LAPORAN HARIAN KKN.docx

15
LEMBAGA PENGABDIAN MASYARAKAT DAN DAKWAH ( LPMD ) PENERAPAN IPTEK DAN PENINGKATAN IMTAQ ( PIT ) Melalui KULIAH KERJA NYATA ( KKN ) PPMD ANGKATAN II TAHUN 2013 s NAMA/STAMBUK : MUH. AKBARUDDIN/031 290 047 FAKULTAS/JURUSAN :TEKNIK/SIPIL DESA : KAPITA KECAMATAN : BANGKALA KABUPATEN : JENEPONTO

description

kkn

Transcript of LAPORAN HARIAN KKN.docx

Page 1: LAPORAN HARIAN KKN.docx

LEMBAGA PENGABDIAN MASYARAKAT DAN DAKWAH ( LPMD )

PENERAPAN IPTEK DAN PENINGKATAN IMTAQ ( PIT )

Melalui

KULIAH KERJA NYATA ( KKN ) PPMD

ANGKATAN II TAHUN 2013

s

NAMA/STAMBUK : MUH. AKBARUDDIN/031 290 047FAKULTAS/JURUSAN :TEKNIK/SIPILDESA : KAPITAKECAMATAN : BANGKALAKABUPATEN : JENEPONTO

Page 2: LAPORAN HARIAN KKN.docx

RANCANGAN PROGRAM KEGIATAN

DI LOKASI PIT KKN

MINGGU I : Persiapan dan pendekatan

Dalam kegiatan persiapan dan pendekatan ini kami seluruh anggota

kuliah kerja nyata (KKN) setelah dilaksanakn acara penyerahan KKN

oleh kordinator KKN tingkat kecamatan kepada Ibu camat Bangkala

yang dilanjutkan dengan penyerahan dari Ibu camat kepada kepala Desa

Kapita, kami langsung menuju lokasi terutama kantor kepala Desa

Kapita untuk melakukan sosialisasi dan perkenalan dengan aparat desa

dan tokoh masyarakat yang dilanjutkan dengan menentukan tempat

sebagai posko kegiatan KKN PPMD UMI ANGKATAN II TAHUN

2013 di Desa Kapita.

MINGGU II : 1. Inventarisasi

Dalam kegiatan ini kami melakukan kegiatan pendataan,konsultasi dan

survey yang meliputi keberadaan masyarakat,potensi wilayah, serta

bidang-bidang yang berkaitan dengan program kuliah kerja nyata

(KKN)

Adapun kegiatan inventarisasi atas bidang-bidang yang berkaitan

dengan bidang kegiatan kuliah kerja nyata (KKN) tersebut dapat kami

jelaskan sebagi berikut :

a. Bidang keagamaan

b. Bidang pendidikan

c. Bidang administrasi dan pemerintahan

d. Bidang kesehatan

Page 3: LAPORAN HARIAN KKN.docx

2. Melakukan penyuluhan (Seminar Desa) kepada masyarakat di Desa

Kapita tentang keberadaan kegiatan KKN yang dapat dijadikan

motivasi dan dukungan program pembangunan yang ada di Desa

Kapita.

MINGGU III : Non Fisik

Bidang Keagamaan: Mengikuti dan mengisi kegiatan pengajian

rutin yang ada di wilayah Desa Kapita

Bidang Pendidikan: Menjadi Tenaga pengajar di Sekolah di wilayah

Desa Kapita

Bidang Sosial : Bakti sosial melaksanakan jumat bersih khususnya

di lingkungan mesjid Babul Imam dusun Tombololoe

MINGGU IV : Non Fisik:

Bidang Keagamaan: Mengikuti dan mengisi kegiatan pengajian

rutin yang ada di wilayah Desa Kapita

Bidang Pendidikan: Menjadi Tenaga pengajar di Sekolah di wilayah

Desa Kapita

Bidang Sosial : Bakti sosial melaksanakan jumat bersih khususnya

di lingkungan mesjid Babul Imam dusun Tombololoe.

Fisik:

Bidang Keagamaan: Pengadaan Buku IQRO’ dan Kitab Suci Al-

Qur;an di TPA di wilayah Desa Kapita.

Bidang Pembangunan: Membuat papan nama masjid dan

memperbaharui (mengecat) Batas dusun Desa kapita.

Page 4: LAPORAN HARIAN KKN.docx

MINGGU V : Non Fisik:

Bidang Keagamaan: Mengikuti dan mengisi kegiatan pengajian

rutin yang ada di wilayah Desa Kapita

Bidang Pendidikan: Menjadi Tenaga pengajar di Sekolah di wilayah

Desa Kapita

Bidang Sosial : Bakti sosial melaksanakan jumat bersih khususnya

di lingkungan mesjid Babul Imam dusun Tombololoe.

