrak kasar enzim, pemurnian enzim denganfraksinasi amonium sulfat, kinetika reaksi enzim dan pengaruh inhibitorterhadap aktivitas enzim, pengujian kualitatif karbohidrat, penentuan kadarglukosa darah, reaksi uji lipid, penentuan protein dalam urine, fermentasisingkong, lipase, analisis vitamin C. 2(0-2) 5Prasyarat: KI-251 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Mathew and Van Holde, Biochemistry, W.H. freeman and Co. 1997.

Seminar Usul Penelitian (KI-497)Memilih judul (1-2 minggu), merancang dan mempersiapkan perangkat lunak(pustaka) dan perangkat keras (alat laboratorium) yang diperlukan. Penerapanmetode pemecahan masalah untuk permasalahan kimia. Tugas penelitiandapat bersifat eksperimen atau teori dan diseminarkan. 1 (0-1) 7 dan 8Prasyarat: 110 SKSBuku Ajar: Sesuai dengan tugas.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam58 57Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Seminar Hasil Penelitian (KI-498)Pengolahan dan penyusunan hasil penelitian untuk disajikan secara lisan didepan forum jurusan; membuat abstrak informasi dan deskriptis teknikpenyajian. 1(0-1) 8Prasyarat: KI-497Buku Ajar: Sesuai dengan tugas

Skripsi (KI-499)Penerapan metode pemecahan masalah untuk permasalahan kimia, tugaspenelitian dapat bersifat eksperimen atau teori; mencatat; membuat laporansecara tertulis berupa Tugas Akhir. 4 (0-4) 8Prasyarat: KI-498Buku Ajar: Sesuai dengan tugas.

MATA KULIAH PILIHAN BIDANG KEAHLIAN

BIDANG ANALITIKKapita Selekta Kimia Analitik (KI-312)Disesuaikan dengan topik-topik perkembangan ilmu kimia analitik, ataupunpendalaman ilmu khusus di bidang kimia analitik yang pernah diberikan. 2(2-0) 6Prasyarat: 110 SKSBuku Ajar:

Jurnal Kimia Analitik sesuai dengan topik bahasan yang dipilih

Cara-cara Pemisahan (KI-313)Metode Pengendapan, ekstraksi (pelarut, spme), elektrokimia (gravimetri danforesis), kromatografi (kolom). 2 (2-0) 6Prasyarat: Kimia Analitik III (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Pescok, R.L., et al., Modern Methods of Chemical Analysis, John Wileyand Sons, New York, 1980

Kimia Lingkungan (KI-402)Pengertian kimia lingkungan; pencemaran air, tanah, dan udara; mekanismepencemaran bahan kimia ke lingkungan; cara mengatasi dan analisis bahankimia pencemar menggunakan instrument yang sesuai. 3(2-1) 6Prasyarat: KI-311 Kimia Analitik III (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Manahan, S.E. Enviromental Chemistry, 5th ed. Hewer Publishers, 1990.

Kromatografi (KI-411)Analisis secara kromatografi dengan teknik: gas-cair (GLC), gas-padat (GSC),cair-cair (LLC), lapis tipis (TLC), cair-padat (LSC), fasa terikat (BPC), ukuranpartikel (SEC), penukar ion (IEC), aliran super kristal (SFC). 2 (2-0) 7Prasyarat: KI-211 Kimia Analitik I (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Poole, C.T, and S. K. Poole, Chromatrography Today, Elsevier, New York,1994.

Kimia Analisis Terapan (KI-412)Preparasi wadah, pengambilan dan penanganan sampel, destruksi sampel,analisis sampel: organik, anorganik, dan organometal dengan instrumen analisisyang sesuai. Materi praktikum: Penentuan Kadar Kalsium Sebagai KalsiumOksalat; Penetapan Kadar Air dan Kadar Abu Dari Bahan Makanan Ternak;Penentapan Sulfat Sebagai Barium Sulfat; Penetapan Fe Dalam Air Laut SecaraSpektofotometri; Penentuan Kalsium dalam Batu Kapur; PenentuanKesadahan Air; Penentuan Kadar Klor Aktif dalam Serbuk Kelantang;Penentuan Mangan dalam Baja; Penentuan Fosfor Anorgnaik Dalam Urin;Penentuan Mangan dan Krom Dalam Campuran; Penentuan Aspirin DalamTablet APC; Analisis Vitamin C dan Vitamin. 3 (2-1) 7Prasyarat: KI-311 Kimia Analitik III (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Zwart, D.D., and Trivedi, R.C., “Manual on Integrated Water QualityEvaluation”, Report 802023003, Netherland, 1994.

Voltammetri (KI-414)Pendahuluan, konsep dasar, studi reaksi elektroda, teknik potensial terkendali,dan aplikasi. 2(2-0) 8Prasyarat: KI-212 Kimia Analitik II (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Wang, J. Analitycal Electrochemistry. Second Edition. Willey-VCH. 2000.

Potensiometri (KI-415)Pendahuluan, konsep dasar, ion selektif elektroda, dan sensor elektrokimia.2(2-0) 7Prasyarat: KI-212 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Wang, J. Analitycal Electrochemistry. Second Edition. Willey-VCH. 2000.2. Serjeant, E.P. Potentiometry and Potentiometric Titrations. John Willey

and Son.1984.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam60 59Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

BIDANG ANORGANIKKimia Anorganik Sintesis (KI-322)Pendahuluan, penyiapan senyawa baru, faktor termodinamika dalam sintesis,faktor kinetika dalam sintesis, pengaruh pelarut, pengaruh suhu, monitoringsintesis, teknik khusus sintesis, analisis hasil sintesis, contoh-contoh sintesissenyawa anorganik berdasarkan pustaka yang terbaru. 3(3-0) 6Prasyarat: KI-321 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. William L-Jolly, The Synthesis and Characterization of Inorganic Chem-istry, 1991

Kimia Kompleks (KI-323)Teori, struktur, reaksi, kinetika, dan mekanisme kimia koordinasi. 3(3-0) 6Prasyarat : -Buku Ajar:

Radiokimia (KI-421)Pendahuluan tentang radiokimia, peluruhan inti, dan penurunan kecepatanpeluruhan, kestabilan inti, sifat sinar alpha, beta dan gamma, reaksi inti,pembuatan unsur transuranium, sifat-sifat radiasi, pengenalan alat, pencacahgeiger Muller, pengenalan aibl, aplikasi kimia inti pada bidang kimia danpertanian, aplikasi pada bidang kedokteran. 2(2-0) 7Prasyarat : -Buku Ajar:

1. Friolander Etrl., Nuclear and Radiochemistry, 3rd . John Wiley, 1981.

Organologam (KI-422)Pendahuluan dan pengertian organologam, kestabilan termodinamika senyawaorganologam, kestabilan kinetika senyawa organologam, organologam gol. 1,2, 13, 14, 15, 16; organologam transisi, aturan 18 e dan reaksi-reaksiorganologam, aplikasi senyawa organologam. 2(2-0)7Prasyarat : -Buku Ajar:

1. Friolander Etrl., Nuclear and Radiochemistry, 3rd . John Wiley, 1981.

Mineralogi (KI-423)Pengertian mineral, kristalografi geometris, mineralogi fisis, kimia mineral,mineralogi optik, cara terjadi dan terdapatnya mineral, pembagian mineralserta kegunaannya. 2(2-0)8Prasyarat:

Buku Ajar:1. N . N, Green Wood and Earnshout, 1984, Chemistry of Element,

Pergamon Pres, Oxford

Bioanorganik (KI-424)Pendahuluan: prinsip dasar bioanorganik, peran umum ion logam dalam sistembiologi (Na, K, Zn, Fe, Mo, Co), senyawa koordinasi untuk pengobatan, senyawacisplatin dan aplikasinya, senyawa organologam untuk pengobatan. 2(2-0) 8Prasyarat: -Buku ajar:

1. Huheey, J.E.; E.A. Keiter; R.L. Keiter. 1993. Inorganic Chemistry: Prin-ciples of Structure and Reactivity. 4th Ed. HarperCollinsCollege Publish-ers. New York.

2. Kaim, W.; B. Schwederski. 1994. Bioanorganic Chemistry: Inorganic Ele-ments in the Chemistry of Life. John Wiley & Sons. Chichester.

Kristalisasi (KI-425 )Pendahuluan meliputi; bentuk kristal, index Miller, simetri kristal, sistem kristal.Sifat-sifat fisika dan termal, larutan dan kelarutan, korelasi kelarutan,penggambaran komposisi larutan, ukuran partikel dan kelarutan, efekketidakmurnian, prediksi kelarutan, dan larutan superjenuh. Pembentukaninti: tercakup di dalamnya pembentukan inti primer dan sekunder, metastablezone, induksi dan periode laten, interfacial tension. Pertumbuhan kristalmencakup sub pokok bahasan; teori pertumbuhan kristal, pengukuran lajupertumbuhan, kristallisasi dan dissolution, modifikasi bentuk kristal. Teknikkristalisasi dan peralatannya; membahas tentang; rekristalisasi, presipitasi,pengkristalan dari lelehan dan larutan, dan sublimasi. 2(2-0)7Prasyarat: -Buku ajar:

1. Mullin, J.W., 1993, 3th Crystallization, Butterworh Heinemann.2. Amzad, Z, 2000, Adavances in Crystal Growth Inhibition Technologies,

Kluwer Academic/Plenum Publishers

Kapita Selekta Anorganik (KI-429)Perkembangan alat dan penelitian kimia anorganik terbaru. 2(2-0) 7Prasyarat: -Buku ajar:

1. Mengikuti perkembangan terbaru dari berbagai jurnal Inorganic Chem-istry, Organometallics, Journal of Bioanorganic Chemistry, InorganicaChimica Acta, dll.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam62 61Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

BIDANG KIMIA FISIK

Kimia Zat Padat (KI-333)Pendahuluan (pengertian zat padat, struktur zat padat), metode preparasi zatpadat (metode konvensional chamottage broyage and cryochemical process,metode presipitasi dan kopresipitasi, metode chimie douce: citrate, metodesol-gel, pyrolysis of aerosol, gas evaporation, freezedrying, metodeSolvothermal), karakterisasi zat padat (terapan teknik fisik, analisis termal,difraksi sinar-x, sifat magnetik, elektronik, dan optis), macam zat padat(senyawa anprganik, senyawa organik, gelas, keramik, semen dan konkret,cacat kristal, non-stoikiometri dan larutan padat). 2(2-0) 5Prasyarat: Sudah mengikuti Kimia Anorganik II dan Kimia Fisik IIBuku Ajar:

1. West, A. R, Solid State Chemistry and Its Application, J. Wiley & Sons,1984.

Kimia Polimer (KI-334)Tinjauan umum polimer (pengertian umum polimer, klasifikasi polimer, sifat-sifat dasar polimer), reaksi polimerisasi (polimerisasi kondensasi, polimerisasiaddisi, kopolimerisasi), larutan polimer (kriteria kelarutan polimer, sifat-sifatpolimer terlarut, termodinamika larutan polimer, kesetimbangan fasa larutanpolimer), penentuan massa molekul polimer (analisis gugus fungsi, penentuanmassa molekul berdasarkan sifat kologatif, penentuan massa molekulberdasarkan viskositas), karakterisasi polimer (metode kimia, metodespektroskopi , difraksi sinar-X, analisis termal), polimer industri (polimerberbasis olefin, kopolimer berbasis olefin, polimer non-olefin, polimeranorganik), degradasi polimer (degradasi kimia, degradasi termal, degadasikatalitik). 2(2-0) 5Prasyarat:Buku Ajar:

1. Billmeyer, Text Book of Polymer Science, 1993.

Elektrokimia Terapan (KI-335)Prinsip penerapan elektrokimia (reaksi anodik, reaksi katodik, kerja listrik),elektrokimia dalam industri (pemurnian logam, produksi senyawa kimia,penyepuhan, pengolahan air minum, elektrosintesis, sel bahan bakar),elektrokimia dan lingkungan (penanganan logam berat, degradasi polutanorganik, demineralisasi polutan organik, elektroflotasi, elektrokoagulasi,elektrodisinfeksi). 2(2-0) 6Prasyarat:Buku Ajar:

1. Billmeyer, Text Book of Polymer Science, 1993.

Kimia Katalis (KI-336)Pendahuluan (pengertian umum katalis, istilah dalam katalis, reaksi katalitikdan perkembangannya), katalis dalam larutan (katalis asam-basa, transferelektron, organo-logam, makromolekul, transfer massa dan misel), katalis olehenzim (komposisi dan struktur enzim, reaksi katalitik, situs katalis enzim, danpendukung enzim), katalis oleh Polimer (sifat polimer, penempelan guguskatalis pada pendukung polimer, reaksi, katalis bifungsi dan multifungsi),reaksi pada rongga molekul (struktur kristal padat, struktur zeolit, dan katalisoleh zeolit), katalis pada permukaan (struktur permukaan, adsorpsi, dan katalispermukaan). 2(2-0) 6Prasyarat:Buku Ajar:

1. Billmeyer, Text Book of Polymer Science, 1993.

Fungsionalisasi Polimer (KI-337)Pengantar (pengertian fungsionalisasi polimer, tipe dan klasifikasi polimerorganik dan polimer anorganik), polietilen (pendahuluan, pembagian danperkembangan polietilen, proses produksi polietilen, sifat-sifat polietilen,kimiawi polietilen, pemanfaatan dan fabrikasi polietilen), selulosa(pendahuluan, sifat-sifat selulosa, kimiawi selulosa, pemanfaatan danfungsionalisasi selulosa), silika (pengertian polimer anorganik, sifat-sifat dansumber silika, silan sebagai coupling agent untuk fungsionalisasi silika),fungsionalisasi polimer (pengertian fungsionalisasi polimer, teknik-teknik danmetoda fungsionalisasi polimer), grafting (Penempelan/Pencangkukan)(pendahuluan, pemanfaatan metode grafting untuk fungsionalisasi polimerorganik dan polimer anorganik, grafting dengan radiasi ionisasi dan graftingdengan perlakuan pendahuluan pada permukaan polimer), monomerpenggrafting (pembagian monomer penggrafting serta sifat-sifat polimerterfungsionalisasi yang dihasilkan). Karakterisasi polimer (analisis polimerterfungsionalisasi pada permukaan dan distribusi rantai grafting dalam polimerinduk). 2(2-0) 6Prasyarat: Sudah mengikuti kuliah Kimia Fisik IIBuku Ajar:

Kimia Korosi (KI-431)Pendahuluan (definisi korosi, dampak korosi pada ekonomi, dampak korosipada lingkungan), elektrokimia korosi (antarmuka logam -elektrolit, EDL,hubungan EDL dengan potensial dan arus, persamaan Butler-Volmer), bentuk-bentuk korosi (korosi merata, korosi batas butir, korosi sumuran, korosi celah,korosi galvanik, erosi), faktor-faktor penyebab korosi (udara, air, asam, basa,

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam64 63Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

garam, bakteri, metalurgi, gas), jenis-jenis korosi (korosi CO2, korosi H

2S, dll),

penanggulangan korosi (proteksi elektrokimia, pengecatan, pelapisan, inhibisi),inhibitor korosi (definisi, jenis-jenis inhibitor, mekanisme proteksi), metodeanalisis korosi (kehilangan berat, metode elektrokimia, analisis permukaan).2(2-0) 7Prasyarat: Sudah mengikuti kuliah Kimia Fisik II.Buku Ajar:

Biodegradable polimer (KI-432)

Pendahuluan (pengertian biodegradable polimer, pemanfaatan biodegradablepolimer, mekanisme degradasi polimer, penentuan biodegradasi polimer,faktor-faktor yang mempengaruhi biodegradabilitas), pengelompokanbiodegradable polimer, (polimer alam, polimer sintetis, polimer alamtermodifikasi), pengolahan biodegradable polimer (biopolimer berbasis satrch,biopolimer berbasis selulosa, biopolimer berbasis kitosan, biopolimer berbasisprotein). 2(2-0) 8Prasyarat: Sudah mengikuti kuliah Kimia Fisik IIBuku Ajar:

Kimia Antar Muka (KI-433)Tegangan permukaan, termodinamika antar-muka, film permukaan, aspeklistrik kimia permukaan, antar muka padat-cair (sudut kontak, pembentukanfasa baru, adsorpsi), friksi dan lubrikan (adhesi), emulsi, wetting, flotation dandeterjen, antar muka padat-gas, adsorpsi, katalis. 2(2-0) 8Prasyarat: Sudah mengikuti kuliah Kimia Fisik IIBuku Ajar:

Kapita Selekta Kimia Fisik (KI-434)Menyesuaikan dengan topik-topik perkembangan ilmu kimia fisik, ataupunpendalaman ilmu khusus di bidang kimia fisik yang sudah pernah diberikan.Materi: Sesuai dengan topik bahasan yang dipilih. 2(2-0) 8Prasyarat:-Buku Ajar: Jurnal Ilmiah

BIDANG ORGANIK

Stereokimia (KI-343)Isomerisasi struktur, isomeri geometri, isomeri optik, unsur simetri molekul,kekiralan, molekul simetris dan tak simetris, konfigurasi molekul, konformasimolekul. Stereo senyawa alifatik, siklik, bifenil alena, spiro. Stereokimia padareaksi substitusi, adisi, dan eliminasi. 3(3-0) 5Prasyarat: KI-242 (sudah pernah mengikuti kuliah)

Buku Ajar:1. Eliel, L. Stereochemistry of Carbon Compounds, Mc Hill, 1962.

Kimia Organik Fisik (KI-344)Sifat intra molekul: panjang ikatan, energi ikatan, momen dipole; Efek induksi,mesomeri: proses terjadinya serta pengaruhnya terhadap sifat/kereaktifanmolekul; sifat intern mekanisme serta factor-faktor yang mempengaruhikecepatan pada: reaksi substitusi (Nukleofilik, elektrofilik pada system alifatikdan aromatic), reaksi adisi, reaksi eliminasi, dan reaksi radikal bebas. 3 (3-0) 6Prasayarat: KI-341 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Jerry March, Advanced Organic Chemistry, 1990

Kimia Organik Bahan Alam (KI-441)Metode analisis tumbuhan (ekstraksi dan isolasi, pemisahan, identifikasi), ter-penoid, steroid, fenil propanoid dan poliketida, sumber tumbuhan atauorganisme, klasifikasi, variasi, dan cirri struktur berdasarkan asal-usulbiogenetik, reaksi interkonversi, transformasi dan sintesis, sifat fisiologi dankegunaan: flavonoid, alkaloid, hormone muda, prostaglandin, tetra siklin. 3(3-0) 8Prasyarat: KI-341 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Achmad, S.A. Kimia Organik Bahan Alam, Modul 1-6, Penerbit UT, 1986.

Kimia Organik Sintesis (KI-442)Aspek-aspek dalam sintesis organik; penyajian molekul, ciri molekul, kegunaansintesis, sintesis ideal, jenis sintesis organik; klasifikasi senyawa organik,klasifikasi reaksi organik; strategi sintesis. 2 (2-0) 7Prasyarat: KI-341 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Waren, S. Organic Synthesis: The Disconnection Approach, John Wiley,1986.

Kimia Organik Analisis (KI-443)Pemisahan senyawa-senyawa organik: ekstraksi, distilasi, kromatografi;rekristalisasi dan titik leleh; identifikasi struktur senyawa organik; identifikasisenyawa organik yang mengandung: C, H, halogen; C, H, oksigen; C. H,nitrogen; asam karboksilat dan turunannya; pemisahan dan identifikasikomponen-komponen suatu campuran. 3 (3-0) 7Prasyarat: KI-341 (sudah pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Waren, S. Organic Synthesis: The Disconnection Approach, John Wiley,1986.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam66 65Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Kapita Selekta Kimia Organik (KI-444)Menyesuaikan dengan topik-topik perkembangan ilmu kimia organik, ataupunpendalaman ilmu khusus di bidang kimia organik yang sudah pernahdiberikan.2(2-0) 8Prasyarat: 110 SKSBuku Ajar:

1. Journal Kimia Organik sesuai dengan topik bahasan yang dipilih

BIOKIMIATeknik Penelitian Biokimia (KI-353)Mikroba, Teori dan teknik isolasi enzim, karakterisasi dan pemurnian enzim,teori dan teknik isolasi DNA, karakterisasi dan pemurnian DNA. Pembuatandan pengembangan metode amobilisasi enzim. 3 (2-1) 5 dan 6Prasyarat: KI-251Buku Ajar:

1. Boyer, R.F. Modern Experimental Biochemistry, Addison-Wesley Pub-lishing Comp. 1993.

Biokimia Mikroba (KI-354)Sejarah mikrobiologi, pemeriksaan bakteri, morfologi dan sitologi bakteri,kultur bakteri, pembiakan dan pertumbuhan bakteri, pertukaran zat padabakteri, produk bakteri, mikroorganisme di alam (tanah, air dan makanan).2(2-0) 5Prasyarat: KI-251

1. Buku Ajar: Boyer, R.F. Modern Experimental Biochemistry, Addison-Wesley Publishing Comp. 1993.

2. Pelczar, M.J., E.C.S. Chan, & N.R. Krieg, Microbiology, McGraw-Hill,New York, 1986.

Biokimia Fisik (KI-451)Penggunaan termodinamika dalam biokimia, pemisahan biomolekul,kesetimbangan reaksi larutan dari molekul besar, kinetika enzim, spektroskopi,penentuan BM.2(2-0) 7Prasyarat: KI-351 (pernah mengikuti kuliah)Buku Ajar:

1. Price, N.C., Dwek, R.A. 1979, Principles and Problems in Physical Chem-istry for Biochemistry, 2nd ed. Clarendon, Oxford.

Biokimia Terapan (KI-452)Enzim Industri (pengantar, enzim dalam produksi makanan, enzim dalamaplikasi sehari-hari, enzim dalam kosmetik, enzim untuk sintesis organik,analisis dan teknik rekayasa), Biomembran, detoksifikasi, imunologi,farmakologi. 3(3-0) 7Prasyarat:Buku Ajar:

1. Bulock, J and Kristiansen, Basic Biotecnology, Academic Press. 1987.

Rekayasa Biokimia (KI-453)Pengantar rekayasa biokimia, teknik rekombinan DNA, mutasi gen, overekspresi gen dan pengendaliannya, protein engginering. 2(2-0) 8Prasyarat:Buku Ajar:

1. Bulock, J and Kristiansen, Basic Biotecnology, Academic Press. 1987.

Kapita Selekta Biokimia (KI-455)Menyesuaikan dengan topik-topik perkembangan ilmu biokimia, ataupunpendalaman ilmu khusus di bidang biokimia yang sedang upto date. 2(2-0) 8Prasyarat: 110 SKSBuku Ajar: Sesuai dengan topik bahasan yang dipilih.

Kimia Bahan Makanan (KI-454)Metabolisme basal dan energi, air, karbohidrat, protein, lemak, warna bahanmakanan, senyawa beracun dalam bahan makanan, faktor penyebab kerusakanmakanan, pengawetan makanana, vitamin dan mineral. 2(2-0) 8Prasyarat:Buku Ajar:

MATAKULIAH PILIHAN PENUNJANG LUAR BIDANG

Praktek Kerja Lapangan (KI-491)Proses kimia di industri, lembaga penelitian dan daerah tertentu serta membuatlaporan. 3 (1-2) 7 dan 8Prasyarat: -Buku Ajar: Sesuai dengan kegiatan.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam68 67Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Program pendidikan yang ditawarkan Program Studi Matematika FMIPAUnila memiliki keunggulan komperatif dan kompetitif yang tinggi. Dengandemikian para lulusan diharapkan dapat dengan cepat menyesuaikan diridengan perkembangan Iptek, mampu berkompetisi dalam merebut pasartenaga kerja, serta mampu berkarya dan berkiprah dalam dunia kerjakhususnya dan pembangunan nasional pada umumnya.

a. Tujuan PendidikanTujuan program pendidikan matematika adalah membentuk dan menghasilkansarjana yang memiliki1. Penalaran matematika yang bersifat logis dan analitis dalam

mengidentifikasi dan memecahkan suatu masalah.2. Kemampuan dan keterampilan dalam mengembangkan dan menerapkan

metematika.3. Kemauan dan kemampuan untuk mengikuti perkembangan ilmu

pengetahuan dan teknologi yang berkaitan dengan matematika.4. Kemauan dan kemampuan untuk mengembangkan diri dalam bidang

ilmu dan profesi yang ditekuninya5. Pengetahuan dasar matematika yang cukup untuk melanjutkan

pendidikan ke strata yang lebih tinggi yaitu program Magister (S2) danatau Dotor (S3).

b. Kompetensi Lulusan1. Menguasai bidang ilmu matematika dan statistika.2. Mampu melaksanakan penelitian, menerapkan dan mengembangkan

ilmu matematika dan statistika3. Mampu beradaptasi dengan lingkungan kerja, dan beradaptasi dengan

perkembangan teknologi sistem informasi.

urusan Matematika/program studi Matematikajc. Sebaran Matakuliah

Semester I

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

MPK 101 Pendidikan Agama Islam* 3(3-0) WMPK 102 Pend. Agama Kristen Protestan* 3(3-0) WMPK 103 Pendidikan Agama Khatolik* 3(3-0) WMPK 104 Pendidikan Agama Hindu* 3(3-0) WMPK 105 Pendidikan Agama Budha* 3(3-0) WMAT 110 Kalkulus I 3(2-1) WFIS 103 Fisika Dasar I 3(2-1) WKIM 103 Kimia Dasar I 3(2-1) WMAT 101 Apresiasi Matematika 1(1-0) WKBI 101 Bahasa Inggris 3(3-0) WKBS 101 Bahasa Indonesia 3(3-0) WBIO 103 Biologi Umum 3(2-1) WKJR 116 Olah Raga 1(1-0) W

Jumlah 23(19-4)*Dipilih salah satu sesuai dengan agama yang dianut.

