Laporan Ppl Pai Sma Kelas Xii

download Laporan Ppl Pai Sma Kelas Xii

of 46

Transcript of Laporan Ppl Pai Sma Kelas Xii

LAPORAN AKHIRHASIL PRAKTEK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) ANGKATAN KE 8 TAHUN AKADEMIK 2011/2012 DI SMA NEGERI 1 BANTARSARI

Disusun Oleh: HADAD ANA SURYANA NPM. 09.AI.1.0023

SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM

MIFTAHUL HUDA AL AZHAR(STAIMA) CITANGKOLO BANJAR(SK. Dirjen Pendidikan Islam No. Dj.I/385/2008, Tanggal. 27 Oktober 2008.) Jl.Pesantren, No.02, Citangkolo, Kujangsari, Langensari, Banjar. 46324. Telp (0265) 2730487

Email : [email protected]|P ag e

LEMBAR PENGESAHANSetelah Diadakan Pengarahan, Bimbingan Dan Koreksi Seperlunya Dari Laporan Akhir Hasil Praktek Pengalaman Lapangan (PPL) DI SMA NEGERI 1 Bantarsari, Sekolah Tinggi Agama Islam Miftahul Huda Al Azhar (STAIMA) Citangkolo Kota Banjar Tahun Akademik 2011 / 2012 Atas Nama: HADAD ANA SURYANA NPM.09.AI.1.0023 Maka Laporan Ini Dinyatakan Telah Memenuhi Syarat Dan Dapat Diterima Sebagai Laporan Akhir Praktek Pengalaman Lingkungan (PPL) Mahasiswa Tersebut. Demikian pengesahan ini diberikan agar dapat dipergunakan sebagaimana mestinya. Bantarsari , 17 November 2011 Kepala Sekolah SMA NEGERI 1 Bantarsari Guru Pamong

SRI HAYOTO, S.Pd NIP. 19600710 198501 1 002 Mengetahui

MIFTAHUDIN, S.Ag NIP. 19590722 198405 1 001

Dosen Pembimbing Lapangan

Drs. SUTARNO

2|P ag e

KATA PENGANTARDengan memanjatkan puji syukur kehadirat ilahi robbi, yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya kepada kita sehingga kita masih tetap dalam lindungan Nya. Shalawat serta salam selalu tercurahkan kepada nabiyulloh nabi akhirizzaman Muhammad SAW, sebagi uswatun khasanah dalam menjalani kehidupan di dunia ini. Praktik Pengalama Lapangan (PPL) ini disusun guna untuk melengkapi tugas dan syarat dalam rangka menyelesaikan program S-1 di Sekolah Tinggi Agama Islam Miftahul Huda AlAzhar (STAIMA) Citangkolo-Banjar khususnya pada jurusan tarbiyah program Studi Pendidikan Agama Islam yang dilaksakan pada tanggal 7 November 2011 sampai dengan 3 Desember 2011 di SMA NEGERI 1 Bantarsari. kegiatan yang telah terlaksana ini tentunya tidak terlepas dari bantuan bimbingan dan penyuluhan serta pengarahan dari berbagai pihak,maka dari itu kami mengucapkan terima kasih terutama kepada : 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. K.H Munawir Ar, M.A. selaku ketua STAIMA Banjar K.H.Muin Ar, M.Pd.I selaku ketua jurusan tarbiyah STAIMA Banjar M.Rosyid Anwar, M.A selaku Dosen Pembimbing Akademik STAIMA Banjar Drs. Sutarno selaku Dosen Pembimbing Lapangan STAIMABanjar Sri Haryoto, S.Pd. selaku kepala sekolah SMA NEGERI 1 Bantarsari Miftahudin, S.Ag selaku Guru Pamong Segenap Dewan Guru Dan Staff Karyawan Tata Usaha SMA NEGERI 1 Bantarsari Ayah dan ibu tercinta serta saudara-saudara ku yang senantiasa memberikan doa dan dukungannya 9. Mayani Ika Subkhi yang senantiasa memberikan doa, motivasi dan dukungannya dalam penyusunan laporan ini. 10. Semua siswa siswi SMA NEGERI 1 Bantarsari dan semua pihak yang ikut membantu terlaksananya Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) dengan lancar dan tanpa halangan suatu apapun. Akhirnya penyusun mengharapkan kritik dan saran berupa perbaikan semoga laporan ini dapat berguna bagi penyusun khususnya dan bagi pembaca pada umumnya. Bantarsari , 7 Desember 2011 Penyusun3|P ag e

DAFTAR ISIHalaman Judul ...................................................................................................................... i Halaman Pengesahan ............................................................................................................ ii Kata Pengantar ...................................................................................................................... iii Daftar Isi ............................................................................................................................... iv

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah ............................................................................................ 1 B. Batasan Masalah ........................................................................................................ 1 C. Panduan Tekhnik PPL ............................................................................................... 2 a. Pengertian PPL .............................................................................................. 2 b. Status Dan Bentuk PPL .................................................................................. 2 c. Tujuan PPL .................................................................................................... 2 d. Struktur, Fungsi Dan Tugas Panitia PPL ........................................................ 3 e. Syarat Mengikuti PPL .................................................................................... 3 f. Tempat Pelaksanaan PPL ............................................................................... 4 g. Waktu Pelaksanaan PPL ................................................................................ 4 h. Tahap Pelaksanaan PPL ................................................................................. 4 D. Panduan Pelaksanaan PPL ......................................................................................... 4 a. Mahasiswa ..................................................................................................... 4 b. Dosen Pembimbing Lapangan ........................................................................ 5 c. Guru Pamong ................................................................................................. 5 d. Kepala Sekolah .............................................................................................. 5 e. Urutan Kegiatan PPL ..................................................................................... 5 f. Ujian Praktik Mengajar .................................................................................. 6 BAB II PROFIL SMA NEGERI 1 BANTARSARI A. Identitas Sekolah ....................................................................................................... 8 B. Identitas Kepala Sekolah ............................................................................................ 8 C. Data Guru .................................................................................................................. 8

4|P ag e

D. Data Staf TU / Karyawan ........................................................................................... 8 E. Pembagian Jam Mengajar .......................................................................................... 8 F. Profil Kelulusan ........................................................................................................ 12 G. Prestasi Yang Pernah Di Capai .................................................................................. 12 H. Keadaan Siswa Tahun Pelajaran 2011/2011 ............................................................... 13 I. Jumlah Pendaftaran Dan Diterima ............................................................................. 13 J. Angka Mengulang Siswa ........................................................................................... 13 K. Visi dan Misi SMA Negeri 1 Bantarsari ..................................................................... 14 BAB III PELAKSANAAN PPL DI SMA NEGERI 1 BANTARSARI A. Peranan Kurikulum Dan Silabus Dalam PerencanaanPelaksanaan Pembelajaran ...... 15 B. Penyusunan Program Pengalaman Dan Pelaksanaannya ............................................ 15 BAB IV PENILAIAN A. Penilaian Pelaksanaan Ujian Praktek Mengajar .......................................................... 32 BAB V PENUTUP A. Kesimpulan ............................................................................................................... 33 B. Saran ......................................................................................................................... 33