Fisik:

Bidang Keagamaan: Pengadaan Buku IQRO’ dan Kitab Suci Al-

Qur;an di TPA di wilayah Desa Kapita.

Bidang Pembangunan: Membuat papan nama masjid dan

memperbaharui (mengecat) Batas dusun Desa kapita.

MINGGU VI : - Acara perpisahan dengan masyarakat Desa Kapita

- Penarikan KKN PPMD UMI ANGKATAN II TAHUN 2013

Page 5: LAPORAN HARIAN KKN.docx

MATERI PEMBEKALAN KULIAH KERJA NYATA ( KKN )

UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA

NO HARI/TGL JAM JUDUL MATERI PEMATERI KET1 Senin/03-06-2013 08.00

-09.00

Akhlak dan Etika Dalam Pergaulan

Prof. Hj. Masrurah

2 Senin/03-06-2013 09.00-

10.00

Sosialisasi dan Implementasi Misi dan Visi

UMI

Prof. Dr. Abd. Mansyur

3 Senin/03-06-2013 10.00-

11.00

Penerapan IPTEK dan IMTAQ

Prof. Dr. H. M. Arfah shiddiq, MA

4 Senin/03-06-2013 11.00-

12.00

Penceraha Qalbu dan Hubungan dengan Pengabdian Pada

Masyarakat

Prof. Dr. H. Zalim Basalamah

5 Senin/03-06-2013 13.00-

14.00

Zikir, Wirid dan Manfaatnya

K.H. Zain Irwanto

6 Senin/03-06-2013 14.00-

15.00

Teknik Dakwah Drs. H. Masyafir Tahir

7 Senin/03-06-2013 15.00-

16.00

Program Kerja KKN Ir. H. Mahir S. Gani, M.Si

8 Senin/03-06-2013 16.00-

17.00

Sistem Penilaian KKN Ir. H. Abd, Kadir

9 Senin/03-06-2013 20.30-

21.30

Tata cara Shalat Jenazah H.Abd. Rauf Assagaf

10 Senin/03-06-2013 21.30-

22.30

Pencerahan Qalbu

Page 6: LAPORAN HARIAN KKN.docx

KEGIATAN HARIAN MAHASISWA KULIAH KERJA NYATA ( KKN )

UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA MAKASSAR

MINGGU I

HARI/TGL. JAM JENIS KEGIATAN

TEMPAT TUGAS KET.

Rabu/04-09-2013 14.00 Tiba di lokasi KKN dan Istirahat

Desa Kapita

Kamis/05-09-2013 08.00-selesai

Observasi Desa Kapita Pelaksana

Jumat/06-09-2013 07.30-selesai

Jumat bersih di Masjid Babul Imam Dusun Tombololoe

Masjid Babul Imam

Pelaksana

Sabtu/07-09-2013 18.30-selesai

Mengajar Mengaji TPA dusun Bonto Ba’do

Pengajar

Minggu/08-09-2013 08.00-selesai

Kerja bakti membersihkan

Kantor desa kapita

Kantor Desa Kapita

Pelaksana

Senin/09-09-2013 18.30-selesai

Mengajar Mengaji TPA dusun Bonto Ba’do

Pengajar

Selasa/10-09-2013 18.30-selesai

Mengajar Mengaji TPA dusun Bonto Ba’do

Pengajar

MENGETAHUI OLEH:

SUPERVISI, KEPALA DESA KAPITA,

Dr. SITI RABIAH, M.Hum MUHAMMAD NUR, S.Hi

Page 7: LAPORAN HARIAN KKN.docx

MINGGU II

HARI/TGL. JAM JENIS KEGIATAN

TEMPAT TUGAS KET.

Rabu/11-09-2013 09.00 Seminar Desa Kantor Desa Kapita

Pelaksana

Kamis/12-09-2013 07.30-selesai

Mengajar SD 36 Kapita Pengajar

Jumat/13-09-2013 07.30-selesai

Jumat bersih di Masjid Babul Imam Dusun Tombololoe

Masjid Babul Imam

Pelaksana

Sabtu/14-09-2013 07.30-selesai

Mengajar SD 36 Kapita Pengajar

Minggu/15-09-2013 18.30-selesai

Mengajar Mengaji TPA dusun Bonto Ba’do

Pengajar

Senin/16-09-2013 09.00-selesai

Membuat papan nama Masjid Babul

Imam

Posko KKN Pelaksana

Selasa/17-09-2013 09.00-selesai

Membuat papan nama Masjid Nurul

Taqwa

Posko KKN Pelaksana

MENGETAHUI OLEH:

SUPERVISI, KEPALA DESA KAPITA,

Dr. SITI RABIAH, M.Hum MUHAMMAD NUR, S.Hi

Page 8: LAPORAN HARIAN KKN.docx

MINGGU III

HARI/TGL. JAM JENIS KEGIATAN

TEMPAT TUGAS KET.