Semester II

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

FIS 108 Fisika Dasar II 3(2-1) W FIS 103MAT 111 Kalkulus II 3(2-1) W MAT 110MAT 112 Logika dan Himpunan 2(1-1) WMAT 113 Geometri I 2(1-1) WMAT 120 Aljabar Linier Elementer I 2(1-1) WMAT 130 Statistika Dasar 3(2-1) WMAT 150 Pengantar Komputer 3(2-1) WMBB 103 Pengetahuan Lingkungan 2(1-1) WMPK 107 Pendidikan Kewarganegaraan 3(3-0) W

Jumlah 23(15-8)

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam70 69Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Semester III

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

MAT 201 Bahasa Inggris Profesi 2(2-0) W KBI 101MAT 210 Kalkulus III 3(2-1) W MAT 111MAT 211 Fungsi Kompleks I 2(1-1) W MAT 110MAT 214 Geometri II 2(1-1) W MAT 113MAT 220 Alajabar Linear Elementer II 2(1-1) W MAT 120MAT 222 Matematika Diskrit I 2(1-1) W MAT 120MAT 240 Persamaan Diferensial Biasa 1 2(1-1) W MAT 210MAT 250 Pemrograman Komputer I 3(2-1) W MAT 150MAT 224 Teori Bilangan 3(2-1) PMAT 232 Teknik Sampling 3(2-1) P MAT 130MAT 233 Metode Statistik 3(2-1) P MAT 130MAT 235 Eksplorasi Data 3(2-1) P MAT 130

Jumlah 30(19-11)

Semester IV

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

MAT 252 Fungsi Kompleks II 2(1-1) W MAT 211MAT 213 Kalkulus Peubah Banyak I 2(1-1) W MAT 111MAT 221 Aljabar Linear 3(2-1) W MAT 220MAT 223 Matematika Diskrit II 2(1-1) W MAT 222MAT 230 Pengantar Teori Peluang 3(2-1) W MAT 130MAT 251 Pemrograman Komputer II 3(2-1) W MAT 250MAT 241 Persamaan Deferensial Biasa II 2(1-1) W MAT 240MJN 270 Kewirausahaan 2(2-0) WMAT 225 Program Linier 3(2-1) P MAT 220MAT 226 Matriks Untuk Statistik 2(1-1) P MAT 120MAT 231 Statistika Non Parametrik 3(2-1) P MAT 233MAT 234 Rancangan Percobaan 3(2-1) P MAT 233

Jumlah 30(19-11)

Semester V

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

MAT 310 Kalkulus Peubah Banyak II 2(1-1) W MAT213MAT 311 Analisis Real I 3(2-1) W MAT 110,112MAT 321 Aljabar Abstrak I 3(2-1) W MAT 112MAT 330 Statistika Matematika I 3(2-1) W MAT 230, 111MAT 350 Metode Numerik 3(2-1) W MAT 150,240MAT 323 Operasi Riset I 3(2-1) P MAT 225MAT 326 Analisis Vektor 3(2-1) P MAT 221MAT 332 Pengantar Model Linear 3(2-1) P MAT 226MAT 335 Pengendalian Mutu Statistika 3(2-1) P MAT 233MAT 336 Analisis Regresi Terapan 3(2-1) P MAT 226,233MAT 341 Persamaan Diferensial Parsial 3(2-1) P MAT 241  

Jumlah 32(21-11)

Semester VI

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

MAT 302 Metodologi Penelitian 3(2-1) WMAT 312 Analisis Real II 3(2-1) W MAT 311MAT 322 Aljabar Abstrak II 3(2-1) W MAT 321MAT 331 Statistika Matematika II 3(2-1) W MAT 330MAT 340 Pemodelan Matematika I 2(1-1) W MAT 320,241MAT 391 Kerja Praktek / KKN 3(0-3) W 100 SKSMAT 324 Operasi Riset II 3(2-1) P MAT 323MAT 333 Pengantar Stokastik 3(2-1) P MAT 330MAT 334 Model Linear 3(2-1) P MAT 332MAT 352 Pemrograman Non Struktural 3(2-1) PMAT 353 Kapita Selekta Komputer 3(2-1) P  

Jumlah 32(19-13)

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam72 71Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Semester VII

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

MAT 410 Analisis Real III 2(1-1) W MAT 312MAT 411 Topologi 3(2-1) W MAT 110,112MAT 440 Pemodelan Matematika II 2(1-1) W MAT 230,241MAT 497 Seminar Usul Penelitian 1(0-1) W MAT 302UNI 496 Etika Profesi 2(2-0) WMAT 498 Seminar Hasil Penelitian 1(0-1) W MAT 497MAT 499 Skripsi 4(0-4) W MAT 498MAT 416 Pengantar Analisis Fungsional 3(2-1) P MAT 312MAT 420 Teori Graf 3(2-1) P MAT 222MAT 433 Analisis Multivariate 3(2-1) P MAT 226, 233MAT 431 Analisis Data Kategori 3(2-1) P MAT 233MAT 435 Matematika Asuransi 3(2-1) PMAT 453 Simulasi 3(2-1) P MAT 150

Jumlah 33(18-15)

Semester VIII

Komak Matakuliah sks Status Prasyarat

MAT 252 Seminar Usul Penelitian 1(0-1) W MAT 302MAT 213 Seminar Hasil Penelitian 1(0-1) W MAT 497MAT 221 Skripsi 4(0-4) W MAT 498MAT 223 Integral Lebesgue 3(2-1) P MAT 311MAT 230 Kapita Selekta Matematika 3(2-1) PMAT 251 Kapita Selekta Statistika 3(2-1) PMAT 270 Analisis Deret Waktu 3(2-1) P MAT 233

Jumlah 18(8-10)

d. Matakuliah Layanan

1. Jurusan / Program Studi Manajemen

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 116 MATEMATIKA I 3(2-1)

MAT 117 MATEMATIKA II 3(2-1) MATEMATIKA I MAT 116

MAT 133 STATISTIKA I 2(2-0) MATEMATIKA MAT 115

MAT 237 STATISTIKA II 2(2-0) STATISTIKA I MAT 133

MAT 254PENGANTAR APLIKASI

KOMPUTER3(2-1)

2. Jurusan / Program Studi Ekonomi Pembangunan

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 116 MATEMATIKA I 3(2-1)

MAT 117 MATEMATIKA II 3(2-1) MATEMATIKA I MAT 116

MAT 133 STATISTIKA I 2(2-0) MATEMATIKA MAT 115

MAT 237 STATISTIKA II 2(2-0) STATISTIKA I MAT 133

MAT 254PENGANTAR APLIKASI

KOMPUTER3(2-1)

MAT 326 RISET OPERASI 3(2-1) MATEMATIKA I MAT 116

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam74 73Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

3. Jurusan / Program Studi Akuntansi

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 115 MATEMATIKA 3(2-1)

MAT 133 STATISTIKA I 2(2-0) MATEMATIKA MAT 115

MAT 237 STATISTIKA II 2(2-0) STATISTIKA I MAT 133

MAT 254PENGANTAR APLIKASI

KOMPUTER3(2-1)

MAT 343 MATEMATIKA BISNIS 3(2-1) MATEMATIKA MAT 115

4. Jurusan / Program Studi Hortikultura

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 114 MATEMATIKA 4(3-1)

MAT 130 STATISTIKA DASAR 3(2-1)

MAT 337 RANCANGAN PERCOBAAN 3(2-1) STATISTIKA DASAR MAT 130

MAT 354 APLIKASI KOMPUTER 3(1-2)

5. Jurusan / Program Studi Agribisnis

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 114 MATEMATIKA 4(3-1)

MAT 132 STATISTIKA I 3(2-1) MATEMATIKA MAT 114

MAT 236 STATISTIKA II 3(2-1) STATISTIKA I MAT 132

MAT 326 RISET OPERASI 3(2-1) MATEMATIKA MAT 114

MAT 354 APLIKASI KOMPUTER 3(1-2)

6. Jurusan / Program Studi Penyuluhan dan Komunikasi Pertanian

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 114 MATEMATIKA 4(3-1)

MAT 132 STATISTIKA I 3(2-1) MATEMATIKA MAT 114

MAT 236 STATISTIKA II 3(2-1) STATISTIKA I MAT 132

MAT 354 APLIKASI KOMPUTER 3(1-2)

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam76 75Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

7. Jurusan / Program Studi Ilmu Tanah

8. Jurusan / Program Studi Hama dan Penyakit Tanaman

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 114 MATEMATIKA 4(3-1)

MAT 130 STATISTIKA DASAR 3(2-1)

MAT 337 RANCANGAN PERCOBAAN 3(2-1) STATISTIKA DASAR MAT 130

MAT 354 APLIKASI KOMPUTER 3(1-2)

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 114 MATEMATIKA 4(3-1)

MAT 130 STATISTIKA DASAR 3(2-1)

MAT 337 RANCANGAN PERCOBAAN 3(2-1) STATISTIKA DASAR MAT 130

MAT 354 APLIKASI KOMPUTER 3(1-2)

MAT 355PEMROGRAMAN

KOMPUTER3(1-2) APLIKASI KOMPUTER MAT 354

9. Jurusan / Program Studi Teknologi Pertanian

10. Jurusan / Program Studi Produksi Ternak

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 114 MATEMATIKA 4(3-1)

MAT 130 STATISTIKA DASAR 3(2-1)

MAT 326 RISET OPERASI 3(2-1) MATEMATIKA MAT 114

MAT 337 RANCANGAN PERCOBAAN 3(2-1) STATISTIKA DASAR MAT 130

MAT 354 APLIKASI KOMPUTER 3(1-2)

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 114 MATEMATIKA 4(3-1)

MAT 130 STATISTIKA DASAR 3(2-1)

MAT 326 RISET OPERASI 3(2-1) MATEMATIKA MAT 114

MAT 337 RANCANGAN PERCOBAAN 3(2-1) STATISTIKA DASAR MAT 130

MAT 354 APLIKASI KOMPUTER 3(1-2)

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam78 77Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

11. Jurusan / Program Studi Teknik Pertanian

12. Jurusan / Program Studi Manajemen Hutan

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 114 MATEMATIKA 4(3-1)

MAT 130 STATISTIKA DASAR 3(2-1)

MAT 326 RISET OPERASI 3(2-1) MATEMATIKA MAT 114

MAT 242 MATEMATIKA TEKNIK I 3(2-1) MATEMATIKA MAT 114

MAT 344 MATEMATIKA TEKNIK II 3(2-1) MATEMATIKA TEKNIK I MAT 242

MAT 354 APLIKASI KOMPUTER 3(1-2)

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 114 MATEMATIKA 4(3-1)

MAT 130 STATISTIKA DASAR 3(2-1)

MAT 232 TEKNIK SAMPLING 3(2-1) STATISTIKA DASAR MAT 130

MAT 354 APLIKASI KOMPUTER 3(1-2)

13. Jurusan / Program Studi Teknik Sipil

14. Jurusan / Program Studi Teknik Mesin

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 116 MATEMATIKA I 3(2-1)

MAT 117 MATEMATIKA II 3(2-1) MATEMATIKA I MAT 116

MAT 134 STATISTIKA DAN PELUANG 2(2-0)

MAT 150 PENGANTAR KOMPUTER 2(1-1)

MAT 215 MATEMATIKA III 3(2-1) MATEMATIKA II MAT 117

MAT 216 MATEMATIKA IV 3(2-1) MATEMATIKA III MAT 215

MAT 256PEMROGRAMAN

KOMPUTER2(1-1) PENGANTAR KOMPUTER MAT 150

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 116 MATEMATIKA I 3(2-1)

MAT 117 MATEMATIKA II 3(2-1) MATEMATIKA I MAT 116

MAT 150 PENGANTAR KOMPUTER 2(1-1)

MAT 215 MATEMATIKA III 3(2-1) MATEMATIKA II MAT 117

MAT 216 MATEMATIKA IV 3(2-1) MATEMATIKA III MAT 215

MAT 322 ANALISIS VEKTOR 2(2-0) MATEMATIKA I MAT 116

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam80 79Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

15. Jurusan / Program Studi Teknik Elektro

16. Jurusan / Program Studi Teknik Kimia

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 118 MATEMATIKA DASAR I 4(3-1)

MAT 119 MATEMATIKA DASAR II 4(3-1) MATEMATIKA DASAR I MAT 118

MAT 134 STATISTIKA DAN PELUANG 2(2-0)

MAT 242 MATEMATIKA TEKNIK I 3(2-1) MATEMATIKA DASAR I MAT 118

MAT 344 MATEMATIKA TEKNIK II 3(2-1) MATEMATIKA TEKNIK I MAT 242

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 116 MATEMATIKA I 3(2-1)

MAT 117 MATEMATIKA II 3(2-1) MATEMATIKA I MAT 116

MAT 131 STATISTIKA DASAR 2(2-0)

MAT 242 MATEMATIKA TEKNIK I 3(2-1) MATEMATIKA I MAT 116

MAT 344 MATEMATIKA TEKNIK II 3(2-1) MATEMATIKA TEKNIK I MAT 242

17. Jurusan / Program Studi Sosiologi *)

18. Jurusan / Program Studi Ilmu Pemerintahan *)

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 102 LOGIKA 2(2-0)

MAT 132 STATISTIKA I 3(2-1)

MAT 236 STATISTIKA II 3(2-1) STATISTIKA I MAT 132

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 102 LOGIKA 2(2-0)

19. Jurusan / Program Studi Ilmu Komunikasi *)

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 102 LOGIKA 2(2-0)

*) Perlu konfirmasi dari Jurusan / Program Studi bersangkutan

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam82 81Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

20. Jurusan / Program Studi Administrasi Negara *)

21. Jurusan / Program Studi Administrasi Niaga *)

22. Jurusan / Program Studi Biologi

*) Perlu konfirmasi dari Jurusan / Program Studi bersangkutan

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 102 LOGIKA 2(2-0)

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 102 LOGIKA 2(2-0)

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 102 LOGIKA 2(2-0)

MAT 115 MATEMATIKA 3(2-1)

MAT 130 STATISTIKA DASAR 3(2-1)

MAT 151 PENGANTAR KOMPUTER 3(2-1)

MAT 238 RANCANGAN PERCOBAAN 3(2-1) STATISTIKA DASAR MAT 130

23. Jurusan / Program Studi Kimia

24. Jurusan / Program Studi Fisika

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 102 LOGIKA 2(2-0)

MAT 116 MATEMATIKA I 3(2-1)

MAT 117 MATEMATIKA II 3(2-1) MATEMATIKA I MAT 116

MAT 131 METODE STATISTIKA 3(2-1)

MAT 151 PENGANTAR KOMPUTER 3(2-1)

MAT 215 MATEMATIKA III 3(2-1) MATEMATIKA II MAT 117

MAT 238 RANCANGAN PERCOBAAN 3(2-1) METODE STATISTIKA MAT 131

Prasyarat

Mata KuliahKode

Mata

Kuliah

Nama

Mata KuliahSKS

Nama

Mata Kuliah

Kode

Mata

Kuliah

MAT 102 LOGIKA 2(2-0)

MAT 118 MATEMATIKA DASAR I 4(3-1)

MAT 119 MATEMATIKA DASAR II 4(3-1) MATEMATIKA DASAR I MAT 118

MAT 151 PENGANTAR KOMPUTER 3(2-1)

MAT 255PEMROGRAMAN

KOMPUTER3(2-1) PENGANTAR KOMPUTER MAT 151

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam84 83Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

e. Deskripsi Matakuliah

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam86 85Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam88 87Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam90 89Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam92 91Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Kode Nama Mata Kuliah SKS Prasyarat Mata Kuliah Kode Keterangan

MAT 230 Pengantar Teori Peluang 3(2-1) Statistika Dasar MAT 130 Matematik

a

Kaidah-kaidah peluang, peubah acak, fungsi kepekaan peluang, fungsi sebaran, nilai harapan, beberapa

model sebaran, momen, fungsi pembangkit momen, transformasi vertikal.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam94 93Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Kode Nama Mata Kuliah SKS Prasyarat Mata Kuliah Kode Keterangan

MAT 333 Pengantar Stokastik 3(2-1) Statistika Matematika I MAT 330 Matematik

a

Model dan Proses Stokastik, Matriks Peluang Transisi, Model-model Rantai Markov, Proses Poisson,

Distribusi-distribusi yang berhubungan dengan Proses Poisson.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam96 95Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Kode Nama Mata Kuliah SKS Prasyarat Mata Kuliah Kode Keterangan

MAT 435 Matematika Ansuransi 3(2-1) Matematik

a

Fungsi Survival, Time Until-Death, Force of Mortality, Life Tables, Ansuransi Jiwa, Anuitas Hidup, Benefit

Premium.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam98 97Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

urusan matematika/program studi ilmu komputerJ

a. Visi

Visi Program Studi Ilmu Komputer Jurusan Matematika Fakultas Matematikadan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Lampung adalah:“Pada tahun 2010 menjadi Program Studi yang berkualitas di bidangpendidikan dan penelitian tentang komputer, yang terakreditasi tinggi secaranasional, dan pada tahun 2020 menjadi Program Studi yang istimewa danunggul dalam bidang pendidikan dan penelitian tentang komputer, sertadikenal secara internasional”.

b. Misi

Dalam mewujudkan visi tersebut di atas, Program Studi Ilmu KomputerJurusan Matematika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan AlamUniversitas Lampung melaksanakan misi sebagai berikut:1. Melaksanakan Tri Dharma Perguruan Tinggi secara berkualitas.2. Mengembangkan dan membina kehidupan akademik yang bermoral,

sehat, kondusif, dan dinamis.3. Mengembangkan dan memajukan ilmu pengetahuan komputer, serta

mendayagunakan hasil temuan ilmu pengetahuan komputer untukkemaslahatan umat manusia.

4. Mengembangkan jalinan kerjasama yang saling menguntungkan denganpihak luar.

c. Tujuan

Tujuan Program Studi Ilmu Komputer adalah:1. Menghasilkan Sarjana Ilmu Komputer dengan kualitas tinggi yang

bercirikan:a. Bermoral Pancasila, berbudi luhur, beriman dan bertaqwa kepada

Tuhan Yang Maha Esa.b. Bermoral akademik tinggi.c. Berilmu pengetahuan tinggi, terampil, profesional, dan mampu

berperan serta dalam pembangunan.d. Mampu beradaptasi terhadap perkembangan ilmu pengetahuan dan

teknologi.

e. Berwawasan kemandirian atau wirausaha.f. Berbekal disiplin dan etos kerja yang tinggi.

2. Meningkatkan kualitas penelitian dan pengabdian pada masyarakat padabidang komputer.

3. Mengembangkan program akademik bidang komputer yang sesuaidengan kebutuhan dan perkembangan zaman .

4. Mengembangkan pendayagunaan kepakaran dan potensi Program StudiIlmu Komputer untuk penggalangan dana dalam rangka mendukungpeningkatan kinerja Program Studi.

5. Mengembangkan dan meningkatkan kerjasama simetrikal dan sinergisdalam bidang komputer yang saling menguntungkan dengan lembagapemerintahan atau swasta, di dalam dan luar negeri, dalam rangkamendukung peningkatan kinerja Program Studi.

d. Dasar Pemikiran Penyusunan Kurikulum

Kurikulum yang disusun dan dirancang Program Studi Ilmu KomputerJurusan Matematika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan AlamUniversitas Lampung adalah kurikulum berbasis kompetensi (competency basedcurriculum). Dengan menerapkan kurikulum berbasis kompetensi ini, lulusanProgram Studi Ilmu Komputer Universitas Lampung diharapkan:

Mempunyai kemampuan berlandaskan pada pengembangankepribadian.

Berkemampuan menguasai ilmu pengetahuan dan keterampilanbidang komputer (know how dan know why).

Berkemampuan berkarya (know to do). Berkemampuan menyikapi dan berperilaku yang bertanggungjawab

dalam berkarya (to be). Berkemampuan untuk hidup bermasyarakat dengan bekerjasama,

saling menghargai, dan kedamaian (to live together).

Kode Rumpun Mata Kuliah0. Teori Komputer1. Sistem Komputer2. Rekayasa Perangkat Lunak3. Sistem Informasi dan Database4. Jaringan Komputer5. Socio Technology6. Multimedia7. Inteligent Sistem / Sistem Cerdas8. Open Source System

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam100 99Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Konsentrasi Sistem Komputer dan Instrumentasi : 0,1 Telematika dan Sistem Informasi : 2,3,4,5 Multimedia, Game dan Sistem Cerdas : 6,7 Open System : 8

0. Teori Komputer

1. Sistem Komputer

2. Rekayasa PerangkatLunak

3. Sistem Informasi danDatabase

Tahun ITahun ITahun IITahun IV

Tahun I

Tahun ITahun IITahun IITahun IIITahun IIITahun III

Tahun ITahun II

Tahun II

Tahun IITahun IIITahun IVTahun IVTahun IV

Tahun IITahun IITahun IITahun IITahun IIITahun IIITahun IIITahun IIITahun IV

COM 101COM 100COM 202COM 403

COM 111

COM 110COM 212COM 213COM 314COM 315COM 316

COM 120COM 221

COM 222

COM 223COM 324COM 425COM 426COM 427

COM 230COM 231COM 232COM 233COM 334COM 335COM 336COM 337COM 438

0. Logika (1)1. Algoritma (2)2. Analisis Algoritma (3)3. Teori Bahasa dan Automata (7)

0. Pengantar Sistem Komputer (1)1. Arsitektur dan Organisasi

Komputer (2)2. Sistem Operasi I (3)3. Bahasa Assembler (4)4. Sistem Digital(5)5. Mikroprocessor(5)6. Sistem Interface(6)

0. Pemrograman Komputer I (2)1. Pemrograman Komputer II (3)2. Rancang Bangun Aplikasi

xBase(3)3. Pemrograman Berorientasi

Objek (4)4. Rekayasa Perangkat Lunak I (6)5. Rekayasa Perangkat Lunak II(7)6. Pengujian Perangkat Lunak(8)7. Sistem Waktu Nyata (7)

0. Struktur Data 31. Teknologi Informasi 32. Basis Data 43. Sistem Informasi I 44. Sistem Informasi II 55. Data Mining 66. Manajemen Sistem Informasi 67. Manajemen Proyek 68. e-Commerce 7

4. Jaringan Komputer

5. Socio Technology

6. Multimedia

7. Inteligent Sistem/Sistem Cerdas

8. Open Source System

Tahun IITahun IITahun IIITahun IV

Tahun IIITahun IIITahun IV

Tahun IITahun II

Tahun IVTahun IVTahun IV

Tahun IITahun II

COM 240COM 241COM 342COM 443

COM 350COM 351COM 452

COM 260COM 261

COM 470COM 471COM 472

COM 280COM 281

0. Komunikasi Data 31. Jaringan Komputer 42. Sistem Keamanan Komputer 53. Graf dan Desain Jaringan 8

0. Interaksi Manusia dan Komputer 61. Hukum Telematika 62. Etika Profesi 7

0. Pengolahan Citra 41. Multimedia 4

0. Kecerdasan Buatan 71. Jaringan Syaraf Buatan 82. Fuzzy Logic 8

0. Sistem Operasi II 41. Pemrograman Komputer III 4

Kapita Selekta Komputer Algoritma Genetika Sistem Terdistribusi Multimedia Database Pengantar Robotika Game Teori Wireless Technology

