LPJ HPD

3
HUMAS, PUBLIKASI, DAN DOKUMENTASI (HPD) Pendahuluan Bidang HPD bertugas dalam mendokumentasikan dan mempublikasikan seluruh kegiatan STW 2015 dan juga memberikan informasi mengenai acara STW 2015 kepada seluruh mahasiswa dan elemen kampus Sekolah Tinggi Akuntansi Negara. Rencana dan Realisasi Kegiatan Humas dan Publikasi Dalam publikasi, HPD memanfaatkan seluruh media sosial, memasang spanduk STW 2015 di depan pintu masuk kalmong dan memasang poster di seputaran gedung kampus, kalmong, PJMI, dan sarmili serta pembuatan video treasure dan penyebaran poster online di seluruh media sosial untuk memberikan informasi acara STW 2015 dan jadwal acara kepada seluruh mahasiswa dan juga seluruh elemen kampus Sekolah Tinggi Akuntansi Negara. Kemdian HPD juga berkerja sama dengan KOMINFO BEM dalam registrasi online peserta lomba STW 2015 dengan dibuatkan situs website untuk registrasi peserta lomba. Dokumentasi HPD mendokumentasikan seluruh kegiatan STW 2015 termasuk rapat-rapat dan kegiatan hari H untuk mengabadikan momen-momen dan juga sebagai bukti bahwa kegiatan STW 2015 benar-benar terlaksana.

description

m

Transcript of LPJ HPD

HUMAS, PUBLIKASI, DAN DOKUMENTASI (HPD)PendahuluanBidang HPD bertugas dalam mendokumentasikan dan mempublikasikan seluruh kegiatan STW 2015 dan juga memberikan informasi mengenai acara STW 2015 kepada seluruh mahasiswa dan elemen kampus Sekolah Tinggi Akuntansi Negara.

Rencana dan Realisasi Kegiatan Humas dan PublikasiDalam publikasi, HPD memanfaatkan seluruh media sosial, memasang spanduk STW 2015 di depan pintu masuk kalmong dan memasang poster di seputaran gedung kampus, kalmong, PJMI, dan sarmili serta pembuatan video treasure dan penyebaran poster online di seluruh media sosial untuk memberikan informasi acara STW 2015 dan jadwal acara kepada seluruh mahasiswa dan juga seluruh elemen kampus Sekolah Tinggi Akuntansi Negara. Kemdian HPD juga berkerja sama dengan KOMINFO BEM dalam registrasi online peserta lomba STW 2015 dengan dibuatkan situs website untuk registrasi peserta lomba. DokumentasiHPD mendokumentasikan seluruh kegiatan STW 2015 termasuk rapat-rapat dan kegiatan hari H untuk mengabadikan momen-momen dan juga sebagai bukti bahwa kegiatan STW 2015 benar-benar terlaksana.

Kendalaa. Terjadinya pembaritahuan informasi pembuatan sertifikat untuk pengisi acara yang sangat mendadak yaitu hanya beberapa jam sebelum acara dimulai. Dan kemudian dapat diatasi oleh salah satu staff HPD yang segera membuatkan sertifikat tersebut.b. Terjadi kerusakan pada salah satu perlengkapan untuk sound system berupa kabel jack yang menghubungkan laptop dengan mixer utama yang ada di ruang operator. Kendala ini dapat diatasi setelah OB membantu mencarikan jack yang baru untuk dapat menghubungkan mixer utama dengan laptop.c. Kurangnya kabel jack untuk menghubungkan dua unit laptop operator pada saat acara berlangsung. Hal ini diatasi dengan bergantian menggukan kabel jack tersebut.d. Pada saat Eka nampil, terjadi masalah yaitu keyboard yang digunakan Eka tidak terhubung dengan mixer utama yang ada di ruang operator. Kendala ini teratasi setalah OB membantu mengani masalah ini.

KesimpulanSecara Kesuluruhan Publikasi dan dokumentasi berjalan lancer dan juga semua kegiatan dapat berlansung dengan baik dan meriah.