LDS Alat Ukur

2
LEMBAR DISKUSI SISWA I.Judul : Mengukur Dengan Alat Ukur Panjang II.Tujuan : 1. Mengukur alat ukur panjang 2. Membaca hasil pengukuran dengan alat ukur panjang 3. Menuliskan hasil pengukuran dengan alat-alat ukur panjang 4. Mengetahui ketelitian alat-alat ukur panjang III. Dasar Teori Mengukur adalah suatu kegiatan menggunakan alat ukur dengan tujuan mendapatkan nilai satuan besaran. Alat ukur panjang baku dapat berupa Mistar, Rol Meter, Jangka Sorong atau Mikrometer Skrup. a. Mistar Mempunyai ketelitian ½ dari skla terkecil, 1 skala pada mistar = 1 mm. Sehingga ketelitian mistar = 0,5 mm. b. Jangka Sorong Bagian yang terpenting dari jangka sorong adalah : 1. Bagian yang tetap ( rakang tetap ) / skala utama 2. Bagian yang dapat digeser-geser ( rakang geser ) / skala nonius 1 skala nonius pada jangka sorong = 0,1 mm. Sehingga ketelitian jangka sorong ½ x 0,1 = 0,05 mm. c. Mikrometer Skrup

description

fisika

Transcript of LDS Alat Ukur

Page 1: LDS Alat Ukur

LEMBAR DISKUSI SISWA

I. Judul : Mengukur Dengan Alat Ukur Panjang

II. Tujuan :

1. Mengukur alat ukur panjang

2. Membaca hasil pengukuran dengan alat ukur panjang

3. Menuliskan hasil pengukuran dengan alat-alat ukur panjang

4. Mengetahui ketelitian alat-alat ukur panjang

III. Dasar Teori

Mengukur adalah suatu kegiatan menggunakan alat ukur dengan tujuan mendapatkan

nilai satuan besaran. Alat ukur panjang baku dapat berupa Mistar, Rol Meter, Jangka

Sorong atau Mikrometer Skrup.

a. Mistar

Mempunyai ketelitian ½ dari skla terkecil, 1 skala pada mistar = 1 mm. Sehingga

ketelitian mistar = 0,5 mm.

b. Jangka Sorong

Bagian yang terpenting dari jangka sorong adalah :

1. Bagian yang tetap ( rakang tetap ) / skala utama

2. Bagian yang dapat digeser-geser ( rakang geser ) / skala nonius

1 skala nonius pada jangka sorong = 0,1 mm. Sehingga ketelitian jangka sorong ½

x 0,1 = 0,05 mm.

c. Mikrometer Skrup

Bagian yang terpenting dari mikrometer skrup adalah :

1. Bagian yang tetap ( rakang tetap ) / skala utama

2. Bagian yang dapat digeser-geser / skala putar

1 skala putar putar = 0,01 mm, sehingga ketelitian mikrometer skrup ½ x 0,01 =

0,005 mm.

IV. Masalah

1. Alat ukur apa yang digunakan untuk mengukur tebal penggaris

Page 2: LDS Alat Ukur

V. Latihan Soal

Jawablah pertanyaan-pertanyan berikut dengan benar