mikrosporogenesis

4
Mikrosporogenesis Kelompok 1: Nur Fadhilah Rheinadia I. Rizki Putri R.

description

pembentukan mikrospora

Transcript of mikrosporogenesis

Page 1: mikrosporogenesis

Mikrosporogenesis

Kelompok 1:Nur FadhilahRheinadia I.Rizki Putri R.

Page 2: mikrosporogenesis

Definisi

• Proses pembentukan mikrospora atau serbuk sari didalam kepala sari.

Page 3: mikrosporogenesis
Page 4: mikrosporogenesis

• Terdapat sebuah sel induk mikrospora diploid (mikrosporosit) di dalam anthera

• Mikrosporosit membelah secara meiosis I dan menghasilkan sepasang sel haploid (n).

• Mikrosporosit membelah lagi dengan meiosis II menghasilkan 4 mikrospora haploid (n) yang berkelompok membentuk tetrad.

• Setiap mikrospora akan mengalami kariokinesis (pembelahan inti), sehingga menghasilkan 2 inti yang haploid. Satu inti dinamakan inti saluran serbuk sari (inti vegetatif) dan satu inti dinamakan inti sperma (inti generatif).

• Inti generatif membelah secara mitosis tanpa disertai sitokinesis dan terbentuklah 2 inti sperma yang haploid (n) dan inti vegetatif tidak membelah.

• Dengan demikian maka sebutir serbuk sari yang telah masak mengandung 3 inti yang haploid, yaitu 1 buah serbuk vegetatif dan 2 buah serbuk generatif.