M

31
CHAPTER 11 ACCOUNTING PERFORMANCE MEASURES AND THEIR EFFECTS TUJUAN UTAMA DARI PROFIT ORGANIZATION ADALAH MEMAKSIMALKAN NILAI PEMEGANG SAHAM (ATAU PEMILIK), ATAU NILAI PERUSAHAAN. JADI, YANG DIANGANKAN OLEH RESULTS CONTROL ADALAH MEMBERIKAN PENGHARGAAN KEPADA SETIAP INDIVIDUAL PEGAWAI ATAS PEKERJAANNYA MENINGKATKAN NILAI PERUSAHAAN. NAMUN DEMIKIAN, KARENA PENGUKURAN ATAS KONTRIBUSI LANGSUNG UNTUK MENINGKATKAN NILAI INI HAMPIR TIDAK MUNGKIN, MAKA PERUSAHAAN BIASANYA MENCARI ALTERNATIF-ALTERNATIF PENGENDALIAN (CONTROL ALTERNATIVES). KEBANYAKAN PERUSAHAAN MENDASARKAN DIRI PADA RESULTS CONTROL MELALUI PENGUKURAN-PENGUKURAN KINERJA BERDASARKAN AKUNTASI, KHUSUSNYA UNTUK HIGHER-MANAGERIAL LEVEL; YAKNI ACCOUNTING PROFITS AND RETURN SERTA KOMPONEN-KOMPONENNYA (REVENUES,COSTS, ASSETS DAN LIABILITIES). SEBAGAIMANA DIBAHAS DI CHAPTER 7, ACCOUNTING PERFORMANCE MEASURES SANGAT UMUM DIGUNAKAN, KARENA MEMILIKI BEBERAPA KEUNGGULAN DIBANDINGKAN DENGAN PENGUKURAN-PENGUKURAN LAINNYA.

description

M

Transcript of M

PowerPoint Presentation

CHAPTER 11ACCOUNTING PERFORMANCE MEASURES AND THEIR EFFECTS

TUJUAN UTAMA DARI PROFIT ORGANIZATION ADALAH MEMAKSIMALKAN NILAI PEMEGANG SAHAM (ATAU PEMILIK), ATAU NILAI PERUSAHAAN. JADI, YANG DIANGANKAN OLEH RESULTS CONTROL ADALAH MEMBERIKAN PENGHARGAAN KEPADA SETIAP INDIVIDUAL PEGAWAI ATAS PEKERJAANNYA MENINGKATKAN NILAI PERUSAHAAN. NAMUN DEMIKIAN, KARENA PENGUKURAN ATAS KONTRIBUSI LANGSUNG UNTUK MENINGKATKAN NILAI INI HAMPIR TIDAK MUNGKIN, MAKA PERUSAHAAN BIASANYA MENCARI ALTERNATIF-ALTERNATIF PENGENDALIAN (CONTROL ALTERNATIVES).KEBANYAKAN PERUSAHAAN MENDASARKAN DIRI PADA RESULTS CONTROL MELALUI PENGUKURAN-PENGUKURAN KINERJA BERDASARKAN AKUNTASI, KHUSUSNYA UNTUK HIGHER-MANAGERIAL LEVEL; YAKNI ACCOUNTING PROFITS AND RETURN SERTA KOMPONEN-KOMPONENNYA (REVENUES,COSTS, ASSETS DAN LIABILITIES). SEBAGAIMANA DIBAHAS DI CHAPTER 7, ACCOUNTING PERFORMANCE MEASURES SANGAT UMUM DIGUNAKAN, KARENA MEMILIKI BEBERAPA KEUNGGULAN DIBANDINGKAN DENGAN PENGUKURAN-PENGUKURAN LAINNYA.

SECARA KHUSUS, ACCOUNTING PERFORMANCE MEASURES MEMBERIKAN RINGKASAN PENTING MENGENAI HASIL-HASIL DARI BERBAGAI TINDAKAN (ACTIONS) YANG DIAMBIL OLEH PARA MANAJER. HARUS DIAKUI, WALAUPUN ACCOUNTING MEASURES YANG TERBAIK SEKALIPUN TIDAK SEMPURNA, NAMUN PENGUKURAN-PENGUKURAN TERSEBUT DAPAT DIGUNAKAN SEBAGAI PENGGANTI INDIKATOR PERUBAHAN NILAI PERUSAHAAN.PENGGUNAAN ACCOUNTING PERFORMANCE MEASURES SEBAGAI PENGGANTI INDIKATOR PERUBAHAN NILAI PERUSAHAAN, MENCIPTAKAN MASALAH-MASALAH PENGENDALIAN YANG SIGNIFIKAN. KEBANYAKAN MANAJER KORPORASI SANGAT MEMAHAMI MASALAH DIMAKSUD, TETAPI TETAP MEMILIH ACCOUNTING MEASURES KARENA KEUNGGULAN-KEUNGGULANNYA. KEMUDIAN MEREKA MENGAMBIL LANGKAH-LANGKAH UNTUK MENGURANGI MASALAHNYA.CHAPTER INI MENGURAIKAN TENTANG SALAH SATU PENYEBAB DARI MASALAH UTAMANYA ACCOUNTING PERFORMANCE MEASURES : KECENDERUNGAN YANG MEMBUAT PARA MANAJER BERORIENTASI KE JANGKA PENDEK SECARA BERLEBIHAN, ATAU MYOPIC. JUGA DIDISKUSIKAN ISSUE-ISSUE MENGENAI SUBOPTIMALISASI (SUBOPTIMALIZATION), SEBAGAI BENTUK PERUBAHAN PERILAKU (BEHAVIORAL DISPLACEMENT) YANG KHUSUSNYA DIAKIBATKAN OLEH PENGGUNAAN ACCOUNTING-BASED ROI-TYPE MEASURES.

VALUE CREATION: THE PRIMARY GOAL OF FOR-PROFIT ORGANIZATIONSSUDAH MENJADI KESEPAKATAN UMUM BAHWA TUJUAN UTAMA UNTUK PROFIT ORGANIZATIONS ADALAH MEMAKSIMALKAN NILAI PERUSAHAAN (ATAU KEKAYAAN PEMILIK), DENGAN MEMPERHATIKAN BEBERAPA PEMBATASAN, SEPERTI KETAATAN KEPADA HUKUM, PERHATIAN YANG CUKUP KEPADA PARA PEGAWAI, PELANGGAN DAN PEMANGKU KEPENTINGAN LAINNYA. NILAI PERUSAHAAN MERUPAKAN KONSEP DASAR EKONOMI YANG DIHITUNG PADA WAKTU TERTENTU DENGAN MENDISKONTOKAN FUTURE CASH FLOWS YANG DIHARAPKAN DAPAT DIPEOLEH PERUSAHAAN KE NILAI SEKARANG (PRESENT VALUE). KONSEP NILAI INI SANGAT PENTING UNTUK TUJUAN MANAGEMENT CONTROL, SEBAB NILAI TERSEBUT MEMBERIKAN INDIKASI KEPADA PARA PEGAWAI UNTUK DAPAT MEMPERBESAR NILAI PERUSAHAAN MELALUI PENINGKATAN JUMLAH FUTURE CASH FLOWS, DENGAN MENGAKSELERASI PENERIMAAN CASH FLOWS DIMAKSUD (KARENA TIME VALUE OF MONEY), ATAU DENGAN CARA PENERIMAAN CASH FLOWS YANG LEBIH PASTI ATAU KURANG BERISIKO. PERUBAHAN NILAI PERUSAHAAN SELAMA PERIODE TERTENTU DISEBUT ECONOMIC INCOME, DAN ALTERNATIF LAIN UNTUK MENGUNGKAPKAN BASIC CORPORATE FINANCIAL OBJECTIVE ADALAH MAXIMIZATION OF ECONOMIC INCOME, BUKAN ACOUNTING INCOME (REVENUES DIKURANGI EXPENSES, SEBAGAIMANA YANG DIDEFINISIKAN OLEH PARA AKUNTAN).