Rabu/18-09-2013 09.00-selesai

Membuat papan nama Masjid Nurul

Hidayah

Posko KKN Pelaksana

Kamis/19-09-2013 09.00-selesai

Membuat papan nama Rumah Kepala

Desa

Posko KKN Pelaksana

Jumat/20-09-2013 07.30-selesai

Jumat bersih di Masjid Nurul Taqwa

dusun Paranga

Masjid Nurul Taqwa dusun

paranga

Pelaksana

Sabtu/21-09-2013 09.00-selesai

Membuat papan nama Imam dusun

Bonto Ba’do

Posko KKN Pelaksana

Minggu/22-09-2013 18.30-selesai

Mengajar Mengaji TPA dusun Bonto Ba’do

Pengajar

Senin/23-09-2013 16.00-selesai

Mengecat batas dusun Bonto Ba’do

Dusun Bonto Ba’do

Pelaksana

Selasa/24-09-2013 16.00-selesai

Mengecat batas dusun Tombololoe

Dusun Tombololoe

Pelaksana

MENGETAHUI OLEH:

SUPERVISI, KEPALA DESA KAPITA,

Dr. SITI RABIAH, M.Hum MUHAMMAD NUR, S.Hi

Page 9: LAPORAN HARIAN KKN.docx

MINGGU IV

HARI/TGL. JAM JENIS KEGIATAN

TEMPAT TUGAS KET.

Rabu/25-09-2013 07.30-selesai

Mengajar SD 36 Kapita dan MIS Kapita

Pengajar

Kamis/26-09-2013 16.00-selesai

Memasang papan nama Masjid

Masjid Pelaksana

Jumat/27-09-2013 16.00-selesai

Mengecat batas dusun Paranga

Dusun Paranga

Pelaksana

Sabtu/28-09-2013 07.30-selesai

Mengajar SD 36 Kapita dan MIS Kapita

Pengajar

Minggu/29-09-2013 18.30-selesai

Mengajar Mengaji TPA dusun Bonto Ba’do

Pengajar

Senin/30-09-2013 16.00-selesai

Mengecat batas dusun Balang

Makkai

Dusun Balang Makkai

Pelaksana

Selasa/01-10-2013 18.30-selesai

Mengajar Mengaji TPA dusun Bonto Ba’do

Pengajar

MENGETAHUI OLEH:

SUPERVISI, KEPALA DESA KAPITA,

Dr. SITI RABIAH, M.Hum MUHAMMAD NUR, S.Hi

Page 10: LAPORAN HARIAN KKN.docx

MINGGU V

HARI/TGL. JAM JENIS KEGIATAN

TEMPAT TUGAS KET.

Rabu/02-10-2013 07.30-selesai

Mengajar SD 36 Kapita dan MIS Kapita

Pengajar

Kamis/03-10-2013 16.00-selesai

Mengecat batas dusun Kapita

Dusun Kapita Pelaksana

Jumat/04-10-2013 07.30-selesai

Jumat bersih di Masjid Nurul

Hidayah dusun Balang Makkai

Masjid Nurul Hidayah

dusun Balang Makkai

Pelaksana

Sabtu/05-10-2013 07.30-selesai

Mengajar SD 36 Kapita dan MIS Kapita

Pengajar

Minggu/06-10-2013 13.00-selesai

Zikir Akbar Kantor Kecamtan Bangkala

Peserta

Senin/07-10-2013 07.30-selesai

Mengajar SD 36 Kapita dan MIS Kapita

Pengajar

Selasa/08-10-2013 18.30-selesai

Mengajar Mengaji TPA dusun Bonto Ba’do

Pengajar

MENGETAHUI OLEH:

SUPERVISI, KEPALA DESA KAPITA,

Dr. SITI RABIAH, M.Hum MUHAMMAD NUR, S.Hi

Page 11: LAPORAN HARIAN KKN.docx

MINGGU VI

HARI/TGL. JAM JENIS KEGIATAN

TEMPAT TUGAS KET.

Rabu/09-10-2013 07.30-selesai

Mengajar SD 36 Kapita dan MIS Kapita

Pengajar

Kamis/10-10-2013 08.00-selesai

Acara Perpisahan Bantaeng Pelaksana

Jumat/11-10-2013 07.30-selesai

Membersihkan Posko KKN

Posko KKN Pelaksana

Sabtu/12-10-2013 10.00-selesai

Penarikan Kantor Kecamatan Bangkala

Menghadiri

MENGETAHUI OLEH:

SUPERVISI, KEPALA DESA KAPITA,

Dr. SITI RABIAH, M.Hum MUHAMMAD NUR, S.Hi