Lanjutan Kuliah Perspektif 02

download Lanjutan Kuliah Perspektif 02

of 19

Transcript of Lanjutan Kuliah Perspektif 02

  • 8/17/2019 Lanjutan Kuliah Perspektif 02

    1/19

    Sejarah PemikiranSosiologi

    Dewi Cahyani Puspitasari, S.Sos,MAJurusan Sosiologi, Fakultas ISIPOL,

    Universitas Gadjah Mada

  • 8/17/2019 Lanjutan Kuliah Perspektif 02

    2/19

    SOSI OL OGI SEBAGAI I L M U

    Prasyarat Pengetahuan menjadi ILMU PENGETAHUAN:1. Sistematis:

    Mengikuti

    aturan

    -

    aturan

    dan

    urutan

    -

    urutan

    tertentuyang

    dapat

    dipertanggungjawabkan

    secara

    ilmiah

    ,

    antara

    teori

    ,obyek

    dan

    metode

    saling

    berhubungan2. Logis/Rasional: Dapat dijelaskan dengan akal pikiran.3. Obyektif: Kebenaran terletak pada obyeknya serta dapat

    diuji dan dibuktikan orang lain.4. Prediktif : Memiliki daya ramal berdasarkan data.5. Non Etis : Tidak bicara baik-buruk tetapi realitas yang ada

    Dengan kelima syarat itulah Sosiologi menjadi IlmuPengetahuan.

  • 8/17/2019 Lanjutan Kuliah Perspektif 02

    3/19

    OBJEK SOSIOLOGI

    Objek MaterialAdalah segala sesuatu yang dapat berupa manusia,masyarakat dan lingkungan alam sekitar.

    Objek FormalAdalah berbagai bentuk interaksi sosial.

  • 8/17/2019 Lanjutan Kuliah Perspektif 02

    4/19

    PERSPEKTIF KAJIAN KELUARGA:

    1. Struktural – Fungsional• Keluarga adalah bagian dari sistem sosial masyarakat. Sistemyang dimaksud ada pada lapisan individual (perkembangankepribadian), lapisan institusional (keluarga) dan pada lapisan

    masyarakat.• Hubungan antara keluarga dan unit-unit sosial yang lebihluas• Hubungan di antara keluarga dan subsistem-subsistemnya• Hubungan di antara keluarga dan kepribadian

  • 8/17/2019 Lanjutan Kuliah Perspektif 02

    5/19

    PERSPEKTIF KAJIAN KELUARGA:

    2. InteraksionisKajian lebih pada interaksi antara paraanggota keluarga dan

    interpretasi apa yang para individu bersangkutan berikan padainteraksi tersebut

    Pengambilan Peranan (role taking) dan memainkan peran(role playing)

    3. Konflik Perubahan dalam struktur keluarga dimana konflik dalam

    keluarga dianggap sebagai ancaman sebagai stabilitas keluargaManajemen konflik dan alokasi kekuasaan dan sumber dayadalam keluarga

  • 8/17/2019 Lanjutan Kuliah Perspektif 02

    6/19

  • 8/17/2019 Lanjutan Kuliah Perspektif 02

    7/19

    ASPEKPEMBEDA

    FUNGSIONALIS INTERAKSIONIS KONFLIK

  • 8/17/2019 Lanjutan Kuliah Perspektif 02

    8/19

    TOKOH SOSIOLOGI

  • 8/17/2019 Lanjutan Kuliah Perspektif 02

    9/19

    Auguste Comte

    Berusaha mencari hukum-hukum rentetan sejarah perkembangan manusiaComte menemukan 3 tingkatan perkembangansejarah manusia (sejalan dengan 3 tingkatan

    perkembangan pemikiran manusia)Comte menyebutnya “hukum fundamental

    perkembangan pemikiran manusia, yang dilewatisecara berurutan dengan 3 syarat teoritis yang

    berbeda”.

  • 8/17/2019 Lanjutan Kuliah Perspektif 02

    10/19

    3 tingkat perkembangan sejarah

    manusiaTingkat teologis atau khayalan – Tingkat fetishism (kekuatan jimat)

    – Tingkat politeism (banyak dewa) – Tingkat monotheism (keesaan Tuhan)

    Tingkat metafisik atau abstrak Tingkat ilmiah atau positif

  • 8/17/2019 Lanjutan Kuliah Perspektif 02

    11/19

    Emile Durkheim

    Evolusi sosial akan ditandai dengan peningkatansolidaritas organik yang menggusur solidaritasmekanik, karena adanya pembagian kerja yangmengiringi perkembangan sosialSolidaritas mekanik adalah bentuk awal (primitif)dari organisasi sosial. Dalam solidaritas mekanik,terdapat kecenderungan dan ide bersama (kolektif)yang lebih banyak daripada perbedaan individual

  • 8/17/2019 Lanjutan Kuliah Perspektif 02

    12/19

    …Lanjutan

    Solidaritas organik lebih berakar pada perbedaanketimbang kesamaan.