NEAR-PERFECT INDICATORS OF VALUE CREATIONRESULTS CONTROL YANG IDEAL ADALAH MEMAKSA PEGAWAI UNTUK BERTANGGUNG JAWAB ATAS NILAI YANG SECARA INDIVIDUAL CIPTAKAN (ATAU SEBALIKNYA, DIRUSAK) BAGI PEMILIK PERUSAHAAN TEMPAT MEREKA BEKERJA. PADA KENYATAANNYA, BANYAK PEGAWAI MEMIKUL TANGGUNG JAWAB UNTUK KEUNTUNGAN PEMEGANG SAHAM, ATAU PALING TIDAK UNTUK MENGUBAH NILAI SAHAM BIASA. SEBAGAIMANA DIBAHAS DI CHAPTER 10, PERUSAHAAN MENGGUNAKAN BERBAGAI PERENCANAAN KOMPENSASI (COMPENSATION PLANS) YANG MENGAITKAN ANTARA PEMBAYARAN INSENTIF DENGAN HARGA SAHAM. STOCK OPTION DAN STOCK PERFORMANCE PLANS TELAH DIGUNAKAN SECARA UMUM UNTUK TOP-LEVEL MANAGERS DALAM BEBERAPA TAHUN INI. PADA TAHUN 1989, PEPSICO MENJADI PERUSAHAAN PERTAMA YANG MENGHADIAHI STOCK OPTIONS UNTUK SETIAP PEGAWAINYA; HADIAH DIMAKSUD SAMA DENGAN 10% DARI GAJI POKOK (BASE SALARY) PARA PEGAWAI. SAMPAI DENGAN TAHUN 1996 DIPERKIRAKAN 2.000 PERUSAHAAN TELAH MENERAPKAN BROAD-BASED STOCK OPTION PLANS, YANG DIRANCANG JUGA UNTUK LOWER-LEVEL EMPLOYEES.STOCK PERFORMANCE-BASED REWARDS HARUS MEMBERIKAN HASIL YANG CUKUP BAIK BAGI TOP MANAGEMENT DARI PUBLICLY TRADED CORPORATIONS. BAGI ORGANISASI SEPERTI INI, NILAI YANG DICIPTAKAN (RETURNS UNTUK PARA PEMEGANG SAHAM) DAPAT DIUKUR SECARA LANGSUNG SETIAP PERIODE (TAHUNAN, KUARTALAN, ATAU BULANAN) SEBAGAI JUMLAH DIVIDEND YANG DIBERIKAN KEPADA PARA PEMEGANG SAHAM PADA PERIODE YANG DIUKUR, DITAMBAH (ATAU DIKURANGI) PERUBAHAN NILAI PASAR SAHAM. DIVIDEN DAN HARGA PASAR SAHAM KEDUA-DUANYA DAPAT DIUKUR SECARA TEPAT DAN OBJEKTIF SESUAI WAKTU.

APAKAH STOCK PERFORMANCE-BASED MENGUKUR INDIKATOR-INDIKATOR YANG BERGUNA BAGI KINERJA LOWER-LEVEL EMPLOYEES? APAKAH STOCK PERFORMANCE-BASED MEMILIKI NILAI MOTIVASI YANG BERGUNA BAGI LOWER ORGANIZATION LEVELS? DALAM KEBANYAKAN KASUS, JAWABAN UNTUK KEDUA PERTANYAAN DI ATAS ADALAH TIDAK. SECARA INDIVIDUAL, PADA HAKEKATNYA UPAYA-UPAYA SELURUH PEGAWAI DI BAWAH TOP LEVEL MANAGEMENT MEMPUNYAI PENGARUH YANG SANGAT KECIL TERHADAP HARGA SAHAM.STOCK MARKET PERFORMANCE SERING TIDAK MEMBERIKAN NEAR-PERFECT MEASURE, SEKALIPUN BAGI KINERJA TOP-LEVEL MANAGERS. PASAR TIDAK SELALU TERINFORMASI SECARA BAIK MENGENAI RENCANA DAN PROSPEK PERUSAHAAN, DAN JUGA TENTANG FUTURE CASH FLOW DAN RISKS. UNTUK ALASAN-ALASAN PERSAINGAN, PERUSAHAAN SERING MEMPERLAKUKAN INFORMASI TENTANG PRODUKTIVITAS R&D, STRATEGI HARGA DAN SUMBER DAYA, KUALITAS PROSES DAN PRODUK, KEPUASAN PELANGGAN, SERTA RENCANA PEMBERHENTIAN KARYAWAN SEBAGAI SESUATU YANG KONFIDENSIAL. NAMUN APABILA PENGHARGAAN SECARA TERUKUR DAPAT DIKAITKAN DENGAN PENILAIAN PASAR, PARA MANAJER MUNGKIN BERKEINGINAN MENGUNGKAPKAN INFORMASI DIMAKSUD UNTUK MEMPENGARUHI PENILAIAN, WALAUPUN DAPAT MEMBAHAYAKAN PERUSAHAAN. PENGUKURAN PASAR JUGA MENGANDUNG KEGADUHAN (NOISE) YANG SIGNIFIKAN YANG MEMBUAT KESULITAN UNTUK MELIHAT SINYAL MANAGERIAL PERFORMANCE. PENILAIAN STOCK MARKET DIPENGARUHI OLEH BANYAK FAKTOR YANG TIDAK DAPAT DIPENGARUHI OLEH PARA MANAJER (RESESI, PERUBAHAN TINGKAT SUKU BUNGA, RUMOR) DAN MENGABURKAN INFORMASI YANG DISEDIAKAN MENGENAI KINERJA PERUSAHAAN DAN PARA MANAJERNYA. (METODE UNTUK MELAKUKAN PENYESUAIAN TERHADAP PENGARUH UNCOTROLLABLE FACTORS INI DIBAHAS DI CHAPTER 13).

KADANG-KADANG DALAM NON-STOCK MARKET-BASED DITEMUKAN NEAR-PERFECT INDICATOR OF VALUE CREATION DAN DIGUNAKAN UNTUK TUJUAN-TUJUAN RESULTS CONTROL PADA LEVEL ORGANISASI DI BAWAH TOP MANAGEMENT. NILAI YANG DICIPTAKAN OLEH PARA INDIVIDU DALAM PERAN TERTENTU MUNGKIN SEBAGIAN BESAR DIHASILKAN DARI ELEMEN KINERJA TUNGGAL (ATAU HANYA BEBERAPA ELEMEN SAJA). UNTUK PARA PEGAWAI DI UNIT PERAKITAN PADA PROSES PRODUKSI, KUALITAS DARI VOLUME UNIT YANG DIBUTUHKAN MUNGKIN MERUPAKAN INDIKATOR YANG BAIK SEKALI, ATAU MEMILIKI KORELASI YANG TINGGI, TERHADAP NILAI DARI PARA PEGAWAINYA YANG DICIPTAKAN BAGI PERUSAHAAN. UNTUK PARA TENAGA PENJUAL, TOTAL PENJUALAN ( DIMANA PENJUALAN HAMPIR SAMADENGAN MERAIH LABA), ATAU MARJIN PENJUALAN (PENJUALAN DIKURANGI HARGA POKOK PENJUALAN), MERUPAKAN PENGUKURAN YANG BAIK, ATAU PALING TIDAK PENGGANTI YANG BAIK, MENGENAI NILAI PERUSAHAAN YANG DICIPTAKAN OLEH FUNGSI PENJUALAN. UNTUK KEBANYAKAN PEGAWAI DI BAWAH TOP MANAGEMENT LEVELS, TIDAKLAH MUNGKIN UNTUK MENGUKUR SECARA LANGSUNG NILAI-NILAI YANG MEREKA CIPTAKAN DALAM PERIODE PENGUKURAN TERTENTU. MENGUKUR SECARA LANGSUNG NILAI YANG DICIPTAKAN OLEH MIDDLE-LEVEL MANAGERS MEMERLUKAN ESTIMASI MENGENAI FUTURE CASH FLOW YANG TIDAK PASTI. JADI, PENGUKURAN INI JAUH DARI TEPAT (PRECISE). PENGUKURAN LANGSUNG DARI ECONOMIC INCOME JUGA TIDAK SELALU OBJEKTIF, SEBAB INDIVIDU YANG SANGAT MENGETAHUI TENTANG PENETAPAN, DAN MEMILIKI POSISI TERBAIK DALAM PENYUSUNAN ESTIMASI CASH FLOW, BIASANYA ADALAH INDIVIDU YANG KINERJANYA SEDANG DINILAI. KEGAGALAN YANG SIGNIFIKAN DARI KRITERIA YANG TEPAT DAN OBJEKTIF INI MENYEBABKAN PERUSAHAAN MENCARI PENGUKURAN KINERJA PENGGANTI. JADI, PADA MIDDLE-MANAGEMENT LEVEL, PENGUKURAN ACCOUNTING, KHUSUSNYA ACCOUNTING PROFITS AND RETURNS, ADALAH PENGGANTI YANG PALING PENTING UNTUK DIGUNAKAN.