5|P ag e

BAB I PENDAHULUANA. Latar Belakang Masalah Mahasiswa STAIMA Jurusan tarbiyah adalah calon calon pendidik yang nantinya didalam dunia pendidikan akan bersama sama dengan masyarakat (Tenaga Kependidikan) yang lainnya,yang berlatar belakang pendidikannya variatif yang pastinya akan menimbulkan kompetisi. Untuk mewujudkan tenaga kependidikan yang profesional, maka Mahasiswa STAIMA Jurusan tarbiyah dituntut untuk dapat melatih diri melalui pengalaman nyata dalam lingkungan pendidikan sebagai eksperimentasi atas keilmuan ynag diperoleh dibangku kuliah. Mengingat tantangan kependidikan yang semakin berat, Lembaga pendidikan formal islam sementara ini tidak begitu mendapat perhatian yang baik dari siswa,maka dari itu alumni STAIMA jurusan tarbiayah diharapkan mempunyai kemampuan,terutama pada upaya melakukan pengelolaan pendidikan islam dan pembentukan akhlaq siswa. Maka Mahasiswa STAIMA harus melaksakan Praktik Pengalaman Lingkungan (PPL), dan dalam hal ini khususnya dilaksanakan di SMA NEGERI 1 Bantarsari B. Batasan Masalah Standar Minimal pelaksanaan Praktik Pengalaman Lingkungan (PPL) adalah sebagai berikut : 1. Orientasi Dan Observasi a) b) c) Situasi dan Kondisi Sekolah Situasi dan Pengelolaan Sekolah Pelaksanaan Tugas Guru

2. Menyusun persiapan mengajar secara tertulis dan persiapan diri setiap akan melaksanakan proses pembelajaran dikelas. 3. Kegiatan Latihan Praktik Mengajar a) Mengisi daftar Absen / presensi siswa

6|P ag e

b) Menerapkan prosedur dan metode mengajar sesuai dengan kebutuhan proses pembelajaran. c) d) Memanfaatkan sumber belajar yang ada secara efektif Melaksanakan Kegiatan belajar mengajar

e) Menciptakan dan menggunakan media/alat peragadalam proses pembelajaran didalam kelas maupun diluar kelas f) Evaluasi

4. Mempalajari Pengelolaan sekolah a) b) c) d) Organisasi Sekolah Kurikulum dan Keuangan Kesiswaan dan kepegawaian Sarana dan Prasarana dan Hubungan Masyarakat

C. Panduan Tekhnis PPL a. Pengertian PPL Praktek Pengalaman Lapangan (PPL) bermakna suatu bentuk kegiatan akademik yang bersifat intrakulikuler. Dalam pelaksanaannya, PPL mencakup observasi, partisipasi, latiahan mengajar, ujian dan tugas tugaskependidikan yang dilaksanakan secara terarah, terbimbing dan terpadu untuk memenuhi persyaratan pembentukan tenaga profesional. PPLmerupakan keterpaduan antara teori dengan praktek sebagai titik puncak pengusaan mahasiswa terhadap komponen kurikulum program S-1 STAIMA Banjar. b. Status Dan Bentuk PPL PPL merupakanbagian integral dari keseluruhan Sekolah Tinggi Ilmu Agama Islam Miftahul Huda Al-Azhar (STAIMA) Citangkolo Banjar, dengan bobot 4 SKS bagi mahasiswa program starata satu (S-1) yang merupakan progaram wajib yang harus diikuti oleh seluruh mahsiswa STAIMA Citangkolo Banjar. PPL Program S-1 Jurusan tarbiyah STAIMA Citangkolo Banjar dilaksanakan dalam bentuk praktek keguruan di sekoalah menengah atas (SMA) atau yang sederajat. c. Tujuan PPL7|P ag e

PPL Mahasiswa

Program strata satu (S-1) Jurusan Tarbiayah STAIMA

Citangkolo Banjar bertujuan : 1. Agar mahasiswa dapat memperoleh pengalaman serta penghayatan langsung dari berbagai kegiatan pendidikan. 2. Membekali mahasiswa dengan kemampuan profesional dibidang kependidikan islam, sehingga nantinya mampu memadukan teori dan praktek dalam penyelenggaraan pendidikan dan pengajaran. 3. Mengimplementasikan suatu kelanjutan dari praktek pengalaman lapangan dikampus sebagai salah satu mata kuliah keguruan. 4. Kemampuan mendeskripsikan pengalaman sebagai teori yang aplekable dalam penyelengaaraan pendidikan dan pengajaran di sekolah. 5. Sebagai mahasisawa profesi kependidikan seharusnya dapat menerapkan pendidikan secara faktual di lapangan sehingga benar benar menjadi tenaga kependidikan yang profesional. 6. Menginternalisasi sikap dan nilai nilai keguruan yang merupakan profil seorang guru yang ideal ditengah tengah maasyarakat. 7. Memahami dan melaksakan proses pembelajaran mulai dari tahap ke 1 persiapan mengajar, membuat rencana kelengkapan pendukung, tahap ke 2 proses pembelajaran pengelolaan interaksi belajar mengajar, strategi belajar mengajar sampai menyusun kurikulum menjadi pola integrated kurikulum, tahap ke 3 menerapkan tekhnik evaluasi dan portofolio, memberikan tugas dan tes tertulis. 8. Memahami pola / praktek penanganan anak didik yang mempunyai karakter unik dan beragam. d. Struktur, fungsi dan tugas panitia PPL 1. Struktur panitia PPL a) Panitia PPL dibentuk oleh ketua STAIMA b) Panitia PPL dipimpin oleh seorang ketua, wakil ketua, sekretaris, wakil sekretaris, bendahara, wakil bendahara dan anggota. c) Panitia PPL bertugas melaksanakan program PPL mahasiswa dengan sebaik baiknya.

8|P ag e

2. Fungsi panitia PPL a) Merencanakan dan mengatur PPL b) Mengendalikan dan menilai pelaksanaan PPL secara keseluruhan untuk dijadikan bahan evaluasi dimasa yang akan datang. c) Melaksanakan urusan ketatausahaan pada kegiatan PPL. 3. Tugas dan kewajiban panitia PPL a) Merencanakan, menyelenggarakan, mengolah, mengendalikan, dan menilai pelaksanaan PPL mahasiswa program S-1 STAIMA Citangkolo Banjar. b) Bertanggung jawab atas pelaksanandan menjalankan tugas setelah

berkonsultasi dengan berbagai pihak yang terkait. c) Menerima laporan PPL dari mahasiswa setelah diketahui oleh guru pamong, dosen pembimbing lapangan,dan kepala sekolah mengenai hasil PPL secara lengkap. e. Syarat mengikuti PPL Dalam melaksanakan PPL, minimal ada 4 (empat) pihak yang terlibat secara langsung, yaitu mahasiswa, dosen pembimbing lapangan, guru pamong, dan kepala sekolah yang digunakan sekolahnya. Kesemuanya itu harus memenuhi persyaratan untuk mengikuti / melaksanakan/membimbing PPL, dengan persyaratan sebagai berikut : 1. Mahasiswa Telah menyelesaikan studi 5 ( lima ) semester. 2. Dosen pembimbing lapangan a) Minimal lulusan program strata dua (S-2), sesuai tugas bimbingannya. b) Berpengalaman sebagai dosen dan memahami materi MKPAI. c) Berdedikasi tinggi dan penuh tanggung jawab dalam melaksanakan tugas. d) Mengenal situasi / kondisi tempat PPL maupunhal hal yang terkait dengan pelaksanaan PPL.

