Mengidentifikasi Masalah Masalah Yang Dihadapi Pemerintah Di Bidang Bidang Ekonomi

8
* Mengidentifikasi masalah masalah yang dihadapi pemerintah di bidang bidang ekonomi. *Mengidentifikasi masalah masalah ekonomi yang dialami oleh negara yang masih berkembang. 1. Kemiskinan. 2. Pengangguran. 3. Keterbelakangan. 4. Hasil Pembangunan Tidak Merata. 5. Kekurangan Modal. *Menguraikan masalah masalah ekonomi yang dialami oleh negara berkembang dan memberikan contoh solusi untuk mengatasi masalah tersebut. *Kemiskinan : *Kemiskinan merupakan permasalahan yang cukup kompleks yang dialami oleh negara berkembang di seluruh dunia.Angka kemiskinan yang tinggi dapat menyebabkan terganggunya kemajuan suatu negara karena kemiskinan cukup berpengaruh terhadap kualitas hidup masyarakat.Cara mengatasi masalah kemiskinan di negara berkembang adalah : *Pemerintah yang bersangkutan memberikan bantuan dana kepada rakyat yang membutuhkan. *Pemerintah yang bersangkutan membuka diri dan tidak malu untuk menerima bantuan dari negara lain.

description

Identifikasi Masalah

Transcript of Mengidentifikasi Masalah Masalah Yang Dihadapi Pemerintah Di Bidang Bidang Ekonomi

Page 1: Mengidentifikasi Masalah Masalah Yang Dihadapi Pemerintah Di Bidang Bidang Ekonomi

* Mengidentifikasi masalah masalah yang dihadapi pemerintah di bidang bidang ekonomi.

*Mengidentifikasi masalah masalah ekonomi yang dialami oleh negara yang masih berkembang.

1. Kemiskinan.2. Pengangguran.3. Keterbelakangan.

4. Hasil Pembangunan Tidak Merata.5. Kekurangan Modal.

*Menguraikan masalah masalah ekonomi yang dialami oleh negara berkembang dan memberikan contoh solusi untuk mengatasi masalah tersebut.

*Kemiskinan :

*Kemiskinan merupakan permasalahan yang cukup kompleks yang dialami oleh negara berkembang di seluruh dunia.Angka kemiskinan yang tinggi dapat menyebabkan terganggunya kemajuan suatu negara karena kemiskinan cukup berpengaruh terhadap kualitas hidup masyarakat.Cara mengatasi masalah kemiskinan di negara berkembang adalah :

*Pemerintah yang bersangkutan memberikan bantuan dana kepada rakyat yang membutuhkan.

*Pemerintah yang bersangkutan membuka diri dan tidak malu untuk menerima bantuan dari negara lain.

*Pemerintah berusaha memanfaatkan wilayah yang berpotensi menghasilkan keuntungan untuk negara itu sendiri dan juga membuka luas bagi investor asing untuk menanamkan modalnya di dalam negaranya.

Page 2: Mengidentifikasi Masalah Masalah Yang Dihadapi Pemerintah Di Bidang Bidang Ekonomi

*Pengangguran :

Pengangguran merupakan masalah yang cukup serius dan harus segera ditanggulangi oleh pemerintah yang bersangkutan.Bila masalah ini tidak cepat diselesaikan maka akan timbul beberapa hal yang bersifat negatif dan merugikan negara itu sendiri.Hal yang dapat timbul adalah kemiskinan, kurangnya keamanan di dalam negara tersebut karena individu berusaha membuat kacau dan juga melemahnya ketahanan sosial.Adapun cara cara mengatasi pengangguran antara lain :

*Pemerintah berusaha memberikan kebebasan kepada individu untuk membuka usaha sehingga dengan adanya usaha tersebut membutuhkan tambahan tenaga kerja.

*Pemerintah seharusnya menambah tenaga kerja dibidang pendidikan dan kesehatan karena kedua bidang sangat berpengaruh dengan keadaan suatu negara,apakah sedang mengalami kemajuan atau kemunduran.

*Keterbelakangan :

Keterbelakangan merupakan masalah yang sangat vital bagi kemajuan suatu negara.Jika masalah ini tetap dibiarkan secara terus menerus,lama kelamaan akan berakibat buruk bagi negara itu sendiri.Misalnya jika permasalahan ini tidak cepat diselesaikan maka suatu bangsa akan merasa tertinggal cukup jauh dengan negara lain baik dibidang ilmu pengetahuan maupun dibidang technologi.Cara mengatasi keterbelak

angan misalnya :

*Pemerintah mencanangkan atau mewajibkan wajib belajar 12 tahun kepada semua warga negaranya.