ADVANTAGES OF ACCOUNTING PROFIT MEASURES OF PERFORMANCEACCOUNTING PROFITS AND RETURNS DIGUNAKAN SECARA LUAS SEBAGAI RINGKASAN DAN PENGGANTI INDIKATOR DARI PENCIPTAAN NILAI (VALUE CREATION) DENGAN BEBERAPA ALASAN PENTING. PERTAMA, ACCOUNTING PROFITS AND RETURNS DAPAT DIUKUR SECARA TEPAT WAKTU (DALAM PERIODE WAKTU PENDEK), SERTA RELATIF TEPAT DAN OBJEKTIF. KETEPATAN WAKTU (TIMELINESS), TEPAT (PRECISION) DAN OBJEKTIVITAS (OBJECTIVITY) SEMUANYA MERUPAKAN KUALITAS PENGUKURAN PENTING YANG KRITIKAL. PADA HAKEKATNYA, SETIAP INDIVIDUAL MERESPON SECARA LEBIH BAIK TERHADAP TARGET-TARGET YANG DITETAPKAN SECARA SPESIFIK, JANGKA PENDEK DAN UMPAN BALIK ATAS KINERJA YANG SEGERA KETIMBANG TARGET YANG KABUR (TIDAK JELAS). TEKANAN YANG DIAKIBATKAN OLEH SHORT-TERM PERFORMANCE MENDORONG PARA MANAJER UNTUK TIDAK MENJADI TIDAK TELITI (SLOPPY) ATAU BOROS (WASTEFUL), DAN AKAN MERANGSANG PARA MANAJER UNTUK KREATIF.ATURAN-ATURAN ACCOUNTING UNTUK MENETAPKAN CASH INFLOWS DAN OUTFLOWS WALAUPUN DALAM PERIODE PENGUKURAN JANGKA PENDEK, TELAH DITETAPKAN DAN DIURAIKAN SECARA RINCI OLEH U.S. FINANCIAL ACCOUNTING STANDARDS BOARD (FASB). ADALAH SANGAT MUNGKIN UNTUK MENGUKUR ACCOUNTING PROFITS DALAM PERIODE JANGKA PENDEK, MISALNYA 1 BULAN, DENGAN KECERMATAN YANG TINGGI.

OLEH KARENA ATURAN-ATURAN ACCOUNTING ADA, ORANG-ORANG YANG BERBEDA YANG DITUGASKAN UNTUK MENGUKUR LABA PERUSAHAAN DALAM PERIODE TERTENTU AKAN MENGHASILKAN KIRA-KIRA JUMLAH ANGKA YANG SAMA. SELANJUTNYA, INDEPENDENT AUDITORS AKAN MEMBERIKAN PENGECEKAN SECARA OBJEKTIF MENGENAI ACCOUNTING CALCULATIONS.KEDUA, DIBANDINGKAN DENGAN PENGUKURAN-PENGUKURAN LAIN YANG DAPAT DIUKUR SECARA TEPAT DAN OBJEKTIF DENGAN TEPAT WAKTU, SEPERTI CASH FLOWS, SHIPMENTS ATAU SALES, ACCOUNTING MEASURES ADALAH RELATIF SELARAS (CONGRUENT) DENGAN TUJUAN ORGANISASI BERUPA PROFIT MAXIMIZATION. ACCOUNTING PROFITS MEMBERIKAN KEUNGGULAN DIBANDINGKAN CASH FLOWS SEBAB ACCOUNTING ACCRUALS DIRANCANG UNTUK MEMBERIKAN PENANDINGAN YANG LEBIH BAIK ANTARA CASH INFLOWS DAN OUTFLOWS.PEMBUKTIAN TERBAIK YANG TIDAK BISA DIPUNGKIRI TENTANG KESELARASAN DARI PENGUKURAN KINERJA ACOOUNTING ADALAH PADA PERUSAHAAN-PERUSAHAAN YANG SECARA AKTIF SAHAMNYA DIPERDAGANGKAN DI BURSA. PERDAGANGAN SAHAM MEMBERIKAN PENILAIAN YANG OBJEKTIF DARI NILAI PERUSAHAAN YANG DAPAT DIPERBANDINGKAN DENGAN PENGUKURAN KINERJA ACCOUNTING. RISET-RISET TELAH SECARA KONSISTEN MENUNJUKKAN BAHWA TERDAPAT KORELASI YANG POSITIF ANTARA ACCOUNTING PROFITS DAN PERUBAHAN HARGA SAHAM.

KETIGA, PENGUKURAN ACCOUNTING UMUMNYA SEBAGIAN BESAR DAPAT DIKENDALIKAN (CONTROLLED) OLEH PARA MANAJER YANG KINERJANYA DIEVALUASI. KINERJA PROFIT DARI MIDDLE-LEVEL ENTITY (DIVISION ATAU GROUP), HAMPIR SECARA PASTI DAPAT DIKENDALIKAN OLEH MIDDLE-LEVEL GENERAL MANAGER DAN HAL INI BENAR-BENAR MENCERMINKAN KINERJA MEREKA. TINDAKAN-TINDAKAN PARA MANAJER DIMAKSUD SECARA MATERIAL MEMPENGARUHI PROFIT PERUSAHAANNYA, TETAPI JARANG MEMBERIKAN PENGARUH YANG MATERIAL TERHADAP KESELURUHAN KINERJA PERUSAHAAN SERTA HARGA SAHAMNYA. LAGI PULA, ACCOUNTING PROFITS TIDAK TERPENGARUH OLEH FAKTOR-FAKTOR YANG UNCONTROLLABLE (CONTOH: TINGKAT SUKU BUNGA) YANG MENGAKIBATKAN HARGA SAHAM BERUBAH (VOLATILE).KEEMPAT, PENGUKURAN ACCOUNTING DAPAT DIFAHAMI (UNDERSTANDABLE). ACCOUNTING ADALAH PELAJARAN STANDAR DI SETIAP PERKULIAHAN BISNIS, DAN PARA MANAJER TELAH MENGGUNAKAN PENGUKURAN SEPERTI INI SEJAK LAMA SEHINGGA MEREKA SANGAT MEMAHAMI TENTANG PERAN PENGUKURANNYA SERTA BAGAIMANA PENGUKURAN DIMAKSUD DAPAT DIPENGARUHI.TERAKHIR, PENGUKURAN KINERJA ACCOUNTING TIDAK MAHAL (INEXPENSIVE). PERUSAHAAN HARUS MENGUKUR DAN MELAPORKAN HASIL-HASIL FINANSIAL KEPADA PIHAK LUAR, TERUTAMA PARA PEMEGANG SAHAM DAN KREDITUR.

LIMITATIONS OF ACCOUNTING PROFIT MEASURES OF PERFORMANCEBAGAIMANAPUN JUGA, ACCOUNTING PERFORMANCE MEASURES JAUH DARI INDIKATOR YANG SEMPURNA UNTUK MENILAI PERUSAHAAN. SEMENTARA RISET TELAH MENUNJUKKAN KORELASI YANG POSITIF ANTARA ANNUAL PROFITS DENGAN PERUBAHAN HARGA SAHAM, NAMUN KORELASINYA RELATIF KECIL. KORELASINYA SANGAT JAUH DARI NILAI KORELASI 1.0 YANG MENANDAKAN HUBUNGAN YANG SEMPURNA. KORELASI DIMAKSUD BIASANYA BERKISAR ANTARA 0.20 DAN 0.30 TERGANTUNG SAMPLE YANG DIUJI. JADI BERLAKU SECARA UMUM BAHWA ANNUAL ACCOUNTING PROFIT MEASURES DAPAT DIKATAKAN HANYA MEMILIKI HUBUNGAN TIDAK SEMPURNA DENGAN ECONOMIC INCOME.PADA BEBERAPA JENIS PERUSAHAAN, ACCOUNTING PROFIT MEASURES TIDAK MEMILIKI MAKNA SECARA MENDASAR. DALAM SUATU STUDI TENTANG PERUSAHAAN INTERNET, PENULIS TIDAK MAMPU UINTUK MENEMUKAN HUBUNGAN POSITIF YANG SIGNIFIKAN ANTARA BOTTOM-LINE NET INCOME DENGAN MARKET PRICE. KETIKA DILAKUKAN ANALISIS, HASIL DARI E-TAILING FIRMS, PERUSAHAAN YANG MENJUAL BARANG DAN JASA PADA INTERNET, SECARA TERPISAH PENULIS MENEMUKAN HUBUNGAN YANG NEGATIF ANTARA NET INCOME DENGAN STOCK PRICE. YAKNI, PERUSAHAAN-PERUSAHAAN YANG MENCIPTAKAN BANYAK NILAI ADALAH MEREKA YANG SECARA RATA-RATA MEMILIKI NET INCOME YANG LEBIH RENDAH.SECARA MUDAH DAPAT DIJELASKAN MENGAPA ACCOUNTING PROFIT MEASURES TIDAK MENCERMINKAN ECONOMIC INCOME SECARA SEMPURNA. BANYAK HAL MEMPENGARUHI ACCOUNTING PROFITS TETAPI BUKAN ECONOMIC PROFITS, DAN SEBALIKNYA.