9|P ag e

3. Guru pamong a) Berpengalaman sebagai guru minimal 5 (lima) tahun. b) Berdedikasi dan penuh tanggung jawab dalam melaksanakan tugas. c) Mendapat kepercayaan dan ditunjuk oleh kepala sekolah. f. Tempat pelaksanaan PPL 1. Di kampus Sekolah Tinggi Agama Islam Miftahul Huda Al- Azhar (STAIMA) Citangkolo - Banjar. Jl. Pesantren No. 02 Citangkolo, Kujangsari, Langensari, Banjar (Kegiatan Pra PPL). 2. Di sekolah (SMA atau yang sederajat) yang ditunjuk. g. Waktu pelaksanaan PPL Dimulai tanggal 7 November 2011 sampai dengan 3 Desember 2011 disekolah (SMA/sederajat) yang sudah ditunjuk. h. Tahap pelaksanaan PPL PPL dilakukan melalui beberapa tahapan sebagai berikut : Tahap pertama : Pelaksanaan pra-PPL dilaksanakan dilingkungan kampus dan dibimbingoleh dosen mata kuliah dari setiap materi, yang berupa kegiatan yang melatih mahasiswa dalam masalah : 1) Keterampilan dasar 2) Pengajaran Tahap ke dua : PPL disekolah yang ditunjuk pihak STAIMA Citangkolo Banjar melalui panitia PPL yang mencakup : 1) Observasi dan partisipasi 2) Latihan latihan praktek mengajar10 | P a g e

3) Ujian 4) Pelaporan D. Panduan pelaksanaan PPL Praktek Pengalaman Lingkungan (PPL) mmerupakan kegiatan intrakulikuler yang harus dilakukan mahasiswa mencangkup beberapa hal, yaitu : observasi, partisipasi, latihan praktek mengajar (membuat persiapan mengajar tertulis dan membimbing siswa ), cara mengelola kelas, dan ujian praktek mengajar. Semua pihak yang terkait memiliki kewajiban kewajiban sebagai berikut : a) Mahasiswa 1. Mahasiswa praktikan mempunyai keawajiban menghadap kepala sekolah untuk studi pendahuluan dalam rangka penjajagan PPL disekolah tersebut. 2. Secara individu maupun kolektif, mahasiswa melaksanakan tahapan tahapan PPL. 3. Melaksanakan praktek mengajar yang dibimbing oleh guru pamong dan dosen pembimbing lapangan. 4. Mematuhi peraturan ynag berlaku disekolah tersebut selama PPL berlangsung. 5. Mengikuti ujian PPL setelah mendapat persetujuan dari guru pamong dan dosen pembimbing lapangan setelah latihan praktek. b) Dosen Pembimbing Lapangan 1. Mengatur dan menyerahkan mahasiswa praktikan bimbingannya kepada kepala sekolah yang ditunjukan. 2. Membimbing mahasiswa secara individu maupun kolektif. 3. Mengamati mahasisawa praktikan dan memberi masukan, baik lisan maupun tulisan. 4. Membantu mengawasi kesulitan yang dihadapi oleh mahasiswa praktikan. 5. Menguji dan menilai hasil Praktian bersama dengan guru pamong. 6. Menyampaikan hasil penilaian PPL mahasiswa kepada panitia secara lengkap untuk diteruskan kepada bagian nilai pada masing masing program studi. c) Guru pamong11 | P a g e

1. Menerima dan membimbing mahasisawa praktikan. 2. Menyusun jawal dan program kegiatan mahasisawa peserta PPL. 3. Menjelaskan kepada praktikan PPL tentang kurikulum, rencana kerja dan segala hal yang menyangkut peraturan sekolah. 4. Menerima dan menjelaskan satuan pelajaran/satuan kegiatan, mengawasi pelaksanaan praktek mengajar dan memberi petunjuk baik lisan maupun tulisan. 5. Mengadakan supervisi kepada setiap praktikan setelah selesai mengajar yang berkisar tentang semua hal hal yang dianggap belum memuaskan. 6. Menguji dan menilai hasil kegiatan mahasiswa peserta PPL bersama dosen pembimbing lapangan . d) Kepala sekolah 1. Menerima mahasiswa peserta PPL. 2. Merencanakan dan menyelenggarakan orientasi tentantang semua unsur unsur yang ada disekolah kepada mahasiswa praktikan. 3. Memeriksa hasil laporann observasi mahasiswa praktikan. 4. Mengetahui hasil akhir penilaian ujian mahasiswa peserta PPL. e) Urutan kegiatan PPL 1. Pendaftaran calon peserta PPL dilakukan di sekretariat panitia PPL program strata satu (S-1) STAIMA Citangkolo Banjar. 2. Orientasi praktek pengalaman lapangan (PPL) dilingkungan kampus. 3. Melepaskan dan menyerahkan mahasiswa kelokasi sekolah yang telah ditunjuk. 4. Mahasiswa peserta PPL melakukan Observasi dengan sasaran observasi sebagai berikut : 1) Situasi dan kondisi sekolah 2) Perpustakaan sekolah 3) Peralatan sekolah 4) Pengelolaan sekolah 5) Proses belajar mengajar 6) Administrasi sekolah 7) Organisasi sekolah 8) Lain lain ynag dianggap perlu. 5. Partisipasi,pada masa ini kegiatan mahasiswa bersifat membantu disekolah lebih kurang 2 (dua) minggu untuk beradaptasi dan mengenal lingkungan sekolah. 6. Latihan praktikan mengajar, tahapan yang harus dilakukan adalah :12 | P a g e

Menyusun satuan pelajaran / model pembelajaran Melaksanakan kegiatan pembelajaran Memberikan latihan latihan terpimpin dan bervariasi tentang penerapan teori teori yang telah disajikan. Melakukan penilaian penyampaian hasil belajar. Menutup pelajaran dengan jalan merangkum hal hal yang dianggap penting dari pokok bahasan yang disajikan. f) Ujian praktek mengajar Tahapan yang harus dilaksanakan pada tahapan ini adalah : 1. Persiapan ujian Mahasiswa membuat silabus dan persiapan pembelajaran harian sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan dan dikonsultasikan kepada guru pamong dan Dosen Pembimbing Lapangan (DPL). Guru pamong dan dosen pembimbing lapangan memeriksa, memperbaiki dan menyetujui. Satuan pelajaran/model pembelajaran, diketik dengan rapih sesuai format yang ditentukan. 2. Pelaksanaan ujian Mahasiswa, guru pamong, dan dosen pembimbing lapangan harus sudah berada ditempat ujian minimal 15 menit sebelum ujian dilaksanakan. Melaksanakan ujian. 3. Akhir pelaksanaan PPL dan hal hal yang harus dilaksanakan : Secara bersama sama mengadakan persiapan perpisahan. Pelaksanaan perpisahan dilaksanakan sesuai dengan kondisi tempat. 4. Pelaksanaan penilaian Hal hal yang harus dinilai dalam pelaksanaan PPL adalah : Observasi dan partisipasi ( N.1) = 20 % Persiapan mengajar dan praktek mengajar (N.2) = 40 % Ujian praktek mengajar ( N.3) = 40 %