*Pemerintah menambah tenaga kerja khususnya guru agar suatu negara mempunyai kualitas pendidikan yang baik.

*Pemerintah memberikan fasilitas yang memadai dibidang pendidikan agar dalam proses pelaksanaan pembelajaran dapat berjalan dengan lancar.

*Hasil Pembangunan yang Tidak Merata :

Pembangunan ekonomi yang dilaksanakan oleh negara negara berkembang hasilnya tidak akan dapat dinikmati oleh rakyat secara merata.Biasanya hanya dapat dirasakan oleh rakyat yang hidup di kota kota

Page 3: Mengidentifikasi Masalah Masalah Yang Dihadapi Pemerintah Di Bidang Bidang Ekonomi

besar dan yang hidup di pedalaman sering belum pernah merasakan hasil dari pembangunan yang dilakukan oleh negaranya.Akibatnya daerah pedalaman kesulitan memperoleh informasi atas apa yang terjadi dengan negaranya.Cara yang efektif untuk mengatasi masalah ini adalah :

*Berusaha memeratakan hasil pembangunan ekonomi agar semua rakyat yang tinggal di suatu negara tersebut bias merasakan hasilnya.

*Sebaiknya sistem perekonomian negara harus ditata lebih praktis dan rapi agar semua masyarakat dapat menikmati hasil dari pembangunan ekonomi tersebut.

*Kekurangan Modal :

Dalam melaksanakan pembangunan ekonomi biasanya masalah yang sering dijumpai di negara berkembang adalah kekurangan modal.Jika masalah ini tidak cepat dihadapi maka otomatis pembangunan ekonomi suatu negara tidak dapat berjalan dengan lancar.Cara mengatasi hal tersebut adalah sebagai berikut :

*Membuka luas investor asing agar menanamkan modal di negaranya.

*Menerima bantuan dana dari negara maju yang siap membantu atau meminjami dana untuk digunakan dalam hal melanjutakan pembangunan di bidang ekonomi.

*Mengidentifikasi masalah masalah ekonomi yang dialami oleh beberapa negara maju.

1. Kekurangan Tenaga Kerja.2. Investor Pindah ke Negara Berkembang.

3. Produk Negara Berkembang Beredar di Pasar.

*Menguraikan masalah masalah yang dialami oleh negara negara maju dan contoh pemecahan dari masalah tersebut.

*Kekurangan Tenaga Kerja :

Kekurangan tenaga kerja merupakan hal yang biasa terjadi oleh negara negara maju.Kekurangan tenaga kerja ini biasanya diakibatkan oleh

Page 4: Mengidentifikasi Masalah Masalah Yang Dihadapi Pemerintah Di Bidang Bidang Ekonomi

pertumbuhan penduduk yang sangat lambat.Sehingga tenaga kerja yang berasal dari negara berkembang akhirnya bekerja di negara maju.Contoh mengatasi permasalahan ini adalah :

*Memelihara hubungan baik dengan semua negara khususnya negara negara berkembang agar jika sewaktu waktu membutuhkan tenaga kerja tidak kesulitan.

*Menawarkan kepada warga negara lain agar menjadi warga negaranya dengan jaminan di negaranya nanti dia akan memperolek pekerjaan dan pernghiduoan yang layak.

*Investor Pindah ke Negara Berkembang :

Permasalahan ini biasanya diakibatkan oleh berlakunya tariff pajak yang tinggi di beberapa negara maju.Akibatnya para investor akhirnya memilih mencabut sahamnya dari negara maju dan memasukkan sahamnya ke dalam negara berkembang karena pra investor ingin tetap mendapatkan laba yang tinggi.Cara mengatasi permasalahan ini yaitu :

*Menetapkan peraturan atau membuat peraturan tariff pajak yang tidak terlalu tinggi sehingga investor akan tetap bertahan di negara tersebut.

*Meningkatkan keamanan suatu negara karena keamanan sangat penting bagi keberadaan investor.Jika negara aman investor akan tetap bertahan tetapi jika negara kacau investor akan lari karena investor tidak mau menderita kerugian.