PERTAMA, ACCOUNTING SYSTEMS ADALAH BERORIENTASI KEPADA TRANSAKSI (TRANSACTIONS ORIENTED). ACCOUNTING PROFITS UTAMANYA ADALAH PENJUMLAHAN DARI PENGARUH-PENGARUH TRANSAKSI YANG TERJADI SELAMA PERIODE TERTENTU. KEBANYAKAN PERUBAHAN PADA NILAI YANG TIDAK DIAKIBATKAN OLEH TRANSAKSI-TRANSAKSI TIDAK DIAKUI SEBAGAI INCOME. KETIKA PERUSAHAAN MEMPEROLEH HAK PATENT ATAU PERSETUJUAN ATAS PENGATURAN OBAT YANG BARU, NILAI YANG SANGAT BESAR TELAH TERCIPTA, TETAPI KARENA TIDAK ADA TRANSAKSI, TIDAK ADA ACCOUNTING ENTRY, DAN TIDAK ADA PENGARUH TERHADAP ACCOUNTING INCOME.KEDUA, ACCOUNTING PROFIT (DAN PENGUKURAN YANG DIPEROLEH) SANGAT BERGANTUNG KEPADA PILIHAN DARI METODE PENGUKURAN (CHOICE OF MEASUREMENT METHOD). BEBERAPA METODE PENGUKURAN BANYAK TERSEDIA UNTUK MEMPERTANGGUNGJAWABKAN PERISTIWA-PERISTIWA EKONOMI YANG SERUPA. PILIHAN-PILHAN AKUNTANSI PENYUSUTAN (STRAIGHT-LINE VS SUM-OF-THE-YEARS DIGITS VS DOUBLE-DECLINING BALANCE) ADALAH SALAH SATU CONTOH.KETIGA, ACCOUNTING PROFIT BERASAL DARI ATURAN-ATURAN PENGUKURAN YANG SERING BIAS SECARA KONSERVATIF (CONSERVATIVELY BIASED). ATURAN-ATURAN ACCOUNTING MENGHENDAKI PENGAKUAN ATAS GAINS AND REVENUES YANG LEBIH LAMBAT TETAPI PENGAKUAN ATAS EXPENSES AND LOSSES YANG LEBIH CEPAT.

KEEMPAT, PENGHITUNGAN-PENGHITUNGAN PROFIT MENGABAIKAN BEBERAPA NILAI EKONOMI DAN PERUBAHAN NILAI (IGNORE SOME ECONOMIC VALUES AND VALUE CHANGES) DIMANA PARA AKUNTAN MERASA TIDAK DAPAT MENGUKUR SECARA AKURAT DAN OBJEKTIF. INVESTASI UTAMA PERUSAHAAN DALAM KELOMPOK HARTA TAK BERWUJUD, SEPERTI RESEARCH IN PROGRESS, HUMAN RESOURCES, INFORMATION SYSTEMS, DAN CUSTUMER GOODWILL, AKAN DIBIAYAKAN SEGERA. JENIS-JENIS ASET SEPERTI INI TIDAK AKAN NAMPAK PADA NERACA. TIDAK DICANTUMKANNYA HARTA TAK BERWUJUD TERSEBUT TERJADI, WALAUPUN BAGI BANYAK PERUSAHAAN JENIS HARTA INI JAUH LEBIH PENTING DARIPADA JENIS HARTA YANG DIMILIKI OLEH INDUSTRI LAMA BERUPA BANGUNAN PABRIK, MESIN-MESIN DAN TANAH. SEBAGAI CONTOH, HARTA BERWUJUD DARI MICROSOFT KURANG LEBIH HANYA 10% DARI TOTAL NILAI PASAR PERUSAHAAN. KELIMA, PROFIT MENGABAIKAN BIAYA INVESTASI PADA MODAL KERJA (IGNORES THE COSTS OF INVESTMENTS IN WORKING CAPITAL). PARA MANAJER KADANG-KADANG MENINGKATKAN PENJUALAN DAN LABANYA DENGAN MEMBUAT INVESTASI BURUK BERUPA TAMBAHAN PERSEDIAAN, YANG MANA BIAYA ATAS TAMBAHAN INVESTASI DIMAKSUD TIDAK NAMPAK DALAM INCOME STATEMENT.KEENAM, PROFIT MENCERMINKAN BIAYA ATAS MODAL YANG DIPINJAM (THE COST OF BORROWED CAPITAL) TETAPI MENGABAIKAN BIAYA ATAS MODAL SENDIRI (THE COST OF EQUITY CAPITAL).

PERUSAHAAN MEMPEOLEH REAL INCOME HANYA PADA SAAT TINGKAT PENGEMBALIAN ATAS MODAL LEBIH BESAR DARI BIAYA ATAS MODAL DIMAKSUD, DAN MENGABAIKAN BIAYA ATAS MODAL SENDIRI, SEHINGGA PERBEDAAN ANTARA TINGKAT PENGEMBALIAN (RETURNS) DENGAN BIAYA (COST)-NYA (YAKNI, PROFIT) MENJADI TERLALU BESAR. PENGABAIAN INI ADALAH SERIUS SEBAB EQUITY CAPITAL BIASANYA LEBIH MAHAL DARI BORROWED CAPITAL. DI AMERIKA SERIKAT TINGKAT PENGEMBALIAN ATAS SAHAM HAMPIR MENDEKATI 6% LEBIH TINGGI DARI TINGKAT PENGEMBALIAN ATAS LONG-TERM GOVERNMENT BONDS, DAN BAHKAN COST OF EQUITY CAPITAL AKAN LEBIH TINGGI LAGI BAGI PERUSAHAAN DENGAN SAHAM YANG BERISIKO (VOLATILE).KETUJUH, ACCOUNTING PROFIT MENGABAIKAN RISIKO DAN PERUBAHAN-PERUBAHAN DARI RISIKO (IGNORES RISK AND GHANGES IN RISK). PERUSAHAAN, ATAU ENTITAS DI DALAM PERUSAHAAN, YANG POLA DAN WAKTU EXPECTED FUTURE CASH FLOWS-NYA TIDAK BERUBAH KEMUDIAN MEMILIKI CASH FLOW YANG LEBIH PASTI (KURANG BERISIKO), AKAN MENINGKATKAN NILAI EKONOMINYA. PERUBAHAN NILAI INI TIDAK TERCERMIN DALAM ACCOUNTING PROFITS.TERAKHIR, PROFIT LEBIH FOKUS KE MASA LALU (FOCUSES ON THE PAST). NILAI ECONOMI (ECONOMIC VALUE) BERASAL DARI FUTURE CASH FLOWS, DAN TIDAK ADA JAMINAN BAHWA KINERJA MASA LALU MERUPAKAN INDIKATOR YANG HANDAL MENGENAI KINERJA MASA DEPAN.

ALASAN-ALASAN MENGAPA ACCOUNTING INCOME DAN ECONOMIC INCOME BERBEDA, TELAH MENYEBABKAN BERBAGAI KRITIK YANG KERAS TERHADAP PENGGUNAAN ACCOUNTING PERFORMANCE MEASURES. NAMUN DEMIKIAN, HAMPIR SELURUH MANAJER TELAH MEMPEROLEH LEBIH BANYAK MANFAAT DARI ACCOUNTING PROFIT MEASURES INI DIBANDINGKAN DENGAN KETERBATASANNYA, DAN MEREKA TERUS MENGGUNAKANNYA. NAMUN DEMIKIAN, PERLU DIWASPADAI PARA MANAJER TERMOTIVASI UNTUK MEMAKSIMALKAN, ATAU PALING TIDAK MENGHASILKAN, ACCOUNTING PROFITS YANG DAPAT MENCIPTAKAN SEJUMLAH MASALAH BEHAVIORAL DISPLACEMENT. PANDANGAN YANG DANGKAL (MYOPIA) ADALAH POTENSI YANG PALING MEBAHAYAKAN. PARA MANAJER YANG HANYA FOKUS KEPADA ACCOUNTING PROFIT DAN DIUKUR DALAM JANGKA PENDEK CENDERUNG UNTUK MEMPERHATIKAN PENINGKATAN (ATAU MEMPERTAHANKAN) PROFIT (RETURNS) BULANAN, TRIWULANAN, ATAU TAHUNAN. APABILA ORIENTASI PARA MANAJER TERHADAP SHORT-TERM PROFIT TERLALU BERLEBIHAN DIBANDINGKAN DENGAN LONG-TERM VALUE CREATION, MEREKA DISEBUT SEBAGAI MYOPIC.INVESTMENT AND OPERATING MYOPIAACCOUNTING PERFORMANCE MEASURES DAPAT MENGAKIBATKAN PARA MANAJER BERTINDAK DENGAN PANDANGAN YANG DANGKAL (MYOPICALLY), BAIK DALAM PENGAMBILAN KEPUTUSAN INVESTASI MAUPUN OPERASI. MANAJER DI HOLDING COMPANY YANG BERTANGGUNG JAWAB UNTUK MEMPEROLEH SHORT-TERM ERNINGS (RETURNS) DAPAT MENYEBABKAN PARA MANAJER MENGURANGI ATAU MENUNDA INVESTASI-INVESTASI YANG HASILNYA DIJANJIKAN PADA PERIODE PENGUKURAN MENDATANG, SEKALIPUN INVESTASI TERSEBUT SECARA JELAS MENGHASILKAN NET PRESENT VALUE YANG POSITIF. HAL SEPERTI INI DISEBUT INVESTMENT MYOPIA.