UNIVERSITAS LA

MPUNG

e. Sebaran Mata Kuliah

Semester I

Komak Matakuliah Wajib sks(K-P) Jenis

MPK 101 Pendidikan Agama Islam *) 2(2-0) MPK

MPK 102 Pendidikan Agama K. Protestan *) 2(2-0) MPK

MPK 103 Pendidikan Agama K. Katholik *) 2(2-0) MPK

MPK 104 Pendidikan Agama Hindu *) 2(2-0) MPK

MPK 105 Pendidikan Agama Budha *) 2(2-0) MPK

MPK 106 Pendidikan Pancasila 2(2-0) MPK

MBB 101 Ilmu Sosial Budaya Dasar 2(2-0) MBB

KBS 101 Bahasa Indonesia 2(2-0) MPK

KBI 101 Bahasa Inggris 2(2-0) MPK

FIS 105 Fisika Dasar 3(2-1) MKK

MAT 110 Kalkulus I 3(2-1) MKK

COM 101 Logika 3(3-0) MKK

COM 111 Pengantar Sistem Komputer 3(1-2) MKK

Jumlah Kredit MK Wajib 22(17-5)

Total Kredit Semester I 22(17-5)

*Dipilih salah satu sesuai dengan agama yang dianut

Semester II

Komak Matakuliah Wajib sks(K-P) Jenis

KJR 116 Olahraga 1(0-1) MPK

MPK 107 Pendidikan Kewarganegaraan 2(2-0) MPK

MAT 222 Matematika Diskrit I 2(1-1) MKK

MAT 221 Aljabar Linear 2(1-1) MKK

MAT 130 Statistika Dasar 3(2-1) MKK

MAT 111 Kalkulus II 3(2-1) MKK

COM 110 Arsitektur dan Organisasi Komputer 3(3-0) MKB

COM 100 Algoritma 2(2-0) MKK

COM 120 Pemrograman Komputer I (Pascal) 3(2-1) MKB

Jumlah Kredit MK Wajib 21(15-5)

Total Kredit Semester II 21(15-5)

*Kopel Aljabar Linear yang baru

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam102 101Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Semester III

Komak Matakuliah Wajib sks(K-P) Jenis

MAT 230 Pengantar Teori Peluang 3(2-1) MKK

COM 202 Analisis Algoritma 2(1-1) MKK

COM 240 Komunikasi Data 3(2-1) MKB

COM 212 Sistem Operasi I 3(2-1) MKB

COM 231 Teknologi Informasi 3(2-1) MKB

COM 221 Pemrogaman Komputer II ( C / C++ ) 3(2-1) MKB

COM 230 Struktur Data 3(2-1) MKK

Jumlah Kredit MK Wajib 20(13-7)

Komak Matakuliah Pilihan sks(K-P) Jenis

COM 222 Rancang Bangun Aplikasi xBase 3(2-1) MKB

MAT 223 Matematika Diskrit II 2(1-1) MKK

Jumlah Kredit MK Pilihan 5(3-2)

Total Kredit Semester III 25(16-9)

Semester IV

Komak Matakuliah Wajib sks(K-P) Jenis

COM 233 Sistem Informasi I 3(2-1) MKK

COM 223 Pemrogaman Berorientasi Objek 3(2-1) MKB

COM 280 Sistem Operasi II 3(2-1) MKB

COM 241 Jaringan Komputer 3(2-1) MKB

COM 281 Pemrogaman Komputer III (Perl) 3(2-1) MKB

COM 232 Basis Data 3(2-1) MKB

Jumlah Kredit MK Wajib 18(12-6)

Komak Matakuliah Pilihan sks(K-P) Jenis

COM 213 Bahasa Assembler 3(2-1) MKB

COM 260 Pengolahan Citra 2(1-1) -

COM 261 Multimedia 3(2-1) MKB

Jumlah Kredit MK Pilihan 10(6-4)

Total Kredit Semester IV 28(18-10)

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam104 103Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Semester V

Komak Matakuliah Wajib sks(K-P) Jenis

MAT 323 Riset Operasi 3(2-1) MKK

MAT 350 Metode Numerik 3(2-1) MKK

MJN 160 Manajemen 3(3-0) -

COM 314 Sistem Digital 3(2-1) -

COM 334 Sistem Informasi II 3(2-1) MKK

COM 342 Sistem Keamanan Komputer 3(2-1) MKB

Jumlah Kredit MK Wajib 18(12-5)

Komak Matakuliah Pilihan sks(K-P) Jenis

MAT 333 Pengantar Stokastik 3(2-1) MKK

COM 315 Mikroprosesor 3(2-1) MKB

Jumlah Kredit MK Pilihan 6(4-2)

Total Kredit Semester V 24(16-7)

Semester VI

Komak Matakuliah Wajib sks(K-P) Jenis

COM 350 Interaksi Manusia dan Komputer 3(2-1) MKB

COM 337 Manajemen Proyek 2(1-1) MKK

COM 351 Hukum Telematika 2(2-0) MBB

COM 324 Rekayasa Perangkat Lunak I 3(2-1) MKB

KOM 101 Pengantar Ilmu Komunikasi 3(3-0) -

COM 493 Metodologi Penelitian 3(2-1) MPB

Jumlah Kredit MK Wajib 16(12-4)

Komak Matakuliah Pilihan sks(K-P) Jenis

COM 336 Manajemen Sistem Informasi 3(2-1) MKB

COM 316 Sistem Interface 3(1-2) MKB

COM 335 Data Mining 3(2-1) MKK

Jumlah Kredit MK Pilihan 9(5-4)

Total Kredit Semester VI 25(17-8)

*Kopel Aljabar Linear yang baru

Semester VII

Komak Matakuliah Wajib sks(K-P) Jenis

MJN 270 Kewirausahaan 2(2-0) MPB

COM 403 Teori Bahasa dan Automata 3(3-0) -

COM 425 Rekayasa Perangkat Lunak II 3(2-1) MKB

COM 495 Praktik Kerja Lapangan 3(0-3) MPB

COM 452 Etika Profesi 2(2-0) MPB

COM 494 Kapita Selekta Komputer 3(2-1) MKK

Jumlah Kredit MK Wajib 16(11-5)

Komak Matakuliah Pilihan sks(K-P) Jenis

COM 427 Sistem Waktu Nyata 3(2-1) MKB

COM 438 e-Commerce 3(2-1) MKB

COM 470 Kecerdasan Buatan 3(2-1) MKB

Jumlah Kredit MK Pilihan 9(6-3)

Total Kredit Semester VII 25(17-8)

Semester VIII

Komak Matakuliah Wajib sks(K-P) Jenis

COM 426 Pengujian Perangkat Lunak 3(2-1) MKB

UNI 497 Seminar Usul Penelitian 1(0-1) MPB

UNI 498 Seminar Hasil Penelitian 1(0-1) MPB

UNI 499 Skripsi 4(0-4) MPB

Jumlah Kredit MK Wajib 9(2-7)

Komak Matakuliah Pilihan sks(K-P) Jenis

COM 443 Graf dan Desain Jaringan 3(2-1) MKK

COM 471 Jaringan Saraf Tiruan 3(2-1) MKB

COM 472 Fuzzy Logic 3(2-1) MKB

Jumlah Kredit MK Pilihan 9(6-3)

Total Kredit Semester III 18(8-10)

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam106 105Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Rekapitulasi sks per Semester

SEMESTER MK WAJIB MK PILIHAN JUMLAH

SEMESTER I

SEMESTER II

SEMESTER III

SEMESTER IV

SEMESTER V

SEMESTER VI

SEMESTER VII

SEMESTER VIII

T O T A L

22(17-5)

21(14-7)

21(16-5)

17(11-6)

15(10-5)

13(9-4)

11(6-5)

9(2-7)

127(83-44)

-

-

-

9(6-3)

9(6-3)

12(8-4)

12(8-4)

9(6-3)

51(34-17)

22(17-5)

21(14-7)

21(16-5)

9(17-9)

24(16-8)

25(17-8)

23(14-9)

18(8-10)

178(117-62)

f. Deskripsi Mata Kuliah

MPK 101, Pendidikan Agama Islam, 2(2-0)

Pengertian Agama, Hakekat dan Tanggung Jawab Manusia di Bumi,Hubungan Manusia dengan Allah SWT, Hubungan manusia dengan manusia,hubungan manusia dengan alam. Kajian isi Al Qur’an dan Al Hadits untukmemberikan wawasan pengembangan sains dan teknologi yang akhlakulkarimah.Pustaka:

1. Hidayat Nataatmadja, Intelegensi Spiritual, Intuisi Press, 2003.2. Djohan Effendi dkk. Agama dalam Pembangunan Nasional.3. Mudlor Achmad. Etika dan Islam.4. H. Anas Tohir Syamsudin. Himpunan Hukum Islam.5. Dodong D. Islam. Filsafat dan Ilmu.

MPK 102, Pendidikan Agama K. Protestan, 2(2-0)Pengertian umum tentang agama, Macam-macam agama dan kepercayaan diIndonesia, Dasar-dasar agama Kristen, Pengertian tentang dunia manusiamenurut Alkitab, Tugas dan tanggung jawab manusia mengatur kehidupanbersama, Iman dan ilmu pengetahuan, Iman dan pengabdian.

Pustaka:1. J. de Herr, Tafsiran Alkitab (Injil Matius 1), BPK Gunung Mulia, Jakarta,

1982.2. J. Verkuyl. Etika Kristen Kebudayaan, BPK Gunung Mulia, Jakarta, 1979.

MPK 103, Pendidikan Agama K. Katholik, 2(2-0)Faham menggereja dan beriman, Gereja sebagai sakraamen keselamatan,Peraturan gereja adalah melanjutkan perutusan Kristen, Bentuk-bentukpelayanan Gereja Indonesia, Kepemimpinan dalam gereja, Pribadin danswasembada, “Falsafah hidup pribadi” sebagai unsur utama pengabdiankepribadian, Keseimbangan dan keutuhan pribadi, Membina cita-cita pribadiyang menggereja dan memasyarakat secara bertanggung jawab.Pustaka:Diatur oleh dosen pengajar

MPK 104, Pendidikan Agama Hindu, 2(2-0)Sejarah agama Hindu, Sumber ajaran agama Hindu, Ruang lingkup agamaHindu, Nawa Darsana, Tantra Yana, Panca Sradha, Takwa, dan Catur MargaYoga, Pranata Sosial, Rajadharma, Yadha dan Samakara, Seni Budaya Hindu.Pustaka:Diatur oleh dosen pengajar

MPK 10, Pendidikan Agama Budha, 2(2-0)Kekuasaan Tuhan Yang Maha Esa yang dimanifestasikan melalui hukum-hukum kenyataan, Konsepsi kerukunan hidup umat beragama, Tentang prosestercapainya tingkat Bugdhisatya, Tentang Budha, Proses tercapainya tingkatkesempurnaan Kebudhaan, Hukum kenyataan, Penerapan hukum-hukumkenyataan dengan ilmu pengetahuan, Kebaktian dan upacara.Pustaka:Diatur oleh dosen pengajar

MPK 106, Pendidikan Pancasila, 2(2-0)Pancasila sebagai Falsafah Hidup dan Dasar Negara Republik Indonesia.Penjabaran Sila-sila Pancasila. Pemahaman, Penghayatan, PengamalanPancasila dalam kehidupan sehari-hari secara nyata.Pustaka :

1. Darmodiharjo Darji, Orientasi Singkat Pancasila.2. Krissantono (ed), Pandangan Presiden Suharto mengenai Pancasila.3. Tim Pembina Penatar dan bahan Penataran Pegawai Republik

Indonesia, buku Materi pelengkap Penataran, buku I : P-4, buku II:UUD 1945, buku III: garis-garis Besar haluan Negara.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam108 107Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

KBS 101, Bahasa Indonesia, 2(2-0)Tata bahasa Indonesia, Ejaan Yang Disempurnakan (EYD) beserta aturan-aturannya. Kaidah penulisan karya ilmiah seperti Makalah, Paper, TugasAkhir, Skripsi/Disertasi. Perbandingan bahasa. Terminologi bidang IlmuKomputer dalam Bahasa Indonesia. Bahasa Indonesia sebagai alatpengembangan IPTEKS.Pustaka:Diatur oleh dosen pengajar.

FIS 105, Fisika Dasar, 3(2-1)Gerak Benda, Hukum Newton, Energi, Momentum dan Impuls. Arus ListrikSearah dan Bolak-balik, Konduksi Arus Listrik, Hukum Ohm, Hukum Kirchoff,Rangkaian RLC. Dasar-dasar Elektronika.Pustaka:

1. Paul Fishbane, Stephen Gasiorowicz, Steve Thornton, Physics forScientists and Engineers, Prentice Hall, 2004.

MAT 110, Kalkulus, 3(2-1)Himpunan, Operasi himpunan, Himpunan Bilangan. Relasi, Fungsi dan Grafik.Limit dan Kekontinuan, Turunan Fungsi, Penerapan Turunan, Nilai Ekstrim.Integral Tak Tentu, Integral Tertentu, Luas Daerah dan Volume.Pustaka:

1. Howard Anton. Calculus.2. Leithoid. The Calculus with Application.3. Finney. Calculus.

COM 131, Logika I, 3(2-1)Logika Dasar, Logika Verbal. Pernyataan Tunggal dan Majemuk, Proposisi.Argumen Dasar dan Operatornya seperti Negasi, Konjungsi, Disjungsi,Implikasi dan Bi-implikasi. Tabel Kebenaran (truth table) masing-masingArgumen Dasar. Tautologi dan Kontradiksi. Argumen Dasar Lanjutan sepertiSimplifikasi, Silogisme Disjungtif, Absorpsi, Dilemma Konstruktif, DilemmaDestruktif, Reductio ad Absurdum. Kesesatan (Fallacy). PenarikanKesimpulan.Pustaka:

1. Laura Saret, Programming logic for business, McGraw-Hill, 1992 (Ref81)

2. Editor: Anil Nerode, Yu V. Matiyasevich, Logical Foundations ofComputer Science, Springer-Verlag, 1994 (Ref 28)

3. Retno Hendrowati, Bambang Hariyanto, Logika Matematika, PenerbitInformatika Bandung, 2000.

4. R. G. Soekadijo, Logika Dasar, Tradisional, Simbolik dan Induktif,Gramedia Pustaka Utama, 1994.

COM 111, Pengantar Sistem Komputer, 3(2-1)Sejarah Perkembangan Komputer, Komponen Sistem Komputer: Unit Input-Output, ALU, CPU, RAM dan ROM. Peralatan Pendukung: Scanner, Printer,Tape, Disk, Peralatan Multimedia dan Instalasinya. Macam Komputer: Server,Workstation. Sistem Bilangan untuk Perangkat Keras: Desimal, Biner (bit danbyte), Oktal, Heksadesimal. Praktek Merakit Komputer.Pustaka:

1. Vincent P. Heuring, Computer Systems Design and Architecture, Addison-Wesley, 1997. (Ref 202)

2. J. Stanley Warford, Computer System, Jones and Bartlett Publishers,1998 (Ref 32)

3. Francis Scheid, Pengantar Ilmu Komputer: teori dan soal-soal, Erlangga,1986 (Ref 4)

4. Gordon B. Davis. Introduction to Computer.5. Willian M. Fouri, Introduction to the Computer.

MPK 107, Pendidikan Kewarganegaraan, 3(3-0)Konsep Negara Kepulauan (Nusantara) dan Wawasan Nusantara, KonsepKekuatan, Ketahanan Nasional, Kerangka Pikir dan Stratifikasi Polstranas,Polstrahankamnas, Konsep Bela Negara, dan Sistem Hankamrata.Pustaka:

1. Lembaga Pertahanan Nasional, Naskah Wawasan Nusantara, Jakarta:Lemhanas, 1972.

2. Lembaga Pertahanan Nasional Ketahanan Nasional, Jakarta, Lemhanas,1978.

3. Lembaga Pertahanan Nasional Politik dan Strategi Pertahanan KeamananNasional, Jakarta, Lemhanas,1978.

KJR 116, Olahraga, 1(0-1)Peserta Mata kuliah ini harus mengikuti sebuah kegiatan olahraga. Jenisolahraga dapat dipilih sesuai dengan minat dan bakat dari beberapa cabangyang ditawarkan. Cabang-cabang olahraga ini meliputi Sepak Bola, BolaBasket, Bola Volley, dan Aerobik/Senam.Pustaka:Diatur oleh dosen pengajar.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam110 109Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

MAT 222, Matematika Diskrit I, 2(1-1)Counting Technique (Permutasi, Kombinasi dan Peluang), Prinsip PigeonHole, Inklusi dan Eksklusi, Induksi Matematika.Pustaka:

1. Kenneth H. Rossen, Discrete Mathematics and Its Applications, McGrawHill, 1999.

2. Rinaldi Munir, Matematika Diskrit, CV Informatika Bandung, 2001.3. Jong Jek Siang, Matematika Diskrit dan Aplikasinya pada Ilmu Komputer,

Andi Yogyakarta, 2002.

MAT 221, Aljabar Linear, 2(1-1)SPL, Eliminasi Gauss. Matriks, Determinan, Adjoint, Ekspansi Kofaktor, Invers,Aturan Cramer. Vektor dan Ruang Vektor pada Rn, Dot dan Cross Product.Transformasi Linear. Nilai dan Vektor Eigen.Pustaka:

1. Howard Anton, Aljabar Linear Elementer, alih bahasa oleh PanturSilaban dan I Nyoman Susila, Penerbit Erlangga, 1991.

2. John B. Fraleigh, Raymond A. Beauregard, Linear Algebra, AddisonWesley, 1987

COM 112, Bahasa Inggris Komputer, 2(2-0)Present and Past Tense, Future Tense, Modals, Conditional Sentence, Degreeof Comparison, Passive, Reported Speech, Question, Auxiliary Verbs, Articlesand Nouns, Pronouns and Determiner, Adjective and Adverbs, Terminologieson Computer Science Field.Pustaka:

1. Raymond Murphy, English Grammar in Use, Cambridge UniversityPress, 2001.

COM 132, Logika II, 3(2-1)Bentuk-bentuk Normal Disjungsi dan Konjungsi. Penggunaan Logika dalamIlmu Komputer, Aljabar Boole, Metode Quine-McCluskey, Peta Karnaugh.Logika dalam Pemrograman.Pustaka:

1. Laura Saret, Programming logic for business, McGraw-Hill, 1992 (Ref81)

2. Editor: Anil Nerode, Yu V. Matiyasevich, Logical Foundations ofComputer Science, Springer-Verlag, 1994 (Ref 28)

3. Retno Hendrowati, Bambang Hariyanto, Logika Matematika, PenerbitInformatika Bandung, 2000.

4. Suryadi.H.S. Aljabar Logika dan Himpunan.

COM 113, Sistem Operasi I, 3(2-1)Sistem Operasi DOS dan Windows, Manajemen File dan Direktori denganDOS Command dan Windows Explorer, Manajemen Proses, ManagementMemori, Sistem Berkas, I/O, Sinkronisasi. Setting Desktop, Printer, Scanner.Praktikum Instalasi Sistem Operasi Windows.Pustaka:

1. Tanenbaum, A.S. Modern Operating Systems. Prentice-Hall., NewJersey, 1992.

2. Sri Kusumadewi, Sistem Operasi, Penerbit Graha Ilmu, 2000,3. Milan Milenkovic, Operating System: Concept and Design.

COM 133, Pemrograman Komputer I (Pascal/Phyton), 3(2-1)Proses Editing Kode Sumber Pascal, Kompilasi dan Eksekusi Program. Data,Variabel dan Konstanta. Struktur Kendali, Array, Record, List dan Pointer.Penggunaan Prosedur dan Fungsi. Operasi File.Pustaka:

1. P. Insap Santosa. Turbo Pascal.2. Ediman Lukito. Belajar Sendiri Turbo Pascal 7.0.3. Agoes Soehianie. Belajar dengan Cepat dan Mudah Turbo Pascal 40/.050/

55.4. Agoes Soehianie. Belajar dengan Cepat dan Mudah Turbo Pascal 40/.050/

55 lanjutan.

MJN 270, Kewirausahaan, 2(2-0)Konsep Bisnis secara Mandiri meliputi Ciri Manusia Wirausaha, PendidikanWirausaha, Langkah-langkah Pengelolaan dan Pembinaan Wirausaha.Pustaka:Diatur oleh dosen pengajar.

MAT 223, Matematika Diskrit II, 2(1-1)Aljabar Boole, Gerbang Logika, Relasi, Relasi Rekurensi, Language andGrammar, FSM, Turing Machine.Pustaka:

1. Kenneth H. Rossen, Discrete Mathematics and Its Applications, McGrawHill, 1999.

2. Rinaldi Munir, Matematika Diskrit, CV Informatika, 2001.3. Jong Jek Siang, Matematika Diskrit dan Aplikasinya pada Ilmu Komputer,

Andi Yogyakarta, 2002.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam112 111Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

COM 218, Konsep Sistem Informasi, 2(2-0)Pengertian dan Konsep Dasar Sistem Informasi, Pengertian Sistem InformasiManajemen, Analisis Pendahuluan dalam Pengembangan Sistem Informasi.Konsep Pengembangan Sistem Informasi, Konsep Pemeliharaan Data dalamSistem Informasi. Beberapa contoh Sistem Informasi dalam berbagai Bidang.Pustaka:

1. Husni Iskandar Pohan, Pengantar Perencanaan Sistem, Erlangga, 1997.(Ref 148)

2. Amin Widjaja Tunggal, Sistem Informasi Komputer: Suatu Pendekatantanya-jawab, Rineka Cipta, 1993. (Ref 7)

COM 237, Struktur Data, 3(2-1)Tipe Data Dasar, Abstract Data Type, Variabel dan Konstanta, Operator. Larik,Pointer, Linked List, Stack, Queue. Pohon/Tree meliputi binary tree, prorityqueue dengan heap sort. Manajemen Memori: Hashing. Algoritma-algoritmauntuk Internal Sorting dan Eksternal Sorting serta Searching.Pustaka:

1. T. A. Standish, Data Structures; Algorithm & Software Principles in C.Addison- Wesley, New York, 1995.

2. Loomis, Mary E.S., Data Management and File Structures.3. Reynolds, W. Charles. Program and Data Structures in Pascal.4. Niklaus Wirth, Algorithms & Data Structures.5. Trembley. Data Structures and Its Applications. Mc Graw Hill, New York.6. Andri Kristanto, Struktur Data dengan C++, Graha Ilmu, 2003

COM 214, Sistem Operasi II, 3(2-1)Pengenalan Sistem Operasi berbasis Linux, Sistem Operasi Linux sebagaipemicu Penggunaan Open Source, Kelebihan dan Kekurangan Linux, Operasifile dan direktori, Mounting device, Administrasi user, Manajemen proses,Sistem berkas Linux, I/O, Sinkronisasi, Script. Praktikum Instalasi SistemOperasi Linux.Pustaka:

1. Tanenbaum, A.S. Modern Operating Systems. Prentice-Hall., NewJersey, 1992.

2. Kelompok 21-28, Sistem Operasi: Bahan Kuliah IKI-20230,www.ilmukomputer.com, 2003.

COM 215, Teknologi Informasi I, 3(2-1)Pengantar dan Konsep Teknologi Informasi, Komponen Teknologi Informasi,Aplikasi Teknologi Informasi. Sejarah dan Perkembangan Internet. PraktekBrowsing, Surfing di Internet.

Pustaka:1. Larry Long, Nancy Long, Computers: Information Technology in

Perspective, Prentice Hall, 2004.2. James A. Senn, Information Technology: Principles, Practices, and

Opportunities, Prentice Hall, 2004.3. James A. Senn, Information Technology in Business: Principles, Practices,

and Opportunities, Prentice Hall, 1998.

COM 217, Arsitektur dan Organisasi Komputer, 3(3-0)Perbedaan Arsitektur Komputer dan Organisasi Komputer, Model ArsitekturMesin (Intel, AMD, MIPS, SunSparc), Bagian utama komponen PerangkatKeras, Deskripsi Operasi/Instruksi pada CPU, Memory, Register, Bus dan I/O. Perancangan Sistem I/O, Perancangan Sistem Bus.Pustaka:

1. William Stallings, Computer Organization and Architecture: Designingfor Performance, Prentice-Hall, 2000. (Ref 48)

2. William Stallings, Organisasi dan Arsitektur Komputer, PrenhallindoPress, 1998. (Ref 49)

3. John P. Hayes, Computer Architecture and Organization, McGraw-Hill,1998. (Ref 201)

4. Miles J. Murdocca, Principles of Computer Architecture, Prentice HallInternational, Inc., 2000. (Ref 46)

5. Deszo Sima, Advanced Computer Architectures: A Design Space Approach,Addison-Wesley, 1997. (Ref 47)

6. Edward Karalis, Digital Design Principles and Computer Architecture,Prentice Hall, 1997. (Ref 50)

MAT 230, Pengantar Teori Peluang, 3(2-1)Kejadian, Ruang Sampel dan Peluang. Kejadian: Majemuk, Komplementer,Independent. Peluang Bersyarat, Teorema Peluang Total. Peubah Acak.Distribusi Peluang Acak, Peubah acak Diskrit dan Kontinu. Ekspektasi,Variance dan Covariance. Momen Generating Function.Pustaka:

1. Edward R. Dougherty, Probability and Statistics for The Engineering,Computing, and Physical Sciences, Prentice Hall, 1990.