    Kerumitan masyarakat yang semakin meningkatmenuntut solidaritas yang didasarkan padadiferensiasi; bermacam-macam fungsi dan

    pembagian kerja menjadi inti solidaritas organik.

    Konsep durkheim ini selaras dengan hukumhomogenitas – heterogenitas evolusi sosialnyaSpencer)

  • 8/17/2019 Lanjutan Kuliah Perspektif 02

    13/19

    FAKTA SOSIAL

    Keyakinan durkheim : lingkungan sangat determinan social menekankan padafakta sosial. Sosial facts are to be treated as things. Social fact harus dikajisecara empirik.bukan filosofis.Fakta sosial adalah external to and coercive of the actor (di luar aktor) iniadalah pulalah yang membedakan sosiologi dan psikologi.Ada dua macam fakta sosial material dan non material. Material social factsarcitektur dan hukum dan material sosial facts norma dan nilai.Menurut Durkheim sosiologi menekankan pada norma dan nilai sedangkan

    psikology menekankan pada insting manusia.

    Fakta sosial sebagai mana sifat barang (treated as things) dapat dikategorikandihitung dan dibuat prediksi. Fakta sosial tidak tergantung pada kematian ataukepargian seseorang individuEkslempar pada fakta sosial : The Rule of sociological methods

  • 8/17/2019 Lanjutan Kuliah Perspektif 02

    14/19

    Durkheim menyatakan bahwa pokok bahasan sosiologi haruslah berupa studi atas fakta sosial. Fakta sosial terdiri dari struktur sosial,norma budaya dan nilai yang berada diluar dan memaksa aktor.

    Fakta sosial : Seluruh cara bertindak baku maupun tidak yang dapat berlaku pada diri individu sebagai sebuah paksaan eksternal, atau bisa juga dikatakan bahwa fakta sosial adalah seluruh cara bertindakyang umum yang dipakai suatu masyarakat, dan pada saat yang

    sama keberadaannya terlepas dari manifestasi individual.Durkheim menyebut fakta sosial dengan istilah latin sui generis ,yang berarti “unik” istilah yang menjelaskan bahwa fakta sosialmemiliki karakter unik yang tidak bisa direduksi menjadi sebataskesadaran individual

  • 8/17/2019 Lanjutan Kuliah Perspektif 02

    15/19

    Fakta Sosial Material dan Nonmaterial

    Fakta sosial material: relatif mudah dipahami karena dapatdiamati secra langsung, dan jelas . Fakta sosial yabg berbentukmaterial ini adalah bagian dari dunia nyata (external world)Misalnya : teknologi yang mempengaruhi kehidupanindividu,Hukum, dsbFaKta sosial non material :fakta sosial jenis ini merupakanyang bersifat intersubjektif yang hanya dapat muncul daridalam kesadaran manusia contohnya egoisme, moralitas,agama

  • 8/17/2019 Lanjutan Kuliah Perspektif 02

    16/19

    Bahasa sebagai fakta sosial

    Durkheim juga memasukan bahasa sebagai fakta sosial, dan menjadikansalah satu contoh yang paling mudah dipahami

    Pertama , karena bahasa adalah sesuatu yang mesti dipelajari secaraempiris. Semua bahasa memiliki aturan logis berdasarkan tata aturan

    bahasa, pengucapan, pelafalan dan lainnya; tetapi semua bahasa juga

    memiliki pengecualian yang penting terhadap aturan logis. Kedua , bahasa adalah sesuatu yang berada di luar individu. Meskipunindividu menggunakan bahasa, namun bahasa tidak bisa didefinisikan ataudiciptakan oleh individu

    Ketiga , Bahasa memaksa individu.

    Keempat, Perubahan dalam bahasa hanya dapat dipelajari leh fakta sosiallain dan tidak bisa hanya dengan individu saja.

  • 8/17/2019 Lanjutan Kuliah Perspektif 02

    17/19

    KARL MARX

    Prinsip Dasar :Keadaan sosial ( fakta sosial ) menentukan kesadaran manusia ,bukan

    sebaliknya .

    Keadaan sosial atau fakta sosial adalah pekerjaannya atau produksimaterialnya .

    Keadaan manusia adalah cara manusia menghasilkan sesuatu untukhidup.

    Memahami manusia dengan memahami cara hidup,bekerja danberproduksi. Orang berfikir ditentukan oleh kepentingannya,kedudukannya dan cita –citanya. Semuanya ditentukan oleh kelassosialnya.

  • 8/17/2019 Lanjutan Kuliah Perspektif 02

    18/19

    KONFLIK SOSIAL

    Konflik terjadi karena faktor ekonomi (determinasiekonomi). Faktor ekonomi disini adalah penguasaanterhadap alat produksi.

    Konflik terjadi antara dua kelas (Borjuis danProletar ). Perbedaannya bukan dalam cara hidupmelainkan perbedaan dalam kesadaran kelas.

    Pola Konflik : Kelas sosial ----- Konflik ------Revolusi.

  • 8/17/2019 Lanjutan Kuliah Perspektif 02

    19/19