INVESTMENT MYOPIA SECARA LANGSUNG BERASAL DARI DUA MASALAH YAKNI ACCOUNTING MEASURES YANG DIJELASKAN DI ATAS; BIAS YANG KONSERVATIF DAN MENGABAIKAN HARTA TAK BERWUJUD YANG SEBAGIAN BESAR HASILNYA DIPEROLEH DI MASA MENDATANG. ATURAN-ATURAN ACCOUNTING TIDAK MEMBOLEHKAN PERUSAHAAN UNTUK MENGAKUI GAINS SAMPAI BATAS DIREALISASIKAN, YAKNI SAMPAI DENGAN CRITICAL INCOME-PRODUCING ACTIVITIES-NYA (SEPERTI PENJUALAN)TERJADI DAN EARNINGS DAPAT DIUKUR DENGAN CARA YANG OBJEKTIF DAN DAPAT DIUJI. DI LAIN PIHAK, ATURAN-ATURAN ACCOUNTING MENGHARUSKAN PERUSAHAAN UNTUK MULAI MENGAKUI COSTS PADA SAAT INVESTASI DILAKUKAN. UNDERSTATEMENTS DARI EARNINGS DI AWAL PERIODE-PERIODE PENGUKURAN MEMBESAR SEBAB ATURAN-ATURAN ACCOUNTING DENGAN SENGAJA DITETAPKAN SECARA KONSERVATIF. PROYEK-PROYEK DENGAN TINGKAT PENGEMBALIAN (RETURNS) YANG TIDAK PASTI DAN MEMILIKI NILAI PENCAIRAN YANG KECIL, SEPERTI R&D PROJECTS DAN EMPLOYEE TRAINING, HARUS SEGERA DIBEBANKAN SEBAGAI BIAYA YANG TERJADI, DAN INVESTASI MODAL HARUS DIBEBANKAN KEPADA BEBERAPA PERIODE YANG LEBIH PENDEK DARIPADA PERIODE PENGEMBALIAN (RETURNS) YANG AKAN TEREALISASI.PENGARUH SECARA MOTIVASI DARI ATURAN PENGUKURAN DI ATAS ADALAH TINDAKAN TIDAK WAJAR ATAU SALAH (PERVERSE), SEBAB PARA MANAJER YANG TERMOTIVASI UNTUK MENGHASILKAN ACCOUNTING EARNINGS DAPAT MELAKUKANNYA (DALAM JANGKA PENDEK) DENGAN TIDAK MELAKSANAKAN INVESTASI, SEKALIPUN BENAR-BENAR MENGUNTUNGKAN.

DENGAN TIDAK MELAKUKAN INVESTASI YANG MENGUNTUNGKAN, PARA MANAJER TERSEBUT MENGURANGI EXPENSES PADA PERIODE SEKARANG DAN BERUPAYA UNTUK TIDAK KEHILANGAN REVENUE SAMPAI PERIODE-PERIODE MENDATANG. LEBIH BURUK LAGI, PENCARIAN UNTUK SHORT-TERM EARNINGS KADANG MEMAKSA PARA MANAJER MELAKUKAN PRAKTEK MEMANIPULASI EARNINGS, SEPERTI TIDAK MEMBUKUKAN OPERATING EXPENSES SECARA SEGERA TETAPI DIDORONG KE MASA YANG AKAN DATANG SEBAGAI CAPITAL INVESTMENTS. HAL YANG BERKAITAN DENGAN PERILAKU MANIPULATIF INI AKAN DIBAHAS DI CHAPTER 15.PARA MANAJER JUGA DAPAT MENAIKKAN CURRENT PERIOD INCOME DENGAN CARA MENGHANCURKAN GOODWILL YANG SUDAH DIBANGUN DENGAN CUTOMERS, SUPPLIERS, EMPLOYEES, ATAU MASYARAKAT LUAS. MEREKA DAPAT MEMAKSA PARA PEGAWAI UNTUK BEKERJA LEMBUR (OVERTIME) SECARA BERLEBIHAN DI PENGHUJUNG PERIODE PENGUKURAN UNTUK MENYELESAIKAN PRODUKSI, SEHINGGA PRODUK BISA DIKIRIM SERTA REVENUE DAN PROFIT DAPAT DILAPORKAN. AKAN TETAPI, JIKA PRODUK YANG DIHASILKAN BERKUALITAS RENDAH, KEPUASAN PELANGGAN (DAN PENJUALAN MENDATANG) MUNGKIN AKAN MENURUN; BIAYA UNTUK MEMPERBAIKI ATAU BIAYA PENGEMBALIAN DARI PELANGGAN MENINGKAT; DAN BEBERAPA PEGAWAI MUNGKIN TERDEMOTIVASI DAN BERKEINGINAN UNTUK KELUAR. CONTOH LAIN BERUPA TRICK UMUM ADALAH YANG DISEBUT DENGAN CHANNEL STUFFING, YAITU MENAIKKAN NEAR-TERM SALES DENGAN MEMPERPANJANG HARGA YANG LEBIH RENDAH KEPADA PARA DISTRIBUTOR, UNTUK MENDORONG MEREKA MENIMBUNNYA, SEMENTARA PENJUALAN DI KEMUDIAN HARI SECARA POTENSIAL AKAN DIRUGIKAN. INI ADALAH CONTOH DARI OPERATING MYOPIA.

RETURN ON INVESTMENT MEASURES OF PERFORMANCEORGANISASI YANG TERBAGI KE DALAM DIVISI (DIVISIONALIZED ORGANIZATIONS) BIASANYA TERDIRI DARI BERBAGAI PUSAT-PUSAT PERTANGGUNGJAWABAN (RESPONSIBILITY CENTERS), DI MANA PARA MANAJERNYA TERUTAMA BERTANGGUNG JAWAB UNTUK MERAIH PROFIT ATAU ROI. BENTUK ORGANISASI YANG TERBAGI KE DALAM DIVISI INI DIMULAI DI TAHUN 1920-AN, DIPERKENALKAN OLEH DUPONT COMPANY SEBAGAI RESPON TERHADAP MENINGKATNYA UKURAN DAN KOMPLEKSITAS ORGANISASI. DIVISIONALIZATION DAN DECENTRALIZATION ADALAH KONSEP YANG BERKAITAN, TETAPI DUA KATA TERSEBUT TIDAK SINONIM. ORGANISASI DIKATAKAN SEBAGAI TERDESENTRALISASI APABILA KEWENANGAN (AUTHORITY) UNTUK PENGAMBILAN KEPUTUSAN DIDORONG KE LEVEL ORGANISASI YANG LEBIH BAWAH. SELURUH DIVISIONALIZED ORGANIZATIONS MENDESENTRALISASI KEWENANGANNYA, PALING TIDAK SAMPAI KEPADA AREA-AREA OPERASI, KHUSUSNYA LINE BUSINESS ATAU WILAYAH TERTENTU. NAMUN PERNYATAAN KEBALIKANNYA, TIDAK SELURUH DECENTRALIZED ORGANIZATIONS ADALAH TERBAGI KE DALAM DIVISI (DIVISIONALIZED). APABILA DESENTRALISASI BERLAKU DI FUNCTIONAL LINES OF AUTHORITY (SEPERTI MARKETING, PRODUCTION, DAN FINANCE), PUSAT PERTANGGUNGJAWABAN BIASANYA BERUPA COST DAN REVENUE CENTERS, DAN BUKAN PROFIT ATAU INVESTMENT CENTERS.

DIVISIONALIZATION MEMBERIKAN BEBERAPA MANFAAT YANG BESAR. PERUSAHAAN DENGAN SKALA USAHA YANG BESAR DAN KOMPLEKS TIDAK AKAN MAMPU MENGENDALIKAN PERILAKU-PERILAKU SECARA EFEKTIF MELALUI ACTION CONTROL SYSTEMS YANG DOMINAN, SEPERTI BIMBINGAN DAN PENGARAHAN LANGSUNG DARI PIMPINAN PUSAT ATAU PELAKSANAAN STANDARD OPERATING POLICIES AND PROCEDURES OLEH CENTRAL ADMINISTRATIVE AND SUPPORT STAFF. CENTRAL MANAGEMENT TIDAK AKAN DAPAT MEMAHAMI SEGALA SESUATU TENTANG KOMPLEKSITAS DARI PEMASARAN PRODUK SERTA KEMAMPUAN DAN KETERBATASAN OPERASI PERUSAHAAN SECARA MENYELURUH.APABILA ORGANISASI ADALAH DIVISIONALIZED ORGANIZATION, LOCAL MANAGERS AKAN MENJADI AHLI (EXPERTS) DI PASAR TERTENTU, DAN MEREKA AKAN MAMPU MENJADI PENGAMBIL KEPUTUSAN YANG LEBIH CEPAT. OLEH KARENA SAMPAI BATAS TERTENTU MEREKA MAMPU MENGENDALIKAN KEBERHASILANNYA, LOCAL MANAGERS CENDERUNG AKAN MEMILIKI MOTIVASI DAN JIWA ENTREPRENEURSHIP YANG TINGGI. KETERLIBATAN DALAM PENGAMBILAN KEPUTUSAN, DAPAT MEMBANTU LOCAL MANAGERS MEMPEROLEH PENGALAMAN YANG BERMANFAAT SEANDAINYA MEREKA BERPINDAH UNTUK POSISI YANG LEBIH TINGGI DI ORGANISASI. WAKTU DARI TOP MANAGEMENT LEBIH LELUASA, SEHINGGA MEREKA BISA LEBIH MEMFOKUSKAN DIRI PADA PENGAMBILAN KEPUTUSAN STRATEGIS YANG PENTING.