2. Richard Durret, The Essential o Probability, Wadsworth, Inc., USA, 1994.3. Alfredo H.S. Ang, Wilson H. Tang, Probability Concept in Engineering

Planning and Design (terjemahan: Konsep-konsep Probabilitas dalamPerencanaan dan Perancangan Rekayasa), Erlangga, 1992.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam114 113Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

COM 234, Pemrograman Komputer II (C / C++), 3(2-1)Pengantar Bahasa C, Text editor dengan vi, Qedit. Proses Penyuntingan,Kompilasi dan Eksekusi Program dengan Turbo C (berbasis Windows) dangcc (berbasis Linux). Data, Variabel dan Konstanta dalam Bahasa C, StrukturKendali, Array. Pemakaian Fungsi di dalam Program. Operasi File. Studi kasusmembuat Sistem Informasi menggunakan bahasa C.Pustaka:

1. Alice E. Fischer, David W. Eggert, Stephen M. Ross, Appied C: AnIntroduction and More, McGraw-Hill, 2001.

2. Warren W. Gay, Linux Programming in 24 Hours, Sams Publishing, 1999.3. Lawrence H. Miller, C Programming Language : An Applied Perspective,

John Wiley & Sons, 1987. (Ref 104)4. H. H. Tan, C Programming for Engineering and Computer Science,

McGraw-Hill Companies, 1999. (Ref 106)5. Delores M. Etter, Introduction to C++ for Engineers and Scientists,

Prentice-Hall, 1997. (Ref 85)6. Leendert Ammeraal, C++ for Programmers, John Wiley & Sons, Ltd.,

2000. (Ref 97)7. Jan L. Harrington, Introductory Programming with Object-Oriented C++

: an IS prespective, 1997. (Ref 111)

MAT 130, Statistika Dasar, 3(2-1)Pendahuluan, Data Statistik, Deskripsi Data, Ukuran Pemusatan, UkuranKeragaman, Review Kaidah-kaidah Teori Peluang, Peubah Acak, DistribusiPeluang Diskrit dan Kontinue, Ekspektasi dan Ragam, Distribusi Sampling,Pendugaan Parameter, Pengujian Hipotesis, Analisis Regresi.Pustaka:

1. William Mendenhall, Terry Sincich, Statistics for the Engineering andComputer Science, Dellen Publishing Company, USA, 1988

2. Ronald E. Walpole, Raymond H. Myers, Ilmu Peluang dan Statistikauntuk Insinyur dan Ilmuan (Alih bahasa oleh), Penerbit ITB, 1989.

COM 219, Sistem Informasi I, 3(2-1)Pengertian Sistem Informasi Manajemen dan Perbedaannya denganManajemen Sistem Informasi. Sistem Informasi berbasis Komputer. Prosedurpengembangan Sistem Informasi secara teori meliputi analisis, perancangan,implementasi, dan penggunaan. Analisis kelayakan Sistem, Perencanaan danImplementasi Sistem Informasi berskala kecil.Pustaka:

1. Ross Malaga, Information Systems Technology, Prentice Hall, 2005.

2. Raymond McLeod, Jr., George Schell, Management Information Systems,Prentice Hall, 2001.

3. Harry Waluya, Sistem Informasi Komputer dalam Bisnis, Rineka Cipta,1997. (Ref 173)

COM238, Analisis Algoritma, 2(1-1)Pengantar Algoritma dan Structured English, Pseudo Code. Penggunaan FlowChart (diagram alur). Algoritma atau Structured English untuk Proses,Pencabangan (Penyeleksian Kondisi), Perulangan (Looping). KompleksitasAlgoritma (Big-O), Implementasi Algoritma atau structured English dalambahasa pemrograman tertentu. Algoritma Penting: Searching dan Sorting.Proses Reverse Engineer.Pustaka:

1. Gisela Engeln-Mullges, Numerical Algorithms with C, Springer, 1996.(Ref 73)

2. Thomas H. Cormen, Charles E. Leiserson, and Ronald L. Riverst,Introduction to Algorithms.

3. B.j. Posen. Programming Flow Chart for Bussines Data processing.4. Harold J. Rood, Logic Structured Design for Computer Programmers.5. Suryadi. H.S. Pengantar Algoritma Pemrograman.

COM235, Pemrograman Komputer III (Perl/Bash), 3(2-1)Pengenalan dan Tata Bahasa Dasar Perl. Tipe-tipe data dalam Perl dan RuangLingkupnya. Konstruksi Pernyataan Kondisi dan Pengulangan. Operator danFungsi Built-in. File dan I/O. Ekspresi Reguler (Reguler Expression).Pembuatan Subrutin. Object Oriented Perl. Penggunaan Modul-modul Perl.Investigasi Penggunaan Perl untuk Administrasi Sistem, Pengembangan Web,Pemrograman Jaringan, Pemrograman GUI, dll.Pustaka:

1. Martin C. Brown, Perl, McGraw-Hill Osborne Media, 2001.2. Linux, Perl Reference Guide on Linux System, 2004.

COM216, Teknologi Informasi II, 3(2-1)Aplikasi Teknologi Informasi Lanjutan, Pemanfaatan Teknologi Informasiuntuk Bisnis (e-Bussines, e-Commerce), Pendidikan (e-Learning), Dunia Medis,Pemerintahan (e-Goverment), dll. Perkembangan dan Trend TeknologiInformasi Terkini. Internet sebagai Sumber Informasi.Pustaka:

1. Larry Long, Nancy Long, Computers: Information Technology inPerspective, Prentice Hall, 2004.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam116 115Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

2. James A. Senn, Information Technology: Principles, Practices, andOpportunities, Prentice Hall, 2004.

3. James A. Senn, Information Technology in Business: Principles, Practices,and Opportunities, Prentice Hall, 1998.

MAT350, Metode Numerik, 3(2-1)Dasar-dasar Komputasi Numerik, Metode Belah (BiSection), Newton, GoldenSection Methods, Secant. Pendekatan Numerik untuk Aljabar Linear,Persamaan Differensial, Interpolasi Linear. Faktor Kesalahan/Galat dariPendekatan Numerik.Pustaka:

1. Francis Schild, Numerical Analysis.2. Schourborough, Numerical Mathematical Analysis.3. Froberg. Introduction to Numerical Analisis.4. Sastry. Introductory Methods of Numerical Analysis.

COM251, Basis Data, 3(2-1)Konsep Dasar Basis Data, Elemen Basis data, Arsitektur Basis Data. KonsepBasis Data Relasional dan Basis Data Terdistribusi. Perancangan Basis Data,Impelementasi Rancangan suatu Basis Data. Perintah-perintah SQL,Impelementasi SQL pada Rancangan Basis Data. Pengembangan Basis Datamenggunakan MySQL dan PHP.Pustaka:

1. Sylberschad, Database System Concept, McGraw Hill, 2002.2. Gio Wilderhold, Database Design, Mc Graw Hill, New York 1977.3. Jeffry D. Ullman, Principles of Database Systems. Computer Science

Press, USA, 1980.4. CJ Date, An Introduction to Database System, Addison Wisley New

York,1981.5. Gordon B. Davis, Intoduction to Computer. Mc Graw Hill, Tokyo, 1982.6. Fathansyah, Basis Data, Informatika Bandung, 2002.7. Abdul Kadir, Konsep dan Tuntunan Basis Data, Andi Yogyakarta, 1999.

COM352, Data Mining, 3(2-1)Pengertian dan konsep dasar Data Mining, metodologi Data Mining, oreantasipelanggan. Algoritma dan teknik Data Mining, data, Model Prediksi, DataMining environment, studi kasus.Pustaka:

Michael J.A Berry, Gordon S.Linoff, Mastering Data Mining, John Wiley andSons Inc., 2000.

COM239, Rancang Bangun Aplikasi xBase, 3(2-1)Membuat basis data, pemasukan, editing, penghapusan, pencarian data,melakukan pemrosesan data, membuat berbagai macam report. Untukpemasukan data, program dilengkapi dengan fasilitas help (pencarian kode).Mengintegrasikan modul-modul yang ada dalam suatu menu. Perangkat yangdigunakan adalah Clipper dan atau Foxbase atau Dbase. Penanganankesalahan pembukaan file data atau file indeks, optimasi proses pencetakan,keamanan sistem, modifikasi model input data. Perangkat Lunak yangdigunakan adalah FreeDOS.Pustaka:

Diatur oleh dosen pengajar.

COM241, Bahasa Assembler, 3(2-1)Operasi Dasar pada Perangkat Keras/Mesin. Pengantar Bahasa Assembler,Kata Kunci dalam Bahasa Assembler. Mengakses Perangkat Keras/Mesindengan Perintah Bahasa Assembler. Memanipulasi Operasi Dasar. MembuatProgram, Mencari Bug dalam Program (Debugging) dan Menguji KembaliProgram dalam Bahasa Assembler. Perangkat Lunak yang digunakan: NASMatau GAS.Pustaka:

Peter Abel, IBM PC Assembly Language and Programming, Prentice-HallInternational, Inc., 1998. (Ref 108)

MAT323, Riset Operasi, 3(2-1)Konsep, Model dan Teknik dalam Riset Operasi, Integer Programming (IP),Mixed Integer Programming (MIP). Metode Penyelesaian dengan Branch andBound, Cutting Plane, dsb. Model-model Antrian.Pustaka:

1. L. Winston, Introduction to Operation Research: Algorithms andApplications, Duxbury Press, 1997.

2. Hillier, Lieberman, Introduction to Operation Research, McGraw Hill,1994.

3. Laurence A. Wolsey, Integer Programming, A Wiley-IntercinePublication, 1998.

COM321, Sistem Informasi II, 3(2-1)Sistem Informasi tingkat lanjut meliputi Analisis Kinerja Sistem Informasi yangtelah berjalan, Perencanaan dan Perluasan Sistem Informasi yang telahterpasang. Implementasi Sistem Informasi berskala Menengah.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam118 117Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Pustaka:1. Raymond McLeod, Jr., George Schell, Management Information Systems,

Prentice Hall, 2001.2. Davis B. Gordon & Olsen H. Margrethe, Management Information

System.3. Murdick, Robert G. Joel, R.S. James, Terjemahan J. Djamil, Sistem

Informasi untuk Manajemen.4. Scott, M. George. Principles of Management Information System.5. Burdh. G. John. Strater R. Felix. Information System; Theory and Practice.6. Hussain Dona & Hussan K.M., Information Processing System for

Management.

COM371, Sistem Keamanan Komputer, 3(2-1)Pentingnya Keamanan Sistem Informasi. Contoh-contoh kerugian akibatlemahnya Sistem Keamanan. Jenis-jenis Serangan: Denial of Service, Intrusion,Masquarade, Backdoor, dll. Model dan Metode Pengamanan Sistem Komputer.Cryptography, Biometrik. Sistem Keamanan untuk Windows, Linux, Unix.Sistem Keamanan Internet.,Pustaka:

1. Mary Clifford, Identifying and Exploring Security Essentials, PrenticeHall, 2004.

2. Edward Amoroso, Fundamentals of Computer Security Technology,Prentice Hall PTR, 1994.

3. William Stalling, Computer Security.

MAT333, Pengantar Stokastik, 3(2-1)Proses dan Pemodelan Stokastik, Kejadian Stokastik, Kejadian StokastikBersyarat, Rantai Markov dan Terapannya, Analisis Langkah Pertama,Random Walk, Fungsional RW dan Runtun Sukses, Perilaku Jangka PanjangRantai Markov, Rantai Markov Irreducible.Pustaka:

1. Howard M. Taylor, Samuel Karlin, An Introduction to StochasticModeling, 1984.

2. Samuel Karlin, Howard M. Taylor, A First Course in Stochastic Processes,1975.

3. Sheldon M. Ross, Stochastic Processes, 1996.

COM362, Jaringan Komputer, 3(2-1)Sejarah Jaringan Komputer dan Internet. Model Standar Protokol Jaringan:Referensi OSI dan TCP/IP. Media Transmisi Data, Antar Muka Komunikasi

Data, Kontrol Data Link. Teknologi Jaringan Lokal/Local Area Network(LAN), Topologi Jaringan, Teknologi Jaringan Wide Area Network (WAN),Routing. Protokol Internet (TCP/IP), Protokol Transport. Aplikasi Jaringandan Manajemen Jaringan. Membangun Jaringan Komputer berbasis Windowsatau Linux.Pustaka:

1. Andrew S. Tanenbaum, Computer Networks, Prentice-Hall, 1996. (Ref2)

2. Douglas E. Comer, Computer Networks and Internets, Prentice-HallInternational, Inc., 1999.

3. Nials Mansfield, Practical TCP/IP, 2003.4. Onno W. Purbo, Riza Taufan, Manajemen Jaringan, Elex Media

Komputindo, 2001.5. Andri Kristanto, Jaringan Komputer, Graha Ilmu, 2003.6. Edited by Wolfgang Effelsberg, High-Speed Networking for Multimedia

Applications, Kluwer Academic Publishers, 1996. (Ref 57)

COM342, Pemrograman Java, 3(2-1)Pengantar Java Virtual Machine, Struktur Umum Program Java, KompilasiProgram Java. Konsep Pemrograman Java meliputi Konsep Objek, Class,Pewarisan Sifat (Inheritance), Enkapsulasi (Encapsulation), Polimorphisme,Overloading, Method, Konstruktor, Destruktor. Pemrograman berbasis GUI,I/O, Manipulasi File, Jaringan dan Client-Server. Perangkap Kesalahan danPenanganan Exception.Pustaka:

1. Jamie Jaworski, Java 1.2 Unleashed, Sams Publishing, 1998.2. Michael C. Daconta, Java untuk Pemrogram C/C++, Alih bahasa oleh

Antony Pranata, Penerbit Andi Yogyakarta, 1997.3. Eko Budhi Suprasetiawan, Dasar Pemrograman Java, Bengkel J2EE/

Linux, 2003

COM322, Mikrokontroler, 3(2-1)Fungsionalitas Mikrokontroler, Jenis-jenis Mikrokontroler, PemanfaatanMikrokontroler, Mikrokontroler pada PC, Pemrograman MikrokontrolerLogika, Hardware Mikrokontroler.Pustaka:

1. Agfianto E. Putra, Atmel 89C51, Bina Ilmu Yogyakarta, 2003.2. Roger T. Howe, Charles G. Sodini, Microelectronics: An Integrated

Approach, Prentice Hall, 19973. S. Brian Morriss, Programmable Logic Controllers, Prentice Hall, 2000.

(Ref 221)

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam120 119Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

4. Jon Stenerson, Fundamentals of Programmable Logic Controllers, Sensors,and Communications, Prentice Hall, 1999. (Ref 224)

5. John W. Webb, Programmable Logic Controllers: Principles andApplications, Prentice Hall, 1999. (Ref 224)

COM323, Hak Cipta, 2(2-0)Tinjauan Hukum dalam Dunia Cyber, Aspek Legalitas dan Hak Cipta ProdukPerangkat Lunak. Hak Atas Kekayaan Intelektual (HAKI), Lisensi Tertutup(Licence) dan Lisensi Publik (General Public Licence/GPL). MasalahPembajakan Perangkat Lunak.Pustaka:

1. Henry R. Cheeseman, Contemporary Business and E-Commerce Law: TheLegal, Global, Digital and Ethical Environment, Prentice Hall, 2003.

COM324, Manajemen Proyek, 2(1-1)Organisasi, Perencanaan, Siklus Hidup Proyek Pengembangan Sistem Informasi,Mekanisme Manajemen Proyek dengan PERT, CPM dan RISCA. Faktor-faktorKeberhasilan Pengembangan Sistem Informasi. Proses Monitoring Proyekdengan Tool tertentu.Pustaka:

1. Jerome, D.C. Wiest, Ferdinand K. Levy, Management Guide to PERT/CPM: with GERT/PDM/DCPM and Other Networks, Prentice Hall Inc,New Delhi, 1982.

2. Levin Richard L., Planning and with PERT/CPM, McGraw-HillPublishing Co., New Delhi,1982.

3. Lock, Denis, Manajemen Proyek, Penerbit Erlangga, Jakarta, 1981.

COM361, Komunikasi Data, 3(2-1)Konsep Dasar Komunikasi Data dan Jaringan Komputer, Sistem KomunikasiData, Media Transmisi, Jenis dan Model Transmisi termasuk bentuk-bentukPenyadapan, Enkripsi Data, Perangkat Komunikasi Data, Teknik Pendeteksiandan Koreksi Kesalahan, Protokol Komunikasi Data.Pustaka:

1. Trevor Houseley, Data Communication and Teleprocessing, Prentice Hall,New Jersey, 1979.

2. Roger L. Freeman, Pratical Data Communications, John Wiley & Sons,Inc., 1995. (Ref 1995)

3. Fred Halsall, Data Communications, Computer Networks and OpenSystems, Addison-Wesley, 1996. (Ref 55)

COM343, Rekayasa Perangkat Lunak I, 3(2-1)Konsep dan Metode Pengembangan Perangkat Lunak, MetodologiPengembangan Perangkat Lunak. Pemodelan Sistem Perangkat Lunak denganbantuan Unified Modelling Language dan/atau Rational Rose.Pustaka:

1. C. Ghezzi, M. Tarzayeri, D. Mandrioli, Fundamental of SoftwareEngineering, Prentice Hall, 1991.

2. James F. Peters, Software Engineering : An Engineering Approch, JohnWiley & Sons, 1999. (Ref 1999)

3. Roger S. Pressman, Software Engineering : A Practitioner’s Approach,McGraw-Hill, 1997. (Ref 78)

COM327, Sistem Interface, 3(2-1)Bus Data: PCI, AGP, PCI Express. Slot Memory: SDR, DDR, RDR, RDRam.Socket Prosesor Intel 370 (PIII), 423 (PIV Generasi Awal), 478 & LGA775 (PIVGenerasi 2004), Socket Prosesor AMD: socket 462 (32 bit), socket 939 (64 bit)dan socket 954 (64 bit). Antarmuka Standar: RS232, Infrared, Universal SerialBus (USB), FireWire, SCSI, Optical Interface, Serial ATA, WiFi. PPI 8255.Pustaka:

1. Agfianto E. Putra, Teknik Antarmuka, Bina Ilmu Yogyakarta, 2003.2. Willis J. Tompkins, John G. Webster, Interfacing Sensors to the IBM-PC,

Prentice Hall PTR, 1988.

COM325, Interaksi Manusia dan Komputer, 3(2-1)Aspek Hubungan Manusia dan Komputer, Konsep Peripheral yangErgonomis, Bentuk-bentuk Mouse dan Keyboard yang Ergonomis. KonsepInterface Perangkat Lunak yang User Friendly, Pemodelan pada InteraksiManusia dan Komputer dan Implementasinya. Isu-isu sosial dariperkembangan dan penerapan Ilmu Komputer dalam masyarakat. TeknologiRealitas Maya (Virtual Reality).Pustaka:

1. Paul Booth, An Introduction to Human-Computer Interaction, LawrenceErlbaum Associates Publishers, 1995. (Ref 35)

2. Paul Booth, Introduction to Human-Computer Interaction. LawrenceErlbaum Associate, London. 1989.

3. Len Bass, Developing software for the user interface, Addison-WesleyPublishing Company, 1991.

4. Rosenberg, R.S. Computers and the Information Society. Willey, NewYork. 1986.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam122 121Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

COM281, Multimedia, 3(2-1)Dasar-dasar Multimedia, Audio Grab, Konversi File Audio. Video Capturing,Video Editing, Video Encoding, Konversi File Video, Desain Grafis, PengolahanCitra/Image Processing, Animasi. Teleconference. Multimedia via Web.Pembuatan Materi Presentasi dengan Multimedia.Pustaka:

1. Jon Crowcroft, Internetworking Multimedia, Taylor & Francis, 1999. (Ref66)

2. Francois Fluckiger, Understanding Networked Multimedia: Applicationsand Technology, Prentice Hall, 1995. (Ref 164)

COM326, Manajemen Sistem Informasi, 3(2-1)Pengelolaan Informasi: Sistem Pengelolaan Data, SIM, Decision SupportSystem, Otomatisasi Perkantoran. Sistem Informasi menurut kedudukannyadalam bisnis: Sistem Informasi Penjualan, Sistem Informasi Manufaktur, SistemInformasi Keuangan, Sistem Informasi SDM, dll.Pustaka:

1. Raymond McLeod, Jr., George Schell, Management Information Systems,Prentice Hall, 2001.

2. Flaatten, O.P., D.J. Mc. Cubbrey, P.O. O‘Riodan & K.Burgess.Foundations of Business System. Ed ke-2. Andersen Consulting, Florida.1992.

3. McLeod, R. Jr. Management Information Systems: A Study of Computer-Based Information Systems. Ed ke-5. MacMillan. New York. 1993.

4. Scott, G.M. Principles of Management Information Systems. McGraw-Hill,New York. 1986.

COM328, Mikroprosesor, 3(2-1)Dasar-dasar Elektronika, Mikroprosesor, Komponen, Interface dan Cara KerjaMikroprosesor. Teknologi Mikroprosesor 8 bit, 16 bit, 32 bit dan 64 bit.Peralatan tambahan (I/O) untuk Mikroprosesor, PIA, ACIA, DAC, Jalur Datadan Buffer. Hubungan Mikroprosesor dan Perangkat Lunak dalam PerangkatKomputer.Pustaka:

Don Anderson, Pentium Processor System Architecture, Addison-WesleyPublishing Company, 1995. (Ref 41)

COM444, Rekayasa Perangkat Lunak II, 3(2-1)Impelementasi Metodologi Pengembangan Perangkat Lunak dalamPengembangan Perangkat Lunak suatu Sistem Informasi. Hasil pengembanganberupa sistem yang siap pakai dan dilengkapi dengan dokumentasinya.Pustaka:

1. C. Ghezzi, M. Tarzayeri, D. Mandrioli, Fundamental of SoftwareEngineering, Prentice Hall, 1991.

2. James F. Peters, Software Engineering : An Engineering Approch, JohnWiley & Sons, 1999. (Ref 1999)

3. Roger S. Pressman, Software Engineering : A Practitioner’s Approach,McGraw-Hill, 1997. (Ref 78)

COM495, Praktek Kerja Lapangan, 3(0-3)Kerja praktek pada instansi pemerintah/swasta yang relevan dengan ProgramStudi Ilmu Komputer. Kerja Praktek merupakan arena untukmengaktualisasikan ilmu yang sudah diperoleh dalam perkuliahan ke dalampermasalahan yang dihadapi dalam dunia nyata.Pustaka:Disesuaikan dengan kasus di lapangan

COM 405, Metodologi Penelitian, 3(2-1)Filsafat Ilmu, Macam-macam Metode Penelitian, Penyusunan KerangkaPemikiran, Desain Penelitian, Teknik Pengambilan Data, Penyusunan DaftarPustaka.Pustaka:

Universitas Lampung, Penulisan Karya Ilmiah, Penerbit UniversitasLampung, 2004.

COM 496, Etika Profesi, 2(2-0)Etika dalam Dunia Teknologi Informasi: Etika User, Etika Administrator, EtikaHacking, Etika Maintenance, Etika Programmer, Etika dalam Penulisan KaryaIlmiah Teknologi Informasi.Pustaka:

1. Henry R. Cheeseman, Contemporary Business and E-Commerce Law:The Legal, Global, Digital and Ethical Environment, Prentice Hall,2003.

2. Joey F. George, Computers in Society, Prentice Hall, 2004.3. Sumber lain yang mendukung

COM 494, Kapita Selekta Komputer, 3(2-1)Membahas trend perkembangan bidang ilmu komputer, terutama temuan-temuan yang masih baru. Selain membahas temuan-temuan tersebut, matakuliah ini juga membahas permasalahan yang mungkin muncul akibat trendtersebut. Pembahasan ini juga dilengkapi model solusi dengan teknik simulasi.Pustaka:

1. Materi Kuliah bersifat dinamis dan mengikuti trend TeknologiInformasi.

2. Frank Giannasi, Maths for Computing and Information Technology,Prentice Hall, 1995. (Ref 69)

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam124 123Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

COM 445, Kecerdasan Buatan, 3(2-1)Definisi, ruang lingkup, karakteristik dan perkembangan teknologi kecerdasanbuatan. Description matching, pengurangan/penyederhanaan sasaran.Pencarian alternatif, paradigma pencarian dan pemecahan masalah. Metoderepresentasi pengetahuan. Sistem bangkit dan uji, sistem berdasar aturan,sistem kepakaran.

1. Pustaka:2. Rich, E. Artificial Intelligence. McGraw-Hill, New York, 19913. Francesco Bergandano, Inductive Logic Programming: From Machine

Learning to Software Engineering, The MIT Press, 1995 (Ref 84)

Sistem Waktu NyataPengantar Sistem Waktu Nyata: Hard Real-time Systems, Soft Real-timeSystems. Aplikasi Sistem Waktu Nyata. Pembuatan Sistem: PenentuanSpesifikasi, Perancangan, Implementasi.Pustaka:

Jane W. S. Liu, Real-Time Systems, Prentice Hall, 2000.

