Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

32
Staff Pengajar Parasitologi FK UB Dr. dr. Sri Poeranto,Mkes, SpParK (Ka. Lab) dr. Sudjari,DTMH,MSi, SpParK (PJP) Prof. Dr. dr. Teguh Wahju Sardjono, DTMH, MSc, SpParK (Ka. Prodi) Dr. dr. Luki Enggarfitri,Mkes,SpParK (Wakil Dekan 2) Agustina Tri Endarti, SSi. PhD. dr. Agustin Iskandar, Mkes, SpPK dr. Mahono Widajat,DAPE,Mkes dr. Aulia Rahmi Pawestri dr. Dearikha Karina Mayashinta dr. Yulia Dwi Setia dr. Aswin Djoko Baskoro,MS, SpParK* dr. Soesiati Rahajoe*

description

hsn

Transcript of Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

Page 1: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

Staff Pengajar Parasitologi FK UB

Dr. dr. Sri Poeranto,Mkes, SpParK (Ka. Lab)dr. Sudjari,DTMH,MSi, SpParK (PJP)Prof. Dr. dr. Teguh Wahju Sardjono, DTMH, MSc, SpParK (Ka. Prodi)Dr. dr. Luki Enggarfitri,Mkes,SpParK (Wakil Dekan 2) Agustina Tri Endarti, SSi. PhD.dr. Agustin Iskandar, Mkes, SpPKdr. Mahono Widajat,DAPE,Mkesdr. Aulia Rahmi Pawestridr. Dearikha Karina Mayashintadr. Yulia Dwi Setia

dr. Aswin Djoko Baskoro,MS, SpParK*dr. Soesiati Rahajoe*

Page 2: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

PARASITOLOGI KEDOKTERAN

• Ilmu yang berhubungan dengan kehidupan organisme yang

bertempat tinggal secara permanen atau sementara pada/di

dalam tubuh organisme lain, untuk mendapatkan makanan

dari hasil interaksinya dengan organisme yang

ditumpanginya (dan menimbulkan gangguan patologik

klinik ggn kesehatan).

Makhluk hidup keluarga hewan (Animal Kingdom) dan keluarga

tumbuhan (Plant Kingdom).

Organisme penumpang & merugikan PARASIT

Organisme yang menjadi tuan rumah HOSPES/HOST

Page 3: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

Parasitologi kedokteran

- Medical Protozoology, ilmu yang mempelajari binatang bersel satu (Protozoa) yang penting dalam bidang kedokteran.

- Medical Helminthology, ilmu yang mempelajari binatang dari Phyllum Nemathelminthes (Cacing bulat) dan Phyllum Platyhelmihthes (Cacing Pipih).

- Medical Entomology, ilmu yang mempelajari binatang dari Phyllum Arthropoda (Binatang berbuku-buku).

Page 4: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

Kenapa kita mempelajari Parasitologi

Bagi Dokter• Indonesia : salah satu gudang penyakit parasit• Sebagian besar bersifat “zoonotik”• Tingkat sos-ek, pendidikan dan kesehatan rendah a.l.

disebabkan karena penyakit parasitik lingkaran setan

Mis.Infeksi cacing

- Pd manusia penderita dapat melakukan kegiatan sehari-hari tanpa merasakan adanya gangguan, padahal infeksi cacing gangguan gizi penurunan daya pikir / kecerdasan anak dan produktifitas kerja.

Page 5: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

Kenapa kita mempelajari Parasitologi

Bagi Sarjana Farmasi• Dokter ≈ Apoteker• Dokter resep tanggung jawab bersama.• Tx kausal dan simptomatis• Penyakit mempunyai spesifisitas masing-2

demikian juga peny. O.k Parasit• Apabila terdapat ketidak sesuaian pemberian terapi

Apoteker ikut bertanggung jawab.