RETURN-ON-WHAT?ROI PADA DASARNYA ADALAH RASIO DARI ACCOUNTING PROFITS YANG DIHASILKAN OLEH DIVISI DIBAGI DENGAN INVESTMENT YANG DIBERIKAN KEPADA DIVISI TERSEBUT. KEBANYAKAN DIVISIONALIZED CORPORATIONS MENERAPKAN BEBERAPA BENTUK PENGUKURAN ROI UNTUK MENGEVALUASI KINERJA DIVISINYA. SALAH SATU SURVEY MENEMUKAN BAHWA 80% DARI RESPONDEN MENGGUNAKAN ROI. ROI DIUKUR SECARA PERIODIK, BIASANYA KUARTALAN ATAU BULANAN, DAN ACTUAL ROI AKAN DIBANDINGKAN DENGAN PLANNED OBJECTIVE.VARIANCES DARI PLANS DAPAT DIANALISIS MENGGUNAKAN FORMULA CHARTS (ROI TREES) SEPERTI DIPERLIHATKAN PADA FIGURE 11.1. ANALISIS DAPAT DITUNJUKKAN BAHWA APABILA ACTUAL ROI DARI DIVISI ADALAH 15%, DAN INI LEBIH RENDAH DARI YANG DIRENCANAKAN PADA TINGKAT 20%, WALAUPUN SALES PROFITABILITY (PROFIT SEBAGAI PERSENTASE DARI SALES) SESUAI DENGAN YANG DIRENCANAKAN, TETAPI ASSET TURNOVER (SALES DIBAGI DENGAN TOTAL INVESTMENT) LEBIH BURUK DAN TIDAK SESUAI RENCANA:PLANNED ROI (20%) = PROFIT AS PERCENTAGE OF SALES (20%) X ASSET TURNOVER (1.0)ACTUAL ROI (15%) = PROFIT AS PERCENTAGE OF SALES (20%) X ASSET TURNOVER (0.75)ANALYST KEMUDIAN DAPAT MENGURAI PENGUKURAN UNTUK MEMAHAMI APAKAH PENYIMPANGAN UTAMANYA DISEBABKAN OLEH PENURUNAN PENJUALAN ATAU PENINGKATAN DARI ASET TERTENTU.

FIGURE 11.1 FORMULA CHART SHOWING RELATIONSHIP OF FACTORS AFFECTING ROI

ROI FORMULA CHARTS JUGA BERGUNA UNTUK MENGHUBUNGKAN KINERJA PADA KESELURUHAN JENJANG ORGANISASI.DIRECT COSTSELLING EXPENSESADMINISTRATIVE EXPENSESCASHACCOUNTS RECEIVABLEINVENTORIESPLUSPLUSPLUSPLUSSALESCOST OF SALESWORKING CAPITALFIXED INVESTMENTPROFITSALESSALESTOTAL INVESTMENTPROFIT AS % OF SALESASSET TURNOVERRETURN ON INVESTMENTPLUSMINUSDIVIDED BYDIVIDED BYMULTIPLIED BY

BAGAN (CHART) TERSEBUT DAPAT DIPERLUAS KE SEBELAH KANAN UNTUK MENUNJUKKAN PENGUKURAN-PENGUKURAN KHUSUS YANG DAPAT DIGUNAKAN UNTUK TUJUAN PENGENDALIAN KE LEVEL ORGANISASI YANG PALING BAWAH. KINERJA PENJUALAN DAPAT DIPISAHKAN KE DALAM FAKTOR VOLUME PENJUALAN DAN HARGA. FAKTOR-FAKTOR TERSEBUT KEMUDIAN DAPAT DIPISAHKAN OLEH JENIS PRODUK, WILAYAH GEOGRAFIS, SEGMEN PELANGGAN, DAN PETUGAS PENJUAL.BENTUK AKTUAL DARI JENIS RASIO ROI YANG PERUSAHAAN TERAPKAN SANGAT BERVARIASI, SEBAGAIMANA LABEL YANG DIBERIKAN OLEH PERUSAHAAN UNTUK MENGUKUR BOTTOM-LINE INVESTMENT DARI INVESTMENT CENTERS-NYA. BEBERAPA YANG BIASA DIGUNAKAN ADALAH RETURN ON INVESTMENT, RETURN ON EQUITY, RETURN ON CAPITAL EMPLOYED, DAN RETURN ON ASSTES. DALAM RASIO-RASIO INI, BAIK PEMBILANG (NUMERATOR) DAN PENYEBUT (DENOMINATOR) DAPAT MENCAKUP SELURUH ATAU HANYA SUBSET DARI LINE ITEMS YANG DIREFLEKSIKAN OLEH CORPORATE FINANCIAL STATEMENTS. PENGUKURAN PROFIT DALAM KALKULASI ROI BISA BERUPA FULLY ALLOCATED, AFTER-TAX PROFIT, ATAU DAPAT PULA BERUPA BEFORE-TAX OPERATING INCOME. SAMA HALNYA, PENYEBUT (DENOMINATOR) DAPAT MENCAKUP SELURUH LINE ITEMS DARI ASSETS AND LIABILITIES, TERMASUK ALOKASI ASSETS AND LIABILITIES YANG TIDAK DAPAT DIKENDALIKAN LANGSUNG OLEH MANAJER DIVISI, ATAU HANYA TERMASUK CONTROLLABLE ASSETS, YANG UMUMNYA MELIPUTI MINIMUM RECEIVABLES DAN INVENTORIES.

PENGUKURAN ROI DIGUNAKAN SECARA LUAS SEBAB MEMBERIKAN BEBERAPA MANFAAT. PERTAMA, PENGUKURAN ROI MENYEDIAKAN PENGUKURAN TUNGGAL TETAPI KOMPREHENSIF YANG MENCERMINKAN ADANYA TRADE-OFFS YANG HARUS DILAKUKAN PARA MANAJER ANTARA REVENUES, COST, DAN INVESTMENTS. KEDUA, PENGUKURAN ROI MENYEDIAKAN COMMON DENOMINATOR YANG DAPAT DIGUNAKAN UNTUK MEMBANDINGKAN RETURNS BAGI BISNIS YANG TIDAK SERUPA. KETIGA, OLEH KARENA DINYATAKAN DALAM PERSEN, PENGUKURAN ROI MEMBERIKAN KESAN BAHWA ANGKA ROI DAPAT DIPERBANDINGKAN DENGAN FINANCIAL RETURNS LAINNYA. TERAKHIR, OLEH KARENA PENGUKURAN ROI TELAH DITERAPKAN CUKUP LAMA DI BERBAGAI TEMPAT, PADA HAKEKATNYA SELURUH MANAJER MEMAHAMI DENGAN BAIK MENGENAI APA YANG TERCERMIN DARI PENGUKURAN DAN BAGAIMANA PENGUKURAN TERSEBUT DAPAT DIPENGARUHI.PROBLEMS CAUSED BY ROI-TYPE MEASURES OF PERFORMANCETERLALU MENGANDALKAN BEGITU TINGGI KEPADA PENGUKURAN ROI DALAM RESULT-CONTROL SYSTEM DAPAT MENYEBABKAN BEBERAPA MASALAH. SALAH SATU MASALAH ADALAH BAHWA PEMBILANG (NUMERATOR) PADA PENGUKURAN ROI ADALAH ACCOUNTING PROFIT. JADI, ROI MEMILIKI SELURUH KETERBATASAN DARI PENGUKURAN PROFIT, SEPERTI KECENDERUNGAN UNTUK MENGHASILKAN MANAGEMENT MYOPIA, BENTUK-BENTUK UMUM DARI BEHAVIORAL DISPLACEMENT YANG TELAH DIDISKUSIKAN DI ATAS. KETERBATASAN KEDUA ADALAH KECENDERUNGAN UNTUK MENIMBULKAN SUBOPTIMIZATION. FOKUS YANG SEMPIT PADA ROI DAPAT MENGAKIBATKAN MANAJER DIVISI MENGAMBIL KEPUTUSAN UNTUK MEMPERBAIKI ROI DIVISI, WALAUPUN PENGAMBILAN KEPUTUSAN TERSEBUT BUKAN MERUPAKAN KEPUTUSAN TERBAIK BAGI KEPENTINGAN PERUSAHAAN SECARA KESELURUHAN.

