manusia

1
1.Keunikan Kita Saat ini,kita secara fisik dapat dianggap”dewasa’tetapi secara mental dan psikis,kita masih perlu mendapatkan pendampingan.Untuk menjadi pribadi yang berkualitas, maka kita perlu mengubah sifat-sifat kekanak-kanakan yang kita miliki itu menjadi perilaku seorang pribadi yang dewasa.Dalam suratnya,Santo Paulus mengatakan mengenai karakter atau perilaku kanak-kanak kita,”Ketika aku kanak- kanak,aku berkata-kata seperti kanak-kanak,aku merasa seperti kanak-kanak,aku berpikir seperti kanak- kanak.Sekarang,sesudah aku menjadi dewasa,aku meninggalkan sifat kanak-kanak itu”(1 Korintus 13:11) Keberadaan kita sebagai manusia merupakan sebuah keajaiban dunia yang luar biasa.Dalam Kitab Suci,dikisahkan bahwa Tuhan menciptakan manusia dari tanah dan menghembuskan dengan Roh-Nya,maka jadilah manusia.

Transcript of manusia

1.Keunikan Kita Saat ini,kita secara fisik dapat dianggapdewasatetapi secara mental dan psikis,kita masih perlu mendapatkan pendampingan.Untuk menjadi pribadi yang berkualitas, maka kita perlu mengubah sifat-sifat kekanak-kanakan yang kita miliki itu menjadi perilaku seorang pribadi yang dewasa.Dalam suratnya,Santo Paulus mengatakan mengenai karakter atau perilaku kanak-kanak kita,Ketika aku kanak-kanak,aku berkata-kata seperti kanak-kanak,aku merasa seperti kanak-kanak,aku berpikir seperti kanak-kanak.Sekarang,sesudah aku menjadi dewasa,aku meninggalkan sifat kanak-kanak itu(1 Korintus 13:11) Keberadaan kita sebagai manusia merupakan sebuah keajaiban dunia yang luar biasa.Dalam Kitab Suci,dikisahkan bahwa Tuhan menciptakan manusia dari tanah dan menghembuskan dengan Roh-Nya,maka jadilah manusia.