Page 6: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

Countries where intestinal helminths are a public health problem

Countries where intestinal helminths are transmitted

Worm are intensely transmitted in almost all the tropical and sub tropical countries

Page 7: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev
Page 8: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev
Page 9: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

Parasitism

Parasitism adalah salah satu bentuk hubungan antara kehidupan dua

organisme yang berbeda (living together) di mana salah satu

organisme (agent = parasite), mendapatkan keuntungan dari kehidupan

organisme yg lain (host/inang).

Bahaya /keuntungan yg timbul dari inter-aksi tersebut berhubungan dg

biological fitness dari organisme tsb.

• Parasit mengurangi kebugaran hospes melalui berbagai cara:

• gangguan patologi umum s/d spesifik

• penurunan fungsi organ s/d kematian

• Parasit meningkatkan kebugaran dirinya melalui

• kompetisi pemanfaatan bahan makanan,

• proses lokal di habitat dll

Page 10: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

Worm cycle

Infected individuals contaminate the environment and infect other persons

Children are particularly susceptible to worm infections and are the major contaminators.

Page 11: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

PARASIT, PARASITOSIS dan PARASITISM

• Parasit : setiap organisme yang hidup, makan, tumbuh dan

ditunjang kehidupannya di atau pada organusme yang lain,

yanpa memberi keuntungan apapun pada kehidupan organisme

yang lain tersebut Pada umumnya ukuran tubuh hospes lebih

besar dan memberi perlindungan fisik dan penyediaan

makanan

• Parasitosis

adalah kondisi di mana suatu hospes tertentu mengandung

parasit/parasit-2 dengan atau tanpa gejala yang ditimbulkan

oleh parasit

Page 12: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

HOST-PARASITE RELATIONSHIP.

3 macam sifat hubungan antara dua organisme.

MUTUALISM: ketergantungan satu sama lain saling

bermanfaat.

COMMENSALISM: yang satu mendapat manfaat, tetapi si

"hospes" tidak dirugikan.

PARASITISM: penumpang sangat diuntungkan, "tuan rumah”

dirugikan.

Page 13: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

Beberapa istilah pokok

Zoonosis: Penyakit primer menjangkiti hewan. Dapat ditularkan dari hewan ke manusia (zoo-anthroponosis) atau

dari manusia ke hewan (anthropozoonosis).

VektorOrganisme yang membawa/memindahkan penyebab suatu penyakit dari hospes satu ke hospes lain dua jenis vektor:

a. Vektor mekanis: Parasit tidak mengalami perubahan

b. Vektor biologis: Parasit di tubuh vektor mengalami perubahan/perkembangan

- jumlahnya disebut propagative development. - bentuk/stadiumnya disebut cyclo-development - bentuk dan jumlah disebut cyclo-propagative

development

Page 14: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

Ektoparasit = Ectoparasite (Ectozoa) Organisme yang hidup parasitik di bagian luar

tubuh hospes.Contoh : kutu kepala.

Endoparasit = Endoparasite (Endozoa) Organisme yang hidup parasitik di dalam tubuh

hospes.Contoh : Cacing usus, Plasmodium.

Parasit obligat = Obligate parasite Organisme yang tidak dapat hidup tanpa adanya

hospes, selama hidupnya dia hidup secara parasitik.Contoh : Plasmodium.

Parasit fakultatif = Facultative parasite Organisme pada keadaan tertentu dapat hidup

secara bebas, tetapi pada keadaan lain hidup secara parasitik.Contoh : Strongyloides stercoralis.

Page 15: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

Accidental parasite = Occasional parasite Organisme yang hidup parasitik pada hospes yang bukan hospes

aslinya.Contoh : Cacing pita anjing yang hidup pada manusia

Pseudoparasite = artefactBentukan yang mirip parasit Contoh : serat-serat sisa makanan, gelembung udara

Spurious parasiteOrganisme asing yang lewat traktus digestivus tanpa menimbulkan gejala.

Definitive host = hospes sebenarnyaHospes yang ditumpangi bentuk dewasa parasit, atau hospes yang menjadi tempat berlangsungnya reproduksi seksual dari parasit.