COM 446, e-Commerce, 3(2-1)Prinsip-prinsip e-commerce, infrastruktur e-commerce, bisnis model dalame-commerce, strategi dalam e-commerce, isu keamanan dalam e-commerce.Praktikum diarahkan untuk membangun aplikasi e-commerce sederhana.Pustaka:

1. Efraim Turban, David King, Jae K. Lee, Dennis Viehland, ElectronicCommerce 2004: A Managerial Perspective, Prentice Hall, 2004.

2. Jim A. Carter, Developing e-Commerce Systems, Prentice Hall, 2002.

COM 447, Pengujian Perangkat Lunak, 3(2-1)Pengantar metodologi pengembangan perangkat lunak, membuat strategipengujian perangkat lunak dengan komponen-komponennya seperti faktorpengujian, resiko, penentuan fase pengujian, dan sebagainya. Membuatskenario pengujian untuk berbagai macam perangkat lunak sebagai studi kasusdi akhir perkuliahan.Pustaka:

1. James F. Peters, Software Engineering : An Engineering Approch, JohnWiley & Sons, 1999. (Ref 1999)

2. Roger S. Pressman, Software Engineering : a practitioner’s approach,McGraw-Hill, 1997. (Ref 78)

COM 497, Seminar Usul Penelitian, 1(0-1)Usul penelitian Skripsi, telah disetujui oleh Dosen Pembimbing, diseminarkandi Program Studi dengan dihadiri sekurang-kurangnya 3 orang dosen dan 10orang mahasiswa. Mahasiswa yang mengajukan usul penelitian sekurang-kurangnya telah menghadiri 10 kali seminar usul/hasil penelitian mahasiswalain.

COM 498, Seminar Hasil Penelitian, 1(0-1)Hasil Penelitian skripsi, telah melakukan seminar usul penelitian,diseminarkan di Program Studi dengan dihadiri sekurang-kurangnya 3 orangdosen dan 10 orang mahasiswa.

COM 499, Skripsi, 4(0-4)Hasil Akhir Penelitian skripsi Mahasiswa yang dituangkan dalam bentuksebuah Karya Tulis Ilmiah (skripsi) dalam Bidang Ilmu Komputer.

COM 463, Graf dan Desain Jaringan, 3(2-1)Dasar-dasar Graf, Path dan Sirkuit, Tree, Graf Planar dan Dual, Graf Berarah,Graf dalam Teori Switching dan Koding dan Analisis Jaringan Listrik.Pustaka:

1. Narsingh Deo, Graph Theory with Applications to Engineering andComputer Science, Prentice Hall, 1989.

2. Gary Chartrand, Ortrud R. Oellermann, Applied and AlgorithmicGraph Theory, McGraw Hill, 1993.

COM 448, Fuzzy Logic, 3(2-1)Definisi-definisi, Operasi Dasar Himpunan Fuzzy, Prinsip Ekstensi, FungsiKeanggotaan, Ukuran Kefuzzyan, Pengenalan Pola, Sistem Pengenalan,Pendekatan Sintaksis dan Pendekatan Pengenalan Citra.

1. S.K. Sankar, D.K.D. Majunder, Fuzzy Mathematical Approach to PatternRecognition, Wiley Eastern Limited, 1986.

2. Jyh-Shing Roger Jang, Chuen-Tsai Sun, Eiji Mizutan, Neuro-Fuzzy andSoft Computing: A Computational Approach to Learning and MachineIntelligence, Prentice Hall, 1997.

COM 449, Jaringan Saraf Tiruan, 3(2-1)Definisi dan Konsep Dasar Jaringan Syaraf Tiruan (Neural Network), ProsesBelajar Jaringan Syaraf Tiruan. Perceptron Multilayer Perceptron, AlgoritmaPropagasi Balik, Kohonen, Konvolusi.Pustaka:

1. Larry Medsker, Jay Liebowitz, Design and Development of Expert Systemsand Neural Networks, Prentice Hall, 1994.

2. Laurene V. Fausett, Fundamentals of Neural Networks : Architectures,Algorithms, and Applications, Prentice Hall, 1994. (Ref 154)

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam126 125Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

urusan fisika/program studi fisikajIlmu Fisika adalah kumpulan pengetahuan yang dapat digunakan untukmelakukan analisis terhadap fakta-fakta empiris atau untuk memprediksi faktabaru yang belum pernah diamati. Sosok keilmuan ini dapat dibagi menjadidua kelompok pengetahuan analitis, yaitu perangkat keilmuan dan kajiankeilmuan. Perangkat keilmuan Fisika terdiri dari berbagai konsep danhubungan yang menyangkut berbagai interaksi dalam alam, khususnyadeskripsi keadaan dan model interaksi. Sedangkan kajian keilmuanmenyangkut penerapan perangkat keilmuan untuk mengkaji suatu sistem fisis.Keilmuan Fisika juga mencakup berbagai teknik eksperimen yang digunakandalam pengkajian fisika secara eksperimen yang dilakukan di laboratoriumataupun di lapangan.

Bidang ilmu dasar yang perlu dikuasai untuk mempelajari Fisika adalahMatematika, Kimia dan Biologi. Sedangkan bidang keahlian antara lain:Instrumentasi, Material dan Geofisika. Demikian juga dengan Fisika terapandiharapkan dapat menunjang pencarian penyajian dan penerapan energialternatif dengan biaya rendah, ramah lingkungan serta bermanfaat dalampengembangan potensi unggulan di Provinsi Lampung.

a. Tujuan Pendidikan

Tujuan Pendidikan Program Sarjana Fisika adalah agar dapat memilikikemampuan dasar Sarjana Fisika, khususnya perilaku sebagai berikut:1. Kemampuan dalam taraf awal untuk menggunakan deduksi matematis

berdasar sosok pengetahuan fisika yang telah ada guna menjelaskangejala/fakta empiris.

2. Memahami bagaimana teori digunakan untuk memprediksi fakta baru.3. Kemampuan menggunakan sistem pengamatan (observasi) yang terdiri

dari sistem peralatan fisika untuk menguji teori melalui proses induksistatistik berdasar pada hasil observasi.

4. Kemampuan menerapkan ilmunya pada bidang-bidang yang memer-lukan dasar fisika serta mengikuti perkembangan keilmuan fisika mela-lui literatur.

5. Memiliki wawasan MIPA yang luas sehingga dapat menjelaskan ber-bagaigejala alam sehari-hari.

6. Kemampuan membantu masyarakat umum dalam memahami gejala alammaupun perkembangan ilmu dan teknologi.

7. Memiliki wawasan sosial budaya agar dapat berperan aktif sebagaiseorang intelektual dalam masyarakat.

b. Kompetensi Lulusan

A. Pengetahuan dan Pemahaman (Knowledge and Understanding)1. Dapat menjelaskan berbagai konsep yang terkait dengan agama

yang dianutnya.2. Dapat menjelaskan berbagai konsep kehidupan sosial, kebangsaan

dan kenegaraan.3. Dapat menjelaskan berbagai konsep-konsep fisika.4. Dapat menjelaskan konsep-konsep umum dalam Bahasa Indonesia

dan Bahasa Inggris.

B. Keterampilan Intelektual (Intellectual Skill)]1. Dapat menyelesaikan berbagai masalah yang terkait dengan agama

yang dianutnya.2. Dapat menyelesaikan berbagai masalah yang terkait dengan

kehidupan sosial, berbangsa dan bernegara.3. Dapat mengembangkan ilmu fisika.4. Dapat menyelesaikan berbagai masalah dalam kehidupan sehari-

hari menggunakan konsep-konsep fisika.5. Dapat memiliki pola pikir yang logis, strategis serta ke depan

untuk mengidentifikasi berbagai permasalahan kemudianmerumuskan dan memecahkan permasalahan.

6. Memiliki kepekaan terhadap kepentingan masyarakat danlingkungan

C. Keterampilan Praktis (Practical Skill)1. Dapat melakukan penelitian dalam bidang fisika untuk

memajukan kualitas kehidupan manusia.2. Dapat menggunakan Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris secara

baik dan benar.3. Dapat menempatkan diri, menyesuaikan diri dan mengembangkan

diri di lingkungan (kerja dan masyarakat) serta mempunyaikemampuan kompetisi di tingkat nasional.

D. Keterampilan Managerial dan Sikap (Managerial Skill and Attitude)1. Dapat melaksanakan berbagai aturan yang terkait dengan agama

yang dianutnya.2. Dapat berperan positif dalam menjalankan kehidupan sebagai

makhluk sosial, warga bangsa dan warga negara.3. Dapat menjadi problem solver melalui penerapan konsep dan

metode ilmu fisika.4. Dapat bekerja secara mandiri maupun dalam kelompok (team work).

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam128

SE

ME

ST

ER

II(l

anju

tan

)

Ko

de

Ma

taK

uli

ah

SK

SW

ajib

/P

ilih

an

Teo

ri/

Prak

tiku

m/

Pra

kti

k

Ko

mp

e-te

nsi

Ko

mp

e-te

nsi

Kh

usu

s

Ku

rik

ulu

mIn

ti/

Inst

i-tu

sio

nal

Pra

sya

rat

FI-

106

Pra

ktik

umP

emro

gram

anK

ompu

ter

1W

PU

tam

aM

KB

Inti

MAT

118

FI-

107

Bah

asa

Ingg

risP

rofe

si2

WT

Pen

duku

ngM

KK

 In

stitu

sion

alK

BI1

01

 JU

ML

AH

SK

SW

AJI

B21

 

 JU

ML

AH

SK

SP

ILIH

AN

 JU

ML

AH

SK

SS

EM

ES

TE

R21

SE

ME

ST

ER

III

Ko

de

Mat

aK

uli

ah

SK

SW

ajib

/P

ilih

an

Teo

ri/

Prak

tiku

m/

Pra

kti

k

Ko

mp

e-te

nsi

Ko

mp

e-te

nsi

Kh

usu

s

Ku

rik

ulu

mIn

ti/

Inst

i-tu

sio

nal

Pra

sya

rat

FI-

208

Fis

ika

Mat

emat

ikI

4W

TU

tam

aM

KK

Inti

MAT

119

FI-

209

Mek

anik

a3

WT

Uta

ma

MK

KIn

tiF

I-10

1

FI-

210

Gel

omba

ng3

WT

Uta

ma

MK

KIn

tiF

I-10

1

FI-

211

Term

odin

amik

a3

WT

Uta

ma

MK

KIn

tiF

I-10

1

FI-

212

Fis

ika

Mod

ern

3W

TU

tam

aM

KK

Inti

FI-

103

FI-

213

Ele

ktro

nika

Das

arI

2W

TU

tam

aM

KK

Inti

FI-

103

FI-

214

Pra

ktik

umE

lekt

roni

kaD

asar

I1

WP

Uta

ma

MK

BIn

tiFI

-103

,FI-1

04

FI-

215

Met

ode

Num

erik

2W

TU

tam

aM

KK

Inst

itusi

onal

MAT

119

 JU

ML

AH

SK

SW

AJI

B21

 

FI-

216

Geo

logi

Das

ar2

PT

Pen

duku

ngM

KK

 In

stitu

sion

al-

FI-

217

Pra

ktik

umG

eolo

giD

asar

1P

PP

endu

kung

MK

BIn

stitu

sion

al-

 JU

ML

AH

SK

SP

ILIH

AN

GE

OF

ISIK

A3

  

 JU

ML

AH

SK

SP

ILIH

AN

 JU

ML

AH

SK

SS

EM

ES

TE

R24

127Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

SE

ME

ST

ER

II

Ko

de

Ma

taK

uli

ahS

KS

Waj

ib/

Pil

ihan

Teo

ri/

Prak

tiku

m/

Pra

kti

k

Ko

mp

e-te

nsi

Ko

mp

e-te

nsi

Kh

usu

s

Ku

rik

ulu

mIn

ti/

Inst

i-tu

sio

nal

Pra

syar

at

MP

K10

7K

ewar

gane

gara

an3

WT

Uta

ma

MP

KIn

ti-

KB

S10

1B

ahas

aIn

done

sia

3W

TU

tam

aM

PK

Inst

itusi

onal

-

FI-

103

Fis

ika

Das

arII

3W

TU

tam

aM

KK

Inti

FI-

101

FI-

104

Pra

ktik

umF

isik

aD

asar

II1

WP

Uta

ma

MK

BIn

tiF

I-10

1,F

I-102

MAT

119

Mat

emat

ika

Das

arII

4W

TU

tam

aM

KK

Inti

MAT

118

FI-

105

Pem

rogr

aman

Kom

pute

r2

WT

Uta

ma

MK

KIn

tiM

AT11

8

SE

ME

ST

ER

I

Ko

de

Ma

taK

uli

ahS

KS

Waj

ib/

Pil

ihan

Teo

ri/

Prak

tiku

m/

Pra

kti

k

Ko

mp

e-te

nsi

Ko

mp

e-te

nsi

Kh

usu

s

Ku

rik

ulu

mIn

ti/

Inst

i-tu

sio

nal

Pra

syar

at

MPK

101-

105

Pen

didi

kan

Aga

ma

3W

TU

tam

aM

PK

Inti

-

KB

I101

Bah

asa

Ingg

ris2

WT

Uta

ma

MP

KIn

stitu

sion

al-

FI-

101

Fis

ika

Das

arI

3W

TU

tam

aM

KK

Inti

-

FI-

102

Pra

ktik

umF

isik

aD

asar

I1

WP

Uta

ma

MK

BIn

ti-

MAT

118

Mat

emat

ika

Das

arI

4W

TU

tam

aM

KK

Inti

-

KIM

105

Kim

iaD

asar

3W

T/P

Uta

ma

MK

KIn

ti-

BIO

104

Bio

logi

Um

um2

WT

Uta

ma

MK

KIn

ti-

JUM

LA

HS

KS

WA

JIB

18 

KJR

116

Ola

hR

aga

1P

PLa

inM

PK

Inst

itusi

onal

-

JUM

LA

HS

KS

PIL

IHA

N1

 

 JU

ML

AH

SK

SS

EM

ES

TE

R19

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam130 129Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

SE

ME

ST

ER

IV

Ko

de

Ma

taK

uli

ahS

KS

Waj

ib/

Pil

ihan

Teo

ri/

Pra

ktik

um/

Pra

kti

k

Ko

mp

e-te

nsi

Ko

mp

e-te

nsi

Kh

usu

s

Ku

rik

ulu

mIn

ti/

Inst

i-tu

sio

nal

Pra

sya

rat

FI-

218

Fis

ika

Mat

emat

ikII

4W

TU

tam

aM

KK

Inti

FI-

208

FI-

219

Ele

ktro

nika

Das

arII

2W

TU

tam

aM

KK

Inti

FI-

213

FI-

220

Pra

ktik

umE

lekt

roni

kaD

asar

II1

WP

Uta

ma

MK

BIn

tiFI

-213

,FI-2

14

FI-

221

Med

anE

lekt

rom

agne

tik4

WT

Uta

ma

MK

KIn

tiFI

-103

,FI-2

10

FI-

222

Pen

dahu

luan

Fis

ika

Zat

Pad

at3

WT

Uta

ma

MK

KIn

tiF

I-21

2

FI-

223

Fis

ika

Kom

puta

si2

WT

Uta

ma

MK

KIn

tiFI

-105

,FI-2

15

FI-

224

Pra

ktik

umF

isik

aK

ompu

tasi

1W

PU

tam

aM

KB

Inti

FI-1

05,F

I-106

,

FI-

215

FI-

225

Fis

ika

Sta

tistik

3W

TU

tam

aM

KK

Inti

FI-

211

FI-

226

Sis

tem

Inst

rum

enta

si2

WT

Pen

duku

ngM

KK

Inst

itusi

onal

FI-

103

 JU

ML

AH

SK

SW

AJI

B22

 

FI-

227

Per

peta

an2

PT

Pen

duku

ng 

Inst

itusi

onal

-

FI-

228

Pra

ktik

umP

erpe

taan

1P

PP

endu

kung

 In

stitu

sion

al-

FI-

229

Geo

logi

Str

uktu

r2

PT

Pen

duku

ng 

Inst

itusi

onal

FI-

216

FI-

230

Pra

ktik

umG

eolo

giS

truk

tur

1P

PP

endu

kung

 In

stitu

sion

alFI

-216

,FI-2

17

FI-

231

Sei

smol

ogi

2P

TP

endu

kung

 In

stitu

sion

alF

I-21

0

 JU

ML

AH

SK

SP

ILIH

AN

GE

OF

ISIK

A8

 

JUM

LA

HS

KS

PIL

IHA

N8

 JU

ML

AH

SK

SS

EM

ES

TE

R30

SE

ME

ST

ER

V

Ko

de

Ma

taK

uli

ahS

KS

Waj

ib/

Pil

ihan

Teo

ri/

Pra

ktik

um/

Pra

kti

k

Ko

mp

e-te

nsi

Ko

mp

e-te

nsi

Kh

usu

s

Ku

rik

ulu

mIn

ti/

Inst

i-tu

sio

nal

Pra

sya

rat

FI-

332

Fis

ika

Kua

ntum

4W

TU

tam

aM

KK

Inti

FI-2

12,F

I-218

FI-

333

Opt

ik3

WT

Uta

ma

MK

KIn

tiF

I-22

1

FI-

334

Eks

perim

enF

isik

a2

WP

Uta

ma

MK

BIn

ti-

FI-

335

Sen

sord

anP

engk

ondi

siS

inya

l2

WT

Pen

duku

ngM

KK

Inst

itusi

onal

FI-

219

FI-

336

Pra

ktik

umS

enso

rdan

Pen

gkon

disi

Sin

yal

1W

PP

endu

kung

MK

BIn

stitu

sion

alFI

-219

,FI-2

20

FI-

337

Sai

nsda

nTe

knol

ogiB

ahan

2W

TP

endu

kung

MK

KIn

stitu

sion

alF

I-22

2

FI-

338

Etik

aP

rofe

si2

WT

Pen

duku

ng 

Inst

itusi

onal

-

MJN

101

Kew

iraus

ahaa

n2

WT

Lain

MB

BIn

stitu

sion

al-

 JU

ML

AH

SK

SW

AJI

B18

 

FI-

339

Ker

amik

2P

TP

endu

kung

MK

KIn

stitu

sion

al-

FI-

340

Met

alur

gi2

PT

Pen

duku

ngM

KK

Inst

itusi

onal

-

 JU

ML

AH

SK

SP

ILIH

AN

MA

TE

RIA

L4

 

FI-

341

Sis

tem

Pen

gatu

ran

2P

TP

endu

kung

MK

KIn

stitu

sion

alFI

-219

,FI-2

26

FI-

342

Pra

ktik

umS

iste

mP

enga

tura

n1

PP

Pen

duku

ngM

KB

Inst

itusi

onal

FI-2

19,F

I-220

,

FI-

226

 JU

MLA

HSK

SPI

LIH

AN

INS

TRU

MEN

TASI

FI-

343

Eks

plor

asiG

eolis

trik

2P

TP

endu

kung

MK

Inst

itusi

onal

FI-

221

FI-

344

Pra

ktik

umE

kspl

oras

iGeo

listr

ik1

PP

Pen

duku

ngM

KB

 In

stitu

sion

alF

I-22

1

 JU

ML

AH

SK

SP

ILIH

AN

GE

OF

ISIK

A3

 

 JU

ML

AH

SK

SP

ILIH

AN

10 

 JU

ML

AH

SK

SS

EM

ES

TE

R28

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam132 131Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

SE

ME

ST

ER

VI

Ko

de

Ma

taK

uli

ahS

KS

Waj

ib/

Pil

ihan

Teo

ri/

Pra

ktik

um/

Pra

kti

k

Ko

mp

e-te

nsi

Ko

mp

e-te

nsi

Kh

usu

s

Ku

rik

ulu

mIn

ti/

Inst

i-tu

sio

nal

Pra

sya

rat

FI-

345

Pen

dahu

luan

Fis

ika

Inti

2W

TU

tam

aM

KK

Inti

FI-

332

FI-

346

Pra

ktik

umP

enda

hulu

anF

isik

aIn

ti1

WP

Uta

ma

MK

BIn

tiF

I-33

2

FI-

347

Met

odol

ogiP

enel

itian

2W

TU

tam

aM

KB

Inti

-

FI-

348

Pre

para

sida

nK

arak

teris

asiB

ahan

2W

TP

endu

kung

MK

KIn

stitu

sion

alF

I-33

7

FI-

349

Prak

tikum

Prep

aras

idan

Kara

kter

isasi

Baha

n1

WP

Pen

duku

ngM

KB

Inst

itusi

onal

FI-

337

FI-

350

Tekn

ikA

ntar

muk

a2

WT

Pen

duku

ngM

KK

Inst

itusi

onal

FI-

335

FI-

351

Pra

ktik

umTe

knik

Ant

arm

uka

1W

PP

endu

kung

MK

BIn

stitu

sion

alFI

-335

,FI-3

36

 JU

ML

AH

SK

SW

AJI

B11

FI-

352

Apl

ikas

iKer

amik

2P

TP

endu

kung

MK

KIn

stitu

sion

alF

I-33

9

FI-

353

Ilmu

Kor

osi

2P

TP

endu

kung

MK

KIn

stitu

sion

alF

I-34

0

FI-

354

Sem

ikon

dukt

or2

PT

Pen

duku

ngM

KK

Inst

itusi

onal

FI-

337

FI-

355

Sup

erko

nduk

tor

2P

TP

endu

kung

MK

KIn

stitu

sion

alF

I-33

7

FI-

356

Difr

aksi

Sin

ar-X

2P

TP

endu

kung

MK

KIn

stitu

sion

alF

I-21

2

FI-

357

Mik

rosk

opiE

lekt

ron

2P

TP

endu

kung

MK

KIn

stitu

sion

alF

I-21

2

 JU

ML

AH

SK

SP

ILIH

AN

MA

TE

RIA

L12

 

FI-

358

Ele

ktro

nika

Lanj

ut2

PT

Pen

duku

ngM

KK

Inst

itusi

onal

FI-

219

FI-

359

Sis

tem

Dig

ital

2P

TP

endu

kung

MK

KIn

stitu

sion

alFI

-219

,FI-2

23

FI-

360

Pra

ktik

umS

iste

mD

igita

l1

PP

Pen

duku

ngM

KB

Inst

itusi

onal

FI-2

19,F

I-220

,

FI-2

23,F

I-224

FI-

361

Bah

asa

Ass

embl

er2

PT

Pen

duku

ngM

KK

Inst

itusi

onal

FI-2

19,F

I-226

FI-

362

Pra

ktik

umB

ahas

aA

sem

bler

1P

PP

endu

kung

MK

BIn

stitu

sion

alFI

-219

,FI-2

20,

FI-

226

FI-

363

Pem

rose

san

Sin

yalD

igita

l2

PT

Pen

duku

ngM

KK

Inst

itusi

onal

FI-

219

FI-

364

Pra

ktik

umP

emro

sesa

nS

inya

lDig

ital

1P

PP

endu

kung

MK

BIn

stitu

sion

alFI

-219

,FI-2

20

 JU

MLA

HSK

SP

ILIH

AN

INS

TRU

ME

NTA

SI

11SE

ME

ST

ER

VI

(lan

juta

n)

Ko

de

Ma

taK

uli

ahS

KS

Waj

ib/

Pil

ihan

Teo

ri/

Pra

ktik

um/

Pra

kti

k

Ko

mp

e-te

nsi

Ko

mp

e-te

nsi

Kh

usu

s

Ku

rik

ulu

mIn

ti/

Inst

i-tu

sio

nal

Pra

sya

rat

FI-

365

Eks

plor

asiG

ayab

erat

2P

TP

endu

kung

MK

KIn

stitu

sion

alF

I-10

1

FI-

366

Pra

ktik

umE

kspl

oras

iGay

aber

at1

PP

Pen

duku

ngM

KB

Inst

itusi

onal

FI-1

01,F

I-102

FI-

367

Eks

plor

asiE

lekt

rom

agne

tik2

PT

Pen

duku

ngM

KK

Inst

itusi

onal

FI-

221

FI-

368

Pra

ktik

umE

kspl

oras

iEle

ktro

mag

netik

1P

PP

endu

kung

MK

BIn

stitu

sion

alF

I-22

1

FI-

369

Met

ode

Pan

asda

nR

A2

PT

Pen

duku

ngM

KK

Inst

itusi

onal

FI-

101

FI-

370

Pra

ktik

umM

etod

eP

anas

dan

RA

1P

PP

endu

kung

MK

BIn

stitu

sion

alF

I-10

1

FI-

371

Ana

lisis

Sin

yalD

igita

lGeo

fisik

a2

PT

Pen

duku

ngM

KK

Inst

itusi

onal

FI-

218

FI-

372

Pra

ktik

umA

nalis

isS

inya

lDig

italG

eofis

ika

1P

PP

endu

kung

MK

BIn

stitu

sion

alF

I-21

8

FI-

373

Geo

logi

Min

yak

dan

Gas

Bum

i2

PT

Pen

duku

ngM

KK

Inst

itusi

onal

FI-

229

FI-

374

Wor

ksho

pG

eofis

ika

3P

PP

endu

kung

MK

BIn

stitu

sion

al-

 JU

ML

AH

SK

SP

ILIH

AN

GE

OF

ISIK

A16

 