*Produk Negara Berkembang Beredar di Pasar :

Pada masa sekarang hambatan hambatan yang menghalangi terjadinya perdagangan internasional sangat sedikit.Sehingga mengakibatkan hasil produksi negara negara berkembang beredar di pasar internasional.Oleh karena itu negara maju tidak ingin barang produsinya saat dijual mengalami penurunan.Hal yang dilakukan untuk mencegah masalah ini adalah :

*Meningkatkan kualitas barang produksi negara maju sehingga akan tetap laku di pasar internasional.

*Harga barang produksi negara maju jangan terlalu mahal sehingga peminat atau konsumen tetap ada yang membeli.

Page 5: Mengidentifikasi Masalah Masalah Yang Dihadapi Pemerintah Di Bidang Bidang Ekonomi

*Menciptakan barang yang lebih bermanfaat dan yang belum pernah ada di pasaran sehingga akan tetap laku di pasaran.

*Mengidentifikasi dan menguraikan masalah masalah ekonomi yang dialami oleh negara Indonesia.

*Masalah yang dialami oleh Negara Indonesia :

1. Kemiskinan.2. Pengangguran.3. Kekurangan Modal.

*Penguraian masalah dan cara pemecahan masalah :

*Kemiskinan :

*Kemiskinan merupakan permasalahan yang cukup kompleks yang dialami oleh negara berkembang sepertiIndonesia.Angka kemiskinan yang tinggi dapat menyebabkan terganggunya kemajuan negara Indonesia karena kemiskinan cukup berpengaruh terhadap Kehidupan masyarakat masyarakat di Indonesia.Cara mengatasi masalah kemiskinan di negara berkembang adalah :

*Pemerintah yang bersangkutan memberikan bantuan dana kepada rakyat yang membutuhkan seperti BLT (Bantuan Langsung Tunai).

*Pemerintah yang bersangkutan membuka diri dan tidak malu untuk menerima bantuan dari negara lain.

*Pemerintah berusaha memanfaatkan wilayah yang berpotensi menghasilkan keuntungan untuk negara itu sendiri dan juga membuka luas bagi investor asing untuk menanamkan modalnya di dalam negaranya.

*Pemberian kompor gas gratis kepada semua warga Indonesia karena menanggulangi krisis minyak tanah di Indonesia.

*Pengangguran : Pengangguran merupakan masalah yang cukup serius dan harus

segera ditanggulangi oleh pemerintah yang bersangkutan.Bila masalah ini

Page 6: Mengidentifikasi Masalah Masalah Yang Dihadapi Pemerintah Di Bidang Bidang Ekonomi

tidak cepat diselesaikan maka akan timbul beberapa hal yang bersifat negatif dan merugikan negara itu sendiri.Hal yang dapat timbul adalah kemiskinan, kurangnya keamanan di dalam negara tersebut karena individu berusaha membuat kacau dan juga melemahnya ketahanan sosial.Adapun cara cara mengatasi pengangguran antara lain :

*Pemerintah berusaha memberikan kebebasan kepada individu untuk membuka usaha sehingga dengan adanya usaha tersebut membutuhkan tambahan tenaga kerja.

*Pemerintah seharusnya menambah tenaga kerja dibidang pendidikan dan kesehatan karena kedua bidang sangat berpengaruh dengan keadaan suatu negara,apakah sedang mengalami kemajuan atau kemunduran.

*Setiap tahun Indonesia harus mempertahankan tradisi yaitu pengadaan dan penerimaam calon PNS (Pegawai Negeri Sipil) yang baru sehingga akan mengurangi pengangguran.

*Orang orang yang tidak melanjutkan sekolah karena masalah biaya sebaiknya oleh pemerintah diberikan program ketrampilan gratis sehingga mereka dapat bekerja dan bisa mengurangi pengangguran.

*Kekurangan Modal :

Dalam melaksanakan pembangunan ekonomi biasanya masalah yang sering dijumpai di negara berkembang seperti Indonesia adalah kekurangan modal.Jika masalah ini tidak cepat dihadapi maka otomatis pembangunan ekonomi suatu negara tidak dapat berjalan dengan lancar.Cara mengatasi hal tersebut adalah sebagai berikut :

*Menerima bantuan dana dari negara maju yang siap membantu atau meminjami dana untuk digunakan dalam hal melanjutakan pembangunan di bidang ekonomi. *Membuka luas investor asing agar menanamkan modal di negaranya.

Page 7: Mengidentifikasi Masalah Masalah Yang Dihadapi Pemerintah Di Bidang Bidang Ekonomi