Intermediate host = hospes perantaraHospes yang menjadi perantara tertularnya penyakit parasit. Di tubuh hospes ini parasit berada dalam bentuk larva, atau hospes yang menjadi tempat reproduksi aseksual.

Page 16: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

Umumnya manusia Umumnya manusia hospes definitif, tetapi tidak hospes definitif, tetapi tidak jarang jadi hospes perantara atau bahkan hospes jarang jadi hospes perantara atau bahkan hospes aksidental.aksidental.

Contoh :Contoh :Ascariasis Ascariasis manusia manusia hospes definitif. hospes definitif. Malaria Malaria manusia manusia hospes perantara hospes perantara perkembang biakan aseksual nyamuk Anopheles perkembang biakan aseksual nyamuk Anopheles betina betina hospes definitif hospes definitif perkembang biakan perkembang biakan seksual.seksual.

Trichinellosis, Taeniasis Trichinellosis, Taeniasis man man DH sekaligus IH. DH sekaligus IH.Paratenic hostParatenic host Hospes yang menjadi tempat istirahat bagi stadium Hospes yang menjadi tempat istirahat bagi stadium

larva parasit, larva parasit tetap dalam larva parasit, larva parasit tetap dalam bentuk/stadium infektif.bentuk/stadium infektif.

Reservoir hostReservoir host Organisme yang menjadi tempat tinggal parasit Organisme yang menjadi tempat tinggal parasit

dan terus-menerus bertindak sebagai sumber dan terus-menerus bertindak sebagai sumber penularan. penularan. Contoh: Kera di daerah Sumatera dan Contoh: Kera di daerah Sumatera dan Semenanjung Malaka Semenanjung Malaka Malayan Filaria. Malayan Filaria.

Page 17: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

TATA NAMA PARASITTATA NAMA PARASIT(NOMEN(NOMENCCLATURLATURE OFE OF PARASIT PARASITESES))

International Code of Zoological Nomenclature International Code of Zoological Nomenclature Binomial Binomial

System of nomenclatureSystem of nomenclature..

SetiapSetiap organism organismee : : mempunyai nama mempunyai nama

nama umum nama umum

nama ilmiah/nama ilmiah/scientificscientific yang terdiri dari dua suku kata: yang terdiri dari dua suku kata:

Generic Name Generic Name genus, genus, huruf besarhuruf besar. .

Specific NameSpecific Name species, species, huruf kecilhuruf kecil. .

Biasanya ditambah/diikuti dengan nama penemu, koma, tahun Biasanya ditambah/diikuti dengan nama penemu, koma, tahun

penemuan :penemuan :

ContohContoh: : Cacicng gelang/Round wormCacicng gelang/Round worm

Ascaris lumbricoides LinnaeusAscaris lumbricoides Linnaeus, 175, 175 B.B.

Dicetak miring

Page 18: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

International Zoological CInternational Zoological Claslasssifiificcaattiionon

Kingdom Kingdom

PhyllumPhyllum

SubphyllumSubphyllum

SuperclassSuperclass

ClassClass

SubclassSubclass

Order Order bberakhir dengan erakhir dengan -ida-ida

Suborder Suborder bberakhir dengan erakhir dengan -idea-idea

Superfamily Superfamily bberakhir dengan erakhir dengan -eidea-eidea

Family Family bberakhir dengan erakhir dengan -idea-idea

Subfamily Subfamily bberakhir dengan erakhir dengan -inae-inae

GenusGenus

SpeciesSpecies

Page 19: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

HAL-HAL POKOK YANG DIPELAJARI DALAM PARASITOLOGI

1. Uraian singkat tentang parasit termasuk sejarah dan penyebaran geografisnya.

2. Morfologi dan siklus hidup.

3. Habitatnya.

4. Mekanisme transmisinya termasuk peranan hospes reservoir.

5. Patologi atau gangguan-gangguan lain yang timbul akibat adanya parasit dalam tubuh hospes beserta gejala-gejalanya.

6. Diagnosis

7. Pengobatan.

8. Pencegahan.

Page 20: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

ad.l. Uraian singkat tentang parasit Sejarah penemuan parasit, kapan, oleh siapa, dimana

parasit tersebut banyak ditemukan, beberapa hal lain. ad.2. Morfologi dan siklus hidup Membicarakan tahap-tahap pertumbuhan atau perkem- bangan parasit. Misalnya Cacing: dws kawin telur larva dws

