Larutan elektolit dan larutan non elektrolit.docx

3
Larutan elektolit dan larutan non elektrolit Larutan adalah campuran homogen 2dua zatatau lebih yang saling berlarutan dan masing-masing zat penyusunya tidak bisa di bedakan lagi . 1. larutan elektrolit Yaitu larutan yang dapat menghantar listrik . contohnya larutan HCl ,NaOH ,NaCl 2. larutan non elektolit Yaitu larutan yang tidak menghantar arus listrik . contohnya larutan gula , alkohol dll Arrhenius ahli kimia dari swedia menyimpulkan bahwa larutan elektrolit zat terlarut terurai menjadi atom atau gugus atom ,yang bermuatan listrik yang disebut ion. Ion yang bermuatan positif (+) disebut kation ,sedangkan ion yang bermuatan negatif (-) disebut anion.Sedangkan dalam larutan non elektrolit tidak terurai menjadi ion sehingga larutan tidak dapat menghantar arus listrik. Larutan elekrolit dibedakan menjadi dua macam : 1. larutan elektrolit kuat yaitu larutan yang mempunyai daya hantar listriknya relatif baik ,walaupun konsentrasi larutan kecil.Yang termasuk larutan elekrolit kuat yaitu : a. larutan asam kuat : HCl ,HclO3 ,H2SO4 dll b. larutan basa kuat : NaOh ,KOH ,Ca(OH)2 dll c. garam yang mudah larut ,seperti : NaCl ( natrium klorida ) dan Kl ( kalium iodida ) 2. larutan elektrolit lemah yaitu larutan yang mempunyai daya hantar yang kurang baik karena mengandung sebagian ion-ion yang termasuk larutan elektrolit lemah yaitu : a. larutan asam lemah : CH3COOH ( asam cuka ) b. larutan basa lemah :NH4OH ( anonium hidroksida ) c. garam yang tidak larut : AgCl ,PbCl2 dll Larutan asam dan larutan basa Berdasarkan zat pelarutnya larutan dapat dibedakan menjadi larutan asam ,dan larutan basa.Teori mengenai asam basa menurut anenius yaitu :

description

tugas

Transcript of Larutan elektolit dan larutan non elektrolit.docx

Page 1: Larutan elektolit dan larutan non elektrolit.docx

Larutan elektolit dan larutan non elektrolit

Larutan adalah campuran homogen 2dua zatatau lebih yang saling berlarutan dan masing-masing zat penyusunya tidak bisa di bedakan lagi .

1. larutan elektrolit

Yaitu larutan yang dapat menghantar listrik . contohnya larutan HCl ,NaOH ,NaCl

2. larutan non elektolit Yaitu larutan yang tidak menghantar arus listrik . contohnya larutan gula , alkohol dllArrhenius ahli kimia dari swedia menyimpulkan bahwa larutan elektrolit zat terlarut terurai menjadi atom atau gugus atom ,yang bermuatan listrik yang disebut ion.Ion yang bermuatan positif (+) disebut kation ,sedangkan ion yang bermuatan negatif (-) disebut anion.Sedangkan dalam larutan non elektrolit tidak terurai menjadi ion sehingga larutan tidak dapat menghantar arus listrik.Larutan elekrolit dibedakan menjadi dua macam :1. larutan elektrolit kuat

yaitu larutan yang mempunyai daya hantar listriknya relatif baik ,walaupun konsentrasi larutan kecil.Yang termasuk larutan elekrolit kuat yaitu :a. larutan asam kuat : HCl ,HclO3 ,H2SO4 dllb. larutan basa kuat : NaOh ,KOH ,Ca(OH)2 dllc. garam yang mudah larut ,seperti : NaCl ( natrium klorida ) dan Kl ( kalium iodida )

2. larutan elektrolit lemahyaitu larutan yang mempunyai daya hantar yang kurang baik karena mengandung sebagian ion-ion yang termasuk larutan elektrolit lemah yaitu :a. larutan asam lemah : CH3COOH ( asam cuka )b. larutan basa lemah :NH4OH ( anonium hidroksida )c. garam yang tidak larut : AgCl ,PbCl2 dll

Larutan asam dan larutan basa

Berdasarkan zat pelarutnya larutan dapat dibedakan menjadi larutan asam ,dan larutan basa.Teori mengenai asam basa menurut anenius yaitu :

1. larutan asam adalah zat yang jika larutan kedalam air akan terurai dan menghasilkan ion hidrogen ( H+ )

2. larutan basa adalah zat yang jika dilarutkan kedalam air akan terurai dan menghasilkan ion hidroksida ( OH- )

PERBEDAAN LARUTAN ASAM DAN LARUTAN BASA

NO LARUTAN ASAM LARUTAN BASA1 Rasa Asam Rasa Pahit

2Merubah kertas lakmus biru menjadi

merahmerubah kertas lakmus merah menjadi

biru3 pH< 7 pH> 7

Page 2: Larutan elektolit dan larutan non elektrolit.docx

Beberapa contoh asam dan basa

1. Asam Kuat HCl → Asam KloridaHBr Asam BromidaHI Asam IodidaHNO3 Asam NitratH2SO4 Asam SulpafHClO4 Asam Perklorat HCOOH Asam Format HClO3 Asam klorat

2. Asam LemahHF Asam FluorodaHCN ClonidaCH3COOH AsesatH2S SulfidaH2CO3 Karbonat H2SO3 SulfitH3PO4 PosfatH2C2O4 Oksalat

3. Basa Kuat NaOH Natrium HidroksidaKOH Kalium HidroksidaCa(OH)2 Kalium HidroksidaBa(OH)2 Barium HidroksidaSr(OH)2 Stronsium Hidroksida

4. Basa Lemah NH3 AmoniaNH4OH Amonium HidroksidaAl(OH)3 Aluminium Hidroksida Fe(OH)3 Ferihidroksida atau Besi ( III ) Hidroksida

Page 3: Larutan elektolit dan larutan non elektrolit.docx

Dari hasil percobaan diperoleh data sebagai berikut :

Kesimpulan :Larutan A : Larutan Asam ,Larutsn Elektrolit Kuat Larutan B : Larutan Basa ,Larutan Elektrolit LemahLarytan C : Larutan Netral ( air ) ,Larutanya non Elektrolit

GARAMJika suatu larutan asam dicampur dengan larutan basa ,maka H+ dari asam akan bereaksi dengan OH- dari basa membentuk H2O ( air ).Akibatnya larutan bersifat netral dan reaksinya disebut pe-netralon. Senyawa yang terbentuk dari reaksi asam dan basa disebut garam.Secara umum dirumuskan sbb : Asam + Basa + Garam + Air

Larutankertas lakmus Lampu

Gelembungmerah biru Terang Redup Padam

Larutan A merah merah BanyakLarutan B biru biru SedikitLarutan C merah biru Tidak ada