KETERBATASAN TERAKHIR ADALAH BAHWA PENGUKURAN ROI KADANG-KADANG MEMBERIKAN SINYAL YANG MENYESATKAN (MISLEADING) TENTANG KINERJA INVESTMENT CENTERS, KARENA KESULITAN-KESULITAN DALAM MENGUKUR PORSI FIXED ASSETS DI PENYEBUT (DENOMINATOR). SINYAL YANG MENYESATKAN INI DAPAT MENGAKIBATKAN KEPUTUSAN-KEPUTUSAN INVESTASI DAN EVALUASI KINERJA YANG BURUK.SUBOPTIMIZATIONPENGUKURAN ROI DAPAT MENCIPTAKAN MASALAH SUBOTIMIZATION DENGAN CARA MENDORONG PARA MANAJER UNTUK MELAKUKAN INVESTASI YANG MEMBUAT DIVISINYA TERLIHAT BAGUS, PADAHAL INVETASI DIMAKSUD BUKAN MERUPAKAN PILIHAN TERBAIK BAGI PERUSAHAAN. PARA MANAJER YANG MEMILIKI KEINGINAN KUAT UNTUK MENSUKSESKAN DIVISINYA CENDERUNG TIDAK AKAN TERTARIK OLEH INVESTASI YANG MENJANJIKAN TINGKAT PENGEMBALIAN (RETURNS) DI BAWAH DARI APA YANG MENJADI TUJUAN DIVISINYA, MESKIPUN INVESTASI TERSEBUT SANGAT BAIK DITINJAU DARI PERSEPKTIF PERUSAHAAN. TABLE 11.2 MEMPERLIHATKAN CONTOH YANG SEDERHANA DARI SUBOPTIMIZATION. DIASUMSIKAN COST OF CAPITAL PERUSAHAAN ADALAH 15%. APABILA TERDAPAT SUATU PELUANG INVESTASI YANG MENJANJIKAN TINGKAT PENGEMBALIAN (RETURN) 20%, INVESTASI HARUS DILAKUKAN (DENGAN ASUMSI BAHWA PELUANGNYA ADALAH KONSISTEN DENGAN STRATEGI PERUSAHAAN SERTA TIDAK TERLALU BERISIKO). MANAJER DIVISI A, YANG TARGET KINERJANYA DICERMINKAN OLEH KINERJA HITORIS SEBESAR 10%, AKAN SANGAT TERTARIK UNTUK MELAKUKAN INVESTASI, TETAPI BAGI MANAJER DIVISI B, YANG BEROPERASI DENGAN TINGKAT PENGEMBALIAN SUDAH MENCAPAI 40%, TIDAK AKAN TERTARIK UNTUK MELAKUKAN INVESTASI.

TABLE 11.2 EXAMPLE OF SUBOPTIMIZATION: FAILURE TO INVEST IN A WORTHWHILE PROJECT

SEPANJANG INVESTASI BARU YANG AKHIRNYA AKAN MEMBERIKAN RETURN YANG LEBIH RENDAH DARI AWALNYA, BENTUK DARI PENGUKURAN ROI INI AKAN CENDERUNG MENDORONG TERJADINYA SUBOPTIMIZATION.SEBALIKNYA, PENGUKURAN ROI DAPAT MENGAKIBATKAN MANAJER DIVISI YANG TIDAK SUKSES UNTUK MELAKUKAN INVESTASI YANG MENJANJIKAN TINGKAT PENGEMBALIAN (RETURN) DI BAWAH COST OF CAPITAL PERUSAHAAN.

ASSUME : CORPORATE COST OF CAPITAL = 15%DIVISION ADIVISION BBASE SITUATIONPROFIT BEFORE TAXUS $ 100,000US $ 400,000INVESTMENTUS $ 1,000,000US $ 1,000,000RETURN ON IVESTMENT 10% 40%

ASSUME AN INVESTMENT OPPORTUNITY THAT IS GOOD FOR THE COMPANY : INVEST $100,000 TO EARN $ 20,000/YEARNEW SITUATIONPROFIT BEFORE TAXUS $ 120,000US $ 420,000INVESTMENTUS $ 1,100,000US $ 1,100,000RETURN ON IVESTMENT 10.9% 38.2%

MASALAH INI DIILUSTRASIKAN DI TABLE 11.3, DENGAN MENGUBAH DATA PADA TABLE 11.2, YAITU COST OF CAPITAL PERUSAHAAN MENJADI 25%.TABLE 11.3 EXAMPLE OF SUBOPTIMAZATION: INVESTMENT IN A PROJECT THAT IS NOT WORTHWHILE

PADA SITUASI SEPERTI INI, DIVISI A CENDERUNG UNTUK BERKEINGINAN MELAKUKAN INVESTASI YANG AKAN MENGHASILKAN RETURN 20%, WALAUPUN TIDAK DAPAT MENUTUPI COST OF CAPITAL PERUSAHAAN SEBESAR 25%.

ASSUME : CORPORATE COST OF CAPITAL = 25%DIVISION ADIVISION BBASE SITUATIONPROFIT BEFORE TAXUS $ 100,000US $ 400,000INVESTMENTUS $ 1,000,000US $ 1,000,000RETURN ON IVESTMENT 10% 40%

ASSUME AN INVESTMENT OPPORTUNITY THAT IS NOT GOOD FOR THE COMPANY: INVEST $100,000 TO EARN $20,000/YEARNEW SITUATIONPROFIT BEFORE TAXUS $ 120,000US $ 420,000INVESTMENTUS $ 1,100,000US $ 1,100,000RETURN ON IVESTMENT 10.9% 38.2%

MISLEADING PERFORMANCE SIGNALSKESULITAN-KESULITAN DALAM MENGUKUR PENYEBUT (DENOMINATOR) DARI PENGUKURAN ROI, KHUSUSNYA MENGENAI FIXED ASSETS, DAPAT MEMBERIKAN SINYAL YANG MENYESATKAN TENTANG KINERJA DARI INVESTMENT CENTER. NILAI ASSETS YANG TERCERMIN DALAM NERACA TIDAK MEREPRESENTASIKAN NILAI ASSETS SESUNGGUHNYA YANG TERSEDIA BAGI PARA MANAJER UNTUK MEMPEROLEH TINGKAT PENGEMBALIAN SEKARANG INI (CURRENT RETURNS). ASSETS DITAMBAHKAN KE DALAM BISNIS TERJADI DI BERBAGAI WAKTU PADA MASA LAMPAU, DENGAN KONDISI PASAR YANG BERBEDA, SERTA DENGAN DAYA BELI YANG BERBEDA PULA.ROI-OVERSTATEMENT PROBLEMS DIILUSTRASIKAN DI TABLE 11.4. DIASUMSIKAN BAHWA DIVISI C DAN D ADALAH UNIT OPERASI YANG IDENTIK, KECUALI DIVISI C MEMBELI KEBANYAKAN FIXED ASSET-NYA BEBERAPA TAHUN YANG LALU, SEMENTARA DIVISI D MEMILIKI ASSETS YANG RELATIF BARU. UNTUK MENYEDERHANAKAN MASALAH, DIASUMSIKAN BAHWA TIDAK ADA KEUNGGULAN TEKNOLOGI; ASSETS LAMA BERKINERJA PADA TINGKAT EFISIENSI YANG SAMA DENGAN ASSETS BARU. PROFIT BEFORE DEPRECIATION ADALAH IDENTIK, TETAPI DEPRESIASI DI DIVISI D DUA KALI DARI DEPRESIASI DI DIVISI C, SEHINGGA PROFIT AFTER DEPRECIATION DI DIVISI C SEDIKIT LEBIH TINGGI. NAMUN DEMIKIAN, ROI DI DIVISI C SECARA DRAMATIS LEBIH TINGGI DARI ROI DI DIVISI D, LEBIH DISEBABKAN KARENA NET BOOK VALUE (NBV) ASSETS YANG DIMILIKI DIVISI C JAUH DI BAWAH NBV ASSETS DARI DIVISI D. PERBEDAAN ROI 20% DAN 3% TIDAK NYATA; INI HANYA ALAT (ARTIFACT) DARI SISTEM PENGUKURAN.

TABLE 11.4 EXAMPLE SHOWING ROI OVERSTATEMENT WHEN DENOMINATOR IS MEASURED IN TERMS OF NET BOOK VALUE

KEBIASAAN LAIN DARI PENGUKURAN ROI YANG MENYESATKAN ADALAH ROI DIHITUNG MENGGUNAKAN NBV YANG SECARA OTOMATIS AKAN MENINGKAT SEIRING BERLALUNYA WAKTU SEKALIPUN TIDAK DILAKUKAN INVESTASI. HAL INI DIILUSTRASIKAN DI TABLE 11.5. DIASUMSIKAN BAHWA DIVISI E BEROPERASI SECARA TETAP, PENDAPATAN TAHUN 1 DENGAN ROI 12%. DIKARENAKAN TERDAPAT ASSETS YANG DISUSUSUTKAN, ROI MENINGKAT MENJADI 13.3% DI TAHUN 2 DAN 15% DI TAHUN 3. KENAIKAN ROI INI JUGA TIDAK NYATA.

