Manajemen Pendidikan ( Sebuah Pengantar )

14
Manajemen Pendidikan (Sebuah Pengantar) Alfin Mustikawan, M.Pd

description

Manajemen Pendidikan ( Sebuah Pengantar ). Alfin Mustikawan, M.Pd. Definisi Manajemen. Manajemen Management to Manage Mengurus atau tata laksana atau ketata laksanaan. Definisi Manajemen. - PowerPoint PPT Presentation

Transcript of Manajemen Pendidikan ( Sebuah Pengantar )

Page 1: Manajemen Pendidikan ( Sebuah Pengantar )

Manajemen Pendidikan(Sebuah Pengantar)

Alfin Mustikawan, M.Pd

Page 2: Manajemen Pendidikan ( Sebuah Pengantar )

Definisi ManajemenManajemen Management to Manage

Mengurus atau tata laksana atau ketata laksanaan

Page 3: Manajemen Pendidikan ( Sebuah Pengantar )

Definisi ManajemenHarold Koontz & O’

Donnel :Manajemen adalah berhubungan dengan pencapaian sesuatu tujuan yang dilakukan melalui dan dengan orang-orang lain”.

James A. F. Stoner: Manajemen adalah seni untuk melaksanakan suatu pekerjaan melalui orang-orang”.

Page 4: Manajemen Pendidikan ( Sebuah Pengantar )

Definisi ManajemenGeorge R. Terry : Manajemen adalah

suatu proses yang terdiri atas perencanaan, pengorganisasian, penggerakkan pelaksanaan dan pengawasan, dengan memanfaatkan baik ilmu maupun seni, agar dapat menyelesaikan tujuan yang telah ditetapkan sebelumnya.

Page 5: Manajemen Pendidikan ( Sebuah Pengantar )

Contoh Sederhana Penerapan Manajemen

TIPU SOCCER.mpeg (TIPU SOCCER.mpeg.MPE)

Page 6: Manajemen Pendidikan ( Sebuah Pengantar )

Fungsi Manajemen Jenis tugas atau kegiatan manajemen yang mempunyai peranan khas dan bersifat saling menunjang untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan sebelumnya.

Page 7: Manajemen Pendidikan ( Sebuah Pengantar )

George R. Terry Planning (Perencanaan) Organizing (Pengorganisasian)

Actuating (Penggerakkan) Controlling (Pengawasan

Page 8: Manajemen Pendidikan ( Sebuah Pengantar )

Sistem Pendidikan Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk

mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa dan negara.

Pendidikan nasional adalah pendidikan yang berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 yang berakar pada nilai-nilai agama, kebudayaan nasional Indonesia dan tanggap terhadap tuntutan perubahan zaman.

Sistem pendidikan nasional adalah keseluruhan komponen pendidikan yang saling terkait secara terpadu untuk mencapai tujuan pendidikan nasional.

UU Sisdiknas no 20/2003 : 1:1,2,3

Page 9: Manajemen Pendidikan ( Sebuah Pengantar )

KOMPONEN PENDIDIKAN

TujuanEfektivitas

Input

Sumber Daya

Process

PemanfaatanSumber Daya

OutputHasil dan Dampak

Produktivitas

Efisiensi

Pembelajaran

Suasana Akademik

Staf

Perpustakaan

Fasilitas FisikLaborat

Dana

Organisasi

Resources

Kurikulum

Mahasiswa

Lulusan

Karya Intelektual

Page 10: Manajemen Pendidikan ( Sebuah Pengantar )

Sub Pro

Kuriku-lum

Kesis-waan

Kepegawaian

Sar-pras

Keua-ngan

Hu-mas

Peren-canaan

X X X X X X

Pengorganisasian

X X X X X X

Penggerakan

X X X X X X

Pengawasan

X X X X X X

MANAJEMEN PENDIDIKAN

Page 11: Manajemen Pendidikan ( Sebuah Pengantar )

Manajemen Kurikulum dan Pembelajaran1. Penyusunan/Reviu KTSP dan silabus2. Penyusunan kalender pendidikan3. Penyusunan program tahunan 4. Penyusunan rencana pembelajaran (RPP)5. Pembagian tugas mengajar dan tugas lain6. Penyusunan jadwal pelajaran7. Penyusunan jadwal kegiatan perbaikan8. Penyusunan jadwal kegiatan ekstrakurikuler9. Penyusunan progran jadwal kegiatan bimbingan dan penyuluhan10.Pengaturan pem-bukaan tahun ajaran baru11.Pelaksanaan kegiatan pembelajaran12.Pelaksanaan kegiatan bimbingan dan penyuluhan13.Supervisi pelaksanaan pembelajaran14.Supervisi pelaksanaan bimbingan dan penyuluhan

Page 12: Manajemen Pendidikan ( Sebuah Pengantar )

Manajemen Kesiswaan1.Perencanaan daya tampung2.Perencanaan penerimaan siswa baru3.Penerimaan siswa baru4.Pengelompokan siswa berdasarkan pola

tertentu5.Pembinaan disiplin belajar siswa6.Pencatatan kehadiran siswa7.Pengaturan perpindahan siswa8.Pengaturan kelulusan siswa9.Pemantauan siswa10.Penilaian siswa

Page 13: Manajemen Pendidikan ( Sebuah Pengantar )

Manajemen Kepegawaian1.Analisis pekerjaan di sekolah2.Penyusunan formasi guru dan pegawai baru3.Perencanaan dan pengadaan guru dan pegawai

baru4.Pembagian tugas guru dan pegawai5.Pembinaan profesinalisme guru dan pegawai6.Pembinaan karir guru dan pegawai7.Pembinaan kesejahteraan guru dan pegawai8.Pengaturan perpindahan guru dan pegawai9.Pengaturan pemberhentian guru dan pegawai10.Pemantauan kinerja guru dan pegawai11.Penilaian kinerja guru dan pegawai

Page 14: Manajemen Pendidikan ( Sebuah Pengantar )

Manajemen Sarana dan Prasarana1. Analisis kebutuhan sarana dan prasarana sekolah2. Perencanaan dan pengadaan sarana dan prasarana

sekolah3. Pendistribusian sarana dan prasarana sekolah4. Penataan sarana dan prasarana sekolah5. Pemanfaat sarana dan prasarana sekolah secara efektif

dan efisien6. Pemeliharaan sarana dan prasarana sekolah7. Inventarisasi sarana dan prasarana sekolah8. Penghapusan sarana dan prasarana sekolah9. Pemantauan kinerja penggunaan dan pemeliharaan

sarana dan prasarana sekolah10.Penilaian kinerja penggunaan dan pemeliharaan sarana

dan prasarana sekolah