KUNCI JAWABAN Tugas Manajemen Ke-1 (07!03!2011)

4
Tugas Mata kuliah Manajemen ke-1 Nama : NIM : A. Pilihlah satu jawaban yang paling tepat! 1) Definisi yang menyatakan bahwa manajemen adalah suatu seni untuk melaksanakan pekerjaan melalui orang lain, merupakan buah pemikiran dari… A. Stoner B. Follet C. Siagian D. Fayol 2) Manajer yang bertanggung jawab dalam pengambilan keputusan suatu organisasi/perusahaan dan membuat suatu rencana dan tujuan/goal yang berdampak terhadap seluruh organisasi…. A. Manajer Lini Pertama (First Line Manager) B. Manajer Puncak (Top Manajer) C. Manajer Menengah (Middle Manajer) D. Manajer Umum 3) Human Skills adalah kemampuan yang penting dan harus dimiliki oleh seorang… A. Manajer Lini Pertama (First Line Manager) B. Manajer Puncak (Top Manajer) C. Manajer Menengah (Middle Manajer) D. Manajer Umum 4) Conceptual Skills adalah kemampuan yang penting dan harus dimiliki oleh seorang... A. Manajer Lini Pertama (First Line Manager) B. Manajer Puncak (Top Manajer) C. Manajer Menengah (Middle Manajer) D. Manajer Umum 5) Pihak yang berkepentingan baik individual maupun kelompok yang langsung pengaruhi organisasi dalam mencapai sasarannya adalah...

description

Jawaban Tugas manajemen 1

Transcript of KUNCI JAWABAN Tugas Manajemen Ke-1 (07!03!2011)

Page 1: KUNCI JAWABAN Tugas Manajemen Ke-1 (07!03!2011)

Tugas Mata kuliah Manajemen ke-1

Nama :

NIM :

A. Pilihlah satu jawaban yang paling tepat!

1) Definisi yang menyatakan bahwa manajemen adalah suatu seni untuk melaksanakan pekerjaan melalui orang lain, merupakan buah pemikiran dari…A. StonerB. FolletC. SiagianD. Fayol

2) Manajer yang bertanggung jawab dalam pengambilan keputusan suatu organisasi/perusahaan dan membuat suatu rencana dan tujuan/goal yang berdampak terhadap seluruh organisasi….A. Manajer Lini Pertama (First Line Manager)B. Manajer Puncak (Top Manajer)C. Manajer Menengah (Middle Manajer)D. Manajer Umum

3) Human Skills adalah kemampuan yang penting dan harus dimiliki oleh seorang…A. Manajer Lini Pertama (First Line Manager)B. Manajer Puncak (Top Manajer)C. Manajer Menengah (Middle Manajer)D. Manajer Umum

4) Conceptual Skills adalah kemampuan yang penting dan harus dimiliki oleh seorang...A. Manajer Lini Pertama (First Line Manager)B. Manajer Puncak (Top Manajer)C. Manajer Menengah (Middle Manajer)D. Manajer Umum

5) Pihak yang berkepentingan baik individual maupun kelompok yang langsung pengaruhi organisasi dalam mencapai sasarannya adalah...A. Elemen Aksi LangsungB. Elemen Aksi Tidak LangsungC. InternalD. External

6) Dibawah ini adalah elemen-elemen aksi langsung, kecuali:A. PemasokB. PemerintahC. PolitikD. Pesaing

Page 2: KUNCI JAWABAN Tugas Manajemen Ke-1 (07!03!2011)

7) Elemen Lingkungan yang secara langsung relevan bagi organisasi dalam mencapai tujuannya, disebut lingkungan...A. UmumB. KhususC. InternalD. Eksternal

8) Untuk memasuki bisnis global, suatu perusahaan biasanya melalui proses globalisasi yang terdiri dari 4 tahap. Tahap masih terbatasnya potensi pasar pada negara asal adalah tahap....A. DomestikB. InternationalC. MultinationalD. Global

9) Salah satu lingkungan international yang perlu diperhatikan adalah lingkungan ekonomi. Dibawah ini yang tidak termasuk faktor-faktor lingkungan ekonomi adalah....A. InsfrastrukturB. Instabilitas politikC. Pasar sumber daya dan produkD. Kurs Nilai Tukar

10) Jika suatu perusahaan melakukan aktivitas pengelolaan aktiva-aktiva produktif di negara asing, maka perusahaan tersebut menggunakan strategi..A. OutsourcingB. Kegiatan ExporC. LisensiD. Investasi Langsung

B. Essay

1. Jelaskan apa definisi dari organisasi dan sebutkan 3 karakteristik dari organisasi? Organisasi:

Sekelompok manusia yang bekerja sama, dengan suatu perencanaan kerja dan peraturan, untuk mencapai suatu tujuan tertentu

Karakteristik dari Organisasi - Memiliki suatu tujuan (goal)- Terdiri dari orang-orang - Memiliki struktur

2. Sebutkan dan Jelaskan 4 cara/strategi memasuki bisnis international. Outsoursing: Melakukan pembagian tenaga kerja secar international , sehingga

proses manufactur dapat dilakukan di negara yang memiliki sumber tenaga kerja dan pemasok paling murah

Ekspor: Perusahaan mempertahankan fasilitas produksinya di begara asal danmengirimkan produknya untuk di jual ke luar negeri

Lisensi: Perusahaan pemberi lisensi di suatu negara dapat memastikan sumber daya teretntu tersedia untuk perusahaan penerima lisensi

Page 3: KUNCI JAWABAN Tugas Manajemen Ke-1 (07!03!2011)

Investasi Langsung: berarti perusahaan terlibat dalam pengelolaan aktiva-aktiva produktif, yang membedakan dari strategi masukpasar lainnya, yang hanya memungkinkan kontrolmanajerialyang terbatas

3. Greenfield Investment adalah bentuk investment langsung yang paling mahal dan beresiko. Apa definisi dari greenfield investment dan berikan satu contoh perusahaan yang melakukan greenfield investment? Greenfield Investment (Greenfield venture): Perusahaan yang mendirikan anak

perusahaan mulai dari nol di luar negeri. Contoh Pabrik Mercede –benz yang berasal dari Jerman mendirikan pabrik di Alabama, Amerika

TOTAL BENAR 20

PG TOTAL 10 POINT

ESSAY 10 POINT No. 1 – 2 POINT

No. 2 – 4 POINT

NO. 3 – 4 POINT