LEMBAR KUISIONER.docx

2
LEMBAR KUISIONER Apa itu ACE KEPRI ? ACE KEPRI adalah singkatan dari Asosiasi Chief Engineer Kepulauan Riau. Didirikan di Batam pada tanggal 23 Juli 2013. ACE Kepri merupakan organisasi profesi pemeliharaan dan perawatan bangunan dan lingkungan, yang keanggotaannya terdiri dari Chief Engineer atau disebut Kepala Teknik, Ahli Teknik, Tenaga Teknik dan Teknisi atau nama apapun yang serupa dari perusahaan Perhotelan, Mall, rumah sakit, gedung, perkantoran dan pabrik yang berada di wilayah provinsi kepulauan riau. Sehubungan dengan pelaksanaan program registrasi dan her-registrasi anggota ACE KEPRI, maka Sekretariat Jendral ACE KEPRI mengadakan kuisioner untuk mengetahui seberapa jauh apresiasi dan persepsi Chief Engineer atau disebut Kepala Teknik, Ahli Teknik, Tenaga Teknik dan Teknisi atau nama apapun yang serupa dari perusahaan perhotelan, mall, rumah sakit, gedung, perkantoran dan pabrik mengenaI eksistensi dan aktivitas ACE KEPRI. Petunjuk Pengisian Beri tanda silang (X) atau check (√ ) pada pilihan jawaban atas pernyataan yang diberikan mengenai keberadaan organisasi profesi ACE KEPRI. Tidak ada jawaban benar atau salah. Anda cukup menjawab langsung sesuai apa yang pertama kali muncul di pikiran anda. Jenis Kelamin Pria Wanita Usia < 30 tahun 30 – 40 tahun > 40 tahun Jabatan Manager Supervisor Lainnya ,______ _______________ Masa Kerja 0 s/d 5 tahun 6 s/d 10 tahun diatas 10 tahun Pendidikan SMU, SMK, Setara Diploma D1,D2,D3,D4 Sarjana S1,S2 (untuk jawaban poin pendidikan, harap lingkari jenjang pendidikan yang anda pilih) 1. Darimanakah anda mengetahui tentang ACE KEPRI ? Media Teman Atasan Bawahan

Transcript of LEMBAR KUISIONER.docx

Page 1: LEMBAR KUISIONER.docx

LEMBAR KUISIONER

Apa itu ACE KEPRI ?ACE KEPRI adalah singkatan dari Asosiasi Chief Engineer Kepulauan Riau. Didirikan di Batam pada tanggal 23 Juli 2013. ACE Kepri merupakan organisasi profesi pemeliharaan dan perawatan bangunan dan lingkungan, yang keanggotaannya terdiri dari Chief Engineer atau disebut Kepala Teknik, Ahli Teknik, Tenaga Teknik dan Teknisi atau nama apapun yang serupa dari perusahaan Perhotelan, Mall, rumah sakit, gedung, perkantoran dan pabrik yang berada di wilayah provinsi kepulauan riau.

Sehubungan dengan pelaksanaan program registrasi dan her-registrasi anggota ACE KEPRI, maka Sekretariat Jendral ACE KEPRI mengadakan kuisioner untuk mengetahui seberapa jauh apresiasi dan persepsi Chief Engineer atau disebut Kepala Teknik, Ahli Teknik, Tenaga Teknik dan Teknisi atau nama apapun yang serupa dari perusahaan perhotelan, mall, rumah sakit, gedung, perkantoran dan pabrik mengenaI eksistensi dan aktivitas ACE KEPRI.

Petunjuk PengisianBeri tanda silang (X) atau check (√ ) pada pilihan jawaban atas pernyataan yang diberikan mengenai keberadaan organisasi profesi ACE KEPRI. Tidak ada jawaban benar atau salah. Anda cukup menjawab langsung sesuai apa yang pertama kali muncul di pikiran anda.

Jenis Kelamin Pria WanitaUsia < 30 tahun 30 – 40 tahun > 40 tahunJabatan Manager Supervisor Lainnya ,______ _______________Masa Kerja 0 s/d 5 tahun 6 s/d 10 tahun diatas 10 tahunPendidikan SMU, SMK, Setara Diploma D1,D2,D3,D4 Sarjana S1,S2

(untuk jawaban poin pendidikan, harap lingkari jenjang pendidikan yang anda pilih)

1. Darimanakah anda mengetahui tentang ACE KEPRI ? Media Teman Atasan Bawahan 2. Apa pendapat anda tentang ACE KEPRI ? dikaitkan dengan bidang pekerjaan anda sekarang ; Perlu Tidak Relevan Tidak Penting Buang Waktu 3. Jika anda saat ini diajak bergabung dengan ACE Kepri, maka anda akan; Bersedia Menolak 4. ACE Kepri akan mendirikan Lembaga Sertifikasi Profesi ? Pendapat anda ; Setuju Tidak Setuju