Langkah-Langkah Membuka Praktek Fisioterapi

1
LANGKAH-LANGKAH MEMBUKA PRAKTEK FISIOTERAPI Seorang Fisioterapis, diberi kesempatan untuk membuka Praktek Fisioterapi di seluruh tanah air. Untuk dapat membuka praktek, maka harus mendapatkan Izin Praktek Fisioterapi dari pihak yang berwenang. Berikut adalah langkat-langkah mengajukan permohonan untuk Praktek Fisioterapi : 1. Mengajukan Permohonan Surat Izin Fisioterapi yang ditujukan kepada : Kepala Badan Pelayanan Perizinan Terpadu (BP2T) Provinsi Aceh di Banda Aceh. Dalam Mengajukan surat ini, harus melampirkan : 1. Foto Copy Ijazah yang telah dilegalisir 2. Foto Copy Transkrip Nilai yang telah dilegalisir 3. Surat Keterangan Kesehatan dari Dokter. 4. Pas Photo 3 x 4 warna sebanyak 5 (lima) lembar. 5. Foto Copy KTP 6. Rekomendasi dari Ikatan Fisioterapi Indonesia (IFI) 2. Setalah surat permohonan diajukan dan diproses, selanjutnya akan diterbitkan SERTIFIKAT IZIN FISIOTERAPI. 3. Langkah selanjutnya adalah mengajukan kembali SURAT IZIN PRAKTEK FISIOTERAPI yang ditujukan kepada Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota tempat anda ingin membuka praktek. Dalam mengajukan surat ini, harus melampirkan : 1. Fotokopi Ijazah Pendidikan Fisioterapi yang diakui Pemerintah; 2. Fotokopi SIF yang masih berlaku; 3. Surat Keterangan Sehat dari Dokter; 4. Pasphoto ukuran 4 x 6 cm sebanyak 2 (dua) lembar; 5. Surat Keterangan dari Pimpinan Sarana Pelayanan Kesehatan yang menyatakan tanggal mulai bekerja 6. Surat Keterangan menyelesaikan adaptasi, bagi lulusan luar negeri 4. Berikutnya, menunggu hingga proses selesai dan diterbitkannya SURAT IZIN PRAKTEK FISIOTERAPI oleh Dinas Kesehatan setempat.

description

Untuk dapat membuka praktek, maka harus mendapatkan Izin Praktek Fisioterapi dari pihak yang berwenang. Berikut adalah langkat-langkah mengajukan permohonan untuk Praktek Fisioterapi :

Transcript of Langkah-Langkah Membuka Praktek Fisioterapi

Page 1: Langkah-Langkah Membuka Praktek Fisioterapi

LANGKAH-LANGKAH MEMBUKA PRAKTEK FISIOTERAPI

Seorang Fisioterapis, diberi kesempatan untuk membuka Praktek Fisioterapi di seluruh tanah air. Untuk dapat membuka praktek, maka harus mendapatkan Izin Praktek Fisioterapi dari pihak yang berwenang. Berikut adalah langkat-langkah mengajukan permohonan untuk Praktek Fisioterapi :

1. Mengajukan Permohonan Surat Izin Fisioterapi yang ditujukan kepada : Kepala Badan Pelayanan Perizinan Terpadu (BP2T) Provinsi Aceh di Banda Aceh. Dalam Mengajukan surat ini, harus melampirkan :

1. Foto Copy Ijazah yang telah dilegalisir2. Foto Copy Transkrip Nilai yang telah dilegalisir3. Surat Keterangan Kesehatan dari Dokter.4. Pas Photo 3 x 4 warna sebanyak 5 (lima) lembar.5. Foto Copy KTP6. Rekomendasi dari Ikatan Fisioterapi Indonesia (IFI)

2. Setalah surat permohonan diajukan dan diproses, selanjutnya akan diterbitkan SERTIFIKAT IZIN FISIOTERAPI.

3. Langkah selanjutnya adalah mengajukan kembali SURAT IZIN PRAKTEK FISIOTERAPI yang ditujukan kepada Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota tempat anda ingin membuka praktek. Dalam mengajukan surat ini, harus melampirkan :

1. Fotokopi Ijazah Pendidikan Fisioterapi yang diakui Pemerintah;2. Fotokopi SIF yang masih berlaku;3. Surat Keterangan Sehat dari Dokter;4. Pasphoto ukuran 4 x 6 cm sebanyak 2 (dua) lembar;5. Surat Keterangan dari Pimpinan Sarana Pelayanan Kesehatan yang

menyatakan tanggal mulai bekerja6. Surat Keterangan menyelesaikan adaptasi, bagi lulusan luar negeri

4. Berikutnya, menunggu hingga proses selesai dan diterbitkannya SURAT IZIN PRAKTEK FISIOTERAPI oleh Dinas Kesehatan setempat.