 JU

ML

AH

SK

SP

ILIH

AN

39 

 JU

ML

AH

SK

SS

EM

ES

TE

R50

SE

ME

ST

ER

VII

Ko

de

Ma

taK

uli

ahS

KS

Waj

ib/

Pil

ihan

Teo

ri/

Pra

ktik

um/

Pra

kti

k

Ko

mp

e-te

nsi

Ko

mp

e-te

nsi

Kh

usu

s

Ku

rik

ulu

mIn

ti/

Inst

i-tu

sio

nal

Pra

sya

rat

FI-

475

Pra

ktik

Ker

jaLa

pang

an2

WP

Pen

duku

ngM

BB

Inst

itusi

onal

100

SK

S&

FI-

347

FI-

476

Sem

inar

Fis

ika

2W

TU

tam

aM

PB

Inti

FI-

347

FI-

477

Wor

ksho

pF

isik

a2

WP

Pen

duku

ngM

KB

Inst

itusi

onal

-

 JU

ML

AH

SK

SW

AJI

B6

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam134 133Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

SE

ME

ST

ER

VII

(lan

juta

n)

Ko

de

Ma

taK

uli

ahS

KS

Waj

ib/

Pil

ihan

Teo

ri/

Pra

ktik

um/

Pra

kti

k

Ko

mp

e-te

nsi

Ko

mp

e-te

nsi

Kh

usu

s

Ku

rik

ulu

mIn

ti/

Inst

i-tu

sio

nal

Pra

sya

rat

FI-

478

Pad

atan

dan

Sol

-Gel

2P

TP

endu

kung

MK

KIn

stitu

sion

alF

I-34

8

FI-

479

Pra

ktik

umP

adat

anda

nS

ol-G

el1

PP

Pen

duku

ngM

KB

Inst

itusi

onal

FI-3

48,F

I-349

FI-

480

Kom

posi

t2

PT

Pen

duku

ngM

KK

Inst

itusi

onal

FI-

337

FI-

481

Pra

ktik

umK

ompo

sit

1P

PP

endu

kung

MK

BIn

stitu

sion

alF

I-33

7

FI-

482

Tekn

olog

iLap

isan

Tipi

s2

PT

Pen

duku

ngM

KK

Inst

itusi

onal

-

FI-

483

Pol

imer

2P

TP

endu

kung

MK

KIn

stitu

sion

alF

I-33

7

FI-

484

Nan

omat

eria

l2

PT

Pen

duku

ngM

KK

Inst

itusi

onal

FI-

337

FI-

485

Opt

ika

Non

Line

ar2

PT

Pen

duku

ngM

KK

Inst

itusi

onal

FI-

333

FI-

486

Fis

ika

Rea

ktor

2P

TP

endu

kung

MK

KIn

stitu

sion

alF

I-34

5

 JU

ML

AH

SK

SP

ILIH

AN

MA

TE

RIA

L16

 

FI-

487

Sis

tem

Tran

smis

iDat

a2

PT

Pen

duku

ngM

KK

Inst

itusi

onal

FI-

226

FI-

488

Pra

ktik

umS

iste

mTr

ansm

isiD

ata

1P

TP

endu

kung

MK

BIn

stitu

sion

alF

I-22

6

FI-

489

Mik

roko

ntro

ler

2P

TP

endu

kung

MK

KIn

stitu

sion

alF

I-36

1

FI-

490

Pra

ktik

umM

ikro

kont

role

r1

PP

Pen

duku

ngM

KB

Inst

itusi

onal

FI-3

61,F

I-362

FI-

491

Sis

tem

Kon

trol

Oto

mat

is2

PT

Pen

duku

ngM

KK

Inst

itusi

onal

FI-

226

FI-

492

Pra

ktik

umS

iste

mK

ontr

olO

tom

atis

1P

PP

endu

kung

MK

BIn

stitu

sion

alF

I-22

6

FI-

493

Bas

isD

ata

2P

TP

endu

kung

MK

KIn

stitu

sion

alF

I-22

3

FI-

494

Pra

ktik

umB

asis

Dat

a1

PP

Pen

duku

ngM

KB

Inst

itusi

onal

F-22

3,FI

-224

FI-

495

Ars

itekt

urS

iste

mK

ompu

ter

2P

TP

endu

kung

MK

KIn

stitu

sion

alF

I-22

6

FI-

496

Pra

ktik

umA

rsite

ktur

Sis

tem

Kom

pute

r1

PP

Pen

duku

ngM

KB

Inst

itusi

onal

FI-

226

FI-

400

Mik

roel

ektr

onik

a2

PT

Pen

duku

ngM

KK

Inst

itusi

onal

FI-

226

 JU

ML

AH

SK

SP

ILIH

AN

INS

TR

UM

EN

TAS

I17SE

ME

ST

ER

VII

(lan

juta

n)

Ko

de

Ma

taK

uli

ahS

KS

Waj

ib/

Pil

ihan

Teo

ri/

Pra

ktik

um/

Pra

kti

k

Ko

mp

e-te

nsi

Ko

mp

e-te

nsi

Kh

usu

s

Ku

rik

ulu

mIn

ti/

Inst

i-tu

sio

nal

Pra

sya

rat

FI-

401

Geo

dina

mik

a2

PT

Pen

duku

ngM

KK

 In

stitu

sion

alFI

-218

,FI-2

29

FI-

402

Sei

smik

Eks

plor

asi

2P

TP

endu

kung

MK

Inst

itusi

onal

FI-

210

FI-

403

Pra

ktik

umS

eism

ikE

kspl

oras

i1

PP

Pen

duku

ngM

KB

 In

stitu

sion

alF

I-21

0

FI-

404

Eks

plor

asiG

eom

agne

tik2

PT

Pen

duku

ngM

KK

 In

stitu

sion

alF

I-22

1

FI-

405

Pra

ktik

umE

kspl

oras

iGeo

mag

netik

1P

PP

endu

kung

MK

Inst

itusi

onal

FI-

221

FI-

406

Wel

lLog

ging

2P

TP

endu

kung

MK

Inst

itusi

onal

FI-

229

FI-

407

Pra

ktik

umW

ellL

oggi

ng1

PP

Pen

duku

ngM

KB

 In

stitu

sion

alFI

-229

,FI-2

30

FI-

408

Eks

plor

asiG

eoth

erm

al2

PT

Pen

duku

ngM

KK

 In

stitu

sion

alFI

-343

,FI-3

65,

FI-

367

FI-

409

Pra

ktik

umE

kspl

oras

iGeo

ther

mal

1P

PP

endu

kung

MK

Inst

itusi

onal

FI-3

43,F

I-365

,

FI-3

67,F

I-344

,

FI-3

66,F

I-367

JUM

LA

HS

KS

PIL

IHA

NG

EO

FIS

IKA

14 

 JU

ML

AH

SK

SP

ILIH

AN

47 

 JU

ML

AH

SK

SS

EM

ES

TE

R53

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam136 135Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

SE

ME

ST

ER

VII

I

Ko

de

Ma

taK

uli

ahS

KS

Waj

ib/

Pil

ihan

Teo

ri/

Pra

ktik

um/

Pra

kti

k

Ko

mp

e-te

nsi

Ko

mp

e-te

nsi

Kh

usu

s

Ku

rik

ulu

mIn

ti/

Inst

i-tu

sio

nal

Pra

sya

rat

FI-

410

Kul

iah

Ker

jaN

yata

4W

PP

endu

kung

MB

BIn

stitu

sion

al-

FI-

497

Sem

inar

Usu

lPen

eliti

an1

WP

Uta

ma

MK

BIn

ti11

0SK

S

FI-

498

Sem

inar

Has

ilP

enel

itian

1W

PU

tam

aM

KB

Inti

FI-

497

FI-

499

Skr

ipsi

4W

PU

tam

aM

KB

Inti

FI-4

98,

IPK

>2.0

0,

tanp

aE

 JU

ML

AH

SK

SW

AJI

B10

 

 JU

ML

AH

SK

SP

ILIH

AN

 JU

ML

AH

SK

SS

EM

ES

TE

R10

d. Deskripsi Matakuliah

MPK 101, Pendidikan Agama Islam, 2(2-0)MPK 102, Pendidikan Agama Kristen Protestan, 2(2-0)MPK 103, Pendidikan Agama Katolik, 2(2-0)MPK 104, Pendidikan Agama Hindu, 2(2-0)MPK 105, Pendidikan Agama Budha, 2(2-0)Pengetahuan, pemahaman, penghayatan dan pengamalan ajaran agama yangdianut untuk kepentingan hidupnya, terutama kepentingan dalam kegiatanprofesinya.

MPK 107, Pendidikan Kewarganegaraan, 3(3-0)Pengertian tentang hakekat wawasan nusantara, ketahanan nasional, politikdan strategi nasional, serta sistem pertahanan keamanan Negara

KBS, 101, Bahasa Indonesia, 2(2-0)Kemampuan mengemukakan gagasan dalam bahasan Indonesia yang baikdan benar, kemampuan memahami dan menanggapi gagasan orang lainsehubungan dengan kegiatan ilmiah dalam tulisan maupun lisan.

MJN 270, Kewirausahaan, 2(2-0)Pendahuluan, Pengertian/definisi wirausaha, kunci sukses wirausahawan,bisnis kecil, prospek bisnis kecil di Indonesia, dan mengelola bisnis kecil.

BIO 104, Biologi Umum, 2(2-0)Pemahaman dasar ekologi dalam interaksi kehidupan dan dampak per-kembangan teknologi. Pengantar Ilmu Lingkungan. Pengenalan ekologisebagai dasar ilmu lingkungan. Prinsip dasar ilmu lingkungan, sikluskehidupan dan interaksi serta interkorelasi komponen lingkungan. Pola dandinamika pertumbuhan. Perkembangan teknologi dan kecenderungannya.Eksploitasi sumber daya alam dan energi, serta dampak, kecenderungannyaserta kaitanya dengan perkembangan teknologi. Pengelolaan lingkungan,proses ulang, analsiis dampak lingkungan secara singkat dan beberapa studikasus sederhana mengenai masalah hutan, danau, perkotaan, lalulintas dansebagainya.

FIS 101, Fisika Dasar I, 4(3-1)Kinematika Partikel: deskripsi gerak benda titik dalam ruang. DinamikaPartikel: deskripsi interaksi dengan meng-gunakan gaya titik, hukum-hukumNewton. Kerja dan Energi: energi, kerja sebagai interaksi berupa alih energi,

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam138 137Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

energi kinetik, energi potensial. Momentum dan Implus: momentum linier,impuls sebagai deskripsi interaksi dalam bentuk alih momentum. MomentumSudut: vektor momentum sudut pada gerak benda titik, hubungan momentumsudut dengan momen gaya. Gerak Rotasi: kinema-tika dan dinamika grakrotasi, momen inersia. Kesetimbangan Benda Tegar, Mekanika Fluida:statistika fluida dan dinamika fluida. Kalor: konsep kalor, perambatan kalor,teori kinetik gas, hukum Termodinamika (mesin Carnot, mesin uap, motorbakar, mesin pendingin, konsep entropi, transisi fase).

MAT 118, Matematika Dasar I, 4(3-1)Sistem bilangan real, ketidaksamaan, pertidaksamaan, nilai mutlak, fungsisatu peubah, jenis fungsi, fungsi komposisi, fungsi invers, fungsi implisit, limitdan kekontinuan fungsi beserta sifat-sifatnya, turunan fungsi dan sifat-sifatnya,kemonotonan, teknik pendiferensialan, aturan rantai, differantial danpenghampiran, turunan tingkat tinggi, kecekungan, nilai ekstrim, menggambargrafik, fungsi dengan turunan berarah, interpretasi dan penggunaan.

MAT 119, Matematika Dasar II, 4(4-1)Integral tentu dan tak tentu, teorema dasar kalkulus, fungsi transenden danbalikannya, teknik-teknik pengintegralan, integral tak wajar, integral gandadan ulang, persamaan biasa orde – 1 sederhana, persamaan differential orde–2 dengan koefisien konstan, homogen dan tak homogen dengan syarat awaldan tak syarat awal, interpretasi geometri.

KIM 103, Kimia Dasar I, 3(2-1)Stoikiometri dan perkembangan kimia modern. Energetika : hukum pertamadan kedua thermodinamika, teori dan struktur atom, ikatan kimia dan strukturmolekul, sistem periodik dan sifat periodik unsur-unsur. Wujud : gas, zatpadat, dan bentuk kristal, kesetimbangan kimia.

KIM 105, Kimia Dasar II, 3(2-1)Larutan sistem koloid, redoks dan elektrokimia, kimia kinetik, kimia unsur(hidrogen, gas mulia, unsur alkali, alkali tanah, unsur transisi, aluminium,logam berat, logam terpenting di Indonesia dan senyawa karbon.

FIS 102, Fisika Dasar II, 4(3-1)Listrik Magnet, Medan gaya listrik muatan listrik dan hukum Coulumb, hukumGauss dan pemakaiannya. Potensial Listrik, Kapasitor, Dielektrik, Arus Listrik,teori konduksi arus listrik, hukum Ohm mengenai rapat arus dan kuat medanlistrik. Medan Magnet, gaya Lorentz, gaya terhadap kawat berarus yang

berada dalam medan magnet, motor listrik. Imbas Magnetik, hukum imbasFaraday, dan hukum Lenz, generator listrik, induktansi, transformator danArus bolak-balik. Gelombang, Sifat-sifat gelombang, gejala gelomabang, fungsigelombang, transmisi dan pantulan, pembiasan, daya dan intensitasgelombang.

FIS 224, Listrik Magnet, 4(4-0)Analisa Vektor: gradien, divergensi, rotasi cur. Elektrostatik: muatan listrikdan hukum Coulomb, medan listrik, hukum Gauss, medan listrik, energi dalammedan listrik. Bahan Dielektrik: polarisasi, medan di luar bahan dielektrik,potensial listrik di luar bahan dielektrik, hukum Gauss. Medan Magnetostatik:induksi magnetik, medan magnetik, hukum Bio-Savart, hukum Ampere danhukum Lenz. Bahan Magnetik, Persamaan Maxwell, dan Radiasi.

FIS 220, Gelombang, 3(3-0)Gelombang dalam Medium Berdimensi Lebih dari Satu: gelombang datar,gelombang air, persamaan gelombang, kordinat silindris dan kordinat bola,gelombang stasioner. Gelombang Mekanik Transversal, Gelombang MekanikLongitudinal, Gelombang Listrik Magnet, Interferensi dan Difraksi,Perambatan Gelombang dalam Medium dengan Struktur Anisotropis.

FIS 216, Fisika Modern, 4(4-0)Fisika Kwantum: hukum Stefan-Boltzamann, teori Planck statistik Bose-Enstein, efek fotolistrik, sinar-X. Model Atom Hidr: model atom, hamburanRutherford, model atom Bohr, model atom Sommerfeld. Kuantisasi energidan momentum sudut, susunan berkala, radiasi spontan dan radiasiterstimulasi, ikatan atom, teori kapasitas kalor Enstein dan Debye.Transformasi Nuklir: radioaktivitas, isotop, pengaruh efek fotolistrik, efekCompton, peluruhan alfa, beta, gamma, reaksi nuklir, energi ikatan nuklir,model tetes air, gaya nuklir, fisi dan fusi nuklir, partikel elementer.Prasyarat: Fisika Dasar II

FIS 215, Mekanika, 4 (4-0)Gerak Partikel dalam Satuan Dimensi: teorema momentum dan energi, gerakpartikel yang dpengaruhi gaya tetap. Gaya Medan, medan gaya konservatif,energi potensial, hukum kekalahan energi mekanik. Gerak Osilasi: osilatorharmonik dan osilator harmonik teredam dipaksa. Medan Gaya Sentral, hukum-hukum Kepler, hamburan Rutherford, gerak partikel di dalam medan listrikdan medan magnet. Gerak Sistem Partikel, Koordinat Berputar, sistemkoordinat berotasi, hukum gerak dalam kerangka berputar. Mekanika Medium

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam140 139Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Kontinu: persamaan gerak untuk senar bergetar, persamaan gerak dalamfluida ideal, hukum-hukum kekekalan untuk fluida ideal. FurmalismeLangrange, Aljabar Tensor, Teori Getaran Kecil, Teori relativitas khusus,postulat teori relativitas khusus, eksperimen Michelson-Morley, transformasiLorentz dan penerapannya. Dan Dinamika Relivistik.Prasyarat: Fisika Dasar II

FIS 225, Termodinamika, 3(3-0)Sistem Termodinamika: kesetimbangan termal, kesetimbangan termodina-mika,konsep temperatur, persamaan keadaan, gas ideal, perubahan keada-an, proseskuasistatik. Hukum I Termodinamika: usaha dan kalor, usaha dalam proseskuasistik, fungsi energi dalam, hukum I Termodinamika. Gas: persamaankeadaan, gas sejati, energi dalam, kapasitas termal gas. Hukum IITermodinamika: perubahan usaha menjadi kalor dan sebaliknya, perumusanKelvin-Plak dan perumusan Clausius, asas pertambahan entropi. FungsiTermodinamika: efek Joule-Kelvin dan entalpi, fungsi Helmmoltz dan Gibbs,pautan Maxwell, persamaan TdS. Perubahan Fase: persamaan Claussius-Clapeyron, melebur, menguap, menyublim, titik kritis, helium cair dan heliumpadat.Prasyarat: Fisika Dasar II

FIS 218, Fisika Matematika I, 4(3-1)Deret: bentuk deret, sifat konvergen-divergen, pengujian divergensi, deretpangkat, daerah konvergensi deret pangkat, deret untuk menhitung hargapendekatan. Bilangan Kompleks: pengertian bilangan kompleks, bidangkompleks, aljabar kompleks, formula Euler, fungsi-fungsi kompleks elementer.Matriks: penggunaan matriks dan determinan untuk memecah-kan persamaanlinier simultan, rotasi koordinat. Diferensial Parsial: pengertian operasional,prinsip rantai, diferensial total, digerensial implisit, diferensiasi bentuk integral(prinsip Leibnitz). Integral Lipat: pengertian integral lipat, cara dasar integrallipat, perubahan variabel dan penggunaan determinan Jacobi. Analisis Vektor:operasi vektor diferensial, gradien, divergensi, curl, dan arti fisisnya, teoremadivergensi, teorema Stokes, integral permukaan. Deret Fourier: ortogonalitasfungsi sinusioda, deret Fourier sinus dan cosinus, deret sinus, deret cosinus,deret fourier kompleks. Persamaan Diferensial Biasa: jenis persamaan yangdapat dipisahkan, orde dua linier dengan koefisien tetap dan homogen, contohpemakaian persamaan diferensial biasa dalam fisika.Prasyarat: Fisika Dasar II, Matematika Dasar II

FIS 227, Fisika Matematika II, 4(3-1)Fungsi Kompleks : pengertian fungsi analitik, persamaan Cauchy-Rieman danfungsi harmonik, integral lintasan tertutup, teorma Caufhy, deret Laurent,teorema residu, cara menentukan residu, penggunaan residu untukmenghitung integral-integral tentu, pemetaan konformal. PemecahanPersamaan Diferensial Biasa dengan Bentuk deret : cara umum, persamaanLegendre dan fungsi beta, fungsi gamma, fungsi kesalahan (error), fungsieliptik dan sebgainya. Transformasi Koordinat : penggunaan matriks dantensor, operator vektor dan koordinat kurvilinier. Transformasi Integral :transformasi Laplace, transformasi Fourier, integral konvolusi danpemakaiannya dalam memecahkan persamaan diferensial bisa. PersamaanDiferensial Parsial (PDP) : bentuk-bentuk PDP untuk proses-proses fisika yangumum, persamaan Laplace. Persamaan Poisson, persamaan difusi, persamaanperambatan gelombang, pemecahan PDP dengan metode separasi variabelkoordinat kartesis, koordinat bola, koordinat silinder. Tinjauan umum bentukPDP untuk aliran fluida, perambatan gelomabng elastik, perambatan kalordsb..Prasyarat: Fisika Matematika I

FIS 217, Pemrograman Komputer, 3(1-2)Organisasi komputer; bahasa pemrograman Pascal dan pemakaian padabidang Fisika; penyusunan algoritma, diagram alir dan program.

FIS 341, Fisika Komputasi, 4(3-1)Bahasa pemograman Pascal : karakter-karakter yang dikenal oleh Pascal, katasimpanan dan nama variabel khusu, kontrol aliran program meliputi for-to-do, for-downto-do, while-do, repeat-until, if-then-else, case-of dan case-if-else,program pembantu fugsi, determinan dan matriks, menghitung hargadeterminan, membentuk matriks bujur sangkar, mengalikan dua buah matriksdan menyelesaikan perrsamaan linier yang tidak homogen, mencari akar-akarpolinom dengan program Newton-Raphson juga untuk akar-akar kompleks,menentukan nilai eigen dan vektor. Praktikum meliputi pengenalan bahasaPascal, analisa numerik dan grafik.Prasyarat: Pemrograman Komputer

FIS 219, Elektronika Dasar I, 4(3-1)Rangkaian Ekuivalen : rangkaian ekuivalen Thevenin, rangkaian ekuivalenNorton, pembebanan, hamabatan keluaran, hamabatan masukan, alihtegangan, alih daya. Arus Transiien : pengisian dan pengosongan kapasitor,diferensiator dan integrator RC. Arus Bolak-Balik : besaran-besaran arus bolak-

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam142 141Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

balik (nilai puncak, nilai rms, nilai rata-rata, daya), tapis RC, plot Bode,resonansi RCL seri dan paralel. Teori Semikonduktor : semikonduktor intrinsiksemikonduktor jenis n dan jenis p, sambungan p-n. Dioda : persamaan dioda,penyearah, pengiris, pelipat tegangan). Penguat Basis Ditanahkan : kerjatransistor, rangkaian penguat basis ditanahkan, solusi grafik, rangkaianekuivalen suhu, rangkaian ekuivalen parameter-n, penguat, hambatanmasukan, hambatan keluaran. Penguat Kolektor Ditanahkan : Rangkaianekuivalen empedansi, regulator. Penguat EFT : cara kerja JFET, ciri transistorJFET, transistor MOSFET.Prasyarat: Fisika Dasar II

FIS 228, Elektronika Dasar II, 4(3-1)Penguat Gandengan RC: rangkaian stara, frequensi potong bawah, frekuensipotong atas. Rangkaian gandengan langsung: analisis rangkaian isyarat kecil,gandengan darlington, npn-pnp, penguat kaskade, dan penguat daya. Balikan: analsis isyarat kecil, stabilitas balikan, op-amp, penguat inverting dan noninverting, diferensiator, integrator, komparator, dan osilator.Prasyarat: Elektronika Dasar I

FIS 352, Fisika Statistik, 3(3-0)Pendekatan Fisika Statistik: keadaan makroskopik dan mikroskopik, prinsipentropi maksimum, keseimbangan pada sistem terbuka dan tertutup, ansambelmikroskopik, distribusi Maxwell-Boltzman. Ansambel Kanonik: sifatparamagnetik zat padat, energi bebas Helm-holtz, kapasitas kalor dan entropi.Ansambel Kanonik Besar: Fungsi partisi, kriteria sistem klasik, entropi, energibebas Gibbs, potensial ter-modinamika dan kimia, gas riil, ekspansi virial.Gas Kwantum: fungsi partisi, distribusi Fermi-Dirac, distribusi Bose-Einstein.Statistik Fermi-Dirac: model elektron bebas, kalor jenis elektron. Statistik Bose-Einstein: distribusi Bose-Einstein, spektum radiasi benda hitam, teori kalorjenis kristal.Prasyarat: Fisika Modern dan Termodinamika

