Modul 4 kb 1

8
Sistem Penghargaan dan Sanksi Bidan Semester 01 egiatan Belajar I onsep Kebidanan K Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia Pusat Pendidikan dan Pelatihan Tenaga Kesehatan Jakarta 2013 Prodi Kebidanan

Transcript of Modul 4 kb 1

Page 1: Modul 4 kb 1

Sistem Penghargaan dan Sanksi Bidan

Semester 01

egiatan Belajar Ionsep KebidananK

Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya ManusiaPusat Pendidikan dan Pelatihan Tenaga Kesehatan

Jakarta 2013

Prodi Kebidanan

Page 2: Modul 4 kb 1

Pengertian Penghargaan Penghargaan adalah sebuah bentuk apresiasi kepada suatu prestasi tertentu yang diberikan baik oleh perorangan ataupun suatu lembaga.

Page 3: Modul 4 kb 1

Penghargaan Bidan Bidan harus bisa mewujudkan kesehatan keluarga dan masyarakat. Karena itulah seorang bidan memang sudah seharusnya mendapat penghargaan, baik dari pemerintah maupun masyarakat.

Page 4: Modul 4 kb 1

1. Bidan berhak mendapat perlindungan hukum dalam melaksanakan tugas sesuai dengan profesinya.

2. Bidan berhak untuk bekerja sesuai dengan standar profesi pada setiap tingkat jenjang pelayanan kesehatan.

3. Bidan berhak menolak keinginan pasien atau klien dan keluarga yang bertentangan dengan peraturan perundangan, dan kode etik profesi.

4. Bidan berhak atas privasiataukedirian dan menuntut apabila nama baiknya dicemarkan baik oleh pasien,keluarga ataupun profesi lain.

5. Bidan berhak atas kesempatan untuk meningkatkan diri baik melalui pendidikan maupun pelatihan.

6. Bidan berhak memperoleh kesempatan untuk meningkatkan jenjang karir dan jabatan yang sesuai.

7. Bidan berhak mendapatkan kompensasi dan kesejahteraan yang sesuai.

Hak-hak Bidan

Page 5: Modul 4 kb 1

1. Mendekatkan pelayanan kegawatan daruratan obstetrik dan neonatal. 2. Melaksanakan tugas kewenangan sesuai standar profesi, memiliki kemampuan dan

ketrampilan sebagai bidan, mematuhi dan melaksanakan prosedur tetap 3. Pelayanan kebidanan kepada wanita oleh bidan meliputi pelayanan pada masa

pranikah termasuk remaja putri, prahamil, kehamilan, persalinan, nifas, menyusui, dan masa antara kehamilan.

Wewenang Bidan

Page 6: Modul 4 kb 1

Jika seorang bidan melakukan penyimpangan baik itu disengaja atau tidak, ia akan tetap diaudit (diperiksa) oleh dewan audit khusus yang telah dibentuk oleh organisasi bidan atau dinas kesehatan di kabupaten tersebut.

Sanksi Bidan

Page 7: Modul 4 kb 1

MPEB dan MPA, bertugas mengkaji, menangani dan mendampingi anggota yang mengalami permasalahan dan praktik kebidanan serta masalah hukum.

Sanksi Bidan

Page 8: Modul 4 kb 1

1. Bidan melakukan praktek aborsi, yang seharusnya tidak boleh dilakukan oleh bidan karena termasuk tindakan kriminal.

2. Bidan tidak melakukan rujukan pada ibu yang mengalami persalinan premature, bidan ingin melakukan persalinan ini sendiri.

Contoh Sanksi Bidan