Protozoa: trofosoit kista trofosoit. penting patogenesa timbulnya penyakit s/d tindakan/usaha pengobatan dan pemberantasannya.ad.3. Habitat Tempat tinggal yang paling sesuai bagi parasit dewasa. Parasit masuk tubuh hospes lewat jalan masuk (portal

of entry atau port d'entry) tiba di habitatnya dan

tumbuh menjadi dewasa. Kelainan primer tergantung dimana parasit tsb tinggal.

Page 21: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

Anatomi dari Habitat cacing (yg berhubungan dengan siklus hidup helminth)

• Gastro intestinal tract• Respiratory tract

Page 22: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev
Page 23: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev
Page 24: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

Respiratory tract

Page 25: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev
Page 26: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

ad.4. Mekanisne transmisi dan peranan hospes reservoir

Penularan berpindahnya stadium infektif parasit dari satu hospes ke hospes yang lain. Masuk portal of entry, keluar portal of extry. Cara perpindahan yang tertentu mode of transmission.

a. Mulut (per oral). Contoh : Telur Ascaris lumbricoides.

b. Kulit atau membrana mukosa (per cutan). Contoh: Filariform larva dari pada Hook worm. Plasmadium.

c. Organ genitalia. Contoh: Trichomonas vaginalis

d. Saluran napas/hidung (per inhalasi). Contoh: Enterobius vermicularis.

e. Placenta. Contoh: Toxoplasma Plasmodium

Page 27: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

Sumber infeksi mahluk hidup dan benda mati. * Mahluk hidup sebagai sumber infeksi

1. Manusia. - Pada umumnya penderita sendiri. - Healthy carrier/Convalescent carrier

2. Binatang. - Binatang piaraan atau binatang buas mis kucing,

anjing, harimau, tikus, reservoir host dll. - Serangga penghisap darah misalnya nyamuk.

* Benda mati, misal tanah, air, sayuran/buah-buahan

yang tercemar, pakaian penderita, dll.

Page 28: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

ad.5. Patologi dan simtomatologi

Parasit masuk tubuh hospes proses perusakan/patologis gejala sangat tergantung keadaan hospes dan parasitnya. Dari keluhan dan gejala dapat ditegakkan Dx klinis/kerja/ sementara.

Dari pemeriksaan laboratorium Dx pasti/laboratoris.

Page 29: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

ad.6. Diagnosis - Diagnosis klinis/kerja/sementara - Diagnosis pasti/laboratorium

ad.7. Pengobatan - Berhubungan erat dengan patogenesa keluhan dan gejala klinik - Terapi kausal - Terapi simtomatis - DOC - Struktur Kimia - Cara Kerja - Dosis - Efek samping - Syarat obat yang baik

ad.8. Pencegahan massal maupun perorangan. Pencegahan dapat dilakukan memutus mata rantai dari siklus hidup. Pengobatan termasuk dalam program pencegahan.

Page 30: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

Beberapa Obat Anti helminth (Anthelmintic drugs)

• Piperazine• Menyebabkan flaccid pafralysis pada tubuh cacing, bersifat reversible,

low efficacy.

• Thiabendazole, Albendazole (Benzimidazoles)• merusak cytoskeleton, sehingga terjadi gangguan pergerakan,

sistem reproduksi (gangguan pada oocyst)

• Levamizole, Pyrantel, Morantel• Menyebabkan spastic paralysis pada otot cacing, gangguan produksi

telur.

Page 31: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

• Ivermectin• Derivat Avermectin (Streptomyces avermitis). Menimbulkan persistant

paralysis pada otot pharynx dan otot dinding tubuh cacing.

Page 32: Materi Kul Farm Pendahuluan Asw 2015 Rev

Terimakasih