FIS 337, Eksperimen Fisika I, 2(0-2)Percobaan Milikan: penggunaan sumber tegangan searah potensial tinggi.Pengamatan dan pengukuran keseimabangan gaya listrik dan gaya gravitasidalam tetes minyak. Spektrometer Optik: penyetelan sistem optik teropongdan monokromator atau prisma dispersi spektrum sinar. Holografi:pengetesan dan penyetelan laser serta sistem optikanya, produksi danreproduksi gelombang fasa dan gambar tiga dimensi. Efek Fotolistrik:penyetelan rangkaian listrik, pengamatan dan pengukuran arus foto serta

panjang gelombang sinar. Percobaan Frank Hertz: penyetelan rangkaian,pengamatan dan pengukuran arus, penentuan puncak-puncak radiasi,pengolahan data. Pengukuran Gelombang Mikro: penyetelan rangkaian,pengukuran arus gelombang mikro. Penentuan impedansi gelombang denganmeter vswr dan Smith chart. Pengukuran e/m: penyetelan rangkaian,pengukuran sudut kemiringan kumparan, pengamatan berkas elektron,pengukuran pembelok-an berkas elektron dan penentuan e/m.Prasyarat: Elektronika Dasar II

FIS 353, Eksperimen Fisika II, 2(0-2)Beberapa contoh eksperimen yang dapat dilakukan adalah sebagai berikut:Pengukuran Nuklir: statistik pencacahan, absorbsi dan interaksi denganmateri, sifat-sifat detoktor gas dan detektor sintilasi, pengukuran sinar beta,sinar gamma dan sinar-X. Pengukuran Fisika bumi: pengenalan peralatanuntuk pengukuran Fisika Bumi, dasar-dasar fisis pengukuran resitivitas bumidengan dan metode, pengukuran elastisitas batuan. Fisika Material :karakterisasi bahan, teknik vakum, resonansi magnetik, difraktormeter sinar-X, dll. Mahasiswa melakukan enam percoabaan yang ditentukan mulai denganpengenalan peralatan, melakukan persiapan percobaan didalam laboratoriumsampai di lapangan, pengambilan data-data, kemudian dan menganalisa danmenginterpretasi data dan dilaporkan dalam bentuk risalah laporan lengkap.Prasyarat: Eksperimen Fisika I

FIS 339, Medan Elektromagnetik, 3(3-0)Hukum Coulomb dan medan elektrostatik, medan potensial, gradien poten-sial, hukum Gauss, metode imaginasi dan transformasi konformal, per-samaanPoisson dan Laplace serta penerapannya. Dielektrik dan konduktor,magnetostatik, muatan bergerak dalam medan magnet dan medan listrik,persamaan Maxwell, gelombang pada batas dua medium, vektor poynting,pandu gelombang, antena, rambatan gelombang elektromagnetik.Prasyarat: Gelombang

Pendahuluan Fisika Zat Padat, 3(3-0)Struktur Kristal: kisi kristal, kisi Bravais, tipe dasar kisi kristal, indeks Miller,difraksi oleh kisi kristal, indeks Miller, difraksi oleh kisi kristal, kisi resiprok,beberapa metode penentuan struktur, ikatan antar atom. Dinamika Kisi Kristal:gelombang elastik dan rapat moda getar, kalor jenis Enstein dan Debye, modadan spektrum getaran, getaran kisi, fonon, daya hantar kalor, hamburan olehfoton. Elektron dalam Logam: model elektron bebas klasik, kaidahWiedemann-Franz, kalor jenis logam, suseptibilitas magnetik. Model elektron

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam144 143Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

bebas terkuantisasi, kalor jenis gas elektron yang terdegene-rasi,paramagnetisme Pauli, model kundiktivitas listrik Sommerfeld, reso-nansisiklotron, efek Hall. Elektron dalam Zat Padat: Teorema Bloch, pita energi,model Kronig-Panney, model elektron hampir babas, daerah Brillo-uin, logam,isolator, dan semikonduktor intrinsik, semikonduksi ekstrinsik, mobilitaselektron. Sifat Magnetik: dipol magnetik, dia-, para-, ferro-, danantiferromagnetisme. Resonansi magnetik: resonnasi spin elektron, relaksasispin kisi dan spin-spin. Superkonduktivitas.Persyarat: Fisika Modern, Fisika Kuantum, listrik – Magnet

FIS 464, Pendahuluan Fisika Inti, 3(2-1)Sifat-Sifat Inti: massa, jari-jari, spin, momen magnetik, momen listrik. EnergiIkat: model tetes zat cair, rumus massa Weizsacker, parabola massa. Sistemdua nukleon: gaya inti, struktur deutron, teori hamburan, hamburan n-p.Radioaktivitas: hukum radioaktivitas, keseimbangan radioaktif, stabilitas inti,peluruhan asfa , teori Gamow, peluruhan dan spektrum beta, neutino, teoriFermi, klasifikasi transisi beta, penangkapan elektron, ketidak-kekalan paritas,peluruhan gamma, radiasi multipol, konversi dalam, efek Mossbauer. Reaksiinti: klasifikasi reaksi inti, mekanisme reaksi inti, model inti majemuk, modeloptik, reaksi langsung.Prasyarat: Fisika Modern, Fisika Kuantum, Listrik Magnet

FIS 336, Fisika Kuantum, 4(4-0)Paket Gelombang dan Prinsip Ketidakpastian: paket gelombang Gauss,kecepatan group, relasi de Broglie. Persamaan Gelomabang Schrodinger:persamaan partikel bebas, persamaan partikel dalam medan potensial,persamaan eigen energi, fungsi eigen dan teorema ekspansi. Problem SatuDimensi: potensial tangga, koefisien refleksi dan transmisi, potensial sumberberhingga dan potensial penghalang, osilator harmonik. Metoda Operator:Operator linier dan Hermit, representasi operator. Problem 3 Dimensi:momentum sudut, harga eigen operator-operator L, dan L2, fungsi gelombangradial partikel bebas, interaksi elektron dengan medan elektro-magnet. SpinEektron dan Penjumlahan Momentum Sudut, Sistem N Partikel, TeoriPeerturbasi Bebas Waktu.Prasyarat: Fisika Matematika II

FIS 354, Metode Penelitian, 3(2-1)Falsafah Ilmu, Macam penelitian, Latar belakang penelitian, penyusunankerangka pemikiran, hipotesis, penerapan rancangan percobaan, pmilihandaftar pustaka, penyusunan usul penelitianPrasyarat: Telah menempuh 100 SKS

FIS 351, Seminar, 2(0-2)Studi Acuan mengenai hal-hal yang merupakan latar belakang pengetahuan yangdiperlukan dalam permasalahan tugas akhir. Kegiatan belajar mata kuliah inimenyangkut dua kali presentasi laporan kemajuan dan laporan akhir secara lisandalam seminar kelompok, serta membuat makalah laporan studi topik seminar.

FIS 391, Praktik Kerja Lapangan , 3(1-2)Studi dan praktek di instansi/lembaga penelitian/perusahaan yang berkait-an dengan geofisika padat. Menyusun laporan berupa karya tulis kemudiandipresentasikan.Prasyarat: Telah Menempuh 100 SKSBidang Keahlian Elektronika dan Instrumentasi

FIS 232, Bahasa Asembler, 3(3-0)Struktur komputer, bahasa mesin, pelaksanaan instruksi, teknik pengamat-an,penyajian data secara digital, kode simbol dan sistemassembly,definisi makro danpembangkitnya, segmental program dan rangkaian, I/O ber-orientasi padapengguna.

FIS 344, Elektronika Lanjutan I, 3(3-0)Metode metode rancangan digital dengan aljabar Boole dan cara matematika.Analisis dan sintesis rangkaian gabungan/kombinasi. Minimisasi rang-kaianteori dan penerapannya, realisasi rangkaian kombinasi secara khsususPrasyarat: Elektronika Dasar II

FIS 357, Elektronika Lanjutan II, 3(2-1)Tinjauanmacam-macamflip-flop, analisisdansintesissistem digital turun-anragamdetak, clock mode, ragam pulsa dan ragam arus, minimisasi rangkaian digital dancara penanggulangannya. Merancang sistem digital dungeon MSI dan LSI.Prasyarat: Elektronika Lanjutan I

FIS 477, Rangkaian Listrik, 3(2-1)Penguasaan dasar-dasar rangkaian, analsis rangkaian, karakteristik dasar,hukum-hukum dan teorema pada rangkaian listrik. Sistem satuan arus,tegangan dan daya. Elemen pasif. Hukum-hukum listrik dan penggunaan-nya : hukum ohm, hukum Kir-choff. Analsis simpul dan mesh, superposisi.Teorema Thevenin dan Norton, dualitas. Rangkaian-rangkaian RL dan RCdengan dan tanpa sumber. Penguasaan cara menganalisa masukan/keluar-an pada sistem listrik. Rangkaian dasar dan karakteristiknya: sistem linier,rangkaian RL dan RC dengan sumber, rangkaian RLC seri dan paralel. Fungsi

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam146 145Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

sinusoidal, fungsi kompleks dan fasor, diagram fasor, elemen-elemen pasif,impedansi, admitansi, rangkaian RLC seri, rangkaian RLC paralel, diagrampolar. Penerapan fungsi sinusoidal pada berbagai metode analisa dan teo-rema. Daya sesaat, daya rata-rata, daya nyata, daya kompleks. Nilai rata-ratadan nilai efektif arus dan tegangan. Rangkaian fasa banyak dan gandengmagentik.Prasyarat: Elektronika Dasar II

Pengolahan Sinyal Digital, 3(2-1)Pendekatan teoritik dalam implementasi digital, pembatasan sistem waktudiskrit dan sistem digital, analisis transformasi sinyal deterministik, teknikpengolahan sinyal digital dan aplikasinya.Prasyarat: Elektronika Dasar II

FIS 469, Aplikasi Mikrokomputer, 3(2-1)Sistem bilangan, register, ALU, RAM, mikroprocessor. Program counter,accumulator, stack pointer, index register, perintah dasar serta cara-cara peng-amatan, dan masalah interfacing.Prasyarat: Bahasa Asembler

FIS 338, Optika Modern, 3(3-0)Optika Fourier, Teori Koherensi, Pengolahan Citra Optik, Prinsip Holografi,Optika non-Linier

FIS 222, Sistem Pengaturan, 3(2-1)Persamaan deferensial watak sistem, persamaan Laplace dan Fourier, fungsitransfer, rootlucus, analisis frekuensi, nyquist untuk kestabilan, kompensasikaskade, kompensasi umpan balik, analisis nonlinier, analisis bidang fase

Kerja Praktik Bengkel, 2(0-2)Teknik menggambar, membuat perkakas instrumentasi, menggunakan berbagaimacam perkakas bengkel elektronik dan mekanik yang berkaitan padainstrumentasi

FIS 467, Mikroprosesor, 3(2-1)Dasar dan bagian cara kerja mikroprosesor, mikroprosesor 8 bit, 16 bit dan 32bit. Mikrokontroler, peralatan tambahan (I/O) untuk mikroprosesor, PIA,ACIA, DAC, jalur-jalur data serta buffer. Diagram waktu mikroprosesor,monitor dan sistem pengoperasiannya.Prasyarat: Elektronika Dasar II

FIS 345, Kapita Selekta Instrumentasi, 3(2-1)Referensi data, arsitektur komputer, sistem mikroprosesor dan mikrokont-roler, sistem mikrokomputer interfacing, penerapan dalam otomatisasi sisteminstrumen dan kontrol.

FIS 468, Sistem Digital, 3(2-1)Analsis dan rancangan sistem digital, model komputer sederhana, pemrog-raman, unit pengontrol, smbungan/hubungan antara register dan bus,komunikasi anatara sistem digital, input/output, alat bantu dan interface,mikroprosesor, peningkatan kemampuan CPU.

FIS 476, Sistem Transmisi Data, 3(2-1)Penggunaan struktur dan arsitektur jaringan data, Lapisan fisik data link,protokol, sliding windows, Network : routing, congesti, transport dan session,presentasi, aplikasi.

FIS 359, Sistem Kontrol Otomatis, 3(2-1)Pemahaman dan penguasaan prinsip pengukuran elektronik, instrumentasielektronik dan penggunaannya. Karakteristik dan unjuk kerja sistem ins-trumentasi, alat ukur, sistem elektromekanik, sensor, sistem akuisisi data,pengkondisian sinyal, akusisi kecepatan tinggi, aplikasi berbagai bidang.Konfigurasi sistem kendali, dinamika proses industri, teknologi sensor danaktuator (elektri, hidraulik, dan pneumatik), instrumentasi sistem kendali:antar muka, pengkondisi sinyal, telemetri.Bidang Keahlian Geofisika

FIS 223, Geologi Dasar, 3(2-1)Pengertian sifat-sifat fisik bumi, proses pembentukan, cara kerja proses-prosesyang mengubah kerak bumi dan bentuk-bentuk yang ditimbulkan-nya.Dibahas tentang: pembentukan bumi dalam ruang dan waktu, susun-anlapisan-lapisan bumi, proses-proses yang terjadi dan sejarah per-kembangannya.

FIS 234, Geologi Struktur, 3(2-1)Pengertian Cekungan, Lapangan, Stratigrafi, Umur Batuan, Proses Pem-bentukan Struktur Bumi, Pergeseran Lempeng, Lingkungan Pengendapan,Geohistoris dan Proses terjadinya Cekungan. Selain itu diberikan cara-caraatau metode membuat gambar kontur, struktur bumi dan grafik-grafik yangberhubungan dengan struktur bumi.Prasyarat: Geologi Dasar

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam148 147Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Metode Listrik, 3(2-1)Sifat listrik pada batuan dan mineral. Teori potensial listrik, Metode tahanan-jenis potensial dari, polarisasi terinduksi (IP). Metode pengambilan dataGeolistrik, IP, Self Potensial di lapangan. Metode pengolahan data danInterpretasi.

FIS 348, METODE ELEKTROMAGNETIK, 3(2-1)Sifat listrik pada batuan dan mineral. Teori medan elektromagnetik. MetodeTellurik dan Magnetotellurik, Very Low frekuensi (VLF), Control Source AudioMagneto Tellurik (CSAMT). Metode pengambilan Metode Tellurik danMagnetotellurik, Very Low frekuensi (VLF), Control Source Audio MagnetoTellurik (CSAMT) di lapangan. Metode pengolahan data dan Interpretasi.

Gravity Dan Magnetik, 3(2-1)Gravitasi : konsep dasar gaya berat, percepatan gravitas dan sentrifugal,potensial gravitasi, bentuk bumi, reduksi gravitasi, efek gravitasi, deret fungsispherik, pusat bumi, instrumentasi dan desain survey, reduksi data, danpemetaan gravitasi absolut. Survei darat, laut, dan udara. Pemrosessan data :pemisahan anomali dan pengfilteran. Interpretasi data gravitasi : model 2-D,2.5 D, 3-D dan aplikasinya dalam geologi. Aplikasi metode gravitasi dalameksplorasi sumber daya alam. Magnetik : Medan magnet bumi, permeabilitas,susceptibilitas dan magnetisasi permanen. Sumber dan anomali medanmagnet. Deskripsi medan magnet, sifat magnetik batuan, instrumentasi dansurvei metode magnet, reduksi dan pengolahan data. Kontinuasi ke atas medanmagnet. Contoh aplikasi dalam pemetaan regional dan eksplorasi.Prasyarat: Geologi Struktur

FIS 360, Seismik Eksplorasi, 3 (2-1)Sifat gelombang seismik ; prinsip dasar geometri penjalaran gelombang, refleksidan transmisi, modus konversi gelombang, atenuasi, absorbsi, multiple danhamburan. Dasar-dasar seismik refraksi, akuisisi data, peng-olahan daninterpretasi. Teknik pengukuran sismik pantul : sistem penem-bakan groupgeophone, analisis noise, sumber energi, keadalaman titk tembak pengertianmultiple coverage. Processing data : demultiplex, reformatting, CDPsortingmuting, koreksi statik, dekonvolusi, analissi kecepatan, Normal Move Out(NMO0 DIP Move Out (DMO), Stacking, filtering, migrasi. Seismogram tiruan.Seismik inversi. (Pemodelan maju dan pemodelan mundur). Interprestasi :mengenal karakter seismik terhadap fenomena geologi, pembuatan peta struktur,pembuatan peta seismik stratigrafi. Konversi waktu kedalaman. Pemodelangeologi.Prasyarat: Geologi Struktur

FIS 235Seismologi, 3(2-1)Distribusi pusat gempa dan penyebab gempabumi. Teori deformasi danelastisitas. Penjalaran dan tipe gelombag gempa. Seismograf, seismogram danseismometer. Penentuan parameter gempa. Mekanisme pusat gempa.Gempabumi di Indonesia. Peramalan gempa. Pemetaan parameter gempa,seismic zoning, microtremor. Studi interior bumi dari data gempa bumi : metodebias dalam, inversi kecepatan. Gaya-gaya tektonik : aliran palstis, deformasibatuan dan pergerakan bumi. Studi tentang efek gempa.Prasyarat: Geologi Struktur

Geologi Minyak Bumi, 3(2-1)Cekungan Minyak, Sumur Minyak, Lapangan, Perangakap Hidrokarbon,Reservoar minyak Bumi, Porositas, Permeabilitas, Saturasi Air dan Minyak,Sifat-sifat Petrofisika, Penentuan Cadangan Hidrokarbon.Prasyarat: Geologi Struktur, Seismik Eksplorasi, Metode Panas dan Radioaktif,Well Logging

FIS 350, Geodinamika, 3(2-1)Pengertian tentang tektonik, definisi dan maknanya, penggunaan mekanikamedium kontinyu dalam memecahkan masalah-masalah tentang bumi sebagaisistem dinamis. Hubungan antar gerak-gerak tektonik dengan terjadinyagunung api dan gejala kegempaan, patahan dan lipatan. Pola tektonik, anomaligravitasi dan continent drift.Prasyarat: Seismologi dan Seismik Eksplorasi

FIS 362, Metode Pengolahan Data Geofisika, 3(2-1)Konsep dasar analsis sinyal dan sistem. Sistem analog dan digital. Konsepwavelet, konvolusi, teorema konvolusi, korelasi silang, korelasi diri. Spektrum :spektrum daya, spektrum energi, spektrum amplitudo dan fasa; efek panjuangdata berhingga, Gibb’s phenomena; penjedelaan, fungsi-fungsi jendela : boxcar, bartlett, Parzen, Kaiser. Digital : konsep digitasi, A?D conventer, fungsipencuplik dan teorema pencuplikan, aliasin; Trans-formasi Fourier kontinyudan diskret, FFT; transformasi Z; Filter-filter ideal, kausalitas filter; filterButterworth; filter forward dan backward.Prasyarat: Gravity dan Magnetik, Geolistrik, Seismologi, Geodinamika, SeismikEksplorasi, Metode Elektromagnet, Metode Panas dan RA.

FIS 480, Workshop Geofisika, 2(0-2)Keunggulan dan kelemahan metode-metode dalam eksplorasi geofisika:seismik, gravitasi, magnetik, elektrik, elektromagnetik, panas dan redioaktif.Praktik pengambilan data metode-metode geofisika dan penyelesaian masalahgeofisika secara terpadu.Prasyarat: Geologi Struktur

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam150 149Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

FIS 470, Well Logging, 4(3-1)Peran logging dalam industri Migas, Perusahaan jasa logging, sistem logg-ingdi lapangan, sistem logging di permukaan, rung lingkup logging, Reser-voir,proses pemboran, resistivitas dan faktor formasi, porositas, porositas dan faktorformasi, kejenuhan, pemindahan Hidrokarbon, Penampilan log, corak, skaladan simbol log, penggunaan log, log resistivitas, log sp, log GR, log neutron, logdensity, log sonic, log caliper, estimasi sumur potensial, pengukuran sifat-sifatfisik, evaluasi log, interpretasi log, analisa log, iden-tifikasi lapisan berporipotensial, identifikasi lapisan mengandung hidrokarbon, identifikasi tipehidrokarbon, prinsip kerja alat log, tipe alat, pengaruh lingkungan pengukuran,bentuk perekaman, interpretasi kuan-titatif, interpretasi kualitatif, porositas,permeabilitas, saturasi air, Inter-pretasi log dengan komputer, kegunaan hasilinterpretasi log sumur.Prasyarat: Geologi Struktur dan Seismik Eksplorasi

FIS 361, Metode Panas dan Radioaktif, 3(2-1)Litosfer: Batuan, tenaga geologi, tenaga endogen, magma, intrusi magma,energi matahari; Porositas: primer, secunder, hubungan porositas terhadaptekanan dan kedalaman, pengaruh umur terhadap porositas; Konduktivitas PanasBatuan: hubungan konduktivitas panas batuan terhadap porositas dankedalaman,konduktivitas panas formasi, koduktivitas panas kelompok formasi, konduktivitassumur, alat konduktivitas panas batuan; Gradien panas bumi; Aliran panas bumi;temperatur; pematangan minyak; metode panas dalam eksplorasi hidrokarbon;Radioaktivitas gamma ray; log neutron; porositas log lito densitasPrasyarat: Geologi Struktur

Eksplorasi Geothermal, 3(2-1)Batuan, tenaga geologi, Konduktivitas Panas Batuan, Gradien panas bumi,Aliran panas bumi, temperatur, metode panas dalam eksplorasi hidro-karbon,reservoar panas bumi.Prasyarat: Metode Panas dan Radioaktif Bidang Keahlian Material

FIS 221, Pengantar Fisika Material, 3(3-0)Pendahuluan Ilmu dan Teknologi Material, Struktur dan Ikatan Atom, Kristaldan Geometri, Kepadatan, Ketakmurnian Kristal dan Difusi dalam zat padat,sifat Listrik, Sifat Mekanik, Sifat Optik dan Diagram Fase.FIS 230, Fisika Material Lanjut, 3(3-0)Material Polimer, Teknologi Alloy, Material Keramik, Material Magnetik,Korosi, Material Komposit dan Superkonduktif Material.

FIS 343, Kapita Selekta Fisika Material, 3 (3-0)Pembuatan dan Karakterisasi Bahan Keramik Maju dengan Teknik Infiltrasidan Reaksi Padatan. Pembuatan dan Karaterisasi Bahan: Thin Film denganTeknik Evaporasi, Gelas dengan Teknik Sol-Gel, Semikonduktor, dan SuperKonduktor.

FIS 229, Difraksi Sinar X, 3(3-0)Sifat Sinar X Geometri Kristal, Difraksi I: Arah Berkas, Difraksi II: IntensitasBerkas, Metode Eksperimen dan Aplikasi Difraksi Sinar-X.

Korosi Material, 2(2-0)Korosi Logam, Korosi Elektrokimia Logam, Laju Korosi, Memprediksi LajuKorosi, Macam Macam Korosi, Oksidasi Logam, Kontrol Korosi.

FIS 355, Pengantar Fisika Semikonduktor, 3(3-0)Pendahuluan: Struktur Kristal, Persamaan Dasar Operasi Piranti Semi-konduktor, Dioda Sambungan p-n, Teknologi Dasar, Deplesi, KarakterisasiArus-Tegangan. Transistor Daya, Piranti Unipolar: Persambungan Semikon-duktor Metal, Hubungan Pita Energi, Efek Schotcky, Proses Transport Arus,Karakterisasi Tinggi Barrier, Piranti Struktur, Kontak Ohmik. Sel Surya:Pendahuluan, Radiasi Matahari dan Effisiensi Konversi Ideal, Sel SuryaSambungan p-n, Sel Surya Film Tipis.

FIS 465, Teknologi Semikonduktor, 3(3-0)Epitaksi dan Pertumbuhan Kristal: Pertumbuhan Kristal dari Melt, Proses ZonaFloat, Pembentukan Wafer dan Karakterisasinya, Epitaksi Fase Uap, EpitaksiFase Cairan, Epitaksi Berkas Molekuler, Oksidasi dan Pengendapan LapisanTipis: Oksidasi Termal, Pengendapan Dielektrik dan Polisilikon, MetalisasiImplantasi Ion and Difusi: Teori Dasar, Difusi Ekstrinsik, Distribusi IonTerimplantasi, Annealing. Litografi dan Etching: Litigrafi Optik, BerkasElektron, Sinar-X, Etching Kimia, Basah dan kring.