No 1

Komponen Kegiatan Observasi dan partisipasi (N.1)

Bobot 20%

Nilai 20% x 100 = 20

13 | P a g e

2 3

Persiapan dan praktek mengajar (N.2) Ujian praktek mengajar (N.3) Jumlah

40% 40% 100%

40% x 100 = 40 40% x 100 = 40 Nilai akhir = 100

Simbol Nilai Akhir A B C D E

Keterangan Amat Baik Baik Cukup Kurang Gagal

Bobot 4 3 2 1 0

Nilai 80-100 70-79 60-69 50-59 0-49

14 | P a g e

BAB II PROFIL SMA NEGERI 1 BANTARSARIA. IDENTITAS SEKOLAH 1. Nama Sekolah 2. NPSN 3. NSS 4. Alamat Sekolah : SMA Negeri 1 Bantarsari : 20339053 : 301030107077 : Jl. K.H Syarbini Hasan No.02 Bulaksari Bantarsari - Cilacap 53258 Telp ( 0280 ) 7104510 5. Tahun Berdiri 6. Status 7. Email B. IDENTITAS KEPALA SEKOLAH 1. Nama Lengkap 2. NIP 3. Pendidikan Terakhir 4. Jurusan 5. Pangkat / Gol. Ruang 6. Jabatan 7. Alamat : SRI HARYOTO, S. Pd. : 19600710 198501 1 002 : S.1 : Pend. Fisika : Pembina (IV/a) : Kepala Sekolah : Jalan AL-IKHLAS Rt. 01 Rw. 08 Desa PAHONJEAN Kec. MAJENANG, Kab. CILACAP C. DATA GURU 1. Jumlah Guru PNS 2. 2. Jumlah Guru Tidak Tetap : 21 Orang : 8 Orang : 26 Desember 2005 : Terakreditasi B ( 83,29 ) : [email protected]

15 | P a g e

D. DATA STAF TU / KARYAWAN 1. PNS 2. Pegawai Tetap E. PEMBAGIAN JAM MENGAJARPenataran yang pernah diikuti sesuai dengan Mata Pelajaran yang diajarkan Lama/ Mata Pelajaran Jam (7) (8) Bintek KTSP 4 / 44 2008

: 1 Orang : 8 Orang

Nama Kepala Sekolah No dan Guru Nomor Induk Pegawai (NIP) (1) 1 (2) Sri Haryoto, S.Pd NIP. 19600710 198501 1 002 Miftahudin, S.Ag. NIP. 19590722 198405 1 001 Suprayitno,S.Pd NIP. 19651211 199301 1 001 Sugeng Kiswanto,S.Pd 4 NIP. 19700525 200501 1 013 Bambang Dwi N, S.Pd NIP 19800320 200604 1 005 Ari Widayati, S.S NIP. 19730215 200604 2 006 Hartini, S.Pd NIP 19800622 200604 2 007 Munzaenah, S.Pd. 8 NIP. 19710815 200604 2 025 Rita Mihrati, S.Pd. NIP. 19800705 200604 2 031 Dra. Sri Wuryani NIP 19640926 200701 2 003 Andriana W, S.Pd. NIP 19780714 200801 2 015 Wahyu Eddy Purwoko, S.Pd. NIP. 19760527 200801 1 004 Sujining, S.Pd. NIP 19710325 200801 2 007 Drs. Y. Sunarta NIP 19680121 200801 1 005 Nama Kepala Sekolah

Jenis Kela-min (kode)

Mata Pelajaran yang Diajarkan dan atau Tugas lain Mata Pelajaran/ Tugas Lain (4) KS Jam/ Minggu (5) 2 Fisika Wk. Humas 4 Mulai Tahun (6) 1 0

(3) 1

2

1 PAI Wk. Sarpras 1

2

4

1

0

3

2

4

1

0 Bintek KTSP 2008 4 / 44

1

WK Kurikulum Sosiologi Penjas Wk. Kesiswaan B. Jawa

2

4

1

0

5 6

1 2

3 2

4 2

1 1

0 0 Bintek KTSP 2008 Bintek KTSP 2008 4 / 44

7

2

Kimia

3

9

1

0

Bhs. 2 Inggris BK 2 2 2 1 2 1 Jenis Sejarah Bhs. Indonesia Biologi Akunts TIK 2 2 2 6 6 4 1 1 1 0 0 0 2 2 2 5 7 4 1 1 1 0 0 0 2 4 1 0

4 / 44

9 10 11 12 13 14 No.

Mata Pelajaran yang Diajarkan

16 | P a g e

dan Guru Nomor Induk Pegawai (NIP) (1) 15 (2) Retno Purwanti, S.Pd. NIP. 19830913 200903 2 008 Istiawan Agus Haryadi, S.Pd. NIP. 19780827 200903 1 002 Ranti Widji Anggraini, S.Pd. NIP. 19851008 200903 2 013 Handari Indrawati, S.Pd. NIP. 19770227 200903 2 001 Tri Nurjannah, S.PdSi. NIP. 19850518 200903 2 011 Hertami Maya Darmawati, S.Pd NIP. 19801105 201001 2 020 Vera Widyaningsih NIP. 19820425 201001 2 020 Novi Frestianti, S.Pd NIP. Tri Eko Purnomo, S.Pd NIP. Sri Mulyani, S.Pd. NIP Maryana, S.Pd. NIP Saefulloh, S.Ag Istiawan Agus Haryadi, S.Pd. Rakhmat Tri Partono, S.Pd NIP Umi Atikoh, S.E. NIP Lantik Tri YB, S.Pd. NIP -

Kela-min (kode)

(3) 2

Penataran yang pernah diikuti sesuai dengan Mata Pelajaran yang dan atau Tugas lain diajarkan Mata Pelajaran/ Jam/ Mulai Lama/ Mata Pelajaran Tugas Lain Minggu Tahun Jam (15) (16) (17) (18) (19) Sosiologi / Antropologi 2 0 1 0

16

1

Seni Rupa

2

2

1

0

17

2

B. Indonesia

2

8

1

0

18

2

Matematika

2

0

1

0

19

2

Fisika

2

2

0

9

20

2

Matematika

2

0

1

0

21 22 23 24 25 26 27 28 29

B.Ing 2 1 2 1 1 1 2 2 B.Indo Ekonomi Mtk B. Inggris Geo Ekonomi Sej. Kesenian

1 0 1 1 1 2

8 6 8 2 2 4

1 0 0 0 0 0

0 7 7 7 7 7 Bintek Guru Geografi 7/

3 1 2

6 8 6

0 0 0

7 7 7

No. (1) 1 2

Nama Kepala TU dan Staf Nomor Induk Pegawai (NIP) (2) Ahmad Husin, S. Sos NIP. 19650509 198607 1 001 Noviar Iqbal Fadholi

Jenis Kela-min (kode) (3) 1 1

Jenis Pekerjaan (kode) (15) 01 07

Penataran yang telah diikuti sesuai dengan Pekerjaan Nama Lama/ Penataran Jam (16) (17)

17 | P a g e

3 4 5 6 7 8

NIP. Munarif Baharudin NIP Wiwit Sumanti NIP Musafa NIP Agus Cahyono NIP Jamaludin NIP Maryanto NIP -