DIVISION CDIVISION DPROFIT BEFORE DEPRECIATIONUS $ 110,000US $ 110,000DEPRECIATIONUS $ 10,000 US $ 20,000PROFIT AFTER DEPRECIATIONUS $ 100,000US $ 90,000ASSETS (NET BOOK VALUE)US $ 500,000US $ 3,000,000 ROI 20% 3%

TABLE 11.5 EXAMPLE SHOWING INCREASE IN ROI DUE MERELY TO PASSAGE OF TIME

PENGUKURAN YANG MENYESATKAN SEPERTI INI DAPAT MENGAKIBATKAN PARA MANAJER YANG MENGGUNAKAN ROI-TYPE MEASURES MEMBUAT KEPUTUSAN-KEPUTUSAN YANG BURUK, BERUPA :PARA MANAJER DIVISI TETAP MEMPERTAHANKAN ASSETS MELEBIHI UMUR OPTIMALNYA DAN TIDAK MELAKUKAN INVESTASI ASSETS BARU KARENA AKAN MENINGKATKAN PENYEBUT (DENOMINATOR) DARI PENGHITUNGAN ROI. PENGARUH DARI DISFUNGSI INI AKAN SANGAT KUAT PADA SAAT MASA JABATAN DARI PARA MANAJER INI RELATIF PENDEK.PARA MANAJER KORPORASI DAPAT MENGALOKASIKAN RESOURCES YANG BERLEBIHAN KEPADA DIVISI YANG MEMILIKI ASSETS LEBIH TUA KARENA NAMPAKNYA DIVISI TERSEBUT RELATIF LEBIH MENGUNTUNGKAN. SEBAGAIMANA DIILUSTRASIKAN PADA TABLE 11.2 DAN TABLE 11.3, ADANYA TENDENSI DARI MODAL (CAPITAL) YANG DIALOKASIKAN KEPADA DIVISI YANG KURANG MENGUNTUNGKAN.

DIVISION EYEAR 1YEAR 2YEAR 3PROFIT BEFORE DEPRECIATIONUS $ 110,000US $ 110,000US $ 110,000DEPRECIATIONUS $ 50,000US $ 50,000US $ 50,000PROFIT AFTER DEPRECIATIONUS $ 60,000US $ 60,000US $ 60,000ASSETS (NET BOOK VALUE)US $ 500,000US $ 450,000US $ 400,000ROI 12% 13.3% 15%

DAPAT MENGAKIBATKAN ADANYA KEBIJAKAN DAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN TERHADAP PERSEDIAAN YANG BERBEDA DI BERBAGAI DIVISI, SEKALIPUN UNTUK PERSEDIAAN YANG SERUPA.JIKA PARA MANAJER KORPORASI TIDAK WASPADA TERHADAP DISTORSI INI DAN TIDAK MELAKUKAN PENYESUAIAN, MAKA DAPAT MENYEBABKAN KEKELIRUAN DALAM MENGEVALUASI KINERJA PARA MANAJER DIVISI.RESIDUAL INCOME MEASURES AS POSSIBLE SOLUTION TO THE ROI MEASUREMENT PROBLEMSSEJUMLAH RESEARCHERS DAN CONSULTANTS BERPENDAPAT BAHWA PENGGUNAAN RESIDUAL INCOME MEASURE DAPAT MENYELESAIKAN SUBOPTIMIZATION YANG MERUPAKAN KELEMAHAN DARI ROI. RESIDUAL INCOME DIHITUNG DENGAN CARA MENGURANGKAN BEBAN MODAL (CAPITAL CHARGE) ATAS ASSETS YANG MELEKAT DI INVESTMENT CENTER DARI PROFIT YANG DIPEROLEH. MODAL (CAPITAL) DIBEBANKAN PADA TARIF SAMA DENGAN WEIGHTED AVERAGE CORPORATE COST OF CAPITAL. SECARA KONSEPTUAL, ALASAN DAPAT DIBERIKAN UNTUK MENYESUAIKAN TARIF BEBAN MODAL BAGI RISIKO DARI INVESTMENT CENTER, JADI PENERAPAN PERFORMANCE MEASUREMENT SYSTEM KONSISTEN DENGAN CAPITAL BUDGETING SYSTEM.RESIDUAL INCOME MEASURES TENTU SAJA DAPAT MENYELESAIKAN MASALAH SUBOPTIMIZATION. BEBAN RESIDUAL INCOME DAPAT DITERAPKAN SAMA DENGAN CORPORATE INVESTMENT RATE OF RETURN. JADI, PENGUKURAN RESIDUAL INCOME MEMBERIKAN SELURUH MANAJER INVESTMENT CENTER SUATU INSENTIF YANG SAMA UNTUK MELAKUKAN INVESTASI.

TANPA MEMPERHATIKAN TINGKAT PENGEMBALIAN DARI RESPONSIBILITY CENTER YANG BERLAKU UMUM, PARA MANAJER AKAN TERMOTIVASI UNTUK MELAKUKAN INVESTASI DI SELURUH PROYEK YANG MENJANJIKAN INTERNAL RATE OF RETURN YANG LEBIH TINGGI DARI, ATAU SAMA DENGAN, COST OF CAPITAL. HAL INI DIILUSTRASIKAN DI TABLE 11.6 YANG MERUPAKAN MODIFIKASI DARI VERSI TABLE 11.2 DENGAN PENAMBAHAN BARIS UNTUK RESIDUAL INCOME. DI KE DUA DIVISI TERSEBUT RESIDUAL INCOME MENINGKAT APABILA INVESTASI YANG DIINGINKAN TERSEBUT DILAKSANAKAN. RESIDUAL INCOME JUGA MENYELESAIKAN MASALAH FINANCING-TYPE SUBOPTIMIZATION. DENGAN MEMPERTIMBANGKAN COST OF DEBT DAN COST OF EQUITY, RESIDUAL INCOME MENGHILANGKAN KEINGINAN PARA MANAJER UNTUK MENINGKATKAN LEVERAGE ENTITAS MELALUI DEBT FINANCING PADA TINGKAT YANG BERLEBIHAN.NAMUN DEMIKIAN, RESIDUAL INCOME TIDAK MENYELESAIKAN MASALAH DISTORSI YANG DIAKIBATKAN OLEH INVESTASI BARU DI FIXED ASSETS. BANYAK INVESTASI YANG MENARIK PADA AWALNYA AKAN MENGURANGI RESIDUAL INCOME, TETAPI KEMUDIAN RESIDUAL INCOME AKAN MENINGKAT SEIRING DENGAN BERLALUNYA WAKTU KARENA FIXED ASSETS SEMAKIN MENUA.SALAH SATU CONSULTING FIRM, STERN STEWART & COMPANY, MEREKOMENDASIKAN PENGUKURAN YANG DISEBUT DENGAN ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) YANG MENGKOMBINASIKAN BEBERAPA MODIFIKASI TERHADAP STANDARD ACCOUNTING MODEL PADA RESIDUAL INCOME-TYPE MEASURE. FORMULA EVA ADALAH :EVA = MODIFIED AFTER-TAX OPERATING PROFIT (TOTAL CAPITAL X WEIGHTED AVERAGE COST OF CAPITAL

TABLE 11.6 EXAMPLE OF SUBOPTIMIZATION WITH RESIDUAL INCOME: FAILURE TO INVEST IN WORTWHILE PROJECT

MODIFIED AFTER-TAX OPERATING INCOME BERBEDA DENGAN YANG DIDEFINISIKAN OLEH PARA AKUNTAN, YAKNI BAHWA INCOME DIMAKSUD MENCERMINKAN KAPITALISASI DAN AMORTISASI DARI INTANGIBLE INVESTMENT, SEPERTI R&D, EMPLOYEE TRAINING, DAN ADVERTISING. TOTAL CAPITAL TERMASUK DI DALAMNYA FIXED ASSETS, WORKING CAPITAL, DAN CAPITALIZED INTANGIBLES. WEIGHTED AVERAGE COST OF CAPITAL MENCERMINKAN RATA-RATA TERTIMBANG DARI COST OF DEBT DAN EQUITY FINANCING.

DIVISION ADIVISION BASSUME : CORPORATE COST OF CAPITAL = 15%BASE SITUATIONPROFIT BEFORE TAXUS $ 100,000US $ 400,000INVESTMENTUS $ 1,000,000US $ 1,000,000RETURN ON INVESTMENT 10% 40%RESIDUAL INCOMEUS $ (50,000)US $ 250,000ASSUME AN INVESTMENT OPPORTUNITY THAT IS GOOD FOR THE COMPANY : INVEST $ 100,000 TO EARN $ 20,000/YEARNEW SITUATIONPROFIT BEFORE TAXUS $ 120,000US $ 420,000INVESTMENTUS $ 1,100,000US $ 1,100,000RETURN ON INVESTMENT 10.9% 38.2%RESIDUAL INCOMEUS $ (45,000)US $ 255,000