FIS 342, Pengantar Polimer, 3(2-1)Pendahuluan: Definisi, Prespektif Sejarah, Industri Polimer Sintetik. Rata-RataMassa Molekuler: Definisi, Penentuan Secara Eksperimen, MikroskopikPolimer: Aspek Umum, Mikroskopik Polimer: Aspek Umum, Mikrokristali-nitas, Polimer Amorf, Temperatur Transisi Gelas, Temperatur Leleh, Peng-ukuran Temperatur Gelas dan Leleh, Polimerisasi, Polimerisasi Tambahan.Khusus: Kopolimer Sisir dan Cangkokan (graft), Polimer Kristal Cair, PolimerTemperatur Tinggi, Polikarbonat, Polimer Masa Depan.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

KURIKULUMPROGRAM DIPLOMA

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam154

Semester II (Lanjutan)

Komak Matakuliah sks Prasyarat

MJN019 Pengantar Akuntansi 2(2-0) -MAT021 Matematika Diskrit 3(2-1) MAT011MAT022 Statistika Dasar 3(2-1) -MAT023 Arsitektur Komputer 3(2-1) -MAT024 Pemrograman C 3(1-2) MAT012,

MAT013Jumlah 19 SKS

Semester III

Komak Matakuliah sks Prasyarat

MAT031 Struktur Data 3(2-1) -MAT032 Komunikasi Data 3(3-0) -MAT033 Pengantar Teknologi Informasi 3(2-1) -MAT034 Pengantar Sistem Informasi 3(2-1) -MAT035 Pemrograman Enterprise

(prakt. Delphi/VB) 3(1-2) MAT024MAT036 Multimedia I (prakt. Animasi) 3(1-2) -MAT037 Sistem Operasi (prakt. Windows + linux) 3(2-1) -

Jumlah 21 SKS

Semester IV

Komak Matakuliah sks Prasyarat

MAT041 Etika Profesi 2(2-0) -MAT042 Jaringan Komputer

(prakt. Konfigurasi jaringan) 31-2) MAT032MAT043 Basis Data (prakt. Mysql) 3(2-1) -MAT044 Desain Sistem Informasi 3(2-1) MAT034MAT045 Pemrograman Berbasis Web

(prakt. HMTL + Java Script) 3(1-2) MAT024MAT046 Multimedia II (prakt. video) 3(1-2) MAT036MAT047 Rekayasa Perangkat Lunak

(pendekatan tradisional) 3(2-1) MAT024MAT048 Pemrograman Orientasi Objek

(prakt. Java) 3(1-2) MAT024Jumlah 21 SKS

a. Kompetensi Lulusan

1. Menguasai bidang kerja yang bersifat rutin maupun insidentil secaramandiri dalam bidang komputer, melaksanakan pengawasan danbimbingan, serta mempunyai kemampuan manajerial.

2. Mengoperasikan dan memelihara program-program komputer.3. Membuat program aplikasi-aplikasi sederhana.4. Menyesuaikan dengan cepat terhadap perkembangan IPTEK dan

lingkungannya.5. Memahami dan dapat menjalankan sistem informasi manajemen.

b. Sebaran Matakuliah

Semester I

Komak Matakuliah sks Prasyarat

MPK001 Pendidikan Agama Islam 2(2-0) -MPK002 Pendidikan Agama Kristen Protestan 2(2-0) -MPK003 Pendidikan Agama Kristen Katholik 2(2-0) -MPK004 Pendidikan Agama Hindu 2(2-0) -MPK005 Pendidikan Agama Budha 2(2-0) -KBS011 Bahasa Indonesia 2(2-0) -MAT011 Kalkulus 3(3-0) -MAT012 Algoritma dan Pemrograman 3(2-1) -MAT013 Logika dan Himpunan 3(1-2) -MAT014 Pengantar Pengenalan Komputer

(prakt. Word + excel) 3(1-2) -MJN018 Pengantar Manajemen Organisasi 2(2-0) -MPK007 PPKN 2(2-0) -

Jumlah 20 SKS* Dipilih salah satu sesuai dengan agama yang dianut.

Semester II

Komak Matakuliah sks Prasyarat

MJN006 Kewirausahaan 2(2-0) -MAT015 Bahasa Inggris untuk Komputasi 3(2-0) -

153Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

rogram d3manajemen informatikaP

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam156 155Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Semester V

Komak Matakuliah sks Prasyarat

MAT051 Teknik Penulisan Karya Ilmiah 2(2-0) -MAT052 Managemen Proyek Sistem Informasi 3(2-1) -MAT053 Rekayasa Perangkat Lunak Lanjut

(pendekatan object-oriented) 3(2-1) MAT047MAT054 Keamanan Sistem Informasi 3(2-1) -MAT055 E-commerce 3(2-1) -MAT056 Pemrogramanan Berbasis Mobile

(prakt. J2ME) 3(1-2) MAT048MAT057 Pemrograman Berbasis Web Lanjut

(prakt. PHP) 3(1-2) MAT045MAT058 Pemrograman Client-Server

(prakt. Visual Basic + Mysql) 3(1-2) MAT035,MAT043,MAT042

Jumlah 23 SKS

Semester VI

Komak Matakuliah sks Prasyarat

MAT 061 Praktik Kerja Lapang (PKL) 3(0-3)MAT 062 Seminar 1(0-1)MAT 063 Tugas Akhir 4(0-4)

Jumlah 8 SKS

TOTAL JUMLAH SKS 114 SKS

c. Deskripsi Matakuliah

01. MPK 001: Pendidikan Agama Islam 2(2-0)/1Apakah Manusia itu? Keseimbangan jasmani dan rohani pada manusia.Hubungan manusia dengan Sang Pencipta/Allah SWT. Hubungan manusiadengan dirinya. Iman pada Keesaan Tuhan (Tauhid) Fungsi dan perananmanusia dalam alam semesta. Tugas manusia dalam membangun dunia yangdiridhoi oleh Allah SWT. Hakekat tujuan hidup manusia. Tanggung Jawabmanusia atas segala perbuatannya. Hubungan antara iman dan amal saleh.Manusia sesudah mati. Tujuan hidup yang benar.PUSTAKA:

1. Djohan Effendi Cs. Agama dalam Pembangunan Nasional.2. Mudlor Ahcmad. Etika dan Islam.3. H. Anas Tohir Syamsudin. Himpunan Hukum Islam.4. Dodong D.Islam. Filsafat dan Ilmu.

02. MPK 002: Pendidikan Agama Kristen Protestan 2(2-0)/1Pengertian umum tentang agama, Macam-macam agama dan kepercayaan diIndonesia, Dasar-dasar agama Kristen, Pengertian tentang dunia manusiamenurut Alkitab, Tugas dan tanggung jawab manusia mengatur kehidupanbersama, Iman dan ilmu pengetahuan, Iman dan pengabdian.PUSTAKA:1. J. de Herr, tagsiran Alkitab (Injil Matius 1), BPK Gunung Mulia, Jakarta, 1982.2. J. Verkuyl. Etika Kristen Kebudayaan, BPK Gunung Mulia, Jakarta, 1979.3. J. Verkuyl. Etika Kristen Seksuil, BPK Gunung Mulia, Jakarta, 1992.

03. MPK 003: Pendidikan Agama Katholik 2(2-0)/1Faham menggereja dan beriman, Gereja sebagai sakramen keselamatan,Peraturan gereja adalah melanjutkan perutusan Kristen, Bentuk-bentukpelayanan Gereja Indonesia, Kepemimpinan dalam gereja, Pribadi danswasembada, “Falsafah hidup pribadi” sebagai unsur utama pengabdiankepribadian, Keseimbangan dan keutuhan pribadi, Membina cita-cita pribadiyang menggereja dan memasyarakat secara bertanggung jawab.PUSTAKA:Diatur oleh dosen pengajar

04. MPK 004: Pendidikan Agama Hindu 2(2-0)/1Sejarah agama Hindu, Sumber ajaran agama Hindu, Ruang lingkup agamaHindu, Nawa Darsana, Tantra Yana, Panca Sradha, Takwa, dan Catur MargaYoga, Pranata Sosial, Rajadharma, Yadha, dan Samakara, Seni Budaya Hindu.PUSTAKA:Diatur Oleh dosen pengajar

05. MPK 005: Pendidikan Agama Budha 2(2-0)/1Kekuasaan Tuhan Yang Maha Esa yang dimanifestasikan melalui hukum-hukum kenyataan, Konsepsi kerukunan hidup umat beragama, Tentang prosestercapainya tingkat Bugdhisatya, Tentang Budha, Proses tercapainya tingkatkesempurnaan Kebudhaan, Hukum kenyataan, Penerapan hukum-hukumkenyataan dengan ilmu pengetahuan, Kebaktian dan upacara.PUSTAKA:Diatur Oleh dosen pengajar

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam158 157Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

06. KBS 011: Bahasa Indonesia 2(2-0)/1Mengulangi tata bahasa (selintas), Ejaan Yang Disempurnakan (EYD) besertaaturan-aturannya. Cara penulisan karya ilmiah: makalah, Paper, Tugas akhir,Skripsi/Disertasi, Peristilahan komputer dalam Bahasa Indonesia,Perbandingan bahasa.PUSTAKA:Diatur oleh dosen pengajar .

07. MAT 011: Kalkulus 2(2-0)/1Himpunan Riil, fungsi, limit, kekontinuan, turunan fungsi,arti geometris dariturunan, penerapan turunan.PUSTAKA:1. Leithoid. The Calculus With application.2. Stewart. Calculus.

08. MAT 013: Algoritma dan Pemograman 3(2-1)/1Aljabar Boole, teknik penghitungan dengan komputer, pengantar algoritmadan structured English, algoritma atau Structured English untuk proses,pencabangan (penyeleksi kondisi), looping, contoh-contoh search, dan sortproses.PUSTAKA:1. Cormen, Thomas H, Lieserson. C.E., and Riverst, R.L. Introduction to

Algorithms.2. B.j. Posen. Programming Flow Chart for bussiniee Data processing.3. Suryadi. H.S. Pengantar Algoritma Pemrograman.4. Kenneth Rosen. Introduction to Discrete Mathematics.5. Suryadi.H.S. Aljabar Logika dan Himpunan.

09. Logika dan Himpunan 3(2-1)/1Himpunan. Operasi himpunan. Logika matematika, kalimat terbuka. Proposisi.Logika tradisional dan simbolik. Metode-metode inferensia.PUSTAKA:1. Seymour Lipshuzt. Set Theory.2. R.G. Soekadijo. Logika dasar.

10. MJN 018: Pengantar manajemen Organisasi 2(2-0)/1Ruang lingkup ekonomi mikro rumah tangga, Circular flow dalam macroekonomi, Budgetting line, Indiference curva, Elastisitas, Teori penawaran danpermintaan, Isoquant curva, Iso cost line, Macam-macam biaya produksi danpendapatan perusahaan, Teori tentang pasar, Ruang lingkup ekonomi makro,

Pendapatan negara, effec saving, Distribusi income, dan lain-lain.PUSTAKA:Diatur oleh pengajar

11. MPK 007: PPKN 2(2-0)/1PUSTAKA:Diatur oleh pengajar.

12. MJN 006: Kewirausahawan 2(2-0)/2PUSTAKA:Disesuaikan dengan pengajar.

13. MAT 015: Bahasa Inggris untuk Komputer 3(3-0)/Grammar, Structure, Clause, CV-N/Pronoun Conjuntive-to infinitive, etc. SV-N/Pronoun-Conjuntive-clause, SV-Gerund, etc, Direct Speech & Report Speech,Active and Passive Voice. Reading Conprehension to understand, Vocabulary(mempelajari kosa kata umum/ teknologi/ komputer). Summarizing (Express-ing ideas into logical/sensible sentences, Writing paragraphs, Translation(Menterjemahkan kalimat-kalimat dan bacaan umum serta bacaan yang adahubungannya dengan teknologi dan komputer dari Bahasa Inggris ke dalambahasa Indonesia baku).PUSTAKA:1. Hornby A.S., Guide to Patteren and usege in English.2. Thompson, A.J. & Martinet, A.V., A Practical English Grammar.3. Arthur Naiman, Computer Dictionary for Buginners.4. G.G.L. Wright, Mastering Computer.5. Calvin A. Hoveditz, Computer and Data Processing Made Simple.

14. .MAT 022: Statistika Dasar 3(2-1)/3Pengertian Statistika dan statistik, Distribusi Frekuensi, harga rata-rata danukuran pemusatan, Standar deviasi dan ukuran penyebaran, Probabilitas bi-nomial, Poisson normal. Distribusi sampling, Penaksiran, distribusi t, Chikuadrat, F, pengujian hipotesis analisis regresi sederhana dan korelasi.PUSTAKA:1. M. Spiegel. Statistics.2. Richard I. Levin. Statistics for Namagement.3. P.A. Suryadi. Pendahuluan Teori Kemungkinan dan Statistika.4. Anto Dayan. Pengantar Metode Statistik Jilid I dan II.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam160 159Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

15. MAT 014: Pengantar Pengenalan Komputer 3(2-1)/1Pengenalan komputer, aplikasi bisnis perkantoran: pengolah kata dan lembarkerja elektronik berbasis Windows, membuat presentasi dengan Power Point.Perintah-perintah Shell, operasi direktori, file manager, setting tampilan desk-top, aplikasi bisnis perkantoran: pengolah kata dan lembar kerja elektronikberbasis Linux, membuat presentasi.PUSTAKA:Diatur oleh pengajar.

16. MAT 023: Arsitektur Komputer 3(1-2)/2Perbedaan arsitektur komputer dan organisasi komputer, bagian utamakomponen perangkat keras, deskripsi operasi pada CPU, memori, bus, dan I/O.PUSTAKA:1. Gordon B. Davis. Introduction to Computer.2. Gordon B. Davis, Computer and Information Processing.3. Donald H. Sabders, Computer in Bussiness.4. Willian M. Fouri, Introduction to the Computer.

17: MAT 024 Pemrograman C 3(1-2)/2Pengantar Bahasa C, Proses Editing, kompiling program dengan Turbo C dangcc (Linux) dan pengenalan Bahasa Java.PUSTAKA:1. Pinson, J. Lewis & Wiener, S. Richard., “An introduction to objek Oriented

Programming and C++”, Addison Wesley Publishing Company, 1988.2. Cox, J.B. Prad., “Object Oriented Programming, An Evolutionary Ap-

proach”, Addison Wesley Publishing Company, 1987.3. Wahyu C. Wiibowo, J. Hendrik M., “Pemrograman berorientasi objek “,

PT.Elex Media Komputindo-Pusat Antar Universitas (PAU) Ilmu KomputerUI, Jakarta, 1991.

18. MAT 031: Struktur Data 3(1-2)/3Data, Deklarasi dan Mapping ke array, mapping ke storage dari array, trian-gular array dan sparse array, record, mapping ke storage dari record, stack,aplikasi stack, mapping ke list dalam memory, deklarasi dalam linked list.Manipulasi linked list, pohon umum dan pohon biner, graph dan aplikasinya,sorting, dan searching.PUSTAKA:1. Loomis. Mary, E.S. Data Management and File Structures.2. Reynolds, W. Charles. Program and Data Structures in Pascal.3. Wirth, Niklaus. Algorithms & Data Structures.4. Lipschutz, Seymour. Data Structures.

19. MAT 032: Komunikasi Data 3(3-0)/3Konsep dasar komuunikasi data, sistem komunikasi data, media transmisi,jenis dan model transmisi termasuk bentuk-bentuk penyadapan, enskripsi data,perangkat komunikasi data, teknik pendeteksian dan koreksi kesalahan,protokol komunikasi data.PUSTAKA:1. Trevour Houseley. Data Communication and Teleprocessing, Pretice Hall,

New jersey, 1979.2. ITU. CCITT Yellow Books Data Communication & Data. Geneva, 1980.

20. MAT 033: Pengantar Teknologi Informasi 3(2-1)/3Pengertian, komponen, dan aplikasi teknologi informasi, teknologi informasidan bisnis suatu perusahaan, perkembangan teknologi informasi terkini.PUSTAKA:Disesuaikan oleh dosen pengajar.

21. MAT 034: Pengantar Sistem Informasi 3(2-1)/3Pengertian dan konsepsi sistem informasi, Data dan sistem, Pengertian sisteminformasi manajemen, Pengertian sistem informasi komputer, Pengertian sisteminformasi Data, Komputer dalam segala ukuran, aplikasi dan penerapannyadalam informasi. Sistem komunikasi dan pengolahan data tersebar dantersentral, pengenalan terhadap penyelidikan sistem, perencanaan terhadappenerapan sistem informasi, flow/alur informasi data prosesing, pemeliharaaninformasi dan data. Sistem informasi komputer dan data, mengorganisir usaha-usaha dalam sistem informasi, kebutuhan informasi. Organisasi kepemimpinandalam usaha informasi, proses pengambilan keputusan, fungsi-fungsimanajemen, tingkat manajemen, bentuk-bentuk pelaporan informasi, sistemdalam sistem (system within the system), dan pusat informasi.PUSTAKA:1. Davis B.Gordon & Olsen H.Margrethe. Management Information System.2. Murdick, Robert G.Joel R.S. James Terj. J.Djamil. Sistem inforomasi untuk

Manajemen3. Scott, M.George. Principles of Management Information System.4. Steven C. Lawlor. Computer Information System.5. Ronald Lweir dan P. Arnett. Computer Information System.

22. MAT 035: Pemograman Enterprise (Prak Visual Basic /Delphi) 3(1-2)/3Visual Basic :Pengantar Visual Basic, pembuatan basis data dengan Visual Basic, pemasukandata dengan berbagai macam variasi seperti button pilihan, drop drown pilihan,

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam162 161Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

check list, penghapusan, editing, dan pencarian data. Melakukan pemrosesandata, membuat berbagai macam report sesuai dengan basis data yang tersedia.Membuat grafik hasil pengolahan data. Studi kasus membuat sistem informasidengan menggunakan Visual Basic.PUSTAKA:1. Visual Basic

Delphi :Pengantar Delphi, pembuatan basis data dengan Delphi, pemasukan datadengan berbagai macam variasi seperti button pilihan, drop drown pilihan,check list, penghapusan, editing, dan pencarian data. Melakukan pemrosesandata, membuat berbagai macam report sesuai dengan basis data yang tersedia.Membuat grafik hasil pengolahan data. Studi kasus membuat sistem informasidengan menggunakan Delphi.PUSTAKA:1. Buku Pemrograman Delphi.

23. MAT 036: Multi Media I 3(1-2)/3Dasar-dasar multi media, animasi. Studi kasus membuat presentasi denganmulti media.PUSTAKA:Disesuaikan oleh dosen pengajar,.

24. MAT 037: Sistem Operasi 3(1-2)/3Pengolahan Interupsi, I/O programing dan multi processing, Sistem operasisebagai pengelola sumber daya komputer dalam mengendalikanperkembangan proses, sinkronisasi proses. Sistem Operasi DOS dan Windows,manajemen file dan direktori dengan DOS Commands dan Windows Explorer,setting desktop, printer, shortcut, dan manajemen proses. Pengenalan Linux,operasi file dan direktori, mounting devices, adminitrasi users, kelebihan dankelemahan Linux, manajemen proses, penjadualan, sistem berkas Linux, script.Antisipasi open source dan server jaringan.PUSTAKA:1. Milenkovic, Milan. Operating System: conseps and design.

Ashley, Ruth Fernandez. Job control Language

25.MAT 033: Jaringan Komputer 3(1-2)/4Konsep dasar jaringan sampai dengan membangun suatu jaringan komputerbberbasis Windows atau Linux, keamanan jaringan.

PUSTAKA:1. Trevor Houseley, Data Communication and Teleprocessing, Prentice Hall,

New Jersey, 1979.2. ITU, CCITT Yellow Books Data Communication & Data, Geneva, 1980.

26. MAT 043: Basis Data 3(1-2)/4Pengertian basis data, elemen basis data, perancangan basis data dengantahapan dan penjelasannya, perintah SQL, implementasi SQL padaperancangan basis data. Software yang dipakai adalah MySQL dan optimasiSQLImplementasi perancangan suatu basis data dan dilanjutkan denganmembangun suatu basis data menggunakan MySQL, mengembangkan suatupengolahan basis data dengan menggunakan MySQL dan PHP.PUSTAKA:1. Gio Wilderhold. Database Design, Mc Graw Hill, New York 1977.2. Jeffry D Ullman. Principles of Database Systems. Computer Science Press,

USA,1980.3. CJ date, An Introduction to Database System, Addison Wisley New

York,1981.

27. MAT 044: Desain Sistem Informasi 3(2-1)/4Sistem informasi tingkat lanjut meliputi analisa kinerja sistem informasi yangtelah berjalan, perencanaan dan perluasan sistem informasi yang telahterpasang.PUSTAKA:1. Davis B.Gordon & Olsen H.Margrethe. Management Information System.2. Scott, M.George. Principles of Management Information System.3. Steven C. Lawlor. Computer Information System.

28. MAT 038: Pemrograman Berbasis Web/PHP 3(1-2)/4Dasar-dasar HTML, pengenalan browser, text editor dengan WinSyntax,pembuatan halaman Web: title, head, list, membuat link, memasukkan gambar,membuat tabel, membuat frame, contoh-contoh script, pembuatan objek-objekdalam form seperti input, submit, button, dan sebagainya. Pembuatan Webdinamis dengan PHP.PUSTAKA:Disesuaikan dengan dosen pengajar.

29. MAT 046: Multi Media II 3(1-2)/4Video editing. Studi kasus membuat presentasi dengan menggunakangabungan dari beberapa media baik untuk animasi maupun video.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam164 163Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

PUSTAKA:Disesuaikan oleh dosen pengajar.

30. MAT 047: Rekayasa Perangkat Lunak 3(1-2)/4Tahap-tahap pengembangan perangkat lunak, metodologi pengembanganperangkat lunak. Studi kasus berupa pengembangan perangkat lunak (minusimplementasi). Software yang dipakai Rational Rose atau yang sejenis.Memahami filosofi pengembangan sistem informasi dan mampu menggunakansuatu tool dalam pengembangan perangkat lunak.PUSTAKA:Disesuaikan dengan dosen pengajar.

31. MAT 051: Teknik Penulisan Karya Ilmiah 2(2-0)/5Pengantar, Proses dari pada penelitian : Arti, Guna penelitian, Pembagianpenelitian menurut alasannya dan tempat melakukan penyelidikan, Prosedurpenelitian, Arti dan pentingnya hipotesis, Rencana penelitian ; Penelitian yangbersifat deskritif, Eksplorasi, Eksperimen, Sumber dan metode pengumpulandata, Beberapa rencana sampling, Questionair, Pelaksana proyek penelitiandan laporan penelitian, Pengujian hipotesa secara kuantitatip, Penggunaanmetode penelitian prosedur dari pada penelitian pemasaran, Penelitian tentangbarang produksi, Penelitian untuk mengontrol penjualan, Penelitian tentangmotivasi.PUSTAKA:1. M. R. Spiegel. Statistik.2. J. Soepranto. Metode Riset aplikasinya dalam pemasaran .3. Masri Singarimbun. Metode Penelitian Surpey.4. Koentjaraningrat. Metode-metode penelitian masyarakat.5. Winarno Surakhmad. Research Pengantar Methodologi Ilmiah .6. R. K. Sembiring. Pemahaman data.

32. MAT 052: Manajemen Proyek 3(2-1)/5Dasar-dasar manajemen proyek penegembangan sistem informasi, faktor-faktorkeberhasilan pengembangan sistem informasi, monitoring proyek dengan tooltertentu.PUSTAKA:Disesuaikan dengan dosen pengajar

33. MAT 053: Rekayasa Perangkat Lunak Lanjut 3(1-2)/5Implementasi pengembangan perangkat lunak sampai berupamengembangkan suatu sistem informasi yang siap pakai dengan menggunakan

suatu metodologi tertentu dan hasilnya berupa dokumen pengembangansistem informasi dan sistem itu sendiri.PUSTAKA:Disesuaikan dengan dosen pengajar.

34. MAT 054: Keamanan Sistem Informasi 3(2-1)/5Pentingnya keamanan sistem informasi, contoh-contoh kerugian akibatlemahnya sistem keamanan, sistem keamanan untuk Windows, Linux, Unix.PUSTAKA:Disesuaikan oleh dosen pengajar.

35. MAT 055: E-Commerce 3(2-1)/5Prinsip-prinsip e-commerce, infrakstruktur e-commerce, bisnis model dalame-commerce, strategi dalam e-commerce, isu keamanan dalam e-commerce.Praktikum diarahkan untuk membangun aplikasi e-commerce sederhana.PUSTAKA:Disesuaikan oleh dosen pengajar.

36. MAT 061: Praktek Kerja Lapangan (PKL) 3(0-3)/6Meninjau dan menganalisis sistem yang ada di suatu perusahaan dan membuatprogram komputerisasinya dengan bahasa-bahasa pemrograman komputeryang ada atau studi literatur atau merakit suatu peralatan komputer atauperalatan lain, membuat/rekayasa perangkat lunak untuk suatu aplikasikhusus (tools games, editor sederhana, program resident, dll)PUSTAKA:1. Peraturan kerja praktek di FMIPA Universitas Lampung.

37. MAT 062: Seminar 1(0-1)/6Seminar dilaksanakan pada saat persiapan Tugas akhir selesai dalambimbingan.PUSTAKA:Peraturan Tugas Akhir (TA) Diploma Sistem Informasi FMIPA UniversitasLampung.

38. MAT 063: Tugas Akhir 4(0-1)/6Tugas Akhir (TA) disusun berdasarkan persetujuan dengan DosenPembimbing.PUSTAKA:Peraturan Tugas Akhir (TA) Diploma Sistem Informasi FMIPA Universitas

Lampung.

UNIVERSITAS LA

MPUNG

L Nampira

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam168 167Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

UNIVERSITAS LA

MPUNG

Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam170 169Panduan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

UNIVERSITAS LA

MPUNG