1 2 1 2 1 1

07 07 08 08 08 08

18 | P a g e

Nama Sekolah Alamat Sekolah Tahun Pelajaran Periode Bulan

: SMA Negeri 1 Bantarsari : JL. KH. Syarbini Hasan No. 02 Bulaksari 53253 : 2011 / 2012 : November 2011

F. PROFIL KELULUSAN Tahun Pelajaran 2007/2008 2008/2009 2009/2010 2010/2011 Jumlah Siswa Jumlah Lulus Prosentase Lulus Rata - Rata UN Melanjutkan PT

G. PRESTASI YANG PERNAH DICAPAI 1. AKADEMIK AKADEMIK Juara I Jurnalistik Juara II penulisan Karya Tulis Ilmiah Juara III Penulisan karya Tulis Ilmiah Juara II Olimpiade Sains SMA Juara II Lomba Mapel Kimia Juara Harapan I Lomba KRR TINGKAT Kabupaten Karesidenan Karesidenan Kabupaten Kabupaten Kabupaten TAHUN 2007 2007 2007 2008 2008 2009

a) b) c) d) e) f)

2. 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9.

NON AKADEMIK NON AKADEMIK Juara I MTQ Juara I MTQ Juara I Tenis Meja POPDA Juara II Atletik POPSMA Juara II Lari 100 m Putra Juara II Olimpiade Olahraga ( Tenis Meja Ganda Campuran ) Juara III Olimpiade Olahraga ( Tenis Meja Tunggal Putri ) Juara I Karnaval Pembangunan Juara I Kepalangmerahan PMR TINGKAT Kecamatan Kabupaten Kabupaten Kabupaten Kabupaten Kabupaten kabupaten Kecamatan Kabupaten TAHUN 2006 2006 2006 2007 2007 2008 2008 2009 200919 | P a g e

10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. 20. 21. 22. 23. 24. 25. 26. 27.

Juara I Tae Kwon Do Pelajar kls feather (putri) Juara III Tae Kwon Do Pelajar kls feather (putri) Juara III Tae Kwon Do Pelajar kls feather (putra) Juara II Liga Pelajar Indonesia Juara I POPDA Tae Kwon Do (putri) Juara I POPDA Tae Kwon Do (putri) Juara I POPDA Tae Kwon Do (putri) Juara I POPDA Tae Kwon Do (putri) Juara III POPDA Tae Kwon Do (putra) Juara III POPDA Tae Kwon Do (putri) Juara II POPDA Tae Kwon Do (putri) Juara II POPDA Tae Kwon Do (putri) Juara II POPDA Tae Kwon Do (putri) Juara II POPDA Tae Kwon Do (putri) Juara I POPDA Tae Kwon Do (putri) Juara I POPDA Tae Kwon Do (putri) Juara II POPDA Tae Kwon Do (putri) Juara III POPDA Tae Kwon Do (putri)

Kabupaten Kabupaten Kabupaten Kabupaten Kabupaten Kabupaten Karesidenan Karesidenan Karesidenan Karesidenan Karesidenan Karesidenan Karesidenan Karesidenan Kabupaten Kabupaten Kabupaten Kabupaten

2009 2009 2009 2010 2010 2010 2010 2010 2010 2010 2010 2010 2010 2010 2011 2011 2011 2011

H. KEADAAN SISWA TAHUN PELAJARAN 2011/2012 Kelas X No 1 2 3 Jurusan Umum IPA IPS Jumlah I. 4 62 84 Rombel 4 Siswa L 62 P 84 2 2 3 21 38 59 43 48 91 1 2 3 15 33 48 19 47 66 Kelas XI Rombel Siswa L P Kelas XII Rombel Siswa L P

JUMLAH PENDAFTAR DAN DITERIMA Tahun Pelajaran 2005/2006 2006/2007 2007/2008 2008/2009 2009/2010 2010/2011 2011/2012 Jumlah Siswa diterima 129 132 132 120 160 160 152

pendaftar 143 157 209 253 255 204 209

% diterima 90,2% 84,1% 63,2% 47,4% 62,7% 78,4% 72,73%20 | Page

J. ANGKA MENGULANG SISWA Tahun Pelajaran 2006/2007 2007/2008 2008/2009 2009/2010 2010/2011 Kelas X 1 2 1 1 Kelas XI 1 1 Kelas XII 32 2

K. VISI DAN MISI SMA NEGERI 1 BANTARSARI VISI : Sekolah sebagai pusat pendidikan menengah di daerah sekitar dengan pengembangan nilai ilmiah, budaya, dan keagamaan. MISI : 1. Mengembangkan pembelajaran dan bimbingan secara efisien dan efektif. 2. Menumbuhkan semangat keunggulan kepada seluruh warga sekolah. 3. Mengembangkan sikap ilmiah, berbudaya, dan agamis. 4. Menumbuhkan semangat kebangsaan, bernegara, dan cinta tanah air. TUJUAN : 1. Membentuk siswa yang tekun, cerdas, dan trampil, serta senantiasa siap beradaptasi dan berinteraksi dengan lingkungan. 2. Meningkatkan mutu sekolah dengan memperkokoh jalinan kerjasama sekolah, masyarakat dan instansi terkait. 3. Melaksanakan kegiatan kegiatan yang mendorong pengembangan nilai ilmiah, budaya dan keagamaan 4. Melaksanakan berbagai upaya untuk menanamkan semangat kebangsaan, bernegara dan rasa cinta tanah air.

21 | Page

BAB III PELAKSANAAN PPL DI SMA NEGERI 1 BANTARSARIA. Peranan kurikulum dan silabus dalam perencanaan pelaksanaan pembelajaran Dalam melaksanakan proses belajar mengajar yang dijadikan pedoman adalah kurikulum tingkat satuan pendidikan (KTSP). Salah satu proses tersebut diantaranya adalah pembuatan rencana pelaksanaan pembealajaran (RPP) yang meliputi perumusan tujuan pembelajaran khusus, penentuan bahan pembelajaran,pendekatan metode,sumber belajar, alat pembelajaran dan penilaian. a. Perumusan tujuan pembelajaran Tujuan pembelajaran adalah suatu tujuan yang dapat dicapai siswa setelah proses belajar mengajar selesai dalam setiap tahun pembelajaran. Tujuan pembelajaran ini dirumuskan berdasarkan rumusan pembelajaran yang tercantum dalam kurikulum tingkat satuan pendidikan. b. Penentuan bahan pembelajaran mengacu pada bahan kajian yang tertuang dalam kurikulum tingkat satuan pendidikan, namun bahan kajian tersebut masih harus dijabarkan dan disesuaikan dengan keadaan dan kebutuhan lingkungan. c. Penentuan pendekatan d. Pendekatan metode metode e. Penentuan sumber belajar B. Penyusunan program pengajaran dan pelaksanaannya Penyusunan program pengajaran dan pelaksanaannya meliputi beberapa aspek, sebagaimana terlampir sebagai berikut : 1. 2. 3. 4. 5. 6. Biodata pribadi peserta PPL Struktur organisasi peserta praktek pengalaman lapangan (PPL) Daftar kegiatan observasi sekolah Daftar kegiatan mahasiswa peserta PPL Jadwal praktik mengajar peserta PPL Jadwal piket peserta PPL

22 | P a g e

7. 8. 9.

Alokasi waktu pembelajaran Kalender pendidikan Program tahunan

10. Program semester 11. Silabus PAI kelas XII IPS.II SMA NEGERI 1 Bantarsari 12. Rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) PAI kelas XII IPS.II SMA NEGERI 1 Bantarsari 13. Lembar kerja kompetensi 14. Analisis hasil belajar ( pencapaian indikator hasil belajar ) 15. Laporan akhir evaluasi siswa. BIODATA PRIBADI PESERTA PRAKTEK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) ANGKATAN VIII STAIMA CITANGKOLO-KOTA BANJAR DI SMA NEGERI 1 BANTARSARI Nama Tempat, Tanggal Lahir NPM Semester Jurusan/Prodi Alamat : HADAD ANA SURYANA : Cilacap, 29 Nopember 1988 : 09.AI.1.0023 : V (Lima) : Tarbiyah / Pendidikan Agama Islam (PAI) : Dusun Karangreja Rt 01 Rw 04 Desa Bulaksari Kecamatan Bantarsari Kabupaten Cilacap 53258

23 | Page

STRUKTUR ORGANISASI PRAKTEK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) ANGKATAN VIII STAIMA CITANGKOLO-KOTA BANJAR DI SMA NEGERI 1 BANTARSARI

PENANGGUNG JAWAB

: M. Rosyid Anwar, M.Ag

DOSEN PEMBIMBING LAPANGAN : Drs. Sutarno KETUA : 1. SOLIKHUN 2. LUBABUL MUSTOFA SEKRETARIS : 1. HADAD ANA SURYANA 2. SAEFUDIN ZUHRI BENDAHARA : 1. KHUFATUN NAGIMAH 2. SITI MARHAMAH ANGGOTA : 1. SITI MAGHFIROH 2. AHMAD MUZAKI 3. LULUATUL JANAH

24 | Page

DAFTAR KEGIATAN OBSERVASI PESERTA PRAKTEK KEGURUAN PROGRAM TARBIYAH STRATA SATU PAI Nama : HADAD ANA SURYANA NPM : 09.AI.1.0023 Lokasi praktek : SMA NEGERI 1 Bantarsari No Jenis Kegiatan 1 Konsultasi dengan Kepala sekolah dan Kabag TU SMA NEGERI 1 Bantarsari

Catatan

Ket

Konfirmasi tentang kegiatan PPL dan untuk mengetahui hal hal sebagai berikut : 1. Situasi dan kondisi SMA NEGERI 1 Bantarsari 2. Perpustakaan SMA NEGERI 1 Bantarsari 3. Sarana dan prasarana SMA NEGERI 1 Bantarsari 4. Proses KBM SMA NEGERI 1 Bantarsari 5. Administrasi SMA NEGERI 1 Bantarsari 6. Kegiatan ekstra dan intra sekolah SMA NEGERI 1 Bantarsari 1. Konfirmasi tentang pembahasan serah terima peserta PPL kepada pihak sekolah.

2

Konsultasi dengan guru pamong SMA NEGERI 1 Bantarsari

Bantarsari , 3 November 2011 Guru Pamong,

MIFTAHUDIN, S.Ag NIP. 19590722 198405 1 001

25 | Page

DAFTAR KEGIATAN MAHASISWA PESERTA PPL STAIMA BANJAR DI SMA NEGERI 1 BANTARSARI KAB .CILACAP TAHUN 2011/2012

No 1

Hari / Tanggal Jumat, 3 November 2011

Kegiatan a. Observasi sekolah b. Menemui Bpk. Miftahudin, S.Ag (Guru PAI) c. Pembahasan Serah terima peserta praktikan PPL a. Pembukaan Kegiatan PPL b. Pelaksanaan Acara Serah terima peserta PPL c. Mengikuti upacar bendera bersama keluarga besar SMA NEGERI 1 Bantarsari d. Kegiatan KBM dikelas XII IPS.II ( Hadad Ana Suryana) e. Melaksanakan piket PPL (Hadad Ana Suryana + Lubabul Mustofa)

2

Senin , 5 November 2011

Guru Pamong

Bantarsari , 17 November 2011 Praktian

Miftahudin, S.Ag NIP. 19590722 198405 1 001

Hadad Ana Suryana NPM. 09.AI.1.0023

26 | Page

JADWAL PRAKTEK MENGAJAR PPL STAIMA BANJAR TAHUN 2011/2012 DI SMA NEGERI 1 BANTARSARI A. Kelas X Waktu senin Pagi Kelas X 1 (Siti Maghfiroh)

Hari Selasa Kelas X 2 (Luluatul Janah) Kelas X 3 (Khufatun Nangingah) Rabu Kelas X 4 (Siti Marhamah)

B. Kelas XI Hari Waktu Selasa Kelas XI IPS.1 (Ahmad Muzaki) Kelas XI IPS.2 (Sholikhun) rabu Kelas XI IPA.1 (Saefudin Zuhri) Kelas XI IPA.2 (Saefudin Zuhri) Kamis

Pagi

-

C. KELAS XII Wakt u Hari Rabu Kelas XI IPS.1 (Lubabul Mustofa) Kelas XII IPS.2 (Hadad Ana Suryana) Kamis Jumat Kelas XII IPA.I (Solikhun)Sabtu Kelas XII IPA.1 (Hadad Ana Suryana) Kelas XII IPA.2 (Lubabul Mustofa)

Pag i

Guru Pamong

Bantarsari, 17 November 2011 Praktian

Miftahudin, S.Ag NIP. 19590722 198405 1 001

Hadad Ana Suryana NPM. 09.AI.1.0023

27 | Page

JADWAL PIKET PESERTA PRAKTEK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) PROGRAM KEGURUAN PAI STAIMA-BANJAR DI SMA NEGERI 1 BANTARSARI TAHUN 2011/2012NO 1 HARI Senin PETUGAS 1. Ahmad Muzaki 2. Siti Markhamah 1. Solikhun 2. Luluatul Janah 1. Hadad Ana Suryana 2. Lubabul Mustofa 1. Saefudin Zuhri 2. Khufatun Nangimah 1. Siti Maghfiroh 2. Solikhun 1. Luluatul Janah 2. Hadad Ana Suryana 3. Lubabul Mustofa KET

2

Selasa

3

Rabu

4

Kamis

5

Jumat

6

Sabtu

Guru Pamong

Bantarsari, 17 November 2011 Praktikan

Miftahudin, S.Ag NIP. 19590722 198405 1 001

Hadad Ana Suryana NPM: 09.AI.1.0023

28 | Page

ALOKASI WAKTU PEMBELAJARAN TP. 2011 / 2012Satuan Pendidikan : SMA NEGERI 1 Bantarsari Mata pelajaran : Pendidikan Agama Islam ( PAI) Kelas : XII IPS.II A. Perhitungan jumlah minggu dalam 1 (satu) tahun pelajaran N o Bulan Jumlah Minggu Minggu Efektif Keterangan

1

Juli 2011

4

3

Semester I =........ Minggu efektif = ...... jam pelajaran

2 3 4 5 6 7

Agustus September Oktober November Desember Januari 2012 semester I = ....... minggu efektif = ....... jam pelajaran

8 9 10 11 12

Februari Maret April Mei Juni Jumlah

29 | Page

B. Distribusi jam pelajaran No 1 2 3 4 5 6 7 Jumlah Uraian KBM Efektif KBM Tak efektif Ulangan Blok Cadangan Remidial jml hari tergangu .... hari = ......jam Jumlah Jam Semester I semester II Keterangan

Mengetahui, Kepala Sekolah

Bantarsari, 17 November 2011 Praktikan

Sri Haryoto, S.Pd NIP. 19600710 198501 1 002

Hadad Ana Suryana NPM. 09.AI.1.0023

30 | Page

31 | P a g e

PROGRAM TAHUNAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012 Satuan Pendidikan Nama Sekolah Mata Pelajaran Kelas Semester : Sekolah Menengah Atas (SMA) : SMA NEGERI 1 BANTARSARI : Pendidikan Agama Islam (PAI) : XII IPS.II Materi Pokok Alokasi Waktu Keterangan

Menjelaskan ketentuan hukum perkawinan dalam Islam 4 x 45 Menit 2 x Pertemuan

I (Satu)

Menjelaskan hikmah perkawinan

4 x 45 Menit

2 x Pertemuan

Bantarsari, 17 November 2011 Praktikan

HADAD ANA SURYANA NPM. 09.AI.1.0023

32 | P a g e

PROGRAM SEMESTERNama Sekolah Mata pelajaran Semester Kelas Tahun Pelajaran No : SMA NEGERI 1 BANTARSARI : Pendidikan Agama Islam (PAI) : I (Satu) : XII IPS.II : 2011/2012 Bulan Kompetensi Dasar Indikator Alokasi Waktu 1 1 1.1 Menjelaskan ketentuan hukum 1.2 perkawinan dalam Islam Menjelaskan ketentuan hukum Islam tentang nikah Menjelaskan hukum Islam tentang talak Menjelaskan hukum Islam tentang ruju. Menjelaskan hikmah nikah Menjelaskan hikmah talak Menjelaskan hikmah ruju. 4 x 45 Menit x x x Nopember 2011 2 3 4 5

2

2.1 Menjelaskan hikmah perkawinan

4 x 45 Menit

x x

Bantarsari, 17 November 2011 Praktikan

HADAD ANA SURYANA NPM. 09.AI.1.0023

33 | P a g e

SILABUSNama Sekolah : Mata Pelajaran : Kelas / Semester : Standar Kompetensi : Tahun Ajaran :KOMPETENSI DASAR 1.1 Menjelaskan ketentuan hukum perkawinan dalam Islam

SMA NEGERI 1 BANTARSARI Pendidikan Agama Islam XII / 1 Memahami hukum Islam tentang hukum keluarga 2011 / 2012MATERI PEMBELAJARAN Ketentuan hukum pernikahan dalam Islam Rukun nikah Muhrim Kewajiban suami istri. Talak Ruju Hikmah perkawinan KEGIATAN PEMBELAJARAN Mendiskusikan ketentuan hukum Islam tentang nikah. Mendiskusikan ketentuan hukum Islam tentang talak. Mendiskusikan ketentuan hukum Islam tentang ruju. Mendiskusikan tentang hikmah pernikahan dalam Islam. Mendiskusikan tentang hikmah talak. Mendiskusikan tentang hikmah ruju. PENILAIAN Tugas individu Ulangan Uraian singkat ALOKASI WAKTU 2 Jam SUMBER BELAJAR Al-Quran dan terjemah. Buku PAI kelas XII. Buku-buku yang relevan. Buku UU No 1/1974.

INDIKATOR Menjelaskan ketentuan hukum Islam tentang nikah Menjelaskan hukum Islam tentang talak Menjelaskan hukum Islam tentang ruju. Menjelaskan hikmah nikah Menjelaskan hikmah talak Menjelaskan hikmah ruju.

2.1Menjelaskan hikmah perkawinan

Tugas individu Ulangan Uraian singkat

2 Jam

Buku PAI kelas XII. Buku-buku yang relevan. Buku UU No 1/1974. Internet.

Bulaksari, 05 November 2011 Mengetahui Kepala Sekolah Guru Pamong

SRI HARYOTO NIP: 19600710 198501 1 002

MIFTAHUDIN, S.Ag

34 | P a g e

RENCANA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN (PPL)Mata Pelajaran Kelas/Materi : Pendidikan Agama Islam : SMA Kelas XII IPS.II/Semester 1 SMA N 1 BANTARSARI

Materi Pembelajaran : Menjelaskan ketentuan hukum perkawinan dalam Islam Metode Waktu : Ceramah, diskusi, tanya jawab, dan pemberian tugas : 6 Jam pelajaran (3 x pertemuan)

A. Standar Kompetensi Memahami hukum Islam tentang hukum keluarga B. Kompetensi Dasar 1.1 2.1 Siswa mampu menjelaskan ketentuan hukum perkawinan dalam Islam Siswa mampu menjelaskan tentang hikmah perkawinan

C. Indikator Pencapaian Hasil Belajar 1.1 1.2 1.3 Menjelaskan ketentuan hukum Islam tentang nikah Menjelaskan hukum Islam tentang talak Menjelaskan hukum Islam tentang ruju

D. Uraian Materi Pembelajaran a. Ketentuan hukum pernikahan dalam Islam Rukun nikah Muhrim Kewajiban suami istri. Talak Ruju

b. Hikmah perkawinan c. Pengalaman Belajar Membaca Materi pelajaran Bab 4 (Memahami hukum Islam tentang hukum keluarga dalam buku pendidikan Agama Islam SMA Kelas XII Bab 4 memahami tentang hikmah perkawinan dalam Islam Mendiskusikan pengertian, hukum dan tujuan nikah.

d. Media Pembelajaran 1. 2. Alat : Al-Quran dan terjemahnya Sumber bahan : Buku Pendidikan Agama Islam SMA Kelas XII Bab 4

35 | P a g e

e. Skenario Pembelajaran a. Pendahuluan 1. 2. 3. b. Tadarus Al-Quran (10 menit) Apersepsi Informasi tentang Indikator Hasil Belajar

Kegiatan Inti 1. 2. 3. Membaca, mendiskusikan, dan tanya jawab tentang materi pembelajaran Bab 4 dalam buku Pendidikan Agam Islam SMA Kelas XII Memahami hukum Islam tentang hukum keluarga Memahami tentang hikmah perkawinan

c.

Penutup 1. 2. 3. Menyimpulka materi pembelajaran Pos test Pemberian tugas individu yaitu mengerjakan soal-soal latihan Bab 4 dalam buku Pendidikan Agama Islam SMA Kelas XII

f. Penilaian a. Prosedur 1. Penilaian proses belajar melalui pengamatan, observasi, tanya jawab, dan tugas. 2. Penilaian hasil belajar melalui tugas individu untuk mengerjakan soal-soal latihan Bab 4. b. Alat penilaian : lembar pengamatan dan soal-soal pilihan ganda atau esay

36 | Page

LEMBAR KERJA KOMPETENSIKelas/Semester Kompetensi Dasar 1. Indikator : XII IPS.II / 1 (Satu) : Memahami hukum Islam tentang hukum keluarga : Menjelaskan ketentuan hukum Islam tentang nikah Menjelaskan hukum Islam tentang talak Menjelaskan hukum Islam tentang ruju. 2. Tugas Individu Bentuk Tugas Waktu : Tertulis : 60 Menit

Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan ringkas dan benar! 1. Jelaskan pengertian nikah menurut secara istilah syara...? Jawab: nikah itu berarti melakukan suatu akad atau perjanjian untuk mengikatkan diri antara seoarang laki-laki dan seorang perempuan, serta menghalalkan hubungan kelamin antara keduanyadengan dasar suka rela dan persetujuan bersama, demi terwujudnya keluarga (rumah tangga) bahagia yang diridhoi Alloh SWT 2. Asal Hukum Nikah adalah mubah, tetapi bisa berubah menjadi Sunah, Wajib, Makruh, dan Haram. Jelaskan Maksudnya....? Jawab: - Hukum Sunnah : bagi orang yang ingin menikah, mampu menikah, mampu mengendalikan diri dari perzinaan, tetapi tidak segera menika - Hukum Wajib : bagi orang yang ingin menikah, mampu menikah, dan ia khawatir berbuat zina jika tidak segera menikah - Hukum Makruh : bagi orang yang ingin menikah tetapi belum mampu memberi nafkah lahir terhadap Isteri dan anak-anaknya - Hukum Haram : bagi orang yang ingin menikah dengan tujuan hanya ingin menyakiti Isterinya. 3. Apa akibat lian dari suami istri bagi hubungan perkawinan mereka? Jawab : Apabila Suami menuduh Isterinya melakukan hubungan zina dan kedua-duanya berani bersumpahdengan mengakui kebenarannya, maka terjadilah perceraian selamanya dan haram bagi keduanya mengulang pernikahannya. 4. Pada kondisi-kondisi bagaimana perceraian itu lebih baik dilakukan?37 | Page

Jawab : Apabila diantara keduanya sudah tidak ada keharmonisan/sudah tidak bisa bersatu lagi atau di antara salah satunya sering menyakitinya. Dan sudah tiddak bisa di selesaikan secara kekeluargaan. 5. Secara umum, tujuan pernikahan menurut islam adalah untuk memenuhi hajat manusia (pria terhadap wanita atau sebaliknya). Apakah kalian setuju dengan tujuan pernikahan tersebut? Jelaskan alasannya..!? Jawab :( kebijakan Guru)...

ANALISASI HASIL EVALUASI (Pencapaian Indikator Hasil Belajar)38 | Page

Mata Pelajaran Kompetensi Dasar/Materi Kelas/Semester Tahun Pelajaran

: Mata Pelajaran : (fiqh) Memahami hukum Islam tentang hukum keluarga : XII IPS 2 / Gasal : 2011/2012 Nomor Soal Bt UI % Ketuntasan S 1 2 3 4 5 Ya Tidak 39 | Page

No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35

Nama Siswa ADE SUPRIYONO ADITYA YOGI PERDANA AGIL FULANA ANIS LUTFIANA ANISATUL MA'RIFAH ASFIYAUL UMAM BENI ACHMAD FIRDAUS DESI MAWASWATI DESTI TRI PRAYUTIWI DIAN RAHMAWATI FAUZI ALAN KUSUMA GUNAWANTO HENI DANI ASTUTI HERI HERTANTOISNAENI PUSPA CANDRA DEWI

Nil Tindak Lanjut ai i a

JUMARSIH JUMINAH LAELA MUKAROMAH LASIMI MA'RIFATUS SA'DIYAH MIRA MAWARTI MOH. SAEFUDIN MOHAMAD NURDIANSAH M. HARIS MUTOHIR NOVA DWI WISNU AJI NOVA RAHMANTO NUR FAIKOH NUR HABIBATUROHMAH RITA ROBINGAH SARIJAN SEFTIN DWI INAYAH SITI SURYANI SRI DEWI MASITOH SUMIDAH

36 37 38 39 40 41Ket:

SURTINEM SYAUQY FADLY .H TOFIK EFENDI TUTI TYAN NINGSIH UMUL MAGHFIROH VIKA APRIYANTI0 + : Non islam : SS ( Soal Salah ) : SB (Soal Benar)

Guru Pamong

Bantarsari, 15 Nopember 2011 Guru Praktik

MIFTAHUDIN, S.Ag NIP: 19590722 19805 1 001

HADAD ANA SURYANA NIM. 09.AI.1.0023 Menegtahui, Kepala Sekolah

SRI HARYOTO, S.Pd NIP 19600710 198501 1 002

BAB IV PENILAIAN PPL40 | Page

A. Penialian Pelaksanaan Ujian Praktek Mengajar PENILAIAN PELAKSANAAN LATIHAN / UJIAN PRAKTEK KEGURUAN PROGRAM STRATA SATU : Hadad Ana Suryana : 09.AI.1.0023 : SMA NEGERI 1 Bantarsari : 10 November 2011 Komponen dan aspek yang dinilai

Nama NPM Lokasi praktek Tanggal / jam No 1 Penampilan : a. Penampilan sebelum masuk kelas b. Sikap selama dikelas c. Penggunaan bahasa, intonasi, dan suara d. Penguasaan kelas 2 Materi : a. Apersepsi b. Pengusaan bahan c. Kesesuaian dengan waktu

Nilai .......... .......... .......... ..........

.......... .......... ..........

3

Kegiatan belajar mengajar : a. Kemampuan menerapkan,memberi contoh dan ilustrasi b. Penyampaian materi c. Penggunaan metode,alat bantu,dan alat peraga d. Kesempatan yang diberikan kepada siswa Evaluasi : a. Saat dan cara mengevaluasi b. Kesesuaian alat c. Relevansi item evaluasi dengan indikator d. Hasil evaluasi

......... ......... ......... ......... ........ ........ ........ ........

4

Bantarsari , 23 November 2011 Guru Pamong,

MIFTAHUDIN, S.Ag NIP. 19590722 198405 1 001

BAB V PENUTUP41 | Page

A. Kesimpulan Setelah melakukan observasi dan PPL di lingkungan SMA NEGERI 1 Bantarsari, maka dapat diambil beberapa kesimpulan antara lain sebagai berikut : a. Untuk lebih meningkatkan kemampuan mahasiswa dalam menguasai teori keguruan dan pengolahan administrasi, maka sangat diperlukan praktek secara langsung di lapangan. b. Persiapan yang matang , penguasaaan materi ajar, dan aktif dalam segala kegiatan akan sangat membantu tersukseskannya kegiatan belajar mengajar. Keberadaan SMA NEGERI 1 Bantarsari secara keseluruhan sudah dapat disebut layak untuk menjadi lembaga pendidikan yang baik untuk pendidikan anak bangsa. c. Seorang guru harus mampu mengajar sekaligus mendidik anak didiknya dengan kemampuan dan persiapan yang matang. B. Saran saran a. Kepada mahasiswa praktikan dan kepada seluruh keluarga besar SMA NEGERI 1 Bantarsari untuk lebih meningkatkan kinerja dan kerjasama supaya terjadi hubungan yang sinergis dan harmonis dimasa masa yang akan datang. b. Kepada keluarga besar SMA NEGERI 1 Bantarsari semoga PPL kali ini bisa menjadi moment penting demi menjalin tali persaudaraan antar mahasiswa dan siswa.

42 | Page

xliii

xliv